PELAKSANAAN STANDAR PELAYANAN MINIMAL BIDANG KESEHATAN PADA BAYI DAN BALITA DI PUSKESMAS DARUSALLAM MEDAN TAHUN 2013
STEFANI ANASTASIA S NIM : 125102081
KARYA TULIS ILMIAH PROGRAM D-IV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2013
Universitas Sumatera Utara
Universitas Sumatera Utara
Universitas Sumatera Utara
Pelaksanaan standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan Pada Bayi dan Balita Di Puskesmas Darusallam Medan Tahun 2013
Abstrak Stefani Anastasia S
Latar Belakang : Standar Pelayanan Minimal (SPM) adalah salah satu bentuk standar yang pada dasarnya ditetapkan untuk menjamin dan mendukung pelaksanaan kewenangan wajib oleh daerah sekaligus merupakan akuntabilitas daerah kepada Pemerintah dalam penyelenggaraan pemerintah daerah. Tujuan penelitian : untuk mengetahui hasil pencapaian pelaksanaan standar pelayanan minimal bidang kesehatan pada bayi dan balita. Metodologi : penelitian ini menggunakan desain studi deskriptif. Jumlah sampel dalam penelitian ini seluruh bayi usia 0-9 bulan sebanyak 431 bayi, jumlah sampel seluruh bayi usia 0-12 bulan sebanyak 638 bayi, jumlah sampel seluruh balita12-59 bulan sebanyak 575 balita, dan jumlah seluruh siswa SD dan setingkat sebanyak 428 siswa.Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini dengan menggunakan Total Sampling. Analisa data yang digunakan adalah analisa deskriptif. Hasil : pelaksanaan standar pelayanan minimal bidang kesehatan berdasarkan cakupan Kelurahan universal child Immunization (UCI) sebanyak 100% dengan target pencapaian standar pelayanan minimal 100%, pelaksanaan standar pelayanan minimal bidang kesehatan berdasarkan cakupan kunjungan bayi usia 012 bulan sebanyak 91,69 dengan target pencapaian standar pelayanan minimal 90%, pelaksanaaan standar pelayanan minimal bidang kesehatan berdasarkan cakupan pelayanan kesehatan anak balita usia 12-59 bulan sebanyak 84,7 dengan target pencapaian standar pelayanan minimal 90%, dan pelaksanaan standar pelayanaan minimal bidang kesehatan berdasarkan cakupan penjaringan kesehatan siswa SD dan setingkat sebanyak 100% dengan target pencapaian standar pelayanan minimal 100%. Kesimpulan : dari hasil penelitian ini diketahui bahwa pelaksanaan standar pelayanan minimal bidang kesehatan pada bayi dan balita sudah mencapai target SPM dan sesuai dengan yang telah ditetapkan oleh pemerintah, sehingga disarankan agar petugas kesehatan di Puskesmas tersebut tetap memberikan pelayanan dan informasi yang akurat mengenai kunjungan bayi dan balita. Kata Kunci
: standar pelayanan minimal bidang kesehatan, bayi dan balita
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat dan rahmatNya
peneliti
dapat
menyelesaikan
Karya
Tulis
Ilmiah
yang
berjudul
“Pelaksanaan Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan Pada Bayi dan Balita di Puskesmas Darusallam Medan Tahun 2013”. Dalam penulisan Karya Tulis Ilmiah ini, peneliti banyak menerima bantuan moril maupun materil dari berbagai pihak, untuk itu peneliti ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. dr. Dedi Ardinata, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Keperawatan USU. 2. Nur Asnah Sitohang, S.Kep, Ns, M.Kep, selaku ketua program studi D-IV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan USU dan selaku dosen pembimbing akademik. 3. Nur Asnah Sitohang, S.Kep, Ns, M.Kep, selaku dosen pembimbing dalam penulisan Karya Tulis Ilmiah yang telah memberi arahan dan bimbingan kepada peneliti. 4. Seluruh dosen, staff dan pegawai administarsi program D-IV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan USU. 5. Puskesmas Darusallam yang telah memberikan izin penelitian. 6. Ayahanda dan Ibunda yang telah banyak memberikan dukungan-dukungan dan semangat serta motivasi sehingga peneliti dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah. 7. Teman-teman satu bimbingan yang selalu bersama dalam suka dan duka selama menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah.
Universitas Sumatera Utara
8. Teman-teman D-IV Bidan Pendidik yang telah memberikan dukungan, dan semua pihak yang telah mendukung dalam memyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini.
Penulis menyadari bahwa Karya Tulis Ilmiah ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis berharap kritik
dan saran yang
membangun dari pembaca demi kesempurnaan Karya Tulis Ilmiah ini. Semoga semua bantuan, kritik dan saran yang telah diberikan dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan kepada pembaca umumnya.
Medan,
Juni 2013
Peneliti
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
Halaman ABSTRAK .............................................................................................................. KATA PENGANTAR............................................................................................. DAFTAR ISI ........................................................................................................... DAFTAR GAMBAR .............................................................................................. DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................................... BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ..................................................................................... 1 B. Rumusan Masalah ................................................................................ 4 C. Tujuan Penelitian.................................................................................. 5 1. Tujuan Umum................................................................................. 5 2. Tujuan Khusus ................................................................................ 5 D. Manfaat Penelitian................................................................................ 5 1. Bagi Institusi Pendidikan ............................................................... 5 2. Bagi Institusi Kesehatan ................................................................ 5 3. Bagi Peneliti................................................................................... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Evaluasi ................................................................................................ 6 B.
Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan ................................... 6 1. Pengertian SPM Bidang Kesehatan ............................................... 6 2. Ruang Lingkup SPM Bidang Kesehatan ....................................... 7 3. Teknik Penyusunan SPM ............................................................... 9 4. Cakupan SPM Bidang Kesehatan Pada Bayi dan balita ................ 11 a. Cakupan Desa/Kelurahan Universal Child Immunization ....... 11 b. Cakupan Kunjungan Bayi ........................................................ 13 c. Cakupan Pelayanan Anak Balita.............................................. 15 d. Cakupan Pemberian Makanan Pendamping ASI ..................... 17
Universitas Sumatera Utara
e. Cakupan Balita Gizi Buruk Mendapat Perawatan ................... 18 f. Cakupan Penjaringan Kesehatan Siswa SD dan setingkat....... 20 BAB III KERANGKA PENELITIAN A. Kerangka Konsep ................................................................................. 23 B. Defenisi Operasional ............................................................................ 24 BAB IV METODE PENELITIAN A. Desain Penelitian .................................................................................. 27 B. Populasi dan Sampel Penelitian ........................................................... 27 C. Tempat Penelitian ................................................................................. 27 D. Waktu Penelitian .................................................................................. 28 E. Etika Penelitian..................................................................................... 28 F. Instrumen Penelitian ............................................................................. 28 G. Uji Validitas dan Realibilitas ............................................................... 28 H. Prosedur Pengumpulan Data ................................................................ 29 I.
Analisis Data ........................................................................................ 29
BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian..................................................................................... 31 B. Pembahasan .......................................................................................... 34 1. SPM bidang kesehatan pada bayi dan balita berdasarkan cakupan desa atau kelurahan Universal Child Immunization....................... 34 2. SPM bidang kesehatan pada bayi dan balita berdasarkan kunjungan bayi usia 0-12 bulan ...................................................................... 35 3. SPM bidang kesehatan pada bayi dan balita berdasarkan kunjungan balita usia 12-59 bulan ................................................................... 36 4. SPM bidang kesehatan berdasarkan cakupan penjaringan kesehatan Siswa SD dan setingkat .................................................................. 37
BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN A. Kesimpulan ........................................................................................... 38 B. Saran .................................................................................................... 39 1. Bagi Pendidikan Kebidanan ........................................................... 39 2. Bagi Puskesmas .............................................................................. 39
Universitas Sumatera Utara
3. Bagi Peneliti Selanjutnya .............................................................. 39
DAFTAR PUSTAKA
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL
Tabel 5.1
Distribusi frekuensi dan persentase standar pelayanan minimal bidang kesehatan pada bayi dan balita pada cakupan desa atau kelurahan Universal Child Immunization di Puskesmas Darusallam Medan Tahun 2013
Tabel 5.2
Distribusi frekunsi dan persentase standar pelayanan minimal bidang kesehatan pada bayi dan balita pada cakupan kunjungan bayi usia 0-12 bulan di Puskesmas Darusallam Medan Tahun 2013
Tabel 5.3
Distribusi frekuensi dan persentase standar pelayanan minimal bidang kesehatan pada bayi dan balita pada cakupan pelayanan anak balita usia 12-59 bulan di Puskesmas Darusallam Medan Tahun 2013
Tabel 5.4
Distribusi frekuensi dan persentase standar pelayanan minimal bidang kesehatan pada bayi dan balita pada cakupan penjaringan siswa SD dan setingkat di Puskesmas darusallam Medan tahun 2013
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR SKEMA
Skema 1
Teknik penyusunan standar pelayanan minimal bidang kesehatan .................. 9
Skema 2
Kerangka Konsep Penelitian “Pelaksanaan Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan Pada Bayi dan Balita di Puskesmas Petisah Medan Kota Tahun 2013 ....................................................................................................... 23
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1
: Lembar Konsultasi Karya Tulis Ilmiah.
Lampiran 2
: Tabel Data Observasi Penelitian
Lampiran 3
: Surat Izin Data Penelitian Dari Fakultas USU
Lampiran 4
: Balasan Surat Izin Penelitian
Universitas Sumatera Utara