http://www.mb.ipb.ac.id
1.1.
Latar belakang lndustri air minum dalam kemasan (AMDK) dalam beberapa tahun
terakhir ini memperlihatkan perkembangan yang sangat pesat. Hal ini terlihat dari jumlah perusahaan yang bergerak dalam industri ini yang jumlahnya mencapai leb~hdari 100 perusahaan. Semakin meningkatnya polusi lingkungan, termasuk pencemaran air tanah oleh limbah hasil industri merupakan salah satu sebab meningkatnya permintaan terhadap air minum dalam kemasan. Air minum dalarn kemasan diperkenalkan di Indonesia pada saat berdirinya PT Aqua Golden Missisippi p,sda tahun 1973. Salah satu bentuk air minum dalam kemasan yang lazim digunakan untuk kebutuhan sehari-hari adalah air minum dalam kemasan gallon. Bagi produsen, air minum dalam kemasan gallon (19 liter) menjanjikan keuntungan yang lebih besar. Biaya produksi yang lebih rendah, serta harga jual yang lebih tinggi menyebabkan hampir semua produsen memproduksi air minum dalam kemasan gallon. Menurut Plant Manager Divisi Airess PT Tiga Raksa, "pasar gallon lebih menguntungkar~dan pasti" (Eksekutif, Agustus 1997). Pada saat ini, sekitar 237 merek air lninum dalam kemasan tercatat di Departemen Perindustrian dan Perdagangan. Pangsa pasar terbesar air minum dalam kemasan didominasi oleh Aqua Group termasuk Vit yang menguasai pasar sebesar 45 %, sedangltan 25 % dikuasai oleh (Ades,
http://www.mb.ipb.ac.id ,'
.
Total, 2 Tang dan Oasis) dan 30 '% dikuasai oleh rnerk .lain (Tirtasuwanda,2001).
Sernakin banyaknya rnerk air rninurn dalarn
kernasan dan sernakin rneningkatnya pengetahuan konsurnen terhadap kesehatan dan kearnanan produk, menyebabkan persaingan didalarn industri air minum dalarn kernasan rnenjadi semakin ketat dan kornpetitif. PT Nixiea Tata melakukan terobosan baru didalarn industri air minurn dalarn kemasan di Indonesia dengan rnenghasilkan air rninurn dalarn kernasan gallon yang mengandung kadar oksigen tinggi dengan rnerk
[email protected] rnerupakan unsur pembentuk air bersama dengan hidrogen (H20).
Oksigen (02) rnerupakan senyawa yang dapat
rnernpengaruhi tingkat kesegaran air
(WWW
aaua.com).
PT Nixiea Tata menyadari bahwa agar dapat sukses atau sekedar bertahan didalam persaingan ketat industri air rninum dalarn kernasan, selain rnernbangun produk yang berkualitas, rnernbangun pelanggan (Costumer Oriented) merupakan ha1 yang penting dalarn kesuksesan pemasaran. Dengan kata lain, perusahaan harus dapat rnernenuhi dan rnernuaskan kebutuhan pelanggannya. Berdasarkan ha1 tersebut, PT Nixiea Tata rnerasa perlu untuk rneneliti kapuasan konsurnennya. Selain itu untuk rnendukung usaha dalarn rnernenuhi kepuasan konsumen, pihak perusahaan rnerasa perlu untuk rnengetahui konsurnennya secara lebih spesifik. Dari hasil penelitian kepuasan konsurnen tersebut, pihak perusahaan berharap dapat rnernperoleh masukan dalarn rnernperbaiki kinerja untuk rneningkatkan kepuasan konsumen dan loyalitas terhadap produk.
http://www.mb.ipb.ac.id
1.2.
ldentifikasi Masalah
Pasar air minum dalam kemasan saat ini semakin ketat dan kompetitif. PT Nixiea Tata merasa perlu untuk mengevaluasi strategi pemasaran yang telah dijalankan selama ini dengan mqngadakan penelitian rnengenai kepuasan konsumen terhadap produk air minum dalam kemasan gallon rnerek Nixie@. Untuk mempermudah dalam memilaskan konsumen yang sangat beragam,
pihak
perusahaan
merasa
perlu
untuk
mengetahui
konsumennya secara lebih spesifik. Dengan kata lain perusahaan ingin mengetahui tingkat kepuasan segrnen konsumen. Selain itu untuk lebih mempermudah dalam meningkatkan kepuasan konsumen, pihak perusahaan ingin mengetahui faktor-faktor apakah yang dapat mempengaruhi tingkat kepuasan konsumsn ditinjau dari aspek demografi, penggunaan prodvk, dan loyalitas. Dalam ha1 kinerja atribut prodult terhadap kepuasan, pihak perusahaan ingin mengetahui atribilt manakah yang harus dijadikan prioritas untuk meningkatkan tingkat kepirasan konsumen, dengan kata lain pihak perusahaan ingin mengetahui atribut produk manakah yang sangat penting dalam mempengaruhi tingkat kepuasan Setelah melakukan penelitian kepuasan konsumen tersebut, PT Nixiea Tata berharap memperoleh alternatif-alternatif yang dapat digunakan untuk meningkatkan kepuasan terhadap produk.
http://www.mb.ipb.ac.id
Perurnusan Masalah
1.3.
Berdasarkan
identifikasi
perma$ialahan, dapat
dirumuskan
beberapa pokok permasalahan dalam penelitian ini : 1. Bagaimana tingkat kepuasan segmen ltonsumen terhadap produk air
minum kemasan gallon merek Nixie@ 2. Bagaimana perilaku konsumsi segmerl konsumen 3. Atribut produk manakah yang penting dalam mempengaryhi tingkat
kepuasan konsumen. 4. Alternatif apakah yang dapat dilakukari oleh pihak perusahaan untuk
meningkatkan kepuasan konsumen berdasarkantingkat kepuasan dan perilaku konsumsi segmen konsumen serta atribut yang penting dalam mempengaruhi tingkat kepuasan
1.4.
Tujuan Penelitian
1. Mengetahui tingkat kepuasan segmen Iconsumen terhadap produk air
rninum dalam kemasan gallon merek Nixie@ 2. Menganalisis perilaku konsumsi segmen konsumen 3. Mengidentifikasi atribut
produk yarig
sangat
penting dalam
mempengaruhi kepuasan konsumen 4. Merekomendasikan alternatif-alternatif yang dapat meningkatkan
kepuasan berdasarkan perilaku konsumsi segmen konsymen dan atribut yang penting dalam mempengaruhi tingkat kepuasan.
http://www.mb.ipb.ac.id
Manfaat Penelitian
1.5.
1. Bagi PT Nixea Tata
: sebagai bahan pertimbangan dalam
perencanaan produk dan strategi pemasaran untuk meningkatkan kepuasan konsumen air minum kemasan gallon Nixie@
2. Bagi Peneliti : sebagai sarana clalam mengaplikasikan teori pemasaran
khususnya dalam ha1 kepuasan konsurnen terhadap
produk
1.6.
Ruang Lingkup Penelitian
1. Penelitian ini dibatasi pada topik kepuasan konsumen terhadap produk
air minum kemasan gallon merek FlixieB 2. Lokasi peneiitian meliputi wilayah Bogor dan sekitarnya
3. Responden yang akan diwawancara adalah konsurnen rumah tangga