PERANAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN JASA PELAYANAN MATRIX ( STUDI KASUS KARYAWAN BANK UOB BUANA)
SKRIPSI
Nama
: Sudarningsih
Nim
: 43108120165
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA 2011
PERANAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN JASA PELAYANAN MATRIX ( STUDI KASUS KARYAWAN BANK UOB BUANA)
SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi
Disusun oleh :
Nama
: Sudarningsih
NIM
: 43108120165
Jurusan
: MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MERCU BUANA 2011
i
LEMBAR PERNYATAAN
Yang bertanda tangan di bawah ini,
Nama
: Sudarningsih
NIM
: 43108120165
Program studi : Manajemen Strata - 1
Dengan ini menyatakan bahwa hasil penulisan Skripsi yang saya buat ini merupakan hasil karya sendiri dan benar keaslianya. Apabila ternyata dikemudian hari penulisan Skripsi ini merupakan hasil plagiat atau penjiplakan terhadap karya orang lain, maka saya bersedia mempertanggungjawabkan sekaligus bersedia menerima sanksi berdasarkan aturan tata tertib di Universitas Mercubuana.
Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar – benarnya.
Penyusun,
Sudarningsih
ii
LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI
Nama
: Sudarningsih
NIM
: 43108120165
Program Studi
: Management Strata - 1
Judul Skripsi
: PERANAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN JASA PELAYANAN MATRIX ( STUDI KASUS KARYAWAN BANK UOB BUANA)
Tanggal Ujian Skripsi
: 17 Maret 2011
Disahkan oleh, Pembimbing,
(H. Arief Bowo Prayoga K,SE, MM) Tanggal :
Dekan,
Ketua Program Studi
(H. Arief Bowo Prayoga K,SE, MM) Tanggal :
(Dr.Enny Ariyanto SE. M,Si) Tanggal
iii
LEMBAR PENGESAHAN DEWAN PENGUJI SKRIPSI PERANAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN JASA PELAYANAN MATRIX ( STUDI KASUS KARYAWAN BANK UOB BUANA)
Dipersiapkan dan Disusun oleh : Sudarningsih 43108120165
Telah dipertahankan didepan Dewan penguji pada tanggal 17 Maret 2011 dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk di terima
Susunan Dewan Penguji Ketua Penguji / Pembimbing Skripsi
(H. Arief Bowo Prayoga K,SE, MM)
Anggota Dewan Penguji
(
Dra.Aty Herawati,M.SI
Anggota Dewan Penguji
( Moch.Rizki,BBA.MBA )
iv
)
KATA PENGANTAR
Segala puji hanya milik Allah Rabb semesta alam atas segala taufiq, hidayah serta segala nikmat yang tidak dapat terhitung dengan komputer canggih dizaman tercanggih sekalipun. Sholawat dan salam semoga tercurah kepada Nabi Muhammad SAW yang telah menuntun umat dari jalan yang primitif menuju zaman edukatif yang penuh dengan segala kemajuan dan perkembangannya. “ PERANAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN JASA PELAYANAN MATRIX ( STUDI KASUS KARYAWAN BANK UOB BUANA) adalah judul yang telah penulis selesaikan sebagai prasyarat guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi, yang mana pada proses pembuatan dan penulisannya banyak sekali didukung oleh banyak pihak. Untuk itu dalam kesempatan yang ada dihalaman ini penulis ingin menyampaikan penghargaan yang setinggi-tingginya dan rasa terima kasih yang tak terhingga kepada : 1. ALLAH SWT yang telah memberikan rahmat-Nya serta kekuatan jasmani dan rohani, memberi Cintanya tanpa batas dan tanpa henti-hentinya sehingga dapat terselesaikan tugas akhir ini. 2. Kepada Bapak H. Probosutedjo, selaku Ketua Yayasan Menara Bhaksti Universitas Mercu Buana, Jakarta 3. Bapak Dr. Ariestyanto Nugroho Selaku Rektor Universitas Mercu Buana 4. Bapak. Dr. Enny Ariyanto, SE. Msi. Selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Mercu Buana
v
5. Bapak H. Arief Bowo Prayoga K,SE , MM. selaku Ketua Jurusan Manajemen S1 Universitas Mercu Buana. 6. Bapak H. Arief Bowo Prayoga K,SE , MM. selaku dosen pembimbing yang telah memberi saran, dukungan dan masukan yang berguna serta memacu motivasi penulis untuk menyelesaikan skripsi ini 7. Selaku Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Mercu Buana, yang telah memberikan bekal lmu kepada penulis selama mengikuti pendidikan di universitas Mercu Buana. 8. Para Karyawan perpustakaan yang telah sedia melayani referensi buku dalam penyusunan skripsi penulis 9. Kepada orang tua tercinta yang selalu setia mendampingi penulis, memberikan dorongan baik moril maupun material, dan tak henti-hentinya selalu memanjatkan doa yang tulus utuk penulis 10. Untuk Seluruh Karyawan Pt. Indosat yang telah membantu penulis 11. Untuk Seluruh Karyawan UOB Buana yang telah membantu dan memberikan bekal ilmu dalam menjalankan penyusunan skripsi 12. Untuk anak-anak angkatan 2009 Manajemen (S1), semoga masih tetap semangat. Penulis menyadari bahwa skripsi ini belumlah begitu sangat sempurna sehubungan berbagai keterbatasan dan kemampuan penulis, baik kemampuan akademik maupun kemampuan analisisnya. Untuk itu, penulis dengan segala kerendahan hati mengharapkan kritik dan saran bagi pembaca guna meyempurnakan isi dari skripsi ini. Akhir kata penulis vi berharap semoga skripsi ini bermanfaat khusus nya bagi penulis dan umumnya untuk semua pembaca vi
Jakarta, 17 Maret 2011 Penulis
Sudarningsih
vii
ABSTRAK Skripsi ini membahas bagaimana Peranan promosi penjualan terhadap minat beli jasa pelayanan Matrix studi kasus karyawan Bank UOB Buana. Data diperoleh melalui survey dengan menyebarkan kuesioner kepada 30 pengguna jasa Matrix pada karyawan UOB Buana Pusat Divisi Card Center, yang berada disekitar Hall depan UOB Plaza. Tekhnik pengambilan sampel yang digunakan adalah koefisien korelasi dan koefisien determinasi. Hasil pengujian hipotesis menunjukan terdapat pengaruh positif dan signifikan hubungan yang sedang dan dua arah.Promosi penjualan dapat meningkatkan minat beli konsumen .
Kata Kunci : Promosi Penjualan dan Minat Beli Konsumen
viii
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ..................................................................................................... i LEMBAR PERNYATAAN KARYA SENDIRI ....................................................... ii LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI .......................................................................iii LEMBAR PENGESAHAN DEWAN PENGUJI ..................................................... iv KATA PENGANTAR ................................................................................................. v ABSTRAK .................................................................................................................viii DAFTAR ISI .............................................................................................................. ix DAFTAR TABEL ...................................................................................................... xii
BAB I
PENDAHULUAN ......................................................................................... 1 1.1
Latar Belakang Masalah ........................................................................ 1
1.2
Perumusan Masalah ............................................................................... 3
1.3
Pembatasan Masalah.............................................................................. 3
1.4
Tujuan Penelitian .................................................................................. 4
1.5
Manfaat penelitian ................................................................................. 4
BAB II LANDASAN TEORI .................................................................................... 5 2.1
Pengertian Pemasaran ............................................................................. 5
2.2
Pengertian Pemasaran Jasa...................................................................... 7
2.3
Empat Karakteristik Pemasaran Jasa ...................................................... 8
2.4
Bauran Pemasaran Jasa ........................................................................... 9
ix
2.5
Pengertian Promosi ............................................................................... 11 2.5.1 Pengertian Promosi Penjualan ................................................... 14
2.6
Pengertian Minat Beli ........................................................................... 21
BAB III METODE PENELITIAN.......................................................................... 27 3.1 Obyek Penelitian .................................................................................... 27 3.1.1
Gambaran Umum Perusahaan................................................... 27
3.1.2
Visi, Misi, Motto dan Nilai PT. Indosat Tbk ............................ 37
3.1.3
Bidang Usaha Perusahaan……................................................ . 40
3.1.4
Pelaksanaan Promosi Penjualan PT. Indosat, bk................. 46
3.2
Desain Penelitian ................................................................................ 50
3.3
Hipotesis .............................................................................................. 50
3.4
Variabel Dan Skala Pengukuran .......................................................... 50
3.5
Metode Pengumpulan Data…………………………........................ . 53
3.6
Jenis Data…………………………………………………………..... 54
3.7
Populasi Dan Sampel……………………………………………… ... 54
3.8
Metode Analisis Data……………………………………………… .. 55 3.8.1 Analisi Deskriptif…………………………………………… ...... 55 3.8.2 Analisis Kuantitatif……………………………………………. ... 55
BAB IV Hasil Penelitian Dan Pembahasan............................................................ 58 4.1 Analisis Statistik Deskriptif ..................................................................... 58 4.1.1 Karakteristik Responden................................................................ 59 4.1.2 Analisis Deskriptif Promosi Penjualan .......................................... 61
x
4.1.3 Analisis Deskriptif Minat Beli Konsumen .................................... 71 4.2 Analisis Kuantitatif .................................................................................... 76 4.2.1 Analisis Korelasi Rank Spearman ................................................. 76 BAB V PENUTUP .................................................................................................... 78 5.1 Kesimpulan ....................................................................................... 78 5.2 Saran ................................................................................................. 79 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN DAFTAR RIWAYAT HIDUP
xi
DAFTAR TABEL
3.1. Variabel dan pengukurannya …………………………………………........................ 52 3.2. Interpretasi Terhadap Nilai r Hasil Analisis Koefisien Korelasi……...............
57
4.1. Jawaban Responden Tentang Jenis Kelamin ………………………………..
60
4.2. Jawaban Responden Tentang Usia Responden ……………………… …….. 60 4.3. Jawaban Responden Tentang Pendidikan Terakhir…………………………..
61
4.4. Jawaban Responden Tentang Kartu perdana Matrix diberikan secara gratis dan dapat memilih nomor berlangganan..................................... ......... 62 4.5. Jawaban Responden Tentang Indosat Memberikan Kupon hadiah
setelah mengajukan berlangganan matrix yang dapat ditukarkan dengan hadiah.................................................................................................................................. 62 4.6. Jawaban Responden Tentang Matrix memberikan biaya abodemen yang
relatif murah dibanding provider lain............................................................................. 63 4.7. Jawaban Responden Tentang Dalam setiap event atau kegiatan Matrix selalu membagi-bagikan merchandise atau souvenir kepada para
pengguna
Matrix…………………………………………………………………………………… 63 4.8. Jawaban Responden Tentang Jika Staterpack Matrix rusak atau
hilang pelanggan dengan mudah menganti Staterpack yang baru dengan datang ke gerai indosat............................................................... 64 4.9. Jawaban Responden Tentang Matrix memberikan paket untuk tarif
telepon dan SMS dengan biaya yang relatif rendah ................................... 65 4.10. Jawaban Responden Tentang Adanya promosi seperti diskon
atau hadiah mempengaruhi saya menggunakan Matrix.............................. 65 4.11. Jawaban Responden Tentang Acara (event) khusus yang diadakan
Indosat membuat saya tertarik mengunjungi event dari Indosat......... ................ 66 4.12. Jawaban Responden Tentang Matrix sering mengadakan expo
digedung perkantoran guna meningkatkan penjualan................................. 67
xii
4.13. Jawaban Responden Tentang Brosur Matrix sangat mencerminkan
eksekutif muda……………...............................................................
67
4.14. Jawaban Responden Tentang Ringkasan Analisis Deskriptif Promosi Penjualan ……….................................................................
68
4.15. Jawaban Responden Tentang Berminat memilih Matrix karena kebutuhan berkomunikasi dan berbisnis...............................................
71
4.16. Jawaban Responden Tentang Berminat memilih Matrix karena sejak pertama mengunakan seluler anda sudah menggunakan Indosat dan tidak merasa kecewa........................................................... 72 4.17. Jawaban Responden Berminat memilih Matrix karena dilingkungan sekitar anda lebih banyak menggunakan Matrix......................................... 72 4.18. Jawaban Responden Tentang Berminat memilih Matrix karena pada saat EXPO Sales Promotion Girls ( SPG ) ramah dan meyenangkan…….………............................................................... .. 73 4.19. Jawaban Responden Tentang Berminat memilih Matrix karena anda merasa Indosat lebih baik dibanding provider lain.................. ............ 4.20. Jawaban Responden Ringkasan Analisis Deskriptif Minat beli Konsumen...................…..................................................................
75
4.21. Jawaban Responden Tentang Output SPSS Korelasi Rank Spearman.....…….………...................................................................
xiii
76
74