KONTRAK PERKULIAHAN
MATA KULIAH: PRAKTIKUM PENGANTAR AKUNTANSI
Disusun Oleh: Dr. Nasirwan.,S.E.,M.Si.,Ak.,CA
Jurusan: AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2016 1
Nama Mata Kuliah Kode Mata Kuliah Jurusan Semester / T.A Atribut Softskill
Nama Dosen Alamat Telp/Fax/HP Email
KONTRAK PERKULIAHAN : Praktikum Pengantar Akuntansi : 3AKT47101 : Akuntansi : Ganjil / 2016-2017 : Komunikasi, Kemampuan analisis, Saling menghargai, Mengemukakan gagasan, Kerjasama tim, Kepemimpinan, Komitmen, Kejujuran, Bertanggung jawab. : Dr. Nasirwan.,S.E.,M.Si.,Ak.,CA : Jl. Komplek Vetpur blok C 81 Medan Estate Lau Dendang : 081370418530 :
[email protected]
1. Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah ini merupakan praktikum pengantar akuntansi keuangan perusahaan yang membahas tentang proses siklus akuntansi perusahaan jasa dan perusahaan dagang mulai dari adanya transaksi, jurnal, buku besar, neraca saldo, ayat jurnal penyesuaian, neraca lajur sampai dengan penyusunan laporan berbagai bentuk laporan keuangan. Mata kuliah ini berusaha sejauh mungkin untuk mempraktikan pencatatan siklus akuntansi perusahaan.
2. Tujuan Mata Kuliah 1) Mencatat transaksi (transaction) akuntansi dan menganalisis transaksi tersebut 2) Mahasiswa mampu mencatat transaksi akuntansi kedalam jurnal umu dan melakukan posting ke buku besar. 3) Menjelaskan pengertian dan bentuk jurnal umum (general journal) serta mencatat transaksi ke dalam jurnal umum. 4) Menghitung dan mencatat jurnal penyesuaian serta mempu menyusun neraca saldo setelah penyesuian. 5) Mampu mencatat transaksi kedalam jurnal khusus (spesial journal) 6) Memposting dari jurnal khusus ke dalam buku besar (ledger) dan menyusun neraca saldo/percobaan (trial balance) 7) Menghitung Harga Pokok Penjualan (cost of good sold) 8) Membuat ayat jurnal penyesuaian (adjustment entries) dan menyusun neraca lajur / kertas kerja (work sheet) perusahaan dagang besar 9) Menyusun laporan keuangan (financial statement) perusahaan dagang (besar) berdasarkan data dalam neraca lajur atau kertas kerja, membuat ayat jurnal penutup, menyusun neraca saldo setelah penutupan dan ayat jurnal pembalik (reversing entries).
3. Kompetensi Dasar 1. Kompeten dalam melakukan pencatatan semua tahap siklus akuntansi perusahaan dagang dan perusahaan jasa. 2. Mencatat semua siklus akuntansi perusahaan dagang dan jasa serta manufaktur.
2
1. Hubungan Fungsional Materi Kajian Analisis Transaksi
Mencatat dalam Jurnal Umum
Neraca Saldo Setelah Penutupan
Memposting dalam buku besar
Penghitungan dan pencatatan jurnal penyesuaaian
Jurnal Penutup
Worksheet
Laba Rugi
Laporan Keuangan
Perubahan Equitas
Neraca
Arus Kas
2. Skenario Pembelajaran Pendekatan dalam perkuliahan ini melibatkan mahasiswa secara aktif (Student-Centered Learning) dengan menggunakan metode yang bervariasi. Metode Pembelajaran antara lain : a. Project-Based Learning b. Studi kasus, membahas kasus yang selanjutnya dipresentasikan secara kelompok atau individu. c. Penugasan dalam bentuk penyusunan laporan keuangan.
3
3. Langkah-Langkah Perkuliahan berdasarkan pertemuan sebagai berikut : Pertemuan : 1 Kompetensi : Kompeten belajar Praktikum Pengantar Akuntansi sehingga mahir dalam pencatatan akuntansi perusahaan. Atribut Soft skill: Komunikasi dan Komitmen Materi : Kontrak perkuliah dan Organisasi materi perkuliahan satu semester Aktivitas : Penyampaian isi kontrak perkuliahan, Pre test Output: Kesepakatan kontrak perkuliah dan hasil pre test Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : 1. Mematuhi isi kontrak perkuliahan 2. Mengetahui kemampuan awal mahasiswa sebelum mengikuti kuliah pengantar Akuntansi Assesment : Pre test
Pertemuan : 2 Kompetensi : Kompeten dalam melakukan analisis transaksi keuangan perusahaan. Atribut Soft skill : Komunikasi, Kemampuan analisis, Mengemukakan gagasan, Kerjasama tim, Kepemimpinan Materi : 1. Mahasiswa melakukan analisis terhadap akuntansi perusahaan Aktivitas : 1. Mengerjakan tugas praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: Memahami analisis terhadap bukti transaksi keuangan perusahaan 4
Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahasiswa mampu menganalisis transaksi keuangan perusahaan. Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Rangkuman Hasil diskusi Pertemuan : 3 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam melakukan pencatatan transaksi kedalam jurnal umum Atribut Soft skill : Komunikasi lisan, Saling menghargai, Kerjasama tim, Kepemimpinan, Kejujuran, Bertanggung jawab Materi : Mahasiswa mengerjakan tugas praktikum tentang jurnal umum. Aktivitas : 1. Mengerjakan soal praktikum akuntansi 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: Laporan hasil pencatatan transaksi ke jurnal umum. Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahasiswa mampu melakukan pencatatan akuntansi ke dalam jurnal umum. Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum 5
Pertemuan : 4 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam melakukan posting dari catatan jurnal umum ke buku besar Atribut Soft skill : Komunikasi lisan, Saling menghargai, Mengemukakan Gagasan, Kerjasama tim Materi : Melakukan posting dari jurnal umum ke buku besar Aktivitas : 1. Mengerjakan laporan praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Penilaian tugas 2. Laporan hasil praktikum Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahasiswa mahir dalam melakukan posting transaksi kedalam buku besar Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum Pertemuan : 5 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam penghitungan dan pencatatan jurnal penyesuaian perusahaan. Atribut Soft skill : Komunikasi lisan, Kemampuan analisis, Saling menghargai, Kerjasama tim, Kepemimpinan, Kejujuran, Bertanggung jawab Materi : Mahasiswa mengerjakan praktikum pencatatan dan penghitungan jurnal penyesuaian. Aktivitas : 1. Mengerjakan praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya 6
Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Laporan hasil praktikum 1. 2. 3. 4. 5. 1. 2. 3. 4. 1. 2.
Resources : Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahasiswa mampu menjelaskan pengertian persamaan akuntansi Mahasiswa mampu menjelaskan pengaruh transaksi terhadap persamaan akuntansi Mahasiswa mampu menyusun persamaan akuntansi Mahasiswa mampu menyusun laporan keuangan berdasarkan data dalam persamaan akuntansi Assesment : Penilaian tugas, presentasi Laporan hasil praktikum
Pertemuan : 6 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam menyusun worksheet Atribut Soft skill : Komunikasi lisan, Kemampuan analisis, Saling menghargai, Mengemukakan Gagasan, Kepemimpinan, Kejujuran, Bertanggung jawab Materi : Mahasiswa mengerjakan soal praktikum worksheet Aktivitas : 1. Mahasiswa mengerjakan soal praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Laporan hasil praktikum Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 7
5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahasiswa mampu menyusin worksheet dengan cepat dan akurat. Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum Pertemuan : 7 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam membuat laporan laba rugi perusahaan Atribut Soft skill : Kemampuan analisis, Komunikasi lisan, Saling menghargai, Mengemukakan Gagasan, Kerjasama tim, Kepemimpinan, Kejujuran, Bertanggung jawab Materi : Mahasiswa mengerjakan soal praktikum akuntansi terkait penyusunan laporan laba rugi Aktivitas : 1. Mahasiswa mengerjakan praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Rangkuman hasil diskusi Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahsiswa mampu menyusun laporan laba rugi Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum Pertemuan : 8 Kompetensi : Mahasiswa kompeten menyusun laporan perubahan modal perusahaan Atribut Soft skill : Kemampuan analisis, Komunikasi lisan, Saling menghargai, Kerjasama tim, Kepemimpinan, 8
Materi : Mahsiswa mengerjakan laporan perubahan modal perusahaan. Aktivitas : 1. 2. 3. 4.
Mengerjakan praktikum Melakukaan diskusi Merangkum hasil diskusi Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Laporan hasil praktikum Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahasiswa mampu menyusun laporan perubahan modal. Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum Pertemuan : 9 Kompetensi : Mahasiswa kompeten menyusun laporan neraca dan arus kas perusahaan Atribut Soft skill : Kemampuan analisis, Komunikasi lisan, Mengemukakan Gagasan, Kerjasama tim, Kepemimpinan, Kejujuran, Bertanggung jawab Materi : Mahsiswa mengerjakan praktikum akutansi tentang neraca dan arus kas Aktivitas : 1. Mengerjakan soal praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Laporan hasil praktikum Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 9
3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahsiswa mampu menyusun laporan neraca dan arus kas. Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum Pertemuan : 10 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam menyusun jurnal penutup dan membuat neraca saldo setelah penutupan. Atribut Soft skill : Kemampuan analisis, Komunikasi lisan, Kerjasama tim, Kepemimpinan, Kejujuran, Bertanggung jawa Materi : Mahsiswa mengerjakan praktikum jurnal penutup dan menyusun neraca saldo setelah penutupan Aktivitas : 1. Mengerjakan praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Laporan hasil praktikum Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahasiswa mampu menyusun jurnal penutup dan neraca saldo setelah penutupan. Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum
10
Pertemuan : 11 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam pencatatan jurnal khusus Atribut Soft skill : Kemampuan analisis, Komunikasi lisan, Saling menghargai, Mengemukakan Gagasan, Kerjasama tim, Kepemimpinan, Kejujuran, Bertanggung jawab Materi : Mahasiswa mengerjakan praktikum akuntansi unuk jurnal khusus Aktivitas : 1. Mengerjakan soal praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Laporan hasil praktikum Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahsiswa mampu mencatat transaksi kedalam jurnal khusu Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum Pertemuan : 12 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam menghitung HPP Atribut Soft skill : Kemampuan analisis, Komunikasi lisan, Saling menghargai, Mengemukakan Gagasan, Kerjasama tim, Kepemimpinan, Kejujuran, Bertanggung jawab Materi : Mahasiswa mengerjakan soal praktikum tentang HPP. Aktivitas : 1. Mengerjakan soal praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Laporan hasil praktikum 11
Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahsiswa mampu menghitung HPP Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum Pertemuan : 13 dan 14 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam menyusun laporan keuangan perusahaan dagang Atribut Soft skill : Kemampuan analisis, Komunikasi lisan, Saling menghargai, Mengemukakan Gagasan, Bertanggung jawab Materi : Mahasiswa mengerjakan soal praktikum laporan keuangan perusahaan dagang Aktivitas : 1. Mengerjakan praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Laporan hasil praktikum Resources : A. Hongren, Charles T., Walter T. Harrison, Jr. & Michael A. Robinson. “Accounting”, New Jersey: Prentice Hall B. Warrant, Reeve & Fess..“Accounting Principles”. Jakarta: Salemba Empat. C. Sugiri, Slamet dan Bogat. Agus Riyono, “Akuntansi”, Yogyakarta: UPP AMP YKPNSudarmo, Indrio Gito. 1996. Pengantar Bisnis, Yogyakarta, BPFE Dampak : Mahasiswa mampu menyusun laporan keuangan perusahaan dagang Assesment : 1. Penilaian tugas, presentasi 2. Laporan hasil praktikum. Pertemuan : 15 dan 16 Kompetensi : Mahasiswa kompeten dalam mencatat akuntansi perusahaan manufaktur. Atribut Soft skill : Kemampuan analisis, Komunikasi lisan, Saling menghargai, Mengemukakan Gagasan, Bertanggung jawab 12
Materi : Mahsiswa mengerjakan soal praktikum tentang akuntansi perusahaan manufaktur Aktivitas : 1. Mengerjakan praktikum 2. Melakukaan diskusi 3. Merangkum hasil diskusi 4. Menugaskan menulusuri sumber belajar untuk materi kuliah pertemuan berikutnya Output: 1. Hasil kerja kelompok 2. Laporan hasil praktikum Resources : 1. Jerry J. Weygandt, Paul D. Kimmel, Donald E. Kieso-Accounting Principles-Wiley (2015) 2. Belverd E. Needles Jr, Marian Powers, Susan V. (2014)Crosson-Principles of AccountingCengage Learning (c2014) 3. John Wild, Ken W. Shaw, Barbara Chiappetta-Fundamental Accounting Principles-McGrawHill (2010) 4. Jonathan. Duchac, James. M Reeve, Carl S. Warren. Pengantar Akuntansi. Edisi 25: Penerbit Salemba. 5. Bahan Ajar Dosen Pengampu. Dampak : Mahasiswa mampu mencatat akuntansi perusahaan manufaktur Assesment : 3. Penilaian tugas, presentasi 4. Laporan hasil praktikum Pertemuan : 16 Formatif 4
4. A. B. 1.
Tagiahan Perkuliahan Toleransi waktu keterlambatan baik untuk dosen maupun mahasiswa 30 menit Tugas yang harus dikerjakan oleh mahasiswa, antara lain : Tugas Rutin a. Melakukan pencatatan akuntansi pada perusahaan jasa. b. Mahasiswa membuat tugas individu melakukan pencatatan transaksi akuntansi ke jurnal umum. c. Mahasiswa melakukan pencatatan posting transaksi dari jurnal umum ke buku besar dan neraca saldo. d. Mahasiswa melakukan penghitungan dan pencatatan penyesuaian. e. Mahasiswa membuat worksheet. f. Mahasiswa membuat laporan keuangan sesuai dengan worksheet. g. Mahasiswa membuat jurnal penutup atas semua transaksi perusahaan. h. Mahasiswa melakukan posting ke jurnal kusus. i. Mahasiswa menghitung HPP j. Mahasiswa melakukan pencatatan jurnal penyesuaian dan dan worksheet perusahaan 13
dagang. k. Mahsiswa mencatat transaksi akuntansi perusahaan manufaktur. Keterangan : TR ada 10 dandikerjakan mandiri serta dikumpulkan pada pertemuan kedua dan seterusnya. 2. Critical Book Report a. Mahasiswa membuat Critical Book Report untuk siklus akuntansi perusahaan jasa. b. Mahasiswa membuat Critical Book Report untuk siklus akuntansi perusahaan Dagang. Keterangan : CBR a. Kelompok, b. Mandiri. Buku ditentukan dosen pengampu. Tugas (a) dikumpulkan pada pertemuan ke 7 dan tugas (b) dikumpul pada pertemuan ke 11 3. Research Review/Journal Review a. Mahasiswa membuat resume jurnal terkait bidang kajian akuntansi. Keterangan : JR dikerjakan secara kelompok dan dikumpulkan pada pertemuan ke 4 4. Mini Research a. Mahasiswa melakukan mini riset ke perusahaan (jasa/dagang) dan mengumpulkan semua transaksi keuangan perusahaan, dan melakukan penjurnalan transaksi. Keterangan : MR dikerjakan secara kelompok (tema ditentukan oleh dosen pengampu). Tugas MR dikumpul pada pertemuan ke 9 5. Rekayasa Ide a. Mahasiswa membuat makalah (sesuai dengan materi yang diajarkan) dikumpulkan di akhir perkuliahan. Keterangan : RI Berjumlah 1 dan dikerjakan secara kelompok (tema ditentukan oleh dosen pengampu). Tugas RI dikumpul pada pertemuan 10 6. Project a. Mahasiswa memberikan solusi atas permasalah yang terjadi dalam akuntansi. Tema dalam project disesuaikan dengan tema yang dibahas dan ditentukan oleh dosen.. b. Mahasiswa memberikan solusi atas permasalah yang terjadi dalam akuntansi. Tema dalam project disesuaikan dengan tema yang dibahas dan ditentukan oleh dosen. c. Membuat laporan keuangan perusahaan dari hasil mini riset. Keterangan : RI Berjumlah 1 dan dikerjakan secara kelompok (tema ditentukan oleh dosen pengampu). Tugas RI dikumpul pada pertemuan 13 Note : Panduan Tugas dapat di Unduh di fe.unimed.ac.id. 5. Kriteria Penilaian Format penilaian pada mata kuliah ini dikembangkan sesuai dengan karakter mata kuliah pengantar manajemen, terdiri dari beberapa aspek penilaian, diberi bobot secara proposional sebagai berikut: Formatif 1 Formatif 2 Formatif 3 Formatif 4
: Penilaian Makalah/ Tugas Rutin : Penilaian MR/RI/P : Penilaian CBR/RR/JR : Penilaian FT
: 20% : 30% : 20% : 30% 14
Total
: 100%
Penilaian materi teoritis dan metodologis pengantar manajemen serta penilaian sikap, include dalam aspek-aspek penilaian di atas. Selanjutnya masing-masing aspek penilaian ini akan dijabarkan lebih rinci: Penilaian terhadap makalah /TR No 1 2 3 4 5
Aspek Kriteria Penilaian Perwajahan Tata bahasa Kedalaman substansi kajian Kebenaran isi dan sumber bacaan Ketepatan waktu penyerahan Skor maksimum
Skor 1-20 1-20 1-20 1-20 1-20 100
Penilaian terhadap laporan hasil MR/RI/P No. 1. 2. 3. 4.
Aspek Kesesuaian materi Sistematika laporan Kedalaman laporan Sikap jujur/tidak plagiat Skor maksimum
Skor 1-20 1-30 1-30 1-20 100
Penilaian terhadap laporan hasil critical journal review/RJ No. 1. 2. 3. 4.
Aspek Perwajahan Kedalaman analisis Tata bahasa Ketepatan waktu penyerahan Skor maksimum
Skor 1-20 1-30 1-30 1-20 100
Penilaian terhadap laporan hasil critical book review/CBR No 1 2 3 4 5
Aspek Yang Dinilai Kelengkapan materi Estetika Kedalaman analisis Kesesuaian materi buku Sikap jujur/ tidak plagiat Skor maksimum
Skor Tertinggi 1-20 1-20 1-20 1-20 1-20 100
15
Nilai akhir mahasiswa sebagai akumulasi aspek penilaian diatas adalah: (20x TR)+(30xMR/RI/P)+(20x CBR/ RJ)+(30x FT) Nilai =
x 100 100
TR MR RI P RJ CBR FT
= Tugas Rutin = Mini Riset = Rekayasa Ide = Proyek = Review Journal = Critical Book Review = Formatif Terakhir
Kontrak perkuliahan ini dibuat agar dosen dan mahasiswa mengetahui kewajiban dan hak masingmasing dalam perkuliahan. Kedua belah pihak menyetujui isi kontrak perkuliahan ini dan membubuhkan tanda tangan.
Perwakilan Mahasiswa,
Medan , 26 Agustus 2016 Dosen Matakuliah,
____________________________ NIM
Drs. Nasirwan.,S.E, M.Si.,Ak.,CA NIP.196807122001121002
16