Buku Petunjuk
Page 1 of 35
Page 2 of 35
THE
INTERNATIONAL OLYQ 2016 The International Olympiade Quran & Technology Jakarta, 27-28 Mei 2016
FKIP UHAMKA PASAR REBO CHAIR COMMITTEE (Indonesia, Malaysia, Singapore, Brunai, Thailand)
PWM DKI JAKARTA-UHAMKA- JPSM
Page 3 of 35
Page 4 of 35
Kata Pengantar Alhamdulillah segala Puji atas segala karunia Allah kepada kita. Shalawat dan salam kita sampaikan kepada junjungan dan teladan kita, Nabi Muhammad saw. The
International
Olyq
adalah
program
bersama
sekolah
Muhammadiyah, sekolah Indonesia dan sekolah-sekolah di Asia Tenggara dalam rangka mengapresiasi bakat dan minat para peserta didik dalam bidang keagamaan dan ilmu pengetahuan umum dalam bentuk kompetisi dan silaturrahim. Sebelumnya kegiatan ini berskala nasional. Karena keinginan meningkatkan hubungan dengan sekolah-sekolah di Negara Asia Tenggara, maka even ini di tambah dengan The International Olyq. Dalam event ini akan dikompetisikan berbagai cabang Olimpiade Quran dan Technology. Peserta lomba adalah seluruh peserta didik muslim dari Negara-negara yang berada di Asia tenggara dari tingkat dasar sampai menengah atas. Dengan kegiatan ini diharapkan kompetensi minimal seorang muslim dapat dikuasai dengan baik bagi peserta didik muslim di Negara-negara Asia tenggara di imbangi juga penguasaan technologi di era Globalisasi ini. Mudah-mudahan Allah memberikan karunianya kepada kita dalam rangka mempersiapkan peserta didik yang memiliki kompetensi spiritual dan mampu menguasai technology. Panitia
Page 5 of 35
Page 6 of 35
Daftar Isi Kata Pengantar .................................................................5 Daftar Isi ............................................................................7 Pendahuluan .........................................................................9 Landasan .............................................................................10 Tujuan .................................................................................10 Tema....................................................................................10 Nama Dan Rangkaian Kegiatan ............................................11 Peserta ................................................................................11 Waktu Dan Tempat Pelaksanaan .........................................12 Ketentuan Pendaftaran ...................................................12 Ketentuan Pelaksanaan ...................................................12 Panitia .............................................................................12 Force Majeure .................................................................13 LAMPIRAN I: KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN ......................14 TATA TERTIB .......................................................................16 ALUR PENDAFTARAN ............................................................17 LAMPIRAN II: KETENTUAN PELAKSANAAN ................................18 LAMPIRAN III: PETUNJUK TEKNIS ............................................19 MUSABAQOH TILAWAH AL- QUR’AN ........................................19 MUSABAQOH TARTIL AL- QUR’AN ...........................................20 MUSABAQOH HIFZHIL AL-QURAN ............................................21 KALIGRAFI ..............................................................................22 Page 7 of 35
LOMBA AZAN .........................................................................23 LOMBA MUSIKALISASI TERJEMAH AL-QURAN .............................23 ROBOTIK................................................................................24 ROKET AIR .............................................................................26 INOVASI TEKNOLOGI PEMBELAJARAN .........................................29 INOVASI TEKNOLOGI UNTUK PERMAINAN (TOYS DESIGN) ............30 KREATIFITAS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH ( KEPALA SEKOLAH CEMERLANG 2016) ................................................................31 MAJALAH SEKOLAH .................................................................31 WEB SEKOLAH.....................................................................31 PROSPEKTUS SEKOLAH .............................................................31 PELAKSANAAN ....................................................................32 KEJUARAAN.........................................................................32 JUARA UMUM .....................................................................32 PANITIA ...............................................................................33
Page 8 of 35
Pendahuluan The International Olyq adalah program bersama sekolahsekolah Muhammadiyah dan sekolah-sekolah tingkat dasar dan
menengah
di
Asia
Tenggara
dalam
rangka
mengapresiasi bakat dan minat para peserta didik dalam bidang keagamaan dan ilmu pengetahuan umum dalam bentuk kompetisi dan silaturrahim. Sebelumnya kegiatan ini berskala
nasional.
Karena
keinginan
meningkatkan
hubungan dengan sekolah-sekolah di Negara Asia Tenggara, maka even ini di tambah dengan The International Olyq 2016. Dalam event ini akan dikompetisikan berbagai cabang Olimpiade Quran dan Science. Untuk Cabang Olimpiade Quran, jenis lomba yang di pertandingkan adalah Membaca Al-Quran dengan seni Mujawwad dan Tartil, Menunjukan hafal beberapa Juz dari Al-Quran, mengumandangkan Azan, menulis Indah ayat-ayat suci Al-Quran yang dikemas dalam Kalighrafi dan Musikalisasi Terjemah ayat Al-Quran. Sementara dalam bidang science, cabang lomba yang dipertandingkan adalah Robotic dan Roket Air. Peserta lomba adalah seluruh peserta didik muslim dari Negara-negara yang berada di Asia tenggara dari tingkat dasar sampai menengah atas. Dengan kegiatan ini diharapkan kompetensi minimal seorang muslim dapat dikuasai dengan baik bagi peserta didik muslim di Negara-
Page 9 of 35
negara Asia tenggara di imbangi juga penguasaan technologi di era Globalisasi ini.
Landasan 1.
Ketentuan Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah Pimpinan Pusat Muhammadiyah Tahun 2013
2.
Rapat koordinasi JPSM Indonesia di UHAMKA tanggal 18 Nopember 2015
3.
Silaturrahim dengan Datuk Ismail Karim, mantan pejabat pengawas Sekolah-sekolah di negeri Kelantan Malaysia
Tujuan 1.
Mempererat
silaturrahim
Muhammadiyah dan Menumbuhkan
dan
persaudaraan
sekolah
sekolah-sekolah di Asia Tenggara
ghiroh
berda'wah
dan
semangat
berfastabiqul khairat 2.
Meningkatkan mutu pendidikan Muhammadiyah dan sekolah-sekolah di negara di Asia Tenggara
3.
Mengoptimalkan kecerdasan spiritual, intelektual, dan emosional
4.
Mengembangkan bakat, minat dibidang Keislaman
5.
Menjaring bibit unggul dan berprestasi.
Tema Establishing Creativity in Modern Era Religiously
Page 10 of 35
Nama Dan Rangkaian Kegiatan Kegiatan Utama adalah Olimpiade Al Qur’an dan Science tingkat Asia Tenggara Tahun 2016 dengan mata lomba : 1.
Musabaqoh Tilawah Al-Quran
2.
Musabaqoh Tartil Al-Quran
3.
Musabaqoh Hifzil al-Quran
4.
Musabaqoh Kaligrafi Al-Quran
5.
Lomba Azan
6.
Musikalisasi Terjemah Al-Quran
7.
Robotik
8.
Roket Air
9.
Inovasi Teknologi Untuk Permainan (Toys Design)
10. Inovasi Teknologi Pembelajaran (Learning Technology) 11. Majalah sekolah 12. Web Sekolah 13. Kepala Sekolah Cemerlang 14. Prospektus Sekolah
Peserta Peserta adalah siswa muslim dari sekolah di Indonesia dan sekolah di Negara-negara Asia Tenggara mulai dari tingkat SD/ MI ( Elementary School), SMP/MTS ( Junior High School), dan SMA, SMK, MA ( Senior High School).
Page 11 of 35
Waktu Dan Tempat Pelaksanaan Kegiatan dilaksanakan pada hari Jumat dan Sabtu, 27-28 Mei 2016 di Kampus FKIP UHAMKA PASAR REBO JAKARTA Jl. Tanah Merdeka Pasar Rebo Jakarta Timur.
Ketentuan Pendaftaran Terlampir (lampiran 1)
Ketentuan Pelaksanaan Terlampir (lampiran 2)
Panitia Kegiatan ini diselenggarakan Oleh Wakil dari Majelis Dikdasmen PWM DKI JAKARTA UHAMKA, Jaring Pengerak Sekolah Muhammadiyah (JPSM) Indonesia dan Sekolahsekolah di negara-negara Asia Tenggara. Contact Center:
Informasi dan Pendaftaran Farid Suryanto
: 0877 30 300 127
Muhtadin
: 0818 066 88 017
Email
:
[email protected]
Dewi Pujiastuti : 0813 204 5034
Website
: www.jpsm-indonesia.web.id/olyq2016
Page 12 of 35
Force Majeure Dalam keadaan Force Majeure yang antara lain disebabkan oleh
hal-hal
yang
dapat
mempengaruhi
maupun
mengakibatkan tertundanya pelaksanaan kegiatan ini seperti: bencana alam, pemogokan, huru-hara, serta hal lain di luar kemampuan panitia penyelenggara, dalam hal ini semua pihak tidak berhak atas ganti rugi.
Jakarta, 21 Januari 2016
DR. H. Edy Sukardi, MPd
Ketua Panitia
Page 13 of 35
LAMPIRAN I: KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 1.
Periode pendaftaran mulai 15 April 2016 sampai dengan 20 Mei 2016.
2.
Pembayaran semua registration melalui transfer ke nomer r ekening: Rekening panitia Atas nama
:
Nama Bank
: MANDIRI 101- 0005036072 Atas Nama E. Sukardi
Panitia tidak menerima pendaftaran/pembayaran di tempat pada hari pelaksanaan 2. Sebelum melakukan transfer, peserta harus mengambil tiket transfer melalui akun web JPSM (Akun sekolah jika pembayaran kolektif, akun siswa jika pembayaran mandiri)
3.
Biaya pendaftaran: Kategori
Biaya
Individu
Rp.
200.000,-
Lomba musikalisasi terjemah Al Qur’an
Rp.
500.000,-
Lomba robotika
Rp.
300.000,-
Lomba roket air grup
Rp.
300.000,-
Beregu / kelompok:
Page 14 of 35
4.
Lomba web sekolah
Rp.
500.000,-
Lomba majalah sekolah
Rp.
500.000,-
Kepala sekolah cemerlang
Rp.
750.000,-
Prospektus sekolah
Rp.
500.000,-
Pendamping
Rp.
100.000,-
Fasilitas Peserta dan Pendamping : -
Snack tiga kali (pembukaan, pelaksanaan lomba dan penutupan)
5.
-
Makan siang satu kali (saat pelaksanaan lomba)
-
Sertifikat Peserta
Pembayaran melalui transfer bank untuk semua mata lomba dan kepesertaan cukup dijadikan satu setiap sekolah dan wajib
melampirkan
keterangan
perhitungan
detail
pembayaran ketika bukti diserahkan kepada panitia baik secara langsung maupun via email. 6.
Pendaftaran dilakukan secara online di www.jpsmindonesia.web.id
7.
Akomodasi ditanggung oleh peserta masing‐masing, panitia hanya menyediakan pusat informasi (kontak person) sebagai referensi akomodasi
8.
Panitia tidak mentoleransi semua bentuk keterlambatan pendaftaran
9.
Pendamping/official wajib mengenakan baju lengan panjang dan berdasi (untuk pria), berbaju muslimah (untuk wanita)
Page 15 of 35
10. Setiap sekolah berhak mengirimkan lebih dari satu perwakilan peserta/tim pada setiap mata lomba. Setiap peserta hanya boleh mengikuti 1 (satu) bidang Lomba
TATA TERTIB 1.
Seluruh peserta
diwajibkan tertib pada saat mengikuti
pembukaan, penutupan, tidak diperbolehkan merokok dan wajib menghadiri acara pembukaan dan penutupan 2.
Sertifikat peserta hanya akan dibagikan pada hari pelaksanaan,
panitia tidak bertanggungjawab dan tidak
melakukan pengiriman
dokumen sertifikat yang tidak
diambil pada hari pelaksanaan 3.
Semua bukti pembayaran harus dibawa pada saat registrasi ulang
4.
Segala bentuk kecurangan dan pelanggaran terhadap ketentuan
panitia akan dikenakan sanksi sesuai tingkat
pelanggaran dengan sanksi terberat adalah diskualifikasi dan pencabutan juara 5.
Pengumuman juara seluruh mata lomba akan diumumkan saat penutupan kegiatan.
6.
Dengan mendaftar menjadi peserta maka peserta dianggap sudah membaca dan menyetujui semua peraturan yang ditetapkan panitia
7.
Keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat
Page 16 of 35
ALUR PENDAFTARAN 1.
Pendaftaran dilakukan secara mandiri oleh peserta melalui akun web jpsm-indonesia.web.id. Alur pembuatan akun siswa dan guru:
2.
Sekolah mendaftar keanggotaan di web JPSM sebagai SEKOLAH
3.
Admin sekolah memasukkan nama siswa dan guru melalui fitur yang tersedia pada akun sekolah.
4.
Admin sekolah memberikan kode registrasi kepada siswa dan guru kemudian siswa dan guru melakukan registrasi secara mandiri menggunakan kode yang diberikan oleh admin sekolah.
5.
Setelah melakukan pendaftaran, setiap peserta wajib melakukan VALIDASI. Validasi hanya dapat dilakukan jika peserta sudah melakukan pembayaran.
6.
Setelah berhasil validasi, lakukan pencetakan kartu. Kartu tersebut digunakan untuk registrasi ulang dan keperluan saat perlombaan.
Page 17 of 35
LAMPIRAN II: KETENTUAN PELAKSANAAN PENDAMPING 1.
Setiap mata lomba dipimpin oleh seorang Pendamping
2.
Pendamping mewakili peserta mengkoordinasikan segala kepentingan peserta yang berkaitan dengan lomba.
PESERTA Peserta adalah siswa‐siswi Sekolah SD/ MI ( Elementary School), SMP/MTS ( Junior High School), dan SMA, SMK, MA ( Senior High School) dan sekolah-sekolah di Negara-negara Asia tenggara. PAKAIAN PESERTA 1.
Memakai busana muslim dan muslimah
2.
Memakai tanda nomor peserta yang disediakan Panitia
Page 18 of 35
LAMPIRAN III: PETUNJUK TEKNIS MUSABAQOH TILAWAH AL- QUR’AN A. SD/ MI ( Elementary School) Kelompok kelas 1 dan 2 -
Membaca surat pilihan peserta juz amma
-
Membaca dengan lagu seni baca Al-Quran lagu rost
-
Waktu yang diberikan 3 menit
Kelompok kelas 3 dan 4 -
Membaca surat pilihan peserta juz amma
-
Membaca dengan lagu seni baca Al-Quran lagu rost dan syika
-
Waktu yang diberikan 3-5 menit
Kelompok kelas 5 dan 6 -
Membaca surat At-Takwir dimulai ayat 1
-
Membaca dengan lagu seni baca Al-Quran lagu rost dan syika
B.
Waktu yang diberikan 3- 5 menit
SMP/MTS ( Junior High School) -
Membaca surat Al-Baqoroh dimulai ayat 185
-
Membaca dengan lagu seni baca Al-Quran maksimal 3 jenis lagu rost, syika dan nahawand
-
Waktu yang diberikan 4-5 menit.
Page 19 of 35
C. SMA, SMK, MA ( Senior High School): -
Membaca surat An-Nisa dimulai ayat 1
-
Membaca dengan lagu seni baca Al-Quran 5 jenis lagu
-
Waktu yang diberikan 5 menit
MUSABAQOH TARTIL AL- QUR’AN A. SD/ MI ( Elementary School): Kelompok kelas 1 dan 2 -
Membaca surat di juz 30 yang ditentukan panitia
-
Membaca dengan nada tartil
-
Waktu yang diberikan 3 menit
Kelompok kelas 3 dan 4 -
Membaca surat di juz 30 yang ditentukan panitia
-
Membaca dengan nada tartil
-
Waktu yang diberikan 3 menit
Kelompok kelas 5 dan 6
B.
-
Membaca surat di juz 30 yang ditentukan panitia
-
Membaca dengan nada tartil
-
Waktu yang diberikan 3 menit
SMP/MTS ( Junior High School): -
Membaca surat yang ditentukan panitia
-
Membaca dengan nada tartil
-
Waktu yang diberikan 5 menit.
Page 20 of 35
C. SMA, SMK, MA ( Senior High School): -
Membaca surat yang ditentukan Panitia
-
Membaca dengan nada tartil
-
Waktu yang diberikan 7 menit
MUSABAQOH HIFZHIL AL-QURAN A. SD/ MI ( Elementary School): Juz 30 Kelompok kelas 1 dan 2 An-Nas s/d Adhuha -
Menghafalkan surat pilihan ( al- fiil, Al-Maun, AlHumazah )
-
Melanjutkan 2 pertanyaan dari dewan juri
Kelompok kelas 3 dan 4 An-Nas s/d al-A’la -
Menghafalkan surat pilihan (al- Qurisy, At-Tiin, AlLail)
-
Melanjutkan 2 pertanyaan dari dewan juri
Kelompok kelas 5 dan 6 -
Menghafalkan surat pilihan (al- Alaq, Al-Bayyinah, AlBalad)
B.
Melanjutkan 2 pertanyaan dari dewan juri
SMP/MTS ( Junior High School): Juz 29 dan 30 -
Menghafalkan surat pilihan ( At-Takwir, An-Naziat, An-Naba)
-
Melanjutkan 2 pertanyaan dari dewan juri
C. SMA, SMK, MA ( Senior High School): Juz 29 dan Juz 30
Page 21 of 35
-
Menghfalkan surat pilihan ( Ar-Rahman, Al-Waqiah, Al-Mulk)
-
Melanjutkan 3 pertanyaan dari 3 dewan juri
KALIGRAFI A. SD/ MI ( Elementary School)
B.
-
Jenis yang dilombakan adalah Naskah
-
Surat/ayatnya disiapkan (ditentukan) panitia
-
Waktu mengerjakan Naskah 2 jam
SMP/MTS ( Junior High School): -
Jenis yang dilombakan adalah Lukisan
-
Surat/ayatnya disiapkan (ditentukan) panitia
-
Waktu mengerjakan lukisan 4 jam
-
Boleh menggunakan pola yang sudah disiapkan
-
Kertas yang di gunakan A3
C. SMA, SMK, MA ( Senior High School): -
Jenis yang dilombakan adalah Lukisan
-
Surat/ayatnya disiapkan (ditentukan) panitia
-
Waktu mengerjakan lukisan 4 jam
-
Boleh menggunakan pola yang sudah disiapkan
-
Kertas yang di gunakan A3 Media gambar ( kertas A3) disediakan panitia, sementara alat dan bahan lainnya disiapkan peserta.
Page 22 of 35
LOMBA AZAN Peserta SD/ MI ( Elementary School), SMP/MTS ( Junior High School), dan SMA, SMK, MA ( Senior High School) melafalkan azan sholat wajib.
LOMBA MUSIKALISASI TERJEMAH AL-QURAN -
Peserta SD/ MI ( Elementary School), SMP/MTS ( Junior High School), dan SMA, SMK, MA ( Senior High School).
-
Peserta adalah Grup sekolah yang terdiri dari 6 personal/ anggota
-
Peserta
musikalisasi
wajib
membawakan
satu
aransemen/komposisi musikalisasi terjemah Al-Quran yang termaktub dalam Terjamah Al-Quran. -
Peserta dalam membuat komposisi boleh bebas bergenre musik apa pun sesuai interpretasi yang di dapatkan dalam terjamah Al-Quran.
-
Peserta hanya menampilkan satu garapan musikalisasi dengan durasi waktu 3 menit setiap peserta.
-
Peserta wajib membawa alat musik/instumen sendiri.
-
Alat music yang diperbolehkan adalah alat musin akustik (non elektrik).
-
Penggunaan peralatan musik yang tidak standar juga dapat digunakan seperti musik sampah, plastik, ember, galon aqua, tampah, kaleng, seng dll.
-
Page 23 of 35
ROBOTIK Peserta
adalah
siswa
pada
tingkat
SD/MI,
SMP/Mts,
dan
SMA/SMK/MA. Kategori yang dilombakan adalah: A. Line Tracer -
Robot tidak diperkenankan menggunakan kit robot rakitan atau mainan seperti LEGO dan harus merupakan hasil kreativitas tim sendiri. Pengecualian untuk mainan seperti TAMIYA, penggunaannya maksimal yang diperbolehkan hanya bagian ban, gearbox dan motor DC.
-
Dimensi maksimal robot : Panjang
: 20 cm
Lebar
: 20 cm
Tinggi
: 20 cm
(direkomendasikan dimensi seminimal mungkin). -
Berat maksimum robot adalah 3 kg (termasuk baterai).
-
Robot tidak boleh merusak permukaan lintasan.
-
Robot tidak boleh membahayakan penonton, panitia dan robot tim lain.
-
Robot bebas dari unsur eksplosif (bahan peledak) seperti bensin, butane, helium, dll.
-
Robot berjalan secara otomatis tanpa bantuan operator, transmitter-receiver dan device-device interface human to robot lainnya (remote control) atau sistem control lainnya
-
Robot membawa sumber energi sendiri.
-
Robot menggunakan baterai maksimal 12 volt.
Page 24 of 35
-
Nama tim atau robot dilarang mengandung unsur SARA, penghinaan, pelecehan dan yang dapat menyinggung perasaan orang lain.
-
Bila antar peserta mempunyai nama tim atau nama robot yang sama maka akan diutamakan yang telah menyelesaikan administrasinya terlebih dahulu.
-
Sensor yang digunakan adalah kategori sensor optik (photodiode,
phototransistor,
dll.)
dengan
maksimal
penggunaan sebanyak 8 buah. Penggunaan sensor yang sudah terintegrasi (transmitter dan receiver dalam 1 kit buatan pabrik) tidak diperbolehkan. -
Ketentuan-ketentuan di atas otomatis berlaku sebagai peraturan yang wajib ditaati peserta dan apabila dilanggar akan dikenakan sanksi dari panitia
-
Lintasan dalam kontes ini terdiri dari tiga tingkatan menyesuaikan babak. Lintasan merupakan print outdoor. Garis lintasan merupakan garis hitam yang memiliki lebar 2 cm. Permukaan lapangan berwarna putih.
-
Lintasan akan diunggah di website pada tanggal 10 Mei 2016.
B.
Desain Robot
-
Peserta harus membuat konsep robot yang memuat tiga aspek pokok: Nama Robot, Fungsi, Deskripsi, Cara Kerja.
-
Konsep dapat berupa : a.
Gambar Tangan (berwarna lebih baik)
b.
Desain Komputer (2D atau 3D)
Page 25 of 35
c. -
Model, barang bekas, lego, dll
Konsep dibuat dalam poster berukuran A2 (42 x 59 cm), media kertas, dapat dibuat manual atau menggunakan computer.
-
Penilaian dilakukan pada saat lomba. Peserta wajib memamerkan karya desain robot dan poster yang dibuat di lokasi yang telah disediakan.
-
Point Penilaian : a.
Ide Robot (Original Unik) 40%
b.
Fungsi Robot (Berguna bagi bangsa Indonesia) 30%
c.
Desain Robot (Tidak fiktif seperti Transformer) 30%
ROKET AIR A. Peserta SD/ MI ( Elementary School) -
Jumlah peserta satu tim terdiri dari 2 orang
-
Memakai baju olahraga pada saat peluncuran roket
-
Apabila peserta terlambat maka nomor urut peserta diletakkan dibagian akhir
-
Peserta maksimal membuat 2 roket
-
Dilarang menggunakan alat bantu (seperti : sabun, detergen, dll)
-
Roket terbuat dari botol ukuran 1,5 L
-
Pemberat bebas menggunakan apapun
-
Tinggi roket antara 30-60 cm
-
Satu buah peluncur maksimal digunakan untuk 3 Tim
-
Peluncuran dilakukan 2 kali
Page 26 of 35
-
Pompa manual dibawa oleh peserta
-
Air disediakan oleh panitia
-
Peserta diberi kebebasan menentukan sudut peluncuran, arah peluncuran, volume air dan tekanan pada roket yang akan diluncurkan.
-
Perserta diberi waktu 5 menit untuk persiapan ketika telah berda di zona peluncuran
-
Roket dihias semenarik mungkin. Kriteria Penilaian : o
B.
Jarak terjauh
SMP/MTS ( Junior High School) -
Jumlah peserta satu tim terdiri dari 2 orang
-
Memakai baju olahraga pada saat peluncuran roket
-
Apabila peserta terlambat maka nomor urut peserta diletakkan dibagian akhir
-
Peserta maksimal membuat 2 roket
-
Dilarang menggunakan alat bantu (seperti : sabun, detergen, dll)
-
Roket terbuat dari botol ukuran 1,5 L
-
Pemberat bebas menggunakan apapun
-
Tinggi roket antara 30-60 cm
-
Satu buah peluncur maksimal digunakan untuk 3 Tim
-
Peluncuran dilakukan 2 kali
-
Pompa dan kompreser disediakan oleh panitia
-
Air disediakan oleh panitia
Page 27 of 35
-
Peserta diberi kebebasan menentukan sudut peluncuran, arah peluncuran, volume air dan tekanan pada roket yang akan diluncurkan.
-
Perserta diberi waktu 5 menit untuk persiapan ketika telah berda di zona peluncuran
-
Roket dihias semenarik mungkin. Kriteria Penilaian : o
Tepat sasaran
o
Jarak terjauh
C. SMA, SMK, MA ( Senior High School) -
Jumlah peserta satu tim terdiri dari 2 orang
-
Memakai baju olahraga pada saat peluncuran roket
-
Apabila peserta terlambat maka nomor urut peserta diletakkan dibagian akhir
-
Peserta maksimal membuat 2 roket
-
Dilarang menggunakan alat bantu (seperti : sabun, detergen, dll)
-
Roket terbuat dari botol ukuran 1,5 L
-
Pemberat bebas menggunakan apapun
-
Tinggi roket antara 30-60 cm
-
Satu buah peluncur maksimal digunakan untuk 3 Tim
-
Peluncuran dilakukan 2 kali
-
Pompa dan kompreser disediakan oleh panitia
-
Air disediakan oleh panitia
Page 28 of 35
-
Peserta diberi kebebasan menentukan sudut peluncuran, arah peluncuran, volume air dan tekanan pada roket yang akan diluncurkan.
-
Perserta diberi waktu 5 menit untuk persiapan ketika telah berda di zona peluncuran
-
Roket dihias semenarik mungkin. Kriteria Penilaian : o
Tepat sasaran
o
Jarak terjauh
INOVASI TEKNOLOGI PEMBELAJARAN -
Peserta adalah Guru pada jenjang pendidkan SD, SMP, dan SMA
-
Peserta memiliki produk rekayasa teknologi yang menunjang proses kegiatan pembelajaran. Ketentuan produk:
-
o
Rekayasa perangkat lunak komputer
o
Rekayasa perangkat elektronik
o
Rekayasa material
Peserta membuat poster yang menjelaskan mengenai produk rekayasa yang dibuat. Ketentuan poster: o
Ukuran poster A1 (59.4 x 84.1 cm)
o
Media kertas
o
Dapat dibuat manual atau menggunakan perangkat komputer
-
Setiap peserta disediakan stand untuk memamerkan produk yang dibuat. Peserta yang tidak mengukuti pameran dianggap gugur.
Page 29 of 35
-
Stand berukuran 2 x 2 meter. Pada saat pameran, peserta hanya diperbolehkan membawa produk dan poster yang dibuat.
-
Penilaian dilakukan pada saat pameran.
INOVASI TEKNOLOGI UNTUK PERMAINAN (TOYS DESIGN) -
Peserta adalah Siswa pada jenjang pendidkan SD, SMP, dan SMA
-
Peserta memiliki produk rekayasa teknologi yang dapat difungsikan sebagai permainan. Ketentuan produk:
-
o
Rekayasa perangkat lunak komputer
o
Rekayasa perangkat elektronik
o
Rekayasa material
o
Bersifat interaktif
Peserta membuat poster yang menjelaskan mengenai produk rekayasa yang dibuat. Ketentuan poster: o
Ukuran poster A1 (59.4 x 84.1 cm)
o
Media kertas
o
Dapat dibuat manual atau menggunakan perangkat komputer
-
Setiap peserta disediakan stand untuk memamerkan produk yang dibuat. Peserta yang tidak mengukuti pameran dianggap gugur.
-
Stand berukuran 2 x 2 meter. Pada saat pameran, peserta hanya diperbolehkan membawa produk dan poster yang dibuat.
-
Penilaian dilakukan pada saat pameran.
Page 30 of 35
KREATIFITAS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH ( KEPALA SEKOLAH CEMERLANG 2016) -
Tulisan berisi : 4 halaman, kertas A4, huruf 12, spasi 1, Times News Roman
-
Kondisi awal pada saat menjabat menjadi kepala sekolah
-
Langkah-langkah inovasi yang dilakukan
-
Hasil pertumbuhan dan percepatan yang diperoleh
-
Penghargaan yang diperoleh
MAJALAH SEKOLAH -
Sekolah menyerahkan majalah kepada panitia.
-
Majalah harus sudah diterima oleh panitia pada tanggal 25 Mei 2016.
WEB SEKOLAH -
Sekolah mengirimkan alamat dan site-map web sekolah kepada panitia melalui email.
-
Panitia akan melihat langsung web sekolah
-
Penilaian dilakukan mulai tanggal 25 Mei 2016
PROSPEKTUS SEKOLAH -
Peserta menyerahkan Prospektus Sekolah berisi tentang Profile
sekolah
yang
menjelaskan
kegiatan-kegiatan
advertisment sekolah. -
Prospektus dibuat dalam portfolio print-out dan digital (file presentasi)
Page 31 of 35
-
Harus sudah diterima oleh panitia pada tanggal 25 Mei 2016.
PELAKSANAAN Peserta memasuki ruang lomba sesuai dengan cabang yang diikuti dengan tertib. Peserta wajib mengikuti tahapan‐tahapan seleksi lomba.
KEJUARAAN Setiap cabang lomba akan memperebutan medali emas, medali perak dan medali perunggu dengan perolehannya sebagai berikut : Peringkat 1‐10
: Medali emas
Peringkat 11‐30
: Medali perak
Peringkat 31‐60
: Medali perunggu
JUARA UMUM Setiap tingkat satuan pendidikan memperebutan juara umum, berda sarkan perolehan bobot nilai terbanyak. Penentuan bobot untuk masing-masing medali adalah: Emas
: 6 point
Perak
: 2 point
Perunggu
: 1 point
Page 32 of 35
PANITIA SC -
PWM DKI JAKARTA
-
REKTOR UHAMKA
-
DEKAN FKIP UHAMKA
-
KORDINATOR JPSM INDONESIA
-
Perwakilan dari Negara-negara di Asia tenggara
OC Ketua DR. H. Edy Sukardi, MPd. ( UHAMKA) Wakil Ketua 1.
Gufron Amirullah, M.Pd (Majelis Dikdasmen PWM DKI)
2.
Timbul Atmawijaya ( JPSM)
3.
Turahman S.Pd.I ( JPSM)
4.
Azman Rusli ( SK Bandar Maharani Malaysia)
5.
Khairina ( Madrasah Al-Junaid Singapore)
6.
Datuk Ismail Karim ( Malaysia)
7.
Ahmad Said Matondang
Sekretaris I Farid Suryanto (ITS) Kusmajid Abdullah (UHAMKA)
Page 33 of 35
Wakil Sekretaris Hendra Apriyadi (SMKM FAMUBA LEBAKSIU) Bendahara I Ikayatri (UHAMKA) Wakil Bendahara Ira (SMK M 15 Jakarta)
Page 34 of 35
Update informasi resmi panitia akan di publish di web: jpsm-indonesia.web.id/olyq2016
Page 35 of 35