260 Tapi jika user mengisi dengan benar (cocok) maka akan tampil halaman berikut:
Gambar 4.130 Halaman Change Password Ketika Benar Mengisi
Jika yang login adalah pengajar maka akan tampil tampilan untuk pengajar. Setelah login sukses, user akan masuk ke halaman Home. Dimana terdapat beberapa menu yang bisa digunakan yaitu Material, Exam, Change Password dan Logout. Di setiap halaman, menu-menu tersebut selalu ada sehingga user bisa melihat halaman yang berbeda dalam waktu yang bersamaan
261
Gambar 4.131 Halaman Home Pengajar
Menu Material adalah menu dimana terdapat daftar materi sehingga pengajar dapat melihat dan mendownload materi-materi
Gambar 4.132 Halaman Material Pengajar
262 Jika menu Materi dipilih maka akan tampil halaman Materi dimana terdapat judul materi, penjelasan, referensi dan tanggal dibuat. Kemudian bisa juga download materi dengan mengklik tombol download material.
Gambar 4.133 Halaman Materi Pengajar
263 Dalam menu Exam terdapat menu Add Schedule, Schedule, Examine, dan Result. Pada menu ini pengajar dapat melihat jadwal ujian, hasil ujian, menambah jadwal ujian dan memeriksa ujian
Gambar 4.134 Halaman Exam Pengajar
Pada menu Add Schedule terdapat beberapa menu yaitu daftar ujian, form tambah jadwal karyawan dan tombol-tombol menu (first, prev, next, last, employee detail). Untuk menambah jadwal ujian karyawan, user harus mengisi form yang terdiri dari nama dan kode employee yang akan ikut ujian, tanggal, dan waktu. Jika tombol employee detail diklik maka akan muncul detail karyawan yang akan ikut ujian. Tombol menu dapat digunakan untuk memindahkan halaman.
264
Gambar 4.135 Halaman Add Schedule Pengajar
Jika tombol employee detail diklik maka akan muncul detail karyawan yang akan ikut ujian. Tombol dapat digunakan untuk menutup detail karyawan
Gambar 4.136 Halaman Keterangan Karyawan
265 Setelah pengajar mengisi form tambah jadwal, jadwal akan bertambah di Schedule sehingga pengajar dapat melihat karyawan-karyawan yang akan ujian beserta nama dan penjelasan ujian yang akan diikuti. Serta pengajar dapat cari karyawan berdasarkan yang diinginkan.
Gambar 4.137 Halaman Schedule Pengajar
Pengajar juga dapat memilih menu edit untuk mengubah jadwal atau menghapus jadwal yang telah ada
Gambar 4.138 Halaman Edit Jadwal
266 Pada menu Examine, user dapat memeriksa ujian dengan memilih tombol examine
Gambar 4.139 Halaman Examine Pengajar
Jika menu examine dipilih maka akan muncul halaman berikut sehingga user dapat memeriksa soal-soal seperti soal pilihan ganda, isilah, dan kasus. Isilah dan kasus diberi nilai sesuai dengan kesesuaian jawaban soal
267
268
Gambar 4.140 Halaman Examine soal Ujian Pengajar
Jika tombol submit halaman pemeriksaan ujian diklik maka akan muncul alert seperti berikut:
Gambar 4.141 Box Examine Confirmation
269 Menu Result adalah menu dimana user dapat melihat hasil ujian karyawan dan detail hasilnya. Serta user dapat cari karyawan berdasarkan yang diinginkan
Gambar 4.142 Halaman Result Pengajar
Jika admininistrator sukses login maka akan masuk ke tampilan yang hanya untuk administrator saja. Pada tampilan ini terdapat menu home, material, exam, member dan others. Setelah login menu pertama yang akan ditemui adalah halaman Home. Seperti halaman home pada tampilan sebelumnya, di halaman home ini juga terdapat kata sambutan dan menu-menu dimana selalu ada pada setiap halaman sehingga admin bisa melihat halaman yang berbeda dalam waktu yang bersamaan
270
Gambar 4.143 Halaman Home Admin
Pada menu Material terdapat menu add material dan daftar materi. Admin juga dapat melihat dan mendownload materi
Gambar 4.144 Halaman Material Admin
271 Menu Add Material adalah menu dimana admin dapat menambah materi dan akan bertambah di daftar materi. Untuk menambah materi, admin harus mengisi form penambahan materi seperti judul dan materi, referensi, sumber materi, penjelasan referensi, dan file materi
Gambar 4.145 Halaman Add Material Admin
Jika tombol Add diklik maka akan muncul tampilan seperti berikut:
Gambar 4.146 Box Add Material Confirmation
272 Jika menu Materi dipilih maka akan tampil halaman Materi dimana terdapat judul materi, penjelasan, referensi dan tanggal dibuat. Kemudian bisa juga download materi dengan mengklik tombol download material.
Gambar 4.147 Halaman Materi Admin
Jika tombol edit diklik maka akan muncul tampilan seperti berikut sehingga admin dapat mengedit materi jika diperlukan
Gambar 4.148 Halaman Edit Materi Admin
273 Dalam menu Exam terdapat menu-menu yang dapat dilakukan oleh admin seperti menambah jadwal ujian, memeriksa ujian, mengupload soal ujian, dan menambah materi ujian.
Gambar 4.149 Halaman Exam Admin
274 Pada menu Add Schedule terdapat beberapa menu yaitu daftar ujian, form tambah jadwal karyawan dan tombol-tombol menu (first, prev, next, last, employee detail). Untuk menambah jadwal ujian karyawan, admin harus mengisi form yang terdiri dari nama dan kode employee yang akan ikut ujian, tanggal, dan waktu. Jika tombol employee detail diklik maka akan muncul detail karyawan yang akan ikut ujian. Tombol menu dapat digunakan untuk memindahkan halaman.
Gambar 4.150 Halaman Add Schedule Admin
275 Setelah admin mengisi form tambah jadwal, jadwal akan bertambah di Schedule sehingga admin dapat melihat karyawan-karyawan yang akan ujian beserta nama dan penjelasan ujian yang akan diikuti. Serta admin dapat cari karyawan berdasarkan yang diinginkan.
Gambar 4.151 Halaman Schedule Admin
276 Pada menu Examine, admin dapat memeriksa ujian dengan memilih tombol examine
Gambar 4.152 Halaman Examine Admin
Jika menu examine dipilih maka akan muncul halaman berikut sehingga admin dapat memeriksa soal-soal seperti soal pilihan ganda, isilah, dan kasus. Isilah dan kasus diberi nilai sesuai dengan kesesuaian jawaban soal
277
278
Gambar 4.153 Halaman Examine soal Ujian Admin
Jika tombol submit halaman pemeriksaan ujian diklik maka akan muncul alert seperti berikut
Gambar 4.154 Box Examine Confirmation
279 Menu Result adalah menu dimana admin dapat melihat hasil ujian karyawan dan detail hasilnya. Serta admin dapat cari karyawan berdasarkan yang diinginkan
Gambar 4.155 Halaman Result Admin
280 Menu Add Exam adalah menu dimana admin dapat menambah ujian dengan mengisi form seperti nama dan penjelasan ujian, dan batas waktu
Gambar 4.156 Halaman Add Exam Admin
Jika tombol Add diklik maka akan muncul tampilan seperti berikut
Gambar 4.157 Box Add Exam Confirmation
281 Ujian yang telah disubmit akan bertambah di List Exam
Gambar 4.158 Halaman List Exam Admin
Jika tombol edit diklik maka akan muncul tampilan seperti berikut sehingga admin dapat mengedit ujian yang telah dibuat
Gambar 4.159 Halaman Edit Exam Admin
282 Pada menu Add Question, admin dapat menambah soal-soal ujian baik itu pilihan ganda, isilah, atau kasus. Dimana soal pilihan ganda terdiri dari 23 soal, isilah terdiri dari 17 soal, dan kasus terdiri dari 5 soal. Dengan hanya memilih question kinds, tampilan soal akan berubah sesuai dengan jenis soal yang dipilih. Jika memilih multiple choice maka akan muncul tampilan seperti berikut
Gambar 4.160 Halaman Add Question Multiple Choise
283 Jika yang dipilih short answer maka akan muncul tampilan seperti berikut:
Gambar 4.161 Halaman Add Question Short Answer
284 Jika yang dipilih adalah case maka akan muncul tampilan seperti berikut
Gambar 4.162 Halaman Add Question Case
Pada List Questions, admin dapat melihat dan mengedit soal-soal yang telah ada. Soal-soal tersebut berupa pilihan ganda, isilah, dan kasus. Tamplan untuk pilihan ganda adalah sebagai berikut
285
Gambar 4.163 Halaman List MultiPle Choise Question
Tampilan untuk edit soal pilihan ganda dimana ada soal dan jawaban yang telah ada yang bisa diedit. Klik tombol edit jika mau submit yang telah diedit dan klik tombol cancel jika tidak
Gambar 4.164 Halaman Edit Multiple Choise Question
286 Tampilan untuk soal isilah adalah sebagai berikut
Gambar 4.165 Halaman List Short Answer Question
Tampilan untuk edit soal isilah dimana ada soal dan jawaban yang telah ada yang bisa diedit. Klik tombol edit jika mau submit yang telah diedit dan klik tombol cancel jika tidak
Gambar 4.166 Halaman Edit Short Answer Question
287 Tampilan untuk soal kasus adalah sebagai berikut
Gambar 4.167 Halaman List Case Question
Tampilan untuk edit soal kasus dimana ada soal dan jawaban yang telah ada yang bisa diedit. Klik tombol edit jika mau submit yang telah diedit, klik tombol cancel jika tidak.
288
Gambar 4.168 Halaman Edit Case Question
Menu Member adalah menu dimana admin dapat melihat, menambah, mengubah dan menghapus data-data karyawan, pengajar, dan administrator
Gambar 4.169 Halaman Member Admin
289 Menu Employee adalah menu dimana admin dapat mencari data karyawan dan menambah data karyawan. Mencari data dengan klik tombol go baik itu dicari dengan sortin atau tidak. Serta data-data tersebut juga bisa diupdate dengan tombol update
Gambar 4.170 Halaman Employee Member
Pada Add New Employee, admin diharuskan menginput kode karyawan yang baru terlebih dahulu dan jika kode yang dimasukkan sama dengan kode karyawan yang telah ada atau salah maka akan muncul alert. Jika admin sudah input kode karyawan dan benar maka akan masuk ke tampilan Add New Employee. Admin diharuskan mengisi form data karyawan. Klik tombol Add jika mau submit dan klik Cancel jika tidak
290
Gambar 4.171 Halaman Add Employee
291 Tampilan Update Karyawan, jika mau submit klik update dan jika tidak klik cancel
Gambar 4.172 Halaman Update Employee
292 Menu Lecturer adalah menu dimana admin dapat mencari data pengajar dan menambah data pengajar. Mencari data dengan klik tombol go baik itu dicari dengan sorting atau tidak. Serta data-data tersebut juga bisa diupdate dengan tombol update
Gambar 4.173 Halaman Lecturer Member
Pada Add New Lecturer, admin diharuskan menginput kode pengajar yang baru terlebih dahulu dan jika kode yang dimasukkan sama dengan kode pengajar yang telah ada atau salah maka akan muncul alert. Jika admin sudah input kode pengajar dan benar maka akan masuk ke tampilan Add New Lecturer. Admin diharuskan mengisi form data pengajar. Klik tombol Add jika mau submit dan klik Cancel jika tidak
293
Gambar 4.174 Halaman Add Lecturer
Tampilan Update Lecturer, jika mau submit klik update dan jika tidak klik cancel
Gambar 4.175 Halaman Update Lecturer
294 Menu Administrator adalah menu dimana admin dapat mencari data admin dan menambah data admin. Mencari data dengan klik tombol go baik itu dicari dengan sorting atau tidak. Serta data-data tersebut juga bisa diupdate dengan tombol update
Gambar 4.176 Halaman Administrator Member
295 Pada Add New Administrator, admin diharuskan menginput kode admin yang baru terlebih dahulu dan jika kode yang dimasukkan sama dengan kode admin yang telah ada atau salah maka akan muncul alert
Gambar 4.177 Halaman Add Administrator
296 Jika admin sudah input kode admin dan benar maka akan masuk ke tampilan Add New Administrator. Admin diharuskan mengisi form data admin. Klik tombol Add jika mau submit dan klik Cancel jika tidak. Tampilan Update Lecturer, jika mau submit klik update dan jika tidak klik cancel
Gambar 4.178 Halaman Update Administrator
Pada menu Others, admin dapat mengatur database cabang, buku, divisi, posisi, pengarang dan penerbit buku. Admin dapat mengedit, melihat detail data, dan menambah data baru
297
Gambar 4.179 Halaman Others Admin
Menu Branch adalah menu dimana admin dapat mencari dan menambah data, melihat, mengedit, dan menghapus data cabang. Dengan klik tombol go admin dapat mencari data cabang
Gambar 4.180 Halaman Branch
298 Dengan memilih menu add new branch admin dapat menambah karyawan dengan mengisi form yang telah tersedia. Divisi diambil dari database, jadi untuk menambahkan cabang baru, harus menambahkan divisinya terlebih dahulu. Klik submit untuk menambah, reset untuk menghapus data, dan cancel untuk membatalkan
Gambar 4.181 Halaman Add Branch
Jika admin ingin melihat detail cabang maka dapat memilih menu detail pada halaman others. Klik close untuk menutup window
Gambar 4.182 Halaman detil Branch
299 Jika admin ingin mengedit data cabang maka dapat memilih menu edit pada halaman others. Klik edit jika ingin submit dan cancel jika tidak
Gambar 4.183 Halaman Edit Branch
Menu Division adalah menu dimana admin dapat mencari dan menambah data, melihat, mengedit, dan menghapus data divisi. Dengan klik tombol go admin dapat mencari data divisi
Gambar 4.184 Halaman Division
300 Jika ingin menambah divisi maka admin dapat memilih menu add new division
Gambar 4.185 Box Add Division
Jika ingin mengedit divisi, admin dapat memilih menu edit
Gambar 4.186 Box Edit Division
301 Menu Position adalah menu dimana admin dapat mencari dan menambah data, melihat, mengedit, dan menghapus data jabatan. Dengan klik tombol go admin dapat mencari data jabatan
Gambar 4.187 Halaman Position
Jika ingin menambah jabatan maka admin dapat memilih menu add new position
Gambar 4.188 Box Add Position
302 Jika ingin mengedit jabatan, dapat memilih menu edit
Gambar 4.189 Box Edit Position
Menu Book adalah menu dimana admin dapat mencari dan menambah data, melihat, mengedit, dan menghapus data buku. Dengan klik tombol go admin dapat mencari data buku
Gambar 4.190 Halaman Book
Dengan memilih menu add new book admin dapat menambah buku dengan mengisi form yang telah tersedia. Pengarang dan penerbit diambil dalam database, jadi sebelum memasukkan buku baru, harus memasukkan pengarang dan penerbitnya
303 terlebih dahulu. Klik submit untuk menambah, reset untuk menghapus data, dan cancel untuk membatalkan
Gambar 4.191 Halaman Add New Book
Jika admin ingin mengedit data buku maka dapat memilih menu edit pada halaman others. Klik edit jika ingin submit dan cancel jika tidak
Gambar 4.192 Halaman Edit Book
304 Menu Authors adalah menu dimana admin dapat mencari dan menambah data, melihat, mengedit, dan menghapus data pengarang. Dengan klik tombol go admin dapat mencari data pengarang
Gambar 4.193 Halaman Authors
Jika ingin menambah pengarang maka admin dapat memilih menu add new author
Gambar 4.194 Box Add New Author
305 Jika ingin mengedit pengarang, dapat memilih menu edit
Gambar 4.195 Box Edit Author
Menu Authors adalah menu dimana admin dapat mencari dan menambah data, melihat, mengedit, dan menghapus data penerbit. Dengan klik tombol go admin dapat mencari data penerbit
Gambar 4.196 Halaman Publisher
306 Jika ingin menambah penerbit maka admin dapat memilih menu add new publisher
Gambar 4.197 Box Add New Publisher
Jika ingin mengedit penerbit, dapat memilih menu edit
Gambar 4.198 Box Edit Publisher
307 User yang hanya bisa mengikuti ujian ini adalah karyawan. Dimana user harus login terlebih dahulu dengan mengisi User ID dan Password
Gambar 4.199 Halaman Exam Login
Jika login sukses maka akan masuk ke halaman home dimana user dapat melihat detail jadwal ujian dan bisa mengikuti ujian langsung dengan mengklik menu Follow the exam now(jika terdapat jadwal ujian yang dapat diikuti)
Gambar 4.200 Halaman Home Exam
308 Berikut adalah halaman pengujian soal pilihan ganda (Multiple Choice) dengan 23 soal random. Dengan mengklik tombol next question, user dapat melanjutkan ke soal berikutnya
Gambar 4.201 Halaman Multiple Choise Exam
309 Untuk halaman soal isilah (Short Answer) dengan 17 soal, user dapat mengisi di halaman berikut. Dengan mengklik tombol next question, user dapat melanjutkan ke soal berikutnya
Gambar 4.202 Halaman Short Answer Exam
310 Berikut adalah halaman pengujian soal kasus (Case) dengan 5 soal. Dengan mengklik tombol next question, user dapat melanjutkan ke soal berikutnya
Gambar 4.203 Halaman Case Exam
Untuk mengakhiri ujian, user dapat mengklik tombol finish yang berarti ujian selesai dan akan kembali ke halaman home yang terdiri dari jadwal ujian selanjutnya
311
Gambar 4.204 Halaman Terakhir Exam
4.3.1
Implementasi
4.3.1.1
Jadwal Implementasi Perkiraan jadwal implementasi pada PT. Goodyear Indonesia, Tbk
adalah sebagai berikut: No
Kegiatan
1
Pemrograman
2
Pengadaan HW dan SW
3
Instalasi
4
Percobaan
5
Pelatihan
Bulan 1
Bulan 2
1
2
3
4
x
x
x
x
1
2
3
4
x x x x
Tabel 4.34 Jadwal Implementasi
312 4.3.2.2
Pemrograman Pada tahap ini dilakukan pemrograman untuk membuat sistem aplikasi e-
learning. Dengan menggunakan PHP 4.1.1 untuk pemrograman dan menggunakan MYSQL . 3.23.47 untuk membuat database.
4.3.2.3
Pengadaan Hardware dan Software Untuk impementasi E-Learning pada PT. Goodyear Indonesia, Tbk
dibutuhkan spesifikasi dari perangkat keras dan piranti lunak yang memadai, sehingga sistem ini dapat berjalan dengan baik. Sebagai penerapannya maka diberikan usulan mengenai spesifikasi perangkat keras dan piranti lunak, yaitu: 1. Perangkat Keras (hardware) Computer server : •
Processor
: 1.5 GB
•
Harddisk
: 80 GB
•
Ram
: 512 MB
•
VGA
: 32 MB
•
Monitor
: 17 “
•
UPS
•
CD RW
•
Floppy Drive 1.44 MB
•
Keyboard dan Mouse Computer client :
•
Processor
: 1 GB
313 •
Harddisk
: 40 GB
•
Ram
: 256 MB
•
VGA
: 32 MB
•
Monitor
: 17 “
•
Floppy Drive 1.44 MB
•
Keyboard dan Mouse
•
Switch 8 port
2. Piranti Lunak (software) Computer server : •
Microsoft Windows XP Profesional
•
Apache Web Server 1.3.23
•
PHP 4.1.1
•
MYSQL 3.23.47
Computer client : •
4.3.2.4
Microsoft Windows XP Home
Instalasi Setelah dilakukan pengadaan software dan hardware, maka tahapan
selanjutnya
instalasi
terhadap
hardware
dan
software
tersebut.
Dijadwalkan
membutuhkan waktu satu minggu, dimana dalam instalasi software dimulai dengan instalasi sistem operasi yaitu Microsoft XP Profesional server, Apache Web server
314 1.3.23, PHP 4.1.1, MYSQL 3.23.47 dan selanjutnya dengan instalasi program aplikasi. Selanjutnya menginstal sistem operasi untuk client yaitu Microsoft Windows XP Home.
4.3.2.5
Percobaan Pada tahap ini akan dilakukan percobaan terhadap Beberapa karyawan untuk
mengetahui kesesuaian terhadap aplikasi dengan kebutuhan pada PT. Goodyear Indonesia, Tbk.
4.3.2.6
Pelatihan Pada tahap ini akan dilakukan pelatihan terhadap Administrator pada kantor
pusat PT. Goodyear Indonesia, Tbk, untuk mengoperasikan aplikasi. Pelatihan ini diperkirakan berlangsung selama satu minggu, dengan materi pengenalan program aplikasi dan cara kerja program aplikasi.