KELENGKAPAN DOKUMEN STANDAR OPERASIONAL MANAJEMEN (SOM) DAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PADA 9 KOPERASI SIMPAN PINJAM DI KOTA SEMARANG
Oleh: ADHYARANI PRISSILIA ADIWASONO NIM : 232007002
KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi
FAKULTAS PROGAM STUDI
: EKONOMIKA DAN BISNIS : AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA Jalan Diponegoro 52 -60 :(0298) 321212, 311881 Telex 322364 ukswsa ia Salatiga 50711 – Indonesia Fax. (0298) -3 21433
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS KERTAS KERJA Yang bertanda tangan dibawah ini, Nama : Adhyarani Prissilia Adiwasono NIM : 232007002 Program Studi : Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. menyatakan dengan sesungguhnya bahwa kertas kerja, Judul : Kelengkapan Dokumen Standar Operasional Manajemen (SOM) dan Standar Operasional Prosedur (SOP) Pada 9 Koperasi Simpan Pinjam di Kota Semarang Pembimbing : Like Soegiono, SE, MSi Tanggal di uji : 25 Januari 2012 adalah benar-benar hasil karya saya. Di dalam kertas kerja ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangkaian kalimat atau simbol yang saya aku seolah-olah sebagai tulisan saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya. Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya sendiri, saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar kesarjanaan yang saya peroleh. Salatiga, 9 Januari 2012 Yang memberi pernyataan,
Adhyarani P.A. ii
KELENGKAPAN DOKUMEN STANDAR OPERASIONAL MANAJEMEN (SOM) DAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PADA 9 KOPERASI SIMPAN PINJAM DI KOTA SEMARANG Oleh: ADHYARANI PRISSILIA ADIWASONO NIM : 232007002
KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi
FAKULTAS PROGAM STUDI
: EKONOMIKA DAN BISNIS : AKUNTANSI Disetujui oleh:
Like Soegiono, SE, MSi Pembimbing
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012 iii
MOTTO “Takut akan TUHAN adalah permulaan pengetahuan, tetapi orang bodoh menghina hikmat dan didikan.” Amsal 1 : 7
“Aku memberikan perintah baru kepada kamu, yaitu supaya kamu saling mengasihi; sama seperti Aku telah mengasihi kamu demikian pula kamu harus saling mengasihi.” Yohanes 13 : 34
“Anak-anakku, marilah kita mengasihi bukan dengan perkataan atau dengan lidah, tetapi dengan perbuatan dan dalam kebenaran.” 1 Yohanes 3 : 18
iv
ABSTRACT
The existence of Credit Unions can help the economy in Semarang. This is because the Credit Unions can facilitate the public to fulfill their needs easily. Thus, Credit Unions must have strong policies and procedures for running their business, in order to avoid any deviations. The Policies and procedure are included in the Standard Operating Management (SOM) and Standard Operating Procedure (SOP) which is in accordance to Government Regulations. Each Credit Union is expected to have such standards, in accordance to Government Regulation so that people can judge that the Credit Unions can be trusted and have applied the rules in managing the needs of the people in Semarang. The purpose of this study was to find out a clear description of the compliance 9 Credit Unions to complete the document of the Standard Operating Management (SOM) and Standard Operating Procedure (SOP). This study was done by filling out questionnaires and interviewing the respondents, which are Credit Unions in Semarang and Official Cooperation in Semarang. The result of this study shows that the Credit Unions in Semarang have not totally applied the rules in accordance to Government Minister Regulation 21. Credit Unions in Semarang have not had all the aspects listed on the Government Minister Regulation 21. Keywords : Standard Operating Management, Standard Operating Procedure
v
SARIPATI Keberadaan Koperasi Simpan Pinjam dapat membantu perekonomian di kota Semarang. Hal ini dikarenakan Koperasi Simpan Pinjam dapat memudahkan masyarakat untuk memenuhi kebutuhannya. Dengan demikian, Koperasi Simpan Pinjam harus memiliki kebijakan dan prosedur yang kuat untuk menjalankan usahanya supaya tidak terjadi adanya penyimpangan. Kebijakan dan prosedur tersebut terdapat pada Standar Operasional Manajemen (SOM) dan Standar Operasional Prosedur (SOP) yang sesuai dengan Peraturan Pemerintah. Setiap Koperasi Simpan Pinjam diharapkan memiliki standar tersebut, sesuai dengan Peraturan Pemerintah supaya masyarakat dapat menilai bahwa koperasi tersebut dapat dipercaya dan telah mengikuti aturan dalam mengelola kebutuhan para masyarakat di kota Semarang. Tujuan dalam penelitian ini adalah memberikan gambaran yang jelas mengenai kepatuhan 9 Koperasi Simpan Pinjam cuplikan atas kelengkapan dokumen Standar Operasional Manajemen (SOM) dan Standar Operasional Prosedur (SOP). Dalam penelitian ini dilakukan dengan cara pengisian kuesioner dan wawancara dengan para responden, yaitu pihak Koperasi Simpan Pinjam di Kota Semarang dan Dinas Koperasi Semarang. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Koperasi Simpan Pinjam di Semarang belum sepenuhnya mengikuti peraturan yang sesuai dengan Peraturan Menteri 21/2008. Koperasi Simpan Pinjam di Semarang belum memiliki seluruh aspek yang tertera pada Peraturan Menteri 21 tersebut. Kata kunci: Standar Operasional Manajemen, Standar Operasional Prosedur
vi
KATA PENGANTAR Koperasi Simpan Pinjam memiliki peranan dalam perekonomian masyarakat. Kegiatan usaha simpan pinjam dilaksanakan dari dan untuk anggota, calon anggota koperasi
yang
bersangkutan,
koperasi
lain
dan
atau
anggotanya.
Demi
menyejahterakan anggota dan calon anggota, koperasi hendaknya memiliki dan melaksanakan kebijakan dan prosedur yang sesuai dengan aturan pemerintah, yaitu Standar Operasional Manajemen (SOM) dan Standar Operasional Prosedur (SOP). Kertas kerja ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi di Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan ini masih ada kekurangan dan kesalahan, maka penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang sekiranya dapat menjadikan kertas kerja ini menjadi lebih baik. Penulis berharap semoga karya ilmiah ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Atas perhatian dan dukungannya penulis ucapkan terima kasih.
Salatiga, 9 Januari 2012
Penulis
vii
UCAPAN TERIMA KASIH
Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat dan rahmatNya yang diberikan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan kertas kerja dari awal hingga akhir. Penulis juga menyadari kertas kerja ini tidak bisa terwujud tanpa dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada: 1. Mama tercinta yang sudah merawat, membesarkan, memberikan dukungan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan kertas kerja ini, saya ucapkan terima kasih. 2. Ibu Like Soegiono, SE, MSi selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran untuk membimbing dan mengarahkan sehingga penulisan kertas kerja ini dapat terselesaikan dengan baik. 3. Bapak Hari Sunarto SE, MBA, Ph.D selaku wali studi dan dekan yang selalu membimbing dan memberi saran selama penulis menempuh pendidikan di Fakultas Ekonomika dan Bisnis UKSW. 4. Sahabatku Yemima Eka C.W. yang memberikan dukungan dan motivasi dalam menulis. 5. Teman terdekatku, Wisnu Andika yang terus memberikan perhatian dan semangat dalam menulis. 6. Segenap staff pengajar dan tata usaha Fakultas Ekonomika dan Bisnis.
viii
7. Pihak-pihak yang ikut membantu dalam penyusunan kertas kerja ini yang tidak bisa disebutkan satu per satu, saya ucapkan terima kasih.
Salatiga, 9 Januari 2012
Penulis
ix
DAFTAR ISI Halaman Judul......................................................................................................
i
Surat Pernyataan Keaslian Kertas Kerja...............................................................
ii
Halaman Persetujuan/Pengesahan.........................................................................
iii
Motto.....................................................................................................................
iv
Abstract..................................................................................................................
v
Saripati...................................................................................................................
vi
Kata Pengantar.......................................................................................................
vii
Ucapan Terima Kasih.............................................................................................. viii Daftar Isi................................................................................................................. x Daftar Lampiran...................................................................................................... xi I. Pendahuluan……………………………………………………………………
1
II. Telaah Teoritis Standar Operational Manajemen (SOM)………………………….……... 3 Standar Operational Prosedur (SOP)…………………………....……….. 4 Pengelompokan Objek Pemeriksaan Tertulis dari Segi Aspek…………..
4
III. Metode Penelitian Satuan Pengamatan dan Satuan Analisis...................................................... 8 Jenis dan Sumber Data................................................................................ 9 Metode Pengumpulan Data…………….………………………………… 9 Teknik dan Langkah Analisis………………………………….…………. 9 IV. Analisis Data..................................................................................................... 10 V. Simpulan dan Implikasi………………………………...................................... 20 Daftar Pustaka......................................................................................................... 22 Lampiran.................................................................................................................. 24 x
DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Kuesioner Penelitian........................................................................... 24 Lampiran 2. Pengelompokan Objek Pemeriksaan Tertulis Dari Segi Aspek.......... 29
xi