PENGANTAR ILMU PERTANIAN (IPB 107), SKS =2(2-0)
Pengantar Ilmu Pertanian
1
TOPIK 2 : SAINS DAN PERTANIAN TIK : Setelah mengikuti kuliah ini, anda dapat menjelaskan Sains dan Pertanian.
Pengantar Ilmu Pertanian
2
Pengetahuan muncul karena pengalaman
@ empirisme (Yunani: empeira Î pengalaman) @ Dalam pengembangan pengetahuan, pengalaman diperlukan untuk mendukung atau menolak kebenaran suatu pendapat (pendapat dinyatakan gugur bila kenyataan tidak sesuai) Pengantar Ilmu Pertanian
3
DARI PENGALAMAN MENJADI PENGETAHUAN Secara tidak sengaja Pengetahuan membuat api ¾ memasak makanan (menjadi edible) ¾ menjadikan lahan untuk bercocok tanam (perladangan berpindah)
Dari jampi-jampi menjadi ramuan obat Pengantar Ilmu Pertanian
4
PENGETAHUAN BERUBAH MENJADI SAINS Pengetahuan-ilmu-sains Sains (Science); (Yunani; Scire = mengetahui) ¾ Cara-cara untuk mengetahui. ¾ Kumpulan pengetahuan yang telah mengalami pemerian, penggolongan, dan pendefinisian untuk menemukan berbagai keteraturan hubungan diantara berbagai butir pengetahuan di dalamnya yang berlaku secara umum (ilmu pengetahuan). Pengantar Ilmu Pertanian
5
Ilmu Pengetahuan Sederhana: Rasa keingintahuan ¾ 10 ribu tahun yang lalu (Neolitikum): tanda-tanda perkembangan pengetahuan menjadi sains di Timur Tengah ¾ penggunaan sehari-hari ¾ pemuas rasa keingintahuan (mempertanyakan sesuatu yang teramati di sekitar) ¾ Pengetahuan terhadap hewan & tumbuhan (Ilmu Hayat) Pengantar Ilmu Pertanian
6
Pengetahuan Melambangkan & Menamakan Bilangan Perubahan
hidup dari mengumpulkan & berburu menjadi kegiatan menghasilkan (pemahaman mencacah banyaknya benda) Aritmetika Batu kapur utk menghitung “calculo” (Yunani); calculate, kalkulus Cara menamakan bilangan pd suku primitif (pemakaian bilangan dasar) Pengantar Ilmu Pertanian
7
Mengukur Sudut untuk Menentukan Letak Benda Langit Benda
langit untuk pengukur waktu (peredaran bulan 29.5 hari) Benda langit untuk menentukan arah di ruang terbuka Astronomi Astrologi Pengantar Ilmu Pertanian
8
Kegiatan Dalam Ilmu Pengetahuan
Pengetahuan & Sains ¾ Hewan memiliki otak untuk mengingat (sebagai pengalaman) ¾ Manusia; pengalaman dirangkai menjadi kumpulan pengetahuan yg saling kait-mengait. Dikembangkan pengetahuan baru (Sains atau ilmu pengetahuan) Ilmu-ilmu pertanian sebagai ilmu empirik ¾ Budidaya tanaman & pemeliharaan hewan berasal dari pengalaman (Contoh:reproduksi pohon kurma secara seksual) ¾ Pengalaman dihimpun menjadi ilmu terapan (cirinya dapat diterangkan dengan ilmu dasar) ¾ Pengetahuan tg alam ---- Biologi---Kimia-----Fisika ¾ Ilmu pertanian yg berkaitan dengan perilaku manusia diterangkan oleh ilmu ekonomi & ilmu sosial Pengantar Ilmu Pertanian
9
KEGIATAN PERTANIAN Usaha pertanian: kegiatan menyadap energi surya menjadi energi kimia (fotosintesis) Hasil fotosintesis menjadi bag. Tumbuhan & hewan (bahan makanan, sandang, papan, sumber energi, bahan baku industri) Ilmu pertanian mencakup: ilmu tanah, tata air, cuaca & iklim (kelompok ilmu-ilmu lingkungan kehidupan & budidaya) Kelompok budidaya: budidaya tanaman/agronomi, hortikultura, budidaya hutan, budidaya ternak, budidaya perairan, proteksi tanaman, kedokteran hewan, keteknikan kelautan, keteknikan pertanian Pengantar Ilmu Pertanian
10
Hasil usaha pertanian digunakan langsung sbg pangan & pakan ¾ ilmu gizi masy. & sumberdaya keluarga ¾ ilmu makanan ternak, ilmu pakan Tidak digunakan secara langsung (harus tahan lama, mudah dicerna, bergizi tinggi, kadar metabolit sekunder tinggi) ¾ teknologi pangan & gizi ¾ Bioteknologi ¾ Mikrobiologi Perilaku & sikap manusia penggeraknya ¾ Ekonomi pertanian ¾ Sosiologi pedesaan ¾ Komunikasi pertanian Pengantar Ilmu Pertanian
11
KONSEP EKOSISTEM DALAM PERWILAYAHAN PERTANIAN MANUSIA DAN LINGKUNGANNYA
Pengantar Ilmu Pertanian
12
MANUSIA DAN LINGKUNGANNYA • Dalam mempertahankan hidup di dunia, manusia berinteraksi dengan lingkungannya • Ekosistem : hubungan saling mempengaruhi antara makhluk hidup dengan lingkungannya
Pengantar Ilmu Pertanian
13
AQUARIUM SEBAGAI EKOSISTEM
EKOSISTEM
BIOTIK
+
ABIOTIK
¾ Lingkungan biotik : Komponen hidup Misal : hewan, tumbuhan Lingkungan abiotik : komponen tak hidup Misal : air, tanah, batu, udara Pengantar Ilmu Pertanian
14
¾ Dalam ekosistem, tumbuhan hijau berperan sbg penghasil energi FOTOSINTESIS ¾ Energi digunakan tumbuhan utk membentuk KH protein ¾ Tumbuhan penghasil KH
PRODUSEN
¾ Herbivora
KONSUMEN PRIMER
¾ Karnivora
KONSUMEN SEKUNDER
¾ Pemakan kons. Sekunder
KONSUMEN TERSIER
¾ RANTAI MAKANAN : Hubungan peristiwa makan-memakan antar makhluk hidup dalam ekosistem Pengantar Ilmu Pertanian
15
EKOSISTEM KEADAAN MANTAP ® Komponen makhluk hidup dalam ekosistem membentuk masyarakat komunitas ® Komunitas klimaks : Kondisi ekosistem mantap, setelah mengalami perubahan dari waktu ke waktu. Kebakaran hutan beruntun menyebabkan tumbuhan beragam berubah menjadi tumbuhan tunggal Contoh : hutan pinus merkusii di Takengon & Danau Toba, hutan Acasia dan Eucalyptus di Australia Pengantar Ilmu Pertanian
16
EKOSISTEM YANG MENYANGKUT MANUSIA 9 Manusia tergolong makhluk omnivora 9 Interaksi manusia dg ekosistem bersifat khas : Perubahan kesetimbangan ekosistem dipengaruhi oleh usaha manusia mengendalikan lingkungan hidupnya 9 Bentuk usaha manusia mengendalikan lingkungan tergantung tingkat perkembangan pemikirannya Misal : berburu meramu beternak
ladang berpindah pertanian
Pengantar Ilmu Pertanian
17
KEMAJUAN TEKNOLOGI ANCAMAN THD KESETIMBANGAN EKOSISTEM
Pertambahan populasi penduduk Bertambahnya populasi penduduk mengurangi lahan pertanian krn bertambahnya tempat pemukiman dan sarana perhubungan Pertambahan populasi diiringi erosi tanah, pencemaran lahan, perairan, udara, kerusakan bumi meningkat
Pengantar Ilmu Pertanian
18
Kemajuan Teknologi • Teknologi baru yg tidak ramah lingkungan menyebabkan kerusakan bumi • Contoh : CFC (Chloro Fluoro Carbon) menyebabkan bocornya lapisan ozon • Lapisan ozon bocor menyebabkan hilangnya pelindung bumi dr sinar ultra violet yg berbahaya bagi kesehatan manusia • Kemajuan teknologi hrs memperhitungkan dampak thd kesetimbangan ekosistem bumi
Pengantar Ilmu Pertanian
19
LATAR BELAKANG KEHIDUPAN MAHASISWA PERTANIAN ¾ Mahasiswa IPB harus memahami : - Arti pertanian (sempit-luas) - Konsep pertanian - Ruang lingkup pertanian ¾ Mahasiswa perlu pengalaman tentang cakrawala pertanian sebagai bentuk usaha yg dapat menghasilkan laba
Pengantar Ilmu Pertanian
20