PENGGUNAAN METODE BERMAIN PERAN (ROLE PLAY) DALAM MENINGKATKAN EMPATI TEMAN SEBAYA SISWA KELAS XII.D JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK PGRI 02 SALATIGA Oleh Krisan Andreas Pramuaji 132007027
SKRIPSI Diajukan kepada Program Studi Bimbingan dan Konseling Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan guna memenuhi sebagian dari persyaratan mencapai gelar Sarjana Pendidikan
PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012
Lembar Pengesahan
PENGGUNAAN METODE BERMAIN PERAN (ROLE PLAY) DALAM MENINGKATKAN EMPATI TEMAN SEBAYA SISWA KELAS XII.D JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK PGRI 02 SALATIGA
Oleh Krisan Andreas Pramuaji 132007027
Mengesahkan bahwa skripsi ini telah diuji, dipertahankan dan disetujui Dalam siding ujian pada tanggal
Disahkan oleh :
Dr. Bambang S. Sulasmono, M.Si Dekan FKIP
Drs. Tritjahjo Danny Susilo, M.Si Kaprogdi BK
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS SKRIPSI Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama
: Krisan Andreas Pramuaji
NIM
: 132007027
Progdi Studi
: Bimbingan dan Konseling
Fakultas
: Fakultas Keguruan Ilmu Pengetahuan
Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi dengan judul : ”Penggunaan Metode Bermain Peran (Role Play) Dalam Meningkatkan Empati Teman Sebaya Siswa kelas XII.D Jurusan Administrasi Perkantoran di SMK PGRI 02 Salatiga” Yang dibimbing oleh 1.
Dr. Prasetyo, M.Pd
2.
Drs. Sumardjono Pm, M.Pd
Adalah benar-benar hasil karya saya. Di dalam laporan skripsi ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangkaian kalimat/gambar serta symbol yang saya aku seolah-olah sebagai karya saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada penulis/sumber lannya. Salatiga, 12 September 2011 Yang Memberikan Pernyataan
Krisan Andreas Pramuaji
KATA PENGANTAR
Puji syukur atas berkat dan rahmat Tuhan Yang Maha Esa sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi. Penulis menyadari selesainya penulisan skripsi ini, tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1.
Tuhan Yesus Kristus yang selalu memberikan jalan, anugerah dan memberi kesehatan guna terselesaikannya skripsi ini.
2.
Dr. Bambang S. Sulasmono, M.Si Dekan FKIP.
3.
Drs. Tritjahjo Danny Susilo, M.Si, Kaprogdi BK atas segala bantuan dan bimbingan selama masa studi, hingga akhir penulisan skripsi.
4.
Dr. Prasetyo, M.Pd, dosen pembimbing I atas segala bantuan bimbingan selama masa studi dan dengan dengan tulus dan penuh kesabaran membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini
5.
Drs. Sumardjono,M.Pd, dosen pembimbing II yang dengan tulus dan penuh kesabaran membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
6.
Segenap dosen dan staf di Program Studi Bimbingan Konseling, yang telah senantiasa membimbing dan mengajar penulis dari tidak mengerti sampai paham akan Bimbingan dan Konseling sehingga penulis mampu menyelesaikan studi di FKIP-BK.
7.
Bpk. Suratmin, Kepala Sekolah yang telah memberikan ijin penulis untuk i
melakukan penelitian di SMK PGRI 02 Salatiga.. 8.
Muji Mulyono,S.Pd dan Ning Widayani, S.Pd selaku Guru BK SMK PGRI 02 yang membimbing penulis ketika melakukan penelitian.
9.
Seluruh siswa kelas XII.D, yang bersedia membantu dalam penelitian dan terima kasih atas kerja sama , kesetiaan dan kesukarelaan.
10.
Ayah dan Ibuku beserta adikku, yang telah memberi dukungan secara materi, semangat, memberi kasih sayang dan doa selama penulis kuliah. Terima kasih atas kesabaran dalam membimbing dan mengarahkan penulis. Keluargaku yang telah memberikan keceriaan dan semangat untuk terus berjuang.
11.
Pacarku Asmara Pratidina yang selalu member dukungan dan semangat.
12.
Papak, Krisna, Tri, Dewangga, Kukuh, Della, Angga, Indri, Dito, dan temanteman yang lain, terima kasih atas dukungan dan doanya.
13.
Dan semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah banyak membantu dalam penulisan skripsi ini. Dengan kerendahan hati, penulis menyadari bahwa skripsi ini banyak kekurangan-kekurangan, baik materi maupun sistematika penulisan dan tata bahasanya. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun penulis harapkan untuk kesempurnaan skripsi ini, penulis menerima dengan senang hati. Akhir kata penulis berharap agar skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Salatiga, 1 Desember 2011
Penulis
ii
MOTTO, PERSEMBAHAN DAN KENANGAN Kebodohan manusia terdiri dari dua hal,, yaitu mereka yang bertindak tetapi tidak berfikir,, dan mereka yang berfikir tetapi tidak bertindak...
Skripsi ini penulis persembahkan untuk : FKIP- BK UKSW SALATIGA Dosen penguji, Y Windrawanto, S.Pd,M.Pd Dosen pembimbing, Dr. Prasetyo, M.Pd dan Drs. Sumardjono, M.Pd
Dan sebagai kenangan untuk : (Alm). Dr. Prasetyo, M.Pd, yang telah banyak membantu penyelesaian penulisan skripsi ini. Banyak selkali wejangan-wejangan beliau yang kau torehkan dalam sekripsi ini.
iii
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL HALAMAN PERSETUJUAN LEMBAR PENGESAHAN LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN KATA PENGANTAR............................................................................................... i MOTTO..................................................................................................................... ii DAFTAR ISI ............................................................................................................iv ABSTRACT................................................................................................................vi DAFTAR TABEL....................................................................................................vii DAFTAR LAMPIRAN...........................................................................................viii
BAB I PENDAHULUAN ..................................................................... ............
1
1.1. Latar Belakang Masalah .................................................................... ............
1
1.2. Perumusan Masalah ........................................................................... ...........
7
1.3. Tujuan Penelitian ............................................................................... ...........
7
1.4. Manfaat Penelitian ............................................................................. ............
7
1.5. Sistematika Penulisan ........................................................................ ............. 9
iv
BAB II TINJAUAN PUSTAKA .............................................................. .........
10
2.1. Pengertian empati ............................................................................ ......
10
2.2. Aspek empati ................................................................................... ...........
17
2.3. Faktor-faktor yang mempengaruhi empati ...................................... ..........
19
2.4. Upaya menumbuhkan empati. ......................................................... ...........
20
2.5. Pengembangan empati melalui teman sebaya ................................. ..........
23
2.6. Empati dalam BK ............................................................................ ..........
27
2.7. Metode role play ............................................................................. ............. 30 2.8. Tahap-tahap role play.................................................................................. 35 2.9. Hubungan empati dan role play................................................................... 39 2.10. Penelitian yang berhubungan...................................................................... 40 2.11. Hipotesis penelitian....................................................................................... 40 BAB III METODE PENELITIAN ........................................................ .........
42
3.1. Waktu dan tempat Penelitian ........................................................... ……..
42
3.2. Pendekatan Penelitian ..................................................................... ..........
43
3.3. Subyek Penelitian ........................................................................... ..........
45
3.4. Variabel Penelitian........................................................................... ..........
41
3.5. Tehnik Pengumpulan Data .............................................................. ……..
46
3.6. Skala Empati .................................................................................... ..........
47
3.7. Tahap-tahap Operasional role play .................................................. ..........
48
3.8. Sistematika dan Rencana Penilaian..............................................................
49
v
3.9. Reliabilitas dan Validitas ...........................................................................
54
3.10. Teknik Analisis Data...............................................................................
60
BAB IV PELAKSANAAN DAN HASIL PENELITIAN .................... .........
61
4.1. Deskripsi Subyek Penelitian ........................................................... ........... 61 4.2. Analisis Deskriptif ................................................................... .............. .. 62 4.3. Pelaksanaan Penelitian…………………………………………………… 64 4.4. Analisis dan Pembahasan Hasil Penelitian................................................. 80 BAB V PENUTUP .............................................................................. .......... 86 5.1.Kesimpulan ...................................................................................... .........
86
5.2.Saran-saran .................................................................................... ............. 86 DAFTAR PUSTAKA ............................................................................. .............89 LAMPIRAN
vi
PENGGUNAAN METODE BERMAIN PERAN (ROLE PLAY) DALAM MENINGKATKAN EMPATI TEMAN SEBAYA SISWA KELAS XII.D JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK PGRI 02 SALATIGA Oleh Krisan Andreas Pramuaji (Program Studi Bimbingan Dan Konseling FKIP UKSW) Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan empati siswa SMK PGRI 02 Salatiga melalui metode role play. Penelitian ini dilaksanakan dalam bentuk eksperimen dengan membandingkan antara pretest dan postest. Subjek penelitian yang diambil adalah siswa kelas XII Jurusan Administrasi Perkantoran (XII.D dan XII.E) dengan kelompok eksperiment diambil dari kelas XII.D sedangkan kelompok kontrol diambil dari kelas XII.E. Berdasarkan data skala sikap, observasi yang dianalisis, bahwa terdapat siswa yang memiliki empati rendah 35,8 % dari 73 siswa, yaitu sebanyak 24 siswa yang nantinya dibagi dua untuk dijadikan kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan skala empati berdasarkan teori Eisenberg (1987) dengan jumlah item 22 item. Dalam penelitian ini diperoleh hasil bahwa ada peningkatan empati teman sebaya siswa SMK PGRI 02 Salatiga melalui metode role play. Data menunjukkan bahwa kemampuan empati subjek meningkat yang terlihat dari hasil posttest dan pengamatan melalui observasi. Sebelum dilakukan layanan, 24 siswa masuk dalam kategori rendah. Dalam tindakan penulis membagi dua menjadi 12 masuk kelompok eksperimen dan 12 masuk kelompok kontrol. Setelah melakukan penelitian 12 kelompok eksperimen mengalami peningkatan menjadi 2 siswa dengan kategori tinggi, dan 10 siswa dengan kategori sedang, sedangkan kelompok kontrol tidak mengalami peningkatan empati secara signifikan. Kesimpulannya adalah melalui metode role play dapat meningkatkan empati teman sebaya siswa di SMK PGRI 02 Salatiga.
Kata Kunci: Metode role play, Kemampuan empati Teman Sebaya. Siswa SMK jurusan Administrasi perkantoran.
vii
Daftar Tabel No. Tabel
NamaTabel
Halaman
Tabel 3.1
Pelaksanaan penelitian
40
Tabel 3.2
Pola kelompok penelitian
45
Tabel 3.3
Kisi-kisi skala penilian empati
49
Tabel 3.4
Sistematika pelaksanaan role play
50
Tabel 3.5
Validitas dan reliabelitas instrument empati
53
Tabel 3.6
Validitas
54
Tabel 3.7
Reliabelitas
56
Tabel 3.8
Reliabelitas instrument
57
Tabel 4.1
Persentase usia
59
Tabel 4.2
Distribusi empati (pretest)
62
Tabel 4.3
Daftar kelompok penelitian
63
Tabel 4.4
Perbedaan mean rank pretest
64
Tabel 4.5
Uji maan whitney
65
Tabel 4.6
Proses peningkatan empati
66
Tabel 4.7
Posttest
78
Tabel 4.8
Perbandingan pretest dan posttest
79
Tabel 4.9
Perbedaan mean rank posttest
80
Tabel 4.10
Uji maan whitney
80
Tabel 4.11
Hasil pengamatan perilaku empati
81
Tabel 4.12
Grafik peningkatan empati
82
viii
Daftar Lampiran NO LAMPIRAN
NAMA LAMPIRAN
LAMPIRAN I
Instrument empati
LAMPIRAN II
Surat balasan melakukan penelitian
LAMPIRAN III
Satuan layanan BK
LAMPIRAN IV
Hasil Uji Coba Instrumen
LAMPIRAN V
Hasil Prettest dan Posttest
LMPIRAN VI
Hasil Observasi dan pengamatan empati
LAMPIRAN VII
Hasil penilaian pemeranan role play
LAMPIRAN VIII
Foto
ix