Buletin Foto dan Dokumentasi
Buletin Foto dan Dokumentasi Edisi April 2014
Jembatan Suramadu
Taman Safari Prigen salah satu Safari Park terluas di Asia, yang terletak di Taman Nasional Gunung Arjuna, Jawa Timur
Jembatan yang menghubungkan Pulau Madura dengan Pulau Jawa
Kawasan Gunung Bromo Bromo mempunyai ketinggian 2.392 meter di atas permukaan laut
Masjid Ceng Ho
Nama masjid ini merupakan bentuk penghormatan pada Laksamana Cheng Ho
Edisi April 2014_ 1
Buletin Foto dan Dokumentasi
Sekapur Sirih
SotoSop
SotoSop’ers, SotoSop SotoSop Foto cover : rq
2
Team SotoSop
tahun
Bagi yang berminat untuk mengirimkan artikel, foto, kritik, saran dan masukan untuk Buletin SotoSop, bisa menghubungi alamat email di bawah ini : Ricky
[email protected] Yusak
[email protected] Triyanto
[email protected] Atau kunjungi halaman-halaman SotoSop di :
Daftar ISI :
Sekapur sirih dan daftar Isi
halaman 2
Kawasan gunung Bromo
halaman 3—6
Jembatn Nasional Suramadu
halaman 7—8
Taman Safari 2
halaman 9
Masjid Cheng Ho
halaman 10
Intermezo
halaman 11
Www.SotoSopMGL.Weebly.com SotoSopMGL di Facebook Team SotoSop
Edisi April 2014_ 2
Buletin Foto dan Dokumentasi
Kawasan Gunung Bromo Gunung Bromo (dari bahasa Sanskerta: Brahma, salah seorang Dewa Utama Hindu), merupakan gunung berapi yang masih aktif dan paling terkenal sebagai obyek wisata di Jawa Timur. Sebagai sebuah obyek wisata, Gunung Bromo menjadi menarik karena statusnya sebagai gunung berapi yang masih aktif. Gunung Bromo mempunyai sebuah kawah dengan garis tengah ± 800 meter (utaraselatan) dan ± 600 meter (timur-barat). Sedangkan daerah bahayanya berupa lingkaran dengan jari-jari 4 km dari pusat kawah Bromo. (sumber:id.wikipedia.org)
Edisi April 2014_ 3
Buletin Foto dan Dokumentasi
Galery Foto gunung Bromo
Edisi April 2014_ 4
Buletin Foto dan Dokumentasi
Galery Foto gunung Bromo
Edisi April 2014_ 5
Buletin Foto dan Dokumentasi
Galery Foto gunung Bromo
Edisi April 2014_ 6
Buletin Foto dan Dokumentasi
Jembatan Nasional Suramadu Jembatan Nasional Suramadu adalah jembatan yang melintasi Selat Madura, menghubungkan Pulau Jawa (di Surabaya) dan Pulau Madura (diBangkalan, tepatnya timur Kamal), Indonesia. Dengan panjang 5.438 m, jembatan ini merupakan jembatan terpanjang di Indonesia saat ini. Jembatan Suramadu terdiri dari tiga bagian yaitu jalan layang (causeway), jembatan penghubung (approach bridge), dan jembatan utama (main bridge). Jembatan ini diresmikan awal pembangunannya oleh Presiden Megawati Soekarnoputri pada 20 Agustus 2003 dan diresmikan pembukaannya oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada 10 Juni 2009 *2+. Pembangunan jembatan ini ditujukan untuk mempercepat pembangunan di Pulau Madura, meliputi bidang infrastruktur dan ekonomi di Madura, yang relatif tertinggal dibandingkan kawasan lain di Jawa Timur. (sumber:id.wikipedia.org) Edisi April 2014_ 7
Buletin Foto dan Dokumentasi
Galery Foto Jembatan Suramadu
Edisi April 2014_ 8
Buletin Foto dan Dokumentasi
Taman Safari Indonesia 2 Taman Safari Indonesia 2 adalah salah satu Safari Park terluas di Asia, yang terletak di Taman Nasional Gunung Arjuna, Jawa Timur. Memiliki berbagai macam spesies hewan dan atraksi terbaik seIndonesia, kolam renang dengan sistem filter air yang canggih, dan habitat yang tidak rusak dan suasana yang rimbun. Taman Safari Indonesia menjadi tempat wisata yang berwawasan lingkungan dan berorientasi habitat satwa pada alam bebas. (Sumber:id.wikipedia.org)
Edisi April 2014_ 9
Buletin Foto dan Dokumentasi
Masjid Cheng Hoo Masjid Cheng Ho Pandaan, Pasuruan merupakan salah satu dari tiga Masjid Cheng Ho di Indonesia. Dua yang lain nya adalah Masjid Cheng Ho Surabaya dan Palembang. Berbeda dengan Masjid Cheng Ho Surabaya dan Palembang yang didirikan atas prakarsa para sesepuh, penasehat, pengurus PITI (Pembina Iman Tauhid Islam d/h Persatuan Islam Tionghoa Indonesia) serta tokoh masyarakat Tionghoa, maka masjid Cheng Ho Pandaan ini dibangun dengan biaya dari Pemerintah Kabupaten Pasuruan. (Sumber:www.skyscrapercity.com)
Edisi April 2014_ 10
Buletin Foto dan Dokumentasi
Intermezo
Edisi April 2014_ 11