Berlatih Pengoperasian Forklift Oleh Operator
Mengoperasikan Forklift Sumber : http://bebibluu.blogspot.com/2012/08/berlatih-pengoperasian-forklift-oleh.html
Menggunakan alat berat seperti forklift perlu kehati-hatian dan ada standart keamanan yang penting yaitu standart ANSI B56 (American National Standards Institut), jadi orang yang memakai forklift harus dilatih memiliki sertifikasi dalam pengoperasian forklift, berikut ini adalah hal harus dipahami Untuk menjadi Operator Forklift yang ahli dan profesional : 1.Bahaya-bahaya yang umum saat mengoperasikan Forklift 2.Kelengkapan keselamatan yang ada pada Forklift 3.Batas berat maksimum yang boleh diangkat dan keseimbangan beban 4.Posisi garpu saat memindahkan barang dan pada saat melewati turunan atau tanjakan 5.Mengangkat beban yang menutupi pandangan 6.Kondisi yang dilalui sesuai dengan jenis Forklift yang digunakan 7.Keadaan fisik Forklift dan cara melakukan pemeriksaannya,dan sebagainya. Operator yang ahli dan Profesional merupakan kunci mengoperasikan Forklift yang aman dan efisien dalam penggunaannya.
MENGENAL FORKLIFT DAN CARA MENGOPRASIKAN Forklift sangat penting untuk mengangkat dan memindahkan barang dengan mudah dan cepat, yang biasanya memerlukan banyak tenaga dan waktu yang lama bila diangkat secara manual. Kenyamanan dan kemudahan yang diberikan dengan menggunakan forklift ini juga mengandung resiko yang perlu menjadi perhatian baik oleh operator maupun orang yang bekerja di sekitarnya. Forklift modern adalah mesin yang mengagumkan. Forklift sebagian besar lebih berat dari mobil atau truk yang ringan, santa kuat, menggunakan kemudi roda belakang, lebarnya kurang dari 120 cm. Tidak semua orang boleh mengoperasikan forklift. Mengoperasikan forklift merupakan pekerjaan khusus yang memerlukan pelatihan dan ijin sebagai operator yang berkualitas. Mengoperasikan forklift adalah pekerjaan yang penting dan hanya operator yang terlatih dan mendapat ijin saja yang boleh mengoperasikannya. Ketika perusahaan memilih operator forklift, harus dipertimbangkan kemampuan, kemandirian, dan kondisi mental dan fisik yang prima dari calon operator. Operator yang ahli dan profesional harus tahu bagaimana mengoperasikan forklift dengan hati-hati dan selamat, serta dapat bereaksi dengan benar terhadap situasi yang berbahaya. Untuk dapat menjadi operator yang ahli dan profesional banyak hal yang harus dipahami, diantaranya sebagai berikut: Bahaya-bahaya yang umum saat mengoperasikan forklift Kelengkapan keselamatan yang ada pada forklift Batas berat maksimum yang boleh diangkat dan keseimbangan beban Posisi garpu saat memindahkan barang dan melalui jalan tanjakan atau turunan Mengangkat beban yang menghalangi pandangan Kondisi jalan yang dapat dilalui sesuai dengan jenis forklift yang digunakan Keadaan fisik forklift dan cara melakukan pemeriksaannya, dan sebagainya. Operator yang ahli dan profesional merupakan kunci utama untuk pengoperasian forklift yang selamat dan efisien. Peraturan Menteri tenaga Kerja No. Per.05/MEN/1985 tentang Pesawat Angkat dan Angkut, Pasal 4 mengatur setiap pesawat angkat dan angkut harus dilayani oleh operator yang mempunyai kemampuan dan telah memiliki keterampilan khusus tentang Pesawat Angkat dan Angkut. Untuk itu, pelatihan bagi operator forklift merupakan suatu keharusan untuk memastikan bahwa operator tersebut sudah memiliki keahlian dan keterampilan dalam mengoperasikan forkliftnya dengan selamat dan profesional sehingga tidak menimbulkan kecelakaan dan kerugian berupa cidera pada diri mereka sendiri dan orang lain, ataupun merusak peralatan serta material. Sebelum mengoprasikan fofklift sebaiknya menggunakan penangaman seperti Helm, sepatu, masker, kacamata. Jenis-jenis Forklift A. Matic Menggunakan tenaga battray atau accu karena ramah lingkungan. Pada umum nya matic lebih mudah dari pada manual cuma yang membedakan tuas handle nya. Tuas handle untuk matic ada 4. 1. Naik turun 2. Maju mundur 3. Cungkil 4. Geser kanan kiri
Untuk forklift matic biasanya digunakan pada perusahaan yang bebas polusi/asap seperti, GARMENT,PRODUK MAKANAN, DLL.. Begitu juga dengan roda, ada 4 buah roda mati atau tidak hampa udara. Untuk pengoprasian forklift matic gampang sekali pedak bawah sebagai rem dan kopling apabila diinjak berati kopling dipegan, apabila dilepas berarti Rem berfungsi.. Kalau untuk jalan cuma memajukan handle jalan maju atau mundur dan tidak ada gigi.
Forklift Matic Sumber : http://farel-anjati.blogspot.com/2012/09/mengenal-forklift-dan-caramengoprasikan.html B. Manual
Forklif manual menggunakan bahan bakar solar. Sebenarnya banyak sekali. Ada kapasitas 3 ton, 5 ton, bahkan 8 ton lebih. Pedal bawah ada gas, kopling, dan rem (Seperti mobil). Biasanya digunakan di tempat outdoor, karena menghasilkan polusi yang cukup banyak dari knalpot. Cara menjalankanya agak sulit karena seperti menjalankan mobil. Karena roda forklift yang untuk berbelok pasti di belakang. Untuk handal paling kanan ada gigi maju dan mundur, sebelahnya ada porseneleng gambar kura-kura artinya gigi 1. Gambar kijang artinya gigi 2. Lalu untuk handel kiri dari kemudi ada naik turun dan cungkil.. Manual yg membedakan tidak ada tuas maju mundur dan geser nya sehingga lebih sulit dari matick.
Forklift manual Sumber : http://i00.i.aliimg.com/photo/v2/553601536/4_tons_Manual_Forklift_Truck.jpg
Prosedur Mengoperasikan forklift .
1. Persiapan Sebelum Pekerjaan Dimulai oleh Pekerja Selalu melakukan inspeksi awal terhadap: a. Periksa forklift secara visual; body, kaca spion kiri dan kanan, pisau, lampu-lampu, mesin dan lain-lain. b. Kebersihan kabin. c. Setiap kerusakan yang ditemukan saat melakukan pengecekan harus dicatat dan dilaporkan ke mekanik.
.
2. Mengoperasikan Forklift oleh Pekerja dan Pengawas a. Hidupkan mesin dan panaskan selama kurang lebih 10 menit. b. Lepaskan ganjal roda. c. Operasikan / jalankan forklift dengan posisi garpu 10 CM (lima puluh) dari atas lantai. d. Operasikan forklift / jalankan pelan-pelan. e. Posisi garpu harus miring ke arah forklift harus aman dari barang dan manusia. f. Setelah forklift selesai dioperasikan, parkir forklift di tempat yang aman. g. Matikan mesin. h. Posisikan gigi mesin pada gigi netral Gigi satu pada jalan mendaki. Gigi mundur pada jalan menurun. Gigi satu pada jalan datar. i. Pasang rem parkir. j. Cabut kunci. k. Ganjal roda.
DAFTAR PUSTAKA
http://bebibluu.blogspot.com/2012/08/berlatih-pengoperasian-forklift-oleh.html http://farel-anjati.blogspot.com/2012/09/mengenal-forklift-dan-cara-mengoprasikan.html http://safetybatamindo.blogspot.com/2013/04/mengoperasikan-forklift-operating.html