FAKTOR- FAKTOR PENYEBAB TERJADINYNA MATERIAL SISA PADA PROYEK KONSTRUKSI GEDUNG DI KOTA MEDAN
TUGAS AKHIR Diajukan sebagai Syarat Menyelesaikan Program Sarjana Sains Terapan
Oleh:
ROSDA DAMERIA TINDAON NIM : 1105141020
MANAJEMEN KONSTRUKSI JURUSAN TEKNIK SIPIL POLITEKNIK NEGERI MEDAN MEDAN 2015
ABSTRAK Faktor-faktor Penyebab Terjadinya Sisa Material Pada Proyek konstruksi Gedung Di Kota Medan Oleh : Rosda Dameria Tindaon
Pada pelaksanaan sebuah proyek konstruksi bangunan maupun lainnya, tidak dapat dihindari munculnya sisa material konstruksi. Material sisa yang terjadi merupakan salah satu kerugian dari para pihak pelaksana. Material sisa yang terjadi di proyek konstruksi dapat diminimalisir jumlahnya dengan mendalami penyebab terjadinya sisa material tersebut, kemudian mengambil langkah untuk memperkecil terjadinya sisa material. Beberapa faktor yang menjadi penyebab terjadinya sisa material dibagi beberapa faktor diantaranya: faktor desain, faktor pengadaan, faktor penanganan, faktor pelaksanaan, faktor residual. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui material apa saja yang umum menjadi sisa di suatu proyek dan apa saja yang menjadi faktor penyebabnya. Penelitian ini mengambil data dari bentuk kusioner yang diberikan kepada site manager, logistik, dan para pelaksana yang sedang berkecimpung di proyek maupun sedang tidak. Data yang didapat akan dianalisis menggunakan software SPSS 16. Sehingga dari penelitian ini dapat simpulkan bahwa “material yang umum sisa pada struktur adalah besi dan bekisting. Sedangkan material sisa pada arsitektur adalah pasir, semen, keramik”. Faktor yang paling dominan menjadi penyebab material sisa adalah “faktor penanganan dengan penyimpanan yang tidak benar”.
Kata Kunci : Material Sisa, Faktor penyebab, Proyek
KATA PENGANTAR Berkat rahmat Tuhan Yang Maha Esa sehingga penulis dapat menyelesaikan
Tugas
Akhir
yang
berjudul
“Faktor-faktor
Penyebab
Terjadinya Material Sisa Pada Konstruksi Gedung di Kota Medan” dengan baik dan tepat pada waktunya. Tugas Akhir ini merupakan satu syarat yang harus dipenuhi untuk menyelesaikan mata kuliah semester VIII, pendidikan program studi Diploma IV Manajemen Konstruksi (MK) Jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri Medan. Dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini, penulis mendapat bimbingan dari berbagai pihak. Penulis menyampaikan terima kasih kepada: 1.
Bapak Ir. M. Syahruddin, M.T, Direktur Politeknik Negeri Medan;
2.
Bapak Ir. Samsudin Silaen, M.T, Ketua Jurusan Teknik Sipil;
3.
Bapak Marsedes Purba, B.Sc.,Ci.Eng.,M.Sc., Kepala Program Studi Manajemen Konstruksi Gedung Politeknik Negeri Medan;
4.
Ibu Delisma Siregar, S.T., M.T, Dosen Pembimbing
5.
Seluruh Responden Project Manager,Site Engineer, Logistik dan semua pelaksana yang terlibat dalam Konstruksi;
6.
Orang tua dan keluarga;
7.
Seluruh rekan-rekan mahasiswa Teknik Sipil angkatan 2011 Politeknik Negeri Medan, khususnya bagi mahasiswa Manajemen Konstruksi (MK-8A), terlebih buat Imelda, Nazlia Yusna, Ecy, dan Amalia. Penulis telah berusaha maksimal, kemungkinan masih ada kekurangan. Oleh
karena itu, kritik dan saran dapat menjadi bahan perbaikan penulis. Semoga laporan ini bermanfaat bagi para pembaca dan penulis sendiri sebagai pengetahuan dan referensi. Medan,
Agustus 2015
Hormat Penulis:
ROSDA DAMERIA TINDAON NIM: 1105141020
i
DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAAN LEMBAR PERSETUJUAN ABSTRAK KATA PENGANTAR ................................................................................
i
DAFTAR ISI ..............................................................................................
ii
DAFTAR TABEL ......................................................................................
vi
DAFTAR RUMUS .....................................................................................
vii
DAFTAR GAMBAR ..................................................................................
viii
DAFTAR GRAFIK.....................................................................................
ix
DAFTAR LAMPIRAN ...............................................................................
x
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ................................................................................
1
B. Rumusan Masalah ...........................................................................
3
C. Tujuan Penulisan .............................................................................
3
D. Mamfaat Penulisan ..........................................................................
3
E. Batasan Masalah .............................................................................
4
F. Sistematika Penulisan ......................................................................
4
BAB II LANDASAN TEORI A. Tinjauan Pustaka .............................................................................
5
B. Proyek Konstruksi ...........................................................................
7
1. Pengertian Proyek ................................................................
7
2. Jenis Proyek Konstruksi .......................................................
8
a. Bangunan Gedung ....................................................
8
ii
b. Bangunan Sipil .........................................................
8
C. Material Konsttruksi ........................................................................
8
1. Semen PC ............................................................................
9
2. Agrerat Halus ......................................................................
10
3. Agrerat Kasar ......................................................................
10
4. Batu Belah ...........................................................................
11
5. Multipleks ...........................................................................
12
6. Batako .................................................................................
13
7. Besi Tulangan ......................................................................
13
8. Beton Readymix ...................................................................
14
D. Material Sisa ...................................................................................
15
1. Kategori Waste ....................................................................
17
a. Inderect waste ..........................................................
17
b. Direct waste .............................................................
18
2. Faktor-faktor Penyebab Sisa ................................................
19
E. Teknik Pengumpulan Data ..............................................................
23
1. Wawancara ..........................................................................
23
2. Observasi .............................................................................
23
3. Daftar Pertanyaan (Kuisioner)..............................................
24
4. Pengambilan Sampel............................................................
31
BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Pemilihan Metode Penelitian ...........................................................
32
B. Tahapan Penelitian ..........................................................................
33
1. Tahap Identifikasi ................................................................
33
2. Tahap Pengumpulan dan Pengolahan Data ...........................
33
a. Jenis dan Sumber Data .............................................
33
b. Teknik Pengumpulan Data .......................................
33
c. Teknik Pengolahan Data...........................................
34
3. Tahap Analisis dan Simpulan ...............................................
34
C. Metode Pengumpulan Data..............................................................
34
D. Rancangan Kuisioner ......................................................................
35
iii
E. Metode Analisa Data .......................................................................
36
1. Analisis Korelasi .................................................................
36
2. Analisis Regresi ...................................................................
39
3. Uji Validitas dan Reliabilitas ...............................................
41
BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN A. Pengumpulan Data ..........................................................................
43
B. Profil Data Responden.....................................................................
43
1. Tingkat Pendidikan Responden ............................................
43
2. Pengalaman Kerja Responden ..............................................
44
3. Jabatan Terakhir Responden ................................................
45
C. Identifikasi Jenis Material dan Faktor Penyebab Terjadinya Material Sisa pada Konstruksi Gedung .................................................................
46
D. Pengolahan Data .............................................................................
51
1. Jenis Material Sisa ...............................................................
51
2. Faktor-faktor Penyebab Terjadinya Material Sisa pada proyek konstruksi Gedung ...............................................................
54
a. Analisa Korelasi .......................................................
54
b. Analisa Validitas dan Realibitas ...............................
54
c. Analisa Regresi ........................................................
56
E. Hasil Pembahasan ..........................................................................
58
BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan .........................................................................................
59
B. Saran ..............................................................................................
59
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
iv
DAFTAR TABEL
Tabel II. 1. Sumber dan Penyebab Sisa Material Konstruksi........................
21
Tabel II. 2. Faktor Penyebab dan Cara meminimalisi sisa Material..............
22
Tabel II. 3. Kuisioner ..................................................................................
26
Tabel II. 4. Daftar Faktor Penyebab Material Sisa dan Sumbernya ..............
30
Tabel III. 1. Interprestasi Koefisien nilai r ..................................................
37
Tabel IV.1. Tingkat Pendidikan Responden ................................................
43
Tabel IV. 2. Pengalaman Kerja Responden .................................................
44
Tabel IV. 3. Jabatan Terakhir Responden ....................................................
45
Tabel IV. 4. Tabulasi Data Jenis Material Berdasarkan Isian Kuisioner Responden ........ .. ............ ............................................................................................
47
Tabel IV. 5. Hasil Rekapitulasi Variabel Jenis Material Kuisioner ..............
48
Tabel IV. 6. Tabulasi Data Faktor Penyebab Material Sisa Berdasarkan Hasil Isian Kuisioner Responden ..................................................................................
48
Tabel IV.7. hasil Rakapitulasi Variabel Kuisioner Responden .....................
49
Tabel IV. 8. Analisis Persentase Jenis Material Struktur..............................
51
Tabel IV. 9. Analisis Persentase Jenis Material Arsitektur...........................
52
Tabel IV. 10. Case Processing Summary ....................................................
54
Tabel IV. 11. Realiability Statistics .............................................................
54
Tabel IV. 12. Item – Total Statistic..............................................................
55
Tabel IV. 13. Variabel Entered/Removed ....................................................
56
v
Tabel IV. 14. Model Summary ....................................................................
56
Tabel IV. 15. ANOVA ................................................................................
57
Tabel IV. 16. Coefficients ...........................................................................
57
Tabel IV. 17. Hasil Analisis Bobot Koefisien Variabel Faktor.....................
58
vi
DAFTAR RUMUS
Rumus 1 r Hitung Analisa Korelasi ...........................................................
37
Rumus 2 Persamaan Regresi ......................................................................
40
Rumus 3 Koefisien Alpha ..........................................................................
41
vii
DAFTAR GAMBAR
Gambar II.1. Semen PC ..............................................................................
9
Gambar II. 2. Agrerat Halus ........................................................................
10
Gamabr II. 3. Agrerat Kasar ........................................................................
11
Gamabar II. 4. Batu Belah..........................................................................
11
Gambar II. 5. Multipleks .............................................................................
12
Gambar II. 6. Batako...................................................................................
13
Gambar II. 7. Besi Tulangan .......................................................................
14
Gambar II. 8. Beton ReadyMix ....................................................................
15
Gamabar III. 1. Flowchart Metode Penelitian ..............................................
32
viii
DAFTAR GRAFIK Grafik IV. 1. Tingkat Pendidikan Responden ..............................................
44
Grafik IV. 2. Penngalaman Kerja Responden ..............................................
45
Grafik IV. 3. Jabatan Terakhir Responden...................................................
46
Grafik IV. 4. Analisis Persentase Jenis Material Struktur ............................
51
Grafik IV. 5. Analisis Persentase jenis Material Arsitektur ..........................
53
ix
DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Daftar Pertanyaan Kuesioner Lampiran 2 Daftar Harga r Tabel Lampiran 3 Output Pengolahan SPSS Lampiran 4 Formulir Asistensi Lampiran 5 Berita Acara Seminar Proposal
x
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Pada pelaksanaan sebuah proyek konstruksi bangunan, tidak dapat dihindarkan munculnya sisa material konstruksi atau disebut dengan construction waste. Sisa material didefinisikan sebagai sesuatu yang sifatnya terlebih dari yang disyaratkan baik berupa hasil pekerjaan maupun material konstruksi yang tersisa/tercecer/rusak sehingga tidak dapat digunakan lagi sesuai fungsinya (J.R. Illingworth, 1998), dan dalam penelitian Rahmawati, farida dan Diana Wahyu Hayati dengan judul analisa sisa material konstruksi dan penanganannya pada proyek gedung pendidikan fropesi guru universitas negeri Surabaya (2013). Semakin berkembangnya pertumbuhan di Indonesia baik dalam hal penduduk, perekonomian maka hal tersebut mendorong semakin besarnya permintaan akan pembangunan berbagai fasilitas umum baik disektor pemerintah maupun swasta seperti : pembangunan gedung perkantoran, perumahan, hotel, jalan raya, bandara, pelabuhan,
bendungan,
dan
lainnya.
Dengan
semakin
meningkatnya
pembangunan disektor konstruksi maka semakin banyak peluang terjadinya material sisa. Sedangkan material waste dari proyek konstruksi memiliki konstribusi yang cukup besar pada sampah keseluruhan. Medan sebagai salah satu kota terbesar di Indonesia juga tengah mengalami perkembangan
yang
signifikan
dibidang
konstruksi,
dengan
banyaknya
pembangunan gedung- gedung fasilitas umum, perumahan, perkantoran,dan lainya. Dengan perkembangan konstruksi di kota Medan , maka material sisa yang akan terjadi juga akan meningkat. Dimana material sisa tersebut dapat menyebabkan kerugian pada proyek tersebut. Material sisa dapat diminimalisir jumlahnya dengan mendalami faktor- faktor penyebab terjadinya material sisa tersebut dan penggunan sistem manajemen yang
1
baik. Semakin banyak material sisa yang ditemukan di proyek maka dapat diartikan bahwa semakin kecil keuntungan dari pelaksanaan proyek tersebut. Seperti kutipan yang ada di dalam skripsi Kusuma, Valentino Arya dengan judul evaluasi sisa material pada proyek gedung pendidikan dan laboratorium 8 lantai fakultan kedokteran UNS tahap 1 (UNS, 2010) bahwa banyak faktor yang menjadi sumber terjadinya sisa material pada suatu konstruksi khususnya konstruksi pada bangunan gedung, antara lain desain, pengadaan material, penanganan material, pelaksanaan, residual dan lain- lain misal pencurian ( Gavilan dan bermold, 1994). Seperti pada penelitian sebelumnya bahwa jumlah material sisa diberbagai wilayah di Indonesia sangat bervariasi, seperti : Suryanto Intan,dkk ( 2004 ) pada penelitian mereka dengan topik mengenai analisa dan evaluasi sisa material konstruksi: sumber penyebab, kuantitas, dan biaya menyimpulkan bahwa sumber dan faktor penyebab utama terjadinya material sisa pada objek yang mereka teliti adalah (1) faktor residu (a) sisa pemotongan/ kelebihan material pada akhir pekerjaan,(2) faktor pelaksanaan, (a) tidak merencanakan pemotongan material sebelum pelaksanaan, (b) kesalahan/kecerobohan pekerja di lapangan, (c) deviasi elemen struktur menyebabkan pemakaian material lebih, (3) faktor penanganan material, (a) kecerobohan dalama penanganan material di lapangan, (b) ketidaktelitian menerima dan memeriksa material dari suplier, (c) rusak/patah pada saat dipindahkan, (d) tercecer pada saat diangkut. Farida rahmawati,dan Diana wahyu Hayati ( 2013) pada penelitian mereka dengan topik penelitian analisa sisa material konstruksi dangan penanganannya pada proyek gedung pendidikan profesi guru universitas negeri surabaya menyimpulkan bahwa penyebab faktor material sisa pada bata ringan, besi polos ∅16, besi ulir D22, dan besi polos ∅10 dalam proyek pembangunan gedung pendidikan profesi guru universitas Surabaya adalah Faktor man, measure, dan management. Berdasarkan beberapa hasil dari peneltian sebelumnya, maka penulis mengambil topik mengenai faktor-faktor penyebab terjadinya
material sisa
pada proyek konstruksi gedung di koda Medan, karena material sisa sangat merugikan pihak pelaksana di dalam memperoleh keuntugan yang maksimal.
2
Sehingga melakukan penelitian untuk mengetahui faktor –faktor penyebab material tersebut sangat mendukung guna mengantipasi banyaknya material sisa. Walapun pada dasarnya pada setiap proyek selalu ada material sisa. Kota Medan sebagai salah satu kota terbesar di Indonesia dan banyaknya konstruksi gedung yang sedang berlangsung maupun sudah selesai pada jangka waktu 5 ( lima) tahun belakangan ini. Penelitian ini mengambil sumber berupa kuisoner yang ditujukan kepada site manger yang sedang bekerja dalam satu proyek maupun yang pernah menjabat site manger tapi sedang tidak berada dalam suatu proyek, kepada para pelaksana yang bertanggung jawab pada proyek, pihak logistik, dll B. Rumusan Masalah Adapun rumusan masalah yang akan diteliti penulis antara lain: 1.
Material apa saja yang umum sisa pada suatu proyek konstruksi gedung?
2.
Apa faktor- faktor penyebab terjadinya sisa material pada proyek konstruksi gedung di kota Medan?
C. Tujuan Penulisan Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk penyelesaikan permasalahan yang akan diteliti, antara lain: 1.
Untuk mengetahui material apa saja yang umum sisa pada suatu proyek konstruksi gedung
2.
Untuk mengetahui faktor-faktor penyebab terjadinya sisa material pada konstruksi gedung di kota Medan.
D. Manfaat Penulisan Mamfaat yang dapat diperoleh dari penelitian ini adalah: 1.
Para pelaku konstruksi lebih mengetahui material sisa apa saja yang umum terjadi di proyek dan penyebab terjadinya.
2.
Para pelaku konstruksi dapat mengetahui/menjadi acuan didalam pelaksanaan konstruksi selanjutnya di dalam hal mengurangi terjadinya material sisa.
3
E. Batasan Masalah Di dalam penulisan penelitian ini, penulis membatasi bebarapa kriteria: 1.
Pengambilan sampel ini dilakukan pada konstruksi gedung, yang sudah selesai maupun dalam proses pembangunan
2.
Sumber data diambil berdasarkan pengalaman site manager, pelaksana, logistik pada proyek konstruksi gedung yang pernah mereka tangani atau sedang dikerjakan dalam jangka waktu 5 ( lima) tahun belakangan
3. Pengambilan sumber data ini dapat dilakukan pada site manager, pelaksana lainnya, logistik yang sedang berda dalam suatu proyek maupun yang sedang tidak berada dalam suatu proyek ketika pengambilan data ini dilakukan.
F. Sistematika Penulisan 1.
Pendahuluan Pada bab ini berisi tentang latar belakang masalah, perumusan masalah, mamfaat penelitian,lingkup penelitian, dan sistematika pembahasan.
2.
Landasan Teori Pada bab ini uraian mengenai tentang tinjauan teoritis dan berbagai literatur, mengenai faktor-faktor penyebab terjadinya material sisa, pengertian material sisa, dll.
3.
Metodologi Penelitian Pada bab ini berisi tentang jenis penelitian, lokasi penelitian, jenis dan sumber data, objek penelitian, proses pengumpulan data dan pengolahan data.
4.
Analisa dan Pembahasan Pada bab ini berisi tentang pembahasan dan pengolahan data dengan metode yang telah dipilih penulis.
5.
Kesimpulan dan saran Pada bab ini berisi kesimpulan dari hasil pengolahan data yang sudah dilakukan pengolahan terhadap data yang diperoleh berupa kesimpulan dan saran
4