PROFIL BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN LUWU.
Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Luwu berkantor dijalan Jenderal Sudirman Nomor 1 (kompleks perkantoran Pemerintaha Kab.Luwu) Nomor telpon (0713) 314020, Kode Pos 91994. a) Landasan Hukum pembentukan BKD Kabupaten Luwu; 1) Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Pedoman Organisasi Perangkat Daerah; 2) Peraturan Daerah Kabupaten Luwu Nomor 03 Tahun 2008 tentang Urusan Pemerintahan Yang Menjadi Kewenangan Pemerintah Kabupaten Luwu (Lembaran Daerah Kabupaten Luwu Tahun 2008 Nomor 3, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Luwu Nomor 3 Tahun 2008); 3) Peraturan Daerah Kabupaten Luwu Nomor 3 Tahun 2009 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Luwu; 4) Peraturan Bupati Luwu Nomor 25 Tahun 2012 Tentang Penjabaran Tugas Pokok, Fungsi Organisasi dan Tata Kerja Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Luwu.
a) Struktur Organisasi BKD Kabupaten Luwu; Struktur Organisasi Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Luwu tertuang dalam Bagian Keenam Pasal 14 Peraturan Daerah Kabupaten Luwu Nomor 3 Tahun 2009 Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Luwu, yaitu :
KEPALA BADAN
SEKRETARIS Kelompok Jabatan Fungsional Sub Bagian Umum dan Keuangan
BIDANG PENGADAAN & PEMBERHENTIAN PEGAWAI
Subbid Analisis Kebutuhan & Pengadaan Peg.
Subbid Pemberhentian & Pensiun
BIDANG MUTASI
BIDANG PENGEMBANGAN & DIKLAT
Sub Bagian Hukum & Kepegawaian
Sub Bagian Perencanaan & Pelaporan
BIDANG DATA, INFORMASI & KESEJAHTERAAN PEGAWAI
Subbid Mutasi Jabatan
Subbid Pengembangan & Pembinaan Pegawai
Subbid Pembinaan Pegawai
Subbid Kepangkatan
Subbid Program Pendidikan & Pelatihan
Subbid Evaluasi Kinerja & Kesejahteraan Pegawai
Struktur Organisasi Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Luwu. Berdasarkan Perda. No. 3 Tahun 2009. c)
Tupoksi BKD Kabupaten Luwu; 1) Tupoksi BKD Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Luwu mempunyai tugas Pokok, yaitu : Membantu pejabat Pembina kepegawaian daerah dalam melaksanakan manajemen Pegawai Negeri Sipil Daerah. 2) Fungsi BKD Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Luwu mempunyai fungsi sebagai berikut : a) Perumusan kebijakan teknis Badan Kepegawaian Daerah; b) Pemberian dukungan atas penyelenggaraan pemerintah daerah Badan Kepegawaian Daerah; c) Pembinaan dan pelaksanaan tugas Badan Kepegawaian Daerah;
d) Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati sesuai dengan Tugas dan Fungsinya; e) Penyiapan penyusunan peraturan Perundang-Undangan daerah dibidang kepegawaian sesuai dengan norma standard dan prosedur yang ditetapkan daerah; f)
Perencanaan dan pembangunan kepegawaian daerah;
g) Penyiapan dan pelaksanaan pengangkatan, kenaikan pangkat, pemindahan dan pemberhentian Pegawai Negeri Sipil Daerah sesuai dengan norma, standard an prosedur yang ditetapkan dalam peraturan perundang-undangan; h) Pelayanan
admnistrasi
kepegawaian
dalam
pengangkatan,
pemindahan dan pemberhentian dalam dan dari jabatan struktural dan fungsional sesuai dengan norma, standar dan prosedur yang ditetapkan peraturan Perundang-Undangan; i)
Penyiapan dan penetapan pensiun PNSD
sesuai dengan norma,
standar dan prosedur yang ditetapkan peraturan PerundangUndangan; j)
Pelaksanaan administrasi PNSD;
k) Pengelolaan Sistem Informasi Kepegawaian Daerah; l) d)
Penyampaian informasi Kepegawaian kepada BKN.
Gambaran Umum Kepegawaian Kabupaten Luwu
Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Luwu dibentuk berdasarkan Keputusan
Presiden
Nomor
159
Tahun
2000
tentang
Pedoman
Pembentukan Badan Kepegawaian Daerah dan Implementasi Pengaturan Manajemen Kepegawaian di Kabupaten Luwu yang dikuatkan dengan ditetapkannya
Peraturan
Daerah
Nomor
45
Tahun
2002,
tentang
Pembentukan Susunan Organisasi dan Tata Kerja Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Luwu kemudian dalam perkembangannya menjadi perubahan yang mengacu pada Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah.
Maka Satuan Kerja Perangkat Daerah di Lingkup Pemerintah Kabupaten Luwu terdiri dari : (1)
Badan 1) Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan 2) Badan kepegawaian Daerah 3) Badan Kesbangpol dan Linmas 4) Badan Lingkungan Hidup 5) Badan Pelayanan Perizinan dan Penanaman Modal 6) Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 7) Badan Penanggulangan Bencana Daerah 8) Bappeda 9) BPP-Ketahanan Pangan
(2)
Dinas
1) Dinas Bina Marga 2) Dinas Kebersihan, Pertamanan dan Pemakaman 3) Dinas Kebudayaan dan Pariwisata 4) Dinas Keghutanan dan Perkebunan 5) Dinas Kelautan dan Perikanan 6) Dinas Kependudukan dan Capil 7) Dinas Kesehatan 8) Dinas Koperindag 9) Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga 10) Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah 11) Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika 12) Dinas Pertambangan dan Energi 13) Dinas Perumahan, Cipta Karya dan Tata Ruang 14) Dinas PSDA 15) Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi 16) Dinas Tanaman Pangan, Holtikultura dan Peternakan (3)
Inspektor
(4)
Kantor
1) Kantor Pelatihan Tenaga Kerja 2) Kantor Perpustakaan Umum dan Arsip 3) Kantor Satpol PP
(5)
Kecamatan / Kelurahan
(6)
RSUD Batara Guru Belopa
(7)
Sekretariat Daerah
(8)
Sekretariat DPRD
(9)
Sekretariat Korpri
(10) Sekretariat KPU (11) Staf Ahli Bupati Jumlah Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Kabupaten Luwu berdasarkan data sampai dengan Bulan Desember 2014 sebanyak 6.192 orang, dengan perincian sebagai berikut : a) Jumlah Pegawai Menurut Jenis Kelamin Tabel 1 Jumlah PNS Menurut Jenis Kelamin No Jenis Kelamin Jumlah Persentase 1. Laki-Laki 2.778 44,86% 2. Perempuan 3.414 55,14% Total 6.192 100% Sumber : BKD Kab.Luwu keadaan Desember 2014 Dari Tabel diatas menunjukkan bahwa PNS didominasi oleh Perempuan sebanyak 3.414 Orang atau 55,14 % sedangkan Laki-Laki sebanyak 2.778 orang atau 44,86 % dari total PNS yang ada. Adapun perbandingan Nampak jelas pada Grafik 1 di bawah ini. Grafik 1. Jumlah PNS Menurut Jenis Kelamin
b)
Jumlah Pegawai Berdasarkan Tingkat Pendidikan
Tabel 2 Jumlah PNS Berdasarkan Tingkat Pendidikan
No.
Pendidikan
1 2 3 4 5 6 7
S.3 / S.2 S.1 / D.4 D.3 D.2 SMA / D.I SMP SD Total
Jumlah PNS Jumlah
Persentase %
330 4.264 453 236 873 28 8
5,33% 68,86% 7,32% 3,81% 14,10% 0,45% 0,13%
6.192
100%
Sumber : BKD Kab.Luwu Keadaan Desember 2014
Tabel 2 menunjukkan bahwa tingkat pendidikan PNS Kabupaten Luwu mayoritas berpendidikan S.1/D.4 sebanyak 4.264 orang atau 68,86 %, selanjutnya yang berpendidikan SMA/D.1 sebanyak 873 orang atau 14,10 %, berikutnya berpendidikan D.3 sebanyak 453 orang atau 7,32 %, berpendidikan S.3/S.2 sebanyak 330 orang atau 5,33 %, berpendidikan D.2 sebanyak 236 orang atau 3,81 %, SMP sebanyak 28 orang atau 0,45 %, dan berpendidikan SD sebanyak 8 orang atau 0,13 %. Grafik 2. Jumlah PNS Berdasarkan Tingkat Pendidikan
c)
Jumlah PNS Berdasarkan Agama Yang Dianut
Tabel 3 Jumlah PNS Berdasarkan Agama Yang Dianut
No
Agama
Jumlah
Persentase (%)
1.
Islam
5.540
89,47%
2.
Kristen
546
8,82%
3.
Katolik
103
1,66%
4.
Hindu
2
0,03%
5.
Budha
0
0,00%
6.
Lainnya
1
0,02%
6.192
100%
Total
Sumber: BKD Kab.Luwu Keadaan Desember 2014
Tabel 3 menunjukkan bahwa mayoritas PNS Pemerintah Kabupaten Luwu menganut Agama Islam sebanyak 5.540 orang atau 89,47 %, disusul PNS yang menganut Agama Kristen sebanyak 546 orang atau 8,82 %, PNS yang menganut Agama Katolik sebanyak 103 orang atau 1,66 %, Agama Hindu sebanyak 2 orang atau 0,03 %, agama Budha tidak ada dan yang penganut lainnya 1 orang atau 0,02 %. . Grafik 3 Jumlah PNS Berdasarkan Agama Yang Dianut
e) Jumlah PNS Berdasarkan Tingkat Pendidikan Struktural
Tabel 4 Jumlah PNS Berdasarkan Tingkat Pendidikan Struktural Keadaan s/d Desember 2014
No
Pendidikan Struktural
Jumlah
Persentase
1.
TK. II
10
0,16%
2.
TK. III
193
3,12%
3.
TK. IV
232
3,75%
4.
PRA
5.744
92,76%
5.
NON
13
0,21%
6.192
100%
Total
Sumber: BKD Kab. Luwu Keadaan Desember 2014
Tabel 4 menunjukkan bahwa mayoritas PNS Pemerintah Kabupaten Luwu mayoritas memiliki tingkat pendidikan struktural PRA yaitu sebanyak 5.744 orang atau 92,76 %, TK. IV sebanyak 232 orang atau 3,75 %, TK. III sebanyak 193 orang atau 3,12 %, NON sebanyak 13 orang atau 0,21 % sedangkan TK. II sebanyak 10 orang atau 0,16 %. Grafik 4 Jumlah PNS Berdasarkan Pangkat/Golongan