KELOMPOK KERJA (POKJA)
KEGIATAN PENGEMBANGAN INFRASTRUKTUR KAWASAN STRATEGIS PENUNJANG AKSES PUSAT-PUSAT PRODUKSI TAHUN ANGGARAN 2016 Alamat : Jln. Soekarno No.22 Telp/Fax, (0380)832501 Kupang - NTT
BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (AANWIJZING) NOMOR TANGGAL
: :
47/BA/ POKJA/APBD-I/CK/NTT/V/2016 02 MEI 2016
Pada hari ini SENIN tanggal DUA Bulan MEI Tahun DUA RIBU ENAM BELAS, Kelompok Kerja (Pokja) Kegiatan Pengembangan Infrastruktur Kawasan Strategis Penunjang Akses Pusat-Pusat Produksi, yang diangkat berdasarkan Surat Keputusan Kepala Unit Layanan Pengadaan (ULP) Provinsi Nusa Tenggara Timur Nomor : AP.188/I/39.a/I/2016 Tanggal 18 Januari 2016 Tentang Penunjukan/Penetapan/ Kelompok Kerja (Pokja) Kegiatan Pengembangan Infrastruktur Kawasan Strategis Penunjang Akses Pusat-Pusat Produksi Tahun Anggaran 2016, telah mengadakan Rapat Penjelasan Dokumen Seleksi Sederhana yang dilakukan secara on line Melalui Web site LPSE Provinsi Nusa Tenggara Timur dan Tatap muka pada paket-paket pekerjaan : 1. Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Kupang 2.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Timur Tengah Selatan
3.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Timur Tengah Utara
4.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Belu
5.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Malaka
6.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Alor
7.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Lembata
8.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Flores Timur
9.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Sikka
10.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Nagekeo
11.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Ngada
12.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Manggarai Timur
13.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Manggarai Barat
14.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Sumba Timur
15.
Perencanaan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Sumba Barat
16.
Pengawasan Jalan Lingkungan Kawasan Kabupaten Kupang
17. Pengawasan Rehab Drainase dan Trotoar dalam kota Kupang Dari Sumber Dana APBD I Provinsi NTT Tahun Anggaran 2016 yang di laksanakan : Tempat Jam Pemimpin Rapat Pokja yang hadir
: Kantor Bidang Cipta Karya DPU Prov. NTT Jalan Soekarno No. 22 Kupang : 10.00 Wita sampai 12.00 Wita. : Ketua Pokja : Daftar Hadir (Terlampir)
Adapun mekanisme rapat dilakukan sebagai berikut : a. Rapat dibuka oleh Ketua Pokja; b. Penjelasan Dokumen Seleksi Secara Online melalui Web site LPSE Provinsi Nusa Tenggara Timur dan secara manual di hadiri penyedia jasa Daftar hadir terlampir
1
Adapun Rizalah hasil penjelasan (Aanwijzing) sekaligus hasil kesepakatan dalam rapat tersebut : 1.
Kaver Dokumen Lelang……………………………………………………….........
2. 4. 5. 6.
Bab. I. Umum.......................................................................................... Bab. II.Pengumuman Seleksi Sederhana Pascakualifikasi............................. Bab. III. Instruksi Kepada Pserta (IKP)....................................................... Bab.IV. Lembaran Data Pemilihan (LDP).................................................... Kecuali : 1. Pada Bab.IV.B. Semula : Jangka waktu penyelesaian pekerjaan 150 (Seratus Lima Puluh) hari kalender sejak ……….. [diisi waktu yang diperlukan untuk
di baca Tetap di baca di baca di baca di baca
Tetap Tetap Tetap Tetap
di baca di baca di baca di baca
Tetap Tetap Tetap Tetap
menyelesaikan pekerjaan] Dirubah dan terbaca : Untuk Paket-paket Perencanaan :
Jangka waktu penyelesaian pekerjaan : 30 (Tiga Puluh) hari kalender sejak ……….. [diisi waktu yang diperlukan untuk
menyelesaikan pekerjaan]
Untuk Paket-paket Pengawasan : Jangka waktu penyelesaian pekerjaan : 120 (Seratus dua Puluh) hari kalender sejak ……….. [diisi waktu yang diperlukan
untuk menyelesaikan pekerjaan]
2. Pada Bab.IV.F.2. Semula : Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan 150 (Seratus Lima Puluh) hari kalender sejak ……….. [diisi waktu yang ditetapkan
dalam SPMK]
Dirubah dan terbaca : Untuk Paket-paket Perencanaan : Jangka waktu penyelesaian pekerjaan : 30 (Tiga Puluh) hari kalender sejak ……….. [diisi waktu yang ditetapkan dalam
SPMK].
Untuk Paket-paket Pengawasan : Jangka waktu penyelesaian pekerjaan : 120 (Seratus dua Puluh) hari kalender sejak ……….. [diisi waktu yang ditetapkan
dalam SPMK].
3. Pada Bab.IV.K.1.a. Terbaca : PPK Program Pembangunan Sarana dan Prasarana Penunjang Ekonomi. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15.
Bab. V. Lembar Data Kualifikasi (LDK)........................................................ Bab. VI. Petunjuk Pengisian Formulir Kualifikasi.......................................... Bab. VII. Tata Cara Evaluasi Kualifikasi...................................................... Bab. VIII. Kerangka Acuan Kerja (KAK)...................................................... KAK untuk Masing-masing paket akan di aploud besama Berita Acara Aanwijzing. (terlampir) Bab. IX. Bentuk Dokumen Penawaran........................................................ BOQ Untuk Masing-masing paket akan di aploud besama Berita Acara Aanwijzing. (terlampir) Bab. X. Bentuk Rancangan Kontrak............................................................ Bab. XI. Syarat-syarat Umum Kontrak (SSUK)............................................. Bab. XII. Syarat-syarat Khusus Kontrak (SSKK)........................................... Bab. XIII. Bentuk Dokumen Lainnya..........................................................
di baca Tetap di baca di baca di baca di baca
Tetap Tetap Tetap Tetap
Catatan : 1. Bilamana ada perbedaan antara KAK dan BOQ yang di pakai adalah BOQ.
2
Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. 1. Kelompok Kerja (Pokja) Kegiatan Pengembangan Infrastruktur Kawasan Penunjang Akses Pusat-Pusat Produksi: NO. 1.
JABATAN
NAMA
KETUA/ ANGGOTA
FRANS L. LEUHOE, Amd
2.
MARSEL SALEM
3.
ROMIE D. HABA, SST
ANGGOTA
4.
SAMUEL TOELLE
ANGGOTA
5.
ELSA E. LEUWOIE, ST
ANGGOTA
TANDA TANGAN
1……………..
SEKERTARIS/ ANGGOTA
2. Wakil Penyedia Barang/ Jasa : Nama :
2……………
3……………… 4………….. 5. ………….
..................................................................
Perusahan/ Jabatan
:
..................................................................
Tanda Tangan/ Cap
:
..................................................................
3
KELOMPOK KERJA (POKJA)
KEGIATAN PENGEMBANGAN INFRASTRUKTUR KAWASAN STRATEGIS PENUNJANG AKSES PUSAT-PUSAT PRODUKSI TAHUN ANGGARAN 2016 Alamat : Jln. Soekarno No.22 Telp/Fax, (0380)832501 Kupang - NTT
DAFTAR HADIR POKJA Ac a r a Hari/Tanggal Pekerjaan Lokasi Sumber Dana Tahun Anggaran
NO. 1.
: : : : : :
RAPAT PENJELASAN PEKERJAAN/ AANWIJZING Senin/ 02 Mei 2016 APBD I 2016
NAMA
FRANS L. LEUHOE, Amd
JABATAN KETUA/ ANGGOTA
2.
MARSEL SALEM
3.
ROMIE D. HABA, SST
ANGGOTA
4.
SAMUEL TOELLE
ANGGOTA
5.
ELSA E. LEUWOIE, ST
ANGGOTA
TANDA TANGAN
1……………..
SEKERTARIS/ ANGGOTA
2……………
3……………… 4………….. 5. ………….
4
KELOMPOK KERJA (POKJA)
KEGIATAN PENGEMBANGAN INFRASTRUKTUR KAWASAN STRATEGIS PENUNJANG AKSES PUSAT-PUSAT PRODUKSI TAHUN ANGGARAN 2016 Alamat : Jln. Soekarno No.22 Telp/Fax, (0380)832501 Kupang - NTT
DAFTAR HADIR PENYEDIA BARANG/ JASA Ac a r a Hari/Tanggal Pekerjaan Lokasi Sumber Dana Tahun Anggaran No
: : : : : : Nama
RAPAT PENJELASAN PEKERJAAN/ AANWIJZING Senin/ 02 Mei 2016 APBD I 2016 Perusahaan/ Jabatan
No.HP
Tanda tangan/Cap
Kelompok Kerja (Pokja) Kegiatan Pengembangan Infrastruktur Kawasan Strategis Penunjang Akses Pusat-Pusat Produksi Tahun Anggaran 2016 Ketua FRANS L. LEUHOE, Amd NIP.19600824198802 1 002
5