~
EVALUASI PROGRAM
KELOMPOK USAHA BERSAMA (KUBE)
Oleh:
Istiana Hermawati, dkk.
~
B2P3KS PRESS
~ Yogyakarta
f P'
Kata Pengantar
Kondisi kemiskinan yang dialami oleh 31.023.400 jiwa atau 13,33 persen penduduk Indonesia pada 2010 telah mempengaruhi berbagai aspek kehidupan, di antaranya tercermin dari rendahnya kualitas kesejahteraan sosial. Kelompok Usaha Bersama (KUBE) Fakir Miskin sebagai salah satu pendekatan untuk mengatasi kemiskinan yang dibentuk oleh Kementerian Sosial RI bertujuan meningkatkan kemampuan keberfungsian sosial fakir miskin melalui kegiatan Usaha Ekonomi Produktif (UEP), Usaha Kesejahteraan Sosial (UKS) dan luran Kesejahteraan Sosial (IKS), termasuk peningkatan kemampuan dalam mengatasi berbagai masalah sosial yang terjadi di lingkungan keluarga dan lingkungan sosialnya. Untuk mengetahui efektivitas KUBE dalam menanggulangi masalah kemiskinan tersebut, maka perlu dilakukan evaluasi program KUBE fakir miskin, khususnya di Provinsi: Jawa Tengah, Kalimantan Selatan, Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Papua Barat. Guna mewujudkan tujuan tersebut, maka dilakukan evaluasi terhadap KUBE ditinjau dari kategori tumbuh, berkembang dan mandiri; evaluasi terhadap kinerja KUBE ditinjau dari aspek sosial, ekonomi iii
~1
dan kelembagaan; pengukuran tingkat efektivitas KUBE ditinjau dari aspek context, input, process dan product; serta pengidentifikasian faktor- faktor yang mendukung dan menghambat pelaksanaan KUBE. Adapun model evaluasi yang digunakan oleh peneliti adalah model CIPP yang diformulasikan oleh Daniel Stufflebeam. Semoga penelitian Evaluasi Program KUBE di empat provinsi ini dapat memberikan kontribusi teoritis dan aplikatif bagi Kementerian Sosial dan instansi terkait dalam menyempurnakan berbagai kebijakan untuk memberdayakan fakir miskin, terutama yang menggunakan pendekatan kelompok.
iv
f
~
j,
~
!:h:
Daftar lsi
-~
J!i ~:
-~ i"
"r
KATA PENGANTAR DAFfAR 151 DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR ABSTRAK BAB I
. . . . ..
PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian B. Rumusan Masalah C. Tujuan Penelitian.................................. D. Manfaat Hasil Penelitian.....................
BAB II TINJAUAN PUSTAKA............................ A. Kerangka Teori 1. Kemiskinan: Pengertian, Jenis,
Karakteristik dan Indikator 2. Proses Pemberdayaan Masyarakat
dalam Rangka Pengentasan
Kemiskinan 3. KUBE sebagai Pendekatan Program
Pemberdayaan Masyarakat (Keluarga
Miskin/ Fakir Miskin)...................... 4. Evaluasi Program: Context, Input,
Process, Product.................................. B. Kerangka Pikir
v
iii
v
ix
xi
xii
1 1
6
6
6
9
9
9
12
14
19
26
'i ;11
II! ,II III ill
II \'1
1,1 1,1
'I
III
I II
II II
I
BAB III METODE PENELITIAN.......................... A. Snat Penelitian B. Lokasi Penelitian C. Penentuan Responden dan Informan D. Fokus Penelitian 1. Kategori KUBE 2. Kinerja KUBE.................................... 3. Evaluasi Efektifitas KooE............... a. Evaluasi context, input, process,
29 29 29 30 32 32 32 32
product (CIPp)...............................
32 33 37 38
b. Kriteria Evaluasi CIPP E. Instrumen Penelitian F. Validitas dan Reliabilitas Instrurnen. G. Sumber Data dan Teknik Pengumpulan Data........................................................ 39 41 H. Teknik Analisis Data BAB IV HASIL PENELITIAN 43 A. Deskripsi Lokasi Penelitian 43 1. Kondisi Wilayah Kabupaten Wonosobo, 43 Provinsi Jawa Tengah...................... 2. Kondisi Wilayah Kota Banjarrnasin, 45 Provinsi Kalimantan Selatan.......... 3. Kondisi Wilayah Kota/Kabupaten Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur................................................. 47 4. Kondisi Wilayah Kabupaten Manokwari, Provinsi Papua Barat 53 B. Karakteristik Responden Penelitian.. 62 1. Responden Berdasar Jenis Kelamin 62 2. Responden Berdasar Kelornpok 65 Urnur/ Usia vi
3. Responden Berdasar Tingkat
Pendidikan . 4. Responden Berdasar Jenis Pekerjaan 5. Responden Berdasar Tingkat
Penghasilan di Empat Lokasi......... 6. Responden Berdasar Jumlah Tanggungan Keluarga . C. Profil KUBE .. 1. Gambaran KOBE di Empat Lokasi Penelitian Berdasar Kategorisasi... 2. Kategori KOBE .. 3. Kinerja KUBE . . D. Manfaat KUBE 1. Manfaat KUBE Bagi anggota . 2. Manfaat KOBE Bagi Masyarakat .. E. Efektifitas KUBE ditinjau dari Context,
Input, Process dan Product .
Iii~ ~
~
.~
'~1j';
1. Context 2. Input 3. Process 4. Product 5. Rekapitulasi Efektifitas KUBE
BAB V
68
73
77
B5 89
89
99
103
110
110
111
112
112
115
118
. .. .. . ..
120
122
F. Faktor Pendukung dan Penghambat
Pelaksanaan KUBE .. 1. Faktor Pendukung .. 2. Faktor Penghambat ..
128
128
130
KESIMPULAN DAN REKOMENDASI . A. Kesimpulan B. B. Rekomendasi.. ..
133
PUSTAKA ACUAN......................................................
139
vii
133
135