PENEGAKAN HUKUM TERHADAP KASUS TINDAK PIDANA RINGAN DI WILAYAH HUKUM POLSEK KARANGANYAR KABUPATEN DEMAK
SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi dan melengkapi tugas Dalam menyelesaikan Sarjana Strata Satu (S1) Ilmu Hukum Dengan Kekhususan HUKUM PIDANA
Oleh: NAMA
: MOCH. FARUQ RIDHOIS
NIM
: 2007 - 20 - 080
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2013
HALAMAN PENGESAHAN PENEGAKAN HUKUM TERHADAP KASUS TINDAK PIDANA RINGAN DI WILAYAH HUKUM POLSEK KARANGANYAR KABUPATEN DEMAK.
SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi dan melengkapi tugas Dalam menyelesaikan Sarjana Strata Satu (S1) Ilmu Hukum Dengan Kekhususan HUKUM PIDANA
Oleh: MOCH. FARUQ RIDHOIS NIM. 2007-20-080
Kudus,
Maret 2013
Disetujui Pembimbing I
Pembimbing II
Iskandar Wibawa, SH, MH.
Suyoto, SH, MH.
Mengetahui Dekan Fakultas Hukum UMK
Ristamadji, SH, MH.
ii
HALAMAN PERSEMBAHAN
MOTTO: “Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman diantarakamu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat” (Al-Mujadilah:11) “Sampaikanlah
dariku
walaupun
satu
ayat.
Kalian
boleh
menyampaikan riwayat yang benar dari kalangan bani israil, namun juga tidak berdosa (jika kalian tidak menyampaikannya). Barangsiapa yang sengaja berdusta dengan mengatasnamakan aku, maka bersiapsiaplah masuk neraka” (H.R. Bukhari)
Kupersembahkan untuk ; 1. Kedua orangtuaku tercinta 2. Istri dan anakku tercinta 3. Kakak dan adik adikku tercinta 4. Sahabat-sahabatku semua 5. Almamaterku.
iii
KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan rasa puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, maka saya dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan judul :PENEGAKAN HUKUM TERHADAP KASUS TINDAK PIDANA RINGAN DI WILAYAH HUKUM POLSEK KARANGANYAR KABUPATEN DEMAK”. Skripsi ini disusun untuk melengkapi tugas dan memenuhi persyaratan guna menyelesaikan Studi Program Strata 1 (S1) Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Muria Kudus. Dalam penyusunan skripsin ini melibatkan berbagai pihak, maka untuk itu dalam kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Bapak Ristamadji, S.H, MH selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Muria Kudus. 2. Bapak Iskandar Wibawa, S.H, MH, selaku Dosen Pembimbing I, yang membimbing secara langsung sejak persiapan sampai akhir penulisan. 3. Bapak
Suyoto, SH, MH selaku Dosen Pembimbing II, yang membimbing
sehingga penulisan skripsi ini tersusun dengan baik. 4. Dosen penguji dan semua Staf Karyawan Fakultas Hukum Universitas Muria Kudus yang telah membantu penulis dalam menempuh studi di Fakultas Hukum Universitas Muria Kudus. 5. Kapolsek Karanganyar yang telah memberikan ijin untuk mengadakan penelitian di Polsek Karanganyar Demak 6.
Kanit Reskrim Polsek Karanganyar Demak yang telah banyak memberikan masukan, sehingga skripsi ini bisa selesai tepat waktu.
7. Semua pihak yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu, yang telah membantu baik secara moril maupun materiil.
Mengingat skripsi ini masih banyak kekurangan dan jauh dari kata sempurna, maka segala kritik dan saran yang positif akan penulis terima dengan senang hati. Akhirnya semoga skripsi ini dapat berguna bagi penulis dan para pembaca pada umumnya. Kudus,
Maret 2013 Penulis
ABSTRAK SKRIPSI Skripsi dengan judul “PENEGAKAN HUKUM TERHADAP KASUS TINDAK PIDANA RINGAN DI WILAYAH HUKUM POLSEK KARANGANYAR KABUPATEN DEMAK.Secara umum mengulas tentang penegakan hukum tindak pidana ringan diwilayah hukum Polsek Karanganyar Kabupaten Demak. Skripsi ini mengangkat permasalahan upaya penegakan hukum terhadap tindak pidana ringan di wilayah hukum Polsek Karanganyar Kabupaten Demak dan hambatan-hambatan yang terjadi dalam upaya penegakan hukum terhadap kasus tindak pidana ringan, kemudian melakukan analisis hukum terhadap data primer dan data sekunder yang berkaitan dengan permasalahan yang diteliti. Metode pendekatan yang digunakan dalam pkenelitian ini adalah yuridis sosiologis, dalam hal teknik pengumpulan data , penulis menggunakan data primer dan data skunder. Setelah data diperoleh maka disusun secara sistematis dan selanjutnya dianalisa secara kualitatif, sehingga diperoleh kejelasan mengenai permasalahan yang dibahas dan selanjutnya disusun sebagai skripsi yang bersifat ilmiah. Dalam penelitian ini dapat diketahui bahwa penegakan hukum terhadap tindak pidana ringan di wilayah hukum Polsek Karanganyar berjalan cukup baik dan sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku, secara rutin Polsek Karanganyar mengadakan operasi pekat serta mengadakan tindakan preemtif dengan melakukan patroli rutin ke desa, untuk mencegah tindak kejahatan. Dari hasil penelitian dan pembahasan dapat ditarik kesimpulan penyelesaian tindak pidana ringan di wilayah hukum Polsek Karanganyar tidak selalu diselesaiakan lewat jalur hukum (peradilan) akan tetapi juga bisas diselesasikan lewat musyawarah kekeluargaan seperti pada kasus percekcokan antara Suwarti dan Siti Romlah, juga pada kasus perkelahian yang melibatkan Moh Hadi Prawiro kedua kasus tersebutberakhir damai dengan membuat surat pernyataan yang ditandatangani oleh kedua belah pihak yang disaksikan oleh Kepala desa Tugu dan 3 (tiga) orang saksi. Kata kunci : Penegakan hukum, Tindak Pidana, dan denda
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ... ................................................................................................... i HALAMAN PENGESAHAN ... ..................................................................................... ii HALAMAN PERSEMBAHAN ... ................................................................................. iii KATA PENGANTAR ... ............................................................................................... iv ABSTRAK ..................................................................................................................... vi DAFTAR ISI ... ............................................................................................................viii DAFTAR LAMPIRAN ... .............................................................................................. ix BAB I
PENDAHULUAN ... .................................................................................... 1 A. Latar Belakang ........................................................................................ 1 B. Perumusan Masalah ............................................................................... 11 C. Tujuan Penelitian ... .............................................................................. 12 D. Kegunaan Penelitian ... .......................................................................... 12 E. Sistematika Penelitian ............................................................................ 13
BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... ............................................................................. 15 A. Hukum Pidana... ...................................................................................... 15 1. Pengertian Hukum Pidana .............................................................. 15 2. Pembagian Hukum Pidana ... ........................................................... 16 B. Hukum Pidana Indonesia ... ................................................................. 17
vii
C. Penegakan Hukum .................................................................................. 18 1. Pengertian Penegakan Hukum ... .................................................... 18 2. Penegakan hukum Dalam Sistem Peradilan Pidana ... .................. 20 D. Tindak Pidana Ringan ... ....................................................................... 22 1. Pengertian Tindak Pidana Ringan ... .............................................. 22 2. Jenis Sanksi Pidana .......................................................................... 23 E. Kebijakan Hukum Pidana ... ................................................................. 25 F. Kepolisian Republik Indonesia ... ........................................................ 26 1. Tugas dan Wewenang Polri Sebagai Penegak Hukum ... .............. 26 2. Polmas sebagai Strategi Polri ... ....................................................... 28 BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... ............................................................ 31 A. Metode Pendekatan ... ............................................................................ 33 B. Spesifikasi Penelitian............................................................................... 34 C. Metode Penentuan Sampel ................................................................... 34 D. Metode Pengumpulan Data ... .............................................................. 35 E. Metode Pengolahan dan Penyajian Data ... ................................. ... ` 37 F. Metode Analisa Data ... .......................................................................... 37 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ........................................ 36 A. Penegakan Hukum Terhadap Tindak Pidana Ringan diwilayah Hukum Polsek Karanganyar Kabupaten Demak ... ............................ 38 B. Hambatan Hambatan Dalam Penegakan Hukum Terhadap Kasus Tindak Pidana Ringan ... ............................................................ 45
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN .................................................................... 47 A. Kesimpulan ... .......................................................................................... 57 B. Saran ... ..................................................................................................... 49 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN