OlympIICS
IPEKA International Christian School (IICS)
Komplek Taman Meruya Ilir, Jl. Batu Mulia Blok K, Jakarta Barat 11620
17 – 24 February 2012
FIGHT
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Table of Contents
3
Event Background :: Latar Belakang Acara
4
Aim of Event :: Tujuan Acara
5
6
8
-‐ Basketball
10
-‐ Volleyball
12
-‐ Battle of the Bands
14
-‐ Tennis
17
-‐ Table Tennis
19
-‐ Mini Soccer
21
-‐ Badminton
23
School Profile :: Profil Sekolah
Event Description :: Deskripsi Acara
Event Summary :: Rangkuman Kegiatan
page/halaman
Registration :: Pendaftaran
26
Technical Meeting
26
Contact Person
27
Afterword :: Penutup
28
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 2
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
School Profile The IPEKA foundation was founded in the year 1979, with a main purpose to glorify the Lord through education. After the development of several schools, such as IPEKA Puri, IPEKA Pluit, and IPEKA Tomang, in 1999, the foundation decided to open its first high school with international standards: IPEKA High School. IPEKA High School was partnered with two schools in Sydney, Australia, the Scot’s College and St. Catherine’s School, to develop its international quality. Having seen the school grow, the IPEKA foundation opened an international kindergarten in 2001, and the elementary school in 2004, and called the school IPEKA Bilingual School. The IPEKA Bilingual Schools then merged and moved into a new building, and changed its name to IPEKA International Christian School. Today, located in Meruya Ilir, IPEKA International Christian School, also known as IICS, is accredited by the Board of Studies in Australia, and consists of over a thousand students, varying from kindergarten to high school. The vision of IPEKA International Christian School is to be an excellent Christian educational institution, which declares Christ as the source of all wisdom and knowledge, and the school’s mission is to educate students holistically based on Christian values.
Profil Sekolah Yayasan IPEKA telah dibangun sejak tahun 1979, dengan satu tujuan utama yaitu memuliakan Tuhan melalui pendidikan dan pengajaran. Setelah membangun beberapa sekolah seperti IPEKA Puri, IPEKA Pluit, dan IPEKA Tomang, pada tahun 1999, pihak yayasan memutuskan untuk mendirikan sekolah IPEKA pertama yang bertaraf internasional yang sekarang dinamakan: IPEKA High School. IPEKA High School telah menjalin kerjasama dengan dua sekolah lain di Sydney, Australia, yaitu Scot’s College and St. Catherine’s School, untuk membangun kualitas internasionalnya. Setelah melihat perkembangan yang pesat, yayasan IPEKA kembali memutuskan untuk mengembangkan sekolah IPEKA internasional dengan cara membuka taman kanak-‐kanak internasional yang pertama pada tahun 2001, dan dilanjutkan dengan berdirinya Sekolah Dasar internasional pada tahun 2004. Dengan ini, nama IPEKA High School pun berganti menjadi IPEKA Bilingual School. Tidak lama kemudian, sekolah IPEKA Bilingual School bergabung dan dialokasikan ke gedung yang baru dan namanya berganti lagi menjadi IPEKA International Christian School. Sekarang ini di Meruya Ilir, IPEKA International Christian School –atau yang sering juga disingkat IICS – telah diakreditasi oleh Board of Studies di Australia dan mencangkup lebih dari ribuan murid-‐murid mulai dari TK sampai SMA. Visi dari IPEKA International Christian High School adalah untuk menjadi lembaga pendidikan Kristen unggulan yang menyatakan Kristus sebagai sumber hikmat dan pengetahuan. Sedangkan misi sekolah ini adalah untuk mendidik siswa secara utuh berlandaskan nilai kristiani.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 3
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Event Background
IPEKA International Christian School holds a championship event every two years. This biannual event includes sports competitions such as Basketball, Soccer, and Volley. Each of the events held has had a specific operation name, beginning from IHO (IPEKA High Olympics), IBO (IPEKA Bilingual Olympics), and ICE3, which is read as ice cube, and stands for IPEKA Championship Events 3. The last championship event held was called FIRE, which stands for Fourth IICS Rocking Events. Through this proposal, we, as the Senior High Student Council would like to construct another sport championship event called FIGHT which stands for the Fifth IICS Grand Huskies Tournament. FIGHT will be a sport event aimed at high school student including IICS senior high itself where the students could express their passions and execute their talents but promoting the name of the school at the same time as well by competing with other schools. Through FIGHT, we believe that huskies will bring our schools to a higher level and reputation in the outside world. Each of the championship event falls under the generic name: OlympIICS. OlympIICS literally means IICS Olympics, but shortened. It will be the generic name every time IICS holds a championship event in the future. This event should promote students from a variety of schools to socialize and build up a sense of competition and participation amongst themselves, as well as to develop their strength in activities other than academic performances. Through this event as well, we would like to contribute 10% of our profits for charity.
Latar Belakang Acara IPEKA International Christian School menyelanggarakan kejuaraan-‐kejuaraan setiap dua tahun. Acara ini menyangkut kompetisi-‐kompetisi olahraga seperti basket, sepakbola, dan voli. Acara-‐acara ini telah mengalami perubahan nama dimulai dari IHO (IPEKA High Olympics) dan IBO (IPEKA Bilingual Olympics), ICE3 (baca: ice cube) yang merupakan singkatan dari IPEKA Championship Events 3 dan FIRE yaitu Fourth IPEKA Rocking Events.Melalui proposal ini, kami sebagai OSIS akan mewujudkan even pertandingan olahraga lain bernama FIGHT yang merupakan singkatan dari Fifth IICS Grand Huskies Tournament. FIGHT adalah ajang olahraga yang ditujukan kepada murid-‐murid SMA termasuk murid SMA IICS sendiri, di mana murid-‐murid dapat menunjukan semangat mereka dan mengeksekusi bakat mereka untuk mempromosikan reputasi sekolah di saat yang bersamaan melalui berkompetisi dengan sekolah lain. Melalui FIGHT, kami percaya bahwa huskies akan membawa sekolah kami ke level yang lebih tinggi dan membangun reputasi di dunia luar. Setiap acara pertandingan kami ada di bawah nama generik OlympIICS, yang berarti IICS Olympics tetapi dipersingkat. OlympIICS akan menjadi nama generik setiap kali IICS mengadakan acara pertandingan di masa depan. Acara ini akan membantu murid-‐murid antar sekolah untuk bersosialisasi agar terbangun perasaan bersaing dan juga partisipasi antar mereka. Dengan terselanggaranya acara ini, murid-‐murid pun dapat mengembangkan bakat mereka dalam aktifitas lain di luar kegiatan akademis. Selain itu, melalui acara ini, kami juga akan menyumbang 10% dari hasil pemasukannya untuk yayasan-‐yayasan yang memerlukan.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 4
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Aim of Event
-‐ -‐ -‐ -‐ -‐
To promote students from a variety of schools to socialize and build up a sense of competition and participation amongst themselves. To let students develop their strength in activities other than academic performance. To contribute 10% of our revenue for charity To create a network between IICS and other schools To help promoting IPEKA International School to the outside world through sport
Tujuan Acara -‐ -‐ -‐ -‐ -‐
Memacu murid-‐murid dari berbagai sekolah untuk bersosialisasi dan membangun rasa ingin berkompetisi dan berpatisipasi di antara mereka masing-‐masing Membuat murid-‐murid mengembangkan kekuatan mereka di aktivitas selain dari bidang akademis. Mengkontribusikan 10% dari penghasilan untuk kegiatan sosial Membangun koneksi antara IICS dengan sekolah-‐sekolah lain Mempromosikan IPEKA International School ke dunia luar melalui olahraga
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 5
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Description of Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Event Concept: This event is mainly a sporting event, with an additional musical component: ‘Battle of the Bands’. The main theme of the entire event is to develop talents possessed by students besides the area of academics. FIGHT intends to bond students within different schools through the mini games that would be held during the competitions. For the supporters and audiences who would like to come to the event, entertainment would also be provided. Contributors: The people organizing and contributing towards the event consists of mainly students from IICS, assisted by several teachers. The operation of the event is entirely prepared by the committee. Target Groups: The target groups to come to this championship event consist of high school students from different schools. Those targeted to be involved in the sports competitions are Basketball, Soccer, Badminton, Tennis, Table Tennis and Volley teams from other schools, while those targeted to participate in the Battle of the Bands are bands, let it be classical or rock, from other schools. The target audience to come to the event besides those participating in the competitions is supporters of the schools involved. Timeline Projection: FIGHT will be held on 17-‐24 February 2012 on IICS grounds. Event organization began since late October, and would continued until the event has finished. The preparation of the fields and courts for the sports competitions would begin from late January until mid February. The stage needed for the Battle of the Bands, as well as guest stars performances would be built in early February.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 6
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Deskripsi dari Fifth IICS Grand Huskies Tournament Konsep Dasar: Acara ini sebenarnya adalah sebuah pekan olahraga yang digabung dengan sedikit kompetisi musik: Battle of the Bands. Tema utama dari keseluruhan acara ini adalah untuk mengembangkan talenta murid-‐murid di luar bidang akademis. FIGHT bertujuan untuk membangun kesatuan antar murid dari berbagai sekolah melalui permainan yang akan diadakan selama acara ini berlangsung. Suporter dan penonton lain yang mungkin tidak berpartisipasi langsung tetapi ingin bergabung dengan acara ini pun akan disuguhkan beberapa pertunjukkan. Kontributor: Beberapa orang yang ikut berkontribusi dan merencanakan acara ini terdiri dari murid-‐murid IICS yang dibimbing oleh beberapa guru. Sementara itu, event ini seluruhnya disiapkan oleh para panitia. Target: Partisipan yang ditargetkan untuk memeriahkan acara ini adalah murid-‐murid SMA dari berbagai sekolah. Di bidang olahraga, partisipan yang ditargetkan adalah tim basket, sepakbola, bulutangkis, tenis, tenis meja dan voli dari sekolah lain. Sementara itu, di kompetisi Battle of the Bands, peserta yang di targetkan mengikuti acara ini ialah beragam grup band mulai dari aliran atau genre klasik dan rock, yang juga berasal dari sekolah lain. Selain itu, target dari acara ini juga adalah suporter dari sekolah yang bersangkutan. Perkiraan Penyelenggaraan: FIGHT akan diselenggarakan pada bulan 17-‐24 Febuari 2012 di sekolah IICS bertepatan dengan diadakannya Subject Days. Persiapan acara ini telah dimulai semenjak bulan Oktober akhir dan akan berlangsusng terus sampai selesainya acara. Sedangkan persiapan lapangan untuk kompetisi olahraga akan dimulai pada akhir Januari sampai pertengahan Februari. Dilanjutkan dengan persiapan panggung untuk Battle of the Bands dan juga pertunjukkan bintang tamu akan mulai pada awal Februari.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 7
FIGHT
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Event Summary
Event Name: OlympIICS presents: Fifth IICS Grand Huskies Tournament (FIGHT) Segmentation: Members of the sporting and musical team of schools in Jakarta as well as supporters with estimation of 3000 people Competition involved: -‐ Mini soccer Competition -‐ Basketball Competition -‐ Volleyball Competition -‐ Badminton Competition -‐ Tennis competition -‐ Table tennis competition -‐ Battle of the Bands
Setting: Place: Kompleks Sekolah IPEKA International School Taman Meruya Ilir blok K, Kembangan, Jakarta 11620 Date: February 17th – 24th, 2011
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 8
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Rangkuman Kegiatan Nama Kegiatan:
OlympIICS mempersembahkan: Fifth IICS Grand Huskies Tournament (FIGHT) Segmentasi: Perwakilan dari bidang olahraga dan musik se-‐DKI Jakarta beserta para supporter dengan perkiraan 3000 orang. Kompetisi: -‐ -‐ -‐ -‐ -‐ -‐ -‐
Kompetisi sepak bola mini Kompetisi basket Kompetisi voli Kompetisi bulutangkis Kompetisi Tenis Kompetisi tenis meja ‘Battle of the Bands’
Keterangan Pelaksanaan: Lokasi: Kompleks Sekolah IPEKA International School Taman Meruya Ilir blok K, Kembangan, Jakarta 11620 Tanggal: February 17th – 24th , 2011
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 9
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Basketball Competition
Prizes / Hadiah:
•
•
•
1stplace
: Rp 3.000.000,00 + merchandise + trophy
Juara 1
: Rp 3.000.000,00 + merchandise + piala
2ndplace
: Rp 2.000.000,00 + merchandise + trophy
Juara 2
: Rp 2.000.000,00 + merchandise + piala
3rdplace
: Rp 1.000.000,00 + merchandise + trophy
Juara 3
: Rp 1.000.000,00 + merchandise + piala
Registration fee: Rp. 300.000,00 per team Biaya pendaftaran: Rp.300.000,00 per tim
Contact person: Alvin Subianto (08170136666)
Rules / Ketentuan: 1.
Each school is able to send a maximum of 2 teams consisting of boys and girls’ teams. The second team will be inserted into the waiting list if the team that signed up are lacking. Setiap sekolah maksimal mendaftarkan 2 tim yang terdiri dari tim putra dan putri. Tim kedua akan dimasukan ke daftar waiting list bila ternyata tim yang mendaftar masih kurang.
2.
Each team consists of 12 players + 1 coach + 1 official. Setiap tim terdiri dari 12 orang pemain + 1 pelatih + 1 official.
3.
Each participant has to be 17 years old or below (born in 1994 or above) Setiap peserta maksimal berumur 17 tahun (lahir pada tahun 1994 dan sesudahnya).
4.
Each team shall be accompanied by a guardian or coach, and phone number of the teacher or coach itself should be included along with his name on the registration form. If the team is not accompanied by a teacher the team will not be allowed to compete. Setiap tim wajib didampingi oleh guru pembimbing atau pelatih, dan nomor handphone dari guru atau pelatih tersebut wajib disertakan beserta dengan namanya di formulir pendaftaran. Apabila tim tersebut tidak didampingi oleh guru pendamping, tim tersebut tidak diperbolehkan bertanding.
5.
Each team must pay the registration fee Rp. 300.000,00. If the team resigned, the registration fee can not be refunded Setiap tim wajib membayarkan uang pendaftaran sebesar Rp 300.000,00 dan bila tim mengundurkan diri, uang tidak dapat dikembalikan.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 10
6.
7.
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Each team must submit the bail fee Rp. 150.000,00 along with the registration. Setiap tim wajib menyerahkan uang jaminan sejumlah Rp. 150.000,00 bersamaan pada saat pendaftaran. Each team must send representatives on the technical meeting that will be held on 13th February 2012 Setiap tim HARUS mengirimkan wakilnya pada saat technical meeting yang akan diadakan pada tanggal 13 Februari 2012.
8.
Teams that do not attend the technical meeting will be considered as a resignation and the money is not refunded. Tim yang tidak mengikuti technical meeting dianggap mengundurkan diri dan uang tidak dikembalikan.
9.
The rules that are applicable in basketball are based on PERBASI Peraturan yang berlaku dalam pertandingan bola basket adalah peraturan PERBASI.
10. Further regulations will be discussed at the technical meeting Peraturan lebih lanjut akan dibahas pada saat technical meeting. 11. If it is found that there are players who are not registered or not a student of the school is concerned, the school will be disqualified. Kalau ditemukan ada pemain yang tidak terdaftar atau bukan murid dari sekolah yang bersangkutan, maka akan didiskualifikasi. 12. Each participant must submit two 3x4cm size photographs and photocopy of valid student card accompanied by a written statement from the school stating that each participant is allowed to participate in the "FIGHT". The school as a sign of approval shall stamp each sheet of the registration form. Setiap peserta wajib menyerahkan 2 lembar pas foto ukuran 3x4cm dan fotokopi kartu pelajar yang masih berlaku disertai surat keterangan dari sekolah yang menyatakan bahwa setiap peserta diijinkan untuk ikut serta dalam “FIGHT”. Setiap lembar formulir pendaftaran wajib dicap oleh pihak sekolah sebagai tanda persetujuan 13. If the rule number 12 is not accomplished yet, the team is not officially registered yet Bila peraturan nomor 12 belum terpenuhi, maka tim tersebut belum resmi terdaftar. 14. Players are required to wear uniforms that have a back number. If the player does not have a back number, then the player is not allowed to compete. Pemain diwajibkan memakai seragam yang menggunakan nomor punggung. Apabila pemain tersebut tidak mempunyai nomor punggung, maka pemain tersebut tidak diperbolehkan untuk bertanding. 15. Registration will be closed if it has reached 16 teams (male) and 16 teams (female) Pendaftaran akan ditutup jika telah mencapai 16 tim (putra) dan 16 tim (putri).
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 11
FIGHT
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Volleyball Competition Prizes / Hadiah: •
1stplace
: Rp 3.000.000,00 + merchandise + trophy : Rp 3.000.000,00 + merchandise + piala
•
Juara 1 2ndplace
: Rp 2.000.000,00 + merchandise + piala
•
Juara 2 3rdplace Juara 3
: Rp 1.000.000,00 + merchandise + piala
: Rp 2.000.000,00 + merchandise + trophy
: Rp 1.000.000,00 + merchandise + trophy
Registration fee
: Rp 300,000.00 / team
Biaya Pendaftaran
: Rp 300,000.00 / tim
Contact person: Abraham Dio (08121053100) Rules / Ketentuan: 1.
Each school is able to send a maximum of 2 teams consisting of boys and girls’ teams. The second team of the boy/girl will be inserted into the waiting list if the team that signed up are lacking. Setiap sekolah diperbolehkan mengirim sebanyak-‐banyaknya dua tim (masing-‐masing putra dan putri). Tim kedua dari putra/putri akan dimasukkan ke dalam waiting list yang akan dipakai saat jumlah tim yang mendaftar masih kurang.
2.
Each team consists of 12 players + 1 libero Anggota tim terdiri dari 12 orang termasuk 1 orang libero.
3.
Each participant at least has to be studying in junior/senior high school or equivalent and has to be born in 1994 or above. Setiap peserta maksimal mempunyai studi SMP/SMA atau sederajat dan lahir pada tahun 1994 dan sesudahnya.
4.
Each team shall be accompanied by a guardian or coach, and phone number of the teacher or coach itself should be included when register. If the team is not accompanied by a teacher, the team will not be allowed to compete. Setiap tim yang mendaftar harus didampingi oleh pendamping atau guru pembimbing, dan nomor handphone dari pendamping harus diikutsertakan saat mendaftar. Tim yang tidak mempunyai guru pembimbing atau pendamping tidak diperbolehkan bertanding.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 12
FIGHT
5.
6.
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
If the team resigned, the registration fee cannot be refunded. Apabila tim mengundurkan diri, uang pendaftaran tidak bisa diambil kembali. Each team must submit the bail fee Rp. 150.000,00 and will be returned after the end of the cup. Uang jaminan sebesar Rp 150.000,00 harus diserahkan dan akan dikembalikan setelah cup selesai.
7.
Each team must send representatives on the technical meeting for pool determination and rules. Teams that do not attend the technical meeting will be considered as a resignation and the money is not refunded. Setiap tim harus mengirimkan wakilnya saat technical meeting untuk penentuan pool dan peraturan. Tim yang tidak hadir dianggap mengundurkan diri tanpa mendapatkan uang jaminan kembali.
8.
Further regulations will be discussed at the technical meeting Peraturan lapangan akan dijelaskan saat technical meeting.
9.
Each participant must submit two 3x4cm size photographs and photocopy of valid student card. Involved student must get permission from school and attach reference from school’s principal. Setiap peserta wajib melampirkan 2 lembar 3x4 pas foto dan fotokopi kartu pelajar. Pelajar yang bersangkutan harus mendapatkan ijin dari sekolah dan melampirkan surat keterangan dari pihak kepala sekolah.
10. Before the rules in no. 9 is fulfilled, participant is not officially registered in FIGHT yet. Sebelum peraturan no. 9 terpenuhi peserta belum resmi terdaftar di dalam FIGHT. 11. If any students found not officialy registered in FIGHT or found as a different school’s student, the team will be disqualified. Kalau ditemukan murid yang belum resmi terdaftar dalam FIGHT atau berbeda sekolah, tim akan didiskualifikasi. 12. Player that will play in the court when competing must be minimum 6 in numbers. If the total player is less than 6, the team would be considered lose. Pemain yang bermain di lapangan saat bertanding harus berjumlah minimum 6 orang. Kalau kurang dari jumlah tersebut, tim akan dianggap kalah WO. 13. Player in the court must have player no. If player does not have player no., he / she will not be allowed to compete. Pemain di lapangan harus mempunyai nomor punggung. Apabila pemain tersebut tidak memiliki nomor punggung, pemain tidak diperbolehkan bertanding. 14. Registration will be closed when there are already 12 male and 12 female teams. Pendaftaran akan ditutup setelah mencapai 12 tim putra dan 12 tim putri.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 13
FIGHT
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Battle of the Bands Prizes / Hadiah: 1stplace Juara 1 2ndplace Juara 2 3rdplace Juara 3
•
•
•
: Rp 3.000.000,00 + merchandise + trophy : Rp 3.000.000,00 + merchandise + piala : Rp 2.000.000,00 + merchandise + trophy : Rp 2.000.000,00 + merchandise +piala : Rp 1.000.000,00 + merchandise + trophy : Rp 1.000.000,00 + merchandise + piala
Registration fee : Rp 300,000.00 / team Biaya Pendaftaran: Rp 300,000.00 / tim Contact person: Johnathan De Lian (089653496456)
Rules / Ketentuan: 1. Team must consist of 4-‐7 persons, with minimum of one vocalist. Tim harus terdiri dari 4-‐7 orang, dengan minimal satu orang vokalis. 2. Each school is only allowed to send maximum of two teams. Tiap sekolah hanya diperbolehkan untuk mengirim maksimal dua tim. 3. Music instruments such as drum,keyboard,guitar, and bass will be provided. For additional accessories like cymbal, guitar and bass effect, cable, have to be brought by own, they will not be provided. Alat-‐alat musik seperti drum, keyboard, gitar, dan bass sudah disediakan. Untuk aksesoris tambahan seperti cymbal, efek gitar & bass, kabel, harus dibawa sendiri, karena tidak disediakan. 4. Elimination round: each team will bring one compulsory song (can be arranged) and one free song (can be band’s original song but without additional score). Maximum time given will be 15 minutes (including preparation). Babak penyisihan: Tiap tim akan membawakan salah satu lagu wajib (boleh diaransemen) dan satu lagu bebas (boleh buatan sendiri tapi tanpa tambahan nilai). Waktu maksimal 15 menit (termasuk persiapan).
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 14
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
5. Final round: Rules will be the same as in elimination round, except for the compulsory song, it cannot be changed, free song is allowed to be changed.
Babak final: peraturan sama seperti babak penyisihan, kecuali lagu wajib tidak boleh diganti dan lagu bebas boleh diganti. 6. Free song that will be brought or rearranged should not offend tribe, religion, race, and inter-‐ group. Lagu bebas yang dibawakan atau diaransemen ulang tidak boleh menyinggung SARA (Suku, Agama, Ras, dan Antar Golongan). 7. If a team resign, paid money cannot be requested back. Bila tim mengundurkan diri, uang tidak dapat diminta kembali. 8. Each team is compulsory to submit the bail fee of Rp 150.000,-‐ Setiap tim wajib membayarkan uang jaminan sebesar Rp 150.000,-‐ 9. Each team must send representative on the technical meeting on 13th of February 2012 (Further rules will be informed in the technical meeting) *Team is considered have not registered if the team does not come to the technical meeting. Setiap tim harus mengirimkan wakilnya pada saat technical meeting pada tanggal 13 Februari 2012 (Peraturan lebih lanjut akan diberitahukan pada saat technical meeting). *Tim dianggap belum terdaftar jika tidak mengikuti technical meeting. 10. Each participant from team, must submit two 3x4cm size photographs and photocopy of valid student card accompanied by a written statement from the school stating that each participant is allowed to participate in the "FIGHT". The school as a sign of approval shall stamp each sheet of the registration form. Setiap anggota dari tim, wajib mengumpulkan 2 lembar pas foto ukuran 3x4 cm dan fotokopi kartu pelajar yang masih berlaku, serta surat keterangan dari sekolah masing-‐masing tim, yang menyatakan bahwa setiap anggota diijinkan untuk ikut dalam “FIGHT”. Setiap lembar formulir pendaftaran wajib dicap oleh pihak sekolah sebagai tanda persetujuan. 11. If any unregistered participant or participant that is not from the relevant school is found in the team, the team will be disqualified. Kalau dari tim ditemukan anggota yang tidak terdaftar atau bukan dari sekolah yang bersangkutan, maka tim tersebut akan didiskualifikasi. 12. Each team shall be accompanied by a guardian or coach, and phone number of the teacher or coach itself should be included when register. If the team is not accompanied by a teacher assistant, the team will not be allowed to compete. Setiap tim wajib didampingi guru atau pelatih, nama dan nomor telepon guru atau pelatih harus tercantum di formulir pendaftaran. Apabila tidak didampingi guru atau pelatih, tim tersebut akan didiskualifikasi.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 15
FIGHT
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
13. Registration will be closed when there are already 20 teams participated. Pendaftaran akan ditutup jika jumlah tim yang berpartisipasi sudah mencapai 20 tim. Pilihan Lagu Wajib: 1. Thunder – Boys Like Girls
6. Your Love is a Lie – Simple Plan
2. Two is Better Than One – Boys Like Girls
7. Forever and Always – Parachute
3. I Feel Like Dancin’ – All Time Low 4. Jetlag – Simple Plan
8. Sempurna – Andra and the Backbone 9. Biarlah – Nidji 10. Hebat -‐ Tangga
5. 21 Guns – Greenday
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 16
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Tennis Competition
Prizes / Hadiah :
•
•
•
1stplace Juara 1 2ndplace Juara 2 3rdplace Juara 3
: Rp 1.250.000,00 + merchandise + trophy :Rp 1.250.000,00 + merchandise + piala : Rp 750.000,00 + merchandise + trophy :Rp 750.000,00 + merchandise + piala : Rp 500.000,00 + merchandise + trophy :Rp 500.000,00 + merchandise + piala
Registration fee Biaya Pendaftaran
: Rp 150,000.00 / player : Rp 150,000.00 / pemain
Contact person: William Djakasaputra (081314288989)
Rules / Ketentuan: 1. Each school is able to send a maximum of 5 male competitors to play tennis. Setiap sekolah maksimal mengirim 5 peserta putra untuk bermain tenis. 2. Each participant must be accompanied by coach or guardian. Setiap pemain wajib didampingi pelatih atau guru pendamping. 3.
Each participant must be maximum at the age of 18 years old (born in 1994) Setiap peserta maksimum berumur 18 tahun (lahir pada tahun 1994)
4.
Every player must submit the phone number of the teacher or coach itself should be included when register. If the team is not accompanied by a teacher, the team will not be allowed to compete. Setiap pemain wajib melampirkan nomor telepon pelatih atau guru pendamping di formulir pendaftaran. Apabila, pemain tersebut tidak didampingi oleh pelatih, pemain tersebut tidak boleh bertanding.
5.
If player resign from the event, paid money cannot be refunded. Bila pemain tersebut mengundurkan diri, uang tersebut tidak bisa dikembalikan.
6.
Every player must give bail fee of Rp 50.000,00 when paying the registration fee. Setiap pemain wajib memberikan uang jaminan sebesar Rp 50.000,00 saat pembayaran uang pendaftaran.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 17
7.
8.
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Every school must send a representative for a Technical Meeting. Setiap sekolah wajib mengirimkan perwakilan untuk Technical Meeting. School that will not follow the Technical Meeting will be considered as resigning. Sekolah yang tidak mengikuti Technical Meeting akan dianggap mengundurkan diri.
9.
The applied rules will be PELTI (Persatuan Tenis Seluruh Indonesia) rules. Peraturan yang berlaku adalah peraturan PELTI (Persatuan Tenis Seluruh Indonesia).
10. Further rules will be informed in the Technical Meeting. Peraturan lebih lanjut akan diinformasikan saat Technical Meeting. 11. If any unregistered participant or participant that is not from the relevant school is found in the team, the school will be disqualified. Kalau ditemukan peserta yang bermain tidak dari sekolah yang bersangkutan, maka sekolah tersebut didiskualifikasi. 12. Each participant must submit two 3x4cm size photographs and photocopy of valid student card attached in registration form. Setiap pemain wajib melampirkan 2 foto 3x4cm dan fotokopi kartu pelajar di formulir pendaftaran. 13. Registration will be closed when there are already 25 participants. Pendaftaran akan ditutup jika telah mencapai 25 peserta.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 18
FIGHT
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Table Tennis Competition Prizes / Hadiah : • • •
1stplace Juara 1
: Rp 1.250.000,00 + merchandise + trophy
2ndplace Juara 2
: Rp 750.000,00 + merchandise + trophy
3rdplace Juara 3
: Rp 500.000,00 + merchandise + trophy
:Rp 1.250.000,00 + merchandise + piala
:Rp 750.000,00 + merchandise + piala
:Rp 500.000,00 + merchandise + piala
Registration fee Biaya Pendaftaran
: Rp 150,000.00 / player : Rp 150,000.00 / pemain
Contact person: Randy Gian (085695642600)
Rules / Ketentuan:
1.
Each school is allowed to send maximum 3 players for boys single match. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 3 orang untuk tunggal putra.
2.
Each participant shall be accompanied by a guardian or coach, and phone number of the teacher or coach themselves should be included when register. If the participant is not accompanied by a teacher, the player will not be allowed to compete. Setiap pemain yang bertanding harus disertai oleh pelatih atau guru pembimbing dan nomor handphone dari guru atau pelatih tersebut harus disertakan beserta namanya di formulir pendaftaran. Apabila pemain tersebut tidak didampingi oleh pelatih atau guru pendamping maka, pemain tersebut tidak diperbolehkan untuk bertanding.
3.
Every participant must be born on 1994 or later. Setiap peserta maksimal lahir pada tahun 1994.
4.
If there is player resigning, paid money cannot be refunded. Jika pemain mengundurkan diri, uang pendaftaran tidak dapat dikembalikan.
5.
Each player must submit bail fee of Rp.50.000,00 when registering. Setiap pemain wajib menyerahkan uang jaminan sejumlah Rp.50.000,00 bersamaan pada saat pendaftaran.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 19
6.
7.
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Each player must send its representative on technical meeting. Setiap pemain harus mengirimkan wakilnya pada saat technical meeting. Player that will not be present in technical meeting is considered to be resigning. Pemain yang tidak hadir pada saat technical meeting dianggap mengundurkan diri.
8.
The rules applied in table-‐tennis match is the rules that is in ITTF. Peraturan yang berlaku dalam pertandingan tenis meja ini sesuai dengan regulasi ITTF.
9.
Rules about match system will be discussed further in technical meeting. Peraturan mengenai sistem pertandingan akan dibahas lebih lanjut pada saat technical meeting.
10.
If any unregistered participant or participant that is not from the relevant school is found in the player, the player will be disqualified. Kalau ditemukan ada pemain yang tidak terdaftar atau bukan murid dari sekolah yang terdaftar, maka pemain tersebut akan didiskualifikasi.
11.
Each participant must submit two 3x4cm size photographs and photocopy of valid student card accompanied by a written statement from the school stating that each participant is allowed to participate in the "FIGHT". The school as a sign of approval shall stamp each sheet of the registration form. Setiap perserta wajib menyerahkan 2 lembar pas foto berukuran 3x4cm dan fotokopi kartu pelajar yang masih berlaku disertai surat keterangan dari sekolah yang menyatakan bahwa setiap peserta dizinkan untuk berpartisipasi dalam FIGHT. Setiap lembar formulir pendaftaran wajib dicap oleh pihak sekolah sebagai tanda persetujuan.
12.
If rules in number 11 have not been fulfilled, the team is not registered yet in the match. Bila peraturan nomor 11 belum terpenuhi, tim tersebut belum terdaftar dalam pertandingan.
13.
Player must wear uniform that has school’s name. If there is no school’s name on participant’s uniform, that participant is not allowed to compete. Pemain diwajibkan memakai seragam yang bertuliskan nama sekolah. Apabila tidak terdapat nama sekolah pada seragam peserta, maka pemain tersebut tidak diperbolehkan untuk bertanding
14.
Registration will be closed when the number of teams registered are 16 players. Pendaftaran akan ditutup jika jumlah tim yang terdaftar sudah mencapai 16 pemain
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 20
FIGHT
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Mini Soccer Competition
Prizes / Hadiah : • 1stplace • •
: Rp 3.000.000,00 + merchandise + trophy
Juara 1
:Rp 3.000.000,00 + merchandise + piala
2ndplace
: Rp 2.000.000,00 + merchandise + trophy
Juara 2
:Rp 2.000.000,00 + merchandise + piala
3rdplace
: Rp 1.000.000,00 + merchandise + trophy
Juara 3
:Rp 1.000.000,00 + merchandise + piala
Registration fee Biaya Pendaftaran
: Rp 300,000.00 / team : Rp 300,000.00 / tim
Contact person: Vinthoaviano Vebrusharlakhi (081905153650) Rules / Ketentuan: 1. Each school is able to send a maximum of 1 team and registration will be closed of there are already 16 teams. Each team consists of 7 main players and maximum of 6 substitute players Setiap sekolah maksimal mengirimkan 1 tim, dan pendaftaran akan ditutup jika sudah mencapai 16 tim. Setiap tim terdiri dari 7 pemain inti dan maksimal 6 pemain cadangan. 2.
All rules will refer to PSSI rules. Semua peraturan akan mengacu pada peraturan PSSI.
3.
Each participant must be born on 1994 or later. Setiap peserta maksimal lahir pada tahun 1994
4.
If there is team resigning, registration fee cannot be refunded. Bilamana tim mengundurkan diri, uang pendafataran tidak dapat dikembalikan.
5.
Each team must submit bail fee of Rp 150,000 when registering. Setiap tim wajib menyerahkan uang jaminan sejumlah Rp 150,000 bersamaan pada saat pendaftaran.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 21
6.
7.
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Every team must send representative on the. Setiap tim harus mengirimkan wakilnya pada saat technical meeting. Teams that do not attend the technical meeting will be considered as a resignation and the money is not refunded. Tim yang tidak mengikuti technical meeting dianggap mengundurkan diri dan uang tidak dikembalikan.
8.
Sweepstakes will be done in the technical meeting. Undian akan dilakukan pada saat technical meeting.
9.
If any unregistered participant or participant that is not from the relevant school is found, the player will be disqualified. Kalau ditemukan ada pemain yang tidak terdaftar atau bukan murid dari sekolah yang bersangkutan, maka akan didiskualifikasi.
10. Further rules will be discussed in the technical meeting. Peraturan lebih lanjut akan dibahas pada saat technical meeting. 11. Each participant must submit two 3x4cm size photographs and photocopy of valid student card accompanied by a written statement from the school stating that each participant is allowed to participate in the "FIGHT". The school as a sign of approval shall stamp each sheet of the registration form. Setiap peserta wajib menyerahkan 2 lembar pas foto ukuran 3x4cm dan fotokopi kartu pelajar yang masih berlaku, disertai surat keterangan dari sekolah yang menyatakan bahwa setiap peserta diijinkan untuk ikut serta dalam “FIGHT.” Setiap lembar formulir pendaftaran wajib dicap oleh pihak sekolah sebagai tanda persetujuan. 12. If the rules in number 11 is not fulfilled, the team will not be officially registered. Bila peraturan nomor 11 belum terpenuhi, maka tim tersebut belum resmi terdaftar.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 22
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Badminton Competition
Prizes / Hadiah:
•
•
•
1stplace
: Rp 3.000.000,00 + merchandise + trophy
Juara 1
: Rp 3.000.000,00 + merchandise + piala
2ndplace
: Rp 2.000.000,00 + merchandise + trophy
Juara 2
: Rp 2.000.000,00 + merchandise + piala
3rdplace
: Rp 1.000.000,00 + merchandise + trophy
Juara 3
: Rp 1.000.000,00 + merchandise + piala
Registration fee
: Rp 300,000.00 / team
Biaya Pendaftaran
: Rp 300,000.00 / tim
Contact person: Andre Wijaya (08179908111)
Rules / Ketentuan: 1.
Each school is allowed to send minimum one team that consists of 4-‐6 people (cannot play for both single & double): a. 2 members for mens single match b. 1 pair of mens double-‐match c. Maximum 2 substitute players (optional) Setiap sekolah dapat mengirimkan minimal 1 tim yang terdiri dari 4-‐6 anggota (tidak boleh merangkap): a. 2 orang untuk tunggal putra b. 1 pasang untuk ganda putra c. Cadangan pemain sebanyak maksimal 2 orang (tidak diharuskan)
2.
Each team shall be accompanied by a guardian or coach, and phone number of the teacher or coach itself should be included on the registration form. If the team is not accompanied by a teacher the team will not be allowed to compete. Setiap tim yang bertanding harus disertai oleh pelatih atau guru pembimbing dan nomor handphone dari guru atau pelatih terserbut harus disertakan di formulir pendaftaran. Apabila tim tersebut tidak didampingi oleh pelatih atau guru pendamping maka, tim tersebut tidak diperbolehkan untuk bertanding
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 23
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
3.
Every participant must be maximum of 17 years old.
Setiap peserta maksimal berumur 17 tahun
4.
If the team resigned, the registration fee cannot be refunded. Jika tim mengundurkan diri, uang pendaftaran tidak dapat dikembalikan
5.
Each team must submit bail fee of Rp.150.000,00 when registering. Setiap tim wajib menyerahkan uang jaminan sejumlah Rp.150.000,00 bersamaan pada saat pendaftaran
6.
Each team must send representative on technical meeting that will be held on February 13th 2012. Setiap tim harus mengirimkan wakilnya pada saat technical meeting yang akan diadakan pada tanggal 13 Februari 2012.
7.
Teams that do not attend the technical meeting will be considered as a resignation and the money is not refunded. Tim yang tidak hadir pada saat technical meeting dianggap mengundurkan diri
8.
Rules that will be applied in badminton match are according to the international BWF rules. Peraturan yang berlaku dalam pertandingan bulutangkis adalah peraturan BWF internasional.
9.
Rules about match system will be discussed further in the technical meeting. Peraturan mengenai sistem pertandingan akan dibahas lebih lanjut pada saat technical meeting
10.
If any unregistered participant or participant that is not from the relevant school is found, the player will be disqualified. Kalau ditemukan ada pemain yang tidak terdaftar atau bukan murid dari sekolah yang terdaftar, makan tim tersebut akan didiskualifikasi
11.
Each participant must submit two 3x4cm size photographs and photocopy of valid student card accompanied by a written statement from the school stating that each participant is allowed to participate in the "FIGHT". The school as a sign of approval shall stamp each sheet of the registration form. Setiap perserta wajib menyerahkan 2 lembar pas foto berukuran 3x4cm dan fotokopi kartu pelajar yang masih berlaku disertai surat keterangan dari sekolah yang menyatakan bahwa setiap peserta dizinkan untuk berpartisipasi dalam FIGHT. Setiap lembar formulir pendaftaran wajib dicap oleh pihak sekola sebagai tanda persetujuan
12.
If the rules in number 11 have not been fulfilled, the team is not officially registered yet. Bila peraturan nomor 11 belum terpenuhi, tim tersebut belum terdaftar.
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 24
13.
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Player must wear uniform that has school’s name. If there is no school’s name on participant’s uniform, that participant is not allowed to compete.
Pemain diwajibkan memakai seragam yang bertuliskan nama sekolah. Apabila tidak terdapat nama sekolah pada seragam peserta, maka pemain tersebut tidak diperbolehkan untuk bertanding
14.
Registration will be closed when there are already 8 teams registered. Pendaftaran akan ditutup jika jumlah tim yang terdaftar sudah mencapai 8 tim
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 25
FIGHT Fifth IICS Grand Huskies Tournament
PENDAFTARAN / REGISTRATION
Date of registration :: Tanggal Pendaftaran
: 18th January – 10th February 2012
*Registration can be done via fax, web, email, or directly come to IPEKA International Christian School. Registration should be accompanied with the copy of a student ID.Payment could be done through transfer to the following BCA account: SUPRI SUGIANTO DRS or KRISTHIANTO N KAINAMA, 489.016.3004 If there are some questions about the registration, school can ask the contact person, listed on the next page, for more information. *Pendaftaran bisa dilakukan dengan cara fax, web, scan dan dikirim melalui email, atau diantar langsung ke IPEKA International Christian School. Pendaftaran harus disertai dengan fotokopi kartu pelajar. Pembayaran dapat dilakukan melalui transfer ke rekening BCA berikut: SUPRI SUGIANTO DRS or KRISTHIANTO N KAINAMA, 489.016.300 Jika ada yang ingin ditanyakan mengenai registrasi, bisa menghubungi contact person di halaman berikut. Fax: (021) 58905734 Web: iicsfight.wordpress.com Email:
[email protected]
TECHNICAL MEETING The venues, schedules and other specific rules of the competition are going to be discussed during the technical meeting. The participants or the supervising teachers are asked to come during the technical meeting. If there is a school that has registered but is absent during the technical meeting, so the school will be assumed to agree with the rules set in the technical meeting. Day/Date
: Monday, 13th February 2012
Time
: 13.00 – 16.00
Place
: IICS Grand Chapel
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 26
FIGHT
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Waktu, tempat, dan berbagai ketentuan khusus lomba akan dibahas pada technical meeting. Setiap peserta atau guru pembimbing diwajibkan hadir pada saat technical meeting. Jika ada sekolah yang sudah mendaftar tetapi tidak hadir dalam technical meeting, maka dianggap menyetujui peraturan pertandingan yang ditetapkan dalam technical meeting tersebut. Hari/Tanggal : Senin, 13 Februari 2012 Waktu
: Pukul 13.00 – 16.00
Tempat
: IICS Grand Chapel
CONTACT PERSON Background: The committee of the Fifth IICS Grand Huskies Tournament consists of IICS’s senior high student council, as well as other IICS senior high school students who are more than willing to participate in the event. The teachers involved are not part of the committee, but function as guidance towards the committee. If there are some questions regarding the administration and registration in FIGHT (Fifth IICS Grand Huskies Tournament), you are welcome to call our contact person for more information. Contact person: 1. Natasha Elizabeth
Hp. 08170067778
2. Janice Nathalie
Hp. 081932879512
Latar belakang: Panitia dari Fifth IICS Grand Huskies Tournament terdiri dari Organisasi Siswa Siswi SMA dan juga murid-‐murid SMA yang ingin berpartisipasi dalam acara ini. Sedangkan para guru bukanlah bagian dari panitia melainkan berperan sebagai pembimbing untuk para panitia. Jika ada yang ingin ditanyakan mengenai administrasi ataupun pendaftaran untuk FIGHT (Fifth IICS Grand Huskies Tournament) bisa menghubungi contact person kami. Contact Person: 1. Natasha Elizabeth
Hp. 08170067778
2. Janice Nathalie
Hp. 081932879512
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 27
FIGHT
Fifth IICS Grand Huskies Tournament
Afterword We hope that by hosting this championship event, FIGHT, students from schools all around Jakarta may build up their talents, as well as a better relationship and sense of competitiveness and sportiveness among one another. To achieve our objective and purpose stated at the beginning of this proposal, we hope that we could get the support we need from all sides. May this project be an unforgettable event.
Penutupan Kami berharap bahwa dengan menyelenggarakan acara FIGHT ini, murid-‐murid dari berbagai sekolah di Jakarta akan menggali talenta mereka lebih dalam dan juga menjalin hubungan yang lebih erat serta mempunyai semangat bersaing dan sportfitas satu sama lain. Untuk mencapi tujuan dan alasan dibuatnya acara ini yang telah kami beritahu di awal proposal ini, kamu mengharapkan kerjasama dan dukungan dari semua pihak. Semoga acara ini menjadi acara yang tidak akan pernah terlupakan.
Acknowldegement / Pengesahan Yours sincerely, Edwin Shawpindo Head Committee FIGHT
Supri Sugianto Teacher-‐in-‐charge
Mr Kristhianto Kainama Vice Principal
Mr Djoharli Samsudin Principal
IPEKA INTERNATIONAL Christian School
Page 28