perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
PERIJINAN HO (HINDER ORDINANTIE) SEBAGAI KONTROL PEMBANGUNAN DI SEKTOR EKONOMI KOTAMADYA SURAKARTA TAHUN 2011-2012
TUGAS AKHIR Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Ahli Madya Program Studi Diploma III Perpajakan
Oleh: Alvin Meidiana Galang Agus Putri F3410007
PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPAJAKAN FALKUTAS EKONOMI UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
ABSTRAK PERIJINAN HO (HINDER ORDINANTIE) SEBAGAI KONTROL PEMBANGUNAN DISEKTOR EKONOMI KOTAMADYA SURAKARTA TAHUN 2011-2012 Alvin Meidiana Galang Agus Putri F3410007 Retribusi Izin Gangguan/Keramaian (HO) merupakan salah satu jenis retribusi perijinan tertentu yang memeliki potensi yang cukup tinggi untuk ditingkatkan penerimaannya. Tetapi pada kenyataannya, banyak Wajib Retribusi yang tidak mau melakukan pendaftaran ulang, dalam hal ini perijinan HO sangat penting yakni untuk mengendalikan gangguan pada kegiatan usaha yang berdampak pada lingkungan disekitarnya. Adapun permasalahan yang diangkat adalah (1) Seberapa besar perkembangan retribusi ijin gangguan (HO) terhadap Pendapatan Asli Daerah. Tujuannya adalah mengetahui perkembangan retribusi ijin gangguan (HO) untuk tahun anggaran 2011-2012. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif dengan analisa deskriptif yaitu dengan cara melakukan wawancara kepada pegawai Badan Lingkungan Hidup dan menganalisis realisasi penerimaan ijin gangguan (HO). Penulis mempunyai keterbatasan waktu penelitian karena hanya dilakukan selama 2 bulan. Hasil dari penelitian ini adalah wajib retribusi hanya membayarkan sekali retribusi ijin gangguan (HO) pada saat melaporkan usahanya, hal ini berdampak pada penurunan jumlah pemohon untuk melakukan pendaftaran ulang. Berdasarkan hasil wawancara dengan pegawai Badan Lingkungan Hidup, didapatkan kelebihan dari perijinan HO sebagai penengah antara pengusaha dan masyarakat di sekitar lingkungan usaha. Sedangkan kelemahan dari perijinan HO adalah dalam hal penyelenggaraan izin gangguan (HO) di Kota Surakarta tidak sesuai lagi dengan perkembangan peraturan perundang-undangan dan tuntutan mayarakat. Kesimpulan dari penelitian ini adalah dilihat dari realisasi penerimaan retribusi ijin gangguan/keramaian (HO) untuk tahun anggaran 2011 sebesar Rp 718.352.394 dengan anggaran yang ditargetkan sebesar Rp 1.150.000.000 prosentase pencapaian targetnya hanya 62,47% sedangkan untuk tahun 2012 sebesar Rp 1.718.648.927 dari anggaran yang ditargetkan sebesar Rp 1.350.000.000 prosentase pencapaian targetnya sebesar 127,31%.Berdasarkan dengan hasil analisis dan pembahasan yang telah dilakukan penulis, maka saran yang dapat diberikan adalah dengan mengubah kebijakan lama yang kurang sesuai pada prateknya di lapangan, sehingga HO dapat lebih optimal didalam memberikan perlindungan bagi pengusaha, masyarakat maupun pemerintah. Key Word: HO (Hinder Ordinantie), Retribusi Daerah, Pendapatan Asli Daerah
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
ABSTRACT HO (HINDER ORDINANTIE) LICENSING AS THE CONTROL OF DEVELOPMENT IN ECONOMIC SECTOR OF SURAKARTA MUNICIPAL IN 2011-2012 Alvin Meidiana Galang Agus Putri F3410007 Disturbance Permits / Hustle (HO) is one specific type of licensing fees that are high enough to own potential for increased revenues. But in fact, many are not willing to levy compulsory re-registration, licensing HO in this case is very important to control the interference in business activities that impact on the surrounding environment. The issues raised are (1) How big is the development levy permit interference (HO) against original income, (2) Efforts are underway to improve the disturbance permit levy receipts / crowds (HO). Goal is to know permit levy development disorders (HO) for fiscal year 2011-2012. The method used is descriptive qualitative method of analysis that is by doing interviews with Environment Agency officials and analyzing receipts permit interference (HO). Authors have limited time for only conducted research for 2 months. The results of this study are only paid once a compulsory levy license fees disturbance (HO) at the time of its report, it significantly reduced the number of applicants for re-registration. Based on interviews with officials Environment Agency, obtained permission excess of HO as a mediator between employers and communities around the business environment. While the weakness of the HO is in terms of licensing to operate the disturbance (HO) in Surakarta no longer in line with the development of legislation and the demands of society. The conclusion of this study is seen from disturbance permit levy receipts / crowds (HO) for fiscal year 2011 amounting to Rp 718,352,394 with a budget target of Rp 1.15 billion target attainment percentage is only 62.47%, while for the year 2012 amounting to Rp 1,718 .648.927 of targeted budget of Rp 1,350,000,000 percentage achieving its target of 127.31%. Based on the results of analysis and discussion that has been conducted by the author, then the advice that can be given is to change the old policy that was not relevant to prateknya in the field, so HO can be optimized in providing protection for businesses, communities and government. Keywords: HO (Hinder Ordinantie), Local Retribution, Local Original Income
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
MOTTO
Real success is determined by two factors. First is faith, and second is action." ush in an effort to bring failure unga yang tidak akan layu oleh zaman adalah kebajikan hweimangeun kkumi anira kkumel silhyeonhaneun bangbeobid.a pemikiranmu menjadi katamu, katamu menjadi tindakanmu , tindakanmu menjadi kebiasaanmu, kebiasaanmu menjadi karaktermu, karaktermu menjadi
PERSEMBAHAN Karya ini aku persembahkan: 1. Ayah, Ibu, Kakak, dan Adik yang telah mendukung segala aktivitasku dan I Love You Full. 2. Lee Taemin, Onew, Jonghyun, Key,dan Minho yang senantiasa menemani penulis dengan lagunya dalam pembuatan Tugas Akhir. 3. Dosen Pembimbingku Arum Kusumaningdyah Adiati, S.E., M.M., Ak. yang telah membimbingku hingga Tugas Akhir ini selesai. 4. Untuk Hyung-hyungKu Ika yang cetar membahana, buat DewiKey gomawopta untuk kenangannya. 5. Sahabat- sahabatku yang ada di jagat raya, yang selalu memberikan dukungannya n my Friend D3 Perpajakan angkatan 2010 yang Gilaaaa..... 6. Na Chingu-Chingu: Sani I Miss you, Yuniii, Nda, Aida, Pindy, Krisna, N everyone dSolo yg gag bisa kesebut satu persatu.
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan Karunia-Nya sehingga Laporan Tugas Akhir dengan Judul Perijinan HO (Hinder Ordinantie) Sebagai Kontrol Pembangunan Di Sektor Ekonomi Kotamadya Surakarta Tahun 2011-2012 ini dapat diselesaikan dengan baik. Tugas Akhir ini disusun untuk memenuhi Syarat-syarat Mencapai Gelar Ahli Madya pada Program Diploma 3 Program Studi Perpajakan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret. Dalam kesempatan ini penulis sampaikan ucapan terima kasih kepada pihak-pihak yang membantu penyusunan laporan tugas akhir ini: 1. Dr. Wisnu Untoro, M.S selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret. 2. Drs. Hanung Triatmoko, M.Si., Ak. selaku Ketua Program Studi Diploma 3 Perpajakan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret. 3. Arum Kusumaningdyah Adiati, S.E., M.M., Ak. selaku Pembimbing Tugas Akhir yang telah memberikan pengarahan selama penyusunan tugas akhir. 4. Seluruh jajaran dosen Jurusan Akutansi Perpajakan, terima kasih atas bimbingan dan ilmu yang telah diberikan selama penulis menuntut ilmu di Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta.
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
5. Ir. Agus Sutrisno, M.Si. selaku Kepala Kantor Badan Lingkungan Hidup Kotamadya Surakarta dan Ayah yang memberikan motivasi serta bantuan untuk memperoleh data-data yang diperlukan hingga penyelesaian Tugas Akhir penulis. 6. Seluruh staf dan karyawan Badan Lingkungan Hidup Kotamadya Surakarta yang tidak bisa disebutkan satu persatu. 7. Teman-teman Akutansi Perpajakan angkatan 2010. 8. Seluruh pihak yang terlibat dalam penyusunan Tugas Akhir. Penulis berharap semoga Tugas Akhir ini, dapat memberikan manfaat bagi yang membaca dan menambah pengetahuan dibidang ekonomi.
Surakarta,
Mei 2013
Penulis
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL...................................................................................... i HALAMAN ABSTRAK................................................................................ ii HALAMAN PERSETUJUAN ....................................................................... iii HALAMAN PENGESAHAN........................................................................ iv MOTTO DAN PERSEMBAHAN ................................................................. v KATA PENGANTAR ................................................................................... vi DAFTAR ISI.................................................................................................. viii DAFTAR TABEL.......................................................................................... x DAFTAR GAMBAR ..................................................................................... xi DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xii BAB I. PENDAHULUAN A. Gambaran Umum Obyek Penelitian.................................................... 1 B. Latar Belakang Masalah ...................................................................... 7 C. Rumusan Masalah ...............................................................................12 D. Tujuan Penelitian.................................................................................13 E. Manfaat Penelitian............................................................................... 13
perpustakaan.uns.ac.id
II.
digilib.uns.ac.id
ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN A. Tinjauan Pustaka .................................................................... 15 B. Pembahasan ............................................................................ 24
III.
TEMUAN A. Kelebihan ............................................................................... 45 B. Kelemahan.............................................................................. 46
IV.
PENUTUP A. Kesimpulan ............................................................................ 47 B. Rekomendasi .......................................................................... 48
V.
DAFTAR PUSTAKA .................................................................. 50
VI.
LAMPIRAN ................................................................................. 52
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR TABEL
TABEL 1 Perkembangan Penerimaan Retribusi HO Kotamadya Surakarta Tahun Anggaran 2011-2012 ............................................................ 33 2 Kontribusi Penerimaan HO Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kotamadya Surakarta Tahun Anggaran 2011-2012 ........................ 37 3
Jumlah Permohonan Izin HO Tahun 2011 .......................................... 38
4
Jumlah Permohonan Izin HO Tahun 2012 .......................................... 39
5 Peningkatan Antara Target dengan Realisasi Penerimaan Retribusi HO ......................................................................................................... 43
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1.1
Struktur Organisasi Badan Lingkungan Hidup ................................ 6
1. Grafik Prosentase Perkembangan Penerimaan Retribusi Ijin Gangguan/Keramaian (HO) ............................................................. 35 1. Diagram Tren Jumlah Permohonan Izin Gangguan Tahun 20112012.................................................................................................. 40
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran A. Protokol wawancara B. Lembaran Daerah Kota Surakarta Nomor 33 Tahun 1999 Seri D Nomor 23. C. Penjabaran Laporan Realisasi Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2011 dan Tahun Anggaran 2012.