BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN ANALISA Pada bab ini dijelaskan mengenai hasil dari pengujian alat secara keseluruhan dan disertai juga dengan analisia mengenai pengujian tersebut. Pengujian ini secara umum dilakukan pada beberapa bagian, yaitu : 1. Pengujian sensifitas sensor Passive Infrared Receiver (PIR) 2. Pengujian indikator LED 3. Pengujian pemgiriman SMS 4. Pengujian indikator suara 4.1
Implementasi sistem keamanan Simulasi sistem keamanan dapat dilihat pada gambar berikut :
Gambar 4.1 Simulasi pemasangan sensor PIR
36
http://digilib.mercubuana.ac.id/
37
Pengujian sensor PIR dilakukan dengan melihat sensitifitas sensor terhadap jarak tempuh. Hasilnya adalah pada jarak 5,3 meter sensor ini dapat bekerja dan apabila lebih dari 5,3 meter maka tidak terdeteksi karena PIR bukan hanya mengamati pergerakan manusia saja, akan tetapi juga pancaran sinar inframerah pasife dari tubuh manusia.
Gambar 4.2 Alat pengaman rumah tinggal Pada pengujian ini, alat rakit dalam satu boks berbahan acrlic bening untuk mempermudah dalam melakukan pengujian. Untuk implementasinya, sensor PIR dapat dipasang di atas pintu sedangkan hardware lainnya seperti arduino, GSM Shield, Catu Daya, LED dan bisa ditempatkan di kamar atau ruangan lain sesuai kebutuhan.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
38
4.2
Pengujian Alat
Gambar 4.3 Kondisi alat saat mendeteksi gerakan Indikator LED (Light Emiting Dioda) akan menyala saat sensor PIR mendeteksi suatu gerakan yang kemudian diikuti pengiriman SMS oleh Shield GSM dan bunyi alarm dari Buzzer. Indikator LED akan menyala sampai semua indikator keluaran atas perintah Arduino berhasil berjalan, yaitu setelah indikator suara berupa buzzer berhenti berbunyi. Alat ini akan menggunakan 3 (tiga) objek yang akan dideteksi untuk mengetahui efektifitas alat tersebut yaitu Manusia, kucing dan tikus.
4.2.1 Pengujian Sensor PIR Pengujian Sensor PIR dengan menguji sensitifitas atau respons ketika mendeteksi adanya gerakan manusia. Cara menguji respons sensor PIR yaitu dengan mengukur pada output tegangan pada kaki out PIR ketika adanya gerakan yang dideteksi. Jadi akan terlihat perubahan nilai tegangan ketika adanya gerakan yang dideteksi.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
39
Gambar 4.4 Pengukuran output Sensor PIR Dapat dilihat pada gambar 4.3, dilakukan pengukuran nilai output tegangan saat sensor PIR mendeteksi pergerakan manusia. Saat sensor PIR mendeteksi gerakan, jarum pada alat ukur langsung bergerak menunjukkan nilai tegangan output pada sensor PIR bersamaan dengan indikator LED yang menyala. Tabel 4.1 Pengukuran PIR saat mendeteksi gerakan Tegangan Input InpiPIR 5 Volt 5 Volt 5 Volt 5 Volt 5 Volt 5 Volt 5,4 Volt
Objek
Jarak Sensor- Objek
Manusia Manusia Manusia ns Manusia Manusia O Manusia Manusia
1 meter
Waktu Sensor Mendeteksi
2 meter
0,62 detik 0,62 detik
3 meter
0,65 detik
4 meter
0,67 detik
5 meter
0,68 detik
5,3 meter 5,4 meter
0,68 detik 0
terkirim
Tegangan Output PIR 3,4 Volt 3,4 Volt 3,4 Volt 3,4 Volt 3,4 Volt 3,4 Volt 0
Perdasarkan hasil pengujian dan pengukuran pada table 4.1, waktu yang dibutuhkan sensor PIR untuk mendeteksi keberadaan manusia yaitu ± 0,6 detik. Adanya respons dari sensor PIR ketika mendeteksi kehadiran manusia yaitu dengan dilakukan pengukuran pada output PIR
sebesar 3,4 Volt bersamaan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
40
dengan hidupnya indikator LED. Setelah indikator LED , masih membutuhkan waktu beberapa saat untuk proses pengiriman SMS oleh Shield GSM. 4.2.2 Pengujian Alat Pengujian output alat ini bertujuan untuk mengetahui seberapa cepat respon dari alat untuk memberikan tanda peringatan kepada petugas keamanan, pemilik rumah dan orang sekitar dan menganalisa kinerja alat tersebut. Tabel 4.2 Pengujian alat saat PIR mendeteksi gerakan Manusia Objek Manusia Manusia Manusia Manusia Manusia Manusia
Jarak Objek-
LED (keadaan)
SMS HP 1 HP 2
Buzzer (keadaan)
1Sensor meter 2 meter 3 meter ns 5 meter 5,3 meter O 5,4 meter
menyala menyala menyala menyala menyala
terkirim terkirim terkirim terkirim terkirim terkirim terkirim terkirim terkirim terkirim terkirim -
berbunyi berbunyi berbunyi berbunyi berbunyi -
-
Pada pengujian pertama yaitu dengan objek manusia. Berdasarkan hasil pengujian, sensor dapat mendeteksi adanya gerakan manusia dengan jarak maksimal antara sensor PIR dan objek yaitu ± 5,3 meter. Ketika mendeteksi keberadaan manusia, indikator LED akan menyala dilanjutkan dengan notifikasi berupa SMS dari modul GSM ke Pos Security dan pemilik rumah kemudian alarm akan berbunyi. Pada pengujian berikutnya dilakukan dengan menjadikan kucing sebagai objek yang akan dideteksi oleh alat.Pengujian dilakukan dengan menempatkan alat di tempat yang sering dilalui oleh kucing. Untuk memancing kucing agar mendekat ke alat, maka diberikan umpan berupa lauk daging ayam di beberapa titik yang telah ditentukan. Hal ini dilakukan untuk memudahkan pemantauan ketika objek mendekati sensor. Pengujian ini dilakukan beberapa kali sampai kucing mau mendekat secara perlahan, agar mudah dalam menganalisa sensitifitas sensor PIR berdasarkan jarak antara objek(kucing) dengan sensor PIR.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
41
Tabel 4.3 Pengujian PIR saat mendeteksi gerakan binatang ( Kucing) Objek
Jarak Objek-
LED (keadaan)
Kucing Kucing Kucing Kucing Kucing
1Sensor meter 1,25 meter 1,5 meter 1,7 ns meter 1,8 O meter
on on
on on off
SMS HP 1 HP 2 terkirim terkirim terkirim terkirim -
terkirim terkirim terkirim terkirim terkirim -
Buzzer (keadaan) berbunyi berbunyi berbunyi berbunyi -
Berdasarkan pengujian dan pengamatan yang tercatat pada table 4.3, sensor PIR dapat mendeteksi gerakan kucing dengan jarak maksimal antara kucing dan sensor yaitu 170 cm. Pengujian ini dilakukan hingga beberapa kali, sebab terkadang kucing mendekat terlalu cepat atau sebaliknya. Sama halnya dengan percobaan pertama yaitu pengujian sensor PIR dengan objek manusia, ketika sensor mendeteksi gerakan kucing, indikator LED akan langsung menyala dan modul GSM mengirimkan SMS ke ponsel 1 dan ponsel 2. serta buzzer akan berbunyi. Pengujian berikutnya yaitu dengan menggunakan tikus/hamster di dalam kandang. Pada pengujian ini digunakan hamster sebagai pengganti tikus liar, sebab sulit untuk melakukan pengujian bila hanya menunggu tikus lewat. Tabel 4.4 Pengujian PIR saat mendeteksi gerakan binatang (Tikus/Hamster) Objek
Jarak Objek-
LED (keadaan)
Tikus Tikus
0,25 meter Sensor 0,5 meter 0,75 meter 0,8 ns meter
on
Tikus Tikus
on
on Off
SMS HP 1 HP 2 terkirim terkirim terkirim -
O
http://digilib.mercubuana.ac.id/
terkirim terkirim terkirim terkirim -
Buzzer (keadaan) berbunyi berbunyi berbunyi -
42
Pada pengujian 4.4 dengan menggunakan objek kucing, kemampuan alat dalam mendeteksi gerakan tikus yaitu dengan jarak maksimal antara tikus dengan sensor yaitu sejauh 0,7 m atau 70 cm.
Gambar 4.4 SMS yang diterima oleh Pos Security Pada gambar 4.4 menunjukkan SMS yang diterima oleh Ponsel Pos Security yang berhasil dikirim modul GSM. Isi informasi atau pemberitahuan tersebut yaitu “OTD Blok G No 12” yang berarti bahwa rumah yang berlokasi di Blok G No 12 kedatangan orang tak dikenal OTD. Nada peringatan di Ponsel bisa disesuaikan dengan keinginan pengguna.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
43
Gambar 4.5 SMS yang diterima oleh Pemilik Rumah Pada gambar 4.5 menunjukkan SMS yang diterima oleh Ponsel Pemilik rumah yang berhasil dikirim modul GSM. Isi informasi atau pemberitahuan tersebut yaitu “AWAS ADA MALING”. Tabel 4.5 Pengujian alat saat PIR mendeteksi gerakan
Jarak
Lama LED Menyala
Waktu Pengiriman SMS HP 1
Waktu untuk
HP 2
Membunyikan Buzzer
1 meter
23 detik
7-8 detik
18-19 detik
19 detik-20 detik
2 meter
23 detik
7-8 detik
18-19 detik
19 detik-20 detik
3 meter
23 detik
7-8 detik
18-19 detik
19 detik-20 detik
4 meter
23 detik
7-8 detik
18-19 detik
19 detik-20 detik
5 meter
23 detik
7-8 detik
18-19 detik
19 detik-20 detik
5,3 meter
23 detik
7-8 detik
18-19 detik
19 detik-20 detik
-
-
5,4 meter
-
-
http://digilib.mercubuana.ac.id/
44
Data pada tabel 4.5 berdasarkan pengujian sensitifitas PIR, jarak maksimal gerakan manusia yang dapat dideteksi oleh sensor PIR adalah 5 meter. Tidak adanya respons dari sensor PIR diketahui dengan tidak adanya tegangan pada output PIR atau indikator LED yang menyala.Indikator LED menyala ketika PIR mendeteksi adanya gerakan manusia sampai selesainya proses indikator suara berbunyi, setelah itu diperlukan waktu ± 7-8 detik untuk mengirim SMS ke HP Pos Security atau HP1 dan perlu jeda waktu 11 detik proses pengiriman SMS berikutnya ke HP pemilik rumah atau HP 2. Tanpa perlu jeda waktu yang lama setelah SMS ke HP2 berhasil, alarm atau buzzer akan menyala. Lampu LED menyala sampai buzzer berbunyi dan dengan durasi 19-20 detik. 4.3
Analisa Perancangan sistem keamanan rumah menggunakan sensor PIR berbasis
mikrokontroler ini di rancang melalui proses awal yaitu ketika sensor mengenai objek berupa manusia, maka secara otomatis sensor mengolah radiasi yang di pancarkan manusia tersebut ke mikrokontroler sebagai tanda bahaya dan selanjutnya mikrokontroler tersebut memproses tanda bahaya tersebut untuk memerintahkan GSm Shiponsel 1 mengirim tanda bahaya berupa sms kepada ponsel 2. Dari tabel di atas dapat dibuat karakterisasi sistem pengaman, dengan memberikan tegangan input sebesar 12 VDC, maka sistem pengaman ini mampu mendeteksi manusia sampai jarak maksimum yang efektif yaitu 500 Cm atau ± 5 Meter. Sensor PIR masih bisa mendeteksi gerakan kucing dengan jarak 170 dan 70 cm untuk mendeteksi gerakan tikus. oleh sebab itu, sesuai datasheet sensor PIR dipasang di ketinggian 2 meter dari lantai agar sensor PIR tidak mendeteksi gerakan selain manusia. Sensor PIR membutuhkan waktu 0.62 – 0.68 detik untuk mendeteksi manusia, tergantung jarak antara sensor dengan objek. Selanjutnya mengolah dan mengirimkan tanda bahaya berupa sms dalam waktu 7-8 detik.
http://digilib.mercubuana.ac.id/