TAILORING
THE CULTURE
INTEGRATED TEXTILE INDUSTRY
TAILORING
THE CULTURE Garment is indisputably a representation of a culture. It is one of the vital elements compiling a great civilization. Being sentimental to this issue, Pisma Integrated Textile Industry consistently accents quality assurance as the uppermost priority along our business cycle in industry of garment. This commitment encourages us to work our best and create not only pieces of alluring textile but also values. We are intertwining our ways to tailor the culture.
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
1
WORDS FROM THE CEO
GLOBALISASI MERUPAKAN PELUANG SEKALIGUS TANTANGAN YANG MENDORONG KAMI UNTUK MEWUJUDKAN VISI MENJADI SALAH SATU PERUSAHAAN TEKSTIL TERINTEGRASI YANG TERBESAR DI INDONESIA. Globalization is both opportunity and challenge that encourages us to fulfill vision in becoming one of the largest integrated textile companies in indonesia.
President Director :
Jamal Ghozi Vice President Director :
H. Lukas L Prawoto Director Finance & Accounting :
Aziz Hamedan Director of Pisma Garment indo :
Anies Soengkar Division Head HR Strategy :
Tanti Syachroni General Manager of Pismatex :
Hasnoel Usman General Manager of Pisma Putera Textile :
Hamid Simatupang
2
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
PISMA GROUP adalah pabrik tekstil dan manufaktur garmen yang terintegrasi meliputi spinning mills, penenunan/weaving, dyeing, printing, dan garmen di Pekalongan, Jawa Tengah, Indonesia yang mempekerjakan sekitar 6.600 karyawan.
Pisma Group is an integrated textile and garment manufacturing company dealing with, inter alia, spinning, weaving, dyeing, printing, and garment mills in Pekalongan, Central Java, Indonesia and hiring approximately 6.600 employees.
Seiring ungkapan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, dalam kurun waktu ini, Perseroan telah berhasil membukukan catatan kinerja yang meningkat positif. Goresan prestasi ini tidak terlepas dari semangat inovasi tiada henti yang melambangkan hasrat kami untuk selalu melakukan hal-hal yang luar biasa, disamping integritas yang dipegang teguh dan kerja sama tim yang solid di antara segenap elemen Perseroan.
All gratitude be to God, the Almighty, as during these times we have been consistently and favorably recording positive business performances. Such a success is subject to the precedence of the spirit of lifetime innovation driving us to create extraordinary achievements and inducing strong integrity as well as maintaining solid teamwork among the whole elements in the Company.
Ucapan terima kasih kami sampaikan kepada para pelanggan yang terhormat atas dukungan penuh yang diberikan, sehingga untuk kesekian kalinya GAJAH DUDUK meraih Super Brands Award.
We should also like to address our deepest gratitude to all of our loyal customers for their continuous supports significantly contributing to our success to earn Super Brand Awards for GAJAH DUDUK for quite number of times.
Globalisasi merupakan peluang sekaligus tantangan yang mendorong kami untuk mewujudkan visi menjadi salah satu perusahaan tekstil terintegrasi yang terbesar di Indonesia. Dengan strategi pengembangan yang berkesinambungan, didukung SDM yang kompeten, serta komitmen untuk memegang teguh nilai-nilai Perseroan, masa depan yang cerah bukanlah hal yang sulit kita raih bersama.
The globalization not only brings challenges but also opens opportunities to us to make our vision to be one of the most integrated and leading textile manufacturers in Indonesia comes true. The backup of consistent development strategies, high quality human resources and strong commitment to adhere the values in the Company, will certainly ease us to composure a splendid and glorious future.
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
3
Bisnis kami bukan hanya tentang kain. Perjalanan Pisma Integrated Textile Industry lebih dari 40 tahun dalam industri tekstil mengalami banyak cerita yang penuh tantangan. Keberhasilan yang kami capai adalah untaian upaya dan komitmen yang membentuk pengalaman. Produk kami memiliki tekstur unik, terbuat dari bahan terpilih, dan diproduksi dengan kualitas kerja terbaik. Dengan dedikasi untuk meningkatkan bisnis, kami percaya semangat membuat kami menyalurkan energi positif dalam industri ini selama bertahun-tahun.
THE ESSENTIAL OF JOURNEY
We do not deal simply with clothe. Pisma Integrated Textile Industry has been trekking in textile industry for more than 40 years and encountering a great number of challenging stories. The success we celebrate is the ultimate achievement from series of strong endeavors and commitments blended into experiences. Our products are characterized with unique textures made of carefully selected materials and produced under high quality standards. We believe that our sturdy dedication will effectively robust our efforts to recourse our positive energy in this industry for years.
4
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
FROM FIBER TO YARN
THE DETAIL OF PERFECTION FROM YARN TO FABRIC
FROM FABRIC TO GARMENT COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
5
6
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
7
WE CREATE THE CORNERSTONE
Serat dipilih dari kapas sintetis untuk membuat produk menjadi lebih lembut dan mewah. Perpaduan unik dari serat kapas yang lembut dipintal menjadi benang akan membentuk produk berkualitas terbaik. High quality fibers are carefully prepared from natural cottons to yield softer and more luxurious finished products. The unique blend of cotton fibers are gently spun into yarns to furnish high quality products.
8
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
FROM FIBER TO YARN
KAMI MEMILIH KAPAS SINTETIS TERBAIK UNTUK DIPINTAL MENJADI BENANG. We carefully select the best fiber to spin into yarn
PT PISMA PUTRA TEXTILE Berdiri tahun 1999, PT Pisma Putra Textile telah berkembang lebih dari satu dekade dan membangun langkah besar sebagai perusahaan ekspor dalam dunia bisnis yang penuh persaingan. PT Pisma Putra Textile adalah salah satu produsen pemintalan benang terpercaya di pasar dunia. Menawarkan orisinalitas dan keberagaman produk untuk memenuhi keinginan konsumen seluruh dunia, proses pemintalan benang kami menerapkan teknologi terbaru dan inovasi di setiap level proses produksi. Terletak di lahan 15 hektar di Pekalongan dengan 104.500 spindle kami memiliki kapasitas produksi 9.000 bale setiap bulan, PT Pisma Putra Textile adalah produsen bahan baku PT Pismatex Textile dan PT Pisma Garment Indo. Sejak tahun 2001, kami memulai ekspor ke negaranegara seperti Jepang, Mesir, Turki, Korea, Brazil, Sudan, dan lain-lain.
PT Pisma Putra Textile was duly established in 1999. We have been progressing for over one decade and developing gigantic steps to secure ourselves as a sovereign textile exporter in an everlasting competitive business environment. PT Pisma Putra Textile is indisputably one of the most trusted spun yarn produces in the global market. We offer originality and variety of products to meet the demands of markets all over the globe through adoption of the latest technology and most creative innovation in each level of our production processes. Our plant is constructed on a 15-hectare area in Pekalongan with 104,500 spindles and a monthly production capacity of 9,000 bales. PT Pisma Putra Textile is the producer of raw materials supplied to PT Pismatex Textile and PT Pisma Garment Indo. We have been exporting our high quality products to Japan, Egypt, Turkey, Korea, Brazil, Sudan and some others since 2001.
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
9
VISION
MENJADI SALAH SATU PERUSAHAAN TEKSTIL YANG BERDAYA SAING TINGGI, TERPERCAYA DALAM KUALITAS DAN PELAYANAN. To be one of the most competitive and trusted textile manufacturers in terms of quality and services.
MISSION Mengembangkan produk-produk tekstil yang inovatif dan kualitas dengan harga bersaing serta memberikan layanan terbaik dan profesional untuk memenuhi kepuasan pelanggan, sehingga menghasilkan laba yang dapat mendukung pengembangan usaha untuk mewujudkan kesejahteraan bersama stakeholder yang lebih baik. Developing innovative and high quality textile products with competitive price range and delivering the best and professional services to assure customer satisfaction to earn the most favorable benefits to support our business development and share better wealth and prosperity among the whole stakeholders. 10
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
COMPANY VALUES • Profesional • Etika Kerja • Komitmen • Integritas • Kerjasama Terpadu
Professional Work Ethic Commitment Integrity Integrated Cooperation
MANAGEMENT Award and Certification • BISQA, Quality Assurance 2004 • ISO 9001 - 2008 COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
11
PRODUCTION PROCESS
BLOWING Merupakan proses pertama dalam pembuatan benang, gumpalan-gumpalan serat dibuka dan terjadi pemisahan dalam serat. Untuk pembuatan benang TR, pada proses ini juga terjadi pencampuran antara serat polyester dengan serat rayon. Blowing is the first step in yarn production processes. It is followed with fiber clump opening and separation. In TR yarn production this process involves a mixing between polyester fiber and rayon one.
RAW MATERIAL WARE HOUSE
12
01
DRAWING BREAKER
ROVING
Sliver carding diubah menjadi sliver drawing breaker, di mana terjadi proses perangkapan dan penyejajaran serat. Besarnya perbandingan antara berat dengan panjang sliver drawing breaker ini akan berpengaruh pada nomer benang yang dihasilkan.
Bentuk sliver diubah menjadi memanjang dan lebih kecil, dinamakan roving yang kemudian digulung dalam bobbin roving. Roving serat akan mengalami pensejajaran dan peregangan kembali. Adapun besarnya perbandingan antara berat dan panjang roving akan berpengaruh pada nomer benang yang dihasilkan.
The silver carding is then transformed into silver drawing breaker where the fibers are doubled and aligned. The ratio between the weight and length of the silver drawing breaker will affect the amount of yarns yielded.
The silver is converted into narrow and elongated shape called roving and then rolled in roving bobbin. The roving fibers will be aligned and re-stretched. The ratio between the weight and the length of the roving will affect the amount of the yarn produced.
02
03
04
05
CARDING
DRAWING FINISHER
Gumpalan serat yang telah dibuka diubah menjadi bentuk memanjang yang disebut sliver carding. Dalam proses ini pertama kalinya terjadi pelurusan, perenggangan serat, serta terjadi pemisahan serat pendek dengan serat panjang. Tujuan pemisahan tersebut untuk menjaga agar benang sesuai dengan yang diharapkan.
Drawing Finisher memiliki fungsi yang sama dengan drawing breaker. Hasil dari mesin drawing finisher disebut sliver drawing finisher, serat-serat yang ada di dalamnya lebih lurus serta lebih rata berat maupun campurannya (T/R)
The opened fiber clumps are then modified into an elongated shape called silver carding. In this process, the fibers are straightened and stretched. Next, the long fibers are separated from the short ones in order to assure the generation of required quality of yarns.
The drawing finisher functions similarly as the drawing breaker doe and yields straighter fibers with more uniform weight and composition.
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
WINDING
TFO (TWO FOR ONE TWISTER)
Mesin ini berfungsi untuk memindahkan gulungan benang dari cop ke cone sekaligus menghilangkan bagian-bagian benang yang terlalu tebal atau terlalu tipis dalam panjang/berat tertentu dalam cone (bisa berupa paper cone atau plastic cone) untuk kemudian siap dikemas atau masuk ke proses selanjutnya. This machine transfers the spinning bobbins called cops on to larger packages called cones and serves to catch thick places or slubs in certain length/weight of cones (either in paper cones or plastic ones) before they are further packed or processed.
06
07
Benang dari mesin doubling diberi antihan/twist dan gulungannya dipindahkan kembali ke cone (bisa berupa paper cone atau plastic cone) untuk kemudian siap dikemas. The yarn twists and rolls are transferred on to the cones (either paper cones or plastic ones) and ready to be packed.
08
09
10
SUPPLY WARE HOUSE
DOUBLE YARN SINGLE YARN
RING SPINNING/RING FRAME
DOUBLING
PACKING
Untuk menjadi benang, roving mengalami proses perenggangan, pemberian antihan/twist, dan penggulungan. Benang yang dihasilkan lalu digulung pada cop yang dibedakan warnanya untuk menghindari kekeliruan pada proses selanjutnya. Untuk menghindari berhentinya mesin dalam waktu yang cukup lama, pada mesin ini biasanya ada beberapa petugas yang ditugaskan mengambil hasil proses (doffing)
Proses doubling berfungsi untuk merangkap benang dari benang single menjadi benang double, dan gulungannya dipindah ke bobbin silinder dengan ukuran yang telah ditentukan oleh perusahaan.
Proses pengepakan benang ke dalam karung atau dus, baik benang single yang dihasilkan dari mesin winding, atau benang double yang dihasilkan dari mesin TFO. Pada proses ini, benang harus benar-benar dipisahkan menurut jenis nomornya agar terhindar dari komplain konsumen.
During the transformation process into yarn, the roving is stretched and twisted and rolled. The resulted yarn is then rolled on cops in proper colors in order to prevent any possible errors in further processes. To anticipate pretty long stoppage of the machines, some personnel are assigned to pick the results of the process (doffing).
The doubling process binds single yarn into double one and transfers the resulted rolls on to bobbin cylinders in pre-set sizes.
The yarns, either single yarns resulted from the winding machines or the double ones resulted from the TFO machines, are packed into sacks or boxes. In this process, each of the yarns is to be separated strictly based on its proper size number in order to prevent any possible complaints from customers.
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
13
14
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
VALUES ON ROLLS Product Range Hasil produksi PT Pisma Putra Textile berupa benang Polyester 100%, Rayon 100% dan benang T/R yang merupakan campuran serat Polyester/Rayon dan Tetoron dengan komposisi produk: 26% dipakai sendiri, 37% untuk pasar ekspor, dan 37% untuk pasar lokal. Dan benang yang dihasilkan dapat berupa benang single dan benang double. Adapun jenis benang tersebut antara lain : PT Pisma Putra Textile produces 100% Polyester, 100% Rayon and T/R yarn. The later is a mix of polyester fiber, rayon fiber and Tetoron. The composition of the product markets are 26% for internal usage, 37% for export and the rest 37% for domestic market. The yielded yarns comprise both single yarns and double yarns. The type of the yarns are among other things :
POLYESTER
Ne1 40/1 PE, Ne1 40/2 PE
RAYON
Ne1 24/1 RY, Ne1 24/1 HT (High Twist), Ne1 30/1 RY, Ne1 30/2 RY, Ne1 40/1 RY, Ne1 40/2 RY
T/R
Ne1 20/1, 30/1 TR, 30/2 TR, 40/1 TR, 40/2 TR, 45/1 TR, 55/1 TR, 60/1 TR
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
15
16
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
17
WE SPIN QUALITY
Kami menciptakan kain terbaik dari pintalan benang terpilih untuk menjamin kualitasnya. Tekstur, warna, pola, dan ketahanan kain produksi kami telah terpercaya selama lebih dari 30 tahun. Di Pismatex, kesuksesan yang kami pertahankan digerakkan oleh dedikasi yang berkelanjutan. We create the finest fabrics from selected yarns for quality assurance. The adorning textures, colors, patterns, and durability of our fabrics have been trusted for over 30 years. The success we maintained is ultimately driven by our sustainable dedication.
18
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
FROM YARN TO FABRIC
GULUNGAN BENANG BERWARNA-WARNI MENJADI LEMBARAN KAIN INDAH. The rolls of colorful yarns create sheets of beautiful and good looking fabrics.
PT PISMA TEXTILE Berdiri sejak tahun 1972 di Pekalongan, Jawa Tengah, PT Pisma Textile (Pismatex) awalnya hanya memproduksi sarung dengan mesin non-tenun tradisional dengan merk “Gajah Duduk”. Lebih dari 30 tahun berbisnis, pada tahun 1994 Pismatex berkembang menjadi Perseroan Terbatas untuk menjawab tantangan global di industri tekstil. Kini Pismatex telah dikenal di pasar internasional dan telah menjalin kerja sama dengan perusahaan-perusahaan besar di seluruh dunia. Dengan 3.500 karyawan dan kapasitas produksi mencapai 4.000 bal per bulan, Pismatex semakin terpercaya dan menjadi market leader dalam industri tekstil.
PT. Pisma Textile (Pismatex) was established in 1972 in Pekalongan, Central Java, and initially only produced sarongs by means of non-weaving and traditional machines branded ‘Gajah Duduk’. Having dealt with the business for more than 30 years, in 1994 Pismatex was duly incorporated as a limited liability company to confront the global challenges in textile industry. At present, Pismatex is already widely recognized in international markets and has been cooperating with leading companies all over the world. Staffed by 3.500 personnel and 4,000-bale production capacity per month, Pismatex is getting more widely trusted and becomes a reliable market leader in textile industry.
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
19
VISION
SEBAGAI PERUSAHAAN YANG SIAP BERSAING DI PASAR GLOBAL, PISMATEX TAK PERNAH BERHENTI BERINOVASI MENGHADIRKAN PRODUK-PRODUK BARU DENGAN BAHAN DAN DESAIN KUALITAS TINGGI. As a competitive company in global markets, Pismatex keeps innovating and offering new high quality products professionally designed and manufactured from carefully selected raw materials.
MISSION
20
• Memberikan pelayanan terbaik dan profesional untuk memenuhi kepuasan pelanggan.
• Delivering the best and professional services to meet customer’s demands.
• Menciptakan dan mengembangkan produk-produk inovatif dan berkualitas dengan harga bersaing.
• Creating and developing innovative and high quality products with competitive prices.
• Menghasilkan laba yang dapat mendukung pengembangan usaha.
• Earning profits to support business development.
• Bermitra dengan stakeholder (karyawan, pelanggan, masyarakat dan pemegang saham) untuk mewujudkan kesejahteraan bersama yang lebih baik.
• Associating with stakeholders (employees, costumers, communities, and shareholders) to enjoy a better prosperity.
• Meningkatkan kompetensi karyawan untuk menghadapi situasi bisnis yang kompetitif.
• Improving employees’ competency to face dynamic business competition.
• Menciptakan situasi lingkungan yang sehat dan aman.
• Creating safe and healthy environment.
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
COMPANY VALUE MARKET DOMINANCE Sejak awal berdiri, Pismatex mengukuhkan dominasinya di pasar sarung Indonesia, baik ditinjau dari kuantitas (volume penjualan yang menguasai 40%) maupun kualitas (dimana masyarakat mempersepsi Gajah Duduk sebagai merek paling bergengsi).
Since its early establishment, Pismatex has indisputably proved its dominance in sarong markets in Indonesia in terms of both quantity (40% market share) and quality (market recognition to “Gajah Duduk” as the most prestigious brand).
LONGEVITY Pismatex mengutamakan inovasi yang berkesinambungan, demi terciptanya produk yang bisa dimanfaatkan konsumen dalam jangka panjang. Daya tahan produk yang panjang ini terutama dari fungsi dan tren desain.
Pismatex prioritizes sustainable innovations for creating durable products. The product durability mainly concerns with functionality and trend of designs.
GOODWILL Segala sesuatu berawal dari niat baik. Pismatex adalah perusahaan yang berangkat dari niat luhur untuk menjawab kebutuhan pasar akan sarung berkualitas dan melestarikan budaya Indonesia.
Pismatex has always goodwill in dealing with its business and strong determination to meet the market demands on high quality sarongs and preserve the Indonesian culture.
Award and Certification
CUSTOMER LOYALTY Pelanggan adalah investasi berharga perusahaan. Kepercayaan pelanggan akan produk-produk Pismatex dijawab dengan kualitas dan pelayanan terbaik. Karena, mempertahankan loyalitas pelanggan merupakan prioritas utama Pismatex.
Our customers are definitely the most valuable assets to us. We rejoin their trust on our products by supplying high quality products and delivering excellent services. We treat their loyalty as our top priority.
2001
Penghargaan MURI sebagai Pembuat Sarung Terbesar Indonesian Record Museum (MURI) as Manufacturer of the largest sarong
2004-2012 Superbrands
OVERALL MARKET ACCEPTANCE Produk yang berkualitas dan inovatif siasia bila masyarakat tak bisa menerimanya. Karena itu, Pismatex selalu berusaha mempersembahkan produk terbaiknya yang berbasis pada kebutuhan dan keinginan pasar.
MANAGEMENT
2010-2012
Top Brand
2012 Innovative and quality products will be worthless when not well accepted by the markets. We are strictly consistent to offer our best products based on market needs and demands.
Satria Brand Award and Top Brand
2013
Master Brand Makassar and Primaniyarta Awwards
2010 - 2012
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
21
PRODUCTION PROCESS REELING & SOFT CONE
KELOS (CONES WINDING)
CUCUK (REACHING IN)
Mengubah bentuk benang cones (dari patal menjadi hank dan menjadi cones dengan standar gulungan yang lebih lunak). Mempermudah proses pewarnaan.
Mengubah bentuk dan warna dari hank menjadi cones untuk proses warping dan palet.
WARPING/HANI (SECTIONAL WARPING)
Memisahkan helaian benang menjadi dua lapis untuk membentuk mulut lusi dan jalannya pakan.
Membuat jajaran benang lusi dari benang gulungan hasil proses kelos. Ini untuk menyediakan kebutuhan benang lusi.
It separates the yarns into 2 layers to form warp mouth and weft access.
The transformation of the shape and color of hanks into cones will ease warping and pallet processing.
The transformation of the cones (from spins to hanks and grey cones) will ease the coloring process.
01
22
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
It sets lengthwise yarns resulted from cone winding to provide warp yarn.
02
03
04
05
06
KANJI (YARN SIZING)
PENCELUPAN (DYEING)
PALET (PIRN WINDING)
Mewarnai benang dengan bahan, temperatur dan tekanan tertentu. Warna yang diperoleh tidak mudah luntur.
Membuat palet dari benang hasil proses kelos. Ini untuk menyediakan kebutuhan benang pakan.
Proses membuat benang yang lebih kuat dan tidak mudah putus. Khusus untuk benang single/tunggal (ex. 30/S TR, 45/S TR, 60/S TR). Ini mempercepat proses pewarnaan.
The coloring of yarn with particular materials in certain temperature and under specific pressure will generate durable colors.
The creation of pallets of yarns resulted from cone winding process will deliver weft needs.
It is to prepare strong and sinewy yarns, especially the single ones (such as 30/S TR, 45/S TR, 60/S TR) and accelerate coloring process.
07
LUXURY IN FABRIC TENUN (WEAVING ROOMS) Menyilangkan benang pakan ke dalam mulut lusi agar hasil anyaman sesuai standar. It is to intersect the weft into the warp in order to assure that the weaving results qualify the standards.
BAKAR BULU (SINGEING)
KALENDER (CALENDERING)
Menghilangkan bulu yang melekat pada sarung sehingga diperoleh produk yang bermutu dan menarik
Memperhalus permukaan kain agar produk menjadi bermutu dan menarik.
It removes fibers stuck on sarongs in order to yield high quality and delicate products.
It refines the surface of the fabric to generate high quality and fine products. Refining fabric’s surface for excellent products result.
08
09
10
11
12
13
INSPECTING
STENTER
JAHIT SARUNG (SEWING)
Memisahkan antara produk sarung yang baik dan cacat agar keduanya tidak tercampur, serta melakukan perbaikan.
Meratakan tegangan benang lusi dan pakan untuk memperoleh produk yang kuat.
Menjahit ujung dan pangkal kain sehingga menjadi bentuk sarung yang siap pakai.
It is to symmetrically level tension of the warp and weft in order to yield strong products.
It is to sew the tip and base of the fabrics and sarongs so that they ready for use.
It strictly separates defect products from the good ones for further improvements.
PRODUCT RANGE Pismatex adalah produsen sarung berkualitas “Gajah Duduk” dan menguasai 40% pasar domestik. Dari tahun ke tahun Pismatex menjaga kepercayaan konsumen dengan terus berinovasi dan berkreasi. Mengantongi ISO 9001, memiliki mesin teknologi terkini untuk menunjang produksi, dan didukung 3.500 karyawan berpengalaman Pismatex siap mengembangkan bisnis berkesinambungan dengan industri tekstil terpadu. Di Pismatex, karya seni terbaik terdapat dalam lembaran penuh warna yang membentuk keindahan dengan kualitas terbaik. Pismatex is the producer of ‘Gajah Duduk’ high quality sarongs and hold 40% domestic market shares. Over the years, we are strongly committed to maintain the customer satisfaction by consistently innovating and creating delicate products and certified with ISO 9001. Our sophisticated production machines and 3,500 experienced workforces make us ready to develop our businesses in integrated textile industry sustainably. Our artistic masterpieces are presented in colorful and beautiful sheets of products of the highest quality. COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
23
24
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
25
WE INTEGRATE VALUE
Busana berkembang bersama budaya. Kebutuhan manusia akan keindahan dan kemewahan busana merupakan tugas bagi PT Pisma Garment indo untuk menjawab tantangan. Dengan bahan pilihan untuk menjaga kualitas, kami menghadirkan busana eksklusif siap pakai sesuai dengan keinginan konsumen dan perkembangan tren. Fashion evolves along with culture. PT. Pisma Garment Indo is challenged to meet the human needs on beauty and luxury in fashion. We use carefully selected best materials to maintain our product quality and offer exclusive ready-to-wear clothing products based on market demands and current trends.
26
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
FROM FABRIC TO GARMENT
FASHION KINI TELAH MENJADI KEBUTUHAN SEHARI-HARI UNTUK MEMENUHI GAYA HIDUP. Fashion unquestionably becomes a daily need to meet life style.
VISION
MERUPAKAN PRODUSEN PAKAIAN JADI YANG MODEREN DAN BERKUALITAS. To be a modern and highly qualified garment manufacturer.
MISSION Membuat produk-produk pakaian jadi yang berkualitas, berdaya saing tinggi dengan pelayanan terbaik untuk memperoleh laba yang optimal. To produce high quality garment products with competitive prices and the best service delivery to earn optimum business profits.
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
27
COMPANY VALUE SKILLED LABORS
COMPUTERIZED MACHINERIES
HIGH QUALITY
PT Pisma Garment Indo memiliki karyawan yang terampil dan kompeten sesuai dengan keahliannya masing-masing.
Untuk produk terbaik, mesin-mesin kami dilengkapi dengan teknologi modern yang disesuaikan dengan kebutuhan dan perkembangan produk terbaik dalam fashion terkini.
Dengan bahan baku dari PT Pisma Putra Textile dan PT Pisma Textile yang terjamin, produk jadi PT Pisma Garment Indo terpercaya dalam menjaga kualitas agar tetap menjadi yang terbaik.
PT. Pisma Garment Indo hires highly experienced and skilled personnel competent in their own expertise.
28
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
We operate the most sophisticated and modern production machines designed to meet dynamic market demands on high quality and latest fashion products.
The high quality raw materials we use and supplied by PT. Pisma Putra Textile and PT. Pisma Textile, make us capable of reliably yielding the best quality products.
COMPETITIVE PRICE
ON TIME DELIVERIES
Kebutuhan pasar membuat kami harus terus inovatif dan kreatif dengan harga yang bersaing. Dengan begitu, kami akan dapat mempertahankan posisi di pasar global.
Untuk menjaga kepercayaan pelanggan, kami menjamin proses pemesanan barang hingga pengiriman dilakukan dengan efisien dan tepat waktu.
The dynamic market demands encourage us to keep innovative and creative in producing quality products with competitive prices in order to secure our market shares in global markets.
To well respond the customers’ trust, we ensure that the order handling and shipping processes are efficient and on time.
MANAGEMENT Awards and Certifications • Compliance letter from SGS and WRAP • Certificates from customers
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
29
PRODUCTION PROCESS SAMPLING
CUTTING
Proses pertama adalah membuat desain sesuai dengan permintaan pelanggan.
Melakukan cutting manual dan bordir (jika ada).
The first step in the production process is preparing designs based on customer’s order.
The third step is to cut patterns manually and embroider them (if necessary). SEWING Proses penjahitan sesuai dengan pola yang telah ditentukan. The fifth step is to properly sew the pre-set patterns.
01
02
03
04
NUMBERING Menentukan kapasitas jumlah produksi sesuai pesanan. The fourth step is setting the number of product units based on work order. CAD/DESIGN Membuat pola, printing, dan cutting berdasarkan sketsa dari pelanggan. The second step is to prepare, printing and cutting patterns based on customer’s sketch.
30
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
05
SHAPE OF QUALITY
EMBROIDERING
PACKING
Setelah dijahit, baju kemudian dibordir (jika dibutuhkan)
Barang yang sudah melalui proses finishing dikemas sesuai dengan jenis dan warnanya masing-masing.
PRODUCT RANGE
Then, the products passing the finishing step are sorted and packed based on product lines and colors.
We cooperate with some of world class companies, such as:
The sixth step is to embroider the sewn patterns (when necessary)
06
07
08
Kami menjalin kerja sama dengan beberapa brand terkenal dunia, antara lain:
09
FINISHING
FINAL INSPECTION
Proses finishing meliputi: trimming, press machine, pasang kancing, folding, dan needle detector.
Sebelum barang dikirim, dilakukan final inspection untuk memastikan tidak ada barang yang cacat produksi.
Next, the finishing process includes, trimming machine pressing, button pairing, folding and needle detecting.
At last, the products are subject to final inspection to assure that there is no defect product.
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
31
32
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
COMPANY PROFILE - PISMA TEXTILE INDUSTRY
33
SUBSIDIARIES
PT. MALIDAS STERILINDO Contract Manufacturing Cosmetics & Toiletries
PT MALIDAS STERILINDO Jl. Damang Singomenggolo 22 Ds. Sidomulyo - Buduran Sidoarjo - Indonesia Phone : +62 31 8050850, 85050851 Fax : +62 31 85050852 Email :
[email protected] www.malidas.com
PISMA MEDICA INDONESIA Jl. Percetakan Negara XI No. 36 Jakarta Pusat 10570 - Indonesia Phone : +62 21 4205359, 4969918 Fax : +62 21 4221211 Email :
[email protected] www.pismamedica.com
PISMA GAJAH PUTRA Jl. Teratai No. 2 Pekalongan 51123 Central Java - Indonesia Phone : +62 285 421896 Fax : +62 285 425202 Sales Representative Office : PISMA GRIYA PERMAI Jl. Tondano No. 6 Pekalongan Central Java - Indonesia Phone : +62 285 422911 Fax : +62 285 434811 PISMA GRIYA ASRI Jl. Bina Griya Raya B-2 Pekalongan Central Java - Indonesia Phone : +62 285 414066 Fax : +62 285 434955
BRAIN CLINIC Jl. Sulawesi 63 Surabaya, Indonesia Phone : +62 31 5018800, 5038004 Fax : +62 31 5033187 Email :
[email protected] www.brain-clinic.com PT Pisma Daffa Jl. Imam Bonjol Keraton GOR Pekalongan Utara de Soematra 1910 Jalan Sumatera 75 Surabaya East Java 60281 - Indonesia Phone : +62 (031) 5010-666 Fax : +62 (031) 5023-666 www.de-soematra.com Aston Hotel Pekalongan City Jl. Imam Bonjol Keraton GOR Pekalongan Utara Solaris Jl. Yos Sudarso 29 Jogyakarta Pisma Nusa Dua Bali Jl. Nusa Dua Selatan, Badung Bali 80363
PT PISMA GLOBAL NIAGA Jl. Jendral Sudirman Kav. 2 Suite 202 Jakarta Pusat, Indonesia Phone : +62 21 2514063, +62 21 2514064 Fax : +62 21 2512560 Email :
[email protected] www.pismaglobal.com
Jl. Raya Bukit Darmo Golf no. M-21 Surabaya 60220 Jl. Raya Lontar Phone : +62 31 732 3597, +62 815 1550 1010 email : icon to
[email protected] facebook : icon Sekolah Cikal twitter : icon Twitter@SekolahCikal
34
PISMA TEXTILE INDUSTRY - COMPANY PROFILE
K.M.K INDUSTRIAL CO.LTD
PT K.M.K Precision Indonesia (Mold manufacturing) Jl. Jababeka XII Block W-14 Cikarang Industrial Estate Cikarang - Bekasi 17530, Indonesia Phone : +62 21 8937314, 89830009 Fax : +62 21 89830010 Email :
[email protected] PT K.M.K Precision Indonesia (Plastic Injection, Printing, Spray & Semi Assembling) Jl. Jababeka XI Block G-10 Cikarang Industrial Estate Cikarang - Bekasi 17530, Indonesia Phone : +62 21 8934072, 8935012 Fax : +62 21 8935347 Email :
[email protected] www.ptkmk.co.id
Yasmin Pisma Ventures Sdn Bhd Commercial Center Phileo Damansara 1 Block B, Unit 901, No. 9, Jalan 16/11 Off Jalan Damansara, 46350 Petaling Jaya, Selangor Darul Ehsan, Malaysia. Mobile : +601-2222 0744 Office : +603-7958 4022, Ext : 53 (Temporary) Fax : +603-7957 4022 (Temporary) PT Pisma Gamma Jl. WR. Supratman 112 Surabaya 60264 - Indonesia Phone : +62 31 5688818, +62 31 5688828 Email :
[email protected] : +62 31 5688828 Fax Arthaloka Building Jl. Jendral Sudirman Kav. 2 Suite 202 Jakarta Pusat - Indonesia Phone : +62 21 2514063, +62 21 2514064 Fax : +62 21 2512560
PISMA GROUP Head Office : Jl. WR. Supratman 112 Surabaya 60264 - Indonesia T +62 31 5688818, +62 31 5688830 F +62 31 5688828 JL. Hang Tuah Raya No. 14 Kebayoran baru - Jakarta
PT PISMA GAMMA Jl. WR. Supratman 112 Surabaya 60264 - Indonesia T +62 31 5688818, +62 31 5688830 F +62 31 5688828 Arthaloka Building Jl. Jendral Sudirman Kav. 2 Suite 202 Jakarta pusat - Indonesia T +62 21 2514063, +62 21 2514064 F +62 21 2512560
PT PISMA PUTRA TEXTILE Jl. Raya Pait Km. 10 Pekalongan 51157 - Indonesia Telp. : +62 285 4416625 (Hunting), +62 285 4416622, +62 285 441738 Fax. : +62 285 4416623
PT PISMATEX Jl. H. Agus Salim no. 5 Pekalongan 51124 - Indonesia Telp. : +62 285 421896, +62 285 427867 Fax : +62 285 425202 Jl. Bligo - Sapugarut Buaran Pekalongan 51157 - Indonesia Telp. : +62 285 421145, +62 285 424768, +62 285 431094 Fax. : +62.285.426508
PT PISMA GARMENT INDO Jl. Raya Semarang - Demak Km. 8.2 Sayung, Demak 59563 - Indonesia Telp. : +62 285 4415386 (Hunting) Fax. : +62 285 4415387
www.pismagroup.com