72
Petunjuk Pemakaian Sistem
Petunjuk pemakaian sistem dilampirkan dan dijelaskan, sebagai berikut : 1. Layar Login
Gambar 1 Tampilan Layar Menu Awal
Pada halaman ini, muncul menu utama, yaitu Beranda, Galeri, dan Daftar. Menu Sejarah, Visi dan Misi, Tupoksi, Lokasi Rawan, dan Kontak merupakan menu tambahan yang memberikan informasi pendukung terkait Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan.
73
Halaman login pada website Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan ini akan ditemui oleh user ketika pertama kali memasuki situs ini. Agar user dapat mengakses website lebih lanjut, maka user harus melakukan login terlebih dahulu sebagai admin, member, atau pegawai. Apabila, user belum memiliki akun, maka dibuat terlebih dahulu pada menu Daftar. 2. Layar Home (Admin)
Gambar 2 Tampilan Layar Home Admin
Layar Home Admin ini akan tampil setelah user berhasil melakukan login sebagai Admin. Menu utama yang ada pada halaman ini adalah Beranda, Data, dan Logout. Pada menu Data, terdapat submenu
74
Data Mobil, Data Alat, Data Pegawai, dan Data Keluhan, yang masingmasing halamannya memiliki menu insert. Menu Logoutdipilih jika useringin keluar dari hak akses website Admin.
3. Layar Data Mobil
Gambar 3 Tampilan Layar Data Mobil
Layar Data Mobil menampilkan tabel yang menjelaskan tentang spesifikasi mobil milik Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan, seperti
Kode Mobil, Nama Pegawai, Jenis Mobil, Merk Mobil, No.
Polisi, Keterangan STNK, dan Action (tindakan).
75
4. Layar Data Alat
Gambar 4 Tampilan Layar Data Alat
Layar Data Alat menampilkan tabel yang menjelaskan tentang spesifikasi alat-alat milik Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan, seperti
Kode Alat, Nama Pegawai, Jenis Alat, Jumlah Baik, Jumlah
Buruk, Keterangan, dan Action (tindakan).
76
5. Layar Data Pegawai
Gambar 5 Tampilan Layar Data Pegawai
Layar Data Pegawai menampilkan tabel yang menjelaskan rincian informasi pegawai Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan, seperti Kode Pegawai, TeleponPegawai, Jabatan, Nama Pegawai, Alamat Pegawai, dan Action (tindakan).
77
6. Layar Keluhan
Gambar 6 Tampilan Layar Data Keluhan
Layar Data Keluhan menampilkan tabel yang menjelaskan tentang rincian keluhan apabila terjadi kerusakan atau disfungsi alat-alat dan mobil milik Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan, seperti Kode Keluhan, Nama Alat, No. Mobil, Nama Pegawai, Keterangan Keluhan, dan Action (tindakan).
78
7. Layar Insert Data Mobil
Gambar 7 Tampilan Layar Insert Data Mobil
Layar Insert Mobil ini akan muncul apabila menu Insert Mobil pada halaman Data Mobil diklik. Pada halaman ini, user (Admin) dapat memasukkan data mobil dengan mengisi form Insert mobil.
79
8. Layar Insert Data Alat
Gambar 8 Tampilan Layar Insert Data Alat
Layar Insert Alat ini akan muncul apabila menu Insert Alat pada halaman Data Alat diklik. Pada halaman ini, user (Admin) dapat memasukkan data alat dengan mengisi form Insert Alat.
80
9. Layar Insert Data Pegawai
Gambar 9 Tampilan Layar Insert Data Pegawai
Layar Insert Pegawai ini akan muncul apabila menu Insert Pegawai pada halaman Data Pegawai diklik. Pada halaman ini, user (Admin) dapat memasukkan data Pegawai dengan mengisi form Insert Pegawai.
81
10. Layar insert Data Keluhan
Gambar 10 Tampilan Layar Insert Data Keluhan
Layar Insert Keluhan ini akan muncul apabila menu Insert Keluhan pada halaman Data Keluhan diklik. Pada halaman ini, user (Admin) dapat memasukkan rincian keluhan kerusakan alat-alat dan mobil dengan mengisi form Insert mobil.
82
11. Layar Home (Pegawai)
Gambar 11 Tampilan Layar Home Pegawai
Layar Home Pegawai ini akan tampil setelah user berhasil melakukan login sebagai Pegawai. Menu utama yang ada pada halaman ini adalah Beranda, Data, Jadwal, SPK, Pemberitahuan, dan Logout. Menu Jadwal berisikan keterangan waktu, kapan pemeliharaan alat dan mobil Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan harus dilakukan. Pada menu SPK (Surat Perintah Kerja), terdapat submenu SPK Pengadaan dan SPK Pengambilan. Halaman Pemberitahuan akan terkait dengan aplikasi ‘alert’ yang menjadi reminder untuk para pegawai. Menu Logoutdipilih jika useringin keluar dari hak akses website Admin.
83
12. Layar SPK Pengadaan
Gambar 12 Tampilan Layar SPK Pengadaan
Halaman SPK Pengadaan menampilkan tabel yang berisi rincian keterangan Surat Perintah Kerja, yaitu tentang Kode SPK Pengadaan, Nama Pegawai, Nama SPK Pengadaan, Tgl SPK Pengadaan, Status, Keterangan, File, dan Aksi. Pada halaman ini, terdapat fitur upload download SPK Pengadaan yang bertujuan sebagai fasilitas pengiriman SPK antar pegawai. Kolom Status menjelaskan apakah SPK diterima atau ditolak. Terdapat pula menu Insert SPK Pengadaan.
84
13. Layar Insert SPK Pengadaan
Gambar 13 Tampilan Layar Insert SPK Pengadaan
Halaman Insert SPK Pengadaan ini akan muncul setelah user meng-klik menu Insert SPK Pengadaan yang terdapat pada halaman SPK Pengadaan. Pada halaman ini, biasanya user (pegawai) yang melakukan kegiatan insert agar setiap SPK Pengadaan yang ada, dapat dicatat detailnya ke dalam basisdata dan ditampilkan pada halaman SPK Pengadaan.
85
14. Layar Update SPK Pengadaan
Gambar 14 Tampilan Layar Update SPK Pengadaan
Pada layar Update SPK Pengadaan ini ditampilkan fasilitas update atau untuk melakukan perubahan, yang dapat dilakukan oleh user (pegawai) apabila dirasa terdapat ketidaksesuaian pada detail keterangan SPK Pengadaan yang sudah diinsert sebelumnya.
86
15. Layar SPK Pengambilan
Gambar 15 Tampilan Layar SPK Pengambilan
Halaman SPK Pengambilan menampilkan tabel yang berisi rincian keterangan Surat Perintah Kerja, yaitu tentang Kode SPK Pengambilan, Nama Pegawai, Nama SPK Pengambilan, Tgl SPK Pengambilan, Status, Keterangan, File, dan Aksi. Pada halaman ini, terdapat fitur upload download SPK Pengambilan yang bertujuan sebagai fasilitas pengiriman SPK antar pegawai. Kolom Status menjelaskan apakah SPK diterima atau ditolak. Terdapat pula menu Insert SPK Pengambilan.
87
16. Layar Insert SPK Pengambilan
Gambar 16 Tampilan Layar Insert SPK Pengambilan
Halaman Insert SPK Pengambilan ini akan muncul setelah user meng-klik menu Insert SPK Pengambilan yang terdapat pada halaman SPK Pengambilan. Pada halaman ini, biasanya user (pegawai) yang melakukan kegiatan insert agar setiap SPK Pengambilan yang ada, dapat dicatat detailnya ke dalam basisdata dan ditampilkan pada halaman SPK Pengambilan.
88
17. Layar Update SPK Pengambilan
Gambar 17 Tampilan Layar Update SPK Pengambilan
Pada layar Update SPK Pengambilan ini ditampilkan fasilitas update atau untuk melakukan perubahan, yang dapat dilakukan oleh user (pegawai) apabila dirasa terdapat ketidaksesuaian pada detail keterangan SPK Pengambilan yang sudah diinsert sebelumnya.
89
18. Layar Jadwal
Gambar 18 Tampilan Layar Jadwal
Pada halaman ini akan ditampilkan jadwal pemeliharaan alat-alat dan mobil pemadam yang dapat dilihat oleh seluruh pegawai. Aplikasi ‘Sistem Alert’ akan berjalan sesuai data yang ada pada halaman Jadwal ini.
90
19. Layar Insert Jadwal
Gambar 19 Tampilan Layar Insert Jadwal
Pegawai Sarana dan Operasional yang biasanya melakukan insert data melalui layar Insert Jadwal ini, yang kemudian akan ditampilkan pada layar Jadwal.
91
20. Layar Pemberitahuan
Gambar 20 Tampilan Layar Pemberitahuan
Pada layar pemberitahuan ini, akan ditampilkan detail keterangan mengenai pemberitahuan kapan alat atau mobil harus diservis, diganti atau mendapatkan tindakan yang lainnya, yang akan dijelaskan pada kolom Isi. Terdapat 5 kolom pada tabel pemberitahuan, yaitu : Kode Pemberitahuan, Status, Isi, Tanggal, dan Action.
92
21. Layar Insert Pemberitahuan
Gambar 21 Tampilan Layar Insert Pemberitahuan
Pada Halaman Insert Pemberitahuan, pegawai dapat melakukan insert data Pemberitahuan apabila terdapat keluhan pada alat atau mobil agar segera mendapatkan tindakan perbaikan atau pergantian. Hasil insert tersebut akan tampil pada layar Pemberitahuan dan basisdata tanggal servis akan tehubung ke aplikasi alert yang berfungsi sebagai reminder/ pengingat.
93
22. Layar Update Pemberitahuan
Gambar 22 Tampilan Layar Update Pemberitahuan
Pada halaman Update Pemberitahuan, pegawai dapat melakukan pengubahan data Pemberitahuan apabila terdapat ketidaksesuaian pada saat melakukan insert data.
94
23. Layar Sistem Alert
Gambar 23 Tampilan Layar Sistem Alert
Aplikasi Sistem Alert ini diterapkan pada desktop beberapa pegawai yang terkait dengan proses pemeliharaan alat dan mobil Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan. Pada Layar Sistem Alert, pegawai dapat menetapkan atau memasukkan jadwal servis alat dan mobil dengan mengesetwaktu, tanggal dan bulan. Sistem alert ini juga dapat muncul tanpa harus mengeset secara manual jadwal servisnya, tetapi secara otomatis muncul.
95
24. Layar Cek Jadwal
Gambar 24 Tampilan Layar Cek Jadwal
Apabila ada jadwal servis, maka akan muncul kotak dialog dan suara yang berfungsi untuk mengingatkan pegawai, yang muncul seminggu sebelum tindakan servis harus dilakukan.
Gambar 25 Tampilan Layar Isi Alert