LEMBAR PENGESAHAN Temu Ramah Mahasiswa Baru, IKMP, Alumni IKMP Dengan Pengurus Yayasan Palito Dan Bapak Herman Darnel
”Sasakik Sasanang Di Rantau Urang” Urang Bogor, 10 Juli 2008
Ketua Pelaksana
Bona Pinto
mengetahui, Pembina IKMP
YON VITNER S.Pi, M.Si
Sekretaris
Mayang Sani
menyetujui, Ketua IKMP
SENDI BANIO
LATAR BELAKANG Yayasan Palito dan Bapak Herman Darnel Ibrahim telah membantu pengadaan Asrama Palito bagi mahasiswa anggota IKMP yang berdomisili di bogor. Alhamdulillah saat ini Asrama Palito telah menjadi pusat informasi dan kegiatan IKMP-Bogor. Seiring dengan datangnya tahun ajaran baru, maka mahasiswa baru IPB angkatan 45 telah sampai di Bogor untuk melanjutkan pendidikannya di Institut Pertanian Bogor. IKMP sebagai wadah silaturrahmi mahasiswa di Bogor telah mengadakan penyambutan mahasiswa IPB angkatan 45 baik untuk Sarjana maupun Diploma. Berfalsafah “Lauik Sati Rantau Batuah” maka mahasiswa sangatlah rentan dengan pengaruh budaya yang tidak sesuai dengan adat minagkabau. Oleh karena itu, acara Temu Ramah ini hendaklah dapat menjadi ajang mengingat kembali budaya minang, khususnya budaya Payakumbuh dan Limapuluh kota serta meningkatkan kekeluargaan sesama ”Urang Payokumbuah dan Limopuluah Koto”. Menyadari pentingnya silaturrahmi dan kekeluargaan tersebut, maka IKMP bermaksud mengadakan acara Temu Ramah Mahasiswa Baru angkatan 45, IKMP dan alumni IKMP dengan Pengurus Yayasan Palito dan Bapak Herman Darnel demi kemajuan pendidikan mahasiswa yang berasal dari Kotamadya Payakumbuh dan Kabupaten Limapuluh kota yang berada di Bogor.
TUJUAN
WAKTU DAN TEMPAT
Mempererat tali silaturrahmi Pengurus Yayasan Palito, IKMP, alumni IKMP, mahasiswa baru dan Bapak Herman Darnel
Hari / Tanggal
: Sabtu / 19 Juli 2008
Waktu
:09.00 – 13.30
Meningkatkan fungsi Asrama Palito dan mengevaluasi
Tempat
: Asrama Palito
kegunaan asrama
Memperkenalkan mahasiswa baru S0 dan S1 kepada Bapak Herman Darnel, Pengurus Yayasan Palito dan Alumni IKMP
TEMA KEGIATAN Kegiatan ini mengambil tema “Sasakik Sasanang Di Rantau Urang”
BENTUK KEGIATAN Diskusi dan dialog Mahasiswa baru IPB angkatan 45 dengan Bapak Herman Darnel, Pengurus Yayasan Palito, dan Alumni IKMP tentang kehidupan dunia kampus dan perkembangan Asrama Palito.
SASARAN KEGIATAN Mahasiswa IPB angkatan 45 asal Payakumbuh dan Lima Puluh kota dan anggota IKMP yang berada di Bogor.
SUSUNAN ACARA (terlampir) KEPANITIAAN (terlampir) ANGGARAN DANA (terlampir)
PENUTUP Demikianlah proposal Temu Ramah ini kami susun, semoga dengan bantuan dari semua pihak acara ini dapat berjalan sebagaimana mestinya dan bermanfaat bagi kita semua. Akhirnya kepada Allah SWT jualah segala sesuatu kami serahkan, semoga Allah selalu meridhoinya. Amin.
LAMPIRAN SUSUNAN ACARA Waktu 09.00-09.30 09.30-09.40 09.40-09.50 09.50-10.00 10.00-10.10 10.10-10.40 11.40-12.00 12.00-12.20 12.20-13.00 13.00
Kegiatan Pembukaan Kata sambutan oleh Ketua Panitia Kata sambutan oleh Ketua IKMP Kata sambutan oleh Pembina IKMP Sepatah Kata oleh Ketua Yayasan Palito Sepatah Kata oleh Bapak Herman Darnel Diskusi Hiburan Makan Siang Doa dan Penutupan
ANGGARAN DANA Pengeluaran Administrasi Konsumsi Dokumentasi Logistic Biaya tak terduga Total Pemasukan Sumbangan Alumni Donatur Total
: Rp. 200.000,: Rp. 1.000.000,: Rp. 100.000 : Rp. 220.000,: Rp. 100.000,______________ : Rp. 1.620.000,: : Rp. 620.000,: Rp. 1.000.000,______________ : Rp. 1.620.000,-
Susunan Kepanitiaan Temu Ramah Mahasiswa Baru, IKMP, Alumni IKMP dengan Pengurus Yayasan Palito dan Bapak Herman Darnel Ketua Panitia Wakil Ketua Sekretaris Bendahara Sie Acara Coordinator Anggota
: Bona Pinto : Muhammad Fajri R.Z : Mayang Sani : Dian MelvaSusanti
: Rico Faslah : Ashabul Yamin Nice : Kenis Setyoningsih
Sie Humas Koordinator Anggota
Sie PDD Koordinator Anggota
Sie Konsumsi Koordinator Anggota
Sie Logstran Koordinator Anggota
: Herry Yoan Edison : Nela Utari Niya Mesa : Wezia Berkadewi Vivi :Niya Mesa Nesa : Harryade Putra : Ahmad Habibi : MikeJuspawiza : Revi
Indah Soekma Irma Esmeralda
: Rahima : Yola Walendra : Febriastuti : Tresia Intan : Embun Kumala
Tresia Intan Fatma Titit Arlianti Geni$
: M. Asrar Iqbal : Ibrahim Hamzah : Mario Ganesha
Risma Redi Denay
DAFTAR NAMA MAHASISWA IPB ANGKATAN 45 S1 (Sarjana) 1. AdeTeguhRahmat 2. Dalfit 3. Yusufi Arbi 4. Ade Nelvia 5. Yona Maifitri 6. Gustri Wahyudi 7. Dian Permana Putra 8. Muhammad Haris 9. Rini Marlina 10. Sri Wahyuni 11. Delvi Riana 12. Puja Dwi Sari 13. Welda Yunita 14. Eka Sari 15. Helmi Septaria H 16. Putri Previa Yanti 17. Ella rahmadani
SMAN1 Kec. Guguak SMAN 1 Kec. Guguak SMAN 1 Kec. Guguak SMAN 1 Kec. Guguak SMAN 1 Kec. Guguak SMAN 1 Suliki SMAN 1 Suliki SMAN 1 Suliki SMAN 1 Suliki SMAN 1 Suliki SMAN 1Payakumbuh SMAN 1 Payakumbuh SMAN 1 Harau SMAN 1 Harau SMAN 1Lasahan SMAN2 Payakumbuh SMAN 1 Kapur IX
S0(Diploma 3) 1. M. Agung Permana 2. Nidio Elwa Ferismi 3. Marza Harizoni 4. Dinov 5. Dian Permata Sari 6. Mesa 7. Yola Karmila 8. Endang Puspita 9. Synta Rahayu
SMAN 1 Guguak SMAN 1 Guguak SMAN 1 Guguak SMAN 1 Guguak SMAN 1 Suliki SMAN 1 Suliki SMAN 1 Suliki SMAN 1 Suliki SMAN 1 Suliki
10. Ocep 11. Hafzil Ilman 12. Surya Gentha A 13. Vicky Fernando 14. Rahmi Amelinda 15. Lokita Putri M 16. Sucihati Syamarta 17. Mujahid Hasan
SMAN 1 Suliki MAN 1 Padang Japang SMAN 1 Payakumbuh SMAN 1 Payakumbuh SMAN 1 Payakumbuh SMAN 1 Payakumbuh SMAN 1 Payakumbuh SMAN 1 Payakumbuh