Kata Pengantar
Puji syukur kehadhirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat dan ridho-Nya, Petunjuk Teknis Menuju Kelompok Mandiri dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Petunjuk Teknis ini dibuat sebagai acuan dan menyamakan persepsi bagi Penyuluh Perikanan, Instansi yang menangani penyuluhan di Provinsi dan Kabupaten/Kota serta seluruh stakeholder untuk meningkatkan kelas kelompok pelaku utama perikanan menjadi kelompok mandiri, yaitu kelas madya dan utama. Petunjuk Teknis ini dapat digunakan sebagai panduan pelaksanaan pengembangan kelembagaan pelaku utama perikanan menuju kelompok mandiri, baik melalui anggaran Dekonsentrasi, maupun
sumber pembiayaan lainnya dengan fasilitasi pendampingan dan
penyuluhan oleh Penyuluh Perikanan.
Menuju Kelompok Mandiri | i
Kami menyadari bahwa Petunjuk Teknis ini masih terdapat kekurangan, untuk itu dengan segala kerendahan hati dan tangan terbuka kami bersedia menerima masukan dan kritik yang membangun demi perbaikan dan kesempurnaan Petunjuk Teknis ini kedepan.
Jakarta,
April 2014
Kepala Badan Pengembangan SDM KP No
Penanggung jawab
1.
Kapusluh KP
2.
Ses. BPSDMKP
Paraf
Dr. Suseno
Menuju Kelompok Mandiri | ii
Daftar Isi KATA PENGANTAR ............................................................................................................................. i DAFTAR ISI .................................................................................................................................... iii DAFTAR GAMBAR ............................................................................................................................. v I PENDAHULUAN .............................................................................................................................. 1 1.1. Latar Belakang...................................................................................................................... .....1 1.2. Maksud dan Tujuan .................................................................................................................. 3 1.3. Ruang Lingkup ........................................................................................................................... 4 II KARAKTERISTIK KELEMBAGAAN PELAKU UTAMA PERIKANAN MANDIRI ..................................... 5 2.1. Pengertian ................................................................................................................................. 5 2.2. Karakteristik .............................................................................................................................. 6 III PENILAIAN KELAS KELEMBAGAAN PELAKU UTAMA PERIKANAN MANDIRI ................................. 9 3.1. Prinsip Penilaian........................................................................................................................ 9 Menuju Kelompok Mandiri | iii
3.2. Tim Penilai dan Waktu Penilaian ............................................................................................ 10 3.3. Kriteria Penilaian ..................................................................................................................... 14 3.4. Metode Penilaian .................................................................................................................... 25 3.5. Alur/Skematis Proses Penilaian .............................................................................................. 26 3.6. Sertifikat Pengukuhan ............................................................................................................. 30 3.7. Registrasi Kelompok............................................................................................................. ...30 IV PELAPORAN DAN PENYUSUNAN PROFIL KELOMPOK................................................................. 33 LAMPIRAN
................................................................................................................................... 35
Menuju Kelompok Mandiri | iv
Daftar Gambar gambar 1. Papan informasi KUB menjadi salah satu identitas kelompok ................................. 2 gambar 2. Buku administrasi kelompok menjadi salah satu kriteria penting penilaian peningkatan kelas kelompok ...................................................................... 4 gambar 3. Penyuluh Perikanan melakukan pembinaan dan validasi penilaian kelas kelompok pelaku utama perikanan ............................................................................. 8 gambar 4. Sosialisasi kepada Penyuluh Perikanan dalam rangka melakukan penumbuhan dan pengembangan kelembagaan pelaku utama perikanan .................................... 12 gambar 5. Kelompok pembudidaya ikan penerima Dekonsentrasi KKP..................................... 14 gambar 6. Usaha Kelompok Pengolah dan Pemasar Hasil Perikanan ........................................ 19 gambar 7. Alur/skematis proses penilaian kelompok pemula menjadi kelompok mandiri ....... 26 gambar 8. Sosialisasi Kepmen KP Nomor 14 Tahun 2012 .......................................................... 27
Menuju Kelompok Mandiri | v
gambar 9. Alur/skematis proses penilaian kelompok pemula menjadi kelompok mandiri .................................................................................................... 28 gambar 10. Manajemen organisasi kelompok ........................................................................... 29
Menuju Kelompok Mandiri | vi
Pendahuluan 1.1. Latar Belakang Pembangunan nasional sektor kelautan dan perikanan merupakan proses yang bertujuan untuk memperkuat posisi pelaku utama dan keluarganya serta pelaku usaha di semua sektor sesuai dengan usahanya, agar lebih baik, lebih menguntungkan, lebih sejahtera, mandiri, terampil, dinamis, efisien dan professional, serta berdaya guna dengan tetap memperhatikan lingkungan yang terpelihara dan lestari. Pelaku Utama Perikanan ditempatkan bukan sebagai obyek melainkan sebagai subyek yang menetapkan tujuan, mengendalikan sumberdaya, dan mengarahkan proses yang mempengaruhi kehidupannya, sehingga diharapkan pelaku utama bisa menjadi tonggak terbentuknya kelembagaan pelaku utama perikanan sebagai organisasi yang kuat dan mandiri dalam mencapai tujuan bersama dari anggotanya.
Menuju Kelompok Mandiri | 1
Dengan terbitnya Keputusan Menteri
penguatan modal usaha kelompok,
KP Nomor : KEP.14/MEN/2012 tentang
tetapi
Pedoman Umum Penumbuhan dan
memanfaatkan,
Pengembangan Kelembagaan Pelaku
mengelola
Utama
sebagai
Perikanan,
maka
inisiasi
kelembagaan pelaku utama perikanan
secara
luas
mampu
mengolah
sumberdaya
dan
kelompok
kekuatan
dalam
pengembangan kelompoknya.
yang kuat dan mandiri memiliki arah yang ideal untuk mencapai tujuan pembangunan,
namun
dalam
implementasinya masih ada perbedaan persepsi dalam pemahaman karakter kemandirian. Kekhasan kelembagaan pelaku
utama
semata-mata
perikanan
bukan
mandiri,
sebatas
Gambar 1. Papan informasi KUB (Kelompok Usaha Bersama) menjadi salah satu identitas kelompok
pada Menuju Kelompok Mandiri | 2
Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan
Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan
mandiri
Mandiri.
merupakan
indikator
dalam
capaian kinerja penyuluhan kelautan dan perikanan.
Pusat
BPSDMKP
sebagai
Penyuluhan instansi
KP,
1.2. Maksud dan Tujuan 1) Petunjuk Teknis
pembina
Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan
penyuluhan kelautan dan perikanan perlu bekerjasama dengan Pemerintah Daerah untuk
menginisiasi
Pengembangan
Mandiri bertujuan: 2)
pengembangan
memberikan arah, pedoman, dan alat pengendali
bagi
pihak
yang
kelompok perikanan yang mandiri, maka
berkepentingan dalam penilaian dan
dalam
penetapan kelompok perikanan mandiri;
rangka
penyamaan
persepsi
dan
seluruh pihak terkait, khususnya dalam penilaian
dan
perikanan
mandiri,
Petunjuk
penetapan
Teknis
kelompok
3)
memberikan
pedoman
bagi
seluruh
ditetapkan
pihak terkait dalam pengembangan dan
Pengembangan
pembinaan kelompok perikanan mandiri.
perlu
Menuju Kelompok Mandiri | 3
1.3. Ruang
Ruang Lingkup lingkup
Petunjuk
Teknis
Pengembangan Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan Mandiri terdiri dari : 1) Karakteristik
Kelembagaan
Pelaku
Utama Perikanan Mandiri; 2) Penilaian Kelas Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan Mandiri; 3) Pelaporan
dan
Penyusunan
Profil
Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan Mandiri.
Gambar 2. Buku administrasi kelompok menjadi salah satu kriteria penting dalam penilaian peningkatan kelas kelompok pelaku utama perikanan
Menuju Kelompok Mandiri | 4
II. KARAKTERISTIK KELEMBAGAAN PELAKU UTAMA PERIKANAN MANDIRI
2.1. Pengertian Kelembagaan pelaku utama perikanan adalah kumpulan para pelaku utama yang terdiri dari nelayan, pembudidaya ikan, pengolah dan pemasar ikan yang terikat secara informal atas dasar keserasian dan kebutuhan bersama serta di dalam lingkungan pengaruh dan pimpinan seorang ketua kelompok pelaku utama kelautan dan perikanan. Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan (KPUP) Mandiri dicirikan dengan ikatan yang terbentuk pada kelompok tumbuh berkembang menuju kemampuan kelompok untuk mengatur dan mengarahkan diri sendiri dengan memanfaatkan, mengolah dan mengelola optimalisasi potensi sumberdaya untuk kesejahteraan anggotanya.
Menuju Kelompok Mandiri | 5
2.2. Karakteristik Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan (KPUP) Mandiri Berdasarkan Keputusan Menteri Kelautan
KPUP mandiri secara umum memiliki ciri sebagai berikut : 1) Adanya aturan/norma yang disepakati
dan Perikanan RI Nomor 14 Tahun 2012
dan ditaati bersama dalam bentuk
bahwa penumbuhan dan pengembangan
AD/ART;
kelembagaan
pelaku
utama
perikanan
2) Adanya pertemuan/rapat pengurus yang
merujuk kepada lima tolok ukur, yaitu 1)
diselenggarakan
perencanaan, 2) kemampuan berorganisasi,
berkesinambungan.
3) akses kelembagaan, 4) kemampuan
diadakan
wirausaha, dan 5) kemandirian. KPUP
berkesinambungan
Mandiri terklasifikasi menjadi 2 kelas,
pada terjadinya keakraban anggota,
yaitu : a) Kelompok Madya, dengan batas
terjadinya
nilai skoring 351 s.d 650, dan b) Kelompok
memecahkan masalah-masalah dalam
Utama, dengan batas nilai skoring 651 s.d
berusaha
1.000.
pemecahan secara bergotong royong; Menuju Kelompok Mandiri | 6
secara
secara
forum
dan
berkala
Pertemuan berkala akan
dan yang dan
berdampak
diskusi
untuk
langkah-langkah
3) Tersusunnya rencana kerja kelompok
5) Memiliki
kegiatan-kegiatan
usaha
secara bersama dan dilaksanakan oleh
bersama di sektor hulu dan hilir, KPUP
pelaksana
memberi kemudahan bagi anggota
sesuai
bersama,
dan
kesepakatan setiap
akhir
pelaksanaan dilakukan evaluasi secara
untuk memperoleh sarana produksi, pengolahan, dan pemasaran;
partisipasi, Rencana kerja kelompok
6) Memiliki usaha secara komersial dan
ini dalam bentuk Rencana Definitif
berorientasi pasar, dalam hal ini
Kelompok
kelompok memberi informasi akan
(RDK)/Rencana
Definitif
Kebutuhan Kelompok (RDKK);
komoditas yang dibutuhkan pasar dan
4) Memiliki
mengupayakan
pencatatan/pengadministrasian yang
anggota
rapih,
komoditi tersebut;
baik
umum/kesekretariatan,
administrasi
dapat
kemudahan
agar
mengusahakan
mapun
7) Tersedianya pelayanan informasi dan
administrasi keuangan sampai ke
teknologi untuk usaha para pelaku
tingkat seksi;
utama perikanan pada umumnya dan Menuju Kelompok Mandiri | 7
anggota kelompok pada khususnya,
usaha/kegiatan kelompok. Kegiatan usaha
Dalam
dapat
kelompok dapat berupa pelayanan jasa
kegiatan
saprokan, jasa pemasaran, jasa penjualan
hal
ini
kelompok
melaksanakan pengembangan bekerjasama
usaha
perikanan
dengan
sumber
teknologi seperti lembaga penelitian,
saprokan,
kelompok
kerjasama dengan
membuat pakan ikan.
antara
pihak
lain.
Kerjasama dapat dilakukan dalam berbagai
kegiatan
simpan
pinjam,
jasa
keahlian dari anggota kelompok seperti
penyuluh, swasta, dll ; 8) Terjalinnya
jasa
seperti
pengembangan teknologi, penyediaan sarana produksi dan pemasaran; 9) Adanya pemupukan modal usaha baik iuran dari anggota atau penyisihan hasil Menuju Kelompok Mandiri | 8
III.
PENILAIAN KELAS KELEMBAGAAN PELAKU UTAMA PERIKANAN MANDIRI
3.1 Prinsip Penilaian Prinsip penilaian KPUP Mandiri, harus mempertimbangkan beberapa persyaratan, sebagai berikut : a. Sahih (valid), yaitu kemampuan yang akan diukur harus sesuai dengan pelaksanaan fungsi KPUP; b. Objektif, yaitu diukur secara transparan dan dapat dipertanggung jawabkan; c. Keterandalan (reliable), yaitu siapapun, kapanpun, dimanapun dilakukan penilaian akan memberikan hasil yang sama; d. Efisien, yaitu dapat dilaksanakan dengan tertib dan teratur sesuai waktu yang ditetapkan.
Gambar 3. Penyuluh Perikanan melakukan pembinaan dan validasi penilaian kelas kelompok pelaku utama perikanan
Menuju Kelompok Mandiri | 9
3.2. Tim Penilai dan Waktu Penilaian 3.2.1. Tim Penilai a. Tim penilai untuk kenaikan kelas
banyak terdiri dari 5 (lima) orang
: Kepala Bidang yang menangani penyuluhan di kabupaten/kota Sekretaris : Penyuluh Perikanan PNS Anggota : 1. Kepala Bidang/bagian Yang menangani teknis Perikanan pada dinas Teknis di kabupaten/kota; 2. Unsur dan Kecamatan ;dan 3. Penyuluh Perikanan PNS/Swadaya/ Swasta.
yang mewakili unsur penyuluhan,
Tugas
unsur teknis dan Penyuluh Perikanan
penyeliaan, kompilasi dan validasi
PNS, dengan susunan keanggotaan
hasil
sebagai berikut:
menyampaikan
kelompok ditetapkan
pemula dengan
Bupati/Walikota instansi
ke
penyuluhan
keputusan
atau
yang
madya
Kepala
menangani
perikanan
di
kabupaten/kota. Tim penilai paling
Ketua
tim
penilai
penilaian
melakukan
KPUP
serta
laporan
hasil
penilaian kepada kepala instansi Menuju Kelompok Mandiri | 10
penyuluhan di kabupaten/kota dan
susunan
Camat
berikut:
dengan
tembusan
Bupati/Walikota, selanjutnya Camat mengeluarkan
sertifikat
pengukuhan berdasarkan laporan hasil penilaian tim penilai. b. Tim Penilai untuk kenaikan kelas kelompok ditetapkan
madya dengan
ke
utama
keputusan
Gubernur atau kepala instansi yang menangani penyuluhan perikanan di provinsi. Tim penilai paling banyak 5 (lima) orang yang mewakili unsur penyuluhan,
unsur
teknis
dan
Ketua
keanggotaan
sebagai
: Kepala Bagian yang Menangani penyuluhan di provinsi Sekretaris : Penyuluh Perikanan PNS Anggota : 1. Kepala Bidang/Bagian Yang menangani teknis Perikanan pada dinas teknis di provinsi; 2. Perwakilan Badan Pelaksana Penyuluhan/ Instansi yang menangani penyuluhan di kabupaten/ kota ; dan 3. Penyuluh Perikanan PNS.
Penyuluh Perikanan PNS, dengan Menuju Kelompok Mandiri | 11
Tugas
tim
penilai
melakukan
penyeliaan, kompilasi dan validasi hasil
penilaian
KPUP
serta
menyampaikan laporan hasil penilaian kepada Kepala instansi penyuluhan di provinsi dan Bupati dengan tembusan Gubernur,
dan
Bupati/Walikota
selanjutnya mengeluarkan
sertifikat pengukuhan berdasarkan laporan hasil penilaian tim penilai. c. Tim Pengendali Penilaian Peningkatan Kelas
Kelompok,
ditetapkan
oleh
Kepala Pusat Penyuluhan KP dengan susunan keanggotaan sebagai berikut :
Ketua
: Kepala Bidang Kelembagaan dan Ketenagaan Pusat Penyuluhan KP Sekretaris : Kepala Bidang Program dan Monev Pusat Penyuluhan KP Anggota : 1. Kepala Sub Bidang Kelembagaan 2. Kepala Sub Direktorat yang menangani KUB di Ditjen Perikanan Tangkap; 3. Kepala Sub Direktorat yang menangani Pokdakan di Ditjen Perikanan Budidaya; 4. Kepala Sub Direktorat yang menangani Poklahsar di Ditjen P2HP 5. Kepala Sub Direktorat yang menangani Pokmaswas di Ditjen PSDKP; 6. Kepala Subbidang Monev; dan 7. Penyuluh Perikanan Pusat.
Menuju Kelompok Mandiri | 12
kabupaten/kota
serta
menyampaikan
laporan hasil penilaian kepada Kepala Pusat Penyuluhan KP. d. Sosialisasi Penilaian Kelas Kelompok. Sosialisasi penilaian kelas kelompok bagi anggota
tim
meningkatkan pemahaman, Gambar 4. Sosialisasi kepada Penyuluh Perikanan dalam rangka melakukan penumbuhan dan pengembangan kelembagaan pelaku utama perikanan
penilai
bertujuan
pengetahuan penyamaan
dan persepsi
terhadap instrumen, cara pelaksanaan dan
penggunaannya,
metode
pengumpulan data di lapangan dan Tugas
tim
pengendali
penilaian
melakukan pengendalian dan pembinaan dengan melakukan pemantauan dan
mekanisme Sosialisasi
penyampaian dilakukan
oleh
laporan. Pusat
Penyuluhan KP dan Badan/Instansi yang
monitoring perkembangan hasil penilaian kemampuan KPUP tingkat provinsi dan Menuju Kelompok Mandiri | 13
menangani penyuluhan di provinsi dan
sosial-ekonomi. Sebelum melaksanakan
kabupaten/kota.
penilaian, daftar kriteria penilaian harus diisi oleh tim penilai, sebagaimana Tabel
3.2.2. Waktu penilaian
berikut : Penilaian dilakukan oleh tim penilai dilaksanakan 1 (satu) tahun sekali, serta dimungkinkan untuk melakukan validasi penilaian sebelum 1 (satu) tahun berjalan dengan mempertimbangkan kemampuan KPUP tersebut untuk naik kelas ke tingkat yang lebih tinggi. 3.3. Kriteria Penilaian 3.3.1. Kriteria KPUP Mandiri Kriteria KPUP mandiri terdiri dari 3 (tiga) aspek,
yaitu:
aspek
teknis
Gambar 5. Kelompok pembudidaya ikan penerima dana Dekonsentrasi Kementerian Kelautan dan Perikanan
dan
manajemen, aspek keuangan dan aspek Menuju Kelompok Mandiri | 14
NO
URAIAN
KELOMPOK MADYA
UTAMA
TEKNIS DAN MANAJEMEN
1
Adanya pertemuan/rapat anggota dan pengurus yang diselenggarakan secara berkala dan berkesinambungan minimal 2 kali dalam 1 bulan.
√
√
2
Memiliki rencana kerja kelompok sesuai dengan kesepakatan bersama.
√
√
3
Melakukan evaluasi perencanaan secara partisipatif, minimal 1 kali pada akhir tahun.
√
4
Memiliki AD/ART yang disepakati dan ditaati bersama.
√
√
5
Memiliki pencatatan/pengadministrasian organisasi yang lengkap (idealnya kelompok memiliki 13 buku administrasi sebagaimana terlampir, buku yang wajib ada : 1) buku data anggota kelompok, 2) buku tamu kelompok, 3) buku rencana kegiatan kelompok, 4) buku inventaris/barang kelompok, 5) buku daftar hadir pertemuan kelompok, 6) buku notulen rapat/pertemuan kelompok, 7) buku kas kelompok 8) buku pinjaman kelompok).
√
√
Menuju Kelompok Mandiri | 15
√
*)
KELOMPOK NO
URAIAN
MADYA
6
Memiliki papan nama, profil kelompok dan struktur organisasi kelompok.
7
Pengembangan jejaring kerja kelompok dalam bisnis perikanan.
√
8
Memiliki kegiatan usaha penunjang/diversifikasi/pengolahan/pemasaran dll.
√
9
Adanya keberlanjutan pemasaran produksi kelompok dalam satu tahun.
10
UTAMA
√
√
*)
√
*)
√
√
*)
√
Memiliki fasilitas dan aset ( ≤ 100 jt untuk madya, > 100 jt untuk Utama) guna mendukung keberlangsungan usaha.
√
√
11
Rata-rata kenaikan tabungan/kas kelompok untuk usaha dalam 1 (satu) tahun sebesar 5-10% (madya) dan ≥ 10 % (utama).
√
√
12
Kelancaran perputaran/cashflow kas kelompok untuk keberlangsungan usaha anggota/kelompok
√
√
Menuju Kelompok Mandiri | 16
KELOMPOK NO
URAIAN
MADYA
UTAMA
13
Sebagai sumber pelayanan informasi dan teknologi untuk pengembangan usaha pelaku utama perikanan umumnya, dan anggota kelompok khususnya.
√*)
√
14
Adanya pemupukan modal usaha baik iuran dari anggota atau penyisihan hasil usaha/kegiatan kelompok.
√
√
15
Meningkatnya rata-rata produksi kelompok per tahun sebesar 5-10 % (madya) dan ≥ 10 % (utama).
√*)
√
16
Meningkatnya rata-rata pendapatan anggota kelompok per tahun sebesar ≥ 10 %.
√*)
√
ASPEK KEUANGAN 17
Memiliki kemampuan mengakses permodalan ke Perbankan dan lembaga keuangan lainnya.
18
Mampu mengembalikan pinjaman modal ke perbankan dan lembaga keuangan lainnya.
√
19
Mampu mengelola simpan pinjam bagi anggota kelompok.
√
Menuju Kelompok Mandiri | 17
*)
√
*)
√ √ √
KELOMPOK NO
20
URAIAN Melakukan pemeriksaan keuangan kelompok minimal 2 kali dalam 1 tahun.
MADYA
UTAMA
√
√
√
√
*)
ASPEK SOSIAL EKONOMI 21
Berperan serta menjaga kelestarian dan kualitas lingkungan (budaya, sosial, ekonomi) Keterangan : *) : Sebaiknya ada
Menuju Kelompok Mandiri | 18
3.3.1. Aspek Penilaian
yang naik menjadi kelas kelompok utama
Aspek penilaian KPUP mandiri diukur
sebagaimana Tabel berikut:
berdasarkan 5 (lima) jenis kemampuan dan 42 (empat puluh dua) indikator, sebagaimana
Keputusan
Menteri
KP
Nomor: 14 Tahun 2012 tentang Pedoman Umum Penumbuhan dan Pengembangan Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan dengan kisaran bobot penilaian kelas madya 351 sampai dengan 650 dan kelas utama 651 sampai dengan 1.000. Standar minimal skoring penilaian kelas
Gambar 6. Usaha Kelompok Pengolah dan Pemasar Hasil Perikanan (Poklahsar)
kelompok pemula yang naik menjadi kelompok madya dan kelompok madya Menuju Kelompok Mandiri | 19
NO I
URAIAN KEGIATAN
SKORING MINIMAL PENILAIAN KELAS KELOMPOK MADYA
UTAMA
1. Infrastruktur
5
7,5
2. Kemampuan melestarikan lingkungan
5
7,5
3. Kesadaran Hukum
5
10
4. Kondisi Tanah dan Air
4
6
5. Iklim
3
5
6. Sumber Air
5
7,5
1. Teknologi proses produksi
10
15
2. Teknologi permanen
5
10
3. Teknologi Pasca Panen
5
10
PERENCANAAN A. Kemampuan mengidentifikasi potensi wilayah dan sumberdaya perikanan yang ada di lingkungannya
B. Kemampuan memilih teknologi yang dibutuhkan
Menuju Kelompok Mandiri | 20
NO
URAIAN KEGIATAN
SKORING MINIMAL PENILAIAN KELAS KELOMPOK MADYA UTAMA
C. Kemampuan dalam Menyusun RUK 1. Dasar pembuatan rencana usaha kegiatan
5
7,5
2. Kehadiran anggota dalam musyawarah penyusunan RUK
4
6
3. Keterikatan terhadap RUK
2
4
4. Penguasaan kelompok terhadap materi RUK
5
7,5
5. Cakupan materi RUK D. Kemampuan dalam penyusunan rencana kegiatan di bidang produksi, pengolahan, dan pemasaran 1. Produksi
4
4
5
7,5
2. Pengolahan Hasil
5
7,5
3. Pemasaran Hasil
5
7,5
1. Dasar Pembinaan Kader kelompok
4
6
2. Kesempatan anggota menjadi pengurus
3
3
3. Kesempatan anggota mengikuti kursus kepemimpinan
2
2
E. Kemampuan dalam Pembinaan Kader
Menuju Kelompok Mandiri | 21
NO II
URAIAN KEGIATAN KEMAMPUAN BERORGANISASI 1. Kemampuan mengidentifikasi perjanjian dengan pihak lain dalam meeningkatkan usaha perikanan
III
SKORING MINIMAL PENILAIAN KELAS KELOMPOK MADYA UTAMA
10
25
2. Kemampuan dalam mengembangkan kelompok 3. Kemampuan dalam menjalin kemitraan secara eksternal maupun intrnal
10
25
10
20
4. Kemampuan dalam mentaati peraturan
10
20
5. Kemampuan dalam monitoring dan evaluasi serta mengaudit kelompok
10
20
6. Kemampuan dalam mentaati setiap perjanjian
10
20
10
20
10
20
AKSES KELEMBAGAAN 1. Kemampuan dalam mengembangkan simpul jaringan kelembagaan 2. Kemampuan dalam mengembangkan akses jaringan elektronik
Menuju Kelompok Mandiri | 22
NO
URAIAN KEGIATAN
SKORING MINIMAL PENILAIAN KELAS KELOMPOK MADYA
UTAMA
10
20
10
20
10
20
1. Kemampuan dalam memupuk modal usaha
15
25
2. Kemampuan dalam mengembangkan usaha
10
20
3. Kemampuan dalam mengelola dan mengembangkan pemasaran
10
20
4. Kemampuan dalam kredibilitas usaha/bankable
10
20
5. Kemampuan dalam menganalisis peluang pasar
15
25
3. Kemampuan dalam meningkatkan intensitas komunikasi dan interaksi 4. Kemampuan dalam menumbuhkan solidaritas social 5. Kemampuan dalam mengakses dan mengembangkan teknologi IV
KEMAMPUAN WIRAUSAHA
Menuju Kelompok Mandiri | 23
NO
URAIAN KEGIATAN
SKORING MINIMAL PENILAIAN KELAS KELOMPOK MADYA
UTAMA
15
25
15
25
1. Kemampuan merespon inovasi
10
30
2. Kemampuan dalam mengelola resiko usaha
10
30
30
30
10
30
351
651
6. Kemampuan dalam menciptakan peluang kerja
V
7. Kemampuan dalam menumbuhkan dan mengembangkan asset usaha KEMANDIRIAN
3. Kemampuan menganalisis dan memecahkan Masalah 4. Kemampuan dalam merespon usaha TOTAL *catt : skoring minimal penilaian dapat dilihat pada form 1 terlampir.
Menuju Kelompok Mandiri | 24
3.4.
Metode Penilaian
b. Verifikasi Data
Pelaksanaan penilaian melalui tahapan pada
Verifikasi
kegiatan pengumpulan data, verifikasi data,
pemeriksaan kembali data dari hasil data
pengolahan dan analisis data penilaian,
yang telah dikumpulkan.
Sebelum
a. Pengumpulan Data
melalui
hasil
pengurus KPUP; b) Pengumpulan
data
dan
dilakukan
melalui
dan
surat
tercetak dan elektronik.
informasi
pengamatan
wawancara,
dilakukan
pengolahan
data
terlebih dahulu dilakukan verifikasi data
a) Data diperoleh dari anggota dan
(kuesioner),
dilakukan
c. Pengolahan Data
sebagai berikut:
(observasi),
data
angket menyurat
penilaian
KPUP
berdasarkan
klasifikasi. d. Analisis Data Analisis data dilakukan berdasarkan hasil penilaian
kemampuan
KPUP
untuk
selanjutnya menjadi bahan pertimbangan dalam penetapan klasifikasi berdasarkan kelas madya dan utama. Menuju Kelompok Mandiri | 25
3.5.
Alur/Skematis Proses Penilaian
3.5.1. Alur/Skematis Proses Penilaian Kelompok Pemula menjadi Kelompok Madya KELOMPOK PEMULA BUPATI/WALIKOTA/ INSTANSI YANG
2
TIM PENILAI
MENANGANI PENYULUHAN
1
KAB/KOTA
4
KELOMPOK MADYA
CAMAT 3
5
TIM PENGENDALI/ PEMBINA
Gambar 7. Alur/skematis proses penilaian kelompok pemula menjadi kelompok madya Menuju Kelompok Mandiri | 26
Keterangan Gambar : 1. Bupati/Walikota/Kepala instansi yang menangani
Penyuluhan
Kabupaten/Kota
menetapkan
di Tim
pengendalian penilaian
dan
pembinaan
kemampuan
hasil
kelompok
perikanan tingkat kabupaten/kota dan provinsi.
Penilai; 2. Tim penilai melakukan proses penilaian; 3. Camat mengukuhkan kenaikan kelas kelompok pemula menjadi kelompok Madya; 4. Camat
melaporkan
kepada
Bupati/Walikota/Kepala instansi yang menangani Penyuluhan di Kabupaten /Kota;
Gambar 8. Sosialisasi Kepmen KP Nomor 14 Tahun 2012 tentang Pedoman Umum Penumbuhan dan Pengembangan Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan
5. Pusat Penyuluhan KP sebagai Tim pengendali dan Pembina melakukan Menuju Kelompok Mandiri | 27
3.5.2. Alur/Skematis Proses Penilaian Kelompok Madya menjadi Kelompok Utama KELOMPOK KELAS MADYA GUBERNUR/INSTANSI YANG MENANGANI
TIM 2
PENILAI
PENYULUHAN DI
1
PROVINSI
4
KELOMPOK KELAS UTAMA
BUPATI/WALIKOTA
3
5
TIM PENGENDALI/ PEMBINA
Gambar 9. Alur/skematis proses penilaian kelompok madya menjadi kelompok utama
Menuju Kelompok Mandiri | 28
Keterangan Gambar:
perikanan tingkat kabupaten/kota dan
1. Gubernur/Kepala instansi yang menangani
provinsi.
penyuluhan
perikanan
di
Provinsi
menetapkan Tim penilai; 2. Tim Penilai melakukan proses penilaian kepada kelompok madya; 3. Bupati/walikota mengukuhkan kenaikan kelas kelompok Madya menjadi Kelas kelompok Utama; 4. Bupati/Walikota melaporkan ke Gubernur; 5. Pusat
Penyuluhan
pengendali pengendalian penilaian
dan
KP
sebagai
Pembina
dan
melakukan
pembinaan
kemampuan
Tim
hasil
Gambar 10. Struktur organisasi kelompok menjadi salah satu unsur penting dalam manajemen organisasi kelompok
kelompok Menuju Kelompok Mandiri | 29
3.6. Sertifikat Pengukuhan Pengesahan pengukuhan tertera pada halaman
Registrasi memuat beberapa hal sebagai
depan sertifikat, dan ditandatangani oleh
berikut:
pejabat
yang
berwenang
sesuai
kelas
I.
kelompok. Halaman belakang dari sertifikat
dengan kodefikasi :
memuat unsur-unsur penilaian dari 5 jenis kemampuan
dan
mencantumkan
hasil
penilaian sebagaimana form 3 terlampir. 3.7. Registrasi Kelompok Registrasi kelompok merupakan kodefikasi yang menunjukkan identitas atau pengenalan kelompok
yang
tercantum
pada
sertifikat.
telah
dikukuhkan,
lembar
bagian
dan depan
Kelompok berdasarkan kelas kelompok,
II.
1) kelompok pemula : 1; 2) kelompok madya : 2; 3) kelompok utama : 3. Kelompok berdasarkan jenis usaha, dengan kodefikasi : a) POKDAKAN, kelompok dengan usaha budidaya perikanan : 1; b) KUB,
kelompok
dengan
usaha
penangkapan ikan : 2; c) POKLAHSAR, kelompok dengan usaha Menuju Kelompok Mandiri | 30
pengolahan dan
pemasaran hasil
perikanan : 3; d) KUGAR,
kelompok
dengan
usaha
pengolahan garam rakyat : 4; e) POKMASWAS,
kelompok
masyarakat
pengawas : 5. III. Lokasi kelompok, dengan kodefikasi wilayah sebagai berikut : 1) Kodefikasi provinsi : 1. Aceh
9.
2. 3. 4. 5.
10. 11. 12. 13.
Sumatera Utara Sumatera Barat Riau Jambi Sumatera 6. Selatan 7. Bengkulu 8. Lampung
14.
Kepulauan Bangka Belitung Kepulauan Riau DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Daerah Istimewa Yogyakarta Jawa Timur
15. 16. Banten
17. Bali Nusa Tenggara 18. Barat Nusa Tenggara 19. Timur 20. Kalimantan Barat 21. Kalimantan Tengah 22. Kalimantan Selatan 23. Kalimantan Timur 24. Sulawesi Utara 25. Sulawesi Tengah
26. Selawesi Selatan Sulawesi 27. Tenggara 28. Gorontalo 29. 30. 31. 32. 33. 34.
Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Papua Barat Kalimantan Utara
2) Kodefikasi wilayah kabupaten/kota disesuaikan
dengan
ketentuan
peraturan dan perundang-undangan yang berlaku untuk kabupaten/kota di wilayahnya;
Menuju Kelompok Mandiri | 31
3) Kodefikasi disesuaikan
terbentuknya
kelompok
dengan
tahun
penumbuhan kelompok; 4) Kodefikasi
pengukuhan
Kode
registrasinya
sebagai
berikut
2.1.12.05.0109.0214 Keterangan :
kelompok
2
: kelompok kelas madya
disesuiakan dengan bulan dan tahun
1
: POKDAKAN
12
: Provinsi Jawa Barat
05
: Kabupaten Sumedang (disesuaikan
terbentuknya kelompok. Contoh : Kelompok
Maju
Jaya
di
:
Kecamatan
Sukamaju, Kabupaten Sumedang, Provinsi Jawa Barat, bergerak di bidang usaha
dengan kodefikasi pada masing wilayah)
budidaya perikanan, dibentuk pada tanggal 5
0109 : bulan dan tahun terbentuk
Januari 2009, serta dikukuhkan ke dalam
0214 : bulan dan tahun dikukuhkan
kelas kelompok madya pada tanggal 17 Februari 2014.
Menuju Kelompok Mandiri | 32
masing-
IV. 4.1.
PELAPORAN DAN PENYUSUNAN PROFIL KELOMPOK
Pelaporan
Pelaporan penilaian KPUP merupakan pertanggungjawaban terhadap pelaksanaan penilaian kelas kelompok. Pelaporan harus memuat informasi tentang pelaksanaan kegiatan pengembangan KPUP pada tingkatan administrasi pemerintahan. Laporan hasil penilaian menjadi umpan balik bagi instansi pembina untuk perbaikan dan penyempurnaan pembinaan penyelenggaraan penyuluhan dimasa yang akan datang. 4.2.
Profil Kelompok Perikanan
Penyusunan profil kelompok dimaksudkan untuk mendapatkan informasi yang lebih terinci tentang biodata kelompok perikanan. Profil kelompok sebagai lampiran dari pelaporan. Pelaporan dan profil kelompok perikanan disusun oleh kabupaten/kota dan provinsi serta di input ke dalam sistem informasi penyuluhan KP (SIMLUHKP) melalui operator yang ada di kabupaten/kota dan/atau provinsi. Softcopy disampaikan ke Pusat Penyuluhan KP ke alamat elektronik:
[email protected]. Menuju Kelompok Mandiri | 33
Hard copy dikirimkan ke Pusat Penyuluhan KP, Badan Pengembangan SDM KP, Kementerian Kelautan dan Perikanan dengan alamat Jalan Medan Merdeka Timur Nomor 16, Gedung Mina Bahari III Lantai 6, Gambir-Jakarta Pusat 10041.
Menuju Kelompok Mandiri | 34
Menuju Kelompok Mandiri | 35
Form 1. BLANKO KRITERIA PENILAIAN KELEMBAGAAN PELAKU UTAMA KEGIATAN PERIKANAN NO I.
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN PERENCANAAN A. Kemampuan mengidentifikasi potensi wilayah dan Sumberdaya perikanan yang ada di lingkungannya 1. Infrastruktur a. > 66 % mengetahui infrastruktur b. 34 % - 66 % mengetahui infrastruktur c. > 0 % - 33 % mengetahui infrastruktur d. Tidak mengetahui infrastruktur 2. Kemampuan Melestarikan Lingkungan a. > 66 % mampu melestarikan lingkungan b. 34 % - 66 % mampu melestarikan lingkungan c. 0 % - 33 % mampu melestarikan lingkungan d. Tidak mampu melestarikan lingkungan 3. Kesadaran Hukum a. > 66 % sadar hukum b. 34 % - 66 % sadar hukum c. 0 % - 33 % sadar hukum d. Tidak sadar hukum
Menuju Kelompok Mandiri | 36
KATEGORI
KET
200 60 10 10 7,5 5 0 10 10 7,5 5 0 15 15 10 5 0
Nilai max
Nilai max
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN 4. Kondisi tanah dan air a. > 66 % mengetahui kondisi tanah dan air b. 34 % - 66 % mengetahui kondisi tanah dan air c. 0 % - 33 % mengetahui kondisi tanah dan air d. Tidak mengetahui kondisi tanah dan air 5 Iklim a. > 66 % mengetahui kondisi iklim b. 34 % - 66 % mengetahui kondisi iklim c. 0 % - 33 % mengetahui kondisi iklim d. Tidak mengetahui kondisi iklim 6. Sumber Air a. > 66 % mengetahui sumber air b. 34 % - 66 % mengetahui sumber air c. 0 % - 33 % mengetahui sumber air d. Tidak mengetahui sumber air
Menuju Kelompok Mandiri | 37
KATEGORI
KET
8 8 6 4 0 7 7 5 3 0 10 10 7,5 5 0
Nilai max
Nilai max
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN B. Kemampuan memilih teknologi yang dibutuhkan 1. Teknologi proses produksi a. > 66 % mampu memilih teknologi proses produksi b. 34 % - 66 % mampu memilih teknologi proses produksi c. 0 % - 33 % mampu memilih teknologi proses produksi d. Tidak mampu memilih teknologi proses produksi 2. Teknologi Pamanenan a. > 66 % mampu memilih teknologi pemanenan b. 34 % - 66 % mampu memilih teknologi pemanenan c. 0 % - 33 % mampu memilih teknologi pemanenan d. Tidak mampu memilih teknologi proses pemanenan 3. Tekonologi Pasca Penen a. > 66 % mampu memilih teknologi pasca panen b. 34 % - 66 % mampu memilih teknologi pasca panen c. 0 % - 33 % mampu memilih teknologi pasca panen d. Tidak mampu memilih teknologi proses pasca panen
Menuju Kelompok Mandiri | 38
KATEGORI 50 20 20 15 10 5 15 15 10 5 2,5 15 15 10 5 2,5
KET
Nilai max
Nilai max
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN C. Kemampuan dalam menyusun RUK 1. Dasar pembuatan rencana usaha kegiatan b. Disusun pengurus, dikoreksi dan disahkan oleh anggota c. Disusun pengurus tanpa anggota d. Disusun pihak lain 2. Kehadiran anggota dalam musyawarah penyusunan RUK a. > 66 % anggota hadir b. 34 % - 66 % anggota hadir c. 0 % - 33 % anggota hadir d. Tidak ada anggota yang hadir 3. Keterikatan terhadap RUK a. > 66 % ada keterikatan anggota b. 34 % - 66 % adaketerikatan anggota c. 0 % - 33 % ada keterikatan anggota d. Tidak ada keterikatan anggota 4. Penguasaan kelompok Terhadap Materi RUK a. > 66 % menguasai materi b. 34 % - 66 % menguasai materi c. 0 % - 33 % menguasai materi d. Tidak menguasai materi
Menuju Kelompok Mandiri | 39
KATEGORI 40 10 7,5 5 2,5 8 8 6 4 0 6 6 4 2 0 10 10 7,5 5 2,5
KET
Nilai max
Nilai max
Nilai max
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN
KATEGORI
KET
5. Cakupan Materi RUK a . Meliputi (1) pola tanam/pola usaha, (2) kebutuhan saprokan, (3) pengolahan hasil, (4) pemasaran, (5) tabungan kelompok, (6) pengembalian kredit, (7) komoditas utama b. Hanya meliputi 5 - 6 butir komponen a c. Hanya meliputi 3 - 4 butir komponen a d. Hanya meliputi 0 - 2 butir komponen a
6 6
Nilai max
D. Kemampuan dalam penyusunan rencana kegiatan di bidang produksi, pengolahan dan pemasaran: 1. Produksi a. 76 % - 100 % lengkap b. 51 % - 75 % lengkap c. 26 % - 50 % lengkap d. 0 % - 25 % lengkap 2. Pengolahan hasil a. 76 % - 100 % lengkap b. 51 % - 75 % lengkap c. 26 % - 50 % lengkap d. 0 % - 25 % lengkap
30
Menuju Kelompok Mandiri | 40
4 2 1
10 10 7,5 5 2,5 10 10 7,5 5 2,5
Nilai max
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN 3. Pemasaran hasil a. 76 % - 100 % lengkap b. 51 % - 75 % lengkap c. 26 % - 50 % lengkap d. 0 % - 25 % lengkap E. Kemampuan dalam Pembinaan kader 1. Dasar pembinaan kader kelompok a. Musyawarah pengurus dan anggota b. Disusun pengurus, dikoreksi dan disahkan oleh c. Disusun anggota pengurus tanpa anggota d. Disusun pihak lain 2. Kesempatan anggota menjadi pengurus a. pernah ada pergantian pengurus dalam 5 tahun terakhir b. pernah ada pergantian pengurus dalam 6-7 tahun terakhir c. pernah ada pergantian pengurus dalam 8-9 tahun terakhir d. tidak pernah ada atau > 10 tahun 3. Kesempatan anggota mengikuti kursus kepemimpinan a. > 66 % anggota pernah mengikuti b. 34 % - 66 % anggota pernah mengikuti c. 0 % - 33 % anggota pernah mengikuti d. Tidak pernah
Menuju Kelompok Mandiri | 41
KATEGORI
KET
10 10 7,5 5 2,5 20 8 8 6 4 2 7 7 5 3 1 5 5 3 2 0
Nilai max
Nilai max
Nilai max
Nilai max
NO II.
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN
KATEGORI
KEMAMPUAN BERORGANISASI 1. Kemampuan mengidentifikasi perjanjian dengan pihak lain dalam meningkatkan usaha perikanan a. > 66 % mampu mengidentifikasi perjanjian dengan pihak lain dalam meningkatkan usaha; b. 34 % - 66 % mampu mengidentifikasi perjanjian dengan pihak lain dalam meningkatkan usaha; c . 0 % - 33 %mampu mengidentifikasi perjanjian dengan pihak lain dalam meningkatkan usaha;
200 40
d. sama sekali tidak mampu mengidentifikasi perjanjian dengan pihak lain dalam meningkatkan usaha 2. Kemampuan dalam Mengembangkan Kelompok a. musyawarah pengurus dengan pihak lain b. pengurus, dikoreksi dan disampaikan oleh anggota c. pengurus tanpa anggota d. selain a, b, dan c
Menuju Kelompok Mandiri | 42
KET
Nilai max
40 25 10 0
40 40 25 10 0
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN 3. Kemampuan Menjalin Kemitraan secara eksternal maupun internal a. > 66 % melaksanakan perjanjian b. 34 % - 66 % melaksanakan perjanjian c. 0 % - 33 % melaksanakan perjanjian d. Tidak melaksanakan perjanjian 4. Kemampuan dalam mentaati peraturan a. ada sanksi tertulis dan dilaksanakan b. ada peringatan tertulis dan lisan c. ada peringatan lisan d. tidak ada peringatan/teguran 5. Kemampuan melakukan monitoring dan evaluasi serta mengaudit keuangan a. > 66 % mampu melakukan monev b. 34 % - 66 % mampu melakukan monev c. 0 % - 33 % mampu melakukan monev d. tidak mampu melakukan monev
Menuju Kelompok Mandiri | 43
KATEGORI 30 30 20 10 0 30 30 20 10 0 30 30 20 10 0
KET Nilai max
Nilai max
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN 6. Kemampuan dalam mentaati setiap perjnjian
KET
30
Nilai max
> 66 % mampu mentaati perjanjian dengan pihak lain dalam meningkatkan usaha b. 34 % - 66 % mampu mentaati perjanjian dengan pihak lain dalam meningkatkan usaha
30
c.
0 % - 33 % mampu mentaati perjanjian dengan pihak lain dalam meningkatkan usaha d. sama sekali tidak mampu mentaati perjanjian dengan pihak lain dalam meningkatkan usaha
10
AKSES KELEMBAGAAN 1. Kemampuan dalam mengembangkan simpul jaringan kelembagaan a. > 66 % mengembangkan hubungan dengan kelembagaan ekonomi
150 30
a.
III.
KATEGORI
b. 34% - 66 ekonomi
% mengadakan hubungan dengan kelembagaan
c. 0 % 33 % mengadakan hubungan dengan kelembagaan ekonomi d. Tidak pernah mengadakan hubungan dengan kelembagaan ekonomi
Menuju Kelompok Mandiri | 44
20
0
30 20 10 0
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN 2. Kemampuan
dalam mengembangkan akses jaringan elektronik
KATEGORI
KET
30
Nilai max
a. > 66 % mengembangkan akses jaringan elektronik b. 34 % - 66 % mengembangkan akses jaringan elektronik
30 20
c. 0 % - 33 % mengembangkan akses jaringan elektronik d. tidak pernah mengembangkan akses jaringan elektronik
10 0
3. Kemampuan dalam meningkatkan intensitas komunikasi dan>interaksi a. 66 % kemampuan meningkatkan komunikasi dan interaksi
30
b. 34 % - 66 % kemampuan meningkatkan komunikasi dan interaksi c. 0 % - 33 % kemampuan meningkatkan komunikasi dan interaksi d. tidak mampu meningkatkan komunikasi dan interaksi 4. Kemampuan dalam menumbuhkan solidaritas sosial a. a. > 66 % kemampuan dalam menumbuhkan solidaritas sosial
Menuju Kelompok Mandiri | 45
Nilai max
30 20 10 0 30 30
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN b. 4 % - 66 % kemampuan dalam menumbuhkan solidaritas sosial
IV.
c. c. 0 % - 33 % kemampuan dalam menumbuhkan solidaritas sosial d. tidak mampu menumbuhkan solidaritas sosial 5. Kemampuan dalam mengakses dan pengembangkan teknologi a. > 66 % kemampuan dalam mengakses dan mengembangkan teknologi a. 34 % - 66 % kemampuan dalam mengakses dan mengembangkan teknologi b. 0 % - 33 % kemampuan dalam mengakses dan mengembangkan teknologi c. tidak mampu mengakses dan mengembangkan teknologi KEMAMPUAN WIRAUSAHA 1. Kemampuan dalam memupuk modal usaha a. > 66 % kemampuan dalam memupuk modal usaha b. 34 % - 66 % kemampuan dalam memupuk modal usaha c. 0 % - 33 % kemampuan dalam memupuk modal usaha d. tidak mampu memupuk modal usaha
Menuju Kelompok Mandiri | 46
KATEGORI
KET
20 10 0 30
Nilai max
30 20 10 0 250 40 40 25 15 0
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN 2. Kemampuan dalam mengembangkan usaha a. > 66 % kemampuan dalam mengembangkan usaha b. 34 % - 66 % kemampuan dalam mengembangkan usaha d. 0 % - 33 % kemampuan dalam mengembangkan usaha e. tidak mampu mengembangkan usaha 3. Kemampuan dalam mengelola dan Mengembangkan pemasaran a. > 66 % kemampuan dalam mengelola dan mengembangkan pemasaran b. 34 % - 66 % kemampuan dalam mengelola dan mengembangkan pemasaran c. 0 % - 33 % kemampuan dalam mengelola dan mengembangkan pemasaran d. tidak mampu mengelola dan mengembangkan pemasaran
Menuju Kelompok Mandiri | 47
KATEGORI
KET
30 30
Nilai max
20 10 0 30 30 20 10 0
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN 4. Kemampuan dalam Kredibilitas usaha/bankable
KATEGORI 30
> 66 % kemampuan dalam Kredibilitas usaha/bankable
30
34 % - 66 % kemampuan dalam Kredibilitas usaha/bankable c. 0 % - 33 % kemampuan dalam Kredibilitas usaha/bankable d. tidak mampu dalam kredibilitas usaha/bankable
20
a. b.
5. Kemampuan dalam menganalisis peluang pasar
Nilai max
10 40
a. > 66 % kemampuan dalam menganalisis peluang pasar
40
b. 34 % - 66 % kemampuan dalam menganalisis peluang pasar
25
c. 0% - 33 % kemampuan dalam menganalisis peluang pasar
15
d. tidak mampu dalam menganalisis peluang pasar
0
Menuju Kelompok Mandiri | 48
KET
Nilai max
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN
KATEGORI
6. Kemampuan dalam menciptkan peluang kerja a. semua anggota berusaha menciptakan peluang kerja
40 40
b. semua pengurus berusaha menciptakan peluang kerja
25
c. hanya ketua yang berusaha menciptakan peluang kerja
15
d. tidak ada yang berusaha menciptakan peluang kerja
0
7. Kemampuan dalam menumbuhkan dan mengembangkan asset usaha a. > 66 % kemampuan dalam mengembangkan asset usaha
menumbuhkan
40 dan
40
b. 34 % - 66 % kemampuan dalam menumbuhkan dan mengembangkan asset usaha
25
c. 0 % - 33 % kemampuan dalam menumbuhkan dan mengembangkan asset usaha d. tidak mampu menumbuhkan dan mengembangkan asset usaha
15
Menuju Kelompok Mandiri | 49
0
KET Nilai max
Nilai max
NO V.
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN
KATEGORI
KET
KEMANDIRIAN 1. Kemampuan merespon inovasi a. > 66 % kemampuan dalam merespon inovasi
200 50 50
Nilai max
b. 34 % - 66 % kemampuan dalam merespon inovasi c. 0 % - 33 % kemampuan dalam merespon inovasi d. tidak mampu merespon inovasi 2. Kemampuan mengelola resiko usaha a. > 66 % kemampuan dalam mengelola resiko usaha b. 34 % - 66 % kemampuan dalam mengelola resiko usaha
30 10 0 50 50 30
Nilai max
c. 0 % - 33 % kemampuan dalam mengelola resiko usaha d. tidak mampu mengelola resiko usaha 3. Kemampuan menganalisis dan memecahkan masalah a. > 66 % kemampuan dalam menganalisis dan memecahkan masalah b. 34 % - 66 % kemampuan dalam menganalisis dan memecahkan masalah c. 0 % - 33 % kemampuan dalam menganalisis dan memecahkan masalah d. tidak mampu menganalisis dan memecahkan masalah
10 0 50 50
Nilai Max
30
Nilai Max
10
Nilai Max
Menuju Kelompok Mandiri | 50
0
NO
JENIS, INDIKATOR DAN KOMPONEN 4. Kemampuan merespon peluang usaha
KATEGORI
KET
50
a. semua anggota mampu merespon peluang usaha
50
Nilai Max
b. semua pengurus mampu merespon peluang usaha
30
Nilai Max
c. hanya ketua yang mampu merespon peluang usaha
10
Nilai Max
d. tidak ada yang mampu merespon peluang usaha
0
TOTAL
Menuju Kelompok Mandiri | 51
1.000
Form. 2 Provinsi/Kab/Kota
Profil Kelompok Perikanan Penerima PUMP Tahun 2014 : .........................
(FOTO KETUA KELOMPOK) 1.
Nama Kelompok
:
………………………………
2.
Tanggal Berdiri
:
………………………………
3.
Nomor SK dan tanggal pengukuhan
:
………………………………
Jumlah anggota
:
4.
-
Laki-laki Perempuan
:
………………………………
:
………………………………
5.
Kelas Kelompok
:
………………………………
6.
Nilai/skoring kelas kelompok (berdasarkan Kepmen KP Nomor : 14/2012)
:
………………………………
7.
Bidang Usaha Kelompok
:
………………………………
8.
Bidang Kegiatan Usaha Lain
:
………………………………
Menuju Kelompok Mandiri | 52
Lanjutan Form.2 Komoditas usaha
:
………………………………
10.
9.
Luas lahan
:
(satuan m )
11.
Rata-rata produksi per tahun
:
(satuan kg)
12.
Persentase Produktivitas per tahun
:
13.
Jumlah Tabungan
:
(Total Produksi 1 tahun (Ton)/Luas lahan (Ha) x 100%) (satuan Rp)
14.
Jumlah Penambahan Tenaga Kerja dalam 1 tahun
:
(satuan Orang)
15.
Rata rata penghasilan/pendapatan anggota kelompok per tahun
:
(Satuan Rp)
16.
Persentase kenaikan rata rata penghasilan anggota kelompok pertahun
:
(satuan %)
17.
Informasi Pengurus Kelompok :
:
………………………………
a.
Nama Ketua / HP
:
………………………………
b.
Nama Sekretaris / HP
:
………………………………
c.
Nama Bendahara /HP
:
………………………………
d.
Seksi-seksi
-
Nama Produksi / HP
:
………………………………
-
Nama Pemasaran / HP
:
………………………………
-
Nama Saprokan / HP
:
………………………………
-
Nama Humas
:
………………………………
-
Nama Keamanan
:
………………………………
Menuju Kelompok Mandiri | 53
2
Lanjutan Form.2
18. 18
:
Narasi Kelompok : Sejarah Terbentuknya Kelompok Visi dan Misi Kelompok Tujuan Kelompok Norma Kelompok (AD/ART) Aktivitas Kelompok (Kegiatan Rutin, Kegiatan Usaha, Kegiatan Sosial) Sarana dan Prasarana (kantor kelompok, sarana produksi, modal usaha dll) Pendampingan (oleh siapa, lembaga apa, seberapa sering, metode pendampingan, jenis pendampingan) Dokumentasi Kelompok
FOTO PAPAN NAMA KELOMPOK
FOTO KEGIATAN USAHA KELOMPOK (3 FOTO KEGIATAN)
Menuju Kelompok Mandiri | 54
Form 3. Sertifikat Pengukuhan Kelembagaan Pelaku Utama (KPUP) Perikanan a) Contoh 1 : halaman depan sertifikat yang ada registrasi sertifikat pengukuhan kelas kelompok No. Reg : ……………………… Sertifikat Pengukuhan Kelas Kelompok.............................
Kami yang bertanda tangan di bawah ini :
……………………… (Nama Pejabat) …………………………… Setelah memperhatikan hasil penilaian yang dilakukan oleh Tim Penilai, memberikan Sertifikat Pengukuhan Kepada Kelompok (pembudidaya / nelayan / pengolah / usaha garam / wasmas)
Menuju Kelompok Mandiri | 55
Lanjutan Contoh 1: halaman depan sertifikat yang ada registrasi sertifikat pengukuhan kelas kelompok
….…… (Nama Kelompok) .…..…
Dari Desa/Kelurahan ……………… Kecamatan …………... Kabupaten ……………… dengan jumlah anggota ………… orang, sebagai kelompok ……… (Kelas Pemula/Madya/Utama)……… Pemberian Sertifikat pengukuhan ini dimaksudkan sebagai pendorong bagi kelompok ……………… untuk mengembangkan kemampuannya lebih lanjut dan sebagai syarat untuk mengikuti penilaian kemampuan kelompok Kelas ……………… ……,………….……………2014 Kepala Desa/Camat/Bupati
………………(nama)………………
Menuju Kelompok Mandiri | 56
b) Contoh 2 : halaman belakang sertifikat untuk kenaikan kelompok kelas pemula
ke kelas kelompok madya yang ada hasil penilaian. HASIL PENILAIAN KELAS KELEMBAGAAN PELAKU UTAMA PERIKANAN MANDIRI NO
URAIAN KEGIATAN
SKORING MINIMAL PENILAIAN KELAS KELOMPOK MADYA
I.
PERENCANAAN
………..
II.
KEMAMPUAN BERORGANISASI
………..
III.
AKSES KELEMBAGAAN
………..
IV.
KEMAMPUAN WIRAUSAHA
………..
V.
KEMANDIRIAN
……….. TOTAL
………..
…......…,………….……2014 Ketua Tim Penilai (nama jelas)
………………………………
Menuju Kelompok Mandiri | 57
c) Contoh 3 : halaman belakang sertifikat untuk kenaikan kelompok kelas madya ke kelompok kelas utama yang ada hasil penilaian HASIL PENILAIAN KELAS KELEMBAGAAN PELAKU UTAMA PERIKANAN MANDIRI NO
URAIAN KEGIATAN
SKORING MINIMAL PENILAIAN KELAS KELOMPOK UTAMA
I.
PERENCANAAN
………..
II.
KEMAMPUAN BERORGANISASI
………..
III.
AKSES KELEMBAGAAN
………..
IV.
KEMAMPUAN WIRAUSAHA
………..
V.
KEMANDIRIAN
……….. TOTAL
………..
…......…,………….……2014 Ketua Tim Penilai (nama jelas) ………………………………
Menuju Kelompok Mandiri | 58
Form 4. CONTOH 13 BUKU ADMINISTRASI KELOMPOK 1.
Buku Data Anggota Kelompok
a. Kelompok Pembudidaya Ikan NO.
NAMA
ALAMAT (NO. HP/TELP)
JABATAN DALAM KELOMPOK
TINGKAT PENDIDIKAN
USIA (TAHUN)
USAHA POKOK
LAHAN USAHA USAHA JUMLAH JUMLAH JUMLAH ………….... SAMPINGAN KOLAM DAN AKUARIUM DAN DAN LUAS (M2) LUAS (M2) LUAS (M2)
Menuju Kelompok Mandiri | 59
b. Kelompok Nelayan atau Kelompok Usaha Bersama NO.
NAMA
ALAMAT (NO. HP/TELP)
JABATAN DALAM KELOMPOK
TINGKAT PENDIDIKAN
USIA (TAHUN)
TINGKAT PENDIDIKAN
USIA (TAHUN)
USAHA POKOK
USAHA SAMPINGAN
KEPEMILIKAN SARANA PENANGKAPAN KAPAL/ PERAHU JENIS ALAT (BUAH) TANGKAP (SEBUTKAN)
KET.
c. Kelompok Pengolah Ikan NO.
NAMA
ALAMAT (NO. HP/TELP)
JABATAN DALAM KELOMPOK
USAHA POKOK
USAHA SAMPINGAN
Menuju Kelompok Mandiri | 60
KEPEMILIKAN SARANA PENGOLAHAN JENIS BANYAKNYA (BUAH)
KET.
2.
Buku Tamu Kelompok
TANGGAL NO
NAMA DAN NO. TELP/HP
JABATAN/ INSTANSI
DATANG
PERGI
TUJUAN/ KEPERLUAN
Menuju Kelompok Mandiri | 61
KESAN
PESAN
TANDA TANGAN
3.
Buku Rencana Kegiatan Kelompok Format Buku Rencana Kegiatan Kelompok:
a.
Data Umum: 1 2 3 4 5 6 7
: ............................................ : ............................................ : ............................................ : ............................................ : ............................................ : ............................................
8 9
Nama Kelompok Alamat Desa Kecamatan Kabupaten Tanggal Pendirian Pengurus - Ketua - Sekretaris - Bendahara - Anggota Kelas Kelompok Prestasi Kelompok
10 11 12 13 14 15
Jenis Usaha Kelompok Jumlah Kas Kelompok No. Rekening Kelompok Bank Cabang Nama Bank Tanggal
: ............................................ : ............................................ : ............................................ : ............................................ : ............................................ : ............................................
: ............................................ : ............................................ : ............................................ : ................................... orang : ............................................ : ............................................
Menuju Kelompok Mandiri | 62
a. Rencana Kegiatan Kelompok (RKK) NAMA KEGIATAN/ URAIAN KEGIATAN
NO
VOLUME/ FREKUENSI
WAKTU PELAKSANAAN
1 1 2 2 3 3
dst
Menuju Kelompok Mandiri | 63
TEMPAT PELAKSANAAN
KET
4.
Buku Rencana Usaha Kelompok (RUK)
KEBUTUHAN USAHA NAMA ANGGOTA KELOMPOK
NO
JENIS BUDIDAYA/ KOMODITAS
1
2
3
1
Ketua
2
Sekretaris
3
Bendahara
4
Anggota
5
Anggota
6
Anggota
7
Anggota
8
Anggota
9
Anggota
10
Anggota
4
WADAH BUDIDAYA VOLUME 5
NILAI (RP) 6
PERALATAN BUDIDAYA VOLU ME 7
NILAI (RP) 8
JUMLAH
Menuju Kelompok Mandiri | 64
BENIH VOLUME 9
NILAI (RP) 10
PAKAN VOLUME
NILAI (RP)
11
12
Lanjutan : Buku Rencana Usaha Kelompok (RUK) KEBUTUHAN USAHA NO
1
JUMLAH
NAMA ANGGOTA KELOMPOK
2
3
1
Ketua
2
Sekretaris
3
Bendahara
4
Anggota
5
Anggota
6
Anggota
7
Anggota
8
Anggota
9
Anggota
10
Anggota
KAPUR
OBAT-OBATAN
LAINNYA
VOLUME
NILAI (RP)
VOLUME
NILAI (RP)
VOLUME
NILAI (RP)
NILAI (RP)
13
14
15
16
17
18
19
JADWAL PERMANFAAT AN
TANDA TANGAN
20
21 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
JUMLAH
Menuju Kelompok Mandiri | 65
5.
Buku Rencana Usaha Bersama (RUB) Rencana Usaha Bersama (RUB) Budidaya Ikan ………………….., Penangkapan Ikan......................, Pengolahan/Pemasaran.............
A. 1. 2.
3.
INFORMASI UMUM Nama Kelompok Alamat
Nomor & Tanggal Pendirian
:
……………………………………………….
:
Jalan, Kampung, RT/RW, ttk koordinat
:
/Pengukuhan Kelompok
Desa
: (nama& titik koordinat)
Kecamatan
: (nama& titik koordinat)
Kab/Kota
: ........................................
Provinsi
: ........................................
Nomor & Tanggal Pendirian (Oleh:Pejabat yang berwenang atau KepalaDesa/Kepala Dinas Kab/Kota)
4.
Keanggotaan a. Ketua
:
………………………….…………………….
b. Sekretaris
:
……………………….……………………….
c. Bendahara
:
…………………….………………………….
d. Pengawas e. Anggota
:
………………….…………………………….
1.:
1. ...............................................................
2.
2. ............................................................... 3, 4, 5 dst ....................................................
Menuju Kelompok Mandiri | 66
B.
No
Rencana Usaha Bersama (RUB)Contoh RUB KEGIATAN BUDIDAYA IKAN
Kegiatan/usaha
Satuan
Volume
Nilai (Rp.)
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. TOTAL
Menuju Kelompok Mandiri | 67
Jadwal Waktu Pemanfaatan
No
Usaha Produktif Budidaya
1. 2.
Volume
Nilai (Rp.)
Komoditas :……………….…. .
Luas Lahan a. b. c. d. e.
3.
Satuan
Bak Kolam Tanah Kolam Terpal Tambak ………….
Perbaikan / Pembuatan Wadah Budidaya: a. b. c.
4.
KJA / karamba Kolam Sarana Rumput Laut: - Metode Rakit - Metode Lepas Dasar - Metode Long Line
Peralatan Budidaya a. b. c. d.
…………………………….. …………………………….. …………………………….. ……………………………..
Menuju Kelompok Mandiri | 68
Jadwal Waktu Pemanfaatan
No 5.
Usaha Produktif Budidaya
Satuan
Volume
Nilai (Rp.)
Jadwal Waktu Pemanfaatan
Sarana Produksi a. b. c. d. e.
Induk Benih Pakan Pupuk / Probiotik Kapur
6.
Obat-Obatan
7.
Lain-Lain TOTAL
....................,..................2014 Ketua Kelompok,
............................
Menuju Kelompok Mandiri | 69
6.
NO
Buku Pola Tebar/Produksi Kelompok NAMA ANGGOTA KELOMPOK
PERKIRAAN PRODUKSI
PENEBARAN BULAN JAN
FEB
MAR
APR
MEI
JUN
JUL
AGU
SEP
OKT
1 2 3 4 5 6 dst
Menuju Kelompok Mandiri | 70
NOP
DES
TANGGAL
BANYAKNYA
7.
Buku Agenda Surat Kelompok
NO.
NOMOR
TANGGAL
SURAT
SURAT
PENGIRIM/ TUJUAN SURAT
PERIHAL TANGGAL SURAT MASUK/KELUAR
DISPOSISI/TINDAK LANJUT/ SURAT
SURAT
MASUK
KELUAR
KETERANGAN
1 2
8.
dst
Buku Inventaris Barang/Alat Kelompok NO
JENIS BARANG/ ALAT
BANYAKNYA (BUAH/KG/ SATUAN)
TANGGAL TERIMA
KONDISI BARANG
PENANGGUNG JAWAB BARANG
1 2 3 4
dst
Menuju Kelompok Mandiri | 71
KETERANGAN DIBELI
HIBAH
KODE NO.
9.
Buku Daftar Hadir Pertemuan Kelompok PESERTA RAPAT/ PERTEMUAN/ KEGIATAN
NO.
TANGGAL
NAMA KEGIATAN NAMA
JABATAN
ALAMAT/ NO.HP
1
TANDA TANGAN 1.
2 3
10.
NO.
2. dst
3.
Buku Notulen Rapat/Pertemuan Kelompok
TANGGAL
NAMA KEGIATAN (RAPAT/ PERTEMUAN)
NAMA PEMBICARA/ PEMBERI PENDAPAT
JABATAN/ JABATAN DALAM KELOMPOK
POKOK-POKOK MATERI/USULAN/PENDAPAT YANG DISAMPAIKAN
1
2
dst
Menuju Kelompok Mandiri | 72
KESIMPULAN/ REKOMENDASI/RENCANA TINDAK LANJUT
11.
NO.
Buku Kas Kelompok
TANGGAL
URAIAN
BANYAKNYA (BUAH/KALI/KG)
HARGA SATUAN (Rp.)
MASUK
KELUAR
SALDO
(Rp.)
(Rp.)
(Rp.)
1 2 3 4 5 6 7 dst
Menuju Kelompok Mandiri | 73
12.
Buku Tabungan/Iuran Kelompok Bulan : .................. TABUNGAN
NO.
NAMA ANGGOTA KELOMPOK
TANGGAL
IURAN WAJIB/BULANAN
BANYAKNYA (Rp.)
TANGGAL
BANYAKNYA (Rp.)
IURAN SUKARELA TANGGAL
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10
dst
Menuju Kelompok Mandiri | 74
BANYAKNYA (Rp.)
PARAF PENCATAT
13.
Buku Pinjaman Anggota Kelompok
HARI/ NO. TANGGAL
NAMA
BESAR PINJAMAN (DASAR+ BUNGA)
KEPERLUAN PEMINJAMAN
JANGKA WAKTU (BULAN)
PEMBAYARAN JAN
FEB
MAR
APR MEI JUN
1. 2. 3. 4. 5.
dst
Menuju Kelompok Mandiri | 75
JUL
AGS SEP
OKT
NOP
DES
Catatan ………………………………………………………………………………………………………… …...….………………………………………………………………………………………………… …………….…………………………………………………………………………………………… ………….……….…………………………………………………………………………………… ……………….………….…………………………………………………………………………… …………………….…………….…………………………………………………………………… ………………………….……………….…………………………………………………………… ……………………………….………………….…………………………………………………… …………………………………….…………………….…………………………………………… ………………………………………….……………………….…………………………………… ……………………………………………….………………………….…………………………… …………………………………………………….…………………………….…………………… ………………………………………………………….……………………………….……………
…………………………………………………………………………………………………… …………………………………………………………………..….………………………………… Menuju Kelompok Mandiri | 76