1. Institusi : FISIP Jurusan Ilmu Komunikasi 2. Tahun Akademik : Smt Genap/ 2014 2015 3. Semester : II 4. Nama dan Kode Mata Kuliah : Teori Komunikasi (SPK 1201) 5. SKS : 3-0 6. Pengampu : Dr. M. Sulthan Tri Nugroho Adi, M.Si
KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN KEPENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS JENDERAL SODIRMAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK JURUSAN ILMU KOMUNIKASI PURWOKERTO 2015
1. Institusi : FISIP Jurusan Ilmu Komunikasi 2. Tahun Akademik : Smt Genap/ 2014 2015 3. Semester : II 4. Nama dan Kode Mata Kuliah : Teori Komunikasi (SPK 1201) 5. SKS : 3-0 6. Pengampu : Dr. M. Sulthan Tri Nugroho Adi, M.Si
7. Deskripsi Mata Kuliah: Mata kuliah Teori Komunikasi adalah mata kuliah wajib yang diberikan kepada mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi FISIP Unsoed semester II. Dalam mata kuliah ini mahasiswa akan mendapatkan materi yang meliputi 7 aliran (the rhetorical tradition, the semiotic tradition, the phenomenological tradition, the cybernetic tradition, the socio-psichological tradition, the socio-cultural tradition, dan the critical tradition) dalam 7 konteks komunikasi (intrapersonal communication, interpersonal
communication,
small
group
communication,
communication, mass/media communication, cultural communication).
organizational
communication,
public/rhetorical
8. Tujuan Pembelajaran: a. Tujuan Pembelajaran Umum: Mahasiswa mampu menganalisis gejala komunikasi di masyarakat dalam berbagai dimensi menurut perspektif teori komunikasi b. Tujuan Pembelajaran Khusus:
Mahasiswa mampu menjelaskan definisi Teori Komunikasi
Mahasiswa mampu menjelaskan manfaat mempelajari Teori Komunikasi
Mahasiswa mampu menjelaskan 7 tradisi teori komunikasi
Mahasiswa mampu menjelaskan teori komunikasi yang berkaitan dengan self and messages
Mahasiswa mampu menjelaskan teori komunikasi yang berkaitan dengan relationship development
Mahasiswa mampu menjelaskan teori komunikasi yang berkaitan dengan groups and organizations
Mahasiswa mampu menjelaskan teori komunikasi yang berkaitan dengan public
Mahasiswa mampu menjelaskan teori komunikasi yang berkaitan dengan media
Mahasiswa mampu menjelaskan teori komunikasi yang berkaitan dengan culture and diversity
9. OUTCOME: Mahasiswa dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis dan sistematis Mahasiswa mampu mengembangkan kemampuan analisis Mahasiswa mampu bekerja dalam tim
10. Jadwal Kegiatan Pertemuan ke1
Topik Perkenalan dan Kontrak Belajar
2
Mengenal Teori Komunikasi
3
KONTEKS : INTERPERSONAL MESSAGES
4
KONTEKS : COGNITIVE PROCESSING
5
KONTEKS: MEDIA AND CULTURE
Substansi Kesepakatan pembelajaran mata kuliah Teori Komunikasi selama 1 semester. Meliputi: Team teaching, silabi, komponen penilaian, jadual (1) Urgensi belajar Teori Komunikasi (2) Definisi Teori Komunikasi (3) Tradisi dalam teori komunikasi (4) Symbolic Interactionism (5) Coordinated Management of Meaning (CMM) (6) Expectancy Violations Theory (7) Interpersonal Deception Theory
Metode Ceramah, tanya jawab. TUGAS PERTAMA Metode konstruktivis
Media White board, spidol, powerpoint rancangan pembelajaran Powerpoint, copy bahan ajar,online dokumen
Jigsaw
White board, spidol, Powerpoint, copy bahan ajar,online dokumen
(1) Constructivism
Ceramah, diskusi /presentasi kelompok
(1) Technological Determinism (2) Semiotic (3) Cultural Studies
Jigsaw
White board, spidol, Powerpoint, copy bahan ajar,online dokumen White board, spidol, Powerpoint, copy bahan ajar,online
6
KONTEKS : MEDIA EFFECTS
(1) Cultivation Theory (2) Agenda Setting Theory (3) The Media Equation
Ceramah, diskusi /presentasi kelompok
7
KONTEKS : CULTURAL CONTEXTINTERCULTURAL COMMUNICATION
(1) Anxiety /Uncertainty Management Theory (2) Face Negotiation Theory (3) Speech Codes Theory
Ceramah, diskusi /presentasi kelompok
dokumen White board, spidol, Powerpoint, copy bahan ajar,online dokumen White board, spidol, Powerpoint, copy bahan ajar,online dokumen
UJIAN TENGAH SEMESTER (1) Social Penetration Theory Ceramah, diskusi (2) Uncertainty Reduction Theory /presentasi kelompok
Powerpoint, copy bahan ajar
8
KONTEKS : RELATIONSHIP DEVELOPMENT
9
KONTEKS : RELATIONSHIP MAINTENANCE KONTEKS : INFLUENCE
(1) Relational Dialectics (2) The Interacional View
Ceramah, diskusi /presentasi kelompok
Powerpoint, copy bahan ajar
(1) Social Judgment Theory (2) Elaboration Likehood Model (3) Cognitive Dissonance Theory
Jigsaw
LCD, Powerpoint
11
KONTEKS : GROUP DECISION MAKING
(1) Functional Perspective on Group Decision Making (2) Adaptive Structuration Theory
Ceramah, diskusi /presentasi kelompok
Powerpoint, copy bahan ajar
12
KONTEKS : ORGANIZATIONAL COMMUNICATION
(1) Information System Approach to Organizations (2) Cultural Approach to
Jigsaw
Powerpoint, copy bahan ajar
10
Organizations (3) Critical Theory of Communication Approcah to Organizations 13
KONTEKS : PUBLIC RETHORIC
(1) The Rhetoric (2) Dramatism (3) Narrative Paradigm
Ceramah, diskusi /presentasi kelompok
LCD, Powerpoint
14
KONTEKS : GENDER AND COMMUNICATION
(1) Genderlect Style (2) Standpoint Theory (3) Muted Group Theory
Ceramah, diskusi /presentasi kelompok
Powerpoint, copy bahan ajar
UJIAN AKHIR SEMESTER
11. Monitoring & Evaluasi Evaluasi Proses: Beri tanda silang pada kolom skala jawaban yang sesuai dengan pendapat anda untuk masing-masing obyek penilaian di bawah ini. Skala penilaian: 1=Sangat Tidak Memuaskan, 2=Tidak Memuaskan, 3=Memuaskan, 4=Sangat Memuaskan Skala Penilaian No Obyek Penilaian 1 2 3 4 1 Cakupan Materi 2 Kedalaman Materi 3 Strategi penyampaian 4 Penggunaan metode dan alat bantu 5 Interaksi dan diskusi mahasiswa dengan dosen 6 Rasio ceramah dan latihan
7 8 9 10 11
Kualitas diskusi kelompok Kehadiran dosen di kelas Pemberian referensi materi kuliah Manfaat penugasan Berikan saran anda untuk perbaikan kualitas perkuliahan selanjutnya: ……………………………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………………………… ……………………………………………….
1. 2. 3.
Contoh Evaluasi Hasil Belajar: Jelaskan 3 keterbatasan teori? Jelaskan 3 tradisi teori komunikasi yang anda ketahui, dan berikan contoh teorinya masing-masing! Jelaskan asumsi dan konsep kunci dalam teori interaksi simbolik ! Komponen penilaian UAS = 25% UTS = 25% Tugas kelp = 20% Tugas indv = 20% Kehadiran = 10% Penugasan
Tugas kelompok: Mereview teori dalam satu kelompok teori. Tugas dikerjakan setiap minggu. Pada setiap pertemuan akan dipilih secara acak satu kelompok dari setiap teori untuk presentasi Tugas Individu II. Mahasiswa memilih peristiwa komunikasi yang terjadi di sekitarnya dan menganalisisnya dengan teori yang relevan.Tugas diberikan pada pertemuan ke-5 dan ke-10 untuk mengetahui sejauh mana pemahaman mahasiswa atas teori yang telah dipelajari dan penerapannya.
Kriteria dan Peringkat Nilai 80 ≤ … =A 66 – 79 =B 56– 65 =C 50 – 55 =D …. ≤49 =E 12. Referensi Baran, Stanley J & Davis, Dennis K. 2013. Mass Communication Theory: Foundation, Ferment, and Future 6th ed. USA: Wadsworth Publishing. Fisher, Aubry. 1986. Teori-teori komunikasi . PT Remadja Karya: Bandung Cobley,Paul (ed). 1996. The Communication Theory Reader. London: Routledge Griffin, EM. 2004. A First Look at Communication Theory. 5th ed. New York: McGraw Hill Infante, Dominic A. et all. 2003. Building Communication Theory 4th ed. Building Communication Theory, Ilinois: Wave Land Press Littlejohn, Stephen W. 2004. Theories of Human Communications. 7th ed. New York: Wadsworth Publishing Company Littlejohn, Stephen W. & Karen A Fos. 2005. Theories of Human Communications. 8th ed. New York: Wadsworth Publishing Company Miller, Katherine. 2002. Communication Theories: perspective, process, and context. New York: McGraw Hill.
Pearson, Judy C., et.al. 2008. Human Communication Third ed. NY: McGraw-Hill West, Richard dan Turner, Lynn H. 2010. Introducing Communication Theory. Analysis and Application. Singapore: McGraw Hill International Edition Wood,Julia T., 2000. Communication in Our Lives. Second ed. USA: Wadsworth-Thompson Learning Website : http://sinaukomunikasi.wordpress.com