TATA CARA PENYAMPAIAN SPT TAHUNAN SECARA e-FILING MELALUI www.pajak.go.id
MENGAJUKAN PERMOHONAN e-FIN
1
a
b
MELALUI WEBSITE DIREKTORAT JENDERAL PAJAK (www.pajak.go.id)
MELALUI KANTOR PELAYANAN PAJAK TERDEKAT
Syarat: 1. Mengisi Formulir 2. Nama dan NPWP sesuai dengan Master File WP
Dikirimkan ke alamat WP sesuai yang tercantum pada Master File WP 3 hari kerja + proses pengiriman
Syarat: 1. Mengisi Formulir 2. Nama dan NPWP sesuai dengan Master File WP 3. Menunjukkan asli kartu identitas diri 4. Surat Kuasa dan fotokopi identitas WP bila dikuasakan
e-FIN
Diberikan langsung kepada WP/kuasanya 1 hari kerja
2
MENDAFTARKAN DIRI SEBAGAI WAJIB PAJAK e-FILING 1. Buka menu e-Filing di website DJP (www.pajak.go.id) 2. Masukkan NPWP dan e-FIN 3. Isikan data email, nomor handphone dan password 4. Login aplikasi e-Filing menggunakan email sebagai username dan password
3
MENYAMPAIKAN SPT TAHUNAN SECARA e-FILING MELALUI www.pajak.go.id 1. Login aplikasi e-Filing menggunakan email sebagai username dan password 2. Mengisi e-SPT dengan benar, lengkap dan jelas 3. Meminta Kode Verifikasi untuk penyampaian e-SPT 4. Menandatangani e-SPT dengan mengisi kode Verifikasi 5. Mengirim e-SPT secara e-Filing melalui website DJP (www.pajak.go.id) 6. Menerima Notifikasi melalui email/SMS 7. Menerima Bukti Penerimaan Elektronik
1a
Tata Cara Pemberian e-FIN melalui website DJP www.pajak.go.id Wajib Pajak
Server e-Filing Direktorat Pelaksana Seksi Pelayanan Teknologi Informasi KPP dimana WP terdaftar Perpajakan
Kepala Seksi Pelayanan
Mulai
Mengisi formulir permohonan e-FIN melalui website DJP
e-FIN
Menerima permohonan, meneruskan ke KPP dimana WP terdaftar
Menerima permohonan, mencetak e-FIN serta meneruskan ke Kepala Seksi Pelayanan
Mencatat pada buku register eFIN dan mengirimkan e-FIN ke alamat WP yang tercantum dalam MaterFile WP
Selesai
Meneliti dan menandatangaini e-FIN
1b
Tata Cara Penerbitan e-FIN di Kantor Pelayanan Pajak Wajib Pajak
Petugas TPT
Pelaksana Seksi Pelayanan
Kepala Seksi Pelayanan
Mulai
Surat Permohonan e-FIN
Menerima, meneliti kelengkapan surat, dan meneruskan
Merekam permohonan, mencetak e-FIN serta meneruskan e-FIN ke Kepala Seksi Pelayanan
Alamat WP berbeda dengan MF Nasional ?
Mengirim formulir perubahan serta lampiran ke KPP dimana WP terdaftar
Ya
Tidak
Memberikan dan mengisi formulir perubahan data/ perpindahan WP
Alamat WP di wilayah kerja KPP ?
Ya SOP Tata Cara penyampaian Dokumen di KPP
Tidak
e-FIN
SOP Tata Cara Perubahan Data Identitas WP
Meneliti dan menandatangani e-FIN Mencatat pada buku register e-FIN dan menyerahkan e-FIN kepada WP
SOP Tata Cara Penatausahaan Dokumen WP
Selesai
2
Tata Cara Pendaftaran Wajib Pajak e-Filing melalui Website DJP (www.pajak.go.id) Server e-Filing Direktorat Teknologi Informasi Perpajakan
Wajib Pajak
Mulai
Membuka aplikasi pendaftaran Wajib Pajak e-Filing melalui website DJP di www.pajak.go.id
Memasukkan NPWP dan e-FIN Validasi NPWP dan e-FIN by system
Cocok
Tidak
Ya
Memasukkan alamat email, nomor telepon yang dapat menerima SMS dan password yang akan digunakan
Merekam alamat email, nomor telepodan password, membuat account WP dengan username berupa alamat email WP
Halaman Login Wajib Pajak eFiling melalui website DJP (www.pajak.go.id)
1. Login dengan memasukkan alamat email sebagai username dan password 2. Logout
Selesai
3
Alur Pengolahan SPT secara eFiling melalui website Direktorat Jenderal Pajak Server e-Filing Direktorat Teknologi Informasi Perpajakan
Wajib Pajak
Mulai
Membuka aplikasi e-Filing di website Direktorat Jenderal Pajak
Validasi username dan password by system
Login ke aplikasi e-Filing dengan memasukkan username berupa alamat email dan password
Cocok?
Tidak
Ya
Mengisi aplikasi e-SPT dan meneliti kembali data yang sudah di-entry
Meminta kode verifikasi untuk pengiriman SPT eFiling
Generate Kode Verifikasi by system
1. Menerima kode verifikasi melalui email dan SMS 2. Memasukkan kode verifikasi 3. Mengirimkan e-SPT secara e-Filing melalui website DJP (www.pajak.go.id)
Notifikasi melalui email dan SMS
Generate Notifikasi by system
Meneliti e-SPT by system Tidak
Bukti Penyampaian SPT berupa BPE Ya
Lengkap?
Selesai