Bupati Garut SAMBUTAN BUPATI GARUT PADA KEGIATAN PERESMIAN SARANA AIR BERSIH DAN SANITASI LEMBAGA AMIL ZAKAT NASIONAL (SAB) MAJELIS ZIKIR NURUL IMAN CINTADAMAI SUKARESMI GARUT HALAMAN YAYASAN MAJELIS ZIKIR NURUL IMAN SENIN, 16 JUNI 2015
2
BISMILLAHIRAHMANIRRAHIM, ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB. -
YANG SAYA HORMATI, CAMAT BESERTA JAJARAN PIMPINAN TINGKAT KECAMATAN SUKARESMI;
-
YANG SAYA HORMATI, PIMPINAN BESERTA JAJARAN PENGURUS YAYASAN MAJELIS ZIKIR NURUL IMAN SUKARESMI;
-
YANG SAYA HORMATI, KEPALA DESA DAN KETUA BPD DESA CINTADAMAI KECAMATAN SUKARESMI;
-
YANG SAYA HORMATI, PARA ALIM ULAMA, TOKOH MASYARAKAT, DAN PIMPINAN LEMBAGA KEMASYARAKATAN TINGKAT DESA CINTADAMAI;
-
YANG SAYA HORMATI SEGENAP KELUARGA BESAR YAYASAN ZIKIR NURUL IMAN CINTADAMAI SUKARESMI;
HADIRIN TAMU UNDANGAN YANG BERBAHAGIA, PUJI DAN SYUKUR KAMI PANJATKAN KEHADIRAT ALLAH SUBHANNAHU WA TA’ALA, DZAT YANG MAHA RAHMAN DAN RAHIM,
YANG
TELAH MEMBERIKAN BANYAK KENIKMATAN,
DAN SENANTIASA MELIMPAHKAN KASIH SAYANG-NYA KEPADA KITA. DENGAN
RASA SYUKUR TERSEBUT UTAMANYA BERKENAAN KESEMPATAN
UNTUK
BERSILATURAHIM
DENGAN
3
KELUARGA
BESAR
MAJELIS
ZIKIR
NURUL
IMAN
DESA
CINTADAMAI KECAMATAN SUKARESMI. SHALAWAT
DAN
SALAM,
SEMOGA
SENANTIASA
TERLIMPAH CURAH KEPADA JUNJUNGAN KITA, NABI BESAR MUHAMMAD SAW, KELUARGA, SERTA PARA SAHABAT, TABI’IN, TABI’IT, TERMASUK KITA SEBAGAI PENGIKUTNYA HINGGA AKHIR JAMAN.
HADIRIN YANG SAYA HORMATI, BERKENAAN DENGAN PERESMIAN SARANA AIR BERSIH DAN SANITASI DI LINGKUNGAN YAYASAN MAJELIS ZIKIR NURUL IMAN
WALAHIR
MENYAMPAIKAN
CINTADAMAI
SUKARESMI,
KEBAHAGIAAN
SEKALIGUS
TERLEBIH, UPAYA YANG TENGAH DIRINTIS
SAYA
TURUT
KEBANGGAAN. OLEH YAYASAN
MAJELIS ZIKIR NURUL IMAN BEKERJASAMA DENGAN LEMBAGA AMIL ZAKAT NASIONAL DAN BANK SYARIAH MANDIRI ADALAH UNTUK MEWUJUDKAN PENYEDIAAN SARANA AIR BERSIH DAN SANITASI YANG SECARA SUBSTANSI MERUPAKAN BENTUK KESADARAN UNTUK MEMBANGUN SARANA KEHIDUPAN YANG TIDAK HANYA DIMANFAATKAN OLEH MAJELIS ZIKIR, NAMUN
4
LEBIH
LUASNYA
LAGI
UNTUK
KEPENTINGAN
WARGA
MASYARAKAT SEKITAR. HAL TERSEBUT DALAM RANGKA MENDUKUNG KOMITMEN PEMERINTAH
UNTUK
MENCAPAI
MILLENNIUM
TARGET
DEVELOPMENT GOALS SEKTOR AIR MINUM DAN SANITASI, YAITU MENURUNKAN SEPARUH DARI PROPORSI PENDUDUK YANG BELUM MEMPUNYAI AKSES AIR MINUM DAN SANITASI DASAR PADA TAHUN 2015. SEJALAN
DENGAN
ITU,
KEBIJAKAN
NASIONAL
PEMBANGUNAN AIR MINUM DAN PENYEHATAN LINGKUNGAN BERBASIS
MASYARAKAT
MENGGARISKAN
BAHWA
TUJUAN
PEMBANGUNAN AIR MINUM DAN PENYEHATAN LINGKUNGAN ADALAH
TERWUJUDNYA
MELALUI
PENGELOLAAN
KESEJAHTERAAN PELAYANAN
AIR
MASYARAKAT MINUM
DAN
PENYEHATAN YANG BERKELANJUTAN. KITA MENYADARI, BAHWA AIR BERSIH MERUPAKAN KEBUTUHAN YANG PENTING BAGI MASYARAKAT, DI SISI LAIN SANITASI PUN MERUPAKAN SARANA YANG HARUS MENJADI PERHATIAN
BERSAMA,
DALAM
RANGKA
MENJAGA
SERTA
5
MENINGKATKAN KESEHATAN MASYARAKAT. PENYEDIAAN AIR BERSIH DAN SANITASI MERUPAKAN SATU HAL YANG TIDAK DAPAT
DIPISAHKAN,
KARENA
BERAGAM
PENYAKIT
YANG
BERHUBUNGAN DENGAN AIR, SEBENARNYA BERKAITAN DENGAN PENGUMPULAN DAN PEMBUANGAN LIMBAH MANUSIA YANG TIDAK BENAR, SEHINGGA MEMPERBAIKI YANG SATU TANPA MEMPERHATIKAN YANG LAINNYA SANGATLAH TIDAK EFEKTIF. AIR BERSIH DAN SANITASI YANG BAIK, MERUPAKAN ELEMEN PENTING YANG MENUNJANG KESEHATAN MASYARAKAT. HADIRIN YANG BERBAHAGIA, PERLU
KITA
SADARI
BERSAMA,
BAHWA
DALAM
PENGELOLAAN KUALITAS LINGKUNGAN, TERDAPAT 5 ASPEK YANG HARUS DIPERHATIKAN, YAITU:
PERTAMA,
ASPEK
LEGAL
ATAU
PERATURAN.
HAL
INI
MERUPAKAN ASPEK YANG MENJADI DASAR HUKUM YANG MENGATUR
SEMUA
PIHAK
PENGELOLAAN LINGKUNGAN.
YANG
TERLIBAT
DALAM
6
KEDUA, ASPEK INSTITUSI. MERUPAKAN ASPEK YANG TERKAIT DENGAN
PERAN
KELEMBAGAAN
DALAM
PENGELOLAAN
LINGKUNGAN, BAIK PEMERINTAH TERMASUK JUGA LSM.
KETIGA, ASPEK TEKNIK OPERASIONAL. MERUPAKAN ASPEK YANG TERKAIT DENGAN KEBERJALANAN TEKNIK OPERASIONAL DARI
SUATU
PENGELOLAAN
LINGKUNGAN,
TERMASUK
DI DALAMNYA BENTUK FISIK TEKNOLOGI DAN BAGAIMANA MENGOPERASIKANNYA.
KEEMPAT, ASPEK PEMBIAYAAN. MERUPAKAN ASPEK YANG TERKAIT
DENGAN
PEMBIAYAAN
DARI
SUATU
OPERASI
PENGELOLAAN LINGKUNGAN, SIAPA YANG MEMBIAYAINYA, DARI MANA ASAL DANANYA, SERTA BESAR BIAYA YANG HARUS DIKELUARKAN UNTUK MENGELOLA LINGKUNGAN.
KELIMA, ASPEK PERAN SERTA MASYARAKAT, MERUPAKAN ASPEK PENTING DALAM PENGELOLAAN LINGKUNGAN. PADA DASARNYA,
SEPERTI
APA
KUALITAS
LINGKUNGAN
YANG
DIPEROLEH AKAN SANGAT TERGANTUNG PADA KUALITAS PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM MENGELOLANYA.
7
KELIMA ASPEK TADI TIDAK DAPAT BERDIRI SENDIRI UNTUK MENGHASILKAN KUALITAS LINGKUNGAN YANG DIHARAPKAN, SEBALIKNYA
DIBUTUHKAN
KETERPADUAN
ANTARA
SATU
DENGAN YANG LAINNYA. NAMUN, KONDISI RIIL YANG SERING TERJADI, KETERPADUAN ANTAR ASPEK BELUM
OPTIMAL.
TERSEBUT MASIH
KEKURANGOPTIMALAN
INI
SERINGKALI
TERJADI KARENA MASIH KURANGNYA KESADARAN MASYARAKAT DALAM MENGELOLA LINGKUNGAN. OLEH KARENANYA, MERUPAKAN TUGAS KITA BERSAMA UNTUK DAPAT SENANTIASA MEMUPUK SERTA MENINGKATKAN KESADARAN MASYARAKAT DALAM MENGELOLA LINGKUNGAN, TERMASUK
DALAM
FASILITAS
YANG
MENJAGA TELAH
DAN
MERAWAT
DIBANGUN
UNTUK
FASILITASMENUNJANG
KESEHATAN LINGKUNGAN DAN MASYARAKAT. KEBERHASILAN PROGRAM SARANA AIR BERSIH DAN PENINGKATAN SANITASI LINGKUNGAN SANGAT TERGANTUNG KEPADA KEPEDULIAN DAN PERAN SERTA MASYARAKAT. ATAS DASAR HAL TERSEBUT, MELALUI KESEMPATAN YANG
BAIK
INI,
SAYA
BERPESAN
KEPADA
SELURUH
8
MASYARAKAT YANG MEMANFAATKAN SARANA AIR BERSIH DAN SANITASI LINGKUNGAN DI KAMPUNG WALAHIR INI, AGAR DAPAT MEMANFAATKAN SERTA MERAWATNYA DENGAN SEBAIKBAIKNYA. HAL INI DIMAKSUDKAN AGAR SARANA YANG TELAH DIBANGUN AKAN DAPAT DIRASAKAN MANFAATNYA DALAM JANGKA WAKTU YANG PANJANG, GUNA KEPENTINGAN KITA BERSAMA. HADIRIN YANG SAYA HORMATI, MELALUI BAGIAN AKHIR SAMBUTAN INI, ATAS NAMA JAJARAN PEMERINTAH KABUPATEN GARUT, PERKENANKAN SAYA MENYAMPAIKAN UCAPAN TERIMA KASIH DAN PENGHARGAAN YANG TINGGI KEPADA KELUARGA BESAR YAYASAN MAJELIS ZIKIR NURUL IMAN, LEMBAGA AMIL ZAKAT NASIONAL, BANK SYARIAH MANDIRI, SERTA SELURUH PIHAK YANG TELAH MEMBANTU PELAKSANAAN KEGIATAN PEMBANGUNAN SARANA AIR BERSIH DAN SANITASI YANG SANGAT DIBUTUHKAN OLEH MASYARAKAT. TERIRING HARAPAN SEMOGA AMAL BAIK YANG SAUDARA BAKTIKAN MENDAPAT BALASAN KEBAIKAN YANG
9
BERLIPAT GANDA DARI ALLAH SWT. AMIIN YAA RABBAL A’LAMIIN. DEMIKIAN MAAF
APABILA
YANG DAPAT SAYA SAMPAIKAN. MOHON TERDAPAT
HAL-HAL
YANG KURANG
BERKENAN. ATAS PERHATIANNYA SAYA UCAPKAN TERIMA KASIH.
WALLAHUL MUWAFIQ ILAA AQWAMITH TAHRIEQ, WASSALAMU’ALAIKUM WR. WB.
BUPATI GARUT
H. RUDI GUNAWAN, SH, MH, MP.