P E M K A B
W O N O G I R I
SELAYANG PANDANG
KABUPATEN WONOGIRI Disampaikan Oleh : Ir. SRI JARWADI, MM KEPALA BAPPEDA DAN LITBANG KAB. WONOGIRI Pada Pembekalan Bagi Mahasiswa Peserta KKN Universitas Veteran Bangun Nusantara Di Kabupaten Wonogiri
Sukoharjo, 2 Agustus 2017
P E M K A B
W O N O G I R I
P E M K A B
W O N O G I R I
PETA KABUPATEN WONOGIRI
P E M K A B
W O N O G I R I
GAMBARAN UMUM Kabupaten Wonogiri terletak diantara 7o.32’ - 8o.15’ LS dan 110o.41’ -111o.18’ BT. Batas Wilayah Sebelah Utara Sebelah Selatan Sebelah Barat Sebelah Timur
: Kab. Sukoharjo dan Karanganyar. : Kab. Pacitan ( Jatim ) & Samudera Indonesia : D.I. Yogyakarta : Kab. Karanganyar dan Kab. Ponorogo ( Jatim )
P E M K A B
W O N O G I R I
Jarak Jauh dari Wonogiri ke : ➢ Kota Surakarta
: 32 km
➢ Kabupaten Sukoharjo
: 17 km
➢ Kabupaten Klaten
: 67 km
➢ Kabupaten Boyolali
: 55 km
➢ Kabupaten Sragen
: 49 km
➢ Kabupaten Karanganyar
: 49 km
➢ Kota Semarang
: 133 km
P E M K A B
W O N O G I R I
TABEL JARAK ANTAR KECAMATAN ( km ) 0 6 8 28 16 31 26 38 42 55 68 47 54 65 36 29 20 24 36 37 46 36 53 52 53
WONOGIRI SELOGIRI 14 NGADIROJO 34 20 NGUNTORONADI 22 36 54 WURYANTORO 37 39 59 12 MANYARAN 32 34 54 8 19 EROMOKO 44 46 35 22 33 12 PRACIMANTORO 48 34 14 43 54 44 32 BATURETNO 61 47 27 30 41 23 18 13 GIRITONTRO 74 59 39 55 67 45 33 25 12 PARANGGUPITO 52 38 19 38 49 28 16 5 8 18 GIRIWOYO 60 46 26 55 66 45 33 9 21 14 14 BATUWARNO 71 57 37 72 84 64 52 20 34 46 25 11 KARANGTENGAH 42 28 8 52 63 62 37 16 29 41 21 25 36 TIRTOMOYO 35 21 49 15 56 51 61 51 65 77 57 61 70 60 JATISRONO 26 12 30 33 44 39 49 40 53 65 45 49 59 48 12 SIDOHARJO 30 16 34 37 48 43 53 44 57 69 49 52 63 52 16 4 GIRIMARTO 42 28 46 49 60 59 65 56 69 81 64 65 76 64 7 16 20 JATIPURNO 43 29 47 50 91 56 66 57 70 82 64 66 77 65 7 14 29 14 JATIROTO 51 36 56 59 70 65 75 66 79 91 71 75 86 74 14 34 24 34 24 PURWANTORO 42 38 46 49 60 55 65 56 69 81 61 65 76 64 7 14 14 10 14 10 SLOGOHIMO 59 41 63 66 77 72 82 73 86 98 78 82 93 81 25 25 26 7 18 8 18 BULUKERTO 58 44 62 65 76 71 81 72 88 100 77 82 93 80 24 31 37 31 21 7 17 15 KISMANTORO 58 43 63 66 77 72 82 73 86 98 78 82 93 81 21 41 31 41 31 7 14 5 15 PUHPELEM
P E M K A B
W O N O G I R I
Sawah Tegal
: :
32.342 Ha 69.140 Ha
(17, 75 %) (37,94 %)
Bangunan / Pekarangan Hutan Negara Hutan Rakyat Lain - lain
: : : :
27.504 17.594 3.891 31.765
(15,09 %) (9,65 %) (2,14 %) (17,43 %)
Ha Ha Ha Ha
P E M K A B
W O N O G I R I
PERSENTASE PENGGUNAAN TANAH DI KABUPATEN WONOGIRI
Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab.Wonogiri
P E M K A B
W O N O G I R I
LUAS WILAYAH MENURUT KECAMATAN
P E M K A B
W O N O G I R I
Wilayah Administrasi ❖ Kab. Wonogiri terbagi menjadi 25 kecamatan dengan jumlah desa / kelurahan 294 desa/kel, terdiri dari 251 desa dan 43 kelurahan. Kecamatan dengan desa / kelurahan terbanyak adalah Kec. Pracimantoro sebanyak 18 desa/kel. sedangkan paling sedikit adalah Kec. Karangtengah dengan 5 desa/kel. Ada 3 kecamatan yang tidak memiliki kelurahan yaitu Kecamatan Baturetno, Karangtengah dan Paranggupito.
P E M K A B
W O N O G I R I
Pembagian Wilayah Administrasi Kabupaten Wonogiri No 1
Kecamatan 2
Desa 3
Kelurahan 4
Total 5
1
Pracimantoro
17
1
18
2
Paranggupito
8
-
8
3
Giritontro
5
2
7
4
Giriwoyo
14
2
16
5
Batuwarno
7
1
8
6
Karangtengah
5
-
5
7
Tirtomoyo
12
2
14
8
Nguntoronadi
9
2
11
9
Baturetno
13
-
13
10
Eromoko
13
2
15
11
Wuryantoro
6
2
8
12
Manyaran
5
2
7
13
Selogiri
10
1
11
P E M K A B
W O N O G I R I
Lanjutan.... No Kecamatan 1 2
Desa 3
Kelurahan 4
Total 5
14
Wonogiri
9
6
15
15
Ngadirojo
9
2
11
16
Sidoharjo
10
2
12
17
Jatiroto
13
2
15
18
Kismantoro
8
2
10
19
Purwantoro
13
2
15
20
Bulukerto
9
1
10
21
Puhpelem
5
1
6
22
Slogohimo
15
2
17
23
Jatisrono
15
2
17
24
Jatipurno
9
2
11
25
Girimarto
12
2
14
251
43
294
JUMLAH
Jumlah Penduduk Berdasarkan Kelamin Menurut Kecamatan di Kabupaten Wonogiri
P E M K A B
W O N O G I R I
Kecamatan (1) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25
Pracimantoro Paranggupito Giritontro Giriwoyo Batuwarno Karangtengah Tirtomoyo Nguntoronadi Baturetno Eromoko Wuryantoro Manyaran Selogiri Wonogiri Ngadirojo Sidoharjo Jatiroto Kismantoro Purwantoro Bulukerto Puhpelem Slogohimo Jatisrono Jatipurno Girimarto Wonogiri
Laki-Laki (2)
Jenis Kelamin/Sex Perempuan Male Female (3) 28 900 31 937 7 917 8 842 9 118 10 432 17 256 19 117 8 239 8 899 11 354 11 697 24 179 25 387 11 244 11 712 21 905 23 330 19 745 21 434 12 415 13 510 16 832 17 953 18 982 19 361 39 386 40 746 26 253 27 298 20 140 21 192 17 328 18 782 17 656 18 332 23 874 24 828 14 455 14 793 9 367 10 064 22 442 23 625 28 181 29 264 15 364 15 753 18 775 19 422 461 307 487 710
Jumlah Total (4) 60 837 16 759 19 550 36 373 17 138 23 051 49 566 22 956 45 235 41 179 25 925 34 785 38 343 80 132 53 551 41 332 36 110 35 988 48 702 29 248 19 431 46 067 57 445 31 117 38 197 949 017
P E M K A B
W O N O G I R I
GRAFIK JUMLAH PENDUDUK MENURUT KECAMATAN
P E M K A B
W O N O G I R I
KELEMBAGAAN
1 Sekretariat DPRD 1 Sekretariat Daerah (3 Asisten, 9 Bag.) 18 Dinas 4 Badan 1 Kantor 1 Inspektorat (setingkat Badan) 1 RSUD (setingkat Badan) 1 Satpol PP (setingkat Badan)
P E M K A B
W O N O G I R I
VISI PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI TAHUN 2016 - 2021
MEMBANGUN WONOGIRI SUKSES, BERIMAN, BERBUDAYA, BERKEADILAN, BERDAYA SAING, DAN DEMOKRATIS.
P E M K A B
W O N O G I R I
MISI PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI 1.
Mengelola Pemerintahan dengan Membangun Tata Kelola Pemerintahan yang Bersih, Efektif dan Demokratis Terpercaya yang Meliputi Unsur Manajemen Keuangan, Manajemen Pelayanan dan Manjemen Hukum dan Pengawasan dengan Semboyan Sukses sebagai Pola Managerial yang Memiliki Makna Sebagaimana Penjelasan Singkat dalam Visi.
2. Meningkatkan Kualitas Hidup Manusia Wonogiri Melalui Peningkatan Kualitas Pendidikan dan Pelatihan dengan Program Wonogiri Pintar, Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dengan Program Wonogiri Kerja Wonogiri Sejahtera, Peningkatan Kualitas Kesehatan Dengan Program Wonogiri Sehat serta Wonogiri Beriman Sesuai Dengan Agama dan Keyakinan Masing-Masing Mengedepankan Sikap Toleransi Antar Umat. 3. Membangun dan Memberdayakan Wonogiri dari Pinggiran dengan Memperkuat Prioritas Pembangunan di Desa; 4. Meningkatkan Produktifitas Rakyat Wonogiri dan Daya Saing di Segala Bidang Sehingga Wonogiri Dapat Maju dan Bangkit Bersama daerah-Daerah Lain; 5. Mengembangkan dan Melestarikan Adat dan Budaya serta Tradisi di Masyarakat Wonogiri; 6. Pemerataan Pembangunan yang Berkeadilan di Segala Bidang; 7. Mengembangkan Seluruh Potensi-Potensi di dalam Jiwa dan Raganya Wonogiri untuk Kemaslahatan Rakyat Wonogiri.
P E M K A B
W O N O G I R I
PERMASALAHAN UMUM KABUPATEN WONOGIRI 1. 2. 3. 4. 5.
6.
7. 8.
Bencana kekeringan di wilyah selatan. Sarana infra struktur banyak yang mengalami kerusakan. Masih tingginya angka kematian bayi dan angka kematian Ibu; Masih terdapat kasus Balita Gizi Buruk. Belum semua anak usia sekolah memiliki kesempatan memperoleh pendidikan, yaitu masih adanya anak putus sekolah yang utamanya diakibatkan kesulitan ekonomi. Besaran dana BOS masih belum mampu mencukup semua biaya yang harus ditanggung sesuai dengan kebutuhan standar per anak sekolah. Belum terpenuhinya kebutuhan perumahan layak huni bagi KK miskin. Masih tingginya jumlah penganggur dan setengah penganggur di tingkat pedesaan. Kurangnya pertumbuhan dan wirausaha baru terutama UMKMBelum optimalnya promosi budaya daerah, belum efektifnya sistem inventarisasi dan penyajian informasi mengenai jenis dan ragam budaya daerah.
P E M K A B
W O N O G I R I
Lanjutan 9.
10.
11. 12. 9. 10. 11.
Belum optimalnya pemahaman masyarakat terhadap wawasan kebangsaan serta ketahanan bangsa dan kurang optimalnya peran serta hansip / linmas dalam pelaksanaan tugas. Masih rendahnya ketahanan pangan terutama masyarakat miskin dan belum optimalnya lembaga ketahanan pangan dalam menyediakan kebutuhan pangan masyarakat. Masih terdapat jumlah penduduk dan rumah tangga miskin. Penurunan luas lahan pertanian setiap tahun dan diikuti dengan menurunnya beberapa produksi komoditas sub sektor pertanian. Belum optimalnya upaya melestarikan kawasan lindung dan kawasankawasan lainnya yang dalam kondisi kosong . Sumbangan sektor pertambangan dan penggalian terhadap PAD belum optimal. Sumbangan sektor pariwisata terhadap PAD belum optimal.
P E M K A B
W O N O G I R I
PROGRAM PRIORITAS PERTAMA DAERAH PENJABARAN DARI VISI DAN MISI SELAMA LIMA TAHUN KE DEPAN YAITU : 1. PROGRAM PENINGKATAN JALAN DAN JEMBATAN DENGAN MENGINVENTARISASI KEMBALI JALAN-JALAN DI KABUPATEN WONOGIRI SELANJUTNYA AKAN DIBUAT ROAD MAP PEMBANGUNAN JALAN SELAMA 5 TAHUN BERSERTA ANGGARAN DAN SUMBER PENDANAANNYA. MULAI PERUBAHAN APBD TAHUN 2016 PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI AKAN MENCANANGKAN PROGRAM “WONOGIRI MULUS”. 2. PROGRAM PEMELIHARAAN JALAN BERKALA TETAP DILAKUKAN SEPANJANG KERUSAKAN BERSIFAT KECIL. 3. PROGRAM PEMBANGUNAN PASAR TRADISIONAL MULAI TAHUN ANGGARAN 2017 AKAN DIBANGUN PASAR YANG SUDAH ADA DETAIL ENGINEERING DESIGN (DED). SEDANGKAN BAGI PASAR YANG BELUM DISUSUN DED NYA AKAN DIRENCANAKAN PENYUSUNANNYA UNTUK PEMBANGUNAN PASAR TAHUN BERIKUTNYA. 4. PROGRAM PEMBERDAYAAN KOPERASI, DALAM RANGKA PENINGKATAN KUALITAS KELEMBAGAAN KOPERASI, AKAN DIANGGARKAN BANTUAN HIBAH KEPADA KOPERASI RT, UNTUK ITU AKAN DISIAPKAN KELENGKAPAN PEMBERIAN HIBAH MENURUT KETENTUAN PERMENDAGRI 32 TAHUN 2011 DAN PERMENDAGRI 39 TAHUN 2012.
P E M K A B
W O N O G I R I
5. STABILITAS DAN KETERSEDIAAN PUPUK BERSUBSIDI UNTUK
MENJAMIN DISTRIBUSI PUPUK KE DAERAH AKAN DIBENTUK SEMACAM SATGAS PENGENDALI PUPUK BERSUBSIDI. 6. PROGRAM PENDUKUNG KEGIATAN SARANA DAN PRASARANA
PERTANIAN (PENGADAAN SARANA PRODUKSI PERTANIAN) UNTUK
MENINGKATKAN
PRODUKSI
DAN
PENGOLAHAN
PERTANIAN OLEH MASYARAKAT. 7. PROGRAM
PENGEMBANGAN
SENTRA
TANAMAN
LOKAL
WONOGIRI UNTUK MEWUJUDKAN WONOGIRI YANG BERDAYA SAING
MELALUI
PEMANFAATAN
SUMBERDAYA
LOKAL
SEHINGGA MEMILIKI KEMAMPUAN, KETANGGUHAN SERTA
KEUNGGULAN YANG MEMPUNYAI DAYA SAING DAERAH DAN NASIONAL.
P E M K A B
W O N O G I R I
8. PROGRAM PENYEDIAAN BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH JENJANG SD/MI/SDLB DAN SMP/MTS/SMPLB NEGERI AKAN
DISIAPKAN KONSEP SEKOLAH GRATIS. 9. PROGRAM PEMBERIAN BANTUAN ATAU HADIAH UNTUK PELAJAR BERPRESTASI. 10.PROGRAM MEMPEROLEH
UPAYA
KESEHATAN
MASYARAKAT
DERAJAT KESEHATAN YANG MERATA
UNTUK AKAN
DIBANGUN PUSKESMAS RAWAI INAP DI DAERAH PERBATASAN.
P E M K A B
W O N O G I R I
PERKEMBANGAN APBD KAB. WONOGIRI TAHUN ANGGARAN 2010 s/d 2015
Tahun Anggaran 2010 2011 2012 2013 2014 2015
Jumlah Dana Rupiah
Kenaikan Rupiah
975.920.040.936 72.290.373.403 1.236.792.581.196 260.872.540.260 1.331.062.386.715 94.269.805.519 1.510.810.153.835 179.747.767.120 1.538.385.924.687 27.575.770.852 1.942.391.139.630 404.005.214.943
% 8,00 26,73 7,62 13,50 1,83 26,26
P E M K A B
W O N O G I R I
Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Wonogiri Tahun 2011 – 2015 Tahun/
Pertumbuhan Ekonomi (persen) /
Year
Economic growth (percent)
(1)
(2)
2011
3,58
2012
5,94
2013
4,79
2014
5,26
2015
5,34
Pertumbuhan Sektor Ekonomi di Kabupaten Wonogiri Tahun 2013 – 2015 P E M K A B
W O N O G I R I
Lapangan Usaha (1) A B C D E F G H I J K
L M,N O P Q R,S,T,
Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan Pertambangan dan Penggalian Industri Pengolahan Pengadaan Listrik dan Gas Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang Konstruksi Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor Transportasi dan Pergudangan Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum Informasi dan Komunikasi Jasa Keuangan dan Asuransi Real Estat Jasa Perusahaan Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib Jasa Pendidikan Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial Jasa lainnya
2013
2014*
2015**
(4)
(5)
(6)
1,04 9,13 8,53 9,32 -1,06
0,77 9,27 8,08 4,89 7,56
3,81 3,47 5,85 -2,66 2,18
5,72 4,93
5,15 6,06
6,41 5,21
8,44 4,00 9,73 4,22 7,84 11,50 2,44
10,91 5,00 17,69 5,26 8,45 11,70 1,24
8,03 5,65 9,41 7,12 8,03 8,58 6,09
9,84 7,91 10,09
12,46 12,54 9,85
7,55 7,82 4,06
4,78
5,30
5,34
U
Produk Domestik Regional Bruto
P E M K A B
W O N O G I R I
KONDISI UMUM KECAMATAN CALON LOKASI KKN UNIVET BANGUN NUSANTARA SUKOHARJO TAHUN 2017
1. Tirtomoyo 2. Wonogiri
P E M K A B
W O N O G I R I
JUMLAH PENDUDUK BERDASAR JENIS KELAMIN DI 2 KECAMATAN LOKASI KKN Kecamatan Subdistrict
1 2
(1) Tirtomoyo Wonogiri
Jenis Kelamin/Sex Perempua Laki-Laki Jumlah n Male Total Female (2) (3) (4) 24 179 25 387 49 566 39 386 40 746 80 132
Rasio Jenis Kelamin Sex Ratio (5) 95,24 96,66
P E M K A B
W O N O G I R I
JUMLAH PRASARANA KESEHATAN DI 2 KECAMATAN LOKASI KKN Kecamatan Subdistrict
Rumah Sakit
(1) 1 Tirtomoyo 2 Wonogiri
(2)
Rumah Puskesma Klinik/Balai Posyandu Polindes Bersalin s Kesehatan (3) 1
(4) -
(5) 2 2
(6) 134 119
(7) 5
5 12
P E M K A B
W O N O G I R I
Jumlah Tenaga Kesehatan di 2 Kecamatan Lokasi KKN
Tenaga Kesehatan/Health Personnel Kecamatan Subdistrict
1 2
(1) Tirtomoyo Wonogiri
Tenaga Tenaga Tenaga Kesehatan Kebidanan Kefarmasian Lainnya (4) (5) (6) 7 7 4 3 14 18 6 5
Tenaga Medis
Tenaga Keperawatan
(2)
(3) 2 10
P E M K A B
Jumlah Penduduk dan Agama yang Dianut di 2 Kecamatan Lokasi KKN
Kecamatan
W O N O G I R I
1 2
(1) Tirtomoyo Wonogiri
Islam (2) 54 128 79 084
Protestan (3) 309 3 037
Katolik (4) 483 2 439
Hindu
Budha
Lainnya
(5)
(6)
(7)
1 14
1 84
1 -
P E M K A B
W O N O G I R I
Jumlah Keluarga dan Klasifikasi Keluarga di 2 Kecamatan Lokasi KKN
Kecamatan Subdistrict
1 2
(1) Tirtomoyo Wonogiri
Pra Sejahtera Preprospero us Family (2) 4 401 1 673
Keluarga Sejahtera Prosperous Family I
(3) 4 092 1 404
II
(4) 3 903 4 075
III
(5) 4 313 15 969
III+
(6) 538 1 170
Jumlah Total
(7) 17 247 24 291
P E M K A B
W O N O G I R I
Luas Lahan Sawah dan Jenis Pengairan di 2 Kecamatan Lokasi KKN (ha)
1 2
Kecamatan Subdistrict (1) Tirtomoyo Wonogiri
Irigasi Irrigation (2) 1 476 861
Non Irigasi Non Irrigation (3) 330 239
Jumlah Total (4) 1 806 1 100
P E M K A B
W O N O G I R I
Luas Panen Padi Sawah dan Padi Ladang di 2 Kecamatan Lokasi KKN
Kecamatan Subdistrict 1 2
(1) Tirtomoyo Wonogiri
Padi Sawah Wetland Paddy
Padi Ladang Dryland Paddy
(2)
(3) 3 768 1 408
274 200
P E M K A B
W O N O G I R I
Luas Panen Jagung, Kedelai, Kacang Tanah, Kacang Hijau, Ubi Kayu, Ubi Jalar (ha) di 2 Kecamatan Lokasi KKN Kecamatan
1 2
(1) Tirtomoyo Wonogiri
Jagung
Kedelai
(2) 982 1 253
(3) 582 -
Kacang Kacang Tanah Hijau (4) 279 1 303
(5) -
Ubi Kayu (6) 3 239 2 350
Ubi Jalar (7) 10
P E M K A B
W O N O G I R I
Luas Tanaman Perkebunan dan Jenis Tanaman di 2 Kecamatan Lokasi KKN (ha)
1 2
Kecamatan Subdistrict (1) Tirtomoyo Wonogiri
Karet
Kelapa Sawit (3) (4) 572 664 -
Kelapa
(2) -
Kopi
Lada
Kakao
(5)
(6)
(7)
18 2
1 -
-
P E M K A B
W O N O G I R I
Produksi Perikanan Tangkap dan Subsektor di 2 Kecamatan Lokasi KKN (ton) Kecamatan Subdistrict 1 2
(1) Tirtomoyo Wonogiri
Perikanan Laut Perairan Umum Marine Fisheries Inland Water 2014 2015 2014 2015 (2) (3) (4) (5) 14 14 297 302
Jumlah Total 2014 2015 (6) (7) 14 14 297 302
P E M K A B
W O N O G I R I
PETA ADMINISTRASI KECAMATAN TIRTOMOYO
P E M K A B
W O N O G I R I
Profil Kecamatan Tirtomoyo Kabupaten Wonogiri
Luas Wilayah Wilayah administrasi Lingkungan Jarak Wonogiri Ketinggian Batas wilayah - Sebelah utara - Sebelah timur - Sebelah selatan - Sebelah barat Batuwarno
: 9.301,0885 ha. : 2 Kel, 12 Desa, 135 Dusun/ :140 RW dan 389 RT. : 36 km di sebelah tenggara Kota : : : : : :
171 m dari permukaan air laut. Kecamatan Sidoharjo dan Jatiroto Kabupaten Pacitan Kecamatan Karangtengah Kecamatan Nguntoronadi dan
P E M K A B
W O N O G I R I
Hasil pertanian : Padi, padi gogo, jagung, ubi kayu, dan kacang tanah. tanaman perkebunan yang banyak dihasilkan antara lain kelapa, cengkeh, kopi, dan janggelan. Usaha Mikro Kecil Menengah : Industri batik khas Tirtomoyo, industri pembuatan genteng, mebeler, kerajinan anyaman bambu, pembuatan batu bata, wayang kulit, kerajinan benda bertuah dan batu setengah mulia yang berada di Wisata kahyangan. Industri makanan : Tahu/ tempe dan aneka makanan ringan. Potensi budaya : Campursari, kerawitan, wayang kulit, musik terbangan, qasidah, tari kakiko, tari gambyong, drumd band, dan laras madyo. Obyek wisata : Wisata alam spiritual yaitu Wisata Kahyangan di Desa Dlepih. Tempat ini ramai dikunjungi masyarakat pada saat pergantian tahun baru Islam atau Jawa untuk melakukan tirakat atau memohon doa kepada Tuhan agar keinginan dapat terkabul.
Berikut adalah nama Desa/ Kelurahan dan Dusun/ Lingkungan di Kecamatan Tirtomoyo : P E M K A B
W O N O G I R I
1. Desa Hargosari meliputi 11 Dusun yang terdiri dari: Dusun Sengon, Pagersari, Jalakan, Plumbon, Pundung, Sobo, Jajar, Beji, Watugedhe, Sedeng, Watulimo 2. Desa Dlepih meliputi 10 Dusun yang terdiri dari: Dusun Natah, Ngrejeng, Sugihan, Ngelo, Bengle, Warak, Karakan, Dlepih, Bangunsari, Sumberejo 3. Desa Wiroko meliputi 9 Dusun yang terdiri dari: Dusun Taman Wetan, Taman Kulon, Tirisan Kulon, Tirisan Wetan, Koripan, Blarakan, Dandang, Talang, Waduk 4. Desa Sukoharjo meliputi 11 Dusun yang terdiri dari: Dusun Blaraksari, Sukoharjo, Tulakan, Jati, Pule, Dadapan, Bodangung, Dalan Gedhe, Sendangsari, Ngroto, Ngandong 5. Desa Hargorejo meliputi 8 Dusun yang terdiri dari: Dusun Pucung, Pagutan, Damon, Nglorog, Paku, Ngrejo, Dawuhan, Puter. 6. Desa Sidorejo meliputi 11 Dusun yang terdiri dari: Dusun Pundungan, Tempel, Jarum, Pucungan, Sobo, Towo, Pakelan, Nglencung, Sidowayah, Kembang, Sentono
P E M K A B
W O N O G I R I
7. Desa Genengharjo meliputi 9 Dusun yang terdiri dari: Dusun Ngreping, Gudang, Geneng, Tenggar, Mujing, Nglebeng, Nglorog, Sanan, Sapen 8. Desa Girirejo meliputi 10 Dusun yang terdiri dari: Dusun Ngroto, Pengkol, Dondong, Banban, Sambeng, Jaten, Jobotlor, Jobotkidul, Temuwuh, Gedong 9. Desa Hargantoro meliputi 10 Dusun yang terdiri dari: Dusun Gunungan, Slareng, Pagah, Krandetankidul, Krandetanlor, Kaliwungu, Simpangan, Janganti, Sanggrahan, Kopen 10. Desa Tanjungsari meliputi 10 Dusun yang terdiri dari: Dusun Kaung, Sumbulan, Ngrau, Tukluk, Sokorejo, Banyuanget, Pucangsawit, Jarangan, Ploso, Kandangan 11. Desa Banyakprodo meliputi 7 Dusun yang terdiri dari: Dusun Ngasem, Padangan, Mujing, Tegalombo, Cabakan, Ngambiawar, Nglaran 12. Desa Sendangmulyo meliputi 8 Dusun yang terdiri dari: Dusun Kerjo, Klampis, Sendang, Semangin, Sumbersari, Brangkal, Ngledok, Klepu 13. Kelurahan Ngarjosari meliputi 11 Lingk. yang terdiri dari: Lingkungan Balong, Ngarjosari, Batang, Klampok, Bembem, Kajaran, Duren, Gunungkendil, Ngampel, Banaran, Kalialang 14. Kelurahan Tirtomoyo meliputi 10 Lingk. yang terdiri dari: Lingkungan Wonolopo, Bedingin, Bugel, Cangkringlor, Cangkringkidul, Tirtomoyo, Sembung, Pertinggen, Ngemplak, Dawung
P E M K A B
W O N O G I R I
PETA ADMINISTRASI KECAMATAN WONOGIRI
P E M K A B
W O N O G I R I
Profil Kecamatan Wonogiri Kabupaten Wonogiri Luas Wilayah : Wilayah administrasi : RT Ketinggian :
8.292,36 ha 6 Kel, 9 Desa, 165 RW serta 477 141 m dari permukaan air laut
Batas wilayah : - Sebelah utara : Kec. Selogiri dan Kab. Karanganyar - Sebelah timur : Kecamatan Ngadirojo - Sebelah selatan : Kec. Wuryantoro dan Bendungan Serbaguna Wonogiri - Sebelah barat : Kecamatan Selogiri
P E M K A B
W O N O G I R I
Hasil pertanian : Padi, padi gogo, jagung, ubi kayu, dan kacang tanah.
Usaha Mikro kecil Menengah : Mebeler, usaha batik khas Wonogiren, Tas kain, sangkar burung, makanan ternak. Industri makanan : Pembuatan rambak, krupuk, tahu tempe, abon, geti, industri roti. Potensi budaya : Reog Ponorogo, kerawitan, campursari, pusat belajar pranatacara, wayang kulit, sanggar tari, dan kelompok seni lainnya.
P E M K A B
Obyek wisata : Obyek Wisata Sendang Asri Waduk Gajah Mungkur Wonogiri. Tempat wisata ini berjarak hanya 7 km dari pusat Kota Wonogiri wisata andalan yang dimiliki Kecamatan Wonogiri diantaranya adalah wisata alam Gunung Gandul, Petilasan Gunung Giri di Kelurahan Giriwono, Petilasan Kaliwerak, Monumen Bedhol Desa, dan arena landasan pacu olahraga paralayang.
W O N O G I R I
Lain-lain : Kecamatan Wonogiri terus berbenah untuk menjadi sebuah kota pusat perekonomian masyarakat Wonogiri, dengan semakin banyak berdirinya pusatpusat perbelanjaan, kantor-kantor perbankan, tokotoko besar, pasar, hotel dan penginapan, perguruan tinggi, tempat wisata, pabrik.
P E M K A B
W O N O G I R I
Daftar Desa/ Kelurahan dan Dusun/ Lingkungan yang berada di Kecamatan Wonogiri : 1. Kelurahan Wonokarto meliputi 4 Lingk. yang terdiri dari: Lingkungan Wonokarto Selatan, Wonokarto Tengah, Wonokarto Barat, Wonokarto Utara, 2. Kelurahan Giripurwo meliputi 6 Lingk. yang terdiri dari: Lingkungan Kerdukepik, Gerdu, Salak, Sanggrahan, Kajen, Kedungringin 3. Kelurahan Giriwono meliputi 9 Lingk. yang terdiri dari: Lingkungan Gandul, Tungggul, Joho Kidul, Joho Lor, Seneng, Ngasinan Sendangsari, Gunungkukusan, Pucangwolu, Bendokerep 4. Kelurahan Giritirto meliputi 4 Lingk. yang terdiri dari : Lingkungan Bauresan, Cubluk, Kaloran, Sukorejo 5. Kelurahan Wuryorejo meliputi 7 Lingk. yang terdiri dari: Lingkungan Donoharjo, Jetis, Pencil, Keron Kidul, Keron Lor, Grobog, Blimbing 6. Kelurahan Wonoboyo meliputi 3 Lingk. yang terdiri dari: Lingkungan Pokoh, Jatirejo, Banaran
P E M K A B
W O N O G I R I
7. Desa Purwosari meliputi 9 Dusun. yang terdiri dari: Dusun Kebonarum, Gondangwetan, Gondang Tengah, Gondang Kulon, Sumbersari, Segawe, Wonosari, Pelem, Geneng 8. Desa Wonoharjo meliputi 10 Dusun yang terdiri dari : Dusun Ngasinan Kulon, Ngasinan Wetan, Setro, Mento, Talunombo, Gendaran, Gebang wetan, Gebang kulon, Semanding, Tulakan 9. Desa Wonokerto meliputi 11 Dusun yang terdiri dari: Dusun Timang wetan, Timang kulon, Kalibang, Plosorejo, Dungsono, Kalimati, Jaten, Malangsari, Dungrejo, Badran, Sambirejo 10. Desa Manjung meliputi 10 Dusun yang terdiri dari: Dusun Purwosari, Banyak, Manjungwetan, Manjung kulon, Kendil, Tempurejo, Bulurejo, Grogolan, Jambe, Dungrejo 11. Desa Purworejo meliputi 7 Dusun yang terdiri dari: Dusun Semin kulon, Semin wetan, Sumberjo, Mundu, Banjardowo, Ngantup, Jatibedug 12. Desa Sendang meliputi 12 Dusun yang terdiri dari: Dusun Kedungareng, Sendang, godean, Bendorejo, Jajar, Selopukang, Gondanglegi, Nglegong, Kolotoko, Sokogunung, Kembang, Prampelan
P E M K A B
W O N O G I R I
13. Desa Pokoh Kidul meliputi 13 Dusun yang terdiri dari : Dusun Pengkol, Karangtalun, Gudang, Kajar, Norogo, Jurug, Sidarjo, Pule, Kebyuk, Gayam, Perumahan, Petir, Blembem 14. Desa Bulusulur meliputi 6 Dusun yang terdiri dari: Dusun Lemahireng, Bulusulur, Bulusari, Kedungsono, Klemut, Malangsari 15. Desa Sonoharjo meliputi 12 Dusun yang terdiri dari: Dusun Ngasem kulon, Ngasem wetan, Ngasem tengah, Tanggung kulon, Tanggung wetan, Jatinom, Klumpit, Pugut, Wiro, Mlokolegi, Bakulan, Inden
P E M K A B
W O N O G I R I
8. Desa Selomarto meliputi 10 Dusun yang terdiri dari : Dusun Selowoyo, Gluto, Losari, Selomarto, Kedungrejo, Godang, Sumberejo, Kayuapak, Banceran, Ketro 9. Desa Bumiharjo meliputi 8 Dusun yang terdiri dari : Dusun Senggomo, Dawung, Tukul, Mengger, Gobeh, Karangrejo, Sumberingin, Cungkrung 10. Desa Tukulrejo meliputi 9 Dusun yang terdiri dari : Dusun Pengkol, Kajang, Ketro, Bakalan, Kandangan, Bibit, Jaten, Kedokan, Duren 11. Desa Ngancar meliputi 8 Dusun yang terdiri dari: Dusun Ngancar, Karangasem, Dungringin, Dungbendo, Jetis, Petir, Tapan, Glonggong. 12. Desa Sejati meliputi 11 Dusun yang terdiri dari: Dusun Sejati, Jurutengah, Tangkluk, Karangasem, Saratan, Tukluk, Turi, Gunungwiyu, Tulakan, Turi, Glagahan 13. Desa Platarejo meliputi 8 Dusun yang terdiri dari: Dusun Ngampohan, Watuireng lor, Watuireng kidul, Platarejo, Platar, Nawangan Lor,Nawangan kidul, Ngudal 14. Desa Tirtosworo meliputi 12 Dusun yang terdiri dari: Dusun Talunombo, Manggung, Darmosito, Simpar, Tlogobandung, Ngampel, Mongkosuwit, Klego, Nglemplak, Tangkluk, Gebang, Banyuuripan 15. Desa Sendangagung meliputi 9 Dusun yang terdiri dari : Dusun Dungringin, Balepanjang, Telon, Teleng, Pendem Wetan, Pendem Kulon, Serenan, Danan, Kepek. 16. Desa Tawangharjo meliputi 10 Dusun yang terdiri dari: Dusun Pangkah, Jatiharjo, Pesto, Wonokriyo, Dringo, Tawangharjo, Ngrangkungwetan, Ngrangkung Kulon, Mojosawit, Ngluweng
P E M K A B
W O N O G I R I
Catatan : Data diolah dari beberapa sumber, terutama dari Buku Wonogiri Dalam Data Tahun 2016, dan dari data teknis yang disajikan oleh OPD terkait di lingkungan Pemerintah Kabupaten Wonogiri.
P E M K A B
W O N O G I R I
PENUTUP ✓ Demikian Selayang Pandang Kabupaten Wonogiri ini kami sampaikan semoga dapat menjadi bekal bagi para Mahasiswa yang akan melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Lingkungan Kabupaten Wonogiri. ✓ Untuk memperoleh gambaran yang lebih jelas dan riil, disarankan untuk dilakukan survey pendahuluan sesuai dengan lokasi yang telah ditetapkan.
P E M K A B
W O N O G I R I PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI
P E M K A B
W O N O G I R I
Alun alun Krida Bakti
P E M K A B
W O N O G I R I
Waduk Gajah Mungkur saat kondisi air penuh
P E M K A B
W O N O G I R I
Waduk Gajah Mungkur saat musim kemarau
P E M K A B
W O N O G I R I
Kondisi Kekeringan di Wilayah Selatan Wonogiri pada Musim Kemarau
P E M K A B
W O N O G I R I
Kondisi Kekeringan di Wilayah Selatan Wonogiri pada Musim Kemarau
P E M K A B
W O N O G I R I
Seni Tari Ketek Ogleng
P E M K A B
W O N O G I R I
Wisata Spiritual Kahyangan Tirtomoyo
P E M K A B
W O N O G I R I
Wisata Spiritual Kahyangan Tirtomoyo
P E M K A B
W O N O G I R I
Pengrajin Batu Akik Tirtomoyo