BAHASA INDONESIA
PENYEJUK UDARA MODEL SPLIT
INDOOR UNIT / OUTDOOR UNIT (UNIT DALAM RUANG)
(UNIT LUAR RUANG)
MODEL RAS-E10CB(J)/RAC-E10CB(J)
INDOOR UNIT
OUTDOOR UNIT
RAS-E10CB(J)
RAC-E10CB(J)
Instruction manual
Page 1~20
To obtain the best performance, please read this instruction manual completely.
Petunjuk Penggunaan
Halaman 21~40
Untuk mendapatkan kinerja terbaik, harap baca seluruh petunjuk penggunaan ini.
– 21 –
(INDO1) RAS-E10CB(J) 21
3/21/12 10:19 AM
PERHATIAN DALAM HAL PENGAMANAN ● ●
●
Bacalah petunjuk pengamanan ini sebelum pengoperasian AC agar pemakaiannya tepat. Perhatikan tanda“ ! PERHATIAN” dan “ ! WASPADA”, hal ini perlu dilakukan agar terhindar dari kecelakaan yang serius bahkan kematian serta menjamin unit AC ini dioperasikan dengan aman. Lambang memberi petunjuk peti yang berikut. Ambil kepastian untuk menyambung talian bumi.
Tandaan dalam lakaran menunjuk erti larangan.
Ikuti arahan-arahan yang mesti diikuti. ●
Simpanlah buku petunjuk ini setelah Anda membacanya.
HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN DALAM PEMASANGAN
!
●
Jangan membongkar pasang unit AC sendiri, hal ini dapat merusak AC bahkan mengakibatkan kebakaran bila terjadi korslet.
●
Hubungi toko penjual atau teknisi ahli untuk pemasangan unit AC ini. Kebocoran air, korslet atau bahkan kebakaran dapat terjadi bila di pasang sendiri dengan tidak benar.
●
Untuk menghindari terjadinya kejutan listrik, pasanglah kabel arde ke bumi. Jangan mengikat kabel arde ke pipa air atau gas atau arde untuk telepon.
●
Gunakan sakelar pengaman yg dipasang sesuai dengan kondisi ruangan dan unit indoor agar aman bila terjadi korslet.
●
Jangan memasang unit AC di dekat gas yang mudah terbakar. Unit outdoor dpt terbakar jika terjadi kebocoran gas di sekitarnya.
●
Pastikan aliran air pembuangan mengalir dengan lancar pada saat pemasangannya.
WASPADA
! PERHATIAN
PERHATIAN DALAM HAL PEMINDAHAN ATAU PERAWATAN ●
Jika terdapat hal yang tidak wajar (berbau hangus), matikan operasi unit AC serta putuskan aliran listriknya. Segera hubungi perwakilan service terdekat untuk di tanggulangi.
●
Hubungi perwakilan service untuk perawatan atau perbaikan. Penangan yang tidak tepat dapat mengakibatkan kerusakkan pada unit AC.
●
Hubungi perwakilan service bila unit AC ingin di pindahkan dari tempatnya semula ke tempat lain.
●
Jika kabel pasokan rusak, harus diganti dengan kabel khusus yang dapat diperoleh di pusat layanan/suku cadang resmi.
! W A S P A D A
HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM PENGOPERASIAN ●
Hindari hembusan udara langsung ke tubuh Anda selama unit AC.
! W A S P A D A
●
●
Jangan masukkan jari, batang atau benda lain ke dalam salur masuk udara. Karena kipas berputar dengan kecepatan tinggi, hal itu akan menyebabkan cedera. Sebelum membersihkan, pastikan untuk menghentikan operasi dan MATIKAN pemutus arus.
Jangan menggunakan lembaran kebel sebagai pengganti sekering, hal ini dapat mengakibatkan korslet atu kebakaran. ●
Selama terjadi badai halilintar, putuskan aliran listrik ke unit AC dari sumber listrik. – 22 –
(INDO1) RAS-E10CB(J) 22
3/21/12 10:19 AM
HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM PENGOPERASIAN Produk ini hanya dioperasikan sesuai dengan petunjuk dan spesifikasi dari pabrik, tidak untuk keperluan lain yang tidak sesuai ketentuan dari pabrik. ●
●
Jangan menghembuskan udara dingin dari indoor unit langsung ke peralatan pemanas seperti ketel pemasak air, oven dsb karena hal ini akan mengganggu kinerja peralatan tersebut.
●
●
! ●
Jangan menggunakan bahan aerosol atau hair spray didekat indoor unit. Residu kimia dari bahan ini dpt menempel pd evaporator yg akan mengganggu aliran air yang jatuh ke rak penampungan air sehingga air dapat nyiprat keluar pd saat fan bekerja.
Matikan operasi unit AC dan lepaskan stop kontak dari sumber listrik pada saat ingin membersihkan unit AC, hal ini untuk menghindari bahaya dari baling-baling kipas. ●
●
Pastikan kedudukan outdoor unit stabil tidak mudah bergerak.
Jangan menyemprotkan air langsung ke unit indoor bila membersihkannya, bila terkena sirkuit listrik dapat mengakibatkan kerusakkan / korslet.
●
P E R H A T I A N
Jangan mengoperasikan atau mengkotak katik unit AC dengan tangan yang basah agar terhindar dari hal-hal yang dapat mencelakakan.
BAHASA INDONESIA
●
Lepaskan stop kontak unit AC dari sumber listrik apabila unit AC tidak di pakai untuk waktu yang lama.
Jangan menduduki unit outdoor atau menaruh benda diatasnya.
●
Jangan meletakkan gelas air atau vas bunga diatas indoor unit agar air tidak tumpah ke dalamnya karena hal ini akan mengakibatkan korslet.
●
Udara panas dari indoor unit jangan dihembuskan langsung terkena tanaman, ini akan merusak tanaman.
●
Bila mengoperasikan unit AC dengan jendela atau pintu dalam keadaan terbuka. (Kelembahan udara selalu diatas 80%), hal ini dapat mengakibatkan terjadinya kondensasi air yang kemungkinan akan menetes keluar dari indoor. Untuk itu, jangan mengoperasikan unit AC dengan kondisi seperti ini. Bila ruangan terlalu besar dan udara cukup panas sehingga kapasitas pendinginan unit AC di luar batas kemampuannya, maka udara dingin yang diinginkan tidak dapat tercapai.
●
●
●
Alat ini tidak dimaksudkan untuk digunakan oleh anak kecil kecuali mereka diawasi oleh orang dewasa yang bertanggung jawab untuk memastikan bahwa mereka dapat menggunakan alat ini dengan aman. Anak-anak kecil harus diawasi untuk memastikan bahwa mereka tidak bermain-main dengan alat ini. – 23 –
(INDO1) RAS-E10CB(J) 23
3/21/12 10:19 AM
NAMA DAN FUNGSI MASING-MASING BAGIAN INDOOR UNIT (UNIT DALAM RUANG) FILTER UDARA Untuk mencegah debu masuk ke unit indoor (Hal 36). PANEL DEPAN (Masukkan udara) INDIKATOR INDOOR UNIT Lampu menyala saat AC sedang beroperasi (Hal 25). PENGARAH HEMBUSAN UDARA HORIZONTAL DAN VERTIKAL (Keluaran udara). (Hal 32) REMOTE CONTROL Kirimkan sinyal operasi ke indoor unit dengan berbagai macam fungsinya. (Hal 26).
OUTDOOR UNIT (UNIT LUAR RUANG)
PIPA PEMBUANGAN AIR (Mengalirkan air dari AC). MENYAMBUNGKAN KABEL DAN PIPA INSULASI UNTUK PEMIPAAN MASUKAN UDARA (Belakang kiri) KELUARAN UDARA PANAS
NAMA MODEL DAN DIMENSI MODEL
LEBAR (mm)
TINGGI (mm)
DALAM (mm)
RAS-E10CB(J)
785
248
200
RAC-E10CB(J)
700
468
258
– 24 –
(INDO1) RAS-E10CB(J) 24
3/21/12 10:19 AM
LAMPU TANDA OPERASI Lampu ini terus menyala saat AC sedang beroperasi. LAMPU TIMER Lampu ini menyala bila timer sedang berfungsi.
INDIKATOR PENGOPERASIAN
BAHASA INDONESIA
INDIKATOR PADA INDOOR UNIT
SAKELAR DARURAT Pergunakan sakelar ini untuk menghidupkan atau mematikan pengoperasian AC bila peralatan remote control rusak. [Gunakan tongkat non-kondultor (misalnya tusuk gigi)] Operasi normal: ● Dengan menekan sakelar sementara, operasi dijalankan berdasarkan pada suhu ruang saat ini. Jika suhu ruang yang dideteksi lebih dari 27°C, unit akan memasuki mode pendinginan. Jika suhu ruang yang dideteksi 27°C dan kurang dari itu, unit akan memasuki mode menghilangkan kelembapan. ● Penilaian ini juga berlaku jika sumber daya DIHIDUPKAN DAN DIMATIKAN kembali setelah operasi selesai menggunakan sakelar sementara. Operasi pendinginan paksa: (Hanya untuk tujuan perbaikan) Dengan menekan dan menahan sakelar sementara lebih dari 5 detik, unit akan masuk ke mode “Operasi Pendinginan Paksa”. Lampu pengatur waktu akan berkedip 2 kali. ● Tekan kembali sakelar sementara untuk membatalkan operasi pendinginan paksa. ● Jangan operasikan dalam mode ini lebih dari 5 menit. ●
* Hanya boleh dilakukan oleh personel resmi. – 25 –
(INDO1) RAS-E10CB(J) 25
3/21/12 10:19 AM
NAMA DAN FUNGSI MASING-MASING REMOTE CONTROL REMOTE CONTROL. Alat ini mengontrol operasi indoor unit. Jarak kontrol sekitar 7 m, jika penerangan ruangan di kontrol secara elektronis, jarak kontrol dapat kurang dari itu. Alat ini dapat di gantung pada tembok dengan penyangga yg di sertakan, sebelum memasangnya pastikan jarak remote control ke indoor unit dalam batas kontrol. ● TANDA PENGIRIMAN SINYAL. Tanda ini berkedip saat sinyal di kirim. ● TAMPILAN LAYAR. Menunjukkan suhu udara yang di pilih, jam sekarang, status tuner fungsi serta intensitas sirkulasi yang di pilih. ● TOMBOL SIRKULASI Gunakan tombol ini untuk mengatur sirkulasi udara di dalam ruangan atau memulai operasi. ● TOMBOL PENGERINGAN UDARA Gunakan tombol ini untuk menghilangkan kelembapan ruangan atau memulai operasi. ● TOMBOL PENDINGINAN Gunakan tombol ini untuk mengatur mode pendinginan di dalam ruangan atau untuk memulai operasi. ● TOMBOL RESET ● TOMBOL OFF Tekan tombol ini untuk mematikan operasi AC. ● TOMBOL TIDUR Gunakan tombol ini untuk menyetel pengatur waktu tidur (sleep timer)/ pengatur waktu tidak aktif (off-timer). ● Pemilih KECEPATAN KIPAS Ini menentukan kecepatan kipas. Setiap kali Anda menekan tombol ini, intensitas sirkulasi akan berubah dari (AUTO) ke (TINGGI [HI]) ke (SEDANG [MED] ) ke (RENDAH [LOW]). ● TOMBOL PENGARAH HEMBUSAN UDARA. Mengontrol hembusan udara secara horizontal. ● TOMBOL SUHU. Tekan tombol ini untuk menaikkan / menurunkan suhu yang di kehendaki. ● TOMBOL ON TIMER (Timer untuk memulai operasi).
PERHATIAN DALAM PEMAKAIAN ● Jangan meletakkan remote control di tempat: ● Terkena sinar matahari langsung. ● Didaerah dekat pemanas. ● Jaga alat ini jangan sampai terbanting atau terkena air. ● Pada saat outdoor unit berhenti operasi, untuk operasi kembali butuh waktu 3 menit kecuali sumber listrik ke unit AC diputus dan di sambung kembali. Hal ini untuk pengamanan unit dan kesalahan operasi. ● Jika tombol PILIHAN MODE di tekan pada saat operasi, sistim pada unit AC akan berhenti operasi selama 3 menit.
– 26 –
(INDO1) RAS-E10CB(J) 26
3/21/12 10:19 AM
OPERASI PENDINGINAN
1
Tekan tombol (PENDINGINAN) sehingga tampilan menunjukkan penunjukan ke tombol. Operasi pendinginan di mulai dengan suara bip. Operasi pendinginan tidak akan bekerja selama suhu disetel operasi lebih tinggi dari suhu ruangan meskipun lampu tanda menyala. Operasi pendinginan akan bekerja bila setelan suhu lebih rendah dari suhu ruangan. hingga tanda pada layar Tekan tombol kecepatan kipas remote muncul sesuai dgn kecepatan yg dikehendaki. (AUTO)
: KECEPATAN KIPAS adalah TINGGI (HI) pada awalnya dan bervariasi ke SEDANG (MED) atau RENDAH (LOW) secara otomatis bila suhu yang ditetapkan sebelumnya sudah tercapai.
TINGGI (HI)
: Ekonomis, karena suhu ruangan akan lebih cepat dingin.
2
BAHASA INDONESIA
Operasikan mode "Pendinginan" bila suhu di luar ruang antara 21-43˚C. Jika kelembaban udara di dalam ruangan sangat tinggi (lebih dari 80%), percikan air mungkin dapat terjadi pd grill dari indoor unit.
SEDNAG (MED) : Kecepatan kipas rendah. RENDAH (LOW) : Kecepatan kipas lebih pelan.
3
Tentukan suhu ruangan yang di kehendaki dgn menekan tombol suhu hingga tampilan layar menunjukkan angka suhu yang di kehendaki. Suhu antara 25-28˚C disarankan untuk penyetelan pendinginan, bila suhu disetel pada posisi 27˚C, maka suhu ruangan berada pada kontrol 27˚C. Suhu yg disetel belum tentu sama dgn suhu ruangan, hal ini bergantung pada keadaan disekitatnya.
STOP
Tekan tombol
(STOP) untuk menghentikan operasi.
■ Mode yang telah di pilih akan di memory oleh remote control, sehingga Anda cukup menekan tombol (pendinginan) untuk mengoperasikannya kembali di kemudian hari.
– 27 –
(INDO1) RAS-E10CB(J) 27
3/21/12 10:19 AM
OPERASI PENGERINGAN UDARA Operasi pengeringan ini hanya dapat berfungsi apabila suhu ruangan berada diatas 16˚C. Bila suhu ruangan berada di bawah 15˚C, fungsi ini tidak akan bekerja.
1
Tekan tombol (PENGERINGAN) sehingga tampilan menunjukkan penunjukan ke tombol. Operasi pengeringan di mulai dengan adanya suara beep. Kecepatan kipas berada pada posisi LAMBAT secara otomatis. Tombol penyetelan kecepatan kipas tidak akan berfungsi.
Tekan tombol suhu hingga angka pada layar menunjukkan suhu yang di kehendaki.
2 STOP
Setelan antara 20-26˚C disarankan untuk proses pengeringan.
Tekan tombol
(STOP) untuk menghentikan operasi.
■ Oleh kerana setiap setelan yang telah di pilih masuk ke memory, Anda hanya cukup menekan tombol (Pengeringan) untuk mengoperasikannya kembali.
■ FUNGSI PENGERINGAN UDARA Bila suhu ruangan lebih tinggi dari suhu yang di setel : AC akan bekerja untuk mengeringkan udara ruangan dan menurunkan suhu ruangan hingga tercapai suhu yang disetel. Bila suhu ruangan lebih rendah dari suhu yang disetel : Pengeringan udara akan bekerja pada suhu yang disetel sedikit lebih rendah dari suhu ruangan. Fungsi ini akan berhenti bekerja (unit indoor berhenti menghisap uap air udara ruangan) sesaat setelah suhu ruangan menjadi lebih rendah dari suhu yang di setel. Anda mungkin merasa sedikit lebih dingin dalam operasi pengeringan udara.
– 28 –
(INDO1) RAS-E10CB(J) 28
3/21/12 10:19 AM
PENGOPERASIAN SIRKULASI UDARA
1
Tekan tombol
(SIRKULASI) sehingga tampilan
2
Tekan tombol KECEPATAN KIPAS untuk menetukan kecepatan kipas. (Layar akan menunjukkan kecepatan yang di pilih).
3
Tekan tombol suhu untuk memilih suhu yang di kehendaki.
STOP
Tekan tombol
(STOP) untuk menghentikan operasi.
■ Oleh karena setiap setelan yang telah dipilih masuk kememory,
Anda hanya cukup menekan tombol untuk mengoperasikannya kembali.
(SIRKULASI UDARA)
BAHASA INDONESIA
menunjukkan penunjukan ke tombol. Operasi sirkulasi udara bekerja dgn tanda suara beep.
■ Fungsi Sirkulasi ● ●
Selama operasi sirkulasi, kompresor tidak akan beroperasi dan tidak ada operasi pendinginan dengan hanya kipas dalam ruang (indoor) yang berjalan. Ketika suhu pengaturan lebih tinggi dari suhu ruang, kipas dalam ruang (indoor) akan berhenti beroperasi.
– 29 –
(INDO2) RAS-E10CB(J) 29
3/21/12 10:19 AM
CARA PENGOPERASIAN TIMER TIDUR/OFF TIMER Tekan tombol
(SLEEP) dan tampilan pada layar remote control adalah seperti dibawah ini.
Mode Timer untuk tidur
Penunjuk 41
hr
42
hrs
43
hrs
4
10 hrs
411
hrs
Pembatalan timer tudur/off timer
412
hrs
1
TIDUR
Timer Tidur : AC akan bekerja selama waktu yang telah disetel dan akan mati setelahnya. Arahkan remote control ke indoor unit sambil menekan tombol tidur. Informasi waktu akan menyala pada layar remote control. Lampu tanda timer pada indoor unit akan menyala disertai suara beep.
PENJELASAN TIMER UNTUK TIDUR AC bekerja dengan mengontrol kecepatan kipas dan suhu ruangan secara otomatis, menghasilkan suara yang tenang dan baik untuk kesehatan.
CATATAN ●
Fungsi timer lainnya tidak dapat disetel selama timer tidur dalam operasi.
●
Setelah waktu tidur (sleep timer) selesai dan ketika tombol waktu tidur (sleep timer) ditekan kembali, pengatur waktu tidur akan disetel sesuai dengan setelan terakhir.
●
Pengatur waktu tidur (sleep timer) hanya efektif sekali.
– 30 –
(INDO2) RAS-E10CB(J) 30
3/21/12 10:19 AM
CARA PENGOPERASIAN TIMER
Pengaturan PEMBATAS WAKTU HIDUP ●
Pilih PEMBATASAN WAKTU HIDUP dengan menekan tombol (ON).
●
Waktu yang ditetapkan akan berubah mengikuti urutan yang di bawahnya. Interval waktu satu jam
■ Operasi akan mulai untuk mengatur suhu pada waktu yang ditetapkan (waktu mulai kemungkinan berbeda bergantung suhu ruangan dan suhu yang ditetapkan)
BAHASA INDONESIA
Penetapan Pembatas Waktu HIDUP
– 31 –
(INDO2) RAS-E10CB(J) 31
3/21/12 10:19 AM
PENYESUAIAN KISI-KISI ALIRAN UDARA 1.
Menyesuaikan arah aliran udara kiri dan kanan Gerakkan kisi-kisi saluran udara vertikal seperti yang ditunjukkan dalam gambar, untuk menyesuaikan aliran udara bergerak ke arah kiri atau kanan.
2.
Menyesuaikan arah aliran udara ke bawah Selama mode operasi “Pengeringan” atau “Pendinginan”, kisi-kisi aliran udara horizontal secara otomatis disesuaikan agar pas dengan sudut aliran udara setiap mode operasi. Kisi-kisi aliran udara dirancang untuk mengarahkan aliran udara ke arah atas dan ke arah bawah. Dengan menekan tombol kendali aliran udara otomatis, kisi-kisi aliran udara ini bisa juga disesuaikan ke sudut aliran udara yang dipilih oleh pengguna. Menekan ARAH ALIRAN UDARA OTOMATIS satu kali akan mengaktifkan kisi-kisi aliran udara horizontal untuk mengarahkan aliran udara ke atas dan ke bawah. Tekan tombol kendali sekali lagi, kisi-kisi aliran udara horizontal akan berhenti bergerak dan tetap pada posisi di titik ketika tombol kendali ditekan. Selama mode operasi “Pengeringan” atau “Pendinginan”, setel aliran udara horizontal untuk bergerak di dalam rentang yang disarankan dalam gambar. Penyesuaian kisi-kisi aliran udara akan mengarahkan aliran udara untuk membantu mengurangi suhu ruang dan untuk mengoreksi ketidakseimbangan suhu. Selama mode operasi “Pendinginan”, jangan sesuaikan kisi-kisi aliran udara horizontal untuk berayun ke luar dari rentang yang ditunjukkan oleh panah-panah dalam gambar. Jangan operasikan kisi-kisi aliran udara horizontal lebih lama dari yang diperlukan. Kondensasi dapat terjadi dan dapat menetes sepanjang kisi-kisi aliran udara horizontal. Setelah menghentikan operasi unit dengan menekan tombol kendali, kisi-kisi aliran udara horizontal akan bergerak untuk berhenti di posisi yang menutupi ventilasi salur keluar udara. Selama mode arah aliran udara otomatis berlangsung, setiap penyesuaian fisik ke kisi-kisi aliran udara horizontal akan menggeser rentang ayunan. Namun, tanpa penyesuaian fisik lebih lanjut, kisi-kisi aliran udara akan secara otomatis menyesuaikan kebali ke setelan rentang ayunan semula. (Apabila kisi-kisi tidak bisa kembali ke setelan rentang ayunan semula, hentikan operasi unit penyejuk udara, lepaskan colokan kabel daya, dan colokkan kembali ke soket listrik dan hidupkan kembali unit penyejuk udara. Ini akan mengembalikan rentang ayunan ke setelan semula)
Saat pendinginan, menghilangkan kelembapan Vertikal kira-kira 10° kira-kira 55°
– 32 –
(INDO2) RAS-E10CB(J) 32
3/21/12 10:19 AM
CARA MENGGANTI BATERAI REMOTE CONTROL
1
Buka tutup baterai di remote control dan keluarkan baterai yang sudah usang.
=
2
Pasang baterai baru, Posisi pemasangan baterai harus sesuai dengan petunjuk yang ada dalam kotak baterai.
! PERHATIAN
BAHASA INDONESIA
Ketika menggunakan unit kendali jarak jauh, tidak ada respons dari unit penyejuk udara dan atau tampilan unit kendali jarak jauh memudar dan redup, baterai dalam alat kendali jarak jauh harus dilepaskan dan diganti dengan yang baru.
1. Jangan menggunakan baterai baru dan lama bersamaan atau menggunakan baterai jenis lain. 2. Keluarkan baterai bila alat ini tidak digunakan untuk waktu yang lama. 3. Gunakan baterai AAA bermutu tinggi dan berkinerja baik untuk menghindari masa pakai baterai yang pendek dan kebocoran elektrolit.
– 33 –
(INDO2) RAS-E10CB(J) 33
3/21/12 10:19 AM
CARA YANG IDEAL DALAM PENGOPERASIAN
Suhu ruangan yang cocok
Pasang partisi atau gordyn
! Perhatian
Untuk mencegah udara panas masuk keruangan melalui jendela.
Penyetelan suhu yang terlalu dingin adalah kurang baik untuk kesehatan di samping boros pemakaian listrik
Ventilasi
Efektifitas penggunaan timer
Jangan menutup rapat seluruh ruangan untuk waktu yang lama. Kadang kala buka jendela atau pintu agar ada pertukaran udara segar.
Dimalam hari disarankan menggunakan timer untuk tidur yang disesuaikan dgn waktu bangun Anda di pagi hari. Hal ini akan membuat tidur Anda nyaman . Pergunakan fungsi timer dengan efektif.
! Perhatian
Selalu bersihkan saringan udara
Setel suhu ruangan yg cocok untuk bayi / anak
Saringan udara yang kotor akan mengurangi aliran udara dan kapasitas pendinginan. Untuk menghemat pemakaian listrik, bersihkan saringan udara 2 kali sebulan.
Perhatikan penyetelan suhu ruangan dan pengarah hembusan udara pada ruang bayi, anak-anak atau orang tua yang agak sulit bergerak. Perbedaan suhu yg ideal didalam dan diluar ruangan adalah 5˚C.
– 34 –
(INDO3) RAS-E10CB(J) 34
3/21/12 10:20 AM
INFORMASI UNTUK PEMAKAI
! Perhatian Jika tingkat kepanasan dalam ruangan melampaui kapasitas pendinginan dari unit AC, maka suhu yg disetel tidak akan tercapai. Contoh : Ruangan yang terlalu banyak orang keluar / masuk atau menggunakan peralatan yg menghasilkan panas.
Tidak di operasikan untuk waktu yang lama.
BAHASA INDONESIA
AC dan peralatan yang menghasilkan panas dalam satu ruangan
Jika unit AC tidak dipergunakan untuk waktu yang lama, putuskan hubungan listrik ke unit AC dengan mematikan sakelar utamanya. Jika tidak maka ada pemakaian listrik sebesar 8 watt pada indoor unit meskipun unit AC tidak dioperasikan.
Pada saat terjadi halilintar ! Perhatian Untuk melindungi unit AC pada saat badai halilintar, sebaiknya jangan mengoperasikna AC dan putuskan hubungan listrik dengan mematikan sakelar utama.
Gangguan dari peralatan listrik lain
! Perhatian Untuk menghindari gangguan listrik (noise), letakkan indoor unit dan remote kontrol sedikitnya 1 m dari peralatan listrik lain.
– 35 –
(INDO3) RAS-E10CB(J) 35
3/21/12 10:20 AM
PERAWATAN ! PERHATIAN Sebelum membersihkan, hentikan operasi dan matikan sakelar pasokan daya.
1.
SARINGAN UDARA
Selalu bersihkan saringan udara karena saringan ini menangkap partikel debu dalam ruangan. Jika saringan ini kotor dengan debu maka kapasitas pendinginan dan hembusan udara akan berkurang dan akan timbul suara berisik. Pastikan membersihkannya sesuai dengan prosedur berikut ini:
1
Buka tutup panel depan dan keluarkan saringan udaranya. ● Lepaskan saringan pembersih udara dari saringan udara.
2
Bersihkan semua saringan ini dengan alat penghisap debu. Jika debu terlalu banyak bersihkan dengan air yg mengalir sambil disikat. Keringkan saringan di udara, jangan di jemur atau dipanaskan.
3
●
Pasang kembali saringan pembersih udara pada tempatnya disaringan udara. Pasang saringan udara dengan tulisan "FRONT" menghadap kedepan dan selipkan ketempatnya seperti semula.
●
Setelah memasang saringan tersebut, tutup kembali panel depan dengan menekan ketiga posisi panah seperti terlihat pada gambar.
CATATAN: ● Saringan ini harus dibersihkan sebulan sekali. Bila dipakai terlalu lama, maka akan mengurangi fungsi penghilang bau. Disarankan saringan ini diganti setelah pemakaian setiap tahun bergantung pada keadaan ruangan.
! PERHATIAN ● ● ●
Jangan mencuci saringan udara dengan air panas melebihi 40°C, saringan dapat rusak / melengkung Pada saat mencucinya, bersihkan debu / kotorannya dan keringkan diudara bebas. Jangan dijemur atau di panaskan karena saringan akan rusak / melengkung. Jangan menggunakan detergen untuk membersihkan saringan pembersih udara dan penghilang bau karena akan merusak kinerja electorstatik dari saringan tersebut.
– 36 –
(INDO3) RAS-E10CB(J) 36
3/21/12 10:20 AM
●
Lepaskan panel depan dan bersihkan dengan air dicampur detergen netral setelahnya bilas dengan air bersih.
●
Bila panel depan tidak dilepas, gosoklah dengan kain lembut yg kering.
●
Apabila sudah sangat kotor, seka dengan kain lembut yang direndam dalam air hangat atau detergen netral. Lalu seka seka dengan menyeluruh menggunakan kain kering yang lembut.
●
Gosoklah remote kontrol dengan kain lembut yg kering.
●
Seka air dengan sepenuhnya. Jika ada air tersisa dalam indikator atau penerima sinyal unit dalam ruang (indoor), hal itu menimbulkan masalah.
BAHASA INDONESIA
2. MEMBERSIHKAN PANEL DEPAN
Cara membuka panel depan. ● Pastikan memegang kedua ujungnya dengan tangan untuk membuka dan memasangnya kembali.
Membuka Panel Depan
●
Menutup Panel Depan
Bila tutup panel depan dibuka semua dengan kedua tangan, tekan kedalam pentol sebelah kanan untuk melepaskannya dan pada saat menutupnya tarik kearah depan.
●
Geser penahan kiri/kanan dari pentolan masuk ke tempatnya dan kencangkan kedalam lubangnya.
! PERHATIAN ●
Jangan menggunakan air panas diatas 40 derajat °C, bensin, tiner atau cairan kimia lainnya, karena hal ini akan merusak permukaan plastik dan lapisannya.
– 37 –
(INDO3) RAS-E10CB(J) 37
3/21/12 10:20 AM
! PERHATIAN ●
Pasang kabel arde. Jangan memasang kabel arde didekat pipa gas atau arde untuk telepon. Pemasangan kabel arde dapat mengakibatkan nyetrum.
●
Gunakan sirkuit braker tersendiri untuk unit AC yang terpasang agar terhindar dari pemakaian beban listrik yang berlebihan.
PENTING Warna dari kabel sebagai berikut berarti: Hijau kuning : Arde Biru : Netral Coklat : Positif Bila warna dari kabel berlainan dengan yg ada pada kepala kabel listriknya, lakukan hal sbb: Kabel hijau kuning di sambungkan ke terminal dengan tanda E sedang untuk warna biru di sambungkan ke terminal yg bertanda N atau warna hitam. Kabel coklat di sambungkan ke terminal dengan tanda L atau warna merah. CATATAN Jika kabel listrik rusak, gantilah dengan kabel yg sesuai peruntukkannya serta baik mutunya.
! PERHATIAN Perawatan dan pembersihan unit AC hanya dapat dilakukan oleh akhlinya. Putuskan aliran listrik ke unit AC sebelum melakukan perawatan / perbaikan.
PEMERIKSAAN RUTIN Periksalah hal-hal dibawah ini setiap 6 bulan atau sekali dalam setahun, bila mana perlu hubungi perwakilan dengan service terdekat di kota Anda.
1
Periksa kabel arde tidak putus
2
Posisi kedudukan Outdoor unit kuat, tidak mudah bergerak dan penyangganya tidak berkarat.
3
Pastikan stop kontak terpasang kuat ke sumber listrik (jangan kendor / goyang)
– 38 –
(INDO3) RAS-E10CB(J) 38
3/21/12 10:20 AM
LAYANAN PURNA JUAL & GARANSI SEBELUM PANGGILAN SERVICE, PERIKSA HAL-HAL SBB : HAL YANG DIPERIKSA ● ●
AC tidak beroperasi
●
● ● ●
AC kurang dingin
● ●
Apakah sekering ada yang putus? Apakah tegangan listik terlalu rendah atau tinggi? Apakah saklar utama pada posisi "ON".
Apakah saringan udara penuh dengan debu? Apakah unit Outdoor terkena sinar matahari langsung? Apakah hembusan angin di Outdoor unit terhalang? Apakah pintu / jendela ruangan terbuka, atau ada peralatan lain yang menghasilkan panas? Apakah penyetelan suhu sudah tepat?
BAHASA INDONESIA
KONDISI
Catatan : ●
●
Pada saat pengoperasian "TENANG" atau mematikan AC, keadaan seperti ini dapat terjadi tetapi hal ini adalah normal. 1. Suara desis karena aliran freon pada sistem sirkulasi pipa AC. 2. Ada sedikit suara gesekan dari rumah kipas karena ada perubahan suhu dari dingin ke hangat secara bertahap bila AC dimatikan. Dapat terjadi bau dari Indoor unit tergantung pada keadaan ruangan mungkin berasap, bau makanan, kosmetik dsb. Bersihkan saringan udara dan evaporator secara berkala.
● Hubungi
segera perwakilan service jika AC tetap tidak beroperasi dengan normal setelah melakukan pemeriksaan diatas. Informasikan model serta jenis kerusakkannya.
● Tegangan
listrik yg masuk harus sesuai, bila terlalu rendah / tinggi dapat mengakibatkan terganggunya operasi AC bahkan kerusakan.
– 39 –
(INDO3) RAS-E10CB(J) 39
3/21/12 10:20 AM
Sila ambil perhatian: Ketika memasang kipas, terutamanya ketika cahaya bilik malat, cahaya yang terang dan berubah-ubah akan berlaku. Ini tidak membahayakan. Syarat-syarat Syarikat Pembekal Kuasa Tempatan mestilah dipatuhi.
CATATAN Hindari pemakaian AC pada mode pendinginan bila suhu diluar ruangan 21°C (70°F). Suhu max dan min yg disarankan dari indoor dan outdoor unit adalah:
●
Indoor Outdoor
Buli Buli Buli Buli
kering basah kering basah
°C °C °C °C
Minimum
Maksimum
21 15 21 15
32 23 43 26
MEMO ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................................... ......................................................................................................................................................................................
– 40 –
(INDO3) RAS-E10CB(J) 40
3/21/12 10:20 AM