COMPANY PROFILE LEMBAGA KERJASAMA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS GADJAH MADA
DAFTAR ISI
Daftar Isi Pengantar Identitas Lembaga Latar Belakang Visi Misi Lingkup Layanan/Sub Bidang Sarana Pendukung Pengalaman Badan Hukum / Aspek Legal Pengelola Daftar Pengalaman Struktur Organisasi
1
................................... 1 ................................... 2 ................................... 2 ................................... 3 ................................... 3 ................................... 3 ................................... 4 ................................... 5 ................................... 5 ................................... 5 ................................... 5 ................................... 6 ................................... 17
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
[ PENGANTAR ] Seiring dengan diberlakukannya Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2005 tentang “Alih Teknologi Kekayaan Intelektual Serta Hasil Penelitian dan Pengembangan Oleh Perguruan Tinggi dan Lembaga Penelitian dan Pengembangan” Berkaitan tersebut diatas, maka pada tanggal 29 Juni 2005 Fakultas Teknik UGM mendirikan/membentuk suatu Lembaga dengan nama Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik Univeritas Gadjah Mada Adapun maksud dan tujuan Lembaga adalah : 1. Melakukan penelitian, pelatihan dan jasa konsultan dalam arti kata yang seluas-luasnya,kecuali konsultan hukum dan pajak. 2. Mendorong terbentuknya jaringan kerja dengan institusi-institusi baik didalam maupun luar negeri, yang memiliki visi, perhatian dan/atau kepentingan yang sama. 3. Melakukan penyebarluasan informasi berkaitan dengan usaha-usaha yang dilakukan terutama mengenai gagasan teknologi berkelanjutan dan teknologi alternatif. 4. Melakukan usaha-usaha lain yang sejalan dengan maksud dan tujuan perkumpulan yang tidak bertentangan dengan undang-undang.
[ IDENTITAS LEMBAGA ] Nama Alamat
Jenis Usaha
: Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM : Gedung KPTU Fakultas Teknik UGM Lantai-3, Jl. Grafika 2, Kampus UGM Yogyakarta 55281 Telp. (0274) 513665, 631180; Fax. (0274) 631180 E-mail:
[email protected] ;
[email protected] Homepage : http://lk.ft.ugm.ac.id : Penelitian, Pelatihan, dan Jasa Konsultan
Akte Notaris Nomor Tanggal Notaris
: 39 : 29 Juni 2005 : Ny. Winahyu Erwiningsih, S.H.,M.Hum.
Sertifikat Izin Gangguan Nomor Tanggal Nomor Pokok Wajib Pajak
: 503/7558/HO/2005 : 22 Juli 2005 : 02.398.564.1-542.000
Pengusaha Kena Pajak Nomor Tanggal Bank
: PEM-446/WPJ.23/KP.0603/2005 : 4 Agustus 2005 : Bank BNI Cabang UGM
No. Rekening
: 0073099800
2
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
[ LATAR BELAKANG ] Dengan semakin meningkatnya kebutuhan pengembangan sumber daya manusia di lingkungan Fakultas Teknik UGM disatu sisi dan perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni-budaya disisi lain diperlukan kerjasama yang sinergis antara perguruan tinggi dan industri sehingga masyarakat kampus dapat berjalan seiring dengan kemajuan teknologi melalui sumber daya manusia yang handal yang ada di kampus. Dengan kondisi yang ada dan peraturan serta perundangan yang sedang mengalami perubahan, maka Fakultas Teknik UGM membentuk unit/badan untuk mengakomodasi kegiatan kerjasama yang diberi nama : Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM (LKFT-UGM). Lembaga ini merupakan wadah dari kegiatan kerjasama yang didukung dengan kelengkapan administrasi sesuai peraturan dan perundangan yang berlaku.
[ VISI ] Menjadi Lembaga penyedia layanan jasa keteknikan/konsultasi, rekayasa dan penelitian yang terpercaya serta dapat mengembangkan sumber daya manusia yang tangguh dan dinamis seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
[ MISI ] 1. 2. 3.
Membangun kerjasama yang sinergis dunia industri, lembaga pemerintah dan swasta, Memperkenalkan/mempromosikan hasil-hasil penelitian SDM Fakultas Teknik UGM ke dunia industri, lembaga pemerintah dan swasta, Meningkatkan kemampuan praktis SDM Fakultas Teknik UGM untuk mengantisipasi terhadap dinamika perkembangan dunia industri.
3
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
Bidang Arsitektur dan Perencanaan: Perencanaan Kawasan, Perancangan Bangunan Gedung, Perencanaan Wilayah, Studi Kelayakan, Evaluasi Pasca Huni, Penyusunan Master plan, Pembuatan DED. Bidang Teknik Elektro dan Informatika: Evaluasi dan perencanaan system tenaga listrik, penyusunan master plan sistem distribusi, pengujian peralatan tegangan tinggi, Pelatihan system instrumentasi, pembuatan fire protection system, penyusunan master plan sistem informasi. Bidang Teknologi Nuklir, Instrumentasi, Fisika Teknik dan Energi Terbarukan Aplikasi Teknik Nuklir pada bidang Industri, Kedokteran, Hidlodi dan keselamatan. Sistem pengukuran dan instrumentasi maju dan kompleks serta sistem energi terbarukan dan alternatif yang ramah lingkungan. Bidang Geodesi dan Geomatika Survei pemetaan, pemotretan udara, penginderaan jauh, survei GPS, Sistem Informasi Geografis (GIS), Sistem Informasi Pertanahan LIS), Pembangunan basis data spasial, Survei Hidrografi. Bidang Geologi Joint Study dan evaluasi blok migas dan coal bed methane, Analisis geohazard manajemen dan mikrozonasi, studi geologi eksplorasi mineral dan batubara, studi hidrogeologi dan geologi teknik, pelatihan bidang geologi tata lingkungan, eksplorasi migas, panas bumi, mineral, batubara dan air tanah. Bidang Teknik Kimia, Industri Proses, Energi dan Lingkungan Perancangan proses, Proses-proses pemisahan/pemurnian, Konservasi energi, Pencegahan pencemaran lingkungan dan remediasi lingkungan tercemar, Teknologi polimer dan karet, Teknologi Keramik dan komposit, Teknologi minyak bumi, gas, dan batubara, Teknik pangan dan bioproses, Analisis dengan instrument (GC, HPLC, AAS, UV-Vis, BET, dll), Simulasi proses dan perancangan pabrik kimia, Analisis resiko dan keselamatan kerja. Bidang Teknik Mesin dan Industri Evaluasi kinerja peralatan, pabrik, evaluasi efektivitas pemeliharaan, perancangan dan pengembangan desain dengan CAD/CAM, perancangan HVAC, analisi kegagalan, life assessment, studi kelayakan, dan implementasi energi baru dan terbarukan, proses produksi, perancangan sistem kerja, pelayanan uji dan analisis material, analisis getaran sistem konstruksi dan industri, analisis akustik dalam industri, studi kelayakan pemanfaatan limbah untuk bahan bakar dan bahan konstriksi, layanan pembinaan industri logam, optimasi sistem manufaktur, desain dan optimasi ergonomic, simulasi sistem produksi, optimasi supplay chain management, pelatihan: rotating equipment, stationary equipment, sistem power plant, pengecoran logam, CNC, teknologi pengelasan, material teknik, manajemen engeri, manajemen pemeliharaan, perencanaan pemeliharaan dan penjadwalan. Bidang Teknik Sipil dan Lingkungan Analisis dan Perancangan Bangunan (gedung, jalan/jembatan, pelabuhan, bandara, bendungan, bangunan air/pantai, irigasi, dll), Analisis dan desain struktur tahan gempa, evaluasi kelayakan bangunan, optimasi, audit/independent checker, Teknik forensic bangunan, Analisis dan desain bangunan pracetak (pre-cast), Perencanaan angkutan umum, studi manajemen lalulintas, studi perawatan jalan, Modelling (fisik, matematik), Pelatihan analisis dan desain bangunan tahan gempa, Investigasi/survey (tanah, kualitas bangunan, sungai, laut), SIDCOM.
4
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
LINGKUP LAYANAN / SUB BIDANG
Layanan LKFT-UGM meliputi: 1. Bidang Arsitektur dan Perencanaan, 2. Bidang Teknologi Nuklir, Instrumentasi, Fisika Teknik dan Energi Terbarukan, 3. Bidang Geodesi dan Geomatika, 4. Bidang Geologi Sumber Daya Energi, Sumber Daya Mineral, Geologi Tata Lingkungan, 5. Bidang Teknik Elektro dan Informatika 6. Bidang Teknik Kimia, Industri Proses, Energi dan Lingkungan. 7. Bidang Teknik Mesin dan Industri, 8. Bidang Teknik Sipil Keairan (hidraulika, hidrologi, manajemen SDA, teknik pantai), Struktur, Sistem dan Teknik Transportasi, Sanitasi dan Lingkungan, Geoteknik.
[ SARANA PENDUKUNG ] Sebagaiman telah diuraikan di atas bahwa lembaga ini dibentuk untuk mendukung kegiatan kerjasama di Fakultas Teknik UGM, termasuk laboratorim, dapat digunakan untuk mendukung pelaksanaan kegiatan kerjasama yang terkait.
[ PENGALAMAN ] Sejak didirikan pertengahan tahun 2005, LKFT-UGM telah/sedang menangani lebih dari 150 pekerjaan. Mitra/pemberi kerja berasal dari berbagai insransi pemerintah pusat/daerah, BUMN/BUMD, swasta dalam maupun luar negeri.
[ BADAN HUKUM / ASPEK LEGAL ] LKFT-UGM dibentuk berdasarkan Akte Notaris Nomor : 39 Tanggal : 29 uni 2005 Notaris : Winahyu Erwiningsih, S.H.,M.Hum. NPWP : 02.398.564.1-542.000 Penetapan Pengusaha Kena Pajak (PKP): Nomor : PEM-446/WPJ.23/KP.0603/2005 Tanggal : 4 Agustus 2005
[ PENGELOLA ] Pembina Ketua Bendahara Sekretaris Staf Administrasi Staf Umum/ Komputer
: Dekan Fakultas Teknik UGM : Ir. Agus Darmawan Adi, M.Sc.,Ph.D. : Sri Lestari, S.E. : Wakijo : Mutik Ayu Antika : Eko Hendrawan Arianto
5
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
Berikut ini Daftar Pengalaman Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM dari tahun 2005 – Juni 2011: Tahun 2005 :
Tahun 2006 : 1. Penyusunan Dokumen Analisis Dampak Lalulintas Pembangunan Plaza Ambarukmo - PT. Mataram Mitra Sejahtera. 2. Jasa Repair 1 (satu) unit UPS Switch Gear 11 KV Kaltim 2 - PT Pupuk Kalimantan Timur. 3. Jasa Program Development RCM pada Pabrik Ammonia Kaltim-3 - PT Pupuk Kalimantan Timur. 4. Pengadaan “42” gas Pipeline Metallurgical Failure Analysis – PT Pupuk Kalimantan Timur. 5. Jasa Konsultasi Penyusunan PERTAMINA Lubrication Recommendation Chart - PT PERTAMINA. 6. Pematang Formation Evaluation Services Contract - PT. Chevron Pacific Indonesia. 7. Jasa Repair 1 (satu) Panel Control Chlorine Kaltim-1 - PT Pupuk Kalimantan Timur. 8. Actuator Spring Metallurgical Examination - ExxonMobil Oil Indonesia Inc. 9. Site Investigation Proyek PLTU Rembang (2 X 300 MW) - PT PLN (Persero) Jasa Enjiniring. 10. Site Investigation Tambahan PLTU Parit Baru (2 X 55 MW) Kalimantan Barat - PT PLN (Persero) Jasa Enjiniring. 11. Konsultasi Bidang Kelistrikan on Call Bases Studi Pengaruh Harmonik, Displacement Power Factor Terhadap Drop Tegangan, Utilitas Transformator dan Aspek DSM - PT PLN (Persero) Distribusi Jateng – DIY 12. Penyusunan Rancangan Strategis Pengembangan Aplikasi (Action Plan) - PT PLN (Persero) Distribusi Jateng – DIY. 13. Perform Failure Analyses of Inconel 600 Pipe in Acid Reacton Furnace - ExxonMobil Oil Indonesia Inc. 14. Pelatihan Penggunaan Software EDSA untuk Analisa Sistem Distribusi - PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan DIY. 15. Sistem Peringatan Dini Terpadu Aliran Lahar Kali Opak dan Kali Gendol - Dinas Pengairan, Pertambangan dan Penanggulangan Bencana Alam Kabupaten Sleman 16. Penelitian Detailed Assesment Pasca Gempa Gedung Komplek Akademi Angkatan Udara Yogyakarta. 17. Bantuan Teknis (Technical Assistance) dalam Perencanaan Pengembangan dan Integrasi Sistem-sistem Informasi PT Perkebunan Nusantara III - PT Perkebunan Nusantara III. 18. Survai Kepuasan Pelanggan tahun 2006 - PT PLN Distribusi Jateng-DIY. 19. Pembuatan Sistem Informasi Operasi Fasilitas Konstruksi – BPMIGAS 20. Pembuatan Program Filing System di Rotating Equipment Section kerjasama dengan PT Badak NGL - PT Badak NGL. 21. Consultant is required to perform “Block Pandan Exploration Prospectivity Analysis Project” - PT Tropik Energi Pandan 22. Kegiatan Pembuatan Panduan Sosialisasi Masalah SUTET - PT. PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Jawa Bali 23. Penyelidikan Geoteknik untuk Perencanaaan Detail Sabo Soil Cement - SNVT Pengendalian Gunung Merapi, Ditjen SDA, DPU 24. Platform Re-Appraisal for Service Life Extension Purposes - Total E&P Indonesie. 25. Pengembangan Kelembagaan dan Peran Masyarakat - SNVT Pengendalian Gunung Merapi, Ditjen SDA, DPU 26. Penyelidikan Geoteknik untuk Perencanaan Detail 2 (dua) Groundsill di Kali Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta - SNVT Pengendalian Lahar Gunung Merapi 27. Pengumpulan Data dan Digitisasi Untuk Pembuatan Sistem Informasi Geografis - SNVT Pengendalian Lahar Gunung Merapi 28. Kaji Ulang mengenai Monitoring Kondisi Saat Ini, Masa Yang Akan Datang dan Sistem Peringatan - SNVT Pengendalian Lahar Gunung Merapi
6
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
DAFTAR PENGALAMAN
1. Penyusunan 100 Dokumen Prosedur Aktivitas Equipment Plant dan Panduan Peralatan - PT Badak NGL. 2. Review Existing PM/PDM Dari Rotating Equipment di Train 'A' & Utilities Modul I dengan Metode SRM Tahap II PT. Badak NGL. 3. Penelitian Geostatistik Neural Network dan Permodelan Reservoir Lapangan Sangata, Kalimantan Timur - PT. Pertamina EP. 4. R e n c a n a P r o g r a m J a n g k a M e n e n g a h ( R P J M ) P e n g a i r a n K a b u p a t e n M a g e l a n g .
DAFTAR PENGALAMAN
Tahun 2007 : 1. Jasa Audit Teknik untuk Konstruksi Jembatan "Cable Stayed", Jalan dan Saluran Simpang Susun KM 21+264 Jalan Tol Jakarta - Cikampek Proyek Grand Wisata - PT Putra Alvita Pratama 2. Failure Analysis Tube LMPH Furnace BA-103 - PT Chandra Asri 3. Detail Engineering Design Jalan Batubara Tapin Kalimantan Selatan - PT Hutama Karya (Persero) Wil. IV, Jawa Tengah, DIY, dan Kalimantan 4. Sattelite Images Data Collection and Imagery Correction Processing of Jeneberang River Basin and Mt. Bawakaraeng Caldera - Team Leader of Contulting Services for Urgent Disaster Reduction Project for Mt. Bawakareng. 5. Observer From An Independent Institution - PT Badak NGL 6. Studi Angkutan Massal - Dinas Perhubungan Kota Balikpapan 7. Aerial & Oblique Photo Shooting for Mt. Bawakaraeng Caldera & Mapping - Team Leader of Contulting Services for Urgent Disaster Reduction Project for Mt. Bawakareng 8. Pemeliharaan Aplikasi PDPJ di Wilayah UPJ Yogyakarta Utara & UPJ Yogyakarta Selatan - PT PLN APJ Yogyakarta 9. Investigasi Jembatan BH 1970 - PT Wijaya Karya 10. Program Pengembangan Reliability Centered Maintenance (RCM) Pabrik Ammonia Kaltim-2 - PT Pupuk Kaltim 11. Jasa Repair Panel Control Chlorine Kaltim-1 dan Kaltim-2 - PT Pupuk Kaltim 12. Jasa Konsultansi Pekerjaan Assessment Bangunan Lantai 3 Pasar Beringharjo (Dana BRI) - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta 13. Studi Site Investigation PLTU Adipala (PLTU 2 Jawa Tengah) 1 x (600 - 700 MW) Lokasi Cilacap (1051) PT PLN (Persero) Jasa Enjiniring - PT PLN (Persero) Jasa Enjiniring 14. Studi/Penelitian Kelayakan Gedung di Jl. Ring Road Barat, Nogotirto, Gamping, Sleman Yogyakarta beserta dengan Kelengkapan Surat-Surat - Kementrian Negara Lingkungan Hidup R.I. 15. Perencanaan Pembuatan Instalasi Pengolahan Air di Bener dan Reservoir Gemawang Yogyakarta - Perusahaan Daerah Air Minum Tirtamarta Yogyakarta 16. Investigasi Gerakan Dinding Penahan Tanah Jembatan BH 1880 - PT Wijaya Karya 17. Penetapan dan Penegasan Batas Desa di Desa Kauman Kecamatan Karangrejo Kabupaten Magetan - Desa Kauman, Kecamatan Karangrejo Kabupaten Magetan 18. Penetapan dan Penegasan Batas Desa di Desa Poncol Kecamatan Poncol Kabupaten Magetan - Desa Poncol, Kecamatan Poncol Kabupaten Magetan 19. Penetapan dan Penegasan Batas Desa di Desa Sidomukti Kecamatan Plaosan Kabupaten Magetan - Desa Sidomukti, Kecamatan Plaosan Kabupten Magetan. 20. Detail Assesment Pembangunan Gedung Ex DPRD Tahap III (Dinas Perijinan) Kota Yogyakarta - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta 21. Detail Assesment Pembangunan Gedung Taman Pintar Kota Yogyakarta - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta. 22. Detail Assesment Pembangunan Pasar Klithikan Kota Yogyakarta - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta. 23. Survei Kepuasan Pelanggan Tahun 2007 pada PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I Yogyakarta - PT PLN Distribusi Jateng-DIY. 24. Akuisisi Tacit Knowledge Personal Kunci PT Badak NGL - PT Badak NGL 25. Pengelolaan Cekungan Air Tanah (CAT) di Provinsi Sulawesi Selatan untuk Mendukung Pengaturan Air Tanah Sektor Pertanian - Ditjen Mineral, Batubara dan Panas Bumi Departemen Eergi dan Sumber Daya Mineral. 26. Penyusunan Rancangan Pedoman Pengendalian Air Tanah dan Pedoman Konservasi Air Tanah - Ditjen Mineral, Batubara dan Panas Bumi Departemen Eergi dan Sumber Daya Mineral. 27. Pemeliharaan Aplikasi PDPJ di wilayah Sleman, Wates, Kalasan, Bantul, Sedayu, dan Wonosari - PT PLN APJ Yogyakarta. 28. Pemeliharaan Aplikasi PDPJ di Wilayah UPJ Yogyakarta Utara & UPJ Yogyakarta Selatan - PT PLN APJ Yogyakarta. 29. Sistem Petroleum dan Konsep Pelaksanaan Dari Blok Kangean dan Daerah Sekitarnya - Kangean Energy Indonesia. 30. Jasa Penyusunan Standarisasi & Spesifikasi Teknis Survey & Pemetaan EP Dit. Hulu Tahap I Collective No. S07PL0093A - PT Pertamina Direktorat Hulu. 31. 2D Seismic Re-Processing And Geological Structure Re-Assessment For 3D Seismic Design of The Bangkudulis Field, Tarakan Basin, East Kalimantan 045/OPS/DA/IX/07 - KSO Pertamina, EP-Patina Group Ltd. 32. Studi Geological dan Geophysical - KSO Pertamina EP - Formasi Sumatera Energi.
7
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
1. Integrated Geophysical, Geological and Reservoir Study of The Pilona Extension Acreage - Pilona Petro Tanjung Lontar Ltd. 2. The Joint Evaluation of CBM Concession Block II South Sumatera - PT TRISULA CBM ENERGY. 3. CPP General Electrical System Audit as Per S.O.W. Attached" Purchase Order No. 350026 - PT Kaltim Prima Coal. 4. Joint Evaluasi Wilayah CBM West Ogan Area Sumatera Selatan - PT Setia Negara Sejahtera Abadi. 5. Watak Perlindungan Blok ZnO yang Digunakan pada Arester 20kV pada Sambaran Petir Berulang dalam Suhu dan Kelembaban Daerah Tropis - PT PLN (Persero) Penelitian dan Pengembangan Ketenagalistrikan. 6. Konsultasi/Evaluasi Struktur Bangunan Rumah Dinas Direksi PT Bank Tabungan Negara (Persero) - PT Bank Tabungan Negara (Persero) Kantor Pusat. 7. Analysis Review and Recommendation for 3 (three) Types of Community Centers - International Organization for Migration Yogyakarta Sub Office. 8. Feasibility Study Pabrik Etanol di Indonesia - PT HUMPUSS. 9. Pengadaan dan Pemasangan Aplikasi Monitoring Manajemen Mutu (3M) - PT PLN (Persero) Distribusi Jakarta Raya dan Tangerang Area Jaringan Gambir. 10. Kajian dan Penyusunan Blueprint Strategi Pemanfaatan dan Strategi Konservasi Bangunan-Bangunan Eks De Javasche Bank (Aceh, Medan, Padang, Bandung, Cirebon, Jakarta-Kota, Solo, Malang, Kediri, Surabaya, dan Manado - Bank Indonesia. 11. Identifikasi, Penyusunan Buku Panduan dan Dokumen Pelestarian Bangunan Eks De Javasche Bank (khsusus) Yogyakarta - Bank Indonesia. 12. Studi Kelayakan Penambangan Endapan Bijih Timah Hitam, Seng dan Besi di Daerah Ruwai-Karim-Gojo, Kalimantan Tengah - PT Kapuas Prima Coal. 13. Kajian Revisi KEPMEN PE No. 075.K/47/MPE/1999 perihal Kompensasi Tanah dan Bangunan di Bawah Saluran Transmisi Tenaga Listrik - PT PLN (Persero) PI KITRING JBN. 14. Kajian Pengaruh Keberadaan Saluran Transmisi HVDC terhadap Lingkungan - PT PLN (Persero) PI KITRING JBN. 15. Penyusunan Grand Design/Master Plan Transportasi Perkotaan - Dinas Perhubungan Provinsi DIY. 16. Aerial Photo Shooting and Mapping for Mt. Bawakaraeng Caldera - Yachiyo Engineering Co., Ltd., Tokyo Japan. 17. To Provide Corrosin Analysis for Leaking Subsea Pipeline - CNOOC SES Ltd. 18. Perawatan Data PDPJ UPJ Yogyakarta Utara dan UPJ Yogyakarta Selatan di APJ Yogyakarta - Jl. P. Mangkubumi No. 16 Yogyakarta. 19. Perawatan Data PDPJ UPJ Bantul, UPJ Kalasan, UPJ Wonosari, UPJ Wates, dan UPJ Sedayu di APJ Yogyakarta - Jl. P. Mangkubumi No. 16 Yogyakarta 20. Joint Evaluasi Wilayah Kerja CBM Musi Banyuasin Area Sumatera Selatan - PT Bumi Perdana Sempurna. 21. Kompilasi Database dan Sistem Informasi Geografis Eksplorasi dan Profil Investasi Pulau Wetar, Romang, Lirang, dan Damar - PT Mega Nusantara Indah. 22. Evaluasi Bersama Penawaran Langsung Wilayah Kerja Gas CBM Pada Bagian Tumpang Tindih Wilayah Izin Pertambangan Babutara PT Bumi Perdana Sempurna dan Palmerah PSC Yang Dioperasikan oleh Tatately N.V., Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan - PT Bumi Perdana Sempurna (Konsorsium PT Bumi Perdana Sempurna dan Tately NV). 23. Joint Study for The Kuningan Block (Onshore West Java) - PT Saripari Pertiwi Abadi. 24. Kajian Manajemen Pengelolaan Lalu Lintas Angkutan Barang Kota Balikpapan (Swakelola) - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Balikpapan. 25. Kajian Pelaksanaan Tender Barang Elektronik (Swakelola) - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Balikpapan. 26. Kajian Penataan Kawasan Perumahan (Swakelola) - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Balikpapan. 27. Kajian Penanganan Banjir (Swakelola) - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Balikpapan. 28. Survai Kepuasan Pelanggan Pada PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta Tahun 2008 PT PLN (Persero) PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta. 29. Nort Merak Block (Offshore Northern West Java) – PremierOil. 30. Study Perencanaan Konstruksi Penahan Longsor dan Normalisasi Sungai Sesayap Kabupaten Malinau - Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Malinau. 31. Supervisi Kelayakan Rusuna Tegalpanggung, Kel. Purwokinanti Kota Yogyakarta - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta.
8
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
DAFTAR PENGALAMAN
Tahun 2008 :
DAFTAR PENGALAMAN
32. Konsultan Independent Checker Pembangunan Pusat Seni dan Kerajinan Kota Yogyakarta - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta. 33. Konsultan Independent Checker Rehab Puskesmas Gondokusuman I, Puskesmas Mantrijeron dan Puskesmas Ngampilan Kota Yogyakarta - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta. 34. Independent Checker Pengembangan Gedung Ex. DPRD Tahap IV (Dinas Periijinan) Kota Yogyakarta - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta. 35. Independent Checker Pembangunan UPT Cor Logam Tahap II Kota Yogyakarta - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta. 36. Independent Checker Pembangunan Taman Pintar Kota Yogyakarta - Badan Pengelolaan Barang Daerah Kota Yogyakarta Tahun 2009 : 1. 2. 3. 4. 5.
Jasa Pelatihan dan Sertifikasi Planner (Tahap-2) - PT Pupuk Kalimantan Timur Pengembangan Master Plan APJ Surakarta - PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta Pengembangan Master Plan APJ Yogyakarta - PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta Evaluasi Tambang Ruwai dan Prospek Garunggang - PT Prima Kapuas Prima Coal Studi Bersama Wilayah South Mandar, Selat Makassar - PTT Exploration and Production Public Company Limited (PTTEP) 6. Studi Bersama Wilayah Malunda, Selat Makassar - PTT Exploration and Production Public Company Limited (PTTEP) 7. Regional Study of East Tuban Block - Pertamina - Petrochina East Java 8. 2D Seismic Reprocessing & AVO-Inversion Modeling of Karang Anyar Discovery - Pertamina - Petrochina East Java 9. Jasa-jasa Penelitian Static Transfer Switch - PT Chevron Pacific Indonesia. 10. Thermal Dispersion Study and Flue Dispersion Study for Bangka Belitung 2 X 30 MW - PT Truba Alam Manunggal Engineering Tbk. 11. Joint Evaluasi Wilayah Kerja CBM East Ogan Area Sumatera Selatan - PT Sumber Daya Energi 12. Aerial Photo Shooting and Mapping for Mt. Bawakaraeng Caldera 2009 - Yachiyo Engineering Co., Ltd., Tokyo Japan. 13. Penyelidikan Geoteknik untuk Stockyard Kali Putih - Yachiyo Engineering Co., Ltd., Tokyo Japan. 14. Supervisi Pengawasan Pelaksanaan Pekerjaan Pembangunan Instalasi Pengelolaan Air di Lokasi Reservoir Gemawang - PDAM Tirtamarta. 15. Evaluasi Kelayakan Struktur Pasar Bintoro Demak - Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan UMKM Kabupaten Demak. 16. Pembuatan Soal Tes Akademis Calon Pegawai PT PLN - PT PLN (Persero). 17. Penulisan Buku Sejarah dan Arsitektur Bank Indonesia Yogyakarta (Eks De Javasche Bank) - Bank Indonesia 18. Ground Geophysical Survey (data acquisition) consisting of IP/ resisvity, Site Geological Investigation and Interpretation - PT Citra Palu Mineral. 19. Paleographic Study of The Upper Gumai and Air Benakat Sandstone in The Batugajah Block, Jambi Area - Ranhill Jambi Inc. Pte Ltd.. 20. Pelatihan HEC RAS Software - PT Kaltim Prima Coal. 21. Jasa Uji Struktur Bangunan Gedung Tahun Anggaran 2009 - Rumah Sakit Umum Daerah Banyudono Boyolali. 22. Study Sistem Tinggi di Wilayah Kerja EP Direktorat Hulu PT Pertamina untuk Mendukung Kegiatan Eksplorasi dan Produksi MIGAS" - PT Pertamina (Persero) Direktorat Hulu. 23. Independenten Checker Rehabilitasi Gudang Farmasi dan Rumah Pemulihan Gizi Balita - Pemerintah Kota Yogyakarta. 24. Independent Checker Rehab Puskesmas Kraton, Gondomanan, Ngampilan, dan Puskesmas Pembantu Mendungan - Pemerintah Kota Yogyakarta. 25. Jasa Studi Kelayakan SSC untuk Repowering Unit 1-2 - PT Indonesia Power Unit Bisnis Pembangkitan Suralaya. 26. Jasa Studi Kelayakan ESP untuk Repowering Unit 1-2 - PT Indonesia Power Unit Bisnis Pembangkitan Suralaya. 27. Pemasangan Titik Kontrol (Monumentasi) dan Pengukuran GPS Tugu Orde 1 dan Tugu Orde 2 - PT ADARO Indonesia. 28. Survei K epuasan Pelanggan Pada PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta tahun 2009 - PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta. 29. Jasa Pemeriksaan Transmitter Unit 2 - PT Indonesia Power Unit Bisnis Pembangkitan Suralaya. 30. Survey Jaringan 4.603 KMS dan Pembuatan Single Line Diagram Lengkap di APJ Yogyakarta - PT PLN (Persero) APJ Yogyakarta.
9
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
Tahun 2010 : 1. Pembuatan Basic Design Proses Drying dan Kalsinasi Kapur Eks ZA II PT Petrokimia Gresik - PT Petrokimia Gresik. 2. Audit Energi dan Peningkatan Kesadaran Efisiensi di Blok Rimau, Provinsi Sumatera Selatan - PT Medco E&P Indonesia, . 3. Pelaksanaan Pekerjaan Pengujian Laboratorium Kualitas Aspal Kegiatan Pembangunan Jalan di Wilayah Kabupaten Belitung Timur - Inspektorat Kabupaten Belitung Timur. 4. Studi Pelaksanaan Maintenance Management - PT Medco E&P Indonesia, . 5. Studi Pemilahan dan Implementasi Sister Serta Peralatan Pemanfaatan CNG untuk Transportasi di Rimau Asset - PT Medco E&P Indonesia, . 6. Studi Kegagalan Poros Pompa Sentrifugal - PT Medco E&P Indonesia, 7. Studi Pembuatan Prototype Konverter KIT - PT Medco E&P Indonesia. 8. GQ/GQS G&G Study - Pertamina Hulu Energi ONWJ Ltd.. 9. Petroleum Prospect of Titan Block, Offshore Java, Indonesia (Joint Study) - Australian Worldwide Exploration Limited (AWE). 10. Provision of Joint Study of East Sumbagsel Block - Cooper Energy Ltd.. 11. Joint Study of Offshore Selaru Area in Banda Outer ARC - JOGMEC/INPEX Offshore Selaru. 12. Studi Penyelidikan Lapangan PLTU Berau (2x7 MW) 1072 PT PLN Jasa Enjiniring - PT PLN Jasa Enjiniring. 13. Studi Penyelidikan Lapangan PLTU Malinau (2x3 MW) 1073 PT PLN Jasa Enjiniring - PT PLN Jasa Enjiniring. 14. Studi Penyelidikan Lapangan PLTU Buntok (2x7 MW) 1074 PT PLN Jasa Enjiniring - PT PLN Jasa Enjiniring. 15. Penyusunan Template Katalog, Update Deskripsi Material dan Logistics Dept. PT Badak NGL - PT Badak NGL. 16. Evaluasi Bersama GMB di Wilayah Kerja South Sumatera Extension I (Kebur) - PT MEDCO E&P Indonesia ARROW ENERGI (INDONESIA) HOLDINGS PTE LTD. 17. GGR Study of MB Field on ONWJ - Pertamina Hulu Energi ONWJ Ltd.. 18. Jasa Konsultansi Studi Tarif Dasar Listrik untuk menuju Tatakelola Ketenagalistrikan Nasional yang Sehat - PT PLN (Persero) Kantor Pusat. 19. Program Pemberdayaan Masyarakat Cikotok Pasca Tambang melalui Pengembangan Ekonomi Berbasis Sumber Daya Lokal - PT ANTAM Tbk.. 20. Joint Study di Obi Area Indonesia - Kosorsium KAIZAN Oil & Gas LLC - NIKO Resources (Overseas XII) Ltd.. 21. Pemetaan Geologi dan hydrogeology - PT TIV Head Office. 22. Program Pemberdayaan Masyarakat Bintan Timur Pasca Tambang Melalui Pengembangan Ekonomi Berbasis Sumber Daya Lokal. - PT ANTAM Tbk. 23. Pengadaan Jasa Manajemen Optimasi Aset Depot Samarinda - PT Pertamina (Persero) Unit Pemasaran VI Balikpapan. 24. Survei Kepuasan Pelanggan pada PT (Persero) PLN Distribusi Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta - PT PLN Distribusi Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta. 25. Studi Penyelidikan Lapangan PLTU Tanjung Uban (2x7 MW) 1086 PT PLN (Persero) Pusat Enjiniring Ketenagalistrikan. - PT PLN (Persero) Pusat Enjiniring Ketenagalistrikan. 26. Jasa Pemetaan Geologi Permukaan Blok West Belida-Jambi dan Sumatera Selatan - Orchard Energy (West Belida) Ltd. 27. Study Kelayakan Lingkungan dan Desain Serta Perhitungan Biaya Konstruksi untuk Pembangunan Gedung Pusat Pengelolaan Data Migas & Panas Bumi Pertamina Hulu (PUSDEP) - PT Pertamina (Persero). 28. Peningkatan Kualitas Aparatur Perhubungan Melalui Pelatihan Jaringan Komputer - CISCO Certified Network Associate (CNNA) Tahun Anggaran 2010 - Badan Pendidikan dan Pelatihan Kementrian Perhubungan. 29. Jasa Pemetaan Geologi Permukaan, Block South Bengara II, Berau Kalimantan Timur - ACG (South Bengara-II)
10
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
DAFTAR PENGALAMAN
31. Penelitian Mendalam Struktur Bangunan Gedung Eks KPP Balikpapan pada Kanwil DJP Kaltim - Kantor Wilayah DJP Kalimantan Timur. 32. Arafura Sea II Joint Study - ConocoPhillips Southeast Asia New Ventures LtdDED Penyempurnaan Rusunawa Tegal Panggung Kota Yogyakarta - Pemerintah Kota Yogyakarta. 33. DED Penyempurnaan Rusunawa Tegal Panggung Kota Yogyakarta - Pemerintah Kota Yogyakarta. 34. Independen Checker Pembangunan Taman Pintar - Pemerintah Kota Yogyakarta. 35. Pelatihan Software ETAP 6.0.0 - PT PLN Distribusi Jateng-DIY.
DAFTAR PENGALAMAN
30. Remote Sensing Mapping (Jasa Aster Image Processing for Geological Interpretation), Block South Bengara II, Berau, Kalimantan Timur - ACG (South Bengara-II) PTE, Ltd. 31. Penyediaan Jasa Survey Geologi Daerah Margabayur - Sumatera Selatan - PT Pertamina Geothermal Energy. 32. Jasa Review Design "Soil Improvement Bypass Brebes" - PT Bumirejo JO PT Brantas Abiraya. 33. On The Job Training Pengukuran dan Pemetaan Dalam Rangka Kaderisasi Petugas Ukur di Lingkungan Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Jawa Tengah - Kantor Wilayah Pertanahan Nasional Provinsi Jawa Tengah. 34. Analisis dan Evaluasi Performance Gas Turbine Generator item 53-GI-7001 Pabrik-1 PT Pupuk Iskandar Muda PT Pupuk Iskandar Muda. 35. Pelaksanaan Evaluasi Seleksi Karyawan - PT Telekomunikasi Seluler (Telkomsel). 36. Studi Pandangan Proyek Reklamasi Pantai Kapuk Naga Indah (Bidang Hidrolika) - PT Kapuk Naga Indah. 37. Pelatihan Web Desain - Kantor Pengelolaan Tamah Pintar. Tahun 2011 : 1. Conducting cold lava risk-mapping & mitigating activities in Code river areas in Sleman & Yogyakarta International Organization For Migration (IOM) Yogyakarta. 2. Perencanaan & Pembuatan Dokumen Teknik Ash Handling - PT Indonesia Power Unit Bisnis Pembangkitan. 3. Jasa Review "Kerusakan Jalan Tanjung Api-Api Palembang" - WIKA-CIA-TRJ, JO. 4. Studi Bersama Wilayah West Berau, Lepas Pantai Papua - Talisman (West Berau) Ltd. : u.p. Triyanto Rahardjo. 5. Jasa Konsultan Penyusunan Template Katalog, Update PP Guide/SOP Maintenance Department PT Badak NGL PT Badak NGL. 6. Site Investigation PLTU Parit Baru Lokasi Bengkayang (2X50) 1089 PT PLN (Persero) Pusat Enjiniring Ketenagalistrikan - PT PLN (Persero) Pusat Enjiniring Ketenagalistrikan. 7. Survey Topografi untuk Proyek IPAL Cilacap – ELNUSA. 8. Jasa Studi dan Penyusunan Dokumen UKL dan UPL Kegiatan Survei Seismik 2 D di Kabupaten Kendal, Jawa Tengah - PT Kendal Oil & Gas. 9. Kajian Harga Perkiraan Sendiri (HPS) Pengadaan Pipa Untuk Penyaluran Gas Dari Seng Gas Plant ke Baru Gas Plant Untuk Keperluan PLTG Teluk Lembu Seng Pekanbaru Riau - PT PLN (Persero), Divisi Gas dan BBM PT PLN. 10. Evaluasi Bersama Wilayah Kerja GMB Area Kutai II, Kalimantan Timur - Konsorsium : PT Energi Pasir Hitam Indonesia (Ephindo) - PT Insani Baraperkasa. 11. Penelitian Litostratigrafi Berdasarkan Data Geologi Permukaan di Wilayah Madura - South Madura Exploration Company Ltd. 12. Jasa Foto dari Udara Menggunakan Aplikasi RIMS Unit Bisnis Pertambangan Nikel Maluku Utara - PT ANTAM. 13. Pengembangan Document Management System, Digital Library, dan Restrukturisasi Infrastruktur Jaringan Komputer, PT Kaltim Methanol Industri - PT Kaltim Methanol Industri. 14. Analisa Kegagalan dan Perhitungan Perambatan Crack pada Gate Valve pada Perpipaan 31H310-24"-JF2H - PT Badak NGL. 15. Studi Bersama Wilayah East Sepingan Cekungan Kutei - Eni Indonesia Limited. 16. Analisis Skenario Implementasi Pembangunan PLTU Kundur Kapasitas 2 X 5 MW - PT Timah (Persero) Tbk. 17. Joint Study of Mentawai Area - Total E&P Mentawai. 18. Feasibility Study New Site Dev - PT. TIV Head Office 19. Study SO3 Clay Quarry PT Holcim CIL - PT. Holcim 20. Pemutakhiran Work Instruction (WI) dan Standard Operating Procedure di Information Technology Department PT. Badak KGL 21. Penyusunan Data Teknis Panas Bumi Lapangan Tiris Kabupaten Probolinggo dan Kabupaten Lumajang - Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Jawa Timur.
11
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
12
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
DAFTAR PENGALAMAN
22. In-Situ Metallography Pada Unit Boiler 31F-8, 9, 10, 11, dan 23 Tahun 2011 - PT Badak NGL. 23. Peninjauan dan Analisa Kelayakan Kawasan dan Fasilitas di Kawasan Ratu Boko - PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko. 24. Kajian Kelayakan dan Ringkasan Eksekutif PLTA Jatigede, PLTA Merangin dan PLTA Kusan 3 - PT PLN (Persero) Pusat Enjiniring Ketenagalistrikan. 25. Studi Penyelidikan Lapangan dan Basic Design Jatigede (110 MW) - PT PLN (Persero) Pusat Enjiniring Ketenagalistrikan. 26. Pelatihan Power Quality & Analysis Jaringan - PT Krakatau Steel. 27. Pelatihan Switchgear - PT Krakatau Steel. 28. H2S Corrosion study for onshore facilities - PT Pertamina Hulu Energi WMO. 29. ORF# H2S Corrosion Study For Offshore - PT Pertamina Hulu Energi WMO. 30. Konsultan Manajemen Konstruksi Proyek Pembangunan Gedung Bank BPD DIY Cabang Pembantu Godean - Bank BPD DIY. 31. Pengadaan Jasa Konsultan Assesment Gedung dan Fasilitas R&D Direktorat Pengolahan - PT Pertamina (Persero). 32. Joint Study of G&G Offshore Mangkalihat Area - Samudra Energy. 33. Consultant Services For Update Engineering Calculation Guide Manual At Process & SHE Engineering Section - Technical Department - PT Badak NGL. 34. Studi Bersama Wilayah North East Bangkanai, Kalimantan Timur - Salamander Energy (Indonesia) Ltd. 35. Aerial Photo Data and Technology Optimization Services/Jasa-jasa Optimasi Data dan Teknologi Foto Udara - PT Chevron Pasific Indonesia. 36. Master Plan Terminal Khusus LNG Floating Storage Regasification Unit Jawa Timur - Jawa Tengah di Lepas Pantai Pelabuhan Mas Semarang - PT Pertamina (Persero). 37. Pengadaan Jasa Survey dan Uji Laboratorium Penyehatan Lingkungan, Pengembangan Sugai Bawah Tanah Seropan Tahap I di Kabupaten Gunung Kidul - SNVT Pelaksanaan Jaringan Pemanfaatan Air Serayu - Opak BBWS Serayu - Opak, Ditjend SDA Kementrian PU. 38. Pengadaan Jasa Survey dan Uji Laboratorium Teknik Struktur, Pengembangan Sugai Bawah Tanah Seropan Tahap I di Kabupaten Gunung Kidul - SNVT Pelaksanaan Jaringan Pemanfaatan Air Serayu Opak BBWS Serayu - Opak, Ditjend SDA Kementrian PU. 39. Pengadaan Jasa Survey dan Uji Laboratorium Mekanika Tanah, Pengembangan Sungai Bawah Tanah Seropan Tahap I di Kabupaten Gunung Kidul - SNVT Pelaksanaan Jaringan Pemanfaatan Air Serayu Opak BBWS Serayu - Opak, Ditjend SDA Kementrian PU. 40. Pengadaan Jasa Survey dan Uji Laboratorium Geologi Teknik, Pengembangan Sungai Bawah Tanah Seropan Tahap I di Kabupaten Gunung Kidul - SNVT Pelaksanaan Jaringan Pemanfaatan Air Serayu Opak BBWS Serayu - Opak, Ditjend SDA Kementrian PU. 41. Kegiatan Studi Geolistrik Penentuan Lokasi Pengeboran Air Tanah Di Mata Air Montong Kecamatan Narmada, Reservoir Langko Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat dan Gudang Gegutu Kecamatan Selaparang Kota Mataram, kerjasama dengan PDAM MENANG MATARAM 42. Program Pemberdayaan Masyarakat Kawasan Pascatambang Cikotok Melalui Pengembangan Ekonomi Berbasis Sumber Daya Lokal, kerjasama dengan PT ANTAM (Persero) Tbk. 43. Jasa Uji Laboratorium Mutu dan Penulangan Beton Gedung Bangunan Milik Pemerintah Kota Yogyakarta kerjasama dengan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Perwakilan Provinsi DIY.
DAFTAR PENGALAMAN
44. Program Pemberdayaan Masyarakat Bintan Timur Pasca Tambang Melalui Pengembangan Ekonomi Berbasis Sumber Daya Lokal kerjasama dengan PT ANTAM (Persero) Tbk. 45. Studi Standarisasi Peralatan Bahan Bakar Compressed Gas (CNG) untuk Kendaraan dan Stasiun Pengisian kerjasama dengan PT MEDCO ENERGI OIL & GAS 46. Studi Bersama Wilayah Kerja GMB Area Bontang - Bengalon, Kalimantan Timur kerjasama dengan PT DART ENERGY INDONESIA. 47. Pengadaan Jasa Survey Geology Daerah Bukit Daun – Bengkulu kerjasama dengan PT Pertamina Geothermal Energy 48. Kajian Willingness To Pay Non Pelanggan PLN Tahun 2011 kerjasama dengan PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan DIY 49. Kajian Kelayakan Relokasi RSUD Kotabaru kerjasama dengan Rumah Sakit Umum Daerah Kotabaru. 50. Kajian Hidrogeologi Komprehensif kerjasama dengan PT Newmont Nusa Tenggara 51. Studi Bersama Wilayah South Tanjung Daratan Kalimantan Tengah kerjasama dengan PT Ratson Energy ; Giokarnain Gunawan 52. Survei Kepuasan Pelanggan Tahun 2011 Pada PT PLN (Persero) Wilayah dan Distribusi kerjasama dengan PT PLN (Persero) Kantor Pusat 53. Joint Study Area of West Abadi Block-Maluku Province kerjasama dengan ConocoPhillips 54. Analisa Kandungan Batuan kerjasama dengan Bappeda Kabupaten Dairi Provinsi Sumatera Utara 55. Studi GGR Lapangan Kawengan PERTAMINA EP Region Jawa kerjasama dengan PT Pertamina EP Region Jawa. 56. Study on Decreasing Performance of HVAC System at KF Platform kerjasama dengan PT Indonesian Service Bureau 57. Pembuatan Review Atas Hasil Kemampuan Bayar Pelanggan kerjasama dengan PT PLN (Persero) Kantor Pusat 58. Jasa Konsultansi Kajian Dampak Penggunaan Suplai Energi Primer Terhadap Biaya Pokok Penyediaan Tenaga Listrik kerjasama dengan PT PLN (Persero) 59. Pelaksanaan Psikotest Calon Karyawan Baru kerjasama dengan PT Telkomsel Tahun 2012 1. 2. 3. 4. 5.
6.
Material Sampling and Geotechnical Soil Test In Mt. Merapi Area (Pengambilan Sampel dan Pengujian Tanah Geoteknik di Wilayah Gunung Merapi, kerjasama dengan Yachiyo Engineering Co., Ltd. Studi Sistem Tinggi di Daerah Sumbagsel PT Pertamina Untuk Mendukung Kegiatan Migas dan Panas Bumi, kerjasama dengan PT Pertamina (Persero). Studi Lightning Protection & Grounding System, kerjasama dengan PT Pupuk Iskandar Muda. In Situ Metallography Pada Boiler 31F/6-21-22-24-25 Tahun 2012, kerjasama dengan PT Badak NGL. Pelatihan Jaringan Komputer di Lingkungan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan Tahun Anggaran 2012, kerjasama dengan Sekretariat Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan. Pengujian Single Quality Coal PLTU 1 Banten, kerjasama dengan PT PLN (Pesero) Pusat Penelitian dan Pengembangan Ketenagalistrikan.
13
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
7.
10. 11. 12. 13.
14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27.
14
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
DAFTAR PENGALAMAN
8. 9.
Studi Geolistrik Penentuan Lokasi Pengeboran Air Tanah di Reservoir Telaga Sari Kecamatan Narmada, Reservoir Bug-Bug Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat dan Jalan Udayana Kecamatan Selaparang Kota Mataram, kerjasama dengan PDAM Menang Mataram. Analisa Untuk Pengembangan Ruang Parkir, kerjasama dengan Yachiyo Engineering Co., Ltd.. Survey Sosial dan Pertemuan Konsultasi Pemangku Kepentingan, kerjasama dengan Yachiyo Engineering Co., Ltd.. Perhitungan Ulang Biaya Pembangunan Gedung Pada Politeknik Negeri Media Kreatif, kerjasama dengan Politeknik Negeri Media Kreatif. Pekerjaan UKL UPL Wonosobo, kerjasama dengan PT Tirta Investama, Aqua Danone. Studi Hidrologi dan Pemodelan Air Tanah/Hydrogeology Study and Groundwater Modeling, kerjasama dengan Virginia Indonesia CO., CBM Limited. Studi Pengaruh Kawat Netral Hilang Terhadap Kerja Pengaman Arus Lebih Pada Tegangan Menengah di PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I.Yogyakarta, kerjasama dengan PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I.Yogyakarta. Uji Laboratorium Evaluasi Kualitas Beton Puskesmas Kalimanah Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, kerjasama dengan Inspektorat Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah. Swakelola Analisis Kebijakan Akselerasi Pemenuhan Kebutuhan Papan Bagi Peningkatan Kesejahteraan, kerjasama Kementrian Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat R.I. Swakelola Pekerjaan Pemetaan Sarana dan Prasarana Permukiman, kerjasama Bappeda Kota Yogyakarta. Analisa Kegagalan Pada Nozzle Spray Attemperator 31-F-24, kerjasama dengan PT Badak NGL. Penentuan Volume Coal Stockpile di lokasi Site PT Telen Orbit Prima, kerjasama dengan PT TOP Telen Orbit Prima. Perencanaan Penanggulangan Banjir Kecamatan Ciwandan, Kota Cilegon, Provinsi Banten, kerjasama dengan PT Krakatau Steel. Jasa Studi Optimasi Desain dan Pengoperasian Sistem Hybrid PLTS - Diesel Generator, kerjasama dengan PT PLN (Persero) Pusat Penelitian dan Pengembangan Ketenagalistrikan. Studi Teknis Pelestarian Candi Siwa, Analisis Stabilitas Susunan Batu Candi, kerjasama dengan PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (Persero) Survei Kepuasan Pelanggan Tahun 2012 Pada PLN (Persero) Wilayah dan Distribusi, kerjasama dengan PT PLN (Persero) Kantor Pusat Penentuan Volume Coal Stockpile di lokasi Site PT Telen Orbit Prima, kerjasama dengan PT Telen Orbit Prima Penentuan Volume Coal Stockpile di lokasi Site PT Telen Orbit Prima, kerjasama dengan PT Telen Orbit Prima. Keikutsertaan Carrer Days UGM 2012, kerjasama dengan PT Telekomunikasi Selular Konfigurasi Jaringan Komputer Untuk Mendukung Sistem Video Conference PT KMI, kerjasama PT Kaltim Methanol Industri. Diklat Aplikasi Telematika Keg I- Windows Server 2008 Bagi Pegawai Sekretariat Badan Pengembangan SDM Perhubungan Tahun 2012, kerjasama dengan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan Kementrian Perhubungan.
DAFTAR PENGALAMAN
28. Diklat Aplikasi Telematika Keg II- Advanced Networking Bagi Pegawai Sekretariat Badan Pengembangan SDM Perhubungan Tahun 2012, kerjasama dengan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan Kementrian Perhubungan. 29. Studi Biaya Jasa Pengelolaan Sumber Daya Air DAS Citarum, kerjasama dengan PT Krakatau Steel 30. Kajian Pemanfaatan Bahan Bakar Nabati Sebagai Bahan Bakar Diesel Engine di PT Timah (Persero) Tbk, kerjasama dengan PT Timah. 31. Penyusunan Roadmap Listrik Dusun PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta 20132017, kerjasama dengan PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan D.I.Yogyakarta. 32. Penentuan Volume Coal Stockpile di lokasi Site PT Telen Orbit Prima, kerjasama dentan PT Telen Orbit Prima. 33. Studi Mitigasi Bencana di Kawasan Cagar Budaya Prambanan, kerjasama dengan PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (Persero). 34. Studi Teknis Pelestarian Candi Siwa, Analisa Batu Candi Bagian Dalam dan Filter, kerjasama dengan PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (Persero). 35. Kajian Kehandalan Penambahan Bridging Conveyor Antara Unit 1-4 dan 5-7 PLTU Suralaya, kerjasama dengan Pusat Penelitian dan Pengembangan Ketenagalistrikan Jakarta. 36. Analisa Kegagalan Gasket Perpipaan Liquified Natural Gas (LNG), kerjasama dengan PT Badak NGL. 37. Program Asistensi Untuk Pengembangan Kawasan Bantaran Sungai, kerjasama dengan World Bank Group. 38. Swakelola Analisis Kebijakan Perlindungan Terhadap Hak Bermukim di Kota, kerjasama dengan Kementrian Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat R.I. 39. Penyusunan Peta Usulan Wilayah Usaha Pertambangan (WUP) dan Wilayah Pertambangan Rakyat di Wilayah Kabupaten Jombang, kerjasama dengan Sekretariat Daerah, Kabupaten Jombang. 40. Survey Pemetaan Digital dan Desain Lokasi Pemboran EOR Lapangan Talang Jimar, kerjasama dengan PT Pertamina EP. 41. Konsultan Pengawas Pembangunan Overhead Crossing CY-I dan CY-II Sungai Serayu Panjang ±350 Meter, kerjasama dengan PT Pertamina (Persero). 42. Pemetaan Topografi dan Survey Hidrologi, kerjasama dengan PT Prima Layanan Nasional. 43. Penentuan Volume Coal Stockpile di lokasi Site PT Telen Orbit Prima, kerjasama dengan PT Telen Orbit Prima. 44. Studi Bersama Wilayah Perluasan East Sepinggan, Cekungan Kutei, kerjasama dengan ENI INDONESIA Limited. 45. Joint Study of Puruk Cahu Area East Kalimantan, kerjasama dengan PT Anugrah Teknologi Indonesia. 46. Studi Bersama Wilayah Muna, Sulawesi Tenggara, kerjasama dengan Konsorsium NIKO ASIA LTD. dan PT SELE RAYA. 47. Studi Bersama Wilayah Kerja Shale Hydrocarbon Area Bengkalis DEEP, Sumatera Tengah, kerjasama dengan Central Sumatera Energy Inc.. 48. Studi Bersama Wilayah West Kangean Lepas Pantai Jawa Timur, kerjasama dengan Golden Code Commercial Ltd., (PT Nusa Cakra Dharma). 49. Studi Bersama Wilayah Bird's, Head (Kepala Burung), Papua Barat, kerjasama dengan Manley NV. 50. Joint Study of Andaman I, Offshore Northern Aceh, kerjasama dengan Mubadala Petroleum, Pearl Energy Limited. 51. Joint Study of South West Bengara Area, East Kalimantan, kerjasama dengan Samudra Energy Ltd.
15
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
52. Pelaksanaan Studi dan Penyiapan Proposal Gas Metana Batubara (GMB) Melak Mendung II, kerjasama dengan PT Pupuk Indonesia (Persero). 53. Anggana Potential Study, kerjasama dengan Virginia Indonesia CO.,LLC.
16
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
STRUKTUR ORGANISASI LEMBAGA KERJASAMA FAKULTAS TEKNIK UGM
DEWAN PENGURUS/PENGAWAS 1. Prof. Dr. Ir. Indarto, D.E.A. 2. Ir. Tumiran, M.Eng., Ph.D. 3. Ir. Djawahir, M.Sc. 4. Prof. Panut Mulyono, M.Eng., D.Eng.
DIREKTUR/KETUA Ir. Agus Darmawan Adi, M.Sc., Ph.D.
STAF KEUANGAN
STAF ADMINISTRASI
Sri Lestari, S.E.
1. Wakijo 2. Eko Hendrawan Arianto, A.Md.
DIVISI/BIDANG PERENCANAAN/ PERANCANGAN
DIVISI/BIDANG TEKNOLOGI INFORMASI
DIVISI/BIDANG PEMETAAN/ SURVEY
Prof. Ir. Bakti Setiawan, MA., Ph.D.
Ir. Lukito Edi Nugroho, M.Sc.,Ph.D.
Ir. Djurdjani, M.Sp., M.Eng., Ph.D.
DIVISI/BIDANG PERTAMBANGAN/ PERMINYAKAN
DIVISI/BIDANG TEKNIK FISIKA DAN NUKLIR
DIVISI/BIDANG TEKNIK KIMIA
Dr. Sugeng Sapto Sarjono, ST., MT.
Prof. Ir. Sunarno, M.Eng., Ph.D.
Ir. Moh. Fahrurrozi, M.Sc., Ph.D.
DIVISI/BIDANG MESIN INDUSTRI/ MANUFACTURING
DIVISI/BIDANG TEKNIK SIPIL DAN LINGKUNGAN Prof. Dr. Ir. Bambang Suhendro, M.Sc., Ph.D.
Ir. M. Waziz Wildan , M.Sc., Ph.D.
17
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
[ DATA KLIEN ]
18
Profil Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM
Lembaga Kerjasama Fakultas Teknik UGM http://lk.ft.ugm.ac.id