Lampiran 1
Lampiran 2
Lampiran 3
Lampiran 4
Lampiran 5
Lampiran 6 SOAL PRETEST DAN POSTEST IPA KELAS IV SEMESTER II “KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT” Sebelum Validitas Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas/semester
: IV / II
Standar Kompetensi : memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda langit Kompetensi Dasar
: Mendeskripsikan posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari ke hari
Pilihlah jawaban yang benar dengan memberikan tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d yang menurutmu benar! 1. Terjadinya siang dan malam di bumi dipengaruhi .... a. Bintang b. Bulan c. Matahari d. Angin 2. Perputaran bumi pada porosnya disebut .... a. Rotasi
c. Evolusi
b. Revolusi
d. Mengelilingi
3. Arah rotasi bulan adalah .... a. Arah jarum jam
c. Ke atas
b. Berlawanan jarum jam
d. Ke bawah
4. Satu kali bumi berotasi memerlukan waktu ... Jam. a. 48
c. 24
b. 36
d. 12
5. Bagian permukaan bumi yang menghadap ke matahari dan disinari cahaya matahari akan mengalami ... hari. a. Pagi
c. Sore
b. Siang
d. Malam
6. Penyebab terjadinya pasang naik dan pasang surut air laut disebabkan gaya tarik .... a. Bulan
c. Bintang
b. Bumi
d. Matahari
7. Air laut mengalami pasang naik saat .... a. Bulan sabit
c. Bulan purnama
b. Bulan separuh
d. Bulan mati
8. Air laut mengalami pasang surut saat .... a. Bulan sabit
c. Bulan purnama
b. Bulan separuh
d. Bulan mati
9. Pasang naik dan pasang surut tertinggi terjadi saat bulan purnama dan bulan baru disebut .... a. Pasang purnama
c. Pasang naik
b. Pasang perbani
d. Pasang surut
10. Pasang naik dan pasang surut terendah disebut .... a. Pasang purnama
c. Pasang naik
b. Pasang perbani
d. Pasang surut
11. Pasang perbani terjadi saat .... a. Bulan purnama
c. Bulan mati
b. Bulan sabit
d. Bulan separuh
12.
Perhatikan gambar disamping! Permukaan air laut ketika .... a. tenang b. pasang naik c. pasang surut d. bergelombang
13. Nelayan mencari ikan dilaut saat air laut sedang .... a. Surut
c. Pasang surut
b. Pasang naik
d. Berombak
Perhatikan gambar disamping!
14.
Permukaan air laut ketika .... a. tenang b. pasang naik c. pasang surut d. bergelombang 15. Keuntungan terjadinya saat air laut pasang adalah, kecuali .... a. Berlayarnya kapal
c. Pembangkit listrik
b. Berlabuhnya kapal
d. Pembuatan garam
16. Bulan berputar mengelilingi bumi disebut .... a. Berotasi
c. Evolusi
b. Berevolusi
d. Gravitasi
17. Arah revolusi bulan adalah .... a. Arah jarum jam
c. Ke atas
b. Berlawanan jarum jam
d. Ke bawah
18. Matahari terbit di sebelah .... a. Utara
c. Timur
b. Selatan
d. Barat
19. Matahari dapat dilihat pada waktu ... Hari. a. Malam
c. Pagi
b. Sore
d. Siang
20. Benda langit yang memancarkan cahayanya sendiri adalah .... a. Bulan
c. Meteor
b. Bintang
d. Satelit
21. Bulan tidak mengeluarkan cahaya sendiri, melainkan memantulkan cahaya dari .... a. Matahari
c. Satelit
b. Bintang
d. Listrik
22. Bulan merupakan ... Bumi. a. Meteor
c. Planet
b. Satelit
d. Bintang
23. Bentuk bulan yang terlihat dari bumi berubah-ubah disebabkan .... a. Rotasi bulan
c. Reboisasi bulan
b. Revolusi bulan
d. Gravitasi bulan
24. Kedudukan bulan berada diatara bumi dan matahari dalam satu garis lurus disebut .... a. Bulan baru
c. Bulan paruh
b. Bulan sabit
d. Bulan cembung
25. Kenampakan bulan menyerupai cakram disebut .... a. Bulan baru
c. Bulan paruh
b. Bulan sabit
d. Bulan cembung
26. Bentuk bulat akan terlihat penuh pada fase .... a. Bulan mati
c. Bulan sabit
b. Bulan purnama
d. Bulan cembung
27. Urutan fase bulan yang benar adalah .... a. Bulan baru, bulan sabit, bulan paruh, bulan cembung, bulan purnama b. Bulan baru, bulan paruh, bulan sabit, bulan cembung, bulan purnama c. Bulan baru, bulan purnama, bulan cembung, bulan sabit, bulan paruh d. Bulan purnama, bulan cembung, bulan oaruh, bulan sabit, bulan baru. 28. Bentuk bulan beruah-ubah selama .... a. 30 hari
c. 29,5 hari
b. 29 hari
d. 28,5 hari
29. Bulan dan bintang dapat kita lihat pada waktu ... Hari. a. Pagi
c. Sore
b. Siang
d. Malam
30. Pada malam hari bumi tambak gelap. Hal ini disebabkan karena .... a. Bumi menjahui matahari b. Bumi menjahui bulan c. Bumi tidak mendapatkan cahaya dari matahri d. Bumi tidak mendapatkan cahaya dari bulan
31. Bintang-bintang yang letaknya saling berdekatan disebut .... a. Rasi bulan
c. Fase bulan
b. Rasi bintang
d. Fase bintang
32. Gugusan bintang disebut .... a. Galaksi
c. Meteor
b. Satelit
d. Bima sakti
33. Berikut ini yang bukan rasi bintang adalah .... a. Bintang kejora
c. Bintang biduk
b. Bintang pari
d. Bintang waluku
34. Bintang tampak berkedip-kedip dan kecil dari penglihatan kita. Hal itu disebabkan .... a. Bintang bentuknya bulat dan kecil b. Bumi lebih besar dari bintang c. Bintang lebih kecil dan lebih redup dari matahri d. Bintang letaknya sangat jauh dari bumi 35. Rasi bintang yang terlihat saat kita memandang langit sebelah tenggara adalah .... a. Rasi bintang pari
c. Rasi bintang kalajengking
b. Rasi bintang biduk
d. Rasi bintang waluku
36. Rasi bintang yang berbentuk seperti layang-layang disebut rasi bintang .... a. Pari
c. Kalajengking
b. Biduk
d. Waluku
37. Rasi bintang yang sering digunakan sebagai petunjuk untuk memulai bercocok tanam adalah .... a. Pari
c. Kalajengking
b. Biduk
d. Waluku
38. Rasi bintang yang menunjukkan arah utara adalah .... a. Pari
c. Kalajengking
b. Biduk
d. Waluku
39. Perhatikan gambar ! Rasi bintang yang terdapat pada gambar adalah .... a. Layang-layang
c. Kalajengking
b. biduk
d. Waluku
40. Perhatikan gambar! Rasi bintang yang terdapat pada gambar adalah .... a. Layang-layang
c. Kalajengking
b. biduk
d. Waluku
Lampiran 7 KUNCI JAWABAN Sebelum Validitas
1. C
11. D
21. A
31. B
2. A
12. C
22. B
32. A
3. B
13. B
23. B
33. A
4. C
14. B
24. A
34. D
5. B
15. A
25. D
35. C
6. A
16. B
26. B
36. A
7. C
17. A
27. A
37. D
8. B
18. C
28. C
38. B
9. A
19. D
29. D
39. D
10. B
20. B
30. C
40. C
Lampiran 8 SOAL IPA KELAS IV SEMESTER II “KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT” Sesudah Validitas Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas/semester
: IV / II
Standar Kompetensi : memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda langit Kompetensi Dasar
: Mendeskripsikan posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari ke hari
Pilihlah jawaban yang benar dengan memberikan tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d yang menurutmu benar! 1. Perputaran bumi pada porosnya disebut .... a. Rotasi
c. Evolusi
b. Revolusi
d. Mengelilingi
2. Satu kali bumi berotasi memerlukan waktu ... jam. a. 48
c. 24
b. 36
d. 12
3. Arah rotasi bumi adalah .... a. Arah jarum jam
c. Ke atas
b. Berlawanan jam
d. Ke bawah
4. Penyebab terjadinya pasang naik dan pasang surut air laut disebabkan gaya tarik .... a. Bumi
c. Bintang
b. Bulan
d. Matahari
5. Pasang naik dan pasang surut tertinggi terjadi saat bulan purnama dan bulan baru disebut .... a. Pasang purnama
c. Pasang naik
b. Pasang perbani
d. Pasang surut
6. Perhatikan gambar!
Perhatikan gambar disamping! Permukaan air laut ketika .... e. Tenang
c. Pasang surut
f. Pasang naik
d. Bergelombang
7. Nelayan mencari ikan dilaut saat air laut sedang .... a. Surut
c. Pasang surut
b. Pasang naik
d. Badai
8. Keuntungan terjadinya pasang air laut adalah, kecuali .... a. Berlayarnya kapal
c. Pembangkit listrik
b. Berlabuhnya kapal
d. Pembuatan garam
9. Bulan berputar mengelilingi bumi disebut .... a. Berotasi
c. Berevolusi
b. Evolusi
d. Gravitasi
10. Arah revolusi bumi adalah .... a. Arah jarum jam
c. Ke atas
b. Berlawanan jam
d. Ke bawah
11. Matahari terbit sebelah .... a. Utara
c. Timur
b. Selatan
d. Barat
12. Benda langit yang memamcarkan cahayanya sendiri adalah .... a. Bulan
c. Meteor
b. Bintang
d. Satelit
13. Bulan merupakan ... bumi. a. Meteor
c. planet
b. Satelit
d. Bintang
14. Kenampakan bulan menyerupai cakram disebut .... a. Bulan baru
c. Bulan paruh
b. Bulan sabit
d. Bulan cembung
15. Bentuk bulan akan terlihat penuh pada fase .... a. Bulan mati
c. bulan sabit
b. Bulan purnama
d. Bulan cembung
16. Bulan dan bintang dapat kita lihat pada waktu .... a. Pagi hari
c. Sore hari
b. Siang hari
d. Malam hari
17. Urutan fase bulan yang benar adalah .... a. Bulan baru, bulan sabit, bulan paruh, bulan cembung, bulan purnama b. Bulan baru, bulan paruh, bulan sabit, bulan cembung, bulan purnama c. Bulan baru, bulan purnama, bulan cembung, bulan sabit, bulan paruh d. Bulan purnama, bulan cembung, bulan oaruh, bulan sabit, bulan baru. 18. Pada malam hari bumi tampak gelap. Hal ini disebabkan karena .... a. Bumi menjahui matahari b. Bumi menjahui bulan c. Bumi tidak mendapat cahaya dari matahari d. Bumi tidak mendapat cahaya dari bulan 19. Bintang-bintang yang letaknya saling berdekatan disebut .... a. Rasi bulan
c. Fase bulan
b. Rasi bintang
d. Fase bintang
20. Gugusan bintang disebut .... a. Galaksi
c. Meteor
b. Satelit
d. Bima sakti
21. Bintang tampak berkedip-kedip dan kecil dariil penglihatan kita. Hal ini disebabkan .... a. Bintang bentuknya bulat dan kecil b. Bumi lebih besar dari bintang c. Bintang lebih kecil dan lebih redup d. Bintang letaknya sangat jauh dari bumi 22. Rasi bintang yang terlihat saat kita memandang langit sebelah tenggara .... a. Rasi bintang pari
c. Rasi bintang kalajengking
b. Rasi bintang biduk
d. Rasi bintang waluku
23. Rasi bintang yang sering digunakan sebagai petunjuk untuk memulai bercocok tanam adalah .... a. Pari
c. Kalajengking
b. Biduk
d. Waluku
24. Rasi bintang yang menunjukkan arah utara adalah .... a. Pari
c. Kalajengking
b. Biduk
d. Waluku
25. Perhatikan gambar!!
Rasi bintang yang terdapat pada gambar adalah .... a. Layang-layang
c. Kalajengking
b. Biduk
d. Waluku
Lampiran 9 KUNCI JAWABAN Sesudah Validitas
1. A
6. B
11. C
16. D
21. D
2. C
7. B
12. B
17. D
22. C
3. B
8. A
13. B
18. C
23. B
4. B
9. C
14. D
19. B
24. D
5. A
10. A
15. B
20. A
25. C
Lampiran 10 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Menggunakan Metode TSTS
Nama Sekolah
: SD Negeri 1 Gondosuli
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/semester
: IV (empat) / 2 (dua)
Pertemuan
:1
Alokasi Waktu
: 2 x 35 menit
Tanggal Pelaksanaan : 13 April 2016
A. Standar Kompetensi Memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda langit.
B. Kompetensi Dasar Mendeskripsikan posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari ke hari.
C. Indikator 1. Menjelaskan terjadinya pasang surut air laut 2. Menjelaskan kedudukan bulan 3. Menyebutkan rasi bintang
D. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui diskusi kelompok tentang terjadinya pasang naik dan pasag surut air laut, siswa dapat menjelaskan terjadinya pasang naik dan pasang surut air laut dengan benar. 2. Melalui diskusi kelompok tentang posisi kedudukan bulan, siswa dapat menjelaskan posisi kedudukan bulan dengan tepat. 3. Melalui diskusi kelompok tentang rasi bintang, siswa dapat menyebutkan rasi-rasi bintang dengan benar.
Karakter siswa yang diharapkan : Aktif, Tanggung Jawab, Bekerjasama, Disiplin.
E. Materi Pokok
F. Metode Pembelajaran -
Ceramah
-
Tanya jawab
-
Diskusi
-
Two Stay Two Stray (TSTS)
-
Pemberian tugas
G. Langkah Pembelajaran Pertemuan 1 1. Kegiatan Awal (10 menit) 1) Guru memberikan salam 2) Guru bersama siswa mengawali pembelajaran dengan berdoa 3) Guru mengabsen siswa 4) Guru memberikan apersepsi : a. Coba kalian perhatikan luar kelas. Benda langit apa yang nampak? b. Pada malam hari apakah matahari tetap bersinar? 5) Guru mengkondisikan kelas agar siap belajar dengan cara mengajak siswa menyanyikan lagu “Ambulkan bulan” 6) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dipelajari yaitu mengenai “Kenampakan Bumi dan Benda Langit”. 7) Guru menyampaikan strategi pembelajaran “Two Stay Two Stray”.
2. Kegiatan Inti (55 menit) Eksplorasi LANGKAH KE
KEGIATAN GURU
KEGIATAN SISWA
Persiapan 1
a. Guru
membagi
kedalam
siswa
kelompok
beranggotakan 4 siswa.
a. Siswa
bergabung
dengan anggota masing-
masing
yang
telah
ditentukan. b. Siswa menentukan siapa yang akan tinggal dan menjadi tamu. Presentasi Guru Guru menjelaskan cara main Siswa memperhatikan dan
2
belajar dengan metode TSTS mendengarkan dengan baik perintah dari guru. Kegiatan Kelompok TSTS Guru memberikan lembar a. Siswa
3
bekerja
sama
kegiatan yang berisi tugas-
dengan kelompok awal
tugas yang harus dipelajari
tentang masalah yang
oleh tiap-tiap siswa dalam
diberikan guru
satu kelompok
b. Siswa
bekerjasama
dengan kelompok awal untuk
memecahkan
masalah. Elaborasi Lanjutan Kegiatan Kelompok TSTS Guru
mengawasi
aktivitas a. 2 Siswa dari masing-
siswa dan memberikan bantuan
masing
kepada kelompok yang kurang
meninggalkan
paham.
kelompoknya
kelompok
untuk
bertamu ke kelompok lain. b. Dua siswa yang tinggal dikelompok
awal
memberikan informasi kepada tamu. c. Setelah batas bertamu dan
menerima
tamu
selesai, tamu mohon diri untuk
kembali
ke
kelompok awal. formalisasi Guru membahas apa yang Perwakilan
siswa
dari
sudah didapatkan dari masing- masing-masing kelompok
4
masing kelompok.
mempresentasikan kerjasama
hasil
kelompoknya
didepan kelompok lain. Konfirmasi 1) Guru memberikan umpan balik berupa pujian atas kerjasama kelomppok yang siswa lakukan. 2) Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang materi yang belum sesuai tujuan pembelajaran.
3. Kegaitan Akhir (5 menit) 1) Guru bersama siswa membuat rangkuman tentang materi yang telah dipelajari 2) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan berikutnya yaitu melanjutkan materi masih menggunakan model pembelajaran TSTS 3) Guru mengakhiri pembelajaran dengan doa 4) Guru memberikan salam
H. Alat dan Sumber Belajar -
Buku sumber
Nurachmandani, Budi Wahyono. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam 4. Diterbitkan oleh pusat perbukuan departemen pendidikan nasional. Jakarta. Buku panduan pendidik ilmu pengetahuan alan kelas IV
I. Penialain Teknik
: Tes Evaluasi Tertulis
Bentuk soal
: Pilihan Ganda
Jumlah Soal
: 25
Penskoran
:
25 𝑥 2 5
Lampiran 11 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Menggunakan Metode TSTS
Nama Sekolah
: SD Negeri 1 Gondosuli
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/semester
: IV (empat) / 2 (dua)
Pertemuan
:2
Alokasi Waktu
: 2 x 35 menit
Tanggal Pelaksanaan : 15 April 2016
A. Standar Kompetensi Memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda langit.
B. Kompetensi Dasar Mendeskripsikan posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari ke hari.
C. Indikator 1. Menjelaskan terjadinya pasang surut air laut 2. Menjelaskan kedudukan bulan 3. Menyebutkan rasi bintang
D. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui diskusi kelompok tentang terjadinya pasang naik dan pasag surut air laut, siswa dapat menjelaskan terjadinya pasang naik dan pasang surut air laut dengan benar. 2. Melalui diskusi kelompok tentang posisi kedudukan bulan, siswa dapat menjelaskan posisi kedudukan bulan dengan tepat. 3. Melalui diskusi kelompok tentang rasi bintang, siswa dapat menyebutkan rasi-rasi bintang dengan benar.
Karakter siswa yang diharapkan : Aktif, Tanggung Jawab, Bekerjasama, Disiplin.
4. Materi Pokok
5. Metode Pembelajaran -
Ceramah
-
Tanya jawab
-
Diskusi
-
Two Stay Two Stray (TSTS)
-
Pemberian tugas
6. Langkah Pembelajaran Pertemuan 2 1. Kegiatan Awal (5 menit) 1) Guru memberikan salam 2) Guru bersama siswa mengawali pembelajaran dengan berdoa 3) Guru mengabsen siswa 4) Guru memberikan apersepsi dengan mengingat kembali materi pada pertemuan sebelumnya. 5) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran pada hari ini.
2. Kegiatan Inti (30 menit) 1) Mengulang semua materi kenampakan bumi dan langit yang telah dipelajari pada pertemua sebelumnya.
3. Kegaitan Akhir (35 menit ) 1) Guru memberikan soal evaluasi (Post Test) 2) Refleksi : o Apa yang kalian dapatkan dari pelajaran hari ini dan pertemuan sebelumnya? o Apakah kalian senang belajar tentan kenampakan bumi dan langit? 3) Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa 4) Guru memberikan salam
7. Alat dan Sumber Belajar -
Buku sumber Nurachmandani, Budi Wahyono. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam 4. Diterbitkan oleh pusat perbukuan departemen pendidikan nasional. Jakarta. Buku panduan pendidik ilmu pengetahuan alan kelas IV
8. Penialain Teknik
: Tes Evaluasi Tertulis
Bentuk soal
: Pilihan Ganda
Jumlah Soal
: 25
Penskoran
:
25 𝑥 2 5
Lampiran 12 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Dengan menggunakan metode NHT
Nama Sekolah
: SD Negeri 2 Gondosuli
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/semester
: IV (empat) / 2 (dua)
Pertemuan
:1
Alokasi Waktu
: 2 x 35 menit
Tanggal Pelaksanaan : 12 April 2016
A. Standar Kompetensi Memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda langit.
B. Kompetensi Dasar Mendeskripsikan posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari ke hari.
C. Indikator 1. Menjelaskan terjadinya pasang surut air laut 2. Menjelaskan kedudukan bulan 3. Menyebutkan rasi bintang
D. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui diskusi kelompok tentang terjadinya pasang naik dan pasag surut air laut, siswa dapat menjelaskan terjadinya pasang naik dan pasang surut air laut dengan benar. 2. Melalui diskusi kelompok tentang posisi kedudukan bulan, siswa dapat menjelaskan posisi kedudukan bulan dengan tepat. 3. Melalui diskusi kelompok tentang rasi bintang, siswa dapat menyebutkan rasi-rasi bintang dengan benar. Karakter siswa yang diharapkan : Aktif, Tanggung Jawab, Bekerjasama, Disiplin.
E. Materi Pokok
F. Metode Pembelajaran -
Ceramah
-
Tanya jawab
-
Diskusi
-
Number Head Together (NHT)
-
Pemberian tugas
Pertemuan 1 G. Langkah Pembelajaran 1. Kegiatan Awal (10 menit) 1) Guru memberikan salam 2) Guru bersama siswa mengawali pembelajaran dengan berdoa 3) Guru mengabsen siswa 4) Guru memberikan apersepsi : a. Coba kalian perhatikan luar kelas. Benda langit apa yang nampak? b. Pada malam hari apakah matahari tetap bersinar? 5) Guru mengkondisikan kelas agar siap belajar dengan cara mengajak siswa menyanyikan lagu “Ambulkan bulan”
6) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dipelajari yaitu mengenai “Kenampakan Bumi dan Benda Langit”. 7) Guru menyampaikan strategi pembelajaran “Number Head Together”.
2. Kegiatan Inti (55 menit) Eksplorasi Pelaksanaan pembelajaran kooperatif tipe NHT LANGKAH
KEGIATAN GURU
KE
KEGIATAN SISWA
Penomoran a. Guru membagi siswa
1
a. Siswa
bergabung
kedalam kelompok
dengan
beranggotakan 5 siswa.
masing-masing
b. Guru memberikan nomor 1-5 pada tiap anggota
anggota yang
telah ditentukan. b. Memperhatikan
kelompok.
dan
mendengarkan dengan aktif penjelasan dari guru.
Mengajukan Pertanyaan 2
guru mengajukan pertanyaan
Siswa memperhatikan dan
yang terdapat di LKS buatan
mendengarkan
guru
baik pertanyaan dari guru.
dengan
Elaborasi Berpikir bersama Guru mengawasi aktivitas Siswa 3
siswa
dan
berpikir
bersama
dan
memberikan berdiskusi menyatukan pendapat
bantuan kepada kelompok terhadap pertanyaan dari guru yang kurang paham.
seta meyakinkan tiap anggota
dalam
timnya
mengetahui
jawaban tersebut. Menjawab a. Secara acak guru
4
a. Siswa yang nomornya sesuai
memanggil siswa
mengangkat
dengan menyebutkan
mencoba
nomor tertentu.
pertanyaan/mempresentasikan
b. Guru mengamati aktivitas siswa dan
tangan
untuk
dan
menjawab
hasil diskusinya. b. Individu atau kelompok lain
memberikan
diberi
bimbimngan seperlunya.
memberikan terhadap
kesempatan
untuk pendapat
hasil
diskusi
kelompok tersebut. Konfirmasi 1) Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum dipahami siswa. 2) Guru dan siswa menyimpulkan tentang pelajaran yang sudah dipelajari. 3) Guru meminta siswa untuk bertepuk tangan atas pekerjaan yang telah dibuat masing-masing siswa.
3. Kegiatan Akhir (5 menit) 1) Guru mengingatkan siswa untuk mempelajari kembali materi yang telah diajarkan. 2) Guru bersama siswa mengakhiri pembelajaran dengan berdoa. 3) Guru memberikan salam.
H. Alat dan Sumber Belajar -
Buku sumber Nurachmandani, Budi Wahyono. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam 4. Diterbitkan oleh pusat perbukuan departemen pendidikan nasional. Jakarta. Buku panduan pendidik ilmu pengetahuan alan kelas IV
I. Penialain Teknik
: Tes Evaluasi Tertulis
Bentuk soal
: Pilihan Ganda
Jumlah Soal
: 25
Penskoran
:
25 𝑥 2 5
Lampiran 13 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Dengan menggunakan metode NHT
Nama Sekolah
: SD Negeri 2 Gondosuli
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/semester
: IV (empat) / 2 (dua)
Pertemuan
:2
Alokasi Waktu
: 2 x 35 menit
Tanggal Pelaksanaan : 14 April 2016
A. Standar Kompetensi Memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda langit.
B. Kompetensi Dasar Mendeskripsikan posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari ke hari.
C. Indikator 1. Menjelaskan terjadinya pasang surut air laut 2. Menjelaskan kedudukan bulan 3. Menyebutkan rasi bintang
D. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui diskusi kelompok tentang terjadinya pasang naik dan pasag surut air laut, siswa dapat menjelaskan terjadinya pasang naik dan pasang surut air laut dengan benar. 2. Melalui diskusi kelompok tentang posisi kedudukan bulan, siswa dapat menjelaskan posisi kedudukan bulan dengan tepat. 3. Melalui diskusi kelompok tentang rasi bintang, siswa dapat menyebutkan rasi-rasi bintang dengan benar. Karakter siswa yang diharapkan : Aktif, Tanggung Jawab, Bekerjasama, Disiplin.
E. Materi Pokok
F. Metode Pembelajaran -
Ceramah
-
Tanya jawab
-
Diskusi
-
Number Head Together (NHT)
-
Pemberian tugas
G. Langkah Pembelajaran Pertemuan 2 1. Kegiatan Awal (5 menit) 1) Guru memberikan salam 2) Guru bersama siswa mengawali pembelajaran dengan berdoa 3) Guru mengabsen kehadiran siswa 4) Guru memberikan apersepsi dengan mengingatkan pelajaran yang telah lalu 5) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
2. Kegiatan Inti ( 30 menit) Eksplorasi 1) Siswa mengamati gambar tentang kedudukan bulan dan rasi bintang 2) Guru mengadakan tanya jawab untuk menggali kemampuan siswa kearah materi yang akan dipelajari Elaborasi 1) Siswa menyimak penjelasan dari guru tentang kedudukan bulan dan rasi bintang Konfirmasi 1) Siswa dan guru bertanya jawab meluruskan kesalah pahaman, memberikan penguatan dan pemantapan.
3. Kegiatan Akhir (35 menit) 1) Siswa diberi lembar evaluasi (post test) 2) Refleksi : o Apa yang kalian dapatkan dari pelajaran hari ini dan pertemuan sebelumnya? o Apakah kalian senang belajar tentan kenampakan bumi dan langit? 3) Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa
4) Guru memberikan salam
H. Alat dan Sumber Belajar -
Buku sumber Nurachmandani, Budi Wahyono. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam 4. Diterbitkan oleh pusat perbukuan departemen pendidikan nasional. Jakarta. Buku panduan pendidik ilmu pengetahuan alan kelas IV Lingkungan sekitar
I. Penialain Teknik
: Tes Evaluasi Tertulis
Bentuk soal
: Pilihan Ganda
Jumlah Soal
: 25
Penskoran
:
25 𝑥 2 5
Lampiran 14
Lampiran 15 Sebelum Dikurangi Soal yang Tidak Valid
Item-Total Statistics Scale Scale Mean if Variance if Item Deleted Item Deleted soal1 soal2 soal3 soal4 soal5 soal6 soal7 soal8 soal9 soal10 soal11 soal12 soal13 soal14 soal15 soal16 soal17 soal18 soal19 soal20 soal21 soal22 soal23 soal24 soal25 soal26 soal27 soal28 soal29 soal30 soal31 soal32 soal33 soal34
29.2000 29.4333 29.2000 29.2000 29.8000 29.4333 29.2000 29.5000 29.1667 29.1667 29.4333 29.1000 29.2000 29.1000 29.1667 29.2000 29.1667 29.1667 29.5000 29.1667 29.2000 29.5000 29.0667 29.5000 29.2667 29.4333 29.1667 29.2667 29.5000 29.1333 29.1667 29.6000 29.2667 29.4333
45.062 44.116 45.062 46.372 46.372 44.116 45.062 46.052 43.799 44.695 45.426 44.714 46.786 44.714 43.799 44.372 45.523 43.799 47.155 44.695 44.372 45.569 46.892 45.569 43.237 44.116 43.799 43.237 46.052 46.120 43.799 45.076 43.237 44.116
Corrected Item-Total Correlation .366 .408 .366 .107 .087 .408 .366 .110 .688 .487 .207 .675 .027 .675 .688 .505 .305 .688 -.049 .487 .505 .181 .057 .181 .644 .408 .688 .644 .110 .206 .688 .257 .644 .408
Cronbach's Alpha if Item Deleted .880 .879 .880 .884 .885 .879 .880 .886 .875 .878 .884 .877 .885 .877 .875 .878 .881 .875 .889 .878 .878 .884 .883 .884 .875 .879 .875 .875 .886 .882 .875 .883 .875 .879
saol35 saol36 saol37 soal38 soal39 soal40
29.5000 29.2000 29.1667 29.1667 29.1667 29.1000
46.052 44.372 43.799 45.523 43.799 44.714
.110 .505 .688 .305 .688 .675
.886 .878 .875 .881 .875 .877
Lampiran 16 Sesudah dikurangi Saol yang Tidak Valid Item-Total Statistics Scale Scale Mean if Variance if Item Deleted Item Deleted soal1 soal2 soal3 soal6 soal7 soal9 soal10 soal12 soal14 soal15 soal16 soal17 soal18 soal20 soal21 soal25 soal26 soal27 soal28 soal31 soal33 soal34 soal36 soal37 soal38 soal39 soal40
21.2000 21.4333 21.2000 21.4333 21.2000 21.1667 21.1667 21.1000 21.1000 21.1667 21.2000 21.1667 21.1667 21.1667 21.2000 21.2667 21.4333 21.1667 21.2667 21.1667 21.2667 21.4333 21.2000 21.1667 21.1667 21.1667 21.1000
33.338 32.461 33.338 32.461 33.338 32.626 33.178 33.334 33.334 32.626 32.993 33.661 32.626 33.178 32.993 32.202 32.461 32.626 32.202 32.626 32.202 32.461 32.993 32.626 33.661 32.626 33.334
Corrected Item-Total Correlation .425 .464 .425 .464 .425 .658 .514 .664 .664 .658 .507 .390 .658 .514 .507 .606 .464 .658 .606 .658 .606 .464 .507 .658 .390 .658 .664
Cronbach’s Alpha if Item Deleted .922 .922 .922 .922 .922 .919 .921 .920 .920 .919 .921 .923 .919 .921 .921 .919 .922 .919 .919 .919 .919 .922 .921 .919 .923 .919 .920
Lampiran 17 Nilai Kelas eskperimen 1 dan kelas eksperimen 2 KELAS EKSPERIMEN 1 NO
NAMA
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24
AP AYP BBP BES CHA CSB DAP DJK FBR FFH FMI GS GAP IK INS JS LDU ND PS SN SNF THG TWU YB
PRETEST POSTTEST
60 50 54 56 52 42 50 64 54 62 54 48 56 54 54 46 60 58 58 52 42 58 50 52
68 60 72 80 78 74 76 94 90 74 78 58 80 82 78 60 92 72 82 78 56 84 74 80
KELAS EKSPERIMEN 2 NO
NAMA
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
ADD ADW AIF ALF BD CHS DBS HDS LLM MHA MA NK NSU RAW SBA SSP TA WAP WS YFH
PRETEST POSTTEST
52 52 40 50 46 54 60 56 48 60 54 54 56 60 52 50 50 52 48 58
80 82 58 82 70 82 90 84 68 82 74 72 82 94 78 64 68 84 78 72
Lampiran 18 Pembelajaran Menggunakan Tipe TSTS
Lampiran 18 Pembelajaran Menggunakan Tipe NHT