Perpustakaan Unika
PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN KONTRAK BANK HSBC SEMARANG
SKRIPSI
Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Program Sarjana (S1) Pada Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen Universitas Katolik Soegijapranata Semarang
MEIKY IRAWAN 04.30.0052
Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang 2010
Perpustakaan Unika
HALAMAN PERSETUJUAN SKRIPSI
Nama
: MEIKY IRAWAN
NIM
: 04.30.0052
Fakultas
: Ekonomi
Jurusan
: Manajemen
Judul
: PENGARUH
KOMPENSASI
DAN
LINGKUNGAN
KERJA
TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN KONTRAK BANK HSBC SEMARANG
Disetujui di Semarang,
Januari 2010
Pembimbing
(Lilien Nuwar Intyas, SE, Msi)
ii
Perpustakaan Unika
PENGESAHAN SKRIPSI
Judul :
PENGARUH
KOMPENSASI
DAN LINGKUNGAN KERJA
TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN KONTRAK BANK HSBC SEMARANG
Disusun Oleh : Nama
:
MEIKY IRAWAN
NIM
:
04.30.0052
Program Studi :
Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Katholik Soegijapranata
Telah dipertahankan di hadapan Tim Penguji pada tanggal :
Februari 2010
Tim Penguji Koordinator
Anggota
Anggota
(Lilien Nuwar Intyas, SE, Msi) (Dra. B. Irmawati, MS) (Thomas Budi Santoso, EDD)
Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Katholik Soegijapranata
(Dr. Andreas Lako, SE.,Msi)
iii
Perpustakaan Unika
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI
Saya yang bertanda tangan di bawah ini dengan sesungguhnya menyatakan bahwa skripsi dengan judul : ” PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN KONTRAK BANK HSBC SEMARANG” benar-benar merupakan karya saya. Saya tidak mengambil sebagian atau seluruh karya orang lain yang seolah-olah saya akui sebagai karya saya. Apabila saya melakukan hal tersebut, maka gelar dan ijisah yang saya peroleh dinyatakan batal dan akan saya kembalikan kepada Universitas Katolik Soegijapranata.
Semarang,
Februari 2010
Yang menyatakan,
MEIKY IRAWAN
iv
Perpustakaan Unika
MOTTO
MOTTO :
“ Hasrat dan kemauan adalah tenaga yang besar di dunia ini. Ia lebih berharga daripada uang atau kekuasaan maupun pengaruh.” (Shakespeare) “ Kebebasan jiwa terletak pada memandang hal-hal yang kecil sebagai tidak terlalu kecil dan hal-hal besar sebagai tidak terlalu besar.” (Albert Einstein).
v
Perpustakaan Unika
PERSEMBAHAN Kupersembahkan dengan rasa hormat untuk : ♥ Allah Bapa. karena dengan hidayahnya aku bisa cepat lulus ♥ Bapak dan Ibu yang sangat aku hormati dan cinta, yang selalu memberiku nasehat dan semangat dan karena mereka aku bisa seperti sekarang ini
vi
Perpustakaan Unika
KATA PENGANTAR
Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat hidayahNya, sehingga skripsi tentang “ PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN KONTRAK BANK HSBC SEMARANG”
dapat
diselesaikan dengan baik. Adapun maksud dari penulisan skripsi ini adalah sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Strata 1 (S1) pada Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen di Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. Atas berkat bantuan dari berbagai pihak yang telah berkenan untuk memberikan segala yang dibutuhkan dalam penulisan skripsi ini, perkenankanlah penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Bapak Dr. Andreas Lako, SE., Msi, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. 2. Ibu Lilien Nuwar Intyas, SE, Msi, selaku Dosen Pembimbing yang dengan penuh kesabaran membimbing dan mengarahkan penulis hingga skripsi ini selesai. 3. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang, yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan sebagai dasar penulisan skripsi ini. 4. Bapak dan Ibuku tercinta, terima kasih atas doa dan dukungannya. 5. Teman-temanku yang tidak dapat disebut namanya satu persatu, terima kasih atas kebersamaannya.
vii
Perpustakaan Unika
6. Semua pihak yang telah memberikan bantuannya dalam penyusunan skripsi ini dari awal hingga akhir. Penulis menyadari akan kekurangsempurnaan penulisan skripsi ini. Oleh sebab itu segala kritik maupun saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan agar kelak dikemudian hari dapat menghasilkan karya yang lebih baik. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membacanya.
Semarang, Januari 2010 Penulis,
MEIKY IRAWAN
viii
Perpustakaan Unika
ABSTRAKSI
Kepuasan kerja bagi organisasi atau perusahaan adalah penting, karena dengan tercapainya kepuasan kerja akan mendorong karyawan untuk meningkatkan kinerja karyawan. Usaha yang dilakukan perusahaan agar pegawai dapat bekerja dengan baik adalah dengan membuat pegawai puas dengan apa yang diperoleh dalam perusahaan tersebut. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah : Tanggapan responden terhadap variabel kompensasi diperoleh diperoleh hasil jawaban responden pada kategori tinggi. Tanggapan responden terhadap variabel lingkungan kerja diperoleh hasil jawaban responden pada kategori baik. Tanggapan responden terhadap variabel kepuasan kerja diperoleh hasil jawaban responden pada kategori tinggi. Ada pengaruh positif dan signifikan antara kompensasi terhadap kepuasan kerja pegawai, artinya apabila kompensasi ditingkatkan, maka kepuasan kerja akan meningkat. Ada pengaruh positif dan signifikan antara lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja pegawai, artinya apabila lingkungan kerja semakin baik, maka kepuasan kerja akan meningkat. Ada pengaruh positif dan signifikan secara bersama-sama antara kompensasi, dan lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja pegawai, artinya apabila kompensasi, dan lingkungan kerja meningkat, maka kepuasan kerja meningkat.
Kata Kunci : Kompensasi, Lingkungan kerja, dan kepuasan kerja
ix
Perpustakaan Unika
DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL .............................................................................................
i
HALAMAN PERSETUJUAN ..............................................................................
ii
HALAMAN PENGESAHAN................................................................................
iii
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ................................................................
iv
HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN....................................................
v
KATA PENGANTAR .........................................................................................
vii
ABSTRAKSI
....................................................................................................
ix
DAFTAR ISI
................................................................................................... ..
x
DAFTAR TABEL ................................................................................................. xiii DAFTAR GAMBAR ............................................................................................ xiv
BAB I
PENDAHULUAN 1.1
Latar Belakang Masalah .............................................................
1
1.2
Perumusan Masalah ..................................................................
4
1.3
Tujuan Penelitian ........................................................................
4
1.4
Kegunaan Penelitian ...................................................................
5
BAB II LANDASAN TEORI 2.1
Kompensasi ................................................................................
6
2.2
Lingkungan Kerja …..……….....................................................
13
2.3
Kepuasan Kerja .……… ..........................................................
15
2.4
Pengaruh Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja …..……… ...
21
2.5
Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja…..…… 19
2.6
Keranga Pikir…..…… ................................................................
23
2.7
Definisi Operasional…..…… .....................................................
24
x
Perpustakaan Unika
BAB III
METODE PENELITIAN 3.1
Obyek dan Lokasi Penelitian .....................................................
26
3.2
Jenis Data Dan Sumber Data .....................................................
26
3.3
Metode Pengumpulan Data .......................................................
26
3.4
Populasi dan Sampel .................................................................
27
3.5
Skala Pengukuran ......................................................................
27
3.6
Uji Validitas dan Reliabilitas ......................................................
28
3.6.1 Uji Validitas ......................................................................
28
3.6.2 Uji Reliabilitas ..................................................................
29
Analisis Data ...............................................................................
30
3.7 BAB IV
BAB V
HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Responden ......................................................
33
4.1.1 Jenis Kelamin ....................................................................
33
4.1.2 Usia Responden .................................................................
34
4.1.3 Tingkat Pendidikan Responden ........................................
35
4.1.4 Masa Kerja ........................................................................
35
4.1.5 Status Perkawinan ..............................................................
36
4.2 Analisis Data .................................................................................
37
4.2.1 Analisis Deskriptif ............................................................
37
4.2.1.1 Variabel Kompensasi (X1) .....................................
37
4.2.1.2 Variabel Lingkungan Kerja (X2) ............................
38
4.2.1.3 Variabel Kepuasan Kerja (Y).................................
40
4.2.2 Analisis Inferensial ...........................................................
44
4.2.2.1 Regresi Linier Berganda ........................................
44
4.2.2.2 Uji Hipotesis ..........................................................
45
4.2.2.3 Uji F .......................................................................
45
4.3 Pembahasan ...................................................................................
46
PENUTUP 5.1
Kesimpulan ................................................................................
xi
49
Perpustakaan Unika
5.2 Saran
........................................................................................
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
xii
50
Perpustakaan Unika
DAFTAR TABEL
Halaman Tabel 3.1
Definisi Operasional Variabel ............................................................ 24
Tabel 3.2
Validitas .............................................................................................. 28
Tabel 3.3
Reliabilitas .......................................................................................... 29
Tabel 4.1
Jenis Kelamin Responden ................................................................... 33
Tabel 4.2
Usia Responden................................................................................... 34
Tabel 4.3
Tingkat Pendidikan Responden ......................................................... 35
Tabel 4.4
Masa Kerja Responden ....................................................................... 36
Tabel 4.5
Status Perkawinan ............................................................................... 36
Tabel 4.6
Tanggapan Responden Terhadap Variabel Kompensasi..................... 38
Tabel 4.7
Tanggapan Responden Terhadap Variabel Lingkungan Kerja ........... 39
Tabel 4.8
Tanggapan Responden Terhadap Variabel Kepuasan Kerja ............... 40
Tabel 4.9
Regresi Linier Berganda ..................................................................... 44
xiii
Perpustakaan Unika
DAFTAR GAMBAR
Halaman Gambar 2.1 Kerangka Pikir ................................................................................... 24
xiv