TUJUAN 2
Menjelaskan Lean Accounting • Akuntansi Lean Sistem manajemen biaya tradisional tidak berjalan baik dalam lingkungan lean. Studi perhitungan biaya berdasarkan aktivitas menjelaskan bahwa penggunaan tarif overhead keseluruhan pabrik dalam pabrik multiproduk menghasilkan biaya produk yang menyesatkan dibanding pembebanan produksi terfokus/ berdasarkan aktivitas. Untuk menghindari hambatan maka sistem manajemen biaya tradisional berpindah ke sistem lean manufacturing berdasarkan arus nilai.
• Arus Nilai Terfokus Sistem perhitungan biaya menggunakan tiga metode untuk pembebanan, yaitu penelusuran langsung, penggerak, dan alokasi. Perhitungan Biaya Produk Biaya yang dapat ditelusuri langsung dihubungkan dengan produk terkait. Arus nilai terfokus paling akurat dan paling sederhana. Contoh: Arus nilai $800.000 sedangkan outputnya 5.000 unit.Berapa biaya per unitnya? (Arus nilai/ouput)= $800.000/5.000 umit= $160/unit Keterbatasan dan masalah Memiliki arus nilai tiap produk bukanlah hal praktis.
• Arus Nilai untuk Multiproduk Arus nilai dapat dibentuk berdasarkan sekelompok produk yang memiliki proses sama. Pembebanan biaya sama seperti arus nilai terfokus. Perlengkapan
Dukungan Produksi
Dukungan Operasional
Fasilitas
Arus Nilai
Tenaga Kerja
Lain-lain Bahan Baku Langsung
Pemeliharaan
Perhitungan Biaya Produk
Biaya rata-rata arus nilai =
Pemrosesan Pesanan Perencanaan Produk Pembelian Penyetempelan Pengelasan Pembuatan Rangka Pengujian Pembungkusan dan Pengiriman Penagihan Total
Arus nilai Total periode tersebut Unit yang dikirim periode tersebut
Allen Autoparts Minggu Ini, 6 April Bahan Gaji/Upah Pemesinan Lain-lain Baku $ 12.000 24.000 18.000 $250.000 25.000 $ 19.000 $ 12.000 100.000 28.000 23.000 8.000 60.000 7.000 6.000
$410.000
8.000 $128.000
Biaya Arus Nilai Steel Wheel : Model C dan Model D
$ 42.000
$ 20.000
Biaya Total $ 12.000 24.000 18.000 306.000 159.000 60.000 7.000 6.000 8.000 $600.000
Lanjutan…. Perhitungan Biaya Produk
Biaya unit rata-rata arus nilai sebesar $120 ($600.000/5.000). Unit yang dikirim > unit dihasilkan ,maka biaya unit ratarata mingguan menurun dan persediaan berkuran. Biaya konversi adalah perhitungan biaya per unit rata-rata tidak memasukan biaya bahan baku. Biaya konversi rata-rata adalah $38 ([$600.000$410.000]/5.000)
• Pelaporan Arus Nilai Biaya dikumpulkan dan dilaporkan berdasarkan arus nilai. Pabrik Allen Autoparts menghasilkan empat produk. Pabrik memiliki dua arus nilai : Roda Aluminium (Model A dan B) dan Roda Baja (Model C dan D). Pendapatan dan biaya yang dilaporkan dalah pendapatan dan biaya sesungguhnya untuk minggu tersebut. Allen Autoparts Pendapatan Biaya bahan baku Biaya konversi Laba arus nilai ROSa arus nilai Biaya tenaga kerja Biaya lainnya Perubahan dalam persediaan: Periode saat ini dikurangi Periode sebelumnya Laba kotor pabrik ROS pabrik a Return on sales = Laba/Penjualan Allen Autoparts-Laporan Laba Rugi
Arus Aluminium $ 700.000 (280.000) (70.000) $ 350.000 50 %
Arus Baja $1.500.000 (410.000) (190.000) $ 900.000 60 %
Biaya Total Pabrik Berkelanjutan $2.200.000 (280.000) (70.000) $1.250.000 ($40.000) (30.000)
($ 40.000) (30.000)
($ 500.000) $ 680.000 31 %
• Pengambilan Keputusan Dengan menggunakan biaya produk untuk setiap arus nilai, biaya tiap produk tidak diketahui. Biaya produk yang spesifikasi dan akurat tidak dibutuhkan untuk tiap keputusan. Profitabilitas arus nilai merupakan satusatunya informasi yang dibutuhkan untuk keputusan tertentu. Contoh: Keputusan membuat atau membeli komponen yang digunakan untuk membuat produk baja Pendapat Biaya Bahan Baku Biaya Konversi Laba Arus Nilai
Membeli $ 1.500.000 (410.000) (190.000) $ 900.000
Membuat $ 1.500.000 (380.000) (200.000) $ 920.000
Profitabilitas dari arus nilai akan meningkat dibawah alternatif membuat sehingga keputusannnya adalah membuat komponen tersebut daripada membelinya.
• Pengukuran Kinerja Sistem akuntansi lean menggunakan Box Scorecard yang membandingkan metriks operasional,kapasitas, dan keuangan dengan berbagai kinerja mingguan sebelumnya dan minggu mendatang. Operasional Unit per orang Kiriman tepat waktu Hari dari dok ke dok Penyelesaian pertama Biaya produk rata-rata Hari pengumpulan piutang Kapasitas Produktif Nonproduktif Tersedia Keuangan Penjualan mingguan BBB mingguan Biaya konversi mingguan Laba arus nilai mingguan ROS
Minggu Lalu
Minggu Ini (6 April ‘08)
Minggu Depan (30 juni’08)
250 90% 18,5 56% $128 31
270 92% 18 58% $120 30
280 97% 16 65% $115 28
21% 45% 34%
20% 46% 34%
25% 30% 45%
$1.800.000 $ 800.000 $ 400.000
$1.500.000 $ 600.000 $ 300.000
$2.000.000 $ 600.000 $ 400.000
$ 600.000
$ 600.000
$1.000.000
33%
40%
50%