KONTRIBUSI PENDAPATAN ASLI DAERAH KOTA SEMARANG MELALUI PAJAK PARKIR PADA TAHUN 2002 DAN 1 JANUARI-30 APRIL TAHUN 2003
KERTAS KARYA
Diajukan sebagai salah satu syarat untuk Menyelesaikan Program Diploma III pada Fakultas Ekonomi Program Studi D-III Perpajakan
Diajukan Oleh : Nama NIM NIRM Fakultas Program Studi
: Aprillia Ayu Prihandayani : 99.31.0020 : 99.6.111.02025.30003 : Ekonomi : D-III Perpajakan
FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STUDI D-III PERPAJAKAN UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2003
i
HALAMAN PERSETUJUAN KERTAS KARYA
Nama
: Aprillia Ayu Prihandayani
NIM
: 99.31.0020
NIRM
: 99.6.111.02025.30003
Fakultas
: Ekonomi
Program Studi
: D-III Perpajakan
Judul
:KONTRIBUSI PENDAPATAN ASLI DAERAH KOTA SEMARANG
MELALUI
PAJAK
PARKIR
PADA
TAHUN 2002 DAN 1 JANUARI – 30 APRIL TAHUN 2003
Disetujui di Semarang, 14 Juni 2003 Pembimbing,
Iwan Soekasno, SE NPP: 058.5.1998.005
ii
HALAMAN PENGESAHAN KERTAS KARYA
Judul
: KONTRIBUSI PENDAPATAN ASLI DAERAH KOTA SEMARANG
MELALUI
PAJAK
PARKIR
PADA
TAHUN 2002 DAN 1 JANUARI- 30 APRIL 2003
Disusun Oleh : Nama
: Aprillia Ayu Prihandayani
NIM
: 99.31.0020
NIRM
: 99.6.111.02025.30003
Telah diuji dan dipertahankan di hadapan dewan penguji dalam sidang yang diselenggarakan pada : Hari
: Sabtu
Tanggal
: 19 Juli 2003
Semarang, Juli 2003 Dekan Fakultas Ekonomi
Koordinator Penguji
Dr. VINCENT DIDIEK WA.MBM
M.A.SJUCHUR. SH. MM
iii
KATA PENGANTAR
Pajak Daerah adalah salah satu sumbr Pendapatan Asli Daerah yang penting guna membiayai penyelenggaraan pemerintahan daerah dan pembangunan daerah untuk memantapkan otonomi daerah yang luas, nyata dan bertanggung jawab. Salah satu jenis pajak daerah adalah pajak parkir. Pajak parkir merupakan jenis pemungutan yang masih baru, sehingga dalam kertas karya ini penulis mencoba menelaah mengenai pajak parkir. Dalam penyusunan kertas karya ini penulis mengadakan penelitian di Kantor Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kota Semarang yang dilaksanakan dari bulan April hingga bulan Juni tahun 2003, dengan judul Kontribusi Pendapatan Asli Daerah Kota Semarang melalui pajak parkir pada tahun 2002 dan 1 Januari – 30 April tahun 2003.Kertas Karya ini merupakan salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan program Studi D-III Perpajakan di Univerrsitas Katolik Soegijapranata Semarang. Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan Rahmat dan Hidayah-Nya, sehingga Kertas Karya ini dapat tersusun. Dalam penyusunan Kertas Karya ini, penulis banyak mendapat bantuan pikiran dan dorongan serta saran - saran dari berbagai pihak, maka penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Dr. Vincent Didiek WA, MBM, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Uiversitas Katolik Soegijapranata Semarang.
iv
2. Drs.R Bowo Harcahyo MBA, selaku Pembantu Dekan I Fakultas Ekonomi Unifersitas Katolik Soegijapranata Semarang. 3. Ibu Trimeiningrum,SE, selaku Ketua Program Studi D-III Perpajakan Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. 4. Drs. Saman Kadarisman, selaku Kepala Kantor Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kota Semarang. 5. Bapak Iwan Soekasno,SE, selaku dosen pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan dengan penuh kesabaraan hingga terselesainya Kertas Karya ini. 6. Pihak-pihak lain yang ada di Kantor Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kota Semarang yang telah memberikan keterangan dan bantuan pada penulis untuk menyelesaikan Kertas Karya ini. 7. Bapak, Ibu, dan adikku tercinta yang dengan tulus memberikan dukungan moril dan materiil. 8. Sahabatku Nina, Farida, Anggun, Ratna, Anna, yang banyak memberikan masukan dan saran. 9. AR. Rizza, yang telah memberikan dorongan dan semangatnya. 10. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan yang telah membantu dalam menyelesaikan Kertas Karya ini. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan Kertas Karya ini masih terdapat kelemahan dan kekurangan, untuk itu saran dan kritik yang dapat membangun dari
v
para pembaca sangat diharapkan penulis. Harapan penulis, Kertas Karya ini dapat berguna dan menambah pengetahuan bagi pembaca.
Semarang, Juli 2003 Penulis,
Aprillia Ayu Prihandayani
vi
DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL ……………………………………………………………….i HALAMAN PERSETUJUAN …………………………………………………….ii HALAMAN PENGESAHAN …………………………………………………… iii KATA PENGANTAR …………………………………………………………… iv DAFTAR ISI ……………………………………………………………………..vii DAFTAR TABEL .................................................................................................... ix DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................................. x BAB I. PENDAHULUAN ………………………………………………………..1 1. 1 Latar Belakang ……………………………………………………….1 1. 2 Perumusan Masalah …………………………………………………..3 1. 3 Tujuan Penelitian ……………………………………………………..3 1. 4 Manfaat Penelitian ……………………………………………………3 1. 5 Metoda Pengumpulan Data……………………………………………4 1. 6 Sistematika Penulisan …………………………………………………4 BAB II. PEMBAHASAN MASALAH …………………………………………….6 2. 1 Landasan Teori ……………………………………………………….6 2. 2 Gambaran Umum Kantor Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kota semarang
…………………………………………………………..8
2. 3 Hasil Penelitian………………………………………………………26 BAB III PENUTUP ………………………………………………………………..34
vii
3. 1 Kesimpulan ………………………………………………………….34 3. 2 Saran …………………………………………………………………35
DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………………..36 LAMPIRAN – LAMPIRAN ……………………………………………………...37
viii
DAFTAR TABEL
Tabel
Halaman
1. Target dan Realisasi Pajak Parkir Tahun 2002 ..................................... 27 2. Penerimaan Pajak Daerah Tahun 2002 ................................................. 28 3. Target dan Realisasi Pajak Parkir Tahun 2003 ..................................... 30 4. Penerimaan Pajak Daerah Tahun 2003 ................................................. 31
ix
DAFTAR LAMPIRAN Lampiran
Halaman
1. Bagan Organisasi Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kota Semarang .................................................................... 37 2. Daftar Target dan Realisasi Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kota Semarang Anggaran 2002........................................... 38 3. Daftar Target dan Realisasi Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kota Semarang Tahun Anggaran 2003 ............................... 39
x
PERNYATAAN KEASLIAN KERTAS KARYA
Saya yang bertandatangan di bawah ini ; Nama
: Aprillia Ayu Prihandayani
NIM
: 99310020
Jurusan
: D III Perpajakan
Fakultas
: EKONOMI
Judul Kertas Karya
: Kontribusi Pendapatan Asli Daerah Kota Semarang Melalui Pajak Parkir Pada Tahun 2002 Dan 1 Januari – 30 April 2003.
Menyatakan bahwa Kertas Karya ini adalah hasil karya saya sendiri, apabila dikemudian hari ditemukan adanya plagiasi, manipulasi dan atau pemalsuan data maupun bentukbentuk kecurangan yang lain, saya bersedia untuk menerima sanksi dari Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.
Penulis,
Aprillia Ayu P