PERANGKAT KERJA
IKATAN MAHASISWA ELEKTRO PERIODE 2011 Sekretaris Kabinet (Cabinet Secretary) DESKRIPSI KERJA: 1. Bertanggung jawab kepada Ketua 2. Bertanggung jawab terhadap pelaksanaan fungsi kesekretariatan organisasi secara umum 3. Bertanggung jawab dalam mengoordinasikan perangkat kesekretariatan lembaga (waseknet dan sekbid) dalam menjalankan fungsi kesekretariatan organisasi 4. Bertanggung jawab terhadap LPJ organisasi kepada MPM 5. Bertanggung jawab terhadap penyusunan berita acara dan notulensi pada rapat kabinet 6. Bertanggung jawab terhadap pengarsipan seluruh kegiatan organisasi 7. Bertanggung jawab terhadap penyusunan dan pengarsipan surat menyurat organisasi 8. Bertanggung jawab dalam mengagendakan dan mengawasi pelaksanaan kegiatankegiatan yang menyangkut dengan kehidupan kemahasiswaan DTEUI 9. Bertanggung dalam menyusun dan memberikan jadwal tugas piket kepada pengurus IME 10. Bertanggung jawab dalam menginventarisasi kekuatan sumber daya manusia DTEUI dan IME (database SDM) 11. Bersama BPH, bertanggung jawab dalam penyusunan rencana strategis organisasi dan pemberdayaan inventaris 12. Bersama BPH, bertanggung jawab terhadap penyusunan peraturan internal IME (SOP organisasi) 13. Bertanggung jawab terhadap pemantauan peraturan internal (SOP organisasi) agar dapat berjalan dengan baik 14. Bertanggung jawab terhadap pengelolaan sekretariat IME PERANGKAT KERJA: 1. Sekretaris Kabinet 2. Wakil Sekretaris Kabinet
Bidang Keuangan (Department of Finance) DESKRIPSI KERJA BIDANG: IME 2011 BERKUALITAS
Page 1 of 7
1. Bertanggung jawab kepada Ketua 2. Bertanggung jawab dalam perencanaan keuangan dan pengontrolan cashflow organisasi 3. Bertanggung jawab dalam pencarian sumber dana yang halal untuk menunjang kehidupan organisasi 4. Bertanggung jawab dalam inventarisasi aset organisasi 5. Bertanggung jawab dalam penyusunan laporan keuangan organisasi 6. Bertanggung jawab dalam pelaporan keuangan kepada Ketua dan warga PERANGKAT KERJA BIDANG: 1. 2. 3. 4. 5.
Kepala Keuangan Bendahara Auditor Internal Staf Umum Staf Ahli a. Kerjasama Eksternal b. Kewirausahaan dan Inkubator Bisnis 6. Biro Kewirausahaan dan Ventura a. Kepala Biro
Bidang Penelitian dan Pengembangan Internal (Department of Internal Research and Development) DESKRIPSI KERJA BIDANG 1. Bertanggung jawab kepada Ketua 2. Bertanggung jawab dalam mengawasi dan mengevaluasi pencapaian parameter keberhasilan visi misi lembaga 3. Bertanggung jawab dalam mengawasi dan mengevaluasi kinerja lembaga berdasarkan parameter pencapaian keberhasilan visi misi dan Deskripsi Kerja perbidang 4. Bertanggung jawab dalam mengawasi dan mengevaluasi parameter pencapaian keberhasilan program kerja 5. Bersama dengan Steering Comittee terkait, bertanggung jawab dalam mengawasi dan mengevaluasi kinerja kepanitiaan 6. Bertanggung jawab dalam mengawasi dan mengevaluasi kinerja personal sesuai dengan Deskripsi Kerja 7. Bertanggung jawab dalam menampung aspirasi dan meneliti kebutuhan warga sebagai salah satu dasar dalam penentuan arah kebijakan lembaga 8. Bertanggung jawab terhadap pengembangan SDM lembaga berdasarkan evaluasi kinerja, analisis kondisi, dan pemetaan kebutuhan perbidang 9. Bertindak sebagai konsultan bagi lembaga, baik secara institusional dan personal, dan kepanitiaan-kepanitiaan program kerja PERANGKAT KERJA BIDANG:
IME 2011 BERKUALITAS
Page 2 of 7
1. 2. 3. 4. 5.
Kepala Bidang Wakil Kepala Bidang Sekretaris Bidang Staf Umum Staf Ahli a. Penelitian dan Pengembangan Lembaga b. Pengembangan Personal
Bidang Pendidikan dan Penelitian (Department of Education and Research) DESKRIPSI KERJA BIDANG: 1. Bertanggung jawab kepada Ketua 2. Bertanggung jawab terhadap pelayanan kegiatan yang mendukung kemajuan akademis mahasiswa DTE 3. Bertanggung jawab terhadap pengawasan dan peningkatan mutu akademis mahasiswa DTE 4. Bertanggung jawab terhadap advokasi akademis dan pendampingan bagi mahasiswa yang membutuhkan 5. Bertanggung jawab dalam menyuplai konten informasi seputar kompetisi ilmiah mahasiswa, kegiatan keilmiahan, perkembangan teknologi, prestasi DTE di bidang keilmiahan, organisasi keilmiahan di lingkungan DTE, dan publikasi hasil riset/kajian DTE 6. Bertanggung jawab dalam memfasilitasi dan mendampingi mahasiswa DTE yang membutuhkan asistensi dalam mengikuti kompetisi ilmiah 7. Bertanggung jawab dalam merancang arahan (goal) dan rencana strategis (roadmap) lembaga dalam bidang keilmiahan berdasarkan pada analisis potensi keilmiahan DTE 8. Bertanggung jawab dalam merancang program kerja yang dapat menunjang peningkatan minat dan mutu keilmiahan mahasiswa 9. Bersama dengan lembaga keilmiahan mahasiswa DTE, bertanggung jawab dalam merancang riset dan kajian teknologi yang bermanfaat dan berkesinambungan, sesuai dengan arahan dan rencana strategis keilmiahan lembaga 10. Bertanggung jawab dalam memfasilitasi keperluan riset dan kajian teknologi 11. Bertanggung jawab dalam mengoordinasikan pihak-pihak yang terkait dalam kemajuan di bidang keilmiahan dengan menyinergiskan langkah dan mensosialisasikan arahan keilmiahan lembaga 12. Bertanggung jawab dalam mengoordinasikan dan mengontrol kegiatan lembaga keilmiahan mahasiswa 13. Bertanggung jawab dalam memberdayakan hasil-hasil riset dan kajian teknologi dalam bentuk edukasi maupun aplikasi pada lingkungan 14. Bertanggung jawab dalam merancang pembinaan awal yang sarat akan nilai-nilai keilmuan dan menggugah minat keilmiahan bagi mahasiswa PERANGKAT KERJA BIDANG: IME 2011 BERKUALITAS
Page 3 of 7
1. 2. 3. 4. 5.
Kepala Bidang Wakil Kepala Bidang Sekretaris Bidang Staf Umum Staf Ahli a. Riset dan Kajian Teknologi b. Penerapan Teknologi c. Pembinaan dan Advokasi Akademik d. Pembinaan dan Pendampingan Kompetisi 6. Biro Pengembangan Teknologi (Bureau of Technological Development) a. Kepala Biro 7. Biro Pembinaan Akademik dan Kompetisi (Bureau of Academics and Competitions Development) a. Kepala Biro
Bidang Komunikasi dan Informasi (Department of Communication and Information ) DESKRIPSI KERJA BIDANG: 1. Bertanggung jawab kepada Ketua 2. Bertanggung jawab terhadap pembinaan hubungan baik dan intensif dengan mahasiswa DTE 3. Bertanggung jawab terhadap pembinaan hubungan baik dan intensif antara lembaga dan pihak departemen, baik dosen maupun karyawan 4. Bertanggung jawab terhadap pembinaan hubungan baik dan intensif antara lembaga dan alumni 5. Bertanggung jawab terhadap pembinaan hubungan baik dengan lembaga-lembaga di dalam maupun di luar lingkungan kampus 6. Bertanggung jawab terhadap pemberdayaan media-media publikasi IME (mading, website, social networking, email, dan buletin) 7. Bertanggung jawab terhadap penyajian dan penyampaian informasi-informasi dari konten yang disediakan oleh bidang-bidang yang ada di IME kepada warga DTE 8. Bertanggung jawab dalam mensosialisasikan kegiatan lembaga dan informasi seputar departemen kepada warga DTE 9. Bertanggung jawab dalam mengarsipkan hubungan komunikasi dengan pihak eksternal 10. Bertanggung jawab dalam mempromosikan IME dan bertindak sebagai juru bicara lembaga PERANGKAT KERJA BIDANG: 1. Kepala Bidang 2. Wakil Kepala Bidang 3. Sekretaris Bidang IME 2011 BERKUALITAS
Page 4 of 7
4. Staf Umum 5. Staf Ahli a. Hubungan Alumni dan Industri b. Hubungan Lembaga Kampus c. Hubungan Dosen dan Karyawan d. Hubungan Mahasiswa e. Media Elektronik f. Media Cetak 6. Biro Hubungan Eksternal (Bureau of External Relation) a. Kepala Biro 7. Biro Hubungan Internal (Bureau of Internal Relation) a. Kepala Biro 8. Biro Komunikasi Media (Bureau of Media Communication) a. Kepala Biro
Bidang Pengembangan Sumber Daya Mahasiswa (Department of Student Resources Development) DESKRIPSI KERJA BIDANG: 1. Bertanggung jawab kepada Ketua 2. Bertanggung jawab dalam menyusun konsep pembinaan yang komprehensif dan berorientasi pada kaderisasi keilmuan serta pembekalan softskill berdasarkan pemetaan dan analisis kebutuhan tiap angkatan 3. Bertanggung jawab dalam merancang dan melaksanakan kegiatan yang memfasilitasi pengembangan karakter dan pembekalan softskill 4. Bertanggung jawab dalam menciptakan kader-kader DTE yang siap berkontribusi dalam organisasi di lingkungan kampus 5. Bertanggung jawab dalam mengawasi pelaksanaan kegiatan pembinaan secara keseluruhan 6. Bertanggung jawab dalam mengkaji isu-isu strategis di lingkungan kampus, nasional, maupun internasional dan melakukan pencerdasan kepada warga 7. Bertanggung jawab dalam mempererat interaksi mahasiswa lintas angkatan agar tercipta hubungan kekeluargaan yang harmonis dan saling mendukung PERANGKAT KERJA BIDANG: 1. 2. 3. 4. 5.
Kepala Bidang Wakil Kepala Bidang Sekretaris Bidang Staf Umum Staf Ahli a. Kajian Isu Strategis b. Pergerakan Mahasiswa
IME 2011 BERKUALITAS
Page 5 of 7
c. Pembinaan dan Kaderisasi d. Pengembangan Softskill 6. Biro Kajian Aksi dan Strategis (Bureau of Strategic Studies) a. Kepala Biro 7. Biro Pembinaan, Kaderisasi, dan Pengembangan Karakter (Bureau of Student Character Development) a. Kepala Biro
Bidang Pengembangan Minat dan Bakat Mahasiswa (Department of Student Interest and Aptitude Development ) DESKRIPSI KERJA BIDANG: 1. Bertanggung jawab kepada Ketua 2. Bertanggung jawab dalam memfasilitasi kegiatan pengembangan minat dan bakat mahasiswa dalam bidang kreasi dan olahraga 3. Bertanggung jawab dalam mempersiapkan kader-kader DTE yang siap untuk berprestasi di kompetisi-kompetisi seni, olahraga, dan multimedia 4. Bertanggung jawab terhadap pengawasan dan penyediaan sarana dan prasarana nonakademis dalam rangka pengembangan minat dan bakat mahasiswa dalam bidang nonakademis 5. Bertanggung jawab dalam berkoordinasi dengan pihak-pihak penyelenggara KEGIATAN DAN kompetisi nonakademis PERANGKAT KERJA BIDANG: 1. 2. 3. 4. 5.
Kepala Bidang Wakil Kepala Bidang Sekretaris Bidang Staf Umum Staf Ahli a. Pengembangan dan Pemberdayaan Kreasi Mahasiswa b. Pembinaan Olahraga Mahasiswa 6. Biro Kreasi Mahasiswa (Bureau of Student Creation) a. Kepala Biro 7. Biro Olahraga Mahasiswa (Bureau of Student Sports) a. Kepala Biro
Bidang Pengabdian Sosial (Department of Social Service) DESKRIPSI KERJA BIDANG:
IME 2011 BERKUALITAS
Page 6 of 7
1. Bertanggung jawab kepada Ketua 2. Bertanggung jawab terhadap pemberdayaan fasilitas mahasiswa yang sudah ada dan usaha peningkatan fasilitas mahasiswa yang dibutuhkan 3. Bertanggung jawab terhadap advokasi beasiswa dan biaya kuliah bagi mahasiswa yang membutuhkan 4. Bertanggung jawab terhadap pengabdian dan pengembangan masyarakat dalam bidang keelektroan 5. Bertanggung jawab terhadap peningkatan kepedulian sosial mahasiswa DTE terhadap sesama 6. Bertanggung jawab dalam membantu penyelesaian masalah-masalah sosial di lingkungan DTE PERANGKAT KERJA BIDANG: 1. 2. 3. 4. 5.
Kepala Bidang Wakil Kepala Bidang Sekretaris Bidang Staf Umum Staf Ahli a. Pengembangan Masyarakat b. Advokasi Beasiswa c. Fasilitas Mahasiswa 6. Biro Pelayanan dan Pengembangan Masyarakat (Bureau of Public Service and Community Development) a. Kepala Biro 7. Biro Kesejahteraan Mahasiswa (Bureau of Student Welfare) a. Kepala Biro
***
IME 2011 BERKUALITAS
Page 7 of 7