SKRIPSI
PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA PT. MPM YANG MENJANJIKAN KUPON UMRAH DENGAN SISTEM MULTI LEVEL MARKETING (MLM) DITINJAU DARI KUHP JO. UNDANG-UNDANG NO. 8 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN KONSUMEN Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna memperoleh gelar Sarjana Hukum Strata Satu
Oleh : NAMA
: CESARIA OKTAVIANA ABRIANI
NPM
: 05120100011
JURUSAN ILMU HUKUM FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS PELITA HARAPAN SURABAYA 2013
vii
viii
ix
x
KATA PENGANTAR Segala puji syukur kepada Allah SWT atas limpahan berkah dan rahmatNya selama penelitian dan penyusunan sehingga Skripsi dengan judul “Pertanggungjawaban Pidana PT. MPM Yang Menjanjikan Kupon Umrah Dengan Sistem Multi Level Marketing (MLM) Ditinjau Dari KUHP Jo. Undang-Undang No. 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen” ini terselsaikan dengan baik. Tugas Akhir ini disusun dalam rangka memenuhi sebagian persyaratan akademik guna memperoleh gelar Sarjana Hukum Strata Satu Universitas Pelita Harapan Surabaya. Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Prof. Louie Divinagracia, M.Sc., DBA selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Pelita Harapan Surabaya, semoga Fakultas Hukum selalu berjaya dan berprestasi dalam kepemimpinan bapak. Terima kasih. 2. Sari Mandiana, S.H., M.S. selaku Ketua Program Studi Fakultas Hukum Universitas Pelita Harapan Surabaya serta Penasehat Akademik yang telah membimbing
dengan
penuh
kedisiplinan,
memberikan
pengarahan,
menyediakan waktu, tenaga, dan pikiran selama penyusunan tugas akhir ini terutama dedikasi yang tinggi dalam memperjuangkan kami semua. Ilmu dan nasehat-nasehat yang ibu berikan sangat begitu berharga dan bernilai, terutama sudah mengajarkan kami untuk menjadi ahli hukum/sarjana hukum yang bermoral, no suap, dan punya prinsip yang teguh untuk membela keadilan dan kebenaran. 3. Dr. Elfina. L. Sahetapy, S.H., LL.M selaku Dosen Pembimbing I yang dengan senang hati membimbing saya dan memberikan waktunya walaupun ibu memiliki jadwal yang padat, sesuatu yang tidak bisa saya balas dan hanya bisa saya ucapkan terima kasih. Terimakasih motivasi dan nasehat selama bimbingan pun akan saya ingat selalu. Terimakasih buat waktu untuk bimbingan disaat liburan.
xi
4. Andyna Susiawati A., S.H., M.Kn., M.H. selaku Dosen Pembimbing II yang dengan senang hati membimbing saya dan memberikan waktu untuk bimbingan selama liburan. Terimakasih atas motivasi dan nasehat ibu. 5. Agustin Widjiastuti S.H., M.Hum. selaku Dosen Wali yang telah memberikan banyak nasehat, bimbingan, dan masukan dalam penyusunan skripsi ini. Terimakasih untuk tidak sekedar menjadi seorang dosen yang di gugu dan dipuji tapi telah menjadi pengganti orang tua yang luar biasa selama saya berkuliahdi UPH Surabaya dan dengan sabar selalu mengingatkan jika saya ada kesalahan dan selalu membantu jika mahasiswanya memiliki masalah. 6. Hans Edward Hehakaya, sebagai salah satu dosen UPHS yang telah memberikan saya pinjaman buku-buku yang sangat bermanfaat sekali untuk saya jadikan bahan dalam skripsi ini. Dan juga terimakasih atas cerita-cerita motivasi sebagai penyemangat saya untuk cepat menyelesaikan skripsi ini. 7. Dosen-dosen hukum, Bu Rena, Bu Rosa, Pak Emanuel, Pak Suhariwanto, Pak Wisnu, Bu Go, Bu Anita, Pak Sugeng, Bu Sinoeng, Bu Yoan Simanjuntak, Pak Tandyo Hasan, Pak Afdol, Bu Lili, Bu Ameliawati, Bu Suhartatik, Bu Paula, Pak Andi Prajitno. 8. Kedua orang tua saya Moch. Didit Ervadhi, S.H. dan Maria Iffa, S.H. yang telah memberikan saya motivasi, nasehat, kasih sayang, doa dan kesabaran yang luar biasa. Memberikan saya fasilitas pendidikan sampai saya dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai syarat kelulusan S1 hukum. Atas jasa Ibu dan Papa sampai saat ini membuat saya tidak bisa berkata apa-apa selain “Saya sayang kalian”. 9. Kakak dan adik saya Mbak Mirza, Mas Bayu, Mbak Nina, Mas Putjok, Yudha, dan Dhita. Terimakasih buat motivasi, dukungan, kasih sayang dan doa kalian meskipun terkadang ada sedikit ejekan. Tapi itu yang membuat saya ingin segera menyelesaikan skripsi ini. 10. Ilham Akbar, S.H. terimakasih atas motivasi, dukungan, nasehat, doa, kasih sayang dan selalu sabar menjadi pendengar yang baik saat saya berkeluh kesah dalam mengerjakan skripsi ini, sehingga skripsi ini dapat selesai dengan
xii
baik dan dapat selesai dengan tepat waktu. Terimakasih juga untuk Om Zainal, Tante Yuli, Mbak Irma, Laras, dan Sarah atas dukungan dan doanya. 11. Seluruh keluarga besar Bani Syari’ah dan Bani Noeryadi atas semua doa dan dukungan pada saya selama ini. 12. Teman-teman kuliah Fakultas Hukum UPHS angkatan ’10 Tita, Rian, Intan, Chikka, Baby, Cindy, Dian, Alfind, Halim, Leo, Hervid, Dimas, Ivat, Adit. Selama kuliah sampai mengerjakan skripsi kita saling mendukung dan saling menolong satu sama lain. Spesial untuk Sylvia Diansari yang selama kuliah 7 semester telah meminjamkan catatan-catatan selama kuliah dan membagikan ilmunya jika saya ada yang tidak mengerti mengenai pelajaran. Sukses buat kalian semua. 13. Terimakasih untuk teman-teman SDI Al-Azhar 11 Sby, SMPI Al-Azhar 13 Sby yang tidak bisa saya sebutkan satu-satu. Yang pasti kalian menjadi hiburan saya dikala saya penat dalam mengerjakan skripsi ini. Terimakasih. 14. Teman-teman SMA Negeri 16 Surabaya, Novitasari ‘Tambund’, Irqum, Lia, Rainy ‘Icus’ terimakasih buat berbagi pengalaman dalam pengalaman mengerjakan skripsi dan membuat saya lebih percaya diri untuk cepat menyelesaikan skripsi ini. 15. Dan untuk semua yang mungkin belum saya sebutkan. Terimakasih atas dukungan dan doanya. Akhir kata, semoga karya ilmiah ini dapat bermanfaat bagi Fakultas Hukum
Universitas
Pelita
Harapan
Surabaya
dan
pihak-pihak
yang
berkepentingan.
Surabaya, 6 Januari 2014
Cesaria Oktaviana Abriani
xiii
DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN TUGAS AKHIR LEMBAR PERSETUJUAN DOSEN PEMBIMBING LEMBAR PERSETUJUAN TIM PENGUJI TUGAS AKHIR ABSTRAK ...................................................................................................
v
KATA PENGANTAR .................................................................................
vii
DAFTAR ISI ...............................................................................................
x
BAB I PENDAHULUAN ............................................................................
1
I.1. Latar Belakang Masalah ...................................................................
1
I.2. Rumusan Masalah ............................................................................
6
I.3. Tujuan Penelitian .............................................................................
6
I.4. Metodologi Penelitian ......................................................................
7
I.5. Pertanggungjawaban Sistematika .....................................................
8
BAB II TINJAUAN TENTANG PERLINDUNGAN KONSUMEN, TINDAK PIDANA PENIPUAN DALAM MULTI LEVEL MARKETING (MLM), DAN PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA KORPORASI ..................
10
II.1. Pengertian Perlindungan Konsumen................................................
10
II.2. Tindak Pidana Penipuan Dalam Multi Level Marketing (MLM) ......
18
II.3. Pengertian Korporasi dan Bentuk Pertanggungjawaban Korporasi ..
27
BAB
III
STUDI
KASUS
PERTANGGUNGJAWABAN
PIDANA
PENIPUAN PADA KASUS MULTI LEVEL MARKETING (MLM) .....
32
III.1. Kronologis Kasus ..........................................................................
32
III.2. Analisa Pertanggungjawaban Pidana Korporasi Dari Kasus PT. MPM ...............................................................................................
33
BAB IV PENUTUP .....................................................................................
46
IV.1. Kesimpulan ...................................................................................
46
IV.2. Saran .............................................................................................
46
x