PERANAN DJSN DALAM KAJIAN DAN USULAN PEMBIAYAAN JKN YANG TEPAT Oleh Chazali Situmorang (Ketua Dewan Jaminan Sosial Nasional)
Jakarta, 10 April 2015
Dewan Jaminan Sosial Nasional Pembentukan, Kedudukan dan Fungsi Untuk penyelenggaraan SJSN dibentuk (berdasarkan UU No 40 Th 2004 tentang SJSN).
DJSN
DJSN berkedudukan di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden. Fungsi DJSN merumuskan kebijakan sinkronisasi penyelenggaraan SJSN
umum
dan
Tugas Tugas Komisi Kebijakan Umum : a. b. c. d.
Merumuskan dan mensosialisasikan kebijakan umum Melakukan sinkronisasi penyelenggaraan SJSN Menyusun anggaran jaminan sosial bagi PBI Melakukan analisis perekonomian dan prospek investasi aset dana jaminan sosial dan aset BPJS, serta menyusun usulan kebijakan investasi dana jaminan sosial nasional. e. melakukan kajian dan penelitian yang berkaitan dengan penyelenggaraan jaminan sosial;
Tugas Tugas Komisi Pengawasan dan Monev : a. Melakukan pengawasan eksternal terhadap kinerja BPJS b. Melakukan monitoring pelaksanaan kebijakan umum SJSN c. Melakukan monev penyelenggaraan program jaminan sosial, termasuk tingkat kesehatan keuangan BPJS d. Melakukan koordinasi dengan lembaga pengawas lainnya e. Melakukan advokasi, edukasi dan informasi dalam rangka meningkatkan kepatuhan penyelenggaraan SJSN
Pembiayaan Jaminan Kesehatan Dana jaminan sosial kesehatan bersumber dari : a. Iuran Jaminan Kesehatan termasuk bantuan iuran b. Hasil pengembangan dana jaminan sosial kesehatan. c. Aset program Jaminan Kesehatan yang menjadi hak peserta dari BUMN yang menjalankan program jaminan kesehatan d. Sumber lain yang sah sesuai peraturan perundangundangan
HASIL MONEV SATU TAHUN PENYELENGGARAAN JKN (1)
Salah satu tugas DJSN adalah melakukan monev penyelenggaraan program jaminan sosial, termasuk tingkat kesehatan keuangan BPJS. Hasil monev penyelenggaraan 1 tahun JKN menunjukkan bahwa : 1. Terjadi peningkatan jumlah peserta yang cukup signifikan, melebihi target. Kondisi ini menggambarkan tingginya kebutuhan masyarakat atas pelayanan kesehatan.
HASIL MONEV SATU TAHUN PENYELENGGARAAN JKN (2)
2. Tingginya klaim rasio yang mencapai di atas 100%. Hal ini perlu ditemukenali faktor-faktor penyebabnya agar terjadi upaya kendali biaya dan kendali mutu untuk menghindari resiko keuangan dalam penyelenggraan program jaminan kesehatan nasional
HASIL MONEV SATU TAHUN PENYELENGGARAAN JKN (3)
3. BPJS Kesehatan telah bekerja keras dalam penyelenggaraan program jaminan kesehatan nasional, namun masih perlu dilakukan upaya-upaya perbaikan. 4. Dukungan Pemerintah masih sangat dibutuhkan untuk keberlangsungan program jaminan kesehatan nasional ini, antara lain penyediaan fasilitas kesehatan dan evaluasi keekonomian iuran.
Peranan DJSN Dalam Usulan Pembiayaan JKN (1) Berdasarkan hasil monev satu tahun penyelenggaraan JKN, DJSN merumuskan dasar pemikiran sebagai berikut : 1. Hasil analisis sementara menunjukkan bahwa kondisi keuangan BPJS Kesehayan mengalami defisit. Hal tersebut dilihat dari klaim rasio yang sudah di atas 100%.
Peranan DJSN Dalam Usulan Pembiayaan JKN (2) 2. Salah satu alternatif solusi penting untuk mengatasi defisit keuangan BPJS Kesehatan adalah dengan meninjau kembali besaran iuran. 3. Perpres No 111/2013 menyatakan bahwa besaran Iuran Jaminan Kesehatan ditinjau paling lama 2 (dua) tahun sekali yang ditetapkan dengan Peraturan Presiden.
Peranan DJSN Dalam Usulan Pembiayaan JKN (3) 4. UU No 40/2004 tentang SJSN menugaskan DJSN mengusulkan anggaran jaminan sosial bagi penerima bantuan iuran dan tersedianya anggaran operasional kepada Pemerintah. 5. Atas dasar itu DJSN mengajukan usulan iuran jaminan kesehatan untuk peserta PBI tahun 2016.
Usulan Kenaikan Iuran JKN (1) Usulan kenaikan iuran JKN dilakukan dengan mempertimbangkan beberapa faktor yang mempengaruhi iuran JKN, yaitu :
1. 2. 3. 4.
Ruang Lingkup/Paket Manfaat Distribusi Umur dan Jenis Kelamin Pola penyakit atau epidemiologis Pola Praktik Pelayanan Medis
Usulan Kenaikan Iuran JKN
5. 6. 7. 8. 9.
Cara Pembayaran Fasilitas Kesehatan Tingkat Pendapatan dan Pekerjaan Lokasi Geografis Kondisi Ekonomi dan Inflasi Prosedur Perolehan Layanan/Klaim
Penutup 1. Pengalaman 1 tahun penyelenggaran JKN merupakan pengalaman yang sangat berharga, khususnya dalam penetapan iuran JKN. 2. Penetapan besaran iuran JKN harus mempertimbangkan banyak faktor dalam penyelenggaraan JKN, dengan tetap memperhatikan kemampuan fiskal.
Terima Kasih
15