i
DEWAN PENGAWAS TFCA-KALIMANTAN
Ketua: John F. Hansen I.
U.S. Agency for International Development (USAID) Anggota Tetap : John F. Hansen Anggota Pengganti : Jai Lawrie Nair Tim Teknis : 1. Antonius P. Y. Djogo 2. Jefrey Luzar
II. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia Anggota Tetap : Is Mugiono Anggota Pengganti : Asep Sugiharta Tim Teknis : 1. Lana Sari Lubis 2. Arie Fahmiyati III. The Nature Conservancy Anggota Tetap : Herlina Hartanto Anggota Pengganti : Wahjudi Wardono Tim Teknis : 1. Intan Sarah Dewi Ritonga 2. Musnanda IV. Yayasan World Wide Fund for Nature-Indonesia Anggota Tetap : Nyoman Iswarayoga Anggota Pengganti : Anwar Purwoto Tim Teknis : 1. Hermayani Putera 2. Pietra Widiadi V. Yayasan Nata Samastha Anggota Tetap
ii
iii
: Tonny Soehartono
ADMINISTRATUR TFCA KALIMANTAN
Direktur Eksekutif
:
M. S. Sembiring
Direktur Program
:
Puspa Dewi Liman
Sekretaris
:
Diah Rany P.S./Desi Heryanti
Asisten Direktur Program / Manajer Hibah
:
M. Abdul Syukur
Spesialis Konservasi Hutan dan Perubahan Iklim
:
Ines Novitasari Saragih/Ahi Wahyu Hidayat
Staf Keuangan
:
Imelia Rosa
Asisten Program
:
Binsar Liem Sihotang
Asisten Data dan Informasi
:
Hamda Khairuzani
Asisten Hibah
:
Jefri Oloan Sinaga
Regional Fasilitator
:
Nandang Sunarya Muhtadin Nafari Yuyun Suhardiono Agus Wirahadi
iv
v
KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan YME. Atas kehendak dan karunianya, kami, administratur TFCA Kalimantan diberikan kesempatan kembali untuk mempublikasikan Laporan Akhir Tahun 2016. Di tahun 2016, kami kembali melanjutkan penyaluran hibah kepada 24 mitra di Kapuas Hulu, Mahakam Ulu, Kutai Barat dan Berau. Satu mitra hibah di tahun 2016 telah secara resmi dinyatakan tutup proyek dengan diterbitkanya Grand Closing Report (GCR). Isu sektoral yang kami kelola hingga tahun 2016 meliputi; Perhutanan Sosial atau Pengelolaan Hutan Berbasis Masyarakat (PHBM), Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK), Ekowisata, Kearifan Lokal, Rehabilitasi lahan, Reduction Emission from Degradation and Deforestation Plus (REDD+), Konservasi Spesies dan Habitat, Ekosistem Karst, dan Perlindungan Daerah Aliran Sungai (DAS). Sampai tahun 2016, luasan wilayah intervensi kami seluas ± 966.299 Ha dengan capaian implementasi diantaranya; (1) Pengelolaan Hutan Berbasis Masyarakat (PHBM) dilaksanakan di 23 desa dalam skema Hutan Desa (HD) dengan cakupan luasan ± 194.887 Ha. (2) Pengelolaan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) dengan melibatkan 829 petani madu hutan di 22 desa dan 4 kelompok telah mendapatkan 4 sertiikasi organik. (3) Rehabilitasi lahan dengan skema wanatani (agroforestry) dan restorasi di 328,92 Ha Hutan Desa dengan jumlah bibit yang ditanam sebanyak 147.859 bibit. (4) Pembangunan site ekowisata. (5) Dukungan untuk konservasi spesies dan ekosistem dengan melakukan identiikasi potensial habitat Orangutan (Pongo pygmaeus) dan penyusunan strategi perbaikan habitat Orang Utan.
EXECUTIVE SUMMARY ►
Desember 2016, kami berkomitmen melakukan investasi 14 proyek baru di 15 Kabupaten/Kota yang sebelumnya belum pernah kami intervensi. Isu konservasi spesies penting seperti konservasi Badak Sumatera Di Kalimantan, konservasi Banteng Kalimantan, pelepasan Orangutan dan pengurangan perdagangan illegal satwa liar menjadi perhatian serius kami ditahun berikutnya. Kami berharap sumbangsih kami untuk penyelamatan hutan, keanekaragaman hayati dan kesejahteraan masyarakat di Pulau Kalimantan akan terus berlanjut. Wa ’alaikum Salam Warahmatullahi Wabarakatuh Salam Lestari,
Direktur Program TFCA Kalimantan
Puspa Dewi Liman
vii
EXECUTIVE SUMMARY TFCA Kalimantan is a partnership between the Government of Indonesia (GoI) and the Government of the United States of America (USA) through a debt swap for the Forest Conservation Program, with The Nature Conservancy (TNC) and the World Wildlife Fund for Nature (WWF) foundation as the Swap Partners. KEHATI foundation has been appointed as the Administrator for TFCA Kalimantan management. The TFCA Kalimantan program works to support The Berau Forest Carbon Program (BFCP) and the Heart of Borneo (HOB) initiative in 4 districts; Kapuas Hulu, Berau, Kutai Barat, and Mahakam Ulu. The TFCA Kalimantan program objectives are to protect biodiversity, improve the livelihood of communities surrounding the forest, reduce greenhouse gas emissions (GHG), and exchange the ideas and experiences related to forest conservation and Reduction Emission from Deforestation and Forest Degradation (REDD+). During the 5-year implementation period, Administrator has been publishing progress reports of TFCA Kalimantan annually to fulil transparency and accountability principles in program management. In 2017, Administrator published “The Annual Report 2016”, to provide information on progress and achievements that TFCA Kalimantan accomplished in 2016. This report contains 8 topics; (1) Introduction, (2) TFCA Kalimantan Management, (3) Coordination and Consultation, (4) The Progress and Achievements of the grants, (5) The Dynamics and Challenges in the grants management, (6) Intervention Schemes, (7) Financial Status, and (8) Work Plan 2017. There are several adjustments and updates in the performance classiication of the grantees association with TFCA Kalimantan objectives and the chapters arrangement. This is due to suggestion by the Oversight Committee Technical Members – OCTM and an external evaluator. They suggested linking the grants progress and achievements with TFCA Kalimantan objectives (4 goals and 14 indicators). In 2016, TFCA Kalimantan has been continuing to channel the project grants for 24 grantees of cycles 1 and 2. One grantee (Penabulu Foundation) has oicially been closed of the cycle 1 project by the issuing of the Grant Closeout Report (GCR) from Administrator per June 2016. The two grantees, CSF UNMUL and BIOMA Foundation have been terminated due to lack of performances. Three grantees (AOI, PRFC and PEKA) have completed their projects in 2016, and GCR will be issued in the irst semester of 2017. Some of TFCA Kalimantan’s achievements in 2016, from the 966,299 hectare intervention area were: (1) 7 villages obtained the gazettement for village forest working area (Penetapan Areal Kerja/PAK) and 16 villages are under the proposal from the scheme of 194,877 hectare Social Forestry area, (2) the rehabilitation of 328.92 ha land area, (3) Seventy-two villages in 4 districts with 109 farmers’ groups and 1,824 people have been assisted, (3) Establishment and strengthening of 9 cooperative/business unit, (4) Enactment of 7 village regulations in green economy development, and (5) Four local honey association groups have received organic certiicate. Administrator and OCTM have been continuing the selection process of 62 concept notes and project proposals of cycle 3. Based on the 24th Oversight Committee Meeting on December 2016, OC has approved the funding of 14 organizations to implement the project with a total budget of IDR 42,744,419,100. The project implementation of cycles 3 will begin in the irst semester of 2017. The cycle 3 of TFCA Kalimantan will also incorporate new districts outside of the 4 targeted districts. The objectives of the projects in cycle 3 include; support for village forest management, designing forest conlict resolution, development of non-timber forest products, agro-ecotourism, conservation of important species (Sumatran Rhino in Kalimantan, Banteng Borneo (Bos javanicus), and the release of Kalimantan Orangutan) and reduction of illegal wildlife trade. viii
In May-October 2016, TFCA Kalimantan held formative evaluations with Bumiraya Consulting (BRC) as the evaluator. The purpose of evaluation was to assess the performance of the TFCA program in general, the performance of Administrators in managing administrative functions and grant management of the 24 implemented grantees from 2014-2015. The results of the evaluation were: (1) The project partners have a strong relevance to the achievement of all TFCA Kalimantan objectives, although the proportion of progress is not balanced, and there are some indicators that have not been achieved; (2) The issue of forest areas conversion into plantations, coal mining, and cement mining is a high risk that threat the achievement of TFCA Kalimantan objectives. Even though the interventions have minimized the threat; more improvement is needed; (3) Evaluator assessment showed that the districts approach has not had optimal results towards the achievement of TFCA Kalimantan objectives. This approach needs to be reviewed with the enactment of Law No. 23/2014 which concentrates authority afairs from districts into a provincial level; (4) In order to improve the achievements of TFCA Kalimantan on the strategic level, it is necessary to establish measurable targets both in terms of quantity and quality in every indicator of the program’s objectives. Since 2016, through a rigorous selection process, Consortium PT. Hatield Indonesia (PTHI) and Bina Swadaya Consultant (BSK) is appointed as TAP (Technical Assistance Provider). Contract agreement between Administrator and TAP is signed in February 2016 and valid until 2019. On phase one, TAP has been conducting Capacity Building Needs Assessment (CBNA) of grantees (cycles 1 & 2) and prospective grantees (cycle 3), as well as the stakeholders of TFCA Kalimantan. TAP also started to assist prospective grantees of cycle 3 in improving the project proposals. On the 24th OC Meeting, TAP presented the result of CBNA and Work Plan 2017. The meeting decided to accept the assessment results with several notes to improve CBNA result (sharpening and expanding the scope of analysis) and the work plan. Completion of the Phase I report and AWP 2017 TAP will be resumed in early 2017.The Administrator faced several important challenges throughout 2016. The identiied challenges were rising at project proposals assessment, project implementation, and reporting and evaluation. During the assessment of the proposal, Administrator encountered some technical issues such as the low quality of project proposals and the proposed topics were not quite answering the IP 2013-2017.the assessment period was also delayed due to the prolonged process of consultation with stakeholders. Regular monitoring, evaluation, and inancial audit reports has identiied several challenges in project implementation. These challenges were experienced by the grantees as well as the Administrator. Particular grantees have issues in lack of capacity of personnel while others have limited understanding in administration and inancial procedures. While dynamics ield condition is expected, several grantees are lacking in responsiveness towards alteration in work plan, led to low quality of output/outcome. Additionally, grantees discipline in report submission must be improved, in order to early identiication of progress and challenges. The Administrator of TFCA Kalimantan is always trying to improves its management quality by accepting various positive inputs from stakeholders. In respond to inputs from stakeholders, some changing and adjustment of regulation have been taken, such as: (1) Improving the TFCA project proposal template by adding logical framework; (2) Adjusting the standard of TFCA Kalimantan Administrator with Kehati’s standard cost; (3) Shortening grant transfer period from 6 months to 3 months. Administrator has disbursed USD 1,667,048.63 (equivalent to IDR 21 billion) out of total commitment USD 7,117,830 (equivalent to IDR 92 billion). Additionally, the Oversight Committee of TFCA Kalimantan has approved USD 3,228,187 (equivalent to IDR 42 billion) grant funding for cycle 3. Total management expenditure of the Administrators in 2016 is USD 523,937 (equivalent to IDR 6.9 billion). Since April 2016, the Administrator has invested USD 2,261,420.17 (equivalent to IDR 30 billion) in the form of bank deposits. Financial audit reports TFCA Kalimantan in 2015 was issued in July 2016 with statement “fairly” in all material respects, revenues, and expenditures. ix
DAFTAR ISI
BAB 5
Dinamika dan Tantangan Dalam Pengelolaan Hibah
62
5.1.
Dinamika dan Tantangan Saat Penilaian Proposal
62
5.2.
Dinamika dan Tantangan Saat Proyek Berjalan
64
5.3.
Dinamika dan Tantangan Hasil Evaluasi Eksternal dan Audit
65
BAB 6
Langkah – langkah Intervensi
69
BAB 7
Status Keuangan
73
DEWAN PENGAWAS (OVERSIGHT COMMITTEE – OC) DAN TIM TEKNIS (OVERSIGHT COMMITTEE TECHNICAL MEMBER – OCTM) TFCA KALIMANTAN
i
ADMINISTRATUR (TROPICAL FOREST CONSERVATION ACT) TFCA KALIMANTAN
ii
INFOGRAFIS TFCA KALIMANTAN
iii
7.1.
Rekening Trust Fund
73
KATA PENGANTAR
iv
7.2.
Pengelolaan Keuangan (Management Expense) Administratur
73
EXECUTIVE SUMMARY
vi
7.3.
Audit
74
Rencana Kerja 2017
77
Lampiran I. Lokasi Kerja Mitra TFCA Kalimantan
79
Lampiran II. Matrik Laporan Kemajuan Pelaksanaan Kegiatan Mitra Siklus 1
80
DAFTAR ISI
viii
DAFTAR GAMBAR
x
DAFTAR TABEL
xi
DAFTAR ISTILAH DAN SINGKATAN
xii
BAB 1
BAB 8 LAMPIRAN
PENDAHULUAN
1
1.1.
Pendahuluan
2
A.
Inisiatif Heart of Borneo (HoB)
80
1.2.
Struktur Laporan
3
B.
Program Karbon Hutan Berau (PKHB)
85
C.
Inisiatif HOB dan PKHB
89
D.
Program Peningkatan Kapasitas
90
BAB 2
MANAJEMEN TFCA KALIMANTAN
6
2.1.
Kelembagaan dan Personalia
6
2.2.
Penyaluran Hibah
7
A.
Program Karbon Hutan Berau Hibah Khusus
91
2.3.
Pemantauan dan Evaluasi
10
B.
Program Karbon Hutan Berau Hibah Reguler
94
2.4.
Evaluasi Eksternal
12
C.
Program Heart of Borneo (HoB) Reguler
98
D.
Inisiatif Heart of Borneo (HoB) Khusus
BAB 3
Koordinasi dan Konsultasi
16
BAB 4
Perkembangan dan Capaian Hibah
22
4.1.
Perlindungan Terhadap Keanekaragaman Hayati
23
4.2.
Peningkatan Mata Pencaharian Masyarakat Disekitar Hutan
36
4.3.
Dukungan Bagi Kegiatan Penurunan Emisi dari Deforestasi dan Degradasi Hutan
47
4.4.
Dukungan Untuk Pertukaran Ide dan Berbagi Pengalaman Terkait Pelaksanaan Konservasi Hutan dan Program REDD+
53
4.5.
Kapasitas Kelembagaan Mitra
57
x
Lampiran III. Matrik Laporan Kemajuan Pelaksanaan Kegiatan Mitra Siklus 2
Lampiran IV. Matrik Daftar Calon Mitra Siklus 3
xi
91
105 107
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1.
Tampilan halaman depan MIS (Management Information System)
DAFTAR TABEL
69
Tabel 1.
Data hibah mitra TFCA Kalimantan sampai dengan tahun 2016 ...................................... 7
Tabel 2.
Penyaluran hibah sampai dengan tahun 2016 ......................................................................... 8
Tabel 3.
Penyerapan anggaran mitra sampai dengan desember 2016 ............................................ 8
Tabel 4.
Daftar mitra TFCA Kalimantan yang selesai kontrak dan melakukan perubahan desain proyek .................................................................................................................. 9
Tabel 5.
Persetujuan pembiayan siklus 3 TFCA Kalimantan ............................................................... 10
Tabel 6.
Kontribusi proyek terhadap pencapaian tujuan 1 TFCA Kalimantan ............................. 24
Tabel 7.
Kontribusi proyek terhadap pencapaian tujuan 2 TFCA Kalimantan ..............................36
Tabel 8.
Kontribusi proyek terhadap pencapaian tujuan 3 TFCA Kalimantan ..............................47
Tabel 9.
Kontribusi proyek terhadap pencapaian tujuan 4 TFCA Kalimantan.............................. 54
Tabel 10. Rincian mutasi rekening Trust Fund ............................................................................................ 72 Tabel 11. Pengelolaan keuangan (Management Expense) administratur 2016 ..............................73 Tabel 12. Nilai investasi deposito TFCA Kalimantan ................................................................................ 73
xii
xiii
DAFTAR ISTILAH DAN SINGKATAN
HCVF
:
Hing Conservation Value Forest
HCV
:
High Conservation Value
HHBK
:
Hasil Hutan Bukan Kayu
HL-HSD
:
Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring
AOI
:
Aliansi Organis Indonesia
HLSL
:
Hutan Lindung Sungai Lesan
APBS
:
Asosiasi Periau Bunut Singkar
HoB
:
Heart of Borneo
APDS
:
Asosiasi Periau Danau Sentarum
HPHD
:
Hak Pengelolaan Hutan Desa
APMB
:
Asosiasi Periau Muara Belitung
ICS
:
Internal Control System
APMP
:
Asosiasi Periau Mitra Penepian
IP
:
Implementation plan
APL
:
Areal Penggunaan Lain
JALA
:
Jaringan Nelayan
ASPPUK
:
Asosiasi Pendamping Perempuan Usaha Kecil
KBCF-KKI WARSI :
BAPPEDA
:
Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah
Konsorsium Kawal Borneo Community Foundation dan Komunitas Konservasi Indonesia Warung Informasi Konservasi
BBTNBKDS
:
Balai Besar Taman Nasional Betung Kerihun dan Danau Sentarum
KEHATI
:
Yayasan Keanekaragaman Hayati Indonesia
BFCP
:
Berau Forest Carbon Program
KLHK
:
Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan
BIOMA
:
Yayasan Biosfer Manusia
KOMPAKH
:
Komunitas Pariwisata Kapuas Hulu
BPDAS
:
Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai
KPH
:
Kesatuan Pengelolaan Hutan
BP-REDD
:
Badan Pelaksana REDD
KPM
:
Kawasan Perlindungan Mangrove
BRC
:
Bumi Raya Consulting
KSM
:
Kelompok Swadaya Masyarakat
BRG
:
Badan Restorasi Gambut
KUB
:
Kelompok Usaha Bersama
BPUK
:
Badan Pengelola Usaha Kampung
LEKMALAMIN
:
Lembaga Kesejahteraan Masyarakat Labuan Cermin
CSF-UNMUL
:
Center of Social Forestry-Mulawarman University
LPHD
:
Lembaga Pengelolaan Hutan Desa
DAS
:
Daerah Aliran Sungai
LPHK
:
Lembaga Pengelolaan Hutan Kampung
DNPI
:
Dewan Nasional Perubahan Iklim
LSM
:
Lembaga Swadaya Masyarakat
DPRD
:
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah
MCA
:
Millennium Challenge Account
FDLL
:
Forum Das Labian Leboyan
MCA-I
:
Millennium Challenge Account Indonesia
OC
:
Oversight Committee
OCTM
:
Oversight Committee Technical Member
OWT
:
Operation Wallacea Terpadu
PA
:
Paris Agreement
PAK
:
Penetapan Areal Kerja
PEKA
:
Yayasan Peduli Konservasi Alam
PEMDA
:
Pemerintah Daerah
PHBM
:
Pengelolaan Hutan Berbasis Masyarakat
PKHB
:
Program Karbon Hutan Berau
PMP
:
Performance Monitoring Plan
FHM
Forest Health Monitoring
FIP
:
Forest Investment Programme
FGD
:
Forum Group Discussion
FLIM
:
Forum Lingkungan Mulawarman
FORINA
:
Forum Orangutan Indonesia
FIPC
:
Free Prior Informed Consent
FS
:
Feasibility study
GCR
:
Grant Closed Report
GPMP
:
Grant Making and Policy Procedures
HD
:
Hutan Desa xiv
xv
1 PPI
:
Pengendalian Perubahan Iklim
PSKL
:
Perhutanan sosial dan kemitraan
PPH
:
Perjanjian Penerimaan Hibah
PPSDA
:
Pusat Pengelolaan Sumber Daya Alam
PRCF
:
People Resources and Conservation Foundation
RAD GRK
:
Rencana Aksi Daerah Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca
RAN GRK
:
Rencana Aksi Nasional Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca
REDD
:
Reducing Emissions from Deforestation and Forest Degradation
RKHD
:
Rencana Kerja Hutan Desa
RKT
:
Rencana Kerja Tahunan
RKTP
:
Rencana Kerja Tahunan Penyuluh
RPJMDes
:
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa
RPJM
:
Rencana Pembangunan Jangka Menengah
RPPEG
:
Rencana Pengelolaan dan Perlindungan Ekosistem Gambut
RTL
:
Rencana Tindak Lanjut
SAMPAN
:
Sahabat Masyarakat Pantai
SDA
:
Sumber daya Alam
SK
:
Surat Keputusan
SKPD
:
Satuan Kerja Perangkat Daerah
SOPD
:
Struktur Organisasi Perangkat Daerah
SOP
:
Standar Operasional Prosedur
SPK
:
Surat Perjanjian Kerjasama
SRN
:
Sistem Registry Nasional
TAP
:
Technical Assistant Provider/Jasa Dukungan Teknis
TFCA
:
Tropical Forest Conservation Act
TNBK
:
Taman Nasional Betung Kerihun
TNC
:
The Nature Conservancy
TNDS
:
Taman Nasional Danau Sentarum
TN
:
Taman Nasional
UGM
:
Universitas Gadjah Mada
USAID
:
United State Agency for International Development
USG
:
The United State Government
VCA
:
Village Conservation Aggrement
WWF
:
World Wide Fund for Nature
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│1
BAB 1 PENDAHULUAN
Replikasi praktik cerdas pelatihan mata pencaharian lestari (OWT) xvi
BAB I
lainnya. Direncanakan bahwa 80% pembiayaan program dialokasikan untuk dukungan HoB dan PKHB, sementara 20% untuk investasi stratagis lainnya.
PENDAHULUAN
TFCA Kalimantan percaya bahwa di era desentralisasi pemerintah Kabupaten berkontribusi signiikan dalam perencanaan dan pengelolaan sumberdaya alam. Oleh sebab itu strategi pelaksanaan TFCA fokus pada perbaikan dan penguatan tata kelola lingkungan dan elemenelemenya ditingkat Kabupaten.
1.1 Pendahuluan Tropical Forest Conservation Act Kalimantan (TFCA Kalimantan) adalah program kerjasama TFCA ke 2 antara Pemerintah Amerika Serikat (US Government-USG), Pemerintah Indonesia (Government of Indonesia-GoI), The Nature Conservancy (TNC) and World Wide Fund for Nature (WWF) untuk melindungi keanekaragaman hayati dunia, menjaga karbon hutan dan meningkatkan penghidupan masyarakat dengan cara dan kaidah yang selaras dengan perlindungan hutan di Kalimantan. Kesepatakan TFCA ditandatangani pada 29 September 2011 melalui; (1) Perjanjian Pengalihan Utang antara Pemerintah Indonesia dan Amerika Serikat, (2) Perjanjian Biaya Pengalih antara Pemerintah Amerika, The Nature Conservancy (TNC), dan Yayasan World Wide Fund for Nature (WWF) – Indonesia, (3) Perjanjian Konservasi Hutan antara Pemerintah Indonesia, The Nature Conservancy (TNC), dan Yayasan World Wide Fund for Nature (WWF) – Indonesia. Pada tanggal 3 februari 2012, kesepakatan dan ijab antara Pemerintah Amerika Serikat, Pemerintah Indonesia, The Nature Conservancy (TNC), dan Yayasan World Wide Fund for Nature (WWF) – Indonesia menunjuk Yayasan KEHATI sebagai administratur TFCA Kalimantan. Program TFCA dikelola dalam kerangka tujuan, pendekatan dan strategi pelaksanaan yang disepakati dalam rencana implementasi mendasarkan pada Perjanjian Konservasi Hutan. Tujuan program TFCA Kalimantan yaitu; 1. Melindungi keanekaragaman hayati hutan yang memiliki nilai penting, spesies dan ekosistem yang langka dan terancam punah, jasa ekosistem daerah aliran sungai, konektivitas antar zona ekologi hutan, dan koridor hutan yang memiliki manfaat terhadap keanekaragaman hayati dan perubahan iklim, pada tingkatan global, nasional, dan lokal; 2. Meningkatkan mata pencaharian masyarakat di sekitar hutan melalui pengelolaan sumberdaya alam secara lestari dan pemanfaatan lahan masyarakat yang berorientasi emisi rendah, dengan tetap memperhatikan kaidah perlindungan hutan; 3. Melaksanakan berbagai kegiatan untuk menurunkan emisi yang berasal dari deforestasi dan degradasi hutan guna mencapai pengurangan emisi yang cukup berarti disetiap Kabupaten Target dengan tetap mendukung pelaksanaan konservasi keanekaragaman hayati; dan 4. Memberikan dukungan pada pertukaran ide dan berbagi pengalaman terkait pelaksanaan konservasi hutan dan program REDD+ di Indonesia serta menginformasikan perkembangan konservasi nasional dan kerangka kerja REDD+. Pendekatan pelaksanaan program sebagian besar diarahkan untuk mendukung program besar konservasi hutan yang telah ada sebelumnya yaitu inisiatif Heart of Borneo (HoB) dan Program Koservasi Hutan Berau (PKHB), dan sebagian lain diarahkan untuk dukungan program strategis
Kesepakatan yang sudah tertuang dalam Perjanjian Kerjasama Hutan memperuntukan pembiayaan TFCA Kalimantan dapat diakses oleh lembaga non-pemerintah yang bekerja dalam isu kehutanan, konservasi, lingkungan yang didirikan dan beroperasi di Indonesia; entitas lokal dan regional seperti masyarakat sekitar hutan atau masyarakat hukum adat; dan universitas negeri. Pihak-pihak yang telah disepakati tidak dapat mengakses pembiayaan yaitu administratur atau Yayasan Kehati, lembaga penyimpanan dana TFCA Kalimantan, badan-badan pemerintah Indonesia, TNC, WWF, pemegang jabatan Dewan Pengawas dan lembaganya, serta individu yang atas alasan hukum dinyatakan terlarang.
1.2 Struktur Laporan Laporan tahunan 2016 ini disusun berdasarkan tata urutan yang disepakati oleh administratur dengan mempertimbangkan masukan dari tim teknis dan pencapaian penting yang perlu disampaikan kepada Dewan Pengawas dan pihak-pihak terkait. Dalam laporan ini Terdapat perbaharuan dan penyesuaian tata urutan dan klasiikasi obyek-obyek pelaporan dari laporan tengah tahun 2016 dan laporan di tahun-tahun sebelumnya. Tata urutan terdiri dari 8 Bab. Bab 1 Pendahuluan, memberikan pengantar mengenai informasi dasar TFCA Kalimantan dan struktur laporan. Bab 2 Manajemen TFCA Kalimantan, memberikan informasi kelembagaan dan personalia, penyaluran hibah, pemantauan dan evaluasi, dan inti laporan evaluasi eksternal. Bab 3 Koordinasi dan Konsultasi, mengulas pertemuan dengan pihak-pihak, baik terkait TFCA Kalimantan secara umum maupun terkait dengan program HoB dan PHKB. Bab 4 Perkembangan dan Capaian Hibah, memberikan laporan tentang status implementasi hibah kaitanya dengan target tujuan yang ingin dicapai oleh TFCA Kalimatan. Bab 5 Dinamika dan Tantangan Pengelolaan Hibah membahas kendala, hambatan, kesulitan, dan kekurangan administratur dalam penyaluran dan fasilitasi hibah. Bab 6 Langkah-langkah Intervensi memberikan informasi langkah dan tindakan yang dilakukan oleh administratur menjawab dinamika dan tantangan pengelolaan hibah. Bab 7 Status Keuangan memberikan laporan status keuangan di rekening Trust Fund, pengelolaan pengeluaran administratur dan rencana audit keuangan ditahun 2016. Bab 8 Rencana Kerja Tahun 2017, menginformasikan rencana kegiatan yang akan dilakukan TFCA Kalimantan di tahun 2017 diantaranya pelaksanaan kegiatan mitra siklus 3, penyusunan rencana implementasi 2018-2022, kegiatan persiapan siklus 4, dan pemantauan dan evaluasi dari kegaitan mitra yang sudah berjalan.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│4
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│5
BAB 2 MANAJEMEN TFCA KALIMANTAN
Belajar membuat pasta indigo dari daun rengat padi - indigofera tinctoria (ASPPUK)
BAB 2
MANAJEMEN TFCA KALIMANTAN
Jasa Pendukung Teknis (Technical Assistant Provider-TAP) yang diberikan mandat untuk mendukung Administratur dalam membangun kapasitas penerima hibah dan pemangku kepentingan, mulai bekerja per 1 Maret 2016. Pelaksana TAP adalah konsosium PT Hatield Indonesia dengan Bina Swasaya Konsultan sebagai pihak yang memenangkan lelang. Di awal pelaksanaan kegiatan, TAP bekerja dalam dua tahap; (1) Tahap persiapan program, yaitu penjajakan dan penilaian kebutuhan program, serta desain untuk tahap II, (2) Tahap pelaksanaan, yaitu desain untuk pemberian asistensi jangka panjang. Di tahun 2016, kegiatan TAP tahap I meliputi : 1. Pemetaan pemangku kepentingan (stakeholder mapping), atau mengidentiikasi para pihak yang berkepentingan terhadap program TFCA Kalimantan.
2.1 Kelembagaan dan Personalia Di tahun 2016, terjadi perubahan personil Dewan Pengawas dan Tim Teknis. Dewan Pengawas dari Pemerintah Repubilk Indonesia berdasarkan evidence of authority Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) dari Dr. Bambang Supriyanto digantikan oleh Bapak Is Mugiono, Dewan Pengawas WWF berdasarkan surat CEO Nomor 92/WWF-ID/CEO/02/2016, Bapak Budi Wardhana digantikan oleh Bapak Anwar Purwoto. Pada bulan Oktober 2016 wakil Dewan Pengawas WWF Bapak Nyoman Iswarayoga mengundurkan diri dan sampai akhir 2016 belum ada pengganti. Berdasarkan Surat Permohonan Direktur Eksekutif Yayasan KEHATI Nomor 141/TFCA2/PROG/ II/2016 pada tanggal 5 February 2016, Dr. Tonny Soehartono dari Nata Samastha Foundation telah ditunjuk sebagai OC Designated. Sehubungan dengan mutasi tugas Dewan Pengawas USG Bapak John F. Hansen maka pada rapat Dewan Pengawas ke 21 bulan Juli 2016, diputuskan Jay L. Nair (Alternate OC Member USG) sebagai ketua dalam pertemuan Dewan Pengawas sampai dengan adanya pengganti Dewas Pengawas USG. Pada posisi Tim Teknis, berdasarkan Surat Direktur PJLHK Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) No S.209/PJLHK/PJLPK/KSA.3/4/2016 tanggal 15 April 2016, telah ditunjuk Arie Fahmiyati menggantikan Anton E. Satrio sebagai anggota Tim Teknis KLHK mewakili Pemerintah Indonesia. Pergantian Tim Teknis TNC juga dilakukan dari Musnanda kepada Iwan Wibisono. Terdapat pergantian dan penambahan staf administratur di tahun 2016. Forest Conservation and Climate Change Specialist Ines Novitasari Saragih digantikan oleh Ahi Wahyu Hidayat. Posisi sekretaris Diah Rany P.S. digantikan oleh Desi Heryanti. Administratur merekrut posisi Assistant Grant Manager Jefri Oloan Sinaga dan posisi Assistant Data Based, Hamda Khairuzani. Administratur juga melakukan perekrutan tenaga fasilitator yang fokus pada isu teknis program, administrasi dan keuangan di Berau. Dua regional fasilitator direkrut untuk wilayah Berau, dan 1 orang fasilitator tambahan untuk wilayah Kapuas Hulu. Di awal tahun 2016, administrator melakukan revisi dokumen panduan pengelolaan dan administrasi hibah mitra TFCA Kalimantan (dokumen no 10B) yaitu perubahan periode penyaluran hibah dari setiap 6 bulan menjadi setiap 3 bulanan (triwulan). Pembelajaran di tahun sebelumnya, penyaluran hibah yang dilakukan tiap semester memperlihatkan adanya besarnya dana yang tidak dapat terserap dalam jangka waktu yang telah ditentukan di Rencana Kerja Tahunan (RKT). Hasil pemantauan dan evaluasi memperlihatkan hampir semua mitra mengalami keterlambatan pelaksanaan kegiatan, dan hal ini berimplikasi pada penyerapan anggaran. Perubahan periode penyaluran hibah dilakukan dengan tujuan agar dana hibah yang digunakan mitra dapat lebih terkontrol Mekanisme penyaluralan dana hibah juga lebih diperketat dengan mempertimbangkan hasil temuan pemantauan teknis proyek dan keuangan. Rekomendasi tindak lanjut dari hasil pemantauan dan evaluasi, menjadi dokumen yang disyaratkan untuk dilampirkan pada saat mitra mengajuakan permohonan anggaran termin selanjutnya.
2. Penilaian kapasitas teknis lembaga terkait untuk menilai kemampuan dari masing-masing lembaga dalam mendukung pelaksanaan program TFCA Kalimantan, serta menilai strategi peningkatan kapasitas yang dibutuhkan masing-masing lembaga. 3. Kajian kapasitas kelembagaan organisasi masyarakat sipil yang bertujuan untuk mengidentiikasi kesenjangan dan kebutuhan yang diperlukan oleh lembaga mitra untuk bekerja dengan program TFCA Kalimantan. 4. Pendampingan dan pelatihan kepada calon mitra siklus 3 dalam rangka penyusunan dan/ atau penyempurnaan proposal. Jumlah mitra dan jenis rekomendasi penyempurnaan mendasarkan pada keputusan dewan pengawas TFCA Kalimantan. Laporan akhir tahap 1 yang berisi pemetaan kebutuhan para mitra TFCA dan desain tahap 2 dalam implementasi pendampingan jangka panjang telah disusun dan disampaikan. Hingga akhir tahun 2016, laporan akhir atas desain tahap 2 masih mendapatkan catatan perbaikan dari tim teknis dan dewan pengawas TFCA Kalimantan.
2.2 Penyaluran Hibah Di tahun 2016, TFCA Kalimantan melanjutkan komitmen mendanai mitra siklus 1 dan 2 sebanyak 24 mitra mendukung program HoB (Heart of Borneo) dan PKHB (Program Karbon Hutan Berau). Satu mitra siklus 1, Yayasan Penabulu telah secara resmi tutup proyek dengan diterbitkanya Grant Closing Report (GCR) bulan Juni 2016. Total nilai komitmen sebesar Rp. 92.630.719.000 (atau setara dengan USD 7.117.830), untuk siklus 1 tahun 2014 dan siklus 2 tahun 2015 (Tabel 1). Tabel 1. Data hibah mitra TFCA Kalimantan sampai dengan tahun 2016
2014 siklus 1 (IDR dalam, 000)
2015 siklus 2 (IDR dalam, 000)
Total Komitmen (IDR dalam, 000)
Program
IDR
USD
IDR
USD
IDR
USD
PKHB
17.469.380
1,492,696
33.140.397
2,417,243
50.609.777
3,909,938.44
HOB
22.276.463
1,767,740
19.744.479
1,440,152
42.020.942
3,207,891.83
Total
39.745.843
3,260,436
52.884.876
3,857,394
92.630.719
7,117,830
Di tahun 2016, total penyaluran hibah kepada mitra siklus 1 dan siklus 2 adalah senilai Rp. 21.429.287.749 Dengan demikian, total penyaluran hibah sejak penyaluran hibah sampai dengan Desember 2016 adalah senilai Rp. 56.944.480.335 atau sebesar 61% dari total komitmen hibah. (Tabel 2).
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│8
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│9
Tabel 4. Daftar mitra TFCA Kalimantan yang selesai kontrak dan melakukan perubahan desain proyek
Tabel 2. Penyaluran hibah sampai dengan tahun 2016 Budget (IDR) Disbusment Komitmen Program Hibah Siklus 2014 2015 I & II PKHB 50.609.777.000 3,660,972.500 11.633.359.051
11.284.121.964
26.578.453.515
24.031.323.485 53%
HOB
42.020.942.000 6.114.301.800 14,106,559,235
10.145.165.785
30.366.026.820
11.664.915.180 72%
Total
92.630.719.000 9.775.274.300 25.739.918.286
21.429.287.749
56.944.480.335
35.686.238.665 61%
Total Disbusment
2016
Balance
%
Sementara itu total pengeluaran mitra siklus 1 dan 2 sampai dengan akhir Desember 2016 adalah sebesar Rp. 44.647.186.609 dari total disbusment sebesar Rp. 56.944.480.335 atau dengan kata lain penyerapan anggaran di mitra adalah sebesar 78 % (Tabel 3).
NO
NAMA LEMBAGA
PERIODE PROYEK
Budget (IDR)
Total Disbusment (IDR)
Total Expenditure (IDR)
%
PKHB
50.609.777.000
26.578.453.515
18.776.117.211
71%
HOB
42.020.942.000
30.366.026.820
25.871.069.399
85%
Total
92.630.719.000
56.944.480.335
44.647.186.609
78%
Berbeda dengan penyaluran hibah di tahun sebelumnya yang disalurkan setiap 6 bulan atau per semester, penyaluran hibah di tahun 2016 dilakukan dalam 3 bulanan (triwulan). Hal ini dilakukan agar penggunaan dana hibah dapat lebih terkontrol. Pembelajaran di tahun sebelumnya, penyaluran hibah yang dilakukan per semester memperlihatkan adanya besarnya dana yang tidak dapat terserap jangka waktu yang telah ditentukan berdasarkan Rencana Kerja Tahunan (RKT). Penyaluran hibah juga mempertimbangkan hasil pemantauan dan evaluasi yang dilakukan oleh administratur. Jika terdapat temuan yang belum ditindaklanjuti, transfer pembayaran dana ke mitra pada periode berikutnya dapat dihentikan semetara waktu hingga ada penyelesaian terhadap temuan tersebut. Penyaluran dana setiap 3 bulan sekali ini terus dievaluasi berdasarkan temuan-temuan pada mitra TFCA Kalimantan.
Yayasan Penabulu
1 Juni 2014 – 31 Desember 2015
Program telah berakhir. GCR telah diterbitkan
Grant Closed
2
CSF UNMUL
1 Juni 2014 – 31 Desember 2015
Pengelolaan dan capaian rendah
•
Kerjasama diakhiri
•
Telah dilakukan audit ekternal oleh audit independen (PKF)
Yayasan BIOMA
1 Juni 2014 – 31 Mei 2017
Pengelolaan dan capaian program rendah
•
Kerjasama diakhiri
•
Telah dilakukan audit ekternal oleh audit independen (PKF)
4
AOI
1 Juni 2014 – 31 Mei 2016
Usulan perpanjangan • waktu no cost extention
Disetujui diperpanjang 6 bulan (Juni – November 2016)
5
PEKA
1 Juni 2014 – 31 Mei 2016
Usulan perpanjangan waktu no cost extention
•
Disetujui diperpanjang 6 bulan (Juni – November 2016)
6
Menapak
1 Juni 2015 – 31 Mei 2018
Usulan redesain :
Redesain disetujui dengan catatan :
3
Dari 25 mitra hibah TFCA Kalimantan, Yayasan Kehati telah menerbitkan Grant Closeout Report (GCR) kepada Yayasan Penabulu yang kontraknya selesai per 31 Desember 2015. Berdasarkan hasil Internal audit yang dilakukan pada tanggal 29 Februari - 3 Maret 2014 oleh Yayasan Kehati, menunjukkan bahwa Yayasan Biosfer Manusia (BIOMA) dan CSF UNMUL memperlihatkan pencapaian pelaksanaan kegiatan sangat rendah, ketidaksesuaian Rencana Kerja Tahunan (RKT), dan ketidakjelasan manajemen pelaksana proyek. Berdasarkan hasil internal audit dan rekomendasi tim teknis, Dewan Pengawas menyetujui penghentian kerjasama dengan 2 lembaga tersebut. Untuk penutupan kerjasama CSF UNMUL dan BIOMA, administratur telah meminta auditor ekternal (PKF) melakukan audit sebelum diterbitkanya GCR. Laporan audit sedang disusun oleh PKF dan akan segera inal pada Februari 2017. Terdapat 2 lembaga, Aliansi Organis Indonesia (AOI) dan Yayasan Peduli Konservasi Alam (PEKA) yang pada periode Mei 2016 berakhir proyek. Dua lembaga tersebut telah disetujui perpanjangan waktu tanpa penambahan anggaran (no cost extension) selama 6 bulan. Dalam rangka penyesuian terhadap dinamika dan tantangan ditingkat tapak, telah disetujui perubahan desain 2 lembaga, Menapak Indonesia dan Konsorsium KBCF-WARSI. Perubahan desain tersebut akan diinalkan awal 2017 (Tabel 4).
REKOMENDASI
1
Tabel 3. Penyerapan anggaran mitra sampai dengan desember 2016 Program
URAIAN
Administrasi keuangan tidak
• •
7
KBCF-WARSI
1 Juni 2015 – 31 Mei 2018
2 usulan HD dari 3 HD yang diusulkan Perubahan Mikrohidro dengan solar cell
Redesain program : • Penambahan lokasi 3 desa di Mahulu, Kaltim dalam pengajuan hutan desa •
•
Usulan HD fokus di 2 desa
•
Melengkapi data FS (Feasibility Study) sebelum mengusulkan perubahan mikrohidro kepada solar cell
•
Penambahan 3 desa di Mahulu untuk HD disetujui
•
Durasi proyek tetap 3 tahun
Durasi proyek 2 tahun
Di tahun 2016, Dewan Pengawas, Tim Teknis dan administratur telah menyelesaikan penilaian terhadap 62 usulan concept note dan proposal hibah siklus 3. Dari 62 usulan, Tim Teknis
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│10
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│11
merekomendasikan 24 concept note dan proposal untuk dilakukan perbaikan. Kegiatan pendampingan perbaikan proposal telah dilakukan sepanjang Maret–Oktober 2016 oleh admnistratur bersama Tim Teknis dengan konsultan TAP.
Di tahun 2016, administratur telah melaksanakan kegiatan kunjungan pemantauan dan evaluasi teknis proyek sebanyak 2 kali dan pemantauan keuangan sebanyak 3 kali ke 24 mitra pelaksana proyek di 4 Kabupaten. Total kunjungan yang dilakukan administratur adalah 120 kunjungan ke setiap mitra pelaksana. Kunjungan pemantauan dan evaluasi teknis proyek dilakukan oleh administratur bersama fasilitator regional, serta beberapa kali melibatkan Dewan Pengawasan (OC) dan Tim Teknis (OCTM). Dari kunjungan tersebut temuan administratur terkait keuangan meliputi:
Berkaitan dengan adanya program MCA-I di Kalimantan yang juga dikelola oleh Yayaan KEHATI, administratur TFCA Kalimantan bekerjasama dengan administratur MCA-I telah berkoordinasi agar pelaksanaan program TFCA Kalimantan dan MCA-I tidak tumpah tindih baik personalia, lokasi maupun aktiitas proyek. Selama proses penilaian, due diligence memperhatikan cakupan proyek agar tidak overlap dengan proyek MCA-I. Di siklus 3 hibah, selain tetap mendukung program HoB dan PKHB juga mulai diarahkan untuk mendukung pada sejumlah tema spesiik yang belum dikerjakapan pada siklus 1 dan 2, dan proyek-proyek di luar 4 kabupaten target wilayah HoB dan PKHB. Beberapa tema yang akan didanai pada siklus 3 yaitu: (1) Tema untuk mendukung PKHB; pengelolaan sumberdaya alam bersama masyarakat (PSDABM) di wilayah sekitar KPHP Berau Barat dan kawasan mangrove, pengembangan usaha hasi hutan bukan kayu (HHBK), konservasi Orangutan, serta pengelolaan hutan produksi lestari. (2) Tema untuk mendukung HoB meliputi; dukungan konservasi badak Sumatra di Kaltim, pengelolaan kawasan konservasi dan penelitian spesies kunci. (3) Tema program investasi strategis diluar kabupaten target meliputi; konservasi spesies dan habitat di Kabupaten Kayon Utara, Ketapang, Kubu Raya, Delta Mahakam dan Nunukan, studi terkait wildlife crime dan PHBM di Kutai Timur. Tema yang menjadi isu perhatian cukup serius oleh Dewan Pengawas adalah 4 usulan proyek Koservasi Badak di Kalimantan Timur. Dengan tingkat ancaman terhadap populasi badak dan habitatnya di Kabupaten Kutai Barat dan Mahakam Ulu Propinsi Kalimantan Timur yang tinggi, Tim Pengawas meminta dilakukannya percepatan proses penilaian dokumen terkait isu tersebut. Setelah melalui proses penilaian selama sepanjang tahun 2016, pada 6 Desember 2016 Dewan Pengawas menyetujui 14 mitra siklus 3 untuk menerima hibah TFCA Kalimantan dengan total pembiayan sebesar Rp. 42.744.419.100, atau setara dengan USD 3,228,187 (Tabel 5). Daftar calon mitra siklus 3 sebagaimana dalam lampiran IV
•
Ketidaktaatan pada Standar Operasional Prosedur (SOP) proyek berupa kurangnya kelengkapan dokumen pendukung pengeluaran keuangan dari pelaksanaan kegiatan diantaranya Surat Perjanjian Kerjasama (SPK), notulensi pertemuan, surat penawaran, laporan perjalanan dinas (perjadin), dan penggunaan materai pada transaksi diatas Rp. 1.000.000,-.
•
Terdapat mitra yang masih kurang paham sistem pencatatan keuangan hal ini dikarenakan pengalaman staf keuangan yang masih minim.
•
Adanya pergantian staf proyek dan keuangan yang tidak diperkirakan dari awal menjadi faktor yang mempengaruhi kelancaran pelaksanan proyek, pelaporan teknis, pengadministrasian dan pelaporan keuangan.
•
Mitra pelaksana proyek telah melakukan audit eksternal dengan sebagian besar pernyataan hasil audit wajar.
•
Kinerja proyek BIOMA dan CSF UNMUL rendah. Kontrak BIOMA diberhentikan karena rendahnya kinerja proyek, sementara CSF UNMUL tidak diperpanjang dengan alasan yang sama.
Sementara temuan administratur terkait teknis proyek meliputi: •
Sebagian besar mitra melaksanakan kegiatan sesuai dengan Rencana Kerja Tahunan (RKT).
•
Beberapa mitra kurang cermat memantau survei/assessment proyek yang dikerjakan oleh pihak konsultan. Terdapat rekomendasi hasil assessment yang tidak dapat mewakili kondisi kenyataan di lapangan proyek (kurang relevan).
•
Kapasitas mitra yang kurang menguasai keahlian dalam mengelola proyek dan pergantian personel pelaksana proyek menjadi penyebab utama keterlambatan waktu pelaksanaan proyek.
•
Tumpang tindih area proyek antar mitra terjadi karena ketiadaan komunikasi intensif mitramitra pelaksana.
•
Adanya kelemahan kontrol manajemen antara kantor pusat mitra pelaksana dengan kantor di lokasi proyek dalam pemantauan pelaksanaan kegiatan, menjadi penyebab ketidak jelasan informasi perkembangan proyek yang sampai ke administratur. Informasi yang diterima administratur dari pelaksana proyek di lapangan kadang berbeda dengan informasi yang administratur terima dari kantor pusat mitra.
•
Efektiitas dan eisiensi proyek masih rendah, hal ini terlihat dari belum terbangunnya perencanaan program yang selaras dan belum adanya proyeksi capaian yang terukur.
•
Koordinasi dan sinergi mitra-mitra pelaksana proyek belum terjadi karena tidak adanya mandat atau kewajiban ini yang diharuskan oleh administratur kepada mitra pelaksana.
•
Perubahan tata waktu pelaksanaan kegiatan mitra sering tidak diinformasikan ke administratur. Perubahan ini juga menyulitkan mitra dan administratur dalam pengadministrasian, pelaporan dan pengeloaan keuangan.
Tabel 5. Persetujuan pembiayan siklus 3 TFCA Kalimantan Total Budget
Program
Jumlah Mitra
PKHB
5
14.500.435.600
1,095,116
34%
HOB
5
10.930.711.000
825,520
26%
Investasi Strategis
4
17.313.272.500
1,307,550
41%
Total
14
42.744.419.100
3,228,187
100%
IDR
USD
%
2.3 Pemantauan dan Evaluasi Pemantauan dan evaluasi menjadi aktiitas rutin bagian dari prosedural tata kelola wajib administratur dalam pengelolaan hibah proyek. Pemantauan dilakukan untuk menilai dan memastikan pelaksanaan proyek berjalan sebagaimana rencana. Sementara evaluasi dilakukan untuk menilai capaian, efektiitas, eisiensi, kendala, hambatan atau menentukan rekomendasi tindakan yang mesti diambil untuk menjaga atau mencapai keberhasilan proyek. Administratur secara berkala melakukan pemantauan dan evaluasi melalui penelaahan laporan proyek, kunjungan ke lokasi proyek, dan/atau kunjungan ke kantor mitra pelaksana untuk memeriksa kegiatan teknis proyek dan transaksi keuangan. Kunjungan ke lokasi proyek untuk melihat teknis pekerjaan proyek dilakukan setiap 6 bulan, sementara kunjungan ke kantor mitra pelaksana untuk memeriksa transaksi keuangan dilakukan setiap 3 bulan.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│12
•
Keterlambatan kegiatan dan pelaporan kegiatan para mitra disebabkan oleh lemahnya sistem pemantauan internal mitra pada pelaksanaan proyek.
Mendasarkan pada hasil pemantauan, administratur melakukan evaluasi internal dan menyimpulkan beberapa rekomendasi kepada mitra penerima hibah dan untuk manajemen administratur sendiri, yaitu: •
Mitra pelaksana perlu meningkatkan kinerja dalam hal koordinasi, waktu pelaporan, dan pemantuan internal.
•
Melakukan koordinasi dengan cepat kepada administratur ketika terjadi perubahan tata waktu kegiatan dari rencana awal yang disepakati.
•
Administratur memberikan bantuan pendampingan kepada mitra dengan menempatkan regional fasilitator untuk membantu para mitra dalam berkoordinasi, bersinergi dan implementasi proyek.
•
Administratur menyediakan sistem database pengelolaan hibah untuk memudahkan para mitra dalam mengirimkan laporan ke administratur dan mendorong kebiasaan tertib pelaporan.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│13
•
2. Administratur Yayasan Kehati dan Program TFCA secara umum •
Pada tingkat administratur, evaluator menilai Yayasan Kehati mampu menjalankan fungsinya melalui Kebijakan Penyaluran Hibah yang sudah diimplementasikan. Yayasan Kehati telah memiliki kebijakan terkait dengan penyaluran hibah, pelaksanaan penyaluran hibah, pemantauan penyaluran dana hibah, dan pelaporan dan pertanggungjawaban dana. Penilaian umum yang dilakukan berdasarkan variabel yang ada, mengindikasikan bahwa tugas administratur oleh Yayasan Kehati berjalan efektif.
•
Pada tingkat program secara umum, proyek mitra mempunyai relevansi yang kuat terhadap pencapaian semua tujuan Program TFCA Kalimantan, meskipun proporsi pencapaianya belum berimbang. Masih terdapat indikator tujuan yang belum dicapai.
•
Penilaian evaluator menunjukan bahwa pendekatan kabupaten yang digunakan oleh TFCA Kalimantan belum memberikan hasil optimal terhadap pencapaian program. Kolaborasi mitra dengan Pemda yang terjadi selama ini bukan merupakan scenario proyek TFCA secara umum, melainkan terjadi karena kedekatan hubungan individual mitra dengan pemda. Pendekatan ini perlu dikaji kembali dengan berlakunya UU 23/2014 yang mengkonsentrasikan kewenangan urusan kabupaten ke provinsi.
•
Persoalan konversi kawasan hutan menjadi perkebunan, pertambangan, dan semen merupakan resiko tinggi yang mengancam pencapaian tujuan TFCA Kalimantan. Persoalan ini masih ada dilapangan, dan intervensi yang dilakukan TFCA belum maksimal untuk meminimalkan ancaman ini. Hasil dari evaluasi menunjukan bahwa secara umum, proyek mitra mempunyai relevansi yang kuat terhadap pencapaian semua tujuan Program TFCA Kalimantan, meskipun proporsi pencapaianya belum berimbang.
2.4 Evaluasi Eksternal Dalam rangka untuk memastikan kesesuaian pelaksanaan kegiatan dengan perencanaan yang telah disepakati (output, outcome, target) serta untuk mengukur dampak konservasi terhadap kabupaten target, masyarakat dan pemangku kepentingan di tahun 2016 administratur melakukan evaluasi formatif. Evaluasi ini ditujukan untuk penilaian mitra Penerima Hibah, dan Yayasan Kehati sebagai administratur. Evaluasi dilakukan oleh Bumi Raya Consulting (BRC) sebagai pihak yang dipilih oleh Dewan Pengawas TFCA melalui proses seleksi terbuka. Waktu pelaksanaan evaluasi dilakukan pada bulan Mei-Oktober 2016 atau lebih panjang dari jangka waktu rencana awal bulan Juni-Agustus 2016. Sesuai dengan kesepakatan bersama, metode evaluasi yang digunakan adalah metode partisipatif dengan pendekatan self assessment (penilaian mandiri). Dengan metode partisipatif, evaluator dituntut untuk melibatkan secara penuh pelaku program TFCA Kalimantan yaitu; Yayasan Kehati, Dewan Pengawas, Tim Teknis, mitra pelaksana proyek dan masyarakat penerima manfaat. Sementara, pendekatan self assessment dinilai mampu mendorong respon yang lebih akurat dan lebih efektif dengan pelibatan subyek-subyek program dalam penilaian. Aspek penilaian evaluasi mencakup aspek relevansi, efektiitas, eisiensi, keberjanjutan dan pembelajaran. Hasil lengkap evaluasi dapat diunduh melalui website TFCA Kalimantan (http:// tfcakalimantan.org). Berikut disampaikan beberapa hasil evaluasi berdasarkan pada sasaran peruntukan penilaian: 1. Mitra Pelaksana Proyek TFCA Kalimantan • •
Secara keseluruhan, rerata tingkat efektivitas proyek TFCA Kalimantan mencapai Sangat Efektif dengan penilaian kuantitatif 81%. Secara keseluruhan, dengan tingkat efektivitas sebesar 81% dan pergeseran waktu pelaksanaan kegiatan sebesar 16% maka eisiensi waktu pelaksanaan program TFCA Kalimantan tergolong Cukup Eisien. Sementara dengan tingkat efektivitas sebesar 81%, penyerapan dana sebesar 75 %, eisiensi biaya proyek TFCA Kalimantan tergolong pada kategori Kesalahan Perencanaan.
Secara keseluruhan, proyek mitra TFCA Kalimantan memiliki tingkat keberlanjutan Sedang. Adanya Rencana Tindak Lanjut (RTL) pada output yang telah dicapai oleh mitra mendominasi kontribusi pada tingkat keberlanjutan, sebanyak 88% output proyek memiliki Rencana Tindak Lanjut (RTL).
Rekomendasi atau pembelajaran evaluator yang dipandang perlu dilakukan untuk meningkatkan ketercapaian program TFCA Kalimantan pada tingkatan strategis, yaitu; 1. Penetapan target terukur baik dari sisi kuantitas maupun kualitas di setiap indikator tujuan program; 2. Pemfokusan program menyentuh aspek tenurial kawasan sebagai pondasi untuk mengamankan investasi yang dilakukan dalam upaya-upaya konservasi hutan dan lahan; 3. Pemfokusan program untuk melakukan intervensi yang berkontribusi pada pencapaian program yang masih minimal; 4. Pemfokusan pada program yang rasional untuk memecahkan permasalahan-permasalahan perencanaan tata guna lahan yang buruk dan kebijakan yang lemah untuk mendukung upaya-upaya konservasi. 5. Protokol koordinasi dan komunikasi perlu disiapkan pada level provinsi, berikut perubahan pendekatan dari basis kabupaten ke propinsi, dengan keberadaan UU 23/2014. Dalam hal implementasi program, dipandang perlu untuk membangun mekanisme sinergi program mitra TFCA Kalimantan dengan Pemerintah Daerah dan para pihak terkait secara regular. Konsistensi dan komitmen para pihak, termasuk pemerintah daerah, menjadi faktor kunci keberhasilan program. Hasil dari Rekomendasi diatas, akan menjadi acuan bagi TFCA Kalimantan dalam melakukan perbaikan manajemen dan penyusunan Investasi Strategi Program tahun 2018-2022.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│14
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│15
BAB 3 KOORDINASI DAN KONSULTASI
Koordinasi Program TFCA Kalimantan bersama BAPPEDA Kab. Kapuas Hulu
BAB 3
•
KOORDINASI DAN KONSULTASI
Bogor Organic Fair yang merupakan kegiatan yang diselenggarakan oleh Aliansi Organik Indonesia (AOI) sebagai mitra TFCA Kalimantan untuk memperkenalkan produk-produk organik hasil program.
•
Workshop REDD+ Indonesia Pasca Kesepakatan Paris (Paris Agreement-PA) di selenggarakan oleh Ditjen PPI KLHK pada bulan November 2016. Workshop ini merupakan pembuka komitmen KLHK dalam melanjutkan inisiasi program REDD+ di Indonesia. Kegiatan ini memberikan informasi perkembangan isu REDD+ terbaru pasca PA, mendiskusikan implikasi PA terhadap implementasi REDD+ dan masa depan REDD+ di Indonesia serta mengumpulkan masukan dan gagasan dalam rangka tindak lanjut langkah implementasi REDD+ ditingkat sub nasional termasuk insentif positif untuk aktiitas REDD+ berskala kecil.
•
Ekspose Kegiatan Inventarisasi Gas Rumah Kaca dan Monitoring Pelaporan dan Veriikasi 2016. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Ditjen PPI di Pekanbaru, Riau pada bulan Desember 2016. Topik yang didiskusikan diantaranya Program Kampung Iklim (Proklim), perhitungan pengurangan emisi Indonesia yang mendasarkan pada data-data terbaru, dan moratorium hutan alam sebagai upaya konservasi dan mitigasi emisi. Tindaklanjut kegiatan mengharapkan para pihak untuk mendaftarkan kegiatan-kegiatan mitigasinya pada Sistem Registry Nasional (SRN) Ditjen PPI.
•
Kick Of Revisi Dokumen SRAP REDD+ Propinsi Kalimantan Barat. Kegiatan ini merupakan bagian dari ekspose project IJ REDD+. Kegitan dilaksanakan pada Desember 2016 di Pontianak. Pertemuan ini merupakan pertemuan pertama revisi dokumen SRAP REDD+ Kalimantan Barat. Tujuan dari pertemuan adalah untuk mendapatkan masukan dari berbagai pihak terkait usulan revisi dokumen SRAP REDD+ Kalimantan Barat dan mensosialisasikan kebijakan REDD+ ditingkat nasional.
Koordinasi dan konsultasi menjadi rutinitas manajemen administratur TFCA Kalimantan. Koordinasi dan konsultasi dijalankan dalam ruang lingkup internal dan eksternal. Dalam lingkup internal, pertemuan koordinasi dan konsultasi yang dilakukan administratur menjalankan fungsi penyelenggara proses pengambilan keputusan, fungsi penggalian masukan dan saran, dan fungsi penyampaian informasi dan status. Sementara dalam lingkup ekternal, pertemuan koordinasi dan konsultasi yang dilakukan administratur menjalankan fungsi peran serta atau partisipasi, fungsi strategi, fungsi penyerapan informasi, fungsi intervensi, dan fungsi eksistensi. Koordinasi dan konsultasi internal dilakukan bersama dengan Dewan Pengawas (Oversight Committee – OC) dan Tim Teknis (Oversight Committee Technical Member – OCTM). Di tahun 2016, administratur telah memfasilitasi 5 kali pertemuan dengan Dewan Pengawas. Pertemuan dilaksanakan pada 12 Februari, 27 Juli, 30 Agustus, 20 September, dan terakhir pada tanggal 6 Desember 2016. Pada pertemuan akhir tahun 2016, Dewan Pengawas mengambil keputusan persetujuan pada 14 calon penerima hibah siklus 3 dengan nilai total dana hibah sebesar Rp 42,7 Milyar. Pertemuan dengan Tim Teknis dilakukan setiap bulan kecuali pada bulan September 2016. Dengan demikian di tahun 2016 dilakukan 15 kali koordinasi dan konsultasi dengan Tim Teknis. Topik yang didiskusikan selama pertemuan diantaranya seleksi proposal dan pembahasan calon mitra pelaksana hibah siklus 3, evaluasi eksternal, dan pembahasan perkembangan pelaporan TAP untuk fase 1 dan fase 2. Sifat koordinasi dan konsultasi lingkup eksternal yang dilakukan oleh administratur di tahun 2016, sebagian besar bersifat peran serta atau partisipasi dengan tujuan untuk menyerap informasi, shopping ideas dan menunjukan eksistensi program. Namun ada beberapa acara dimana administratur yang memfasilitasi dan/atau mengambil peranan atau berpartisipasi ditujukan untuk menjalankan strategi program, strategi intervensi serta menunjukan eksistensi.
•
Seminar Pembangunan Hutan Berau. Partisipasi acara ini dilakukan pada bulan Mei 2016. Acara ini bertujuan untuk mensosialisasikan Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) Kabupaten Berau yang fokus pada 8 aspek yaitu; infrastruktur, pendidikan, kesehatan, pertanian, kehutanan, pariwisata, lingkungan hidup dan reformasi birokrasi.
•
Seminar Festival Iklim yang dilaksanakan pada bulan Februari 2016 di KLHK. Terdapat beragam topik yang didiskusian. Administratur menghadiri 2 sesi diksusi, pertama seminar “Green Financing to Support Sustainable Development and Climate Change Agenda at Sub National Level”, kedua talkshow dan diskusi “Moving REDD+ Indonesia Forward: Resolving Challenges & Parthnership Indonesia Norway”.
Konsultasi Kegiatan di Bidang Agroforestri. Di bulan mei 2016, secara khusus regional fasilitator Kapuas Hulu, mengelenggarakan acara pertemuan dengan kelompok tani di Kabupaten Berau untuk memberikan pengetahuan tentang tata cara membangun agroforestri, dan melakukan praktik terapan secara sistematis dari penyiapan lahan hingga penanaman.
•
Pekan Konservasi Alam Nasional yang selengarakan di Bali pada bulan Agustus 2016, membahas skema Konservasi Taman Nasional di Indonesia, kegiatan ini diselenggarakan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK).
Koordinasi dengan Direktur USAID dan Mitra. Kegiatan ini adalah pertemuan Direktur USAID Andrew B. Sission dengan mitra pelaksana proyek yang berkantor di Pontianak, Yayasan Dian Tama (YTD) dan SAMPAN. Kegiatan ini dilaksanakan pada Februari 2016.
•
Workshop Pemetaan Mitra Konservasi Balai Besar Taman Nasional Betung Kerihun dan Danau Sentarum (BBTNBKDS). Kegiatan ini dilaksanakan pada Mei 2016, dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas komunikasi dan koordinasi program para mitra dengan Balai Besar Taman Nasional Betung Kerihun dan Danau Sentarum. Mitra yang terlibat dalam acara ini adalah KOMPAKH, AOI, FORINA, Forum DAS Labian Leboyan, PRFC Indonesia, Lembaga Gemawan, YTD, ASSPUK, SAMPAN dan Lanting Borneo.
Beberapa acara dimana administratur berpartisipasi untuk menyerap informasi, shopping ideas dan menunjukan eksistensi program diantaranya: •
•
•
Administratur dalam menjalankan fungsi proses manajemen untuk menjaga dinamika program tetap mengarah pada tujuan dan strategi TFCA Kaimantan, melakukan koordinasi dan konsultasi yang bersifat strategis, melaksanakan intervensi dan menunjukan eksistensi. Koodinasi dan Konsultasi ini selalu terkait dengan mandat TFCA mendukung Inisiatif Heart of Borneo (HoB) dan Program Karbon Hutan Berau (PKHB). Berikut merupakan beberapa koordinasi dan konsultasi yang dilakukan administratur:
Kegiatan Perhutanan Sosial Nusantara yang diselenggaran oleh Direktorat Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan pada bulan Oktober 2016, kegiatan ini membahas bagaimana pengelolaan hutan desa, skema perhutanan sosial, hutan adat, serta pembahasan terkait pengelolaan hutan yang dikelola oleh masyarakat.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│18
•
•
Pertemuan persiapan pelaksanaan Workshop Lintas Negara tentang Transboundary Biodiversity Conservation. Kegiatan ini dilaksanakan pada Mei 2016, dengan tujuan untuk, (a) berbagi pengalaman pengelolaan kawasan konservasi perbatasan lingkup ASEAN, (b) mengkaji dampak kebijakan sosial ekonomi dan lingkungan kaitanya dengan kebijakan konservasi lintas batas, (c) berbagi pengalaman terkait respon adaptasi dan mitigasi perubahan iklim, (d) berbagi pengalaman terkait program pengurangan kemiskinan berdasarkan praktek dan pengalaman pengelolan. Pertemuan rutin para mitra TFCA Kalimantan di Kapuas Hulu. Pertemuan ini sebagai intervensi administratur kepada para mitra untuk menjalin kemitraan dan kerjasama guna mengurangi duplikasi aktiitas pada wilayah kerja yang sama atau tidak berjauhan dan memfasilitasi pembelajaran antar mita. Kegiatan ini telah dilakukan oleh fasilitator regional pada bulan Juni, Agustus, Oktober, dan November.
•
Peluncuran Program Ekonomi Hijau di HoB. Administratur diundang untuk menghadiri peluncuran proyek “Ekonomi Hijau di Jantung Kalimantan”. Acara ini diselenggarakan pada bulan April 2016, bertempat di kantor Bupati Kapuas Hulu, dan dihadiri oleh Bupati Kapuas Hulu, Sekdam Staf Ahli Kemenkoperekonomian Bidang Hubungan Ekonomi, Pengembangan Manusia dan Kebudayaan, Wakil SKPD, WWF dan beberapa LSM.
•
Kegiatan Temu Jaringan Ekowisata yang dilakukan di Kapuas Hulu pada bulan September 2016. Kegiatan ini diselenggarakan oleh KOMPAKH untuk membahas perkembangan dan pengelolaan ekowisata berkelanjutan di Kapuas Hulu.
•
Rapat Pembentukan Forum NGO dan Pembahasan Draft Reinstra Pembangunan Hijau Kabupaten Berau. Pertemuan ini dilaksanakan pada Desember 2016 dengan tujuan pembentukan Forum NGO dan pembahasan Draft Renstra pembangunan hijau Kabupaten Berau tahun 2016-2021. Beberapa isu yang dibahas dalam pertemuan yaitu, pembahasan UU Desentralisasi yang terkait peralihan kewenangan pengelolaan kehutanan ketingkat provinsi, pembahasan potensi lokal seperti di Pulang Besing (lokasi kegiatan KANOPI) dengan adanya potensi pengembangan ekowisata berbasis satwa liar (Bekantan). Dalam pertemuan TFCA Kalimantan memberikan saran terkait pemaparan fungsi skala forum yang perlu dibatasi cukup pada koordinasi lembaga non pemerintah.
•
Koordinasi Forest Investment Programme-1 (FIP). Kegiatan ini dilaksanakan pada bulan Desember 2016 di Pontianak. Pertemuan ini diselenggarakan dalam rangka persiapan pelaksanaan Forest Investment Programe1 (FIP 1) di Kabupaten Kapuas Hulu dan Sintang (Kalbar). Kegiatan diselenggarakan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) cq Direktorat Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan (PSKL) Kegiatan FIP 1 ini merupakan dana hibah sebesar US$ 17 juta yang didanai oleh Dana Investasi Iklim melalui Asian Development Bank untuk mendukung pemerintah Indonesia melakukan implementasi REDD+ di Kalimantan Barat. Dalam pertemuan administratur TFCA Kalimantan menyampaikan progress singkat kegiatan TFCA di Kalimantan Barat. Administratur juga menyarankan agar penambahan lokasi FIP dapat dilakukan setelah 1-2 tahun kegiatan dilaksanakan, sehingga ada pembelajaran alasan penambahan lokasi yang lebih objektif.
Terkait dengan koordinasi dan konsultasi yang dilaksanakan oleh administratur TFCA Kalimantan pada tahun 2016, beberapa hal yang menjadi catatan administratur dan akan menjadi dasar pertimbangan bagi administratur dalam melakukan koordinasi dan konsultasi di tahun 2017 adalah: •
Perubahan struktur, kelembagaan dan kewenangan pemerintah: KLHK, merger BP-REDD dan DNPI menjadi Ditjen PPI, BRG.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│19
•
Berlakunya UU No 23 Tahun 2014 tentang pemerintah daerah dan berlakunya Perda No 8 Tahun 2016 tentang SOPD Kalbar.
•
Perubahan Kebijakan dalam Pengendalian Perubahan Iklim, sektor kehutanan dan lahan gambut.
•
Renstra KLHK 2015 – 2019, Renstra Ditjen PPI, Perubahan penetapan/penunjukan kawasan hutan SK Menhut No. 936 Tahun 2013 dan No. 733 Tahun 2014, Revisi RAN GRK dan RAD GRK, RPPEG, RKTP Kehutanan Kalbar 2016 – 2030.
•
Perubahan baseline data untuk menghitung emisi: 2006 – 2011 menjadi 1990 – 2012.
•
Perubahan / perkembangan data pada sektor kehutanan, lahan gambut dan sektor berbasis lahan lainnya.
•
Kuota emisi Propinsi Kalimantan Barat, beberapa propinsi daerah percontohan REDD+ yang akan ditentukan pada tahun 2017.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│20
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│21
BAB 4 PERKEMBANGAN DAN CAPAIAN PROGRAM
Panen sayur di areal pekarangan di Desa Nanga Raun Kec. Bunut Hulu (Sampan)
BAB 4
PERKEMBANGAN DAN CAPAIAN PROGRAM
Di tahun 2016, hibah TFCA Kalimantan melanjutkan pembiayaan 25 mitra siklus 1 / periode hibah 1 tahun 2014 dan siklus 2 / periode hibah 2 tahun 2015. Dua puluh mitra hibah bekerja di 4 Kabupaten dengan lokasi yang beragam; 11 mitra bekerja di Kabupaten Berau, 10 mitra bekerja di Kabupaten Kapuas Hulu, 2 mitra bekerja di 2 Kabupaten Kutai Barat dan Mahaham Hulu, 1 mitra bekerja di 3 Kabupaten, Berau, Kutai Barat dan Mahakam Hulu, dan 1 mitra bekerja dikeseluruhan 4 Kabupaten. Detail nama mitra dan lokasi kerja dapat dilihat dalam lampiran I. Dari 25 mitra TFCA Kalimantan, 24 mitra bekerja untuk isu sektoral, sementara 1 mitra bekerja untuk memperkuat kelembagaan 24 mitra lainnya dalam pengelolaan program dan keuangan. Isu sektoral yang didanai oleh TFCA Kalimantan bervariasi meliputi; Perhutanan Sosial atau Pengelolaan Hutan Berbasis Masyarakat (PHBM), Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK), Ekowisata, Kearifan Lokal, Rehabilitasi lahan, Reduction Emission from Degradation and Deforestation Plus (REDD+), Konservasi Spesies dan Habitat, Ekosistem Karst, dan Perlindungan Daerah Aliran Sungai (DAS). Dalam pelaksanaan satu proyek, pengelolaan isu sektoral seringkali berpadu dengan isu sektoral lainnya, seperti isu perhutanan sosial melalui pengembangan hutan desa berpadu dengan pengembangan produk-produk hasil hutan bukan kayu. Isu kearifan lokal berpadu dengan isu rehabilitasi dan perhutanan sosial. Perpaduan ini meluaskan jangkauan program TFCA dan meningkatkan nilai proyek mitra dari sudut pandang masyarakat dan pihakpihak terkait. Cakupan jenis hutan yang menjadi intervensi proyek TFCA terdiri dari hutan primer, sekunder, kebun masyarakat, agroforestri (wana tani) dan hutan mangrove. Area peruntukan fungsinya bervariasi terdiri dari hutan lindung, hutan konservasi, hutan produksi, area penggunaan lain dan hutan desa. Aspek yang menjadi konsentrasi TFCA terbesar sejauh ini adalah pada tata kelola terkait ekonomi ditingkat masyarakat. Belum ada proyek yang fokus pada tingkat manajemen pengelola seperti Kesatuan Pemangku Hutan (KPH) atau Balai Taman Nasional (TN). Hal ini dikarenakan hampir tidak adanya tema usulan proposal yang diterima administratur. Sampai tahun 2016, luasan lokasi intervensi TFCA Kalimantan adalah ± 966.299 Ha dengan capaian implementasi diantaranya; (1) Pengelolaan Hutan Berbasis Masyarakat (PHBM) dilaksanakan di 23 desa dalam skema Hutan Desa (HD) dengan cakupan luasan ± 194.887 Ha. (2) Pengelolaan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) dengan melibatkan 829 petani madu hutan di 22 desa dan 4 kelompok telah mendapatkan 4 sertiikasi organik. Para petani sepakat mendasarkan praktik pemanenan madu secara berkelanjutan dengan menerapkan Internal Control System (ICS). (3) Rehabilitasi lahan dengan skema wanatani (agroforestry) dan restorasi di 328,92 Ha Hutan Desa dengan jumlah bibit yang ditanam sebanyak 147.859 bibit. (4) Pembangunan site ekowisata meliputi pemberdayaan organisasi lokal pengelola, pembuatan jalur traking, pembangunan 3 buah rumah singgah (homestay), pembangunan lokasi berkemah (camping ground), dan pengaturan pengelolaan sampah. (5) Dukungan untuk konservasi spesies dan ekosistem dengan melakukan identiikasi potensial habitat Orangutan (Pongo pygmaeus) dan penyusunan strategi
perbaikan habitat Orangutan. Di lokasi Koridor Labian-Leboyan diidentiikasi memiliki daya dukung habitat orangutan sebanyak ± 150 individu. Di tahun 2017, administratur berkomitmen memberikan dukungan hibah lebih besar untuk konservasi spesies dan ekosistem; Orangutan, Badak Sumatera di Kalimantan, Banteng Kalimantan, dan habitat pesut. Meneruskan fokus dukungan TFCA pada inisiatif HoB dan PKHB di tahun sebelumnya, 12 proyek TFCA melanjutkan dukungan kerja untuk HoB, 11 mitra mendukung PKHB dan 2 mitra bekerja untuk dukungan 2 program tersebut (lampiran II dan III). Tidak terdapat kekhususan atau perbedaan karakter proyek yang dapat membedakan dukungan TFCA pada program HoB atau PKHB. Perbedaan yang memberikan ciri khas proyek TFCA terkait dua program tersebut adalah karakter isik lingkungan yang mempengaruhi tema program, yaitu program dukungan konservasi di Danau Sentarum untuk HoB, dan studi spesiik ekosistem karst untuk mendukung PKHB. Laporan evaluator eksternal di tahun 2016 mengidentiikasi korelasi antara pencapaian output/ outcome proyek dengan tujuan TFCA Kalimantan. Dari 24 proyek yang bekerja pada isu sektoral disimpulkan bahwa 92% intervensi proyek terkait dengan tujuan TFCA ke 2 atau meningkatkan mata pencaharian masyarakat, 75% intervensi pada tujuan TFCA ke 1 atau melindungi keanekaragaman hayati, 58% intervensi pada tujuan TFCA ke 3 atau implementasi aktiitas untuk pengurangan emisi dari deforestasi dan degradasi hutan, 46% intervensi pada tujuan ke 4 atau memberikan dukungan pada pertukaran ide dan berbagai pengalaman terkait pelaksaan konservasi hutan dan program REDD+. Dengan proporsi demikian, evaluator menyimpulkan bahwa TFCA Kalimantan berada pada jalur yang tepat dalam menjalankan program. Berikut merupakan gambaran mengenai capaian proyek TFCA kaitanya dengan tujuan TFCA Kalimantan.
4.1 Perlindungan Terhadap Keanekaragaman Hayati Tujuan dari TFCA Kalimantan pertama adalah melindungi keanekaragaman hayati hutan yang memiliki nilai penting, spesies dan ekosistem yang langka dan terancam punah, jasa ekosistem daerah aliran sungai, konektivitas antar zona ekologi hutan, dan koridor hutan yang memiliki manfaat terhadap keanekaragaman hayati dan perubahan iklim, pada tingkat global, nasional dan lokal. Tujuan ini dicapai oleh proyek dalam kontribusinya pada 4 parameter atau indikator yang disepakati yaitu; (1) Pengelolaan yang efektif ekosistem hutan esensial dan terancam punah (termasuk karst, lahan gambut, mangrove, hutan rawa basah), (2) Prosentase kelangsungan hidup populasi orangutan, monyet ekor panjang dan spesies lokal yang signiikan, (3) Luasan Daerah Aliran Sungai (DAS) yang dikelola secara efektif, (4) Luasan ekosistem yang terhubung sebagai hasil dari koridor baru atau pengembangan dibawah pengelolaan yang efektif1. Sebanyak 18 proyek TFCA Kalimantan berkontribusi terhadap tujuan 1 TFCA dengan intervensi kegiatan yang secara langsung maupun tidak langsung mendukung pencapaian semua indikator secara tidak merata. Sebelas proyek menghasilkan capaian kegiatan yang menyasar indikator 1, satu proyek menyasar indikator 2, tigabelas proyek menyasar indikator 3, dan tiga proyek menyasar indikator 4. Berikut merupakan cakupan kegiatan dan capaian kontribusi proyek terhadap pencapaiaan tujuan 1 TFCA Kalimantan.
1
“Pengelolaan yang Efektif” terindikasikan dengan keberadaan dan berfungsinya 3 elemen kunci; (1) Kelembagaan, (2) Rencana kerja, dan (3) Mekanisme kerja.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│24
Tabel 6. Kontribusi proyek terhadap pencapaian tujuan 1 TFCA Kalimantan.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│25
3.
Indikator Tujuan: 1 No. 1.
Pengelolaan yang efektif pada ekosistem hutan esensial dan terancam punah Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Hibah Pengembangan madu hutan organik untuk kesejahteraan masyarakat dan kelestarian hutan tropis Kalimantan di TN Danau Sentarum dan Pesisir Sungai Kapuas di Kapuas Hulu.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 •
Adanya 85.171 Ha kawasan hutan di area Danau Sentarum dikelola secara berkelanjutan dengan pemanfaatan hasil hutan bukan kayu berupa madu organik;
•
Pengkayaan area hutan dengan penanaman 27.966 pohon dengan jenis tanaman Kayu Taun (Carallia bracteata), Samak (Syzygium inophyllum) Putat (Planchonia valida), Kamsiak (Mesua hexapetalum);
Aliansi Organis Indonesia
2.
Pengembangan Hutan Desa (HD) untuk mendukung upaya Konservasi Keanekaragaman Hayati (KKH) dan pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) secara berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu.
•
Pengembangan sistem pengawas dini kebakaran hutan melalui pembuatan prosedur penanganan kebakaran hutan;
•
Penyediaan peralatan penanganan kebakaran (selang hisap, selang tekan, pompa punggung, dan lainnya);
•
Terbangunnya sistem mitigasi atau tindakan penanganan dini bahaya kebakaran hutan dan lahan di sekitar wilayah kelola periau dilengkapi dengan peralatan komunikasi dan pompa pemadam api.
•
•
Yayasan PRCF Indonesia
Adanya 2.520 Ha kawasan hutan telah diberikan legal status Hak Pengelolaan Hutan Desa (HPHD), dan 6.156 Ha kawasan dalam status pengajuan HPHD dan telah mendapatkan Penataan Areal Kerja (PAK); Rehabilitasi 150 Ha pada kawasan hutan yang terdegradasi, tersebar di empat desa, yaitu Desa Tanjung seluas 50 Ha, Desa Sri Wangi seluas 25 Ha, Desa Nanga Jemah seluas 25 Ha dan Desa Nanga Yen 50 Ha, dengan total bibit secara keseluruhan mencapai 46.000 bibit;
•
Terbentuknya 3 Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) dengan total jumlah anggota 87 orang;
•
Tersusunnya 3 Rencana Kelola Hutan Desa (RKHD);
•
Dilakukan patroli kawasan dengan jangkauan wilayah seluas ± 2.855 Ha, meliputi 3 sesi di Desa Tanjung, 2 sesi di Desa Nanga Jemaah dan 1 sesi di Desa Sri Wangi;
•
Kajian High Conservation Value of Forest (HCVF) atau kawasan konservasi bernilai tinggi untuk mendukung pengajuan HPHD.
• Peningkatan ekonomi masyarakat desa hutan berbasis konservasi dan kearifan • lokal dengan optimalisasi Tembawang Sampan Kalimantan
4.
Teridentiikasinya 179 varietas tumbuhan di agroforestri Tembawang; Tersusunnya 6 dokumen perencanaan, aturan, dan sistem usaha Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) agroforestri Tembawang;
•
Masuknya tembawang kedalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJM Des) di Desa Nanga Raun, Desa Nanga Semangut, Desa Kalis, dan Desa Bahenap;
•
Terbentuknya 4 Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) di Desa Nanga Raun, Desa Nanga Semangut, Desa Kalis, dan Desa Bahenap;
•
Pembangunan 5 unit saung sebagai pusat belajar kampung di empat desa meliputi Desa Nanga Raun, Desa Nanga Semangut, Desa Kalis, dan Desa Bahenap;
•
Dibangunya 5 demonstration plot seluas 0,5 Ha/demplot pertanian organik tanpa bakar untuk mendukung pembelajaran masyarakat kampung;
•
Adanya kebun bibit dengan kapasitas daya tambung 30.000 bibit;
•
Luas PAK yang diajukan sebagai calon Hutan Desa yang menjadi dampingan SAMPAN Kalimantan adalah 120.365 Ha.
Mendukung Perlindungan di Lansekap Ekosistem HoB melalui Hutan Desa (HD) di Kabupaten Mahakam Hulu dan Kutai Barat.
•
Kampung Besiq dan Kampung Sembuan di Kabupaten Kutai Barat telah mendapatkan HPHD seluas 8.275 Ha dan Kampung Bermai, Kabupaten Kutai Barat sedang mengajukan HPHD seluas 155 Ha;
KBCF-KKI WARSI
•
27.650 Ha kawasan hutan sedang diajukan Penetapan Areal Kerja (PAK) di Kab. Mahakam Ulu;
•
Berdasarkan survei Village Conservation Aggrement (VCA) telah teridentiikasinya jenis hasil hutan unggulan (karet alam, gaharu, cokelat, rotan, madu, cempedak, langsat dan durian).
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│26
Indikator Tujuan: 1 No. 5.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│27
6.
Pengelolaan yang efektif pada ekosistem hutan esensial dan terancam punah Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Hibah Membangun model pengelolaan Hutan Lindung Sungai Lesan berbasis masyarakat. Operation Wallace Trust (OWT)
Pemberian 4450 bibit jenis yang terdiri dari durian, gaharu, shorea, dan tanaman keras lainnya untuk pengkayaan kawasan HLSL;
•
Studi Diagnostik Tingkat Kesadaran Masyarakat pada HLSL dan Diagnostik Kualitas Ekosistem HLSL;
•
Pemantapan dan/atau peningkatan kapasitas para pihak terkait HLSK dengan pelatihan penyusunan RPJM Desa/Kampung, pelatihan pengelolaan Sumberdaya Alam (SDA), pelatihan terkait isu gender;
•
Peningkatan kapasitas pengelolaan masyarakat dengan pelatihan pemetaan partisipatif, pemberian manual materi proses pengukuhan hutan lindung, pelatihan teknik tata batas hutan lindung dan proses pengukuhan ditingkat kecamatan, pelatihan teknik pembibitan dan persemaian, pelatihan pembuatan pupuk organik;
•
•
Peningkatan kapasitas masyarakat, pemerintah kecamatan, pemerintah kabupaten dalam pembuatan peraturan kampung untuk pengelolaan sumberdaya alam yang lestari;
•
Peningkatan kapasitas lembaga lokal Lekmalamin dengan pembuatan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan rencana strategis.
•
Teridentiikasinya kondisi geograis, lingkungan isik seperti lokasi mata air, mulut goa, sungai dan situs-situs penting karst SangkulirangMangkalihat;
•
Pemasangan stasiun pengamatan hidrologi di 8 lokasi (Sungai Nyadeng di Kampung Merabu, Sungai Petiwar Kampung Suaran, Hulu Binatang, Sungai Lumpur, Gua Peringgi, Hulu Batu Lepoq, Sungai Mensa, Sungai Marang);
•
Pemasangan 4 stasiun pengamatan cuaca (Stasiun Merapun di Kampung Merapun, Stasiun Biduk-Biduk di Kampung Labuan Kelambu, Stasiun Pengadan di Desa Pengadan, Stasiun Hamburbatu di Desa Tepian Langsat.
Membangun model pengelolaan mangrove terpadu untuk keberlanjutan kehidupan di Kabupaten Berau.
•
Disepakatinya visi bersama dalam perlindungan hutan mangrove di Kampung Teluk Semanting dan Pegat Batumbuk, Kecamatan Kepulauan Derawan, Kabupaten Berau;
Forum Lingkungan Mulawarman (FLIM)
•
Disepakatinya dokumen rencana kampung.
•
Pembuatan Demonstration Plot tentang kebun bibit di Kampung Teluk Semanting;
•
Teridentiikasinya para pemangku kepentingan masyarakat kampung;
•
Kampanye pengelolaan dan pemanfaatan mangrove;
Fasilitasi penetapan kawasan hutan pada kelompok Hutan Muara Lesan seluas 13.656,58 Ha yang terdiri dari kawasan hutan lindung seluas 10.240,82 Ha dan kawasan hutan produksi seluas 3.324,76 Ha ditetapkan oleh Menteri Kehutanan RI dengan Nomor: SK. 3924 / Menhut-VII/KUH/2014;
•
•
Adanya kesepakatan dengan masyarakat terkait tata guna lahan, kesepakatan penataan kawasan lindung dan ekowisata di Teluk Sigending, Labuhan Cermin, Kampung Biduk-biduk, Kampung Teluk Sulaiman, dan Kampung Giringgiring di Kecamatan Biduk-Biduk Kabupaten Berau;
Yayasan PEKA
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 •
•
Pengembangan model kelola kawasan lindung dan wisata alam berbasis masyarakat.
Pembangunan sistem pemantauan ekosistem hutan dengan pendirian Plot Monitoring Kesehatan Hutan, pelatihan pemantauan dan evaluasi, pelatihan survei populasi orangutan; Kampanye penyadaran masyarakat tentang pelestarian alam.
7.
Karakterisasi dan revitalisasi nilai penting kawasan karst Sangkulirang-Mangkalihat. Kelompok Studi Karst Fakultas Geograi UGM
8.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│28
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│29
Indikator Tujuan: 1 No. 9.
Pengelolaan yang efektif pada ekosistem hutan esensial dan terancam punah Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Hibah Pengelolaan Hutan Desa (HD) Merabu sebagai model pengelolaan kawasan Hutan Lindung yang lestari dan berbasis masyarakat. Perkumpulan Kerima Puri
10.
Model pengelolaan Kawasan Perlindungan Mangrove (KPM) berbasis masyarakat di kampung Tanjung Batu. Perkumpulan Jaringan Nelayan (JALA)
2
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 •
Penyusunan tata batas untuk penataan pemanfaatan Hutan Desa;
1.
Konservasi Orangutan Kalimantan (Pongo Pygmaeus Pygmaeus) berbasis masyarakat di koridor TN Betung KerihunTN Danau Sentarum dan sekitarnya.
•
Survei keanekaragaman hayati mamalia, avifauna, herpetofauna dan vegetasi untuk dasar analisa perbaikan habitat orangutan di koridor TN Betung Kerihun-TN Danau Sentarum;
•
Adanya kesepakatan dengan masyarakat tentang lokasi persemaian, penanaman dan jenis tanaman untuk mendukung restorasi habitat orangutan;
•
Adanya modul “Panduan Teknis Lapangan Survey dan Monitoring Populasi dan Distribusi Orangutan dan Habitatnya”.
Pembuatan kebun bibit mangrove dengan 7000 bibit dikelola oleh kelompok masyarakat;
•
1 kali penyitaan orangutan dan 1 kali adanya penyerahan orangutan;
Integrasi rencana pembangunan dan pengelolaan ekowisata mangrove dan bekantan telah diadopsi dalam RPJM Kampung tahun 2016-2022;
•
Identiikasi kearifan lokal untuk mendorong penegakan hukum adat perburuan orangutan;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan monitoring perburuan dan database orangutan.
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dalam penataan ruang melalui pemetaan partisipatif.
•
Telah dilakukan penyusunan kawasan pemanfaatan atau zonasi kawasan hutan mangrove seluas 1833 Ha;
•
Telah teridentiikasi 237 Ha hutan mangrove yang direncanakan untuk direstorasi;
•
Berdasarkan hasil survei Keanekargaman Hayati di Hutan Mangrove Kampung Tanjung Batu telah teridentiikasi 18 jenis vegetasi mangrove;
•
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 2
Adanya rekomendasi habitat pelepasliaran orangutan di 2 lokasi DAS Mendalam (Sungai Mentibat Hulu, hulu Sungai Mendalam);
Penataan jalur patroli keamanan Hutan Lindung;
•
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Hibah
•
•
•
No.
52.395 bibit dari 45 jenis seperti durian, shorea, dan jenis lainnya yang ditanam untuk pengkayaan jenis pakan dalam habitat orangutan;
Penanaman 2500 jenis tanaman buah jenis durian, mangga, dan tanaman buah lainnya di Kampung Merabu seluas 25 Ha;
Pengelolaan Mangrove berbasis • masyarakat di Kampung Batubatu. • KANOPI
Prosentase kelangsungan hidup populasi orangutan, monyet ekor panjang dan spesies lokal yang signiikan
•
•
• 11.
Indikator Tujuan:
FORINA
Telah dibentuk Badan Usaha Milik Kampung untuk mengelola hutan mangrove.
Survei populasi bekantan dengan temuan 57 kelompok dan estimasi populasi 1140 ekor; Pembentukan kelompok masyarakat pengelola hutan mangrove; Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pemetaan partisipatif dan studi banding ke wilayah mangrove dan habitat bekantan di Tarakan.
Indikator Tujuan: 3
Luasan Daerah Aliran Sungai (DAS) yang dikelola secara efektif
No
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
1.
Konservasi Orangutan Kalimantan (Pongo Pygmaeus Pygmaeus) berbasis masyarakat di koridor TN Betung KerihunTN Danau Sentarum dan sekitarnya. FORINA
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 3 •
Telah ditanam 52.395 bibit yang terdiri dari 45 jenis tumbuhan dengan luas kawasan penanaman mencapai 156,23 Ha yang tersebar di Desa Mensiau, Labian Ira’ang, Labian, Sungai Ajung, dan Desa Melemba;
•
Survei keanekaragaman hayati mamalia, avifauna, herpetofauna dan vegetasi untuk dasar analisa perbaikan habitat orangutan di koridor TN Betung Kerihun-TN Danau Sentarum;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│30
Indikator Tujuan: 3 No
3.
Luasan Daerah Aliran Sungai (DAS) yang dikelola secara efektif Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 3 •
•
2.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│31
Pengembangan Hutan Desa (HD) untuk mendukung upaya konservasi keanekaragaman hayati dan pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) secara berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu.
Diseminasi hasil kajian dan survei lokasi pelepasliaran orangutan di tingkat nasional. Calon lokasi pelepasliaran orangutan berada di Dusun Nanga Hovat, Desa Datah Diaan meliputi Sungai Mentibat, Sungai Pari, dan Hulu Sungai Mendalam. Estimasi luas wilayah sekitar 61,841 Ha yang mampu menampung sekitar 412 individu orangutan; Menghasilkan etimasi populasi orangutan sebesar 664 individu di 3 fragmen populasi meliputi Hulu Labian 419 individu, Labian 117 individu, dan Peninjau 128 individu, dari hasil survei dan monitoring orangutan di koridor TNBKDS;
•
Edukasi dan penyadartahuan melalui kegiatan visit to school, Youth Camp Leadership dan Borneo Student Festival yang melibatkan 1.006 pelajar.
•
Adanya 2.520 Ha kawasan hutan telah diberikan legal status Hak Pengelolaan Hutan Desa (HPHD), dan 6.156 Ha kawasan dalam status pengajuan HPHD dan telah mendapatkan Penetapan Areal Kerja (PAK);
•
Yayasan PRCF Indonesia
Rehabilitasi 150 Ha pada kawasan hutan yang terdegradasi, tersebar di empat desa, yaitu Desa Tanjung seluas 50 Ha, Desa Sri Wangi seluas 25 Ha, Desa Nanga Jemah seluas 25 Ha dan Desa Nanga Yen 50 Ha, dengan total bibit secara keseluruhan mencapai 46.000 bibit;
•
Terbentuknya 3 Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) dengan total jumlah anggota 87 orang;
•
Tersusunnya 3 Rencana Kelola Hutan Desa (RKHD);
•
Dilakukan patroli kawasan dengan jangkauan wilayah seluas ± 2.855 Ha, meliputi 3 sesi di Desa Tanjung, 2 sesi di Desa Nanga Jemaah dan 1 sesi di Desa Sri Wangi;
•
Kajian High Conservation Value of Forest (HCVF) atau kawasan konservasi bernilai tinggi untuk mendukung pengajuan HPHD.
Pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) melalui pelestarian tanaman pewarna yang berperspektif gender dan berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu.
•
Penanaman 1.191 bibit dari 7 tanaman jenis meliputi rengat akar, rengat pagi, beting, mengkudu, engkerbai, engkerbai laut, jangau, dengan luas lahan tanaman mancapai 2 Ha;
•
Penanaman jenis tanaman pewarna (7 jenis, diantaranya rengat, engkerbai, jangau, ruan, beting, empait, jernang/rotak, serta mengkudu) seluas 6 Ha yang tersebar ke dalam 5 desa dampingan;
•
Salah satu desa dampingan (Desa Mansiau) memasukkan tanaman pewarna alami sebagai program unggulan dan telah masuk dalam RPJMDes tahun 2017-2022;
Asosiasi Pendamping Perempuan Usaha Kecil (ASPPUK)
4.
5.
• Peningkatan ekonomi masyarakat desa hutan berbasis konservasi dan kearifan lokal dengan optimalisasi Tembawang • Sampan Kalimantan
Adanya Pusat Belajar Kampung (Saung) dan Demplot Pertanian dan Peternakan Intensif tanpa bakar dan tekhnologi organik bagi masyarakat desa dampingan; Terbentuknya 7 kelompok tani di empat desa dampingan (Desa Nanga Raun, dengan kelompok Cahai Tebirung, Desa Bahenap dengan kelompok Telaga Biru, Baki Bersatu, Gurung Muncang, Ulak Mulang, Desa Selaup dengan kelompok Selaup Perkasa, Desa Nanga Semangut dengan kelompok Sopan Jaya);
•
Membuat pembibitan sebanyak 28.880 bibit di empat desa dampingan dengan jenis: gaharu, belian, kopi, kakau, kayu sinduk, dan kayu pujipuji;
•
Telah menanam kopi dan kakau di areal tembawang yang tidak produktif di dua desa (Bahenap dan Nanga Raun) sebanyak 15.500 bibit.
Pelestarian kawasan melalui agroforestri dan pengelolaan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) sebagai alternatif pendapatan masyarakat di koridor LabianLeboyan
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pembibitan, pembuatan kompos, dan studi banding pengembangan arang terpadu, studi banding pengelolaan tanaman karet, dan studi banding pengelolaan pertanian lahan kering;
Yayasan Dian Tama
•
Pembuatan pupuk kompos sebanyak 3.905 kg di 3 desa dampingan (Desa Sungai Ajung, Desa Labian, Desa Labian Ira’ang).
•
Pembibitan sebanyak 14.793 bibit yang terdiri dari 9.058 bibit tanaman buah dan 5.735 tanaman kehutanan dari 32 jenis tanaman;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│32
Indikator Tujuan: 3
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
6.
Restorasi pinggiran DAS Labian Leboyan di sepanjang Desa Sungai Ajung dan Desa Labian berbasis masyarakat.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 3 •
Forum DAS Labian-Lebayon
•
Penguatan peran Masyarakat Adat dalam pengelolaan kawasan koridor DAS Labian Leboyan melalui pemetaan wilayah kelola Masyarakat Adat dan inventarisasi kearifan lokal
•
•
Lanting Borneo
8.
9.
Luasan Daerah Aliran Sungai (DAS) yang dikelola secara efektif
No
7.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│33
Adopsi model konservasi dan pengelolaan hutan oleh masyarakat lokal sebagai alternatif dalam memulihkan dan meningkatkan manfaat ekonomi dan ekologi sumberdaya hutan di Kampung Long Gi, Long Boi, Muara Siram, Matalibaq, dan Long Galawang Kecamatan Kelay, Bongan, Long Hubung, Kabupaten Kutai Barat dan Mahakam Ulu. Yayasan BIOMA
Persiapan restorasi DAS dengan identiikasi dan pemetaan lahan potensial milik masyarakat yang ada di pinggiran sungai Labian Leboyan, untuk direstorasi; penyusunan rencana kerja penanaman untuk restorasi meliputi penentuan jenis tanaman, jumlah tanaman, pembibitan pemeliharaan dan pembagian kelompok kerja; 101,6 Ha lahan pinggiran sungai Labian Leboyan ditanami tanaman kehutanan sebanyak 29.362 batang, antara lain tanaman hutan kayu tengkawang, durian, binuang, pohon buah buahan seperti jengkol dan petai, serta ditanami dengan tanaman HHBK sebanyak 20.165 batang diantaranya bambu, purik serta enau, dengan total keseluruhan tanaman mencapai 49.527 batang. Adanya dokumen rencana kelola kawasan lindung masyarakat seluas 23 Ha untuk perlindungan hutan, pemanfaatan ekonomi masyarakat, dan sosial budaya masyarakat. Adanya kesepakatan pengelolaan kawasan lindung desa antara, Lanting Borneo dengan Pemerintahan Desa Melemba, dan Lanting Borneo (pihak ketiga/pendamping), Pemilik Lahan (5 orang) dengan kelompok pengelola lahan (warga Dusun Sungai Pelaik).
•
Lanting Borneo telah melakukan fasilitasi pemetaan rencana kelola lindung Dusun Sungai Pelaik seluas 23 Ha dan Peta administratif Desa Melemba.
•
Kajian identiikasi keanekaragaman hayati (terindentiikasi 197 jenis tumbuhan, 41 jenis mamalia, 121 jenis burung, 25 jenis amibi.
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dalam penataan ruang dengan pelatihan pemetaan dan tata ruang desa.
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dalam pengelolan hutan dengan pelatihan pengenalan FPIC, REDD+ dan perubahan iklim.
•
Catatan: Kegiatan BIOMA yang didanai oleh TFCA Kalimantan diberhentikan karena tidak mencapai progres yang direncanakan.
10.
Mendukung Perlindungan di Lansekap Ekosistem HoB melalui Hutan Desa (HD) di Kabupaten Mahakam Hulu dan Kutai Barat.
•
Kampung Besiq dan Kampung Sembuan di Kabupaten Kutai Barat telah mendapatkan HPHD seluas 8.275 Ha dan Kampung Bermai, Kabupaten Kutai Barat sedang mengajukan HPHD seluas 155 Ha;
KBCF-KKI WARSI
•
27.650 Ha kawasan hutan sedang diajukan Penetapan Areal Kerja (PAK) di Kab. Mahakam Ulu;
•
Berdasarkan survei Village Conservation Aggrement (VCA) telah teridentiikasinya jenis hasil hutan unggulan (karet alam, gaharu, cokelat, rotan, madu, cempedak, langsat dan durian).
•
Fasilitasi penetapan kawasan hutan pada kelompok Hutan Muara Lesan seluas 13.656,58 Ha yang terdiri dari kawasan hutan lindung seluas 10.240,82 Ha dan kawasan hutan produksi seluas 3.324,76 Ha ditetapkan oleh Menteri Kehutanan RI dengan Nomor: SK. 3924 / Menhut-VII/KUH/2014;
•
Pemberian 4450 bibit jenis yang terdiri dari durian, gaharu, shorea, dan tanaman keras lainnya untuk pengkayaan kawasan HLSL;
•
Studi Diagnostik Tingkat Kesadaran Masyarakat pada HLSL dan Diagnostik Kualitas Ekosistem HLSL;
•
Pemantapan dan/atau peningkatan kapasitas para pihak terkait HLSK dengan pelatihan penyusunan RPJM Desa/Kampung, pelatihan pengelolaan Sumber Daya Alam (SDA), pelatihan terkait isu gender;
•
Peningkatan kapasitas pengelolaan masyarakat dengan pelatihan pemetaan partisipatif, pemberian manual materi proses pengukuhan hutan lindung, pelatihan teknik tata batas hutan lindung dan proses pengukuhan ditingkat kecamatan, pelatihan teknik pembibitan dan persemaian, pelatihan pembuatan pupuk organik;
•
Pembangunan sistem pemantauan ekosistem hutan dengan pendirian Plot Monitoring Kesehatan Hutan, pelatihan pemantauan dan evaluasi, pelatihan survei populasi orangutan;
•
Kampanye penyadaran masyarakat tentang pelestarian alam.
Membangun Model Pengelolaan Hutan Lindung Sungai Lesan Berbasis Masyarakat. Operation Wallace Trust (OWT)
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│34
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│35
Indikator Tujuan: 3 No 11.
12.
Luasan Daerah Aliran Sungai (DAS) yang dikelola secara efektif Judul Proyek dan Mitra Pelaksana •
Forum Lingkungan Mulawarman (FLIM)
•
Disepakatinya dokumen RPJM-K di Kampung Pegat Batumbuk terkait pengelolaan mangrove;
•
Teridentiikasi 27 jenis tumbuhan, 55 jenis avifauna, dan 27 jenis mamalia (dari 27 jenis mamalia tersebut terdapat 15 termasuk IUCN Red List dimana 7 spesies berstatus endangred/ terancam di kawasan hutan mangrove Teluk Semanting, dan teridentiikasi 11 jenis mangrove dimana indek nilai penting tertinggi dalam tingkatan pohon adalah jenis Sonneratia alba dan INP terkecil adalah Rhizopora mucronata. Dan teridentiikasi 3 jenis mangrove sejati yaitu Sonneratia alba, Heritoria Littolaris, dan Nypa Friticans dan 5 Jenis tumbuhan asosiasi, serta terdapat 21 jenis tumbuhan dan 6 jenis mamalia, dan 53 jenis burung di kampung Pegat Batumbuk.
•
•
Badan Pengelola Sumber Daya Alam Lima Kampung Sungai Segah (BP Segah)
13.
4
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 3
Membangun model pengelolaan mangrove terpadu untuk keberlanjutan kehidupan di Kabupaten Berau.
Pengembangan kampung SIGAP REDD+ sebagai model pengelolaan sumberdaya alam di Kampung Long Laai Kecamantan Segah, Kabupaten Berau.
Indikator Tujuan:
Pengelolaan Mangrove berbasis • masyarakat di Kampung Batubatu. • KANOPI
Disepakatinya visi bersama dalam perlindungan hutan mangrove di Kampung Teluk Semanting dan Pegat Batumbuk, Kecamatan Kepulauan Derawan;
Luasan ekosistem yang terhubung sebagai hasil dari koridor baru atau pengembangan dibawah pengelolaan yang efektif.
No.
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
1.
Konservasi Orangutan Kalimantan (Pongo Pygmaeus Pygmaeus) berbasis masyarakat di koridor TN Betung KerihunTN Danau Sentarum dan sekitarnya.
Pembuatan kebun bibit mangrove dengan 7.000 bibit dikelola oleh kelompok masyarakat; Integrasi rencana pembangunan dan pengelolaan ekowisata mangrove dan bekantan telah diadopsi dalam RPJM Kampung tahun 2016-2022;
•
Pembentukan kelompok masyarakat pengelola hutan mangrove;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pemetaan partisipatif dan studi banding ke wilayah mangrove dan habitat bekantan di Tarakan.
•
Telah ditanam 52.395 bibit yang terdiri dari 45 jenis tumbuhan dengan luas kawasan penanaman mencapai 156,23 Ha yang tersebar di Desa Mensiau, Labian Ira’ang, Labian, Sungai Ajung, dan Desa Melemba;
•
Survei keanekaragaman hayati mamalia, avifauna, herpetofauna dan vegetasi untuk dasar analisa perbaikan habitat orangutan di koridor TN Betung Kerihun-TN Danau Sentarum;
•
Diseminasi hasil kajian dan survei lokasi pelepasliaran Orangutan di tingkat nasional. Calon lokasi pelepasliaran Orangutan berada di Dusun Nanga Hovat, Desa Datah Diaan meliputi sungai Mentibat, Sungai Pari, dan Hulu Sungai Mendalam. Estimasi luas wilayah sekitar 61.841 Ha yang mampu menampung sekitar 412 Orangutan;
•
Menghasilkan etimasi populasi orangutan sebesar 664 individu di 3 fragmen populasi meliputi Hulu Labian 419 individu, Labian 117 individu, dan Peninjau 128 individu, dari hasil survei dan monitoring orangutan di koridor TNBKDS;
•
Edukasi dan penyadartahuan melalui kegiatan visit to school, Youth Camp Leadership dan Borneo Student Festival yang melibatkan 1.006 pelajar.
•
Identiikasi informasi dasar untuk pengembangan ekowisata (sosial, ekonomi, minat, lingkungan isik, infrastruktur, potensi atraksi dll);
•
Kesepakatan para pihak terkait tata cara pelaksanaan ekowisata;
•
Terbentuknya kelembagaan pengelola ekowisata (struktur kepengurusan ekowisata);
•
Peningkatan kapasitas pengelolaan ekowisata dengan pelatihan manajemen organisasi, administrasi dan pembukuan, pelatihan kepemanduan, pelatihan penyusunan paket wisata, pengelolaan rumah singgah (homestay), pelatihan Bahasa Inggris;
•
Tersusunnya konsep ekowisata untuk RPJMDes.
FORINA
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan; (1) Desiminasi informasi kepada masyarakat terkait isu perubahan iklim, pemasaran global, dan REDD+; (2) Pelatihan pemetaan kampung; (3) Identiikasi potensi dan aset kampung; Penanaman 17 jenis tanaman musiman yang ditanam oleh 18 kelompok, dengan jenis kacang tanah, terong, jagung manis, pare, kangkung, bayam , timun, tomat, kacang hijau, jangung ketan, Lombok tiung, sawi, buncis, jahe cina, labu, seledri dan Lombok besar.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 4
2.
Pengembangan destinasi dan media pemasaran ekowisata berbasis masyarakat di kawasan penyangga TN Betung Kerihun dan TN Danau Sentarum sebagai upaya pengembangan alternatif ekonomi di Desa Menua Sadap, Kecamatan Embaloh Hulu, Kab. Kapuas Hulu. KOMPAKH
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│36
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│37
Indikator Tujuan: 4
Pembentukan 21 kelompok tani karet tradisional yang terdiri dari 490 orang terdiri dari Desa Nanga Ngeri (17 kelompok), Desa Lebak Najah (2 kelompok), Dangkan Kota (2 kelompok).
•
Peningkatan pendapatan petani madu sebesar 11,4%, dari 4.7 milyar (di tahun 2012- 2014) menjadi 5.2 Milyar (2014-2016);
•
Peningkatan kapasitas 37 periau / kelompok usaha madu masyarakat (829 orang) melalui pelatihan sertiikasi organik Indonesia, pelatihan Internal Control System (ICS) dan Inspektor internal untuk standarisasi produksi madu, menghasilkan 4 standar internal dan mekanisme organisasi, dan 72 inspektor internal dalam menjamin pelaksanaan standar internal. Dan pelatihan pemetaan wilayah kelola periau, pelatihan teknik panen lestari;
•
Teridentiikasinya sebaran 95.000 tikung/ pembuatan sarang lebah di kawasan kelola anggota periau;
•
Pembentukan 3 asosiasi petani madu dan pembentukan awal sentra madu hutan di Kapuas Hulu;
•
Memperkuat pemasaran madu dengan cara penampungan produk, pengembangan kemasan, labeling madu hutan Kapuas Hulu, menjajaki kerjasama dengan Kalki International, Jaringan Madu Hutan Indonesia, dan PT Orindo Alam Ayu (Orilame Indonesia).
•
Terbentuknya 3 kelembagaan ekonomi masyarakat berupa Koperasi Serba Usaha (KSU) di tiga desa, yaitu Desa Nanga Yen, Desa Sri Wangi dan Desa Tanjung, dengan total anggota secara keseluruhan pencapai 108 anggota. Adapun fokus pengelolaan usaha koperasi tersebut adalah jual beli karet, usaha warung sembako, dan usaha penyediaan bahan bakar minyak;
•
Peningkatan kapasitas usaha masyarakat dengan pelatihan penyusunan model bisnis dan usaha bisnis, dan pelatihan usaha produktif dan akses pasar.
Luasan ekosistem yang terhubung sebagai hasil dari koridor baru atau pengembangan dibawah pengelolaan yang efektif.
No.
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
3.
Pelestarian kawasan melalui agroforestri dan pengelolaan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) sebagai alternatif pendapatan masyarakat di koridor LabianLeboyan.
•
Yayasan Dian Tama
•
Pembuatan pupuk kompos sebanyak 3.905 kg di 3 desa dampingan (Desa Labian, Desa Labian Ira’ang, dan Desa Sungai Ajung);
•
Pembibitan sebanyak 14.793 bibit yang terdiri dari 9.058 bibit tanaman buah dan 5.735 tanaman kehutanan dari 32 jenis tanaman;
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 4
2.
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pembibitan, pembuatan kompos, dan studi banding pengembangan arang terpadu, studi banding pengelolaan tanaman karet, dan studi banding pengelolaan pertanian lahan kering;
Pengembangan madu hutan organik untuk kesejahteraan masyarakat dan kelestarian hutan tropis Kalimantan di TN Danau Sentarum dan Pesisir Sungai Kapuas di Kapuas Hulu. Aliansi Organis Indonesia
4.2 Peningkatan Mata Pencaharian Masyarakat di Sekitar Hutan Tujuan dari TFCA Kalimantan kedua adalah meningkatnya mata pencaharian masyarakat di sekitar hutan melalui pengelolaan sumberdaya alam secara lestari dan pemanfaatan lahan masyarakat berorientasi emisi rendah, dengan memperhatikan kaidah perlindungan hutan. Tujuan ini dicapai melalui 2 indikator yang disepakati; (1) Rumah tangga yang tergantung pada hutan yang pendapatanya dan peluang mata pencahariannya meningkat (baik untuk jenis pekerjaan tetap maupun subsisten), (2) Tambahan luasan area hutan dibawah pengelolaan masyarakat yang formal. Hampir keseluruhan proyek TFCA Kalimantan atau 22 proyek berkontribusi secara langsung pada tujuan TFCA Kalimantan ke 2 secara tidak merata. Sebanyak 20 proyek melaporkan perkembangan capaian intervensi kegiatan yang berkontribusi pada indikator 1, sementara 13 proyek melaporkan capaian kegiatan yang berkontribusi pada indikator 2. Berikut merupakan cakupan kegiatan dan capaian kontribusi proyek terhadap pencapaiaan tujuan 2 TFCA Kalimantan. Tabel 7. Kontribusi proyek terhadap pencapaian tujuan 2 TFCA Kalimantan. Indikator Tujuan: 1
•
Rumah tangga yang tergantung pada hutan yang pendapatanya dan peluang mata pencahariannya meningkat (baik untuk jenis pekerjaan tetap maupun subsisten).
No.
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
1.
Perlindungan wilayah perkebunan karet tradisional rakyat di Desa Nanga Ngeri, Dangkan Kota, Nanga Dangkan, dan Lebak Najah, Kecamantan Silat Hulu, Kabupaten Kapuas Hulu. Lembaga Gemawan
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 •
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan agroforestri penanaman jahe, perdu, dan sayuran, pelatihan pemetaan, pelatihan sadap berkelanjutan, pelatihan pembuatan dan penggunaan pupuk organik, pelatihan pencegahan hama;
•
Memperkuat sistem perkebunan karet tradisional dengan fasilitasi lobi ke Pemerintah Daerah, serta diskusi rutin dengan masyarakat dan pemerintah;
3.
Pengembangan Hutan Desa (HD) untuk mendukung upaya konservasi heanekaragaman hayati dan pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) secara berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu. Yayasan PRCF Indonesia
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│38
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│39
•
Dukungan terhadap peralatan produksi dan pelatihan untuk pengembangan produk kopi dan peralatan Pramuka;
•
Memproduksi kopi 200 Kg/3 bulan terakhir dari bulan September-November 2016, dengan total nilai kopi yang terjual Rp 8.000.000,-
•
Memproduksi beram jahe sebanyak 100 liter/3 bulan terakhir dari bulan September-November 2016, dengan total penjual Rp 2.500.000,-
•
Memproduksi anyaman (topi dan wadah kopi) 100 unit 3 bulan terakhir dari bulan SeptemberNovember 2016 dengan total penjualan Rp 3.000.000,-
•
Mengembangkan pertanian intensif di areal sekitar perkarangan masyarakat di Desa Nanga Raun dengan total pendapatan sekitar Rp 6.000.000/2 bulan terakhir (Oktober, November 2016) dan di Desa Bahenap dengan total pendapatan sebesar lebih dari Rp 24.000.000/ 2 bulan terakhir (Oktober, November 2016).
Pelestarian kawasan • melalui agroforestri dan pengelolaan Hasil Hutan • Bukan Kayu (HHBK) sebagai alternatif pendapatan masyarakat di koridor Labian-Leboyan •
Identiikasi dan pembentukan 34 pengrajin (manikmanik dan penganyam);
Indikator Tujuan: 1 No. 4.
Rumah tangga yang tergantung pada hutan yang pendapatanya dan peluang mata pencahariannya meningkat (baik untuk jenis pekerjaan tetap maupun subsisten). Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) melalui pelestarian tanaman pewarna yang berperspektif gender dan berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu. Asosiasi Pendamping Perempuan Usaha Kecil (ASPPUK)
5.
Peningkatan ekonomi masyarakat desa hutan berbasis konservasi dan kearifan lokal dengan optimalisasi Tembawang Sampan Kalimantan
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 •
•
•
Identiikasi 9 jenis tanaman yang berpotensi sebagai bahan baku pewarna alam dan pewarna tenun, identiikasi 6 lokasi pembibitan tanaman pewarna; Pembentukan 5 kelompok perempuan usaha kecil (Kelompok Usaha Bersama/KUB), dimasingmasing desa dampingan dengan jumlah anggota keseluruhan mencapai 120-130 orang; Pembutan pasta gel pewarna dan bubuk/powder untuk pewarna alami masing masing 1 kg pada 5 kelompok dampingan.
•
Terbentuk kelompok usaha tenun perempuan Ribai;
•
Penyebaran informasi pengembangan bahan baku pewarna alam melalui pembuata media sosial, blog dan website;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan dan pendampingan masyarakat terkait pengenalan jenis tanaman pewarna alami, teknik dasar pewarnaan alam untuk tenun, teknik pembuatan ekstraksi pewarnaan, teknik membuat pasta indigo, mengetahui cara membuat serbuk bahan pewarna, memahami praktek tenun ramah lingkungan, membuat katalog warna, dan manfaat budidaya pewarna.
•
Adanya modul identiikasi jenis dan pemanfaatan keanekaragaman hayati lora dan fauna tembawang di desa dampingan;
•
Pembuatan album dan koleksi 179 bibit tanaman lokal Tembawang;
•
Membuat pembibitan sebanyak 28.880 bibit di empat desa dampingan dengan jenis: gaharu, belian, kopi, kakau, kayu sinduk, dan kayu puji-puji;
•
Telah menanam kopi dan kakau di areal Tembawang yang tidak produktif di 2 desa (Bahenap dan Nanga Raun) sebanyak 15.500 bibit;
•
Terbentuknya 6 kelompok usaha HHBK (121 orang) di 4 desa dampingan (Desa Nanga Raun dengan kelompok Bawek Tilung Bersatu, Bawak Sungoi Londong, Desa Bahenap dengan kelompok Seuntai Bulang, Desa Selaup dengan kelomok Pancur Indah, Jakok Jaya, Desa Semangut dengan kelompok Tebaung Jaya);
6.
Yayasan Dian Tama
Promosi produk HHBK di Pameran Pekan Gawai Dayak dan Pameran Produk Kreatif Dinas Perindustrian dan Perdagangan di Pontianak; Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pembibitan, pembuatan kompos, studi banding pengembangan arang terpadu, studi banding pengelolaan tanaman karet, dan studi banding pengelolaan pertanian lahan kering;
•
Pelatihan dan penerapan konsep pengembangan model kawasan terpadu (sistem agroforestri: pelatihan dan pembuatan kompos arang untuk aplikasi dalam penanaman sayuran, bibit tanaman hutan dan buahan, perikanan serta perternakan di 3 desa (Desa Labian, Desa Labian Ira’ang, dan Desa Sungai Ajung);
•
Pembutan tungku hemat bahan bakar (terbuat dari tanah pasir/tasir) sebagai hemat bahan bakar, lebih bersih, dan sebagai percontohan;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│40
Indikator Tujuan: 1 No.
9.
Rumah tangga yang tergantung pada hutan yang pendapatanya dan peluang mata pencahariannya meningkat (baik untuk jenis pekerjaan tetap maupun subsisten). Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 •
7.
Pengembangan destinasi dan media pemasaran ekowisata berbasis masyarakat di kawasan penyangga TN Betung Kerihun dan TN Danau Sentarum sebagai upaya pengembangan alternatif ekonomi di Desa Menua Sadap, Kec.Embaloh Hulu, Kab. Kapuas Hulu. KOMPAKH
8.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│41
Restorasi pinggiran DAS Labian Leboyan di sepanjang Desa Sungai Ajung dan Desa Labian berbasis masyarakat. Forum DAS LabianLebayon
Telah dilakukan pembibitan sebanyak 14.793 bibit yang terdiri dari 9.058 bibit tanaman buah dan 5.735 tanaman kehutanan dari 32 jenis tanaman;
•
Pembuatan pupuk kompos sebanyak 3.905 kg di 3 Desa Labian, Labian Ira’ang, dan Sungai Ajung;
•
Pembentukan 3 kelompok pengrajin perempuan di 3 desa (produk pengelolaan HHBK, termasuk rotan, prupuk, bemban, biji,manik-manik, tenun) yang tergabung kedalam jaringan perempuan usaha kecil di Kabupaten Kapuas Hulu
•
Promosi ekowisata Desa Meliau dan Desa Sadap melalui website dan lealet;
•
Identiikasi informasi dasar untuk pengembangan ekowisata (sosial, ekonomi, minat, lingkungan isik, infrastruktur, potensi atraksi dan lainnya);
•
Kesepakatan para pihak terkait tata cara pelaksanaan ekowisata;
•
Terbentuknya kelembagaan pengelola ekowisata (struktur kepengurusan ekowisata);
•
Peningkatan kapasitas pengelolaan ekowisata dengan pelatihan manajemen organisasi, administrasi dan pembukuan, pelatihan kepemanduan, pelatihan penyusunan paket wisata, dan pengelolaan rumah singgah (homestay);
•
Tersusunya konsep ekowisata dalam RPJMDes.
•
Pengkayaan tanaman di 101 Ha area sempadan sungai Labian Leboyan yang termasuk dalam DAS Labian Leboyan;
•
Pembangunan kebun bibit dengan luas 0,03 Ha dengan kapasitas stok bibit untuk lahan 100 Ha yang tersebar di 2 Dusun, Desa Labian.
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dalam penataan ruang dengan pelatihan pemetaan dan tata ruang desa;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dalam pengelolan hutan dengan pelatihan pengenalan FPIC, REDD+ dan perubahan iklim.
•
Catatan: Kegiatan BIOMA yang didanai oleh TFCA Kalimantan telah diberhentikan karena tidak mencapai progres yang direncanakan.
Mendukung Perlindungan di Lansekap Ekosistem HoB melalui Hutan Desa (HD) di Kabupaten Mahakam Hulu dan Kutai Barat.
•
Kampung Besiq dan Kampung Sembuan di Kabupaten Kutai Barat telah mendapatkan HPHD seluas 8.275 Ha dan Kampung Bermai, Kabupaten Kutai Barat sedang mengajukan HPHD seluas 155 Ha;
KBCF-WARSI
•
27.650 Ha kawasan hutan sedang diajukan Penetapan Areal Kerja (PAK) di Kab. Mahakam Ulu;
•
Berdasarkan hasil survei Village Conservation Agreement (VCA) telah teridentiikasi jenis hasil hutan unggulan (karet alam, gaharu, cokelat, rotan, madu, cempedak, langsat, dan durian).
•
Pelatihan pengembangan mata pencaharian lestari untuk Kelompok Swadaya Masyarakat (KSW) di 4 kampung dampingan, pelatihan peningkatan keterampailan usaha produktif masyarakat dan pembuatan nikorak/pestisida nabati dan Mol (Mikroorganisme Lokal)
Pengembagan model kelola kawasan indung dan wisata alam berbasis masyarakat.
•
Telah terbentuk 6 kelompok usaha (3 kelompok di Teluk Sulaiman dan 3 kelompok di kampung Giringgiring) setiap kelompok terdiri dari 10 orang dengan jenis usaha: abon ikan, keripik pisang dan amplang;
Yayasan PEKA
•
Dilakukan penguatan kelompok untuk perencanaan usaha pada kelompok dampingan di 3 desa;
•
Dibentuk BPUK/BUMK (Badan Pengelola Usaha Kampung) sebagai lembaga pengelola mikroinance bagi kelompok ekonomi alternatif di 3 kampung target, sehingga kesiapan pencairan dukungan permodalan dapat segera dilakukan setelah disiapkan dokumen administratifnya;
•
Pemberian modal kepada kelompok masyarakat dengan nilai total Rp. 122 juta
Adopsi model konservasi dan pengelolaan hutan oleh masyarakat lokal sebagai alternatif dalam memulihkan dan meningkatkan manfaat ekonomi dan ekologi sumberdaya hutan di Kampung Long Gi, Long Boi, Muara Siram, Matalibaq, dan Long Galawang Kecamatan Kelay, Bongan, Long Hubung, Kabupaten Kutai Barat dan Mahakam Ulu. Yayasan BIOMA
10.
11.
Membangun Model Pengelolaan Hutan Lindung Sungai Lesan Berbasis Masyarakat. Operation Wallace Trust (OWT)
12.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│42
Indikator Tujuan: 1
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│43
17.
Rumah tangga yang tergantung pada hutan yang pendapatanya dan peluang mata pencahariannya meningkat (baik untuk jenis pekerjaan tetap maupun subsisten).
No.
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
13.
Membangun dan memperkuat aksi inspiratif (PERISAI) warga dalam pengelolaan hutan lestari untuk kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Berau.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 Adanya kajian livelihood assessment yang mencakup analisis sumberdaya manusia, sumberdaya alam, infrastruktur dan ekonomi;
Membangun model pengelolaan mangrove terpadu untuk keberlanjutan kehidupan di Kabupaten Berau.
Pembuatan demonstration plot budidaya sayur mayur di Desa Long Lamcin dan budidaya ikan tawar di Desa Long Ayap dan Long Lamjan. 18. •
Kajian Pedesaan Partisipatif (Participatory Rural Appraissal) menghasilkan informasi isik lingkungan dan sosial ekonomi masyarakat;
•
Pembuatan kebun bibit percontohan, tambak ramah lingkungan, dan produk olahan hasil laut seperti udang dan pembuatan terasi yang dikirimkan ke Lombok.
Forum Lingkungan Mulawarman (FLIM) 15.
Proyek percontohan upaya pengurangan deforestasi di Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring (HLHSD) berbasis masyarakat melalui skema Hutan Desa – PHBM di Kampung Dumaring dan Sumber Mulia Kecamatan Talisayan, dan Kampung Biatan Ilir Kecamatan Biatan.
•
Pengelolaan Hutan Desa (HD) Merabu sebagai model pengelolaan kawasan Hutan Lindung yang lestari dan berbasis masyarakat. Perkumpulan Kerima Puri
•
Identiikasi aset kampung yang terdiri dari aspek sumberdaya alam, infrastrktur, aksesibilitas, dan potensi terkait lainnya;
•
Pembuatan kebun tanaman pangan yang mencapai seluas 1 Ha dikembangan dengan 17 jenis tanaman musiman, seperti kacang-kacangan, sayur-sayuran, cabai, dan tanaman pangan lainnya yang ditanam oleh 18 kelompok masyarakat .
• Pengelolaan Kawasan Lindung dan Wisata Alam Labuan Cermin berbasis • masyarakat di Kampung Biduk-biduk dan pantai Harapan Kecamatan. Bidukbiduk. •
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pengembangan ekowisata;
Lembaga Kesejahteraan Masyarakat Labuan Cermin (LEKMALAMIN)
Kajian survei sosial ekonomi masyarakat di HLHSD dan identiikasi potensi dan aset Kampung Dumaring.
19.
Model pengelolaan Kawasan Perlindungan Mangrove (KPM) berbasis masyarakat di kampung Tanjung Batu.
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pengembangan usaha kecil dengan tema menjahit, ternak cacing, pakan sapi, dan budidaya sayuran;
•
Penanaman 2500 jenis tanaman buah jenis durian dan pengadaan 45 ekor ungas jenis itik dan entok sebanyak 225 ekor untuk 45 Kepala Keluarga;
•
Melakukan pembelian madu dari masyarakat Kampung Merabu sebanyak 233 Liter madu yang diharapkan mampu membantu perekonomian masyarakat Kampung Merabu;
•
Penataan jalur ekowisata Danau Nyadeng, Bukit Ketepu, dan Goa Bloyot yang ada di kawasan Hutan Desa Merabu.
20.
Pengelolaan Mangrove berbasis masyarakat di Kampung Batu-batu. KANOPI
Pembuatan jalur tracking wisata sepanjang 2,5 km untuk memberikan kenyamanan bagi wistawan yang berkunjung ke Labuan Cermin; Dalam proses pembuatan buku panduan wisata di Labuan Cermin yan berisi tentang potensi atraksi dan kegiatan yang dilakukan di Labuan Cermin;
•
Pemberian informasi nama lokal dan nama ilmiah pohon yang ada disekitar track wisata sebagai informasi pohon lokal yang tumbuh di lokasi wisata;
•
Promosi wisata dengan pembuatan website http:// labuancermin.info/
•
Kajian sosial ekonomi masyarakat Kampung Tanjung Batu dimana mayoritas masyarakat bekerja sebagai Nelayan dengan penghasilan 1-3 juta rupiah/bulan;
•
Pembentukan Badan Usaha Milik Kampung “Pag’isunan” untuk mengelola potensi ekowisata dan manfaat ekonomi hutan mangrove.
•
Pembentukan kelompok masyarakat pengelola hutan mangrove yang terdiri dari 45 anggota;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pemetaan partisipatif dan studi banding ke wilayah mangrove dan habitat bekantan di Tarakan.
Perkumpulan Jaringan Nelayan (JALA)
Menapak 16.
Diskusi kelompok tentang peningkatan alternatif ekonomi masyarakat dengan tokoh adat dan pemerintah kampung;
Badan Pengelola Sumber Daya Alam Lima Kampung Sungai Segah (BP Segah).
Perkumpulan Payo-Payo 14.
•
Pengembangan kampung SIGAP REDD+ sebagai model pengelolaan sumberdaya alam di Kampung Long Laai Kecamantan Segah, Kabupaten Berau.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│44
Indikator Tujuan: 2 No. 1.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│45
5.
Tambahan luasan area hutan dibawah pengelolaan masyarakat yang formal Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Pengembangan madu hutan organik untuk kesejahteraan masyarakat dan kelestarian hutan tropis Kalimantan di TN Danau Sentarum dan Pesisir Sungai Kapuas di Kapuas Hulu.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 2 •
85.371 Ha kawasan hutan di area Danau Sentarum dikelola secara berkelanjutan dengan pemanfaatan hasil hutan bukan kayu berupa madu organik alam.
Pengembangan Hutan Desa (HD) untuk mendukung upaya Konservasi Keanekaragaman Hayati (KKH) dan pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) secara berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu.
6.
•
2.520 Ha kawasan hutan telah diberikan legal status Hak Pengelolaan Hutan Desa (HPHD), dan 6.156 Ha kawasan dalam status pengajuan HPHD.
Pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) melalui pelestarian tanaman pewarna yang berperspektif gender dan berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu.
•
•
Asosiasi Pendamping Perempuan Usaha Kecil (ASPPUK) 4.
Peningkatan ekonomi masyarakat desa hutan berbasis konservasi dan kearifan lokal dengan optimalisasi Tembawang Sampan Kalimantan
Penanaman 1.191 bibit dari 7 tanaman jenis meliputi rengat akar, rengat pagi, beting, mengkudu, engkerbai, engkerbai laut, jangau, dengan luas lahan tanaman mancapai 2 Ha.
7.
Diakuinya tata ruang agroforest Tembawang mencapai 2.5 Ha yang tersebar di 4 desa dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa;
•
Adanya kebun bibit seluas 100 m2 dengan kapasitas daya tampung 28.880 bibit di empat desa dampingan dengan jenis: gaharu, belian, kopi, kakau, kayu sinduk, dan kayu puji-puji.
• Penguatan masyarakat dalam pengelolaan kawasan koridor DAS Labian-Lebayon melalui pemetaan dan inventarisasi kearifan lokal.
Adanya kesepakatan warga untuk mengelola 23 Ha kawasan kelola lindung masyarakat Desa Melemba yang berada di kawasan dengan status Areal Pengunaan Lain (APL) di untuk agroforestry dengan penanaman kopi robusta dan tanaman keras lainnya.
Pengayaan, Penyerapan dan Konservasi Karbon secara Kemitraan (P2K3) di desa Memahaq Tebog, Lutan, Datah Bilang, dan Long Hubung, Kecamatan Long Hubung, Kabupaten Mahakam Hulu dan Kutai Barat.
•
Belum ada capaian proyek yang sukses mendukung tujuan 2 indikator 2. Proyek diberhentikan karena kinerja lembaga dalam mengelola proyek tidak berjalan sesuai rencana.
Mendukung Perlindungan di Lansekap Ekosistem HoB melalui Hutan Desa (HD) di Kabupaten Mahakam Hulu dan Kutai Barat.
•
Kampung Besiq dan Kampung Sembuan di Kabupaten Kutai Barat telah mendapatkan HPHD seluas 8.275 Ha dan Kampung Bermai, Kabupaten Kutai Barat sedang mengajukan HPHD seluas 155 Ha;
KBCF-WARSI
•
27.650 Ha kawasan hutan sedang diajukan Penetapan Areal Kerja (PAK) di Kab. Mahakam Ulu;
Pengembangan Model Kelola Kawasan Lindung dan Wisata Alam Berbasis Masyarakat.
•
Adanya kesepakatan dengan masyarakat terkait tata guna lahan, kesepakatan penataan kawasan lindung dan ekowisata seluas 2000 Ha di Teluk Sigending, Labuhan Cermin, Kampung Biduk-biduk, Kampung Teluk Sulaiman, dan Kampung Giring-giring di Kecamatan Biduk-Biduk Kabupaten Berau.
Centre of Social Forestry, Universitas Mulawarman (CSF UNMUL). 8.
Penanaman jenis tanaman pewarna (17 jenis, diantaranya rengat, engkerbai, jangau, ruan, benting, empait, jernang/rotak, seta mengkudu) seluas 6 Ha yang tersebar kedalam 5 desa dampingan.
•
Pembibitan sebanyak 14.793 bibit yang terdiri dari 9.058 bibit tanaman buah dan 5.735 tanaman kehutanan dari 32 jenis tanaman telah disiapkan untuk pengkayaan tanaman seluas 6 Ha.
Lanting Borneo
Yayasan PRCF Indonesia 3.
Kawasan hutan seluas 2 Ha milik masyarakat ditanami 116 bibit pohon jenis Sahang dan Tengkawang;
Yayasan Dian Tama
Aliansi Organis Indonesia 2.
• Pelestarian kawasan melalui agroforestri dan pengelolaan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) sebagai • alternatif pendapatan masyarakat di koridor Labian-Leboyan.
9.
Yayasan PEKA
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│46
Indikator Tujuan: 2 No. 10.
Tambahan luasan area hutan dibawah pengelolaan masyarakat yang formal Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Membangun model pengelolaan mangrove terpadu untuk keberlanjutan kehidupan di Kabupaten Berau.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 2 •
Disepakatinya visi bersama dalam perlindungan hutan mangrove seluas 32.196,03 Ha di Kampung Teluk Semanting dan Pegat Batumbuk, Kecamatan Kepulauan Derawan, Kabupaten Berau.
•
Rekomendasi kajian untuk usulan Hutan Desa di Kampung Dumaring dan Kampung Biatan Ilir seluas 8.988,369 Ha.
Forum Lingkungan Mulawarman (FLIM) 11.
Proyek percontohan upaya pengurangan deforestasi di Hutan Lindung Hulu Sungai Domaring (HLHSD) berbasis masyarakat melalui skema Hutan Desa – PHBM di Kampung Dumaring dan Sumber Mulia Kecamatan Talisayan, dan Kampung Biatan Ilir Kecamatan Biatan. Pengelolaan Hutan Desa (HD) Merabu sebagai model pengelolaan kawasan Hutan Lindung yang lestari dan berbasis masyarakat.
4.3 Dukungan Bagi Kegiatan Penurunan Emisi dari Deforestasi dan Degradasi Hutan Tujuan ke 3 TFCA Kalimantan adalah melaksanakan berbagai kegiatan untuk menurunkan emisi yang berasal dari deforestasi dan degradasi hutan guna mencapai pengurangan emisi yang cukup berarti disetiap kabupaten target dengan tetap mendukung pelaksanaan konservasi keanekaragaman hayati. Tujuan ini dicapai melalui 4 indikator tujuan yaitu; (1) Luasan hutan lindung dengan stok karbon tinggi dengan ancaman yang tinggi atau menengah dibawah manajemen yang efektif, (2) Luasan hutan kawasan “non-hutan” yang berhasil dipertahankan sebagai hutan alam untuk penyimpanan karbon atau direklasiikasi sebagai hutan lindung/ konservasi, (3) Luasan konsesi hutan yang ada dibawah manajemen hutan lestari dimana terdapat praktik-praktik penebangan berdampak rendah, (4) Luasan hutan produksi yang dikelola untuk tujuan konservasi. Sebanyak 14 proyek TFCA melakukan intervensi kegiatan dan berkontribusi terhadap tujuan 3 TFCA secara langsung maupun tidak langsung. Sasaran intervensi kegiatan ini menyumbang pencapaian 3 indikator secara tidak merata. Tidak terdapat proyek yang berkontribusi terhadap indikator ke 4. Berikut judul proyek dan capaian pada indikator tujuan ke 3. Tabel 8. Kontribusi proyek terhadap pencapaian tujuan 3 TFCA Kalimantan. Indikator Tujuan: 1
Luasan hutan lindung dengan stok karbon tinggi dengan ancaman yang tinggi atau menengah dibawah manajemen yang efektif
No.
Menapak 12.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│47
•
Identiikasi usulan tata batas izin pemanfaatan hutan desa seluas 8.245 Ha Di Desa Merabu.
1.
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Peningkatan ekonomi masyarakat desa hutan berbasis konservasi dan kearifan lokal dengan optimalisasi Tembawang
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 •
Kawasan hutan seluas 2 Ha milik masyarakat ditanami 116 bibit pohon jenis Sahang dan Tengkawang;
•
Pembibitan sebanyak 14.793 bibit yang terdiri dari 9.058 bibit tanaman buah dan 5.735 tanaman kehutanan dari 32 jenis tanaman telah disiapkan untuk pengkayaan tanaman seluas 6 Ha.
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dalam penataan ruang dengan pelatihan pemetaan dan tata ruang desa;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dalam pengelolan hutan dengan pelatihan pengenalan FPIC, REDD+ dan perubahan iklim.
•
Catatan: Kegiatan BIOMA yang didanai oleh TFCA Kalimantan telah diberhentikan karena tidak mencapai progress yang direncanakan.
Sampan Kalimantan
Perkumpulan Kerima Puri 13.
Pengelolaan Kawasan • Lindung dan Wisata Alam Labuan Cermin berbasis masyarakat di Kampung • Biduk-biduk dan pantai Harapan Kecamatan. Bidukbiduk. Lembaga Kesejahteraan Masyarakat Labuan Cermin (LEKMALAMIN)
Pemetaan lahan untuk lokasi wisata alam seluas 2000 Ha di kampung Biduk-biduk dan Kampung Pantai Harapan. Pengembangan destinasi ekowisata Labuan Cermin melalui pembuatan jalur tracking sepanjang 2.5 KM.
2.
Adopsi model konservasi dan pengelolaan hutan oleh masyarakat lokal sebagai alternatif dalam memulihkan dan meningkatkan manfaat ekonomi dan ekologi sumberdaya hutan di Kampung Long Gi, Long Boi, Muara Siram, Matalibaq, dan Long Galawang Kecamatan Kelay, Bongan, Long Hubung, Kabupaten Kutai Barat dan Mahakam Ulu. Yayasan BIOMA
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│48
6.
Indikator Tujuan: 1
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│49
Luasan hutan lindung dengan stok karbon tinggi dengan ancaman yang tinggi atau menengah dibawah manajemen yang efektif
No. 3.
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Membangun Model Pengelolaan Hutan Lindung Sungai Lesan Berbasis Masyarakat.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 •
Pemberian 4450 bibit jenis yang terdiri dari durian, gaharu, shorea, dan tanaman keras lainnya untuk pengkayaan kawasan HLSL;
•
Telah diterbitkan Keputusan Menteri Kehutanan Republik Indonesia, No: SK. 3924 /Menhut-VII/ KUH/2014 tentang Penetapan Kawasan Hutan Pada Kelompok Hutan Muara Lasan seluas 13.565,58 Ha di Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur;
Operation Wallace Trust (OWT)
•
•
4.
Pengembangan Model Kelola Kawasan Lindung dan Wisata Alam Berbasis Masyarakat.
Membangun model pengelolaan mangrove terpadu untuk keberlanjutan kehidupan di Kabupaten Berau. Forum Lingkungan Mulawarman (FLIM)
Peningkatan kapasitas para pihak terkait HLSK dengan pelatihan pengelolaan Sumber Daya Alam (SDA), pembangunan sistem pemantauan ekosistem hutan dengan pendirian Plot Monitoring Kesehatan Hutan;
•
Dengan menggunakan model alometrik dan luas 10,241 Ha, HLSL diperkirakan menyimpan cadangan karbon sebesar 1.200.252.548 ton dan CO2-ekuivalen sebesar 4.400.914.764 ton.
•
Adanya kesepakatan dengan masyarakat terkait tata guna lahan, kesepakatan penataan kawasan lindung dan ekowisata seluas 11.549,49 Ha di Teluk Sigending, Labuhan Cermin, Kampung Biduk-biduk, Kampung Teluk Sulaiman, dan Kampung Giring-giring di Kecamatan BidukBiduk Kabupaten Berau.
Yayasan PEKA
5.
Dalam SK tersebut disebutkan bahwa Luas HLSL adalah 10.240,82 Ha, dengan demikian secara legalitas kawasan lindung Sungai Lesan/Muara Lasan sudah selesai proses pengukuhannya;
•
Disepakatinya visi bersama dalam perlindungan hutan mangrove seluas 32.196,03 Ha di Kampung Teluk Semanting dan Pegat Batumbuk, Kecamatan Kepulauan Derawan, Kabupaten Berau.
• Proyek percontohan upaya pengurangan deforestasi di Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring (HLSD) berbasis masyarakat melalui skema Hutan Desa – PHBM di Kampung Dumaring dan Sumber Mulia Kecamatan Talisayan, dan Kampung Biatan Ilir Kecamatan Biatan.
Rekomendasi kajian untuk usulan Hutan Desa di Kampung Dumaring dan Kampung Biatan Ilir seluas 8.988,369 Ha
Menapak 7.
Pengelolaan Hutan Desa (HD) Merabu sebagai model pengelolaan kawasan Hutan Lindung yang lestari dan berbasis masyarakat.
•
Identiikasi pembagian pemanfaatan hutan desa seluas 8.245 Ha Di Desa Merabu.
Perkumpulan Kerima Puri Indikator Tujuan: 2 No 1.
Luasan hutan kawasan “non-hutan” yang berhasil dipertahankan sebagai hutan alam untuk penyimpanan karbon atau direklasiikasi sebagai hutan lindung/konservasi Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Perlindungan wilayah perkebunan karet tradisional rakyat di Desa Nanga Ngeri, Dangkan Kota, Nanga Dangkan dan Lebak Najah, Kecamantan Silat Hulu, Kabupaten Kapuas Hulu.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 2 •
Proses pengajuan pengkuan sistem perlindungan perkebunan tradisional rakyat ke Pemerintah Daerah Kabupaten Kapuas Hulu seluas 13.296 Ha di 3 desa (Desa Dangkan Kota, Lebak Najah, dan Nanga Ngeri)
•
2.520 Ha kawasan hutan telah diberikan legal status Hak Pengelolaan Hutan Desa (HPHD) dan 6.156 Ha kawasan dalam status pengajuan HPHD
•
Adanya kesepakatan warga untuk mengelola 23 Ha kawasan kelola lindung masyarakat Desa Melemba yang berada di kawasan dengan status Areal Pengunaan Lain (APL) di untuk agroforestri dengan penanaman kopi robusta dan tanaman keras lainnya.
Lembaga Gemawan 2.
Pengembangan Hutan Desa (HD) untuk mendukung upaya konservasi keanekaragaman hayati dan pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) secara berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu. Yayasan PRCF Indonesia
3.
Penguatan masyarakat dalam pengelolaan kawasan koridor DAS Labian-Lebayon melalui pemetaan dan inventarisasi kearifan lokal. Lanting Borneo
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│50
6.
Indikator Tujuan: 2 No 4.
Luasan hutan kawasan “non-hutan” yang berhasil dipertahankan sebagai hutan alam untuk penyimpanan karbon atau direklasiikasi sebagai hutan lindung/konservasi Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
Membangun model pengelolaan Hutan Lindung Sungai Lesan berbasis masyarakat.
•
Kampung Besiq dan Kampung Sembuan di Kabupaten Kutai Barat telah mendapatkan HPHD seluas 8.275 Ha dan Kampung Bermai, Kabupaten Kutai Barat sedang mengajukan HPHD seluas 155 Ha;
Berdasarkan hasil survei Village Conservation Agreement (VCA) telah teridentiikasi jenis hasil hutan unggulan (karet alam, gaharu, cokelat, rotan, madu, cempedak, langsat, dan durian).
•
Pemberian 4450 bibit jenis yang terdiri dari durian, gaharu, shorea, dan tanaman keras lainnya untuk pengkayaan kawasan HLSL;
•
Peningkatan kapasitas para pihak terkait HLSL dengan pelatihan pengelolaan Sumberdaya Alam (SDA), pembangunan sistem pemantauan ekosistem hutan dengan pendirian Plot Monitoring Kesehatan Hutan;
•
Telah diterbitkan Keputusan Menteri Kehutanan Republik Indonesia, No: SK. 3924 /Menhut-VII/ KUH/2014 tentang Penetapan Kawasan Hutan Pada Kelompok Hutan Muara Lasan seluas 13.565,58 Ha di Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur;
Operation Wallace Trust (OWT)
7.
27.650 Ha kawasan hutan sedang diajukan Penetapan Areal Kerja (PAK) di Kab. Mahakam Ulu;
•
•
Dalam SK tersebut disebutkan bahwa Luas HLSL adalah 10.240,82 Ha, dengan demikian secara legalitas kawasan lindung Sungai Lesan/Muara Lasan sudah selesai proses pengukuhannya;
•
Dengan menggunakan model alometrik dan luas 10,241 Ha, HLSL diperkirakan menyimpan cadangan karbon sebesar 1.200.252.548 ton dan CO2-ekuivalen sebesar 4.400.914.764 ton.
Pengembangan model kelola kawasan lindung dan wisata alam berbasis masyarakat.
•
Yayasan PEKA
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 2
• Mendukung perlindungan di Lansekap Ekosistem HoB melalui Hutan Desa (HD) di Kabupaten Mahakam Hulu dan Kutai Barat. KBCF-WARSI
5.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│51
Membangun dan memperkuat • aksi inspiratif (PERISAI) warga dalam pengelolaan hutan lestari untuk kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Berau.
Adanya kesepakatan dengan masyarakat terkait tata guna lahan, kesepakatan penataan kawasan lindung dan ekowisata seluas 11.549,49 Ha di Teluk Sigending, Labuhan Cermin, Kampung Biduk-biduk, Kampung Teluk Sulaiman, dan Kampung Giring-giring di Kecamatan BidukBiduk Kabupaten Berau. Pemetaan pada wilayah terdegradasi dan rencana rehabilitasi 3 kampung.
Perkumpulan Payo-Payo 8.
Membangun model pengelolaan mangrove terpadu untuk keberlanjutan kehidupan di Kabupaten Berau.
•
Disepakatinya visi bersama dalam perlindungan hutan mangrove seluas 32.196,03 Ha di Kampung Teluk Semanting dan Pegat Batumbuk, Kecamatan Kepulauan Derawan, Kabupaten Berau.
Forum Lingkungan Mulawarman (FLIM) 9.
Proyek percontohan upaya • pengurangan deforestasi di Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring (HLHSD) berbasis masyarakat melalui skema Hutan Desa – PHBM di Kampung Dumaring dan Sumber Mulia Kecamatan Talisayan, dan Kampung Biatan Ilir Kecamatan Biatan.
Rekomendasi kajian untuk usulan Hutan Desa di Kampung Dumaring dan Kampung Biatan Ilir seluas 8.988,369 Ha.
MENAPAK Indonesia 10.
Pengelolaan kawasan lindung dan wisata alam Labuan Cermin berbasis masyarakat di Kampung Biduk-Biduk dan pantai Harapan Kecamatan. Biduk-biduk. Lembaga Kesejahteraan Masyarakat Labuan Cermin (LEKMALAMIN)
•
Pemetaan lahan untuk lokasi wisata alam seluas 2.000 Ha di kampung Biduk-biduk dan Kampung Pantai Harapan.
•
Pengembangan destinasi ekowisata Labuan Cermin melalui pembuatan jalur tracking sepanjang 2.5 KM.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│52
3.
Indikator Tujuan: 3 No. 1.
Luasan konsesi hutan yang ada dibawah manajemen hutan lestari dimana terdapat praktik-praktik penebangan berdampak rendah. Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Peningkatan ekonomi masyarakat desa hutan berbasis konservasi dan kearifan lokal dengan optimalisasi Tembawang
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 3 •
Diakuinya tata ruang agroforesti Tembawang mencapai 2.5 Ha yang tersebar di 4 desa dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa;
•
Adanya kebun bibit seluas 100 m2 dengan kapasitas daya tampung 28.880 bibit di empat desa dampingan dengan jenis: gaharu, belian, kopi, kakau, kayu sinduk, dan kayu puji-puji;
Sampan Kalimantan •
•
•
• 2.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│53
Pengayaan, Penyerapan dan • Konservasi Karbon secara Kemitraan (P2K3) di desa Memahaq Tebog, Lutan, Datah Bilang, dan Long Hubung, Kecamatan Long Hubung, Kabupaten Mahakam Hulu dan Kutai Barat. Centre of Social Forestry, Universitas Mulawarman (CSF UNMUL).
• Proyek percontohan upaya pengurangan deforestasi di Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring (HLHSD) • berbasis masyarakat melalui skema Hutan Desa – PHBM di Kampung Dumaring dan Sumber Mulia Kecamatan Talisayan, dan Kampung Biatan Ilir Kecamatan Biatan. • Menapak
Terbentuknya 6 kelompok HHBK (121 orang) diempat desa dampingan (Desa Nanga Raun dengan kelompok Bawek Tilung Bersatu, Bawak Sungoi Londong, Desa Bahenap dengan kelompok Seuntai Bulang, Desa Selaup dengan kelomok Pancur Indah, Jakok Jaya, Desa Semangut dengan kelompoK Tebaung Jaya); Pembuatan kebun bibit dengan luas 100 m2 untuk menampung 30.000 bibit dengan jenis kopi, kakao, gaharu, merantik, kayu sinduk, dan belian; Dihasilkanya 6 dokumen terkait HHBK tembawang (dokumen perencanaan, aturan, sistem unit usaha dan lainnya) Terbentuknya Lembaga Pengelola Hutan Desa melalui Peraturan Desa. Belum ada capaian proyek yang sukses mendukung tujuan 3 indikator 3. Proyek diberhentikan karena kinerja lembaga dalam mengelola proyek tidak berjalan sesuai rencana.
•
Rekomendasi kajian untuk usulan Hutan Desa di Kampung Dumaring dan Kampung Biatan Ilir seluas 8.988,369 Ha; Terbentuk LPHK Tebih Daludun dimaksudkan untuk pengelolaan hutan kampung pada kawasan Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring yang merupakan areal kerja Hutan Kampung seluas 3.877,319 Ha; Adanya kesepakatan bersama dengan masyarakat sekitar kawasan Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring terkait pengelolaan hutan kampung, dengan usulan pengembangan jenis tanaman yang diusahakan oleh masyarakat berupa tanaman obat, tanaman hias, budidaya jamur, budidaya lebah, penangkaran satwa liar, budidaya hijauan makanan ternak, serta budidaya tanaman lain yang tidak merusak fungsi kawasan hutan semindal; Survei sosial ekonomi masyarakat dan identiikasi pemanfaatan ruang serta konlik ruang di sekitar Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring.
Indikator Tujuan: 4 No.
Luasan hutan produksi yang dikelola untuk tujuan konservasi. Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 4
Belum ada judul proyek dan mitra pelaksana TFCA yang berkontribusi pada indikator tujuan ke 4.
4.4 Dukungan Untuk Pertukaran Ide dan Berbagi Pengalaman Terkait Pelaksanaan Konservasi Hutan dan Program REDD+ Tujuan ke 4 TFCA Kalimantan adalah memberikan dukungan pada pertukaran ide dan berbagi pengalaman terkait pelaksaan konservasi hutan dan program REDD+ di Indonesia serta menginformasikan perkembangan konservasi nasional dan kerangka kerja REDD+. Tujuan ini dicapai dengan 4 indikator yang disepakati: (1) Model pendanaan karbon hutan lestari yang dapat direplikasi, (2) Dokumen petikan pembelajaran, praktik pengelolaan terbaik yang didokumentasikan berdasarkan pelaksanaan proyek, dan artikel jurnal yang berhubungan dengan proyek TFCA Kalimantan, (3) Potongan media nasional (cetak, televisi, dll) yang memberikan rincian tentang program TFCA Kalimantan, (4) Kunjungan lapangan oleh organisasi atau para pembuat kebijakan yang tertarik dengan program TFCA Kalimantan. Dari 24 proyek yang bekerja pada isu sektoral, 11 proyek memberikan kontribusinya pada 4 indikator secara tidak merata melalui berbagai aktiitas. Berikut merupakan daftar judul proyek dan capaian kegiatanya pada indikator tujuan 4 TFCA.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│54
Tabel 9. Kontribusi proyek terhadap pencapaian tujuan 4 TFCA Kalimantan
No. 1.
Model pendanaan karbon hutan lestari yang dapat direplikasi Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Membangun model pengelolaan Hutan Lindung Sungai Lesan (HLSL) Berbasis Masyarakat. Operation Wallace Trust (OWT)
2.
Membangun dan memperkuat aksi inspiratif (PERISAI) warga dalam pengelolaan hutan lestari untuk kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Berau.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 1 Kajian Cadangan dan Penyerapan Karbon melalui Studi Diagnostik Kualitas Ekosistem HLSL, dengan menggunakan model alometrik pada luasan 10.240,82 Ha, diperkirakan menyimpan cadangan karbon sebesar 1,2 juta ton dan CO2e sebesar 4.4 juta ton; Pemantapan 10.240,82 Ha kawasan Hutan Lindung Sungai Lesan (HLSL) dengan pengkayaan 4.450 bibit jenis meranti, durian, dan jenis tanaman keras lainnya, peningkatan kapasitas para pihak terkait HLSL dengan, workshop pengukuhan HLSL, pelatihan dan pemetaan partisipatif, penyusunan manual tentang proses pengukuhan hutan lindung, pelatihan teknik tata batas hutan lindung, pelatihan pengelolaan Sumberdaya Alam (SDA), pembangunan sistem pemantauan ekosistem hutan dengan pendirian Plot Monitoring Kesehatan Hutan, dan pelatihan teknik pembibitan dan pembuatan persemaian.
Pengelolaan Mangrove berbasis masyarakat di Kampung Batu-batu. KANOPI
4.
Proyek percontohan upaya pengurangan deforestasi di Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring (HLHSD) berbasis masyarakat melalui skema Hutan Desa – PHBM di Kampung Dumaring dan Sumber Mulia Kecamatan Talisayan, dan Kampung Biatan Ilir Kecamatan Biatan. Menapak
No. 1.
Rekomendasi kajian untuk usulan Hutan Desa di Desa Dumaring seluas 3.877,319 Ha; Adanya kesepakatan bersama dengan masyarakat sekitar kawasan Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring terkait tata batas kampung dan perlindungan HLHSD dengan menggunakan skema perhutanan sosial (Hutan Desa).
Judul Proyek dan Mitra Pelaksana Pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) melalui pelestarian tanaman pewarna yang berperspektif gender dan berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu.
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 2 Identiikasi 9 jenis tanaman yang berpotensi sebagai bahan baku pewarna alam dan pewarna tenun Teknik dasar pewarnaan alam untuk tenun, teknik pembuatan ekstraksi pewarnaan, teknis membuat pasta indigo, cara membuat serbuk bahan pewarna, praktek tenun ramah lingkungan,
Asosiasi Pendamping Perempuan Usaha Kecil (ASPPUK) 2.
Peningkatan ekonomi masyarakat desa hutan berbasis konservasi dan kearifan lokal dengan optimalisasi Tembawang Sampan Kalimantan
3.
Adanya kesepakatan penataan fungsi ruang kawasan mangrove Kampung Batu-Batu menjadi 4 fungsi; (1) Ekowisata (2) Kawasan perlindungan sumberdaya air dan perikanan kampung (3) Kawasan perlindungan mangrove dan (4) Kawasan Rehabilitasi
Dokumen petikan pembelajaran, praktik pengelolaan terbaik yang didokumentasikan berdasarkan pelaksanaan proyek, dan artikel jurnal yang berhubungan dengan proyek TFCA Kalimantan
Dokumen katalog warna dan pembelajaran manfaat budidaya pewarna.
Pemetaan pada wilayah terdegradasi dan rencana rehabilitasi hutan di 3 kampung.
Perkumpulan Payo-Payo 3.
Indikator Tujuan: 2
Indikator Tujuan: 1
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│55
Adopsi model konservasi dan pengelolaan hutan oleh masyarakat lokal sebagai alternatif dalam memulihkan dan meningkatkan manfaat ekonomi dan ekologi sumberdaya hutan di Kampung Long Gi, Long Boi, Muara Siram, Matalibaq, dan Long Galawang Kecamatan Kelay, Bongan, Long Hubung, Kabupaten Kutai Barat dan Mahakam Ulu. Yayasan BIOMA
•
Adanya modul identiikasi jenis dan pemanfaatan keanekaragaman hayati lora dan fauna Tembawang di desa dampingan
•
Pembuatan album dan koleksi 179 bibit tanaman lokal Tembawang;
•
6 dokumen terkait HHBK tembawang (dokumen perencanaan, aturan, sistem unit usaha dll).
•
Dokumen kajian identiikasi keanekaragaman hayati (terindentiikasi 197 jenis tumbuhan, 41 jenis mamalia, 121 jenis burung, 25 jenis amibi, 6 jenis mamalia.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│56
4.
• Membangun model pengelolaan Hutan Lindung Sungai Lesan (HLSL) Berbasis Masyarakat.
Studi Diagnostik Kualitas Ekosistem untuk mengetahui cadangan dan serapan karbon HLSL.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│57
1.
Operation Wallace Trust (OWT) 5.
Pengembangan model kelola kawasan lindung dan wisata alam berbasis masyarakat.
Peningkatan ekonomi masyarakat desa hutan berbasis konservasi dan kearifan lokal dengan optimalisasi Tembawang Sampan Kalimantan
•
Dokumen rencana ekowisata Labuan Cermin yang berada di Kecamatan Biduk-biduk;
•
Pengembangan usaha abon ikan, keripik pisang dan amplang oleh 6 kelompok masyarakat.
•
Buku panduan dan survei kegiatan pemetaan nilai penting Karst Sangkulirang-Mangkalihat;
Membuat video dukumenter terkait perlindungan tembawang di 4 desa dampingan; Mengikuti 8 kali pameran terkait perhutanan sosial, hasil hutan bukan kayu, dan pameran terkait lainnya di tingkat lokal, provinsi dan nasional; Telah melakukan publikasi melalui media sosial Sampan (facebook, twitter, youtube dan Website) yang menjangkau lebih dari 1.000 viewer untuk informasi pengelolaan tembawang, hutan desa, dan pemanfaatan hasil hutan bukan kayu.
Yayasan PEKA 6.
Karakterisasi dan revitalisasi nilai penting kawasan karst Sangkulirang-Mangkalihat.
Proyek percontohan upaya pengurangan deforestasi di Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring (HLHSD) berbasis masyarakat melalui skema Hutan Desa – PHBM di Kampung Dumaring dan Sumber Mulia Kecamatan Talisayan, dan Kampung Biatan Ilir Kecamatan Biatan.
•
Kajian pemanfaatan ruang di kawasan Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring.
•
Dokumen perencanaan tata guna ruang Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring.
Pengelolaan Mangrove berbasis masyarakat di Kampung Batu-batu.
•
Dokumen rencana pengelolaan mangrove di Kampung Batu-batu;
•
Dokumen pembelajaran proses penyusunan rencana pengelolaan mangrove;
•
Dokumen rencana pengelolaan mangrove;
•
Dokumen rencana pengembangan usaha kreatif dan alternatif ekonomi masyarakat;
•
Dokumen sebaran dan populasi bekantan di Delta Sungai Berau;
KANOPI
Indikator Tujuan: 3 No.
Potongan media nasional (cetak, televisi, dll) yang memberikan rincian tentang program TFCA Kalimantan Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
1.
Kunjungan lapangan oleh organisasi atau para pembuat kebijakan yang tertarik dengan program TFCA Kalimantan Judul Proyek dan Mitra Pelaksana
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 4
Belum ada judul proyek dan mitra pelaksana TFCA yang berkontribusi pada indikator tujuan ke 4.
4.5 Kapasitas Kelembagaan Mitra
Menapak 8.
4 No.
Kelompok Studi Karst Fakultas Geograi UGM 7.
Indikator Tujuan:
Capaian Kegiatan Terkait Indikator 3
TFCA Kalimantan memiliki mandat untuk melakukan peningkatan kapasitas mitra pelaksana program, selain memang mandat untuk mencapai tujuan program yang sudah disepakati. Amanat ini melekat pada fungsi Technical Assistance Provider (TAP). Namun demikian, karena fungsi TAP belum dapat dijalankan secara penuh, administratur dalam fungsinya manjalankan tata kelola adminisitratif hibah juga mengambil peranan pelaksana mandat ini. Peranan TAP mulai berjalan secara on call basis dalam membantu administratur pada pertengahan tahun 2016. Diharapkan di tahun 2017, TAP mulai secara penuh menjalankan mandat TFCA, dengan melakukan pendampingan dan peningkatan kapasitas pengetahuan serta keahlian 14 calon mitra siklus 3, dan 24 mitra siklus 1 dan 2, dari segi administrasi, kelembagaan, keuangan, pelaksaan proyek, dan pelaporan kepada. Sepanjang periode hibah tahun 2014-2016, administratur menjalankan mandat ini dengan cara: (1) Memberikan hibah kepada Yayasan Penabulu untuk membantu mitra pelaksana dalam menjalankan kaidah administrasi dan keuangan berdasarkan standar-standar akuntansi yang dapat dipertanggung jawabkan, (2) Menyediakan fasilitator lapangan untuk melakukan pendampingan kepada mitra dalam pelaksanaan program dan/atau pelaporan keuangan, serta menyelenggarakan pertemuan regular antar mitra. (3) Melakukan diskusi konsultatif pada saat administratur melakukan pemantuan dan evaluasi. (4) Mendorong TAP untuk mulai ikut terlibat meningkatkan kapasitas mitra dengan mendampingi administratur memperbaiki kualitas proposal calon mitra siklus 3. Yayasan Penabulu bekerja untuk 24 mitra pelaksana proyek dalam kurun waktu 1,5 tahun. Sepanjang waktu tersebut, mitra pelaksana mendapatkan peningkatan kapasitas kelembagaan dalam bentuk:
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│58
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│59
•
Penilaian kebutuhan kelembagaan dan rekomendasi perbaikan kelembagaan.
3. Lembaga mitra memiliki modul/panduan terkait keuangan dan kelembagaan.
•
Peningkatan kualitas proposal dan hal-hal teknis pelaksanaan proyek seperti tata cara menjalankan kegiatan, pengadministrasian kegiatan dan pelaporan kegiatan.
4. Adanya fasilitator kabupaten yang mendampingi mitra, memiliki peranan dalam mendorong kinerja mitra menjalankan proyek.
•
Pelatihan, workshop dan pendampingan dalam pengelolaan kelembagaan, perbaikan aturan dan mekanisme kelembagaan, dan hal-hal terkait administrasi dan keuangan termasuk sistem pencatatan atau pembukuan, standar biaya, prosedur pengadaan, teknis pelaporan keuangan, dan mekanisme kendali internal keuangan.
5. Tingkat kepercayaan diri para mitra dalam menjalankan gagasan atau ide pelaksanaan proyek terlihat meningkat dengan adanya masukan-masukan yang diberikan fasilitator selama pendampingan.
•
Pemberian buku panduan keuangan dan kelembagaan.
6. Komunikasi antar mitra pelaksana mulai berjalan dengan intervensi fasilitator mendorong para mitra untuk bertukar informasi pelaksanaan proyek.
Empat fasilitator lapangan bekerja secara khusus pada 4 Kabupaten; Kapuas Hulu, Berau, Kutai Barat dan Mahakam Hulu. Dua orang fasilitator secara khusus ditugaskan bekerja di Kabupaten Kapuas Hulu, sementara tugas dua orang lainya mencakup 3 wilayah; Berau, Kutai Barat dan Mahakam Hulu. Fasilitator Kapuas Hulu bekerja untuk 10 mitra yaitu AOI, ASPPUK, FORINA, Forum DAS Labian-Leboyan, KOMPAKH, Lanting Borneo, Lembaga Gemawan, Perkumpulan SAMPAN, PRCF-Indonesia dan Yayasan Dian Tama. Fasilitator di Berau, Kutai Barat, dan Mahakam Ulu bekerja untuk mitra 14 mitra yang terdiri dari CSF UNMUL, Yayasan BIOMA, KBCF-KKI Warsi, KANOPI, FLIM, JALA, MENAPAK, LEKMALAMIN, PEKA, OWT, Kerima Puri, Perkumpulan Payo-payo, BP SDA Segah, KSK UGM. Bentuk dukungan fasilitator bagi kelembagaan mitra, meliputi:
7. Hubungan kerja antara mitra pelaksana proyek dengan pihak-pihak terkait (BKSDA, KPH, dan pemerintah daerah) terlihat mulai terjalin dengan inisiasi komunikasi yang dilakukan fasilitator.
•
Pendampingan intensif kepada staf lapangan terkait dengan pelaksanaan proyek oleh mitra TFCA Kalimantan.
10. Proposal proyek mitra menjadi lebih terukur dengan adanya fasilitasi perbaikan proposal proyek dari Yayasan Penabulu dan TAP.
•
Pedampingan mitra pelaksana mengenai administrasi dan keuangan.
•
Memberikan masukan teknis implementasi kegiatan seperti narasumber agroforestri, pemberdayaan masyarakat, dan pemetaan.
•
Membantu dalam monitoring kegiatan.
•
Melakukan analisa kekuatan dan kelemahan implementasi proyek serta memberikan rekomendasi perbaikannya.
•
Membantu memfasilitasi koordinasi antar mitra pelaksana dan mitra dengan instansi pemerintah terkait.
Administratur pada saat melakukan pemantauan dan evaluasi, juga melakukan meningkatan kapasitas mitra dengan melakukan diskusi konsultatif. Hal terkait isu proyek, hambatan dan kendala implementasi proyek, persolan pelaporan, pendanaan, dan administrasi dan keuangan menjadi bahan diskusi. Semenjak bulan Juni 2016, administratur mengundang TAP untuk membantu memperbaiki proposal proyek mitra. Dalam kurun waktu tersebut TAP bekerja dalam kerangka waktu yang terputus-putus atau belum bekerja secara penuh. Namun demikian, kegiatan peningkatan kapasitas yang dilakukan TAP di tahun 2016 sudah bisa dicatat hasilnya meskipun peranannya belum maksimal. Hasil yang dapat terlihat dari keseluruhan dukungan administratur kepada mitra pelaksana adalah: 1. Lembaga mitra dapat menilai kekurangan lembaga dan kebutuhan yang diperlukan untuk memperbaiki kelembagaan. 2. Lembaga mitra memiliki Standar Operasional Procedure (SOP) tentang penggalangan sumberdaya, pengelolaan program, administrasi dan keuangan.
8. Mitra terlihat berani menyampaikan dan mengeksekusi gagasan setelah fasilitator berkomunikasi intensif dalam memberikan saran terhadap ide/gagasan mitra. 9. Respon mitra yang sebelumnya sering terlambat menanggapi permintaan adminstratur terkait tata-tertib pelaporan proyek, mulai terlihat aktif dengan keterlibatan fasilitator dalam melakukan pendampingan.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│60
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│61
BAB 5 DINAMIKA DAN TANTANGAN DALAM PENGELOLAAN HIBAH
Perawatan Bibit Kopi di Sungai Pelaik Desa Melemba (Lanting Borneo)
BAB 5
Dinamika dan Tantangan Dalam Pengelolaan Hibah
Implementasi program TFCA Kalimantan dari mulai kurun waktu siklus 1 dan 2 tidak terlepas dari kompleksitas dinamika dan tantangan. Hal yang sama juga dihadapi administratur ditahun 2016. Dinamika dan tantangan muncul seiring bertambahnya cakupan geograis program, bertambahnya mitra, beragamnya isu yang dikelola, kemudian mulai disadarinya munculnya keadaan-keadaan diluar prediksi awal. Ditahun 2016 berbagai persoalan dihadapi administratur. Persoalan muncul saat penilaian proposal, saat implementasi proyek, saat pelaporan dan evaluasi.
5.1 Dinamika dan Tantangan Saat Penilaian Proposal Di tahun 2016, administratur menerima usulan proyek sebanyak 62 judul yang kemudian diseleksi menjadi 14 proposal proyek yang akan didanai. Administratur berkomitmen mendanai siklus proyek baru dengan memulai intervensi proyek di luar 4 kabupaten target awal. Sebanyak 15 Kabupaten/Kota target baru menjadi lokasi intervensi proyek TFCA di tahun 2017, diantaranya Kabupaten Lamandau, Melawi, Kubu raya, Sintang, dan Landak. Selama proses seleksi, administratur menghadapi persoalan-persoalan teknis terkait kualitas proposal, judul proposal yang belum sepenuhnya mendukung Implementation Plan 2013-2017, ketidaktepatan periode penilaian dan perlunya lebih banyak berkonsultasi kepada para pihak yang mengakibatkan panjangnya proses seleksi, proses pendampingan TAP, ketidaksesuaian standar biaya, efektiitas pentahapan desain usulan proyek, persoalan terkait kelembagaan mitra, munculnya pertanyaan terkait keefektifan strategi dan indikator program TFCA, kesadaran akan tingkat kedetailan informasi yang perlu disampaikan ke mitra dan kesadaran perlunya perbaikan-perbaikan manajemen. Di saat proses seleksi proposal, concept note dan proposal calon mitra yang diterima administratur memiliki persoalan ketidaktajaman analisis dan kurang jelasnya alur logika dalam penulisan konteks masalah, usulan kegiatan dan logframe. Persolan ini direspon oleh administratur dengan berkomunikasi intensif dengan mitra dalam memberikan masukan perbaikan dan meminta TAP ikut terlibat membantu. Sejumlah pertemuan antara TAP dengan mitra diinisiasi untuk memberikan materi dalam menyusun proposal proyek berbasis hasil (result based project), menganalisis persoalan dengan menggunakan pohon masalah, dan menyusun logframe yang tepat. Pasca pemberian materi, diharapkan mitra dapat menyusun proposal proyek dengan baik dengan berkonsultasi dengan TAP melalui email dan meminta TAP untuk memeriksa proposal sebelum diserahkan ke administratur. Namun demikian, hampir semua mitra menyusun proposal dan mengirimkan proposal ke administratur tanpa berkonsultasi dengan TAP terlebih dahulu. Administratur menerima proposal calon mitra dalam kondisi dimana ketidaktajaman analisis dan kurang jelasnya alur logika masih terjadi. Persoalan logika program, baseline, dan
metodologi menjadi pertanyaan tim teknis (OCTM) yang tidak segera terjawab. Hingga sampai proposal disepakati tetap saja kualitas proposal tidak dapat memberikan kepuasan dari tim teknis dan administratur. TFCA Kalimantan mendasarkan Implementasi Program pada 9 isu. Salah satu isu yang belum pernah TFCA wujudkan dalam implementasi proyek siklus 1 dan 2 adalah aspek “Dukungan pada peningkatan pengelolaan Taman Nasional”. Dari 62 concept note dan proposal yang diterima administratur di tahun 2016, 1 proposal menawarkan gagasan isu ini. Setelah dilakukan penilaian, kegiatan yang ditawarkan dinilai tidak menjawab kebutuhan pengeloaan pada tingkat tapak. Out put dan outcome proyek juga dinilai terlalu ambisius dengan tawaran manajemen yang dilakukan secara terpusat di jakarta dan jaminan mobilisasi sumberdaya yang tidak pasti mengingat personel lembaga adalah orang dengan alokasi waktu yang terbatas. Dengan demikian usulan proyek dinilai tidak layak untuk didanai. Pada saat penilaian usulan proposal proyek, mempertemuan tim penilai (OCTM) menjadi tantangan tersendiri mengingat alokasi waktu antar tim penilai sering tidak padu satu dengan yang lainnya. Penyesuaian dan penjadwalan ulang waktu pertemuan menjadi seuatu yang tidak dapat dihindari. Sebagai konsekuensinya, kesepakatan pengambilan keputusan dan tenggat waktu penilaian proyek menjadi lebih panjang dari prediksi awal. Prosedural waktu penilaian proposal yang disepakati dalam Kebijakan dan Prosedur Penyaluran HIbah adalah 4-5 bulan. Pada kenyataanya penilaian proposal proyek di tahun 2016 memakan waktu 1 tahun 2 bulan. Persoalan ini tidak lepas dari penyesuain-penyesuain baik dalam proses pengambilan keputusan penilaian dan proses revisi proposal oleh para mitra. Perbaikan proposal umumnya dapat diterima administratur setelah komunikasi umpan balik berjalan 5-10 kali. Proses konsultasi yang panjang menjadi tantangan yang dihadapi dalam seleksi usulan proposal. Isu konservasi Badak Sumatera di Kalimantan merupakan hal yang disadari oleh semua pihak penting untuk segera direspon. Admini merespon isu tersebut dengan memprioritaskan usulan concept note dan proposal isu badak menjadi prioritas utam dan menorong pihak luar untuk ikut mengusulkan gagasan konservasi Badak Sumatera di Kalimantan. Saat proses penilaian, waktu penilaian concept note dan proposal isu Badak lebih panjang dari yang diperkirakan administratur, karena kurang padunya kesepahaman tim penilai dengan calon mitra dalam menentukan prioritas kegiatan yang diutamakan. Di tahun 2016, administratur mendorong peranan TAP dapat mulai berjalan dalam membantu administratur memberikan peningkatan kapasitas serta dukungan teknis lain yang diperlukan oleh mitra atau calon mitra. Pada tahap proses penilaian calon mitra siklus 3, administratur memintaTAP memberikan bantuan teknis perbaikan dan penajaman proposal. Pada kenyataannya kualitas proposal mitra tidak seperti yang diharapkan oleh OCTM dan administratur, serta para mitra mengeluhkan keleluasaan dan ketersediaan waktu TAP untuk dihubungi berkonsultasi. Dalam proses penilain proposal, administratur mendapat proposal dengan produk yang dapat menghasilkan pembelajaran terkait manajemen emisi karbon di hutan produksi. Dalam konteks implementasi aktiitas proyek ini dapat diterima oleh administratur. Dikarenakan satuan biaya konsultan yang diusulkan tidak sesuai dengan standar TFCA Kalimantan, proyek ini tidak dapat dibiayai. Pentahapan desain usulan proyek TFCA Kalimantan diawali dengan pembuatan concept note yang selanjutnya diuraikan secara detail dalam proposal proyek setelah concept note disetujui. Pemikiran yang mendasari pentahapan ini adalah bahwa TFCA Kalimantan ingin menjaring judul usulan terlebih dahulu, jika kiranya sesuai dengan tujuan TFCA maka concept note tersebut akan didetailkan menjadi proposal proyek. Pada kenyataanya, ketika concept note disetujui dan selanjutnya didetailkan di proposal proyek, tidak terdapat perubahan yang signiikan
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│64
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│65
pada penulisan dan penguraian desain proyek. Dengan demikian dirasa proses pentahapan ini menjadi kurang efektif dan perlu ditinjau ulang penerapannya.
kelembagaan mitra masih ditemui kewenangan otorisasi pengeluaran uang yang belum didistribusikan dengan baik. Ketika terjadi penarikan uang dari bank, seringkali tidak jelas siapa yang berhak bertanda tangan memberikan otoritasisasi pencairan, dan personil tetap yang ditunjuk lembaga untuk mengajukan keuangan juga tidak ditetapkan.
5.2 Dinamika dan Tantangan Saat Proyek Berjalan Dalam pelaksanan kegiatan proyek mitra yang sudah berjalan, administratur menghadapai persoalan rendahnya kapasitas personil mitra, pemahaman administrasi keuangan yang terbatas, pelaporan yang belum memadai, keterbatasan dalam mengantisipasi perubahan rencana kerja, ketidakdisiplinan dalam penyampaian laporan regular, kualitas produk output mitra yang rendah, sistem administrasi dan keuangan lembaga yang lemah, dan dinamika pengajuan anggaran yang selalu terlambat. Sulit untuk mengatakan bahwa sebagian besar staf mitra pelaksana proyek memiliki kapasitas pengetahuan dan pengalaman pelaksaan proyek, administrasi dan keuangan yang cukup sesuai standar menajemen yang diterapkan oleh TFCA Kalimantan. Staf mitra pelaksana terlihat tidak memiliki pengalaman dalam menyusun laporan proyek, sehingga kualitas laporan baik teknis dan keuangan tidak pernah memenuhi standar yang TFCA tetapkan. Kurang pengalamanya tenaga teknis pelaksana proyek juga menjadi penyebab utama implementasi kegiatan sering tidak menemukan terobosan dalam menghadapi hambatan, dan kualitas pelaksanaan kegiatan menjadi rendah karena terkesan seremonial menjalankan rutinitas kegiatan sekedar untuk memenuhi pelaporan dan serapan anggaran, tetapi tidak menyentuh pada aspek peningkatan pengetahuan keterampilan masyarakat, dan strategi bagi keberlanjutan proyek. Proses penyaluran pendanaan seringkali berjalan tidak sesuai dengan rencana awal. Kondisi ini tidak terlepas dari kualitas pelaporan teknis mitra pelaksana yang masih jauh dari standar, serta ketelitian dalam melampirkan bukti-bukti pendukung transaksi keuangan rendah. Waktu pelaporan mitra hampir tidak pernah dilakukan dalam kerangka waktu yang disepakati. Administratur sering menerima laporan teknis mitra yang bersifat check list atau kegiatan apa yang sudah dikerjakan, tidak didapatkan informasi hasil output atau outcome yang disepakati dalam proposal proyek. Tingkat ketaatan atau kedisiplinan para mitra terhadap perencanaan yang sudah disepakati, tidak dapat dikatakan tinggi. Seringkali rencana kegiatan yang tertuang dalam Performance Monitoring Plan (PMP) tidak dilaksanakan oleh mitra. Administratur juga tidak menemukan mekanisme internal yang dijalankan oleh mitra agar PMP berjalan. Seringkali perubahan personil menjadi alasan bagi tidak berjalanya PMP. Di banyak mitra pelaksana program, pemetaan menjadi kegiatan pendukung kunci yang menjadi dasar bagi pengambilan keputusan penting seperti pengakuan wilayah tradisional, lokasi keanekaragaman hayati dan dasar pengajuan hutan desa. Meskipun dalam anggaran kegiatan mitra memberikan alokasi untuk tenaga konsultan mengerjakan pemetaan, namun hasil peta yang administratur terima tidak mencerminkan peta dengan standar-standar baku yang dapat dipertanggung jawabkan dan hasil pekerjaan professional pembuat peta. Penyesuaian rencana merespon tantangan yang terjadi ditingkat tapak menjadi kunci sukses dalam implementasi proyek. Hal ini belum dilakukan oleh para mitra TFCA. Perubahan tata waktu implementasi proyek tidak jarang gagal dikelola sehingga berdampak pada waktu implementasi program yang bertambah panjang, dan pencapaian program yang tidak sesuai dengan tata waktu. Keadaan ini juga mempengaruhi waktu pelaporan, kelancaran transfer dana dari administratur ke mitra dan penundaan kegiatan pada tahap berikutnya. Mekanisme pengendalian internal administrasi dan keuangan mitra menjadi hal yang menyulitkan administratur dapat menerima pelaporan keuangan yang disyaraatkan. Di tingkat
5.4 Dinamika dan Tantangan Hasil Evaluasi Eksternal dan Audit Di tahun 2016 administratur meminta evaluator eksternal untuk melakukan penilaian kinerja program TFCA. Cara evaluator menilai adalah dengan membandingkan keefektifan strategi dan indikator program, dengan realitas implementasi program. Hasil evaluasi ini memberikan masukan bagi administratur dalam mempertimbangkan kesesuian strategi dan indikator program TFCA dengan realitas dinamika dan tantangan ditingkat tapak. Beberapa temuan evaluator telah dibahas di Bab 2, namun untuk memberikan gambaran dinamika dan tantangan pada implementasi program TFCA hasil evaluator akan dibahas secara singkat. Beberapa hasil evaluator diantaranya; (1) Belum proporsionalnya capaian implementasi proyek dengan target 4 tujuan TFCA serta 14 indikatornya, (2) Cakupan wilayah kerja antar mitra menumpuk di satu wilayah, (3) Pedekatan kabupaten dirasa tidak relevan lagi dengan disahkanya UU 23/2014 yang mengkonsentrasikan kewenangan urusan kabupaten ke provinsi, (4) Persoalan konversi lahan dari hutan untuk perkebunan dan tambang terbuka terjadi dilevel tapak dan dapat menjadi alasan tidak tercapaianya tujuan TFCA Kalimantan, dan (5) Persoalan koordinasi antara TFCA Kalimantan dengan Pemerintah Daerah dinilai masih kurang. Di tahun 2016 administratur meminta auditor independen untuk melaksanakan audit keuangan terhadap mitra hibah khusus. Hasil audit menunjukan para mitra dalam menjalankan prosedur administrasi keuangan belum sesuai dengan kaidah akuntansi yang baik. Dokumen-dokumen pendukung seperti ToR dan curriculum vitae, laporan hasil kegiatan, voucher seringkali tidak dilampirkan dalam dokumen pertangungjawaban keuangan. Sistem pengendalian internal dalam pengelolaan keuangan mitra juga belum dijalankan dengan baik. Administrator memandang perlu ada perbaikan panduan pengelolaan keuangan yang lebih lengkap dalam rangka memandu mitra dalam pengelolaan dan administrasi keuangan proyek TFCA Kalimantan.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│66
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│67
BAB 6 LANGKAH-LANGKAH INTERVENSI
Foto identiikasi hutan desa (Kerima puri)
BAB 6
•
Langkah-langkah Intervensi
Untuk meningkatkan performa pemantauan proyek dan memudahkan pelaporan bagi mitra, administratur mengembangkan sistem MIS (Management Information Systems).2 Administratur terus mendorong mitra juga menggunakan sistem ini dalam pelaporan program, dengan melakukan pelatihan MIS ke mitra. MIS merupakan sebuah sistem database/Grant database yang membantu administratur, mitra, serta beberapa pihak yang berkepentingan memantau hibah TFCA, memantau proses penyaluran dan pelaporan hibah baik itu program atau keuangan secara online. Dengan sistem ini kategorisasi data, penyimpanan, komunikasi pelaporan dilakukan melalui satu pintu.
Dalam melayani dan memfasilitasi program TFCA Kalimantan, administratur terus berupaya meningkatan kualitas manajemen dengan merespon segala tuntutan positif dari berbagai pihak. Pembenahan terus dilakukan dengan serangkaian langkah intervensi yang tidak jarang menuntut penyesuaian atau perubahan mendasar terkait sistem tata kelola dan peningkatan kualitas sumberdaya manusia. Ditahun 2016, administratur melakukan perubahan atau penyesuaian dari pembelajaran ditahun 2015 dan menyiapkan serangkaian perubahan mendasar di tahun 2017. Berikut merupakan langkah-langkah yang dilakukan administrasi ditahun 2016: •
Merespon masukan dari berbagai pihak terkait template proposal TFCA yang dinilai kurang menggambarkan alur logis program, administratur ditahun 2016 memberikan tambahan kerangka logframe di template badan proposal.
•
Di tingkat internal administratur terjadi penyesuaian standar satuan biaya seperti besaran nilai perdiem, transport lokal, akomodasi menyesuaikan di KEHATI dengan mempertimbangkan perubahan nilai satuan harga pasaran dan inlasi. Penyesuaian ini tercatat di “Panduan Pengeloaan dan Administrasi Hibah seri 10”.
•
Untuk menghindari keterlambatan kegiatan yang dikarenakan penumpukan anggaran di mitra. Administratur memperpendek waktu transfer hibah ke mitra dari sebelumnya setiap 6 bulan menjadi per 3 bulan.
•
Menindaklanjuti hasil pemantauan terkait persoalan tertib administrasi, administratur merasa perlu melakukan revisi mekanisme kerja pengajuan dan hibah. Administratur meminta mitra memberikan tambahan informasi status anggaran terakhir yang mencakup informasi berapa dana yang sudah ditransfer, berapa yang sudah digunakan dan berapa sisa saldo di bank. Administratur juga meminta mitra memberikan informasi yang lebih jelas terkait hal-hal yang sudah tercapai dan sudah dilakukan hasil dari penggunaan anggaran, dan rencana kegiatan yang akan dilakukan untuk pengajuan anggaran baru.
•
•
Gambar 1. Tampilan halaman depan MIS (Management Information System).
•
Peningkatan kapasitas ditingkat administratur menjadi bagian dari upaya administratur merespon tuntutan peningkatan kualitas pelayanan terhadap mitra. Di tahun 2016 administratur mendorong para staf mengikuti berbagai pelatihan diantaranya pelatihan pengembangan program sosial, pelatihan bahasa inggris, pelatihan membuat pers release yang efektif dan pelatihan teknik penyusunan laporan hasil audit opersional yayasan.
•
Untuk menilai kinerja, memetakan gap, menemukan pembelajaran dan rekomendasi dalam pengelolaan hibah TFCA Kalimantan, administratur meminta Bumi Raya Consulting (BRC) untuk melakukan evaluasi eksternal. Hasil evaluasi dapat dibaca di bab 2.
Di tahun 2016, administratur telah mempersiapkan rencana perubahan-perubahan mendasar pada sistem tata kelola hibah di tahun 2017. Beberapa rencana tersebut diantarnya:
Merespon isu kapasitas mitra, koordinasi dengan kabupaten, tumpang tindihnya lokasi kegiatan, keterlambatan pelaporan, bentuk pelaporan keuangan dan isu-isu terkait implementasi program, administratur merasa perlu untuk memberikan bantuan teknis dan keuangan kepada mitra pelaksana melalui penugasan para fasilitator ditingkat kabupaten. Fasilitator bertugas melakukan pendampingan dengan memberikan arahan pelaksanaan kegiatan dan tata administrasi keuangan, memberikan sumber informasi yang diperlukan mitra terkait implementasi program, membantu mitra menangkap pembelajaran dan mendorong komunikasi antar mitra pelaksana dan memfasilitasi komunikasi dengan pemerintah ditingkat kabupaten.
•
Melakukan penyempurnaan kebijakan seleksi hibah menyangkut durasi seleksi proposal yang tidak cukup dengan waktu 4-6 bulan, template proposal akan direview kembali, pentahapan desain usulan yang dimulai dari concept note kemudian ke proposal dinilai tidak efektif.
•
Template RKT akan diperbaiki dengan mempertimbangkan aspek kemudahan pemeriksaan alokasi anggaran dan target capaian program.
•
Template PMP akan diperbaiki mempertimbangkan kejelasan pencataan baseline, target, indikator, output dan outcome serta kemudahan bagi pemeriksaannya.
Kualitas peta mitra pelaksana program yang tidak bagus, direpson administratur dengan menyediakan tenaga ahli pemetaan untuk membantu menyusun ulang peta dengan melakukan konirmasi data-data dasar peta dari para mitra, kemudian menyusun dan menampilkannya berdasarkan kaidah-kaidah pemetaan yang benar.
•
Administratur akan terus mendorong mitra pelaksana proyek menggunakan MIS sebagai media pelaporan keuangan dan teknis program.
2 sistem dapat diakses melalui alamat http://database2.kehati.or.id/
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│70
•
Menyusun panduan teknis cara pengisian lembar formulir pengajuan keuangan, kuitansi, memberikan checklist daftar kelengkapan administrasi pengeluaran atau transaksi keuangan.
•
Meningkatkan kualitas pelayanan dengan meningkatkan mutu sumberdaya administratur dengan berbagai pelatihan teknis seperti pelatihan evaluasi lingkungan, pelatihan statistik untuk pemantauan dan evaluasi, pelatihan GIS (Geograic Information System), pelatihan akuntansi dan beberapa pelatihan lainnya.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│71
BAB 7 LAPORAN KEUANGAN
Pemilihan kopi berkualitas di Desa Bahenap (Sampan)
Tabel 11. Manajemen expense administratur 2016
BAB 7
No
STATUS KEUANGAN
Budget Item
I
Personnel & Consultants
II
Meetings / Seminars
7.1. Rekening Trust Fund
III
Travel
Pada tahun 2016, Pemerintah Indonesia telah melakukan transfer sejumlah USD 2,539,809.77 ke rekening Trust Fund. Secara keseluruhan, Pemerintah Indonesia sudah melakukan transfer dana sejumlah USD 23,683,829.31, sebagai pengalihan hutang Pemerintah Indonesia sejak terbentuknya Trust Fund pada 2012 (Tabel 10).
V
Publication Costs
V
Professional Services
Table 10. Rincian mutasi rekening Trust Fund
I
General Administration
Total Penerimaan (a)
724,777,193
(53,657,193)
108%
1,151,154,821
235,745,179
83%
86,791,403
13,983,597
86%
5,100,400,000
2,958,643,403
2,141,756,597
58%
325,900,000
355,368,330
(29,468,330)
109%
6,593,636,984
2,716,725,762
71%
465,518,137
329,681,849.19
135,836,288
71%
Total (In IDR)
9,775,880,883
6,923,318,833
2,852,562,050
71%
Total (In USD)
741,773
523,937
217,836
71%
Management fees
VII 23,689,124.75
Realisasi (%) 76%
23,683,829.31 5,295.44
Balance 408,365,912
Subtotal
Penerimaan bunga sd 31 Desember 2016
Pengeluaran (IDR) 1,316,901,834
Penerimaan (dalam USD) Transfer dari pemerintah Indonesia sd 31 Desember 2016
Anggaran (IDR) 1,725,267,746 671,120,000 1,386,900,000 100,775,000
9,310,362,746
Transfer dana Transfer ke Rekening Manajemen Administrator (CIMB Niaga) 2012 sampai dengan 30 Desember 2016 (ME Administratur)*
1,619,219.91
Transfer ke rekening Hibah (Bank Mandiri) 7,117,831.23 Total transfer dana (b) 8,737,051.14 Pengeluaran Biaya penyiapan Trustee dan annual trustee sd November 2016 Biaya Administasi sd Desember 2016 Total Pengeluaran (c) Saldo pada rekening Trust Fund (a-b-c)
271,446.81
7.3 Investasi Pada April 2016, administratur melakukan investasi deposito 6 bulanan dari bagian hibah di rekening Mandiri pada Bank BRI dan Bank BNI sejumlah Rp. 30 Milyar. Deposito tersebut dalam perpanjangan periode 6 bulan berikutnya. Penggunaan bunga yang diperoleh dari Deposito tersebut akan ditetapkan oleh Dewan Pengawas lebih lanjut. Rincian dari nilai deposito dan bunga yang diterima hingga periode 2 berakhir disajikan pada tabel 11. Tabel 12. Nilai investasi deposito TFCA Kalimantan
1,739.45
Deposito
Nilai Awal
273,186.26 14,687,887.35
*) Sumber: HSBC 23 Desember 2016
7.2 Pengelolaan Keuangan (Management Expense) Administratur Anggaran Management Expense Administratur TFCA Kalimantan untuk tahun 2016 disetujui oleh Dewan Pengawas sebesar Rp. 9.775.880.883,- (setara USD 741.773). Total penyerapan sampai dengan 31 Desember 2016 sebesar RP. 6.923.318.833,- atau setara dengan USD 523.937 (71%). Dalam 2016, realisasi penyerapan dana professional services khususnya untuk TAP masih rendah antara lain disebabkan belum disetujuinya laporan fase I oleh Dewan Pengawas, dan belum dilaksanakanya kegiatan fase II. Rincian pengeluaran manajemen administrasi hingga 31 Desember 2016 disajikan pada table 11.
Periode I (April-Oktober 2016 )
Bank BRI
20.000.000.000
20.585.600.000
Bank BNI
10.000.000.000
10.291.961.249
Total
30.000.000.000
30.877.561.249
7.4 Audit Audit keuangan 2015 telah dilaksanakan oleh auditor independen PKF (Paul Hadiwinata, Hidajat.Arsono, Ade Fatma & Rekan) pada bulan Juni 2016, dengan hasil opini penerimaan dan pengeluaran terlampir dengan wajar (fairly) dalam semua hal yang material, penerimaan dan pengeluaran TFCA. Audit keuangan tahun 2016 akan dilakukan pada semester I atau triwulan ke 2 tahun 2017.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│74
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│75
BAB 7 RENCANA KERJA 2017
Pemandangan Alam Desa Bahenap (Sampan)
BAB 8
RENCANA KERJA 2017
Di tahun 2016, administratur telah menyusun rencana kerja tahunan (RKT) program TFCA Kalimantan tahun 2017. Penyusunan RKT bertujuan untuk memandu administratur dalam pelaksanaan, pemantauan serta evaluasi program. Dokumen RKT 2017 merupakan penjabaran dari fokus Rencana Implementasi TFCA Kalimantan 2013-2017. Tiga Kegiatan utama TFCA Kalimantan di tahun 2017 adalah proses penyaluran hibah siklus 1, 2, dan 3, penutupan program untuk mitra yang akan berakhir pada tahun 2017, koordinasi dan konsultasi dengan para pihak terkait program TFCA Kalimantan, dan penyusunan Implementation Plan (IP) baru periode 2018 – 2022. Di tahun 2017, 8 mitra siklus 1 dan 2 akan berakhir, sedangkan 14 mitra siklus 3 akan memulai proyek. Untuk 3 mitra yang telah berakhir masa proyeknya di tahun 2016, Yayasan PEKA, AOI, PRCF administratur akan mempersiapan Grant Closing Report dengan memeriksa laporan akhir proyek (teknis proyek dan keuangan), serah terima aset, dan pemeriksaan laporan audit. Sementara itu, untuk mitra yang akan berakhir di tahun 2017, administratur akan memperhatian hal-hal terkait keberhasilan capaian proyek, keberlanjutan proyek, dan pembelajaran. Technical Assistant Provider (TAP) akan mulai bekerja mendampingi mitra di tahun 2017. Administratur akan memberikan perhatian khusus pada hal penting yang perlu dilakukan TAP seperti; pendampingan yang efektif kepada mitra yang sedang memfasilitasi perencanaan dan pengukuhan hutan desa, fasilitasi pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) dan ekowisata melanjutkan apa yang sudah dilakukan oleh mitra, peningkatan kapasitas mitra dalam pengelolaan proyek dan administrasi keuangan, serta peningkatan kapasitas mitra dalam menangkap pembelajaran dari proyek yang di implementasi. Untuk meningkatkan tata kelola penyaluran hibah, administratur dibantu oleh TAP akan melakukan pemutakhiran petunjukpetunjuk teknis dalam pelaksanaan proyek. Pertengahan tahun 2017, administratur merencakan akan memulai siklus hibah baru dengan mengumumkan call for proposal Hibah 2017, dan mereview Implementation Plan (IP) 20132017 dan mulai menyusun IP 2018-2022. Untuk mempersiapkan review IP, administratur akan berkonsultasi dengan berbagai pihak seperti Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Pemerintah Daerah, Balai Taman Nasional, WWF, TNC dan pihak terkait lainya. Pemantauan dan evaluasi proyek menjadi rutinitas administratur di tahun 2017. Terdapat 15 Kabupaten/Kota baru yang menjadi lokasi proyek hibah di tahun 2017. Isu konservasi spesies seperti Orangutan, pengurangan pelanggaran peredaran satwa liar, konservasi Badak Sumatera di Kalimantan dan survei Banteng di perbatasan Kalimantan Tengah/Kalimantan Barat, menjadi perhatian khusus administratur mengingat keterdesakan penanganan. Audit keuangan TFCA Kalimantan 2016, direncanakan akan dilakukan pada semester I tahun 2017. PKF Accountants & Business Advisers menjadi pihak ke 3 yang akan melukan audit. Laporan hasil audit akan dipublikasikan dalam laporan tengah tahun TFCA Kalimantan 2017.
LAMPIRAN
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│78
IRALampiran I. Cakupan Kerja Mitra TFCA Kalimantan
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│79
Lampiran II. Matrik Laporan Kemajuan Pelaksanaan Kegiatan Mitra Siklus 1 A. Inisitif Heart of Borneo (HoB) No 1
Mitra Aliansi Organis Indoensia (AOI)
Judul Kegiatan,Rentang waktu dan Lokasi Judul: Pengembangan madu hutan organis untuk kesejahteraan masyarakat dan kelestarian Hutan Tropis Kalimantan di Taman Nasional Danau Sentarum dan di Pesisir Sungai kapuas di Kapuas Hulu.
Ruang Lingkup Kegiatan •
Fasilitasi pengelolaan madu hutan organis secara lestari dan partisipatif di kawasan periau;
•
Peningkatan pendapatan periau dari pengelolaan madu hutan organis secara lestari dan partisipatif yaitu dengan meningktkan kualitas produk untuk ekspor, fasilitasi akses pasar, penguatan kapasitas permodalan, dan pengembangan jaringan & kelembagaan;
Rentang waktu: Juni 2014 – Mei 2016
No
Mitra
Judul Kegiatan,Rentang waktu dan Lokasi
Pengendalian ancaman dan luas areal kebakaran hutan yaitu penguatan masyarakat peduli api, reHabiltasi hutan dengan tanaman pakan lebah hutan, pengawasan kualitas hutan; Pengembangan pola pengelolaan hutan yang partisipatif dan memperHatikan aspek kelestarian hutan yaitu: kampanye mempromosikan pengelolaan hutan secara lestari dan partisipatif, fasilitasi pengakuan dari Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu dan TNDS terhadap periau dan hak kelolanya.
•
Adanya 85.171 Ha kawasan hutan di area Danau Sentarum dikelola secara berkelanjutan dengan pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu berupa madu organik;
•
Pengayaan area hutan dengan penanaman 27.966 pohon dengan jenis tanaman Kayu Tahun (Carallia bracteata), Samak (Syzygium inophyllum) Putat (Planchonia valida), Kamsiak (Mesua hexapetalum);
•
Pengembangan sistem pengawasan dini kebakaran hutan melalui pembuatan prosedur penanganan kebakaran hutan;
•
Penyediaan peralatan penanganan kebakaran (selang hisap, selang tekan, pompa punggung, dan lainnya);
•
Terbangunnya sistem mitigasi atau tindakan penanganan dini bahaya kebakaran hutan dan lahan di sekitar wilayah kelola periau dilengkapi dengan peralatan komunikasi dan pompa pemadam api;
•
Peningkatan pendapatan petani madu sebesar 11,4%, dari 4.7 miliar (di tahun 2012- 2014) menjadi 5.2 miliar (2014-2016);
•
Peningkatan kapasitas 37 periau/kelompok usaha madu masyarakat (829 orang) melalui pelatihan sertiikasi organik Indonesia, pelatihan Internal Control System (ICS), dan Inspektor internal untuk standarisasi
Ruang Lingkup Kegiatan
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│80
• Lokasi: 30 desa, di Kecamatan: Selimbau, Batang Lupar, Badau, SuHaid, Jongkong, Bunut Hilir, Embaloh • Hilir.
Capaian Kegiatan
Capaian Kegiatan produksi madu, menghasilkan 4 standar internal dan mekanisme organisasi, dan 72 inspektor internal dalam menjamin pelaksanaan standar internal. Selain itu, dilakukan pelatihan pemetaan wilayah kelola periau dan pelatihan teknik panen lestari;
Forum Orangutan Indonesia (Forina)
• Judul: Konservasi orangutan kalimantan Pongo pygmaeus pygmaeus berbasis masyarakat di Koridor Taman Nasional Betung Kerihun-Taman Nasional Danau Sentarum dan sekitarnya.
Teridentiikasinya sebaran 95.000 tikung/pembuatan sarang lebah di kawasan kelola anggota periau;
•
Pembentukan 3 asosiasi petani madu dan pembentukan awal sentra madu hutan di Kapuas Hulu;
•
Memperkuat pemasaran madu dengan cara penampungan produk, pengembangan kemasan, labelling madu hutan Kapuas Hulu, menjajaki kerjasama dengan Kalki International, Jaringan Madu Hutan Indonesia, dan PT Orindo Alam Ayu (Orilame Indonesia);
Kerjasama dengan BKSDA Kalimantan • Barat dalam identiikasi habitat potensial dan status lahan untuk rencana lokasi pelepasliaran orangutan sub-spesies Pongo pygmaeus pygmaeus di koridor TNBKTNDS melalui beberapa kegiatan yaitu; • kajian habitat potensial dan lokasi pelepasliaran dengan pendekatan sistem informasi geograis (pengadaan peta & analisis citra satelit), • survei mengenai prasyarat lokasi pelepasliaran, diseminasi hasil kajian dan survei dengan para
52.395 bibit dari 45 jenis tanaman seperti durian, meranti, dan jenis lainnya yang ditanam untuk pengkayaan jenis pakan dalam habitat orangutan, dengan luas kawasan penanaman mencapai 156,23 Ha yang tersebar di Desa Mensiau, Labian Ira’ang, Labian, Sungai Ajung, dan Desa Melemba; Adanya rekomendasi habitat pelepasliaran orangutan di 2 lokasi DAS Mendalam (Sungai Mentibat Hulu, hulu Sungai Mendalam); Survei keanekaragaman hayati terhadap mamalia, avifauna, herpetofauna dan vegetasi untuk dasar analisa perbaikan habitat orangutan di Koridor TN Betung Kerihun-TN Danau Sentarum;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│81
2
•
No
Mitra
Judul Kegiatan,Rentang waktu dan Lokasi
Ruang Lingkup Kegiatan
Lokasi: • di Kabupaten Kapuas Hulu Desa: Melemba, • Mensiau, Labian Iraang, Labian, Sungai Ajung Kecamatan Batang Lumpar Rentang waktu: Juni 2014 – Mei 2017. •
No 3
Mitra Yayasan PRCF Indonesia
Judul Kegiatan,Rentang waktu dan Lokasi Judul: Pengembangan hutan desa untuk mendukung upaya konservasi keanekaragaman hayati dan pemanfaantan HHBK secara berkelanjutan.
Rentang waktu: Juni 2014 – Mei 2016
Perbaikan habitat orangutan di Koridor TNBK-TNDS yaitu survei biodiversitas & GIS ground check; menyusun strategi perbaikan habitat orangutan bersama para pihak dan mendorong pengesaan dokumen tersebut yang disahkan oleh pemerintah daerah Kapuas Hulu; pengadaan bibit pohon pakan orangutan sejumlah 1500 bibit/desa dengan komposisi 30 % tanaman pakan, 30 % tanaman keras dan 40 % tanaman karet; penanaman dan monitoring penanaman di 5 desa; Monitoring perburuan dan perdagangan orangutan di dalam dan sekitar Koridor TNBK-TNDS dan kampanye konservasi dan pendidikan konservasi orangutan bagi masyarakat lokal yang tinggal di sekitar dan di dalam habitat orangutan.
Adanya kesepakatan dengan masyarakat tentang lokasi persemaian, penanaman dan jenis tanaman untuk mendukung restorasi habitat orangutan;
•
Adanya modul “Panduan Teknis Lapangan Survei dan Monitoring Populasi dan Distribusi Orangutan dan Habitatnya”;
•
1 kali penyitaan orangutan dan adanya penyerahan orangutan;
•
Identiikasi kearifan lokal untuk mendorong penegakan hukum adat perburuan orangutan;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan monitoring perburuan dan database orangutan;
•
Diseminasi hasil kajian dan survei lokasi pelepasliaran orangutan kalimantan di tingkat nasional. Calon lokasi pelepasliaran orangutan berada di Dusun Nanga Hovat, Desa Datah Diaan meliputi sungai Mentibat, Sungai Pari, dan Hulu Sungai Mendalam. Estimasi luas wilayah sekitar 61,841 Ha yang mampu menampung sekitar 412 individu orangutan;
•
Survei estimasi populasi orangutan sebesar 664 individu di 3 fragmen populasi meliputi Hulu Labian 419 individu, Labian 117 individu, dan Peninjau 128 individu, dari hasil survei dan monitoring orangutan di Koridor TNBKDS
•
Edukasi dan penyadartahuan melalui kegiatan visit to school, Youth Camp Leadership dan Borneo Student Festival yang melibatkan 1.006 pelajar.
Ruang Lingkup Kegiatan
Capaian Kegiatan
•
Penguatan kelembagaan pengelolaan hutan desa yaitu fasilitasi legalitas hutan desa (PAK/HPHD) dan pembentukan LPHD;
•
Adanya 2.520 Ha kawasan hutan telah diberikan legal status Hak Pengelolaan Hutan Desa (HPHD) dan 6.156 Ha kawasan dalam status pengajuan HPHD dan telah mendapatkan Penataan Areal Kerja (PAK);
•
Konservasi sumberdaya alam lokal yaitu kajian HCVF; pembangunan kebun bibit; penanaman hutan terdegradasi; patroli hutan partisipatif;
•
•
Penguatan ekonomi masyarakat yaitu fasilitasi pembentukan dan pengembangan kelembagaan usaha ekonomi produktif; pembukuan usaha produktif; penyusunan model bisnis dan rencana bisnis; pengembangan usaha produktif dan akses pasar.
Rehabilitasi 150 Ha pada kawasan hutan yang terdegradasi, tersebar di empat desa, yaitu Desa Tanjung seluas 50 Ha, Desa Sri Wangi seluas 25 Ha, Desa Nanga Jemah seluas 25 Ha dan Desa Nanga Yen 50 Ha, dengan total bibit secara keseluruHan mencapai 46.000 bibit;
•
Terbentuknya 3 Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) dengan total jumlah anggota 87 orang;
•
Tersusunnya 3 Rencana Kelola Hutan Desa (RKHD);
•
Dilakukan patroli kawasan dengan jangkauan wilayah seluas ± 2.855 Ha, meliputi 3 sesi di Desa Tanjung, 2 sesi di Desa Nanga Jemaah dan 1 sesi di Desa Sri Wangi;
•
Kajian High Conservation Value of Forest (HCVF) atau kawasan konservasi bernilai tinggi untuk mendukung pengajuan HPHD;
•
Terbentuknya 3 kelembagaan ekonomi masyarakat berupa Koperasi Serba Usaha (KSU) di tiga desa, yaitu Desa Nanga Yen, Desa Sri Wangi dan Desa Tanjung, dengan total anggota secara keseluruhan pencapai 108 anggota. Adapun fokus pengelolaan usaha koperasi tersebut adalah jual beli karet, usaha warung sembako, dan usaha penyediaan bahan bakar minyak;
•
Peningkatan kapasitas usaha masyarakat dengan pelatihan penyusunan model bisnis dan usaha bisnis, dan pelatihan usaha produktif dan akses pasar.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│83
Lokasi: Desa Tanjung, Desa Nanga Yen, Desa Nanga Jemaah, dan Desa Sri Wangi di Kabupaten Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat
Monitoring populasi dan distribusi orangutan berbasis masyarakat di koridor TNBK-TNDS yaitu; studi populasi dan distribusi orangutan di koridor TNBK-TNDS, monitoring populasi dan distribusi orangutan di Koridor TNBK-TNDS, perbaikan habitat orangutan di Koridor TNBK-TNDS;
•
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│82
•
pihak yang berkepentingan di tingkat kabupaten & tingkat nasional;
Capaian Kegiatan
No 4
Mitra Lembaga Gemawan
Judul Kegiatan,Rentang waktu dan Lokasi Judul: Perlindungan wilayah perkebunan karet tradisional rakyat dalam tata ruang wilayah Kabupaten Kapuas Hulu melalui pemberdayaan petani karet.
Ruang Lingkup Kegiatan •
Rentang waktu: Juni 2014 - Mei 2016.
5
No
Center of Social Forestry Universitas Mulawarman (CSF UNMUL)
Mitra
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan sistem agroforestri penanaman jahe, bawang, dan sayuran, pelatihan pemetaan, pelatihan sadap berkelanjutan, pelatihan pembuatan dan penggunaan pupuk organik, pelatihan pencegahan hama;
•
Memperkuat sistem perkebunan karet tradisional dengan fasilitasi lobi ke pemerintah daerah, serta diskusi rutin dengan masyarakat dan pemerintah;
Peningkatan partisipasi aktif • masyarakat dalam upaya konservasi di empat desa di Kecamatan Silat Hulu termasuk pemetaan partisipatif; Peningkatan pendapatan petani karet tradisional dalam rantai pasokan, pasar dan sistem informasi harga melalui pembentukan kelompok tani, pengembangan sistem informasi harga karet, peningkatan kapasitas petani (pelatihan manajemen kebun berkelanjutan, pelatihan sadap, pupuk organik & pencegahan hama).
Pembentukan 21 kelompok tani karet tradisional yang terdiri dari 490 orang, dan berasal dari Desa Nanga Ngeri (17 kelompok), Desa Lebak Najah (2 kelompok), Dangkan Kota (2 kelompok);
•
Proses pengajuan pengkukuhan sistem perlindungan perkebunan tradisional rakyat ke Pemerintah Daerah Kabupaten Kapuas Hulu seluas 13.296 Ha di 3 desa (Desa Dangkan Kota, Lebak Najah, dan Nanga Ngeri).
Judul: Pengayaan, penyerapan dan konservasi karbon secara kemitraan (P2K3) di Kalimantan
•
Membangun kemitraan perusahaanmasyarakat;
•
Belum ada capaian proyek yang sukses mendukung tujuan 2 indikator 2;
•
Pelaksanaan rehabilitasi partisipatif;
•
•
Pelatihan membangun kemitraan di desa lain;
Proyek diberhentikan karena kinerja lembaga dalam mengelola proyek tidak berjalan sesuai rencana.
Lokasi: Kampung Datah
•
Konsolidasi kemitraan level provinsi;
•
Konsolidasi kemitraan level nasional.
Judul Kegiatan,Rentang waktu dan Lokasi
Ruang Lingkup Kegiatan
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│84
• Lokasi: Desa Nanga Ngeri, Dangkan Kota, Nanga Dangkan, Lebak • Najah, Kecamatan Silat Hulu, Kabupaten Kapuas Hulu.
Pengakuan legal dari pemerintah daerah Kabupaten Kapuas Hulu akan penting dan bernilainya sistem perkebunan tradisional rakyat melalui review kebijakan lokal terkait perlindungan wilayah kelola & pemberdayaan petani karet dan drafting kebijakan lokal;
Capaian Kegiatan
Capaian Kegiatan
Bilang Kabupaten Mahakam Ulu. Rentang waktu: Juni 2014 – Desember 2015.
B. Program Karbon Hutan Berau (PKHB) Mitra
6
Yayasan Peduli Konservasi Alam (PEKA)
Judul: Pengembangan model kelola kawasan hutan lestari berbasis masyarakat di 3 Desa Pantai (Desa BidukBiduk, Desa GiringGiring dan Desa Teluk Sulaiman) Lokasi: Desa BidukBiduk, Giring-Giring, Teluk Sulaiman, Kecamatan Bidukbiduk, Kabupaten Barau, Kalimantan Timur. Rentang waktu: Juni 2014 – 2016
Ruang Lingkup Kegiatan •
Pemetaan partisipatif;
•
Pengembangan ekonomi alternatif;
•
Membangun kesepakatan multipihak mengenai status kawasan kelola hutan.
Capaian Kegiatan •
Adanya kesepakatan dengan masyarakat terkait tata guna lahan, kesepakatan penataan kawasan lindung dan ekowisata seluas 2.000 Ha di Teluk Sigending, Labuan Cermin, Kampung Biduk-biduk, Kampung Teluk Sulaiman, dan Kampung Giring-giring di Kecamatan Biduk-Biduk Kabupaten Berau;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat, pemerintah kecamatan, dan pemerintah kabupaten dalam pembuatan peraturan kampung untuk pengelolaan sumber daya alam yang lestari;
•
Peningkatan kapasitas lembaga lokal LEKMALAMIN dengan pembuatan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan rencana strategis;
•
Telah terbentuk 6 kelompok usaha (terdiri dari 3 kelompok di Teluk Sulaiman dan 3 kelompok di kampung Giring-giring) setiap kelompok beranggotakan 10 orang dengan jenis usaha: pengolahan abon ikan, keripik pisang, dan amplang;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│85
No
Judul Kegiatan, Rentang waktu dan Lokasi Kegiatan
No
Yayasan Operation Wallace Trust (OWT)
Judul Kegiatan, Rentang waktu dan Lokasi Kegiatan
Judul: Membangun model pengelolaan Hutan Lindung Sungai Lesan berbasis masyarakat. Lokasi: Desa Sidobangen, Merapun, Muara Lesan, Lesan Dayak, Kecamatan Kelay,
No
Mitra
Ruang Lingkup Kegiatan
•
•
Judul Kegiatan, Rentang waktu dan Lokasi Kegiatan Kabupaten Berau, Kalimantan Timur
Capaian Kegiatan •
Dilakukan penguatan kelompok untuk perencanaan usaha pada kelompok dampingan di 3 desa;
•
Dibentuk BPUK/BUMK (Badan Pengelola Usaha Kampung) sebagai lembaga pengelola mikroinance bagi kelompok ekonomi alternatif di 3 kampung target, sehingga kesiapan pencairan dukungan permodalan dapat segera dilakukan setelah disiapkan dokumen administratifnya;
•
Pemberian modal kepada kelompok masyarakat dengan nilai total Rp. 122 juta;
•
Adanya kesepakatan dengan masyarakat terkait tata guna lahan, kesepakatan penataan kawasan lindung dan ekowisata seluas 11.549,49 Ha di Teluk Sigending, Labuhan Cermin, Kampung Biduk-biduk, Kampung Teluk Sulaiman, dan Kampung Giring-giring di Kecamatan Biduk-Biduk Kabupaten Berau;
•
Dokumen rencana ekowisata Labuan Cermin yang berada di Kecamatan Biduk-biduk.
• Penguatan tata kelola SDA di tingkat kabupaten dan kampung yaitu: studi diagnostik, pelatihan pengelolaan SDA untuk KPHP dan stakeholder terkait, fasilitasi penyusunan peraturan kampung dan RPJM Kampung tentang pengelolaan sumberdaya alam; • Proses pengukuhan HLSL (termasuk pemetaan partisipatif, pelatihan teknik tata batas hutan dan pemetaan daerah tangkapan air di kawasan HLSL);
Ruang Lingkup Kegiatan •
Rentang waktu: Juni 2014 – Desember 2018
•
•
Capaian Kegiatan
• Peningkatan kualitas ekosistem HLSL dan terciptanya tata guna lahan rendah emisi di 4 desa sekitar HLSL • yaitu: studi diagnostik, pembangunan plot monitoring kesehatan hutan (Forest Health Monitoring/FHM), Pembangunan kebun persemaian di 4 kampung dan memfasilitasi KPHP • dalam rehabilitasi hutan di dalam kawasan HLSL melalui rehabilitasi total dan pengayaan tanaman (3 lokasi berbatasan kampung); Terbangunnya kolaborasi perlindungan hutan yaitu studi • diagnostik, pelatihan perlindungan dan pengamanan hutan berbasis masyarakat tingkat kecamatan, pemasangan papan-papan peringatan • di kawasan HLSL (3 lokasi berbatasan kampung); • Peningkatan kesadaran masyarakat, pelajar dan pemangku kepentingan dalam pelestarian HLSL yaitu: studi diagnostik, memfasilitasi kampanye penanaman tingkat kabupaten melalui “Berau Menanam” yang dilaksanakan di kawasan HLSL; Terciptanya berbagai sumber penghidupan masyarakat di dalam maupun di luar HLSL yaitu: studi
Pemberian 4.450 bibit jenis yang terdiri dari durian, gaharu, shorea, dan tanaman keras lainnya untuk pengkayaan kawasan HLSL;
•
Studi diagnostik tingkat kesadaran masyarakat pada HLSL dan diagnostik kualitas ekosistem HLSL; Pemantapan dan atau peningkatan kapasitas para pihak terkait HLSL dengan pelatihan penyusunan RPJM Desa/ Kampung, pelatihan pengelolaan sumberdaya alam, pelatihan terkait isu gender; Peningkatan kapasitas pengelolaan masyarakat dengan pelatihan pemetaan partisipatif, pemberian manual materi proses pengukuhan hutan lindung, pelatihan teknik tata batas hutan lindung dan proses pengukuhan ditingkat kecamatan, pelatihan teknik pembibitan dan persemaian, pelatihan pembuatan pupuk organik; Pembangunan sistem pemantauan ekosistem hutan dengan pendirian plot monitoring kesehatan hutan, pelatihan pemantauan dan evaluasi, pelatihan survei populasi orangutan; Kampanye penyadaran masyarakat tentang pelestarian alam; Pelatihan pengembangan mata pencaharian lestari untuk Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) di 4 kampung dampingan, pelatihan peningkatan keterampailan usaha produktif masyarakat dan pembuatan nikorak/pestisida nabati dan MOL (Mikroorganisme Lokal); Estimasi perhitungan karbon menggunakan model alometrik dengan luas 10,241 Ha, HLSL diperkirakan menyimpan cadangan karbon sebesar 1.200.252.548 ton dan CO2-ekuivalen sebesar 4.400.914.764 ton;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│87
•
Fasilitasi penetapan kawasan hutan pada Kelompok Hutan Muara Lesan seluas 13.656,58 Ha yang terdiri dari kawasan hutan lindung seluas 10.240,82 Ha dan kawasan pemanfaatan hutan produksi seluas 3.324,76 Ha ditetapkan oleh Menteri Kehutanan RI dengan Nomor: SK. 3924 /Menhut-VII/KUH/2014;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│86
7
Mitra
No
Mitra
Judul Kegiatan, Rentang waktu dan Lokasi Kegiatan
Ruang Lingkup Kegiatan diagnostik, pelatihan pengembangan mata pencaharian lestari untuk KSM di dalam lokasi proyek (4 kampung), hibah desa/small grant untuk KSM dalam pengembangan mata pencaharian lestari, memfasilitasi keberlanjutan usaha ekowisata bersama masyarakat; •
Capaian Kegiatan •
Pengkayaan tanaman di kawasan HLSL dengan 4.450 bibit jenis meranti, durian, dan jenis tanaman keras lainnya;
•
Peningkatan kapasitas para pihak terkait HLSL dengan, workshop pengukuhan HLSL, pelatihan dan pemetaan partisipatif, penyusunan manual tentang proses pengukuhan hutan lindung, pelatihan teknik tata batas hutan lindung, pelatihan pengelolaan sumberdaya alam, pembangunan sistem pemantauan ekosistem hutan dengan pendirian plot monitoring kesehatan hutan, dan pelatihan teknik pembibitan dan pembuatan persemaian.
Terpromosikannya praktik cerdas pengelolaan HLSL ke tingkat regional dan (inter)nasional.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│88
C. Inisiatif HoB dan PKHB No
Mitra
8
Yayasan BIOMA
Judul Kegiatan, Rentang waktu dan Lokasi Kegiatan Judul: Adopsi model konservasi dan pengelolaan hutan oleh masyarakat lokal sebagai alternatif dalam memulihkan dan meningkatkan manfaat ekonomi dan ekologi sumberdaya hutan di Kabupaten Berau dan Kutai Barat/Mahakam Ulu.
Rentang waktu: Juni 2014 – Mei 2017.
•
Capaian Kegiatan
Studi potensi keanekaragaman • hayati, tipologi etnis lokal dan praktek pengelolaan SDA di 3 DAS yaitu DAS Kedang • Kabupaten Kutai Barat, DAS Pariq Kabupaten Mahakam Ulu, dan DAS Kelay Kabupaten Berau; •
•
Fasilitasi penataan ruang desa/ kampung;
•
Pelatihan pemetaan dan tata ruang desa;
•
Pelatihan pengenalan FPIC, REDD+ dan perubahan iklim;
•
Pengembangan ekonomi alternatif dan jaringan pasar;
•
Pendampingan live in (pendampingan dan distribusi dana stimulan).
Kajian identiikasi keanekaragaman hayati (terindentiikasi 197 jenis tumbuhan, 41 jenis mamalia, 121 jenis burung, 25 jenis amibi; Peningkatan kapasitas masyarakat dalam penataan ruang dengan pelatihan pemetaan dan tata ruang desa; Peningkatan kapasitas masyarakat dalam pengelolan hutan dengan pelatihan pengenalan FPIC, REDD+ dan perubahan iklim;
•
Dokumen kajian identiikasi keanekaragaman hayati (terindentiikasi 197 jenis tumbuhan, 41 jenis mamalia, 121 jenis burung, 25 jenis amibi, 6 jenis mamalia;
•
Catatan: Kegiatan BIOMA yang didanai oleh TFCA Kalimantan telah diberhentikan karena tidak mencapai progress yang direncanakan.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│89
Lokasi: Kabupaten Kutai Barat & MaHakam Ulu: (Kampung Muara Siram, Bongan, Long Hubung, Matalibaq, Long Galawang) Kabupaten Berau: Kampung Long Boi, Kecamatan Kelay,
Ruang Lingkup Kegiatan
D. Program Peningkatan Kapasitas No
Mitra
9
Yayasan Penabulu
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan Judul: Penguatan kapasitas kelembagaan, pengelolaan program dan pengelolaan keuangan mitra TFCA Kalimantan.
Capaian Kegiatan
•
•
Pendampingan bagi LSM/KSM mitra dan mitra lokal dampingan, untuk meningkatkan kapasitasnya dalam rangka pelaksanaan kegiatan TFCA Kalimantan melalui penyusunan perangkat kajian kegiatan, penyusunan dokumen modul pelatihan/workshop dan dokumen panduan penguatan kapasitas LSM;
•
Telah disusun 3 modul yaitu: modul pelatihan keuangan/workshop; yang terdiri dari; sistem pengelolaan keuangan, sistem pengendalian internal, perpajakan organisasi nirlaba; modul untuk panduan pendampingan ke mitra, terdiri dari; kerangka kerja keuangan dan perangkat panduan pengembangan sistem prosedur manajemen organisasi nirlaba (termasuk penyusunan SOP Keuangan); panduan pengelolaan program konservasi berbasis pendekatan ekosistem disusun Januari 2015;
•
Peningkatan kapasitas melalui pelatihan/workshop keuangan, pelatihan monitoring evaluasi dan pelaporan kegiatan, pelatihan aspek kelembagaan & penggalangan sumberdaya serta pendampingan intens per aspek penguatan pada masing-masing LSM/KSM;
•
Pelatihan penyusunan konsep proyek, RKT dan PMP bagi calon mitra potensial hibah khusus siklus 2 di Kapuas Hulu.
•
Grant Closeout Report diterima pada tanggal 18 Juli 2016
Penguatan kapasitas kelembagaan, pengelolaan program dan pengelolaan keuangan mitra TFCA Kalimantan.
Lokasi: Kabupaten Kapuas Hulu, Berau, Kutai Barat dan Mahakam Ulu. Rentang waktu: Juni 2014 – Desember 2015
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│90
Ruang Lingkup Kegiatan
Lampiran III. Matrik Laporan Kemajuan Pelaksanaan Kegiatan Mitra Siklus 2 A. Program Karbon Hutan Berau Hibah Khusus No
Mitra
1
Perkumpulan Jaringan Nelayan (JALA)
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan Judul: Model pengelolaan kawasan perlindungan mangrove (KPM) berbasis masyarakat di Kampung Tanjung Batu
Ruang Lingkup Kegiatan
Capaian Kegiatan
Fasilitasi PHBM (pengelolaan hutan bersama masyarakat);
•
Telah dilakukan penyusunan kawasan pemanfaatan atau zonasi kawasan hutan mangrove seluas 1.833 Ha;
•
Rehabilitasi mangrove;
•
•
Pengembangan sumber ekonomi alternatif untuk peningkatan taraf hidup masyarakat.
Telah teridentiikasi 237 Ha hutan mangrove yang direncanakan untuk direstorasi;
•
Berdasarkan hasil survei keanekargaman hayati di hutan mangrove Kampung Tanjung Batu, telah teridentiikasi 18 jenis spesies dalam vegetasi mangrove;
•
Telah dibentuk Badan Usaha Milik Kampung untuk mengelola hutan mangrove;
•
Kajian sosial ekonomi masyarakat Kampung Tanjung Batu dimana mayoritas masyarakat bekerja sebagai nelayan dengan penghasilan 1-3 juta rupiah/bulan;
•
Pembentukan Badan Usaha Milik Kampung “Pag’isunan” untuk mengelola potensi ekowisata dan manfaat ekonomi hutan mangrove.
•
Pemetaan lahan untuk lokasi wisata alam seluas 2.000 Ha di Kampung Biduk-biduk dan Kampung Pantai Harapan;
•
Pengembangan destinasi ekowisata Labuan Cermin melalui pembuatan jalur tracking sepanjang 2.5 KM;
Lokasi: Desa Tanjung Batu, Kecamatan Kepulauan Derawan, Kabupaten Berau. Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2017
2
Lembaga Kesejahteraan Masyarakat Labuan Cermin (LEKMALAMIN)
Judul: Pengelolaan kawasan lindung dan wisata alam Labuan Cermin berbasis masyarakat.
•
Pemetaan partisipatif untuk pengembangan ekowisata;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat melalui pelatihan pengelolaan ekowisata;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│91
•
No
Mitra
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Ruang Lingkup Kegiatan
Telah melakukan pelatihan pemetaan dan veriikasi penyepakatan tataguna lahan yang melibatkan 15 orang dari Kampung Biduk-biduk dan Kampung Pantai Harapan;
•
Pemerintahan kampung dan LEKMALAMIN melakukan pengawasan dan patroli di areal kawasan lindung Labuan Cermin secara berkala dan pelatihan terkait pengembangan ekowisata.
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan; (1) desiminasi informasi kepada masyarakat terkait isu perubahan iklim, pemasaran global, dan REDD+; (2) pelatihan pemetaan kampung; (3) identiikasi potensi dan aset kampung;
•
Lokasi: Kampung Long Laai, Kecamatan Segah, Kabupaten Berau
Penanaman 17 jenis tanaman musiman yang ditanam oleh 18 kelompok, dengan jenis kacang tanah, terong, jagung manis, pare, kangkung, bayam, timun, tomat, kacang hijau, jangung ketan, lombok tiung, sawi, buncis, jahe cina, labu, seledri, dan lombok besar.
•
Diskusi kelompok tentang peningkatan alternatif ekonomi masyarakat dengan tokoh adat dan pemerintah kampung;
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2017
•
Identiikasi aset kampung yang terdiri dari aspek sumberdaya alam, infrastrktur, aksesibilitas, dan potensi terkait lainnya;
•
Pembuatan kebun tanaman pangan yang mencapai seluas 1 Ha dikembangan dengan 17 jenis tanaman musiman, seperti kacang-kacangan, sayur-sayuran, cabai, dan tanaman pangan lainnya yang ditanam oleh 18 kelompok masyarakat.
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2017
3
No 4
Badan Pengelola Sumber Daya Alam Lima Kampung Sungai Segah
Mitra Perkumpulan Kerima’Puri
Judul: Pengembangan kampung sigap REDD+, sebagai model pengelolaan sumberdaya alam di Kampung Long Laai di Kecamatan Segah, Kabupaten Berau, Kalimantan Timur
•
Fasilitasi PHBM dengan mekanisme sistem agroforestri di Kampung Long Laai;
•
Pengembangan sumber ekonomi alternatif untuk peningkatan taraf hidup masyarakat.
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan Judul: Pengelolaan Hutan Desa (HD) Merabu sebagai model pengelolaan kawasan hutan lindung yang lestari dan berbasis masyarakat.
Ruang Lingkup Kegiatan •
Fasilitasi PHBM dengan mekanisme hutan desa di Kampung Merabu;
•
Pengembangan sumber ekonomi alternatif untuk peningkatan taraf hidup masyarakat.
Lokasi: Kampung Merabu, Kecamatan Kelay, Kabupaten Berau
Capaian Kegiatan Penyusunan tata batas untuk penataan pemanfaatan hutan desa;
•
Penanaman 2.500 jenis tanaman buah jenis durian, mangga, dan tanaman buah lainnya di Kampung Merabu seluas 25 Ha dan pengadaan 45 ekor ungas jenis itik dan entok sebanyak 225 ekor untuk 45 Kepala Keluarga;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dalam penataan ruang melalui pemetaan partisipatif;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pengembangan usaha kecil dengan tema menjahit, ternak cacing, pakan sapi, dan budidaya sayuran;
•
Melakukan pembelian madu dari masyarakat Kampung Merabu sebanyak 233 liter madu yang diharapkan mampu membantu perekonomian masyarakat Kampung Merabu;
•
Penataan jalur ekowisata Danau Nyadeng, Bukit Ketepu, dan Goa Bloyot yang ada di kawasan Hutan Desa Merabu;
•
Identiikasi usulan tata batas izin pemanfaatan hutan desa seluas 8.245 Ha Di Desa Merabu.
Konservasi Alam Lingkungan Tropikal Indonesia (Kanopi)
Judul: Pengelolaan mangrove berbasis masyarakat di Kampung Batu – Batu. Lokasi: Kampung Batu-batu, Kecamatan Kepualuan
•
Fasilitasi PHBM di Kampung Batu-Batu;
•
Pembuatan kebun bibit mangrove dengan 7.000 bibit dikelola oleh kelompok masyarakat;
•
Rehabilitasi mangrove (5 Ha);
•
•
Pengembangan sumber ekonomi alternatif untuk peningkatan taraf hidup masyarakat.
Integrasi rencana pembangunan dan pengelolaan ekowisata mangrove dan bekantan telah diadopsi dalam RPJM Kampung tahun 2016-2022;
•
Survei populasi bekantan dengan temuan 57 kelompok dan estimasi populasi 1.140 ekor;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│93
•
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2017
5
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│92
Memperbaiki kualitas Labuan • Cermin sebagai tujuan ekowisata (termasuk restorasi hutan sekitar 83 Ha).
Lokasi: Desa Biduk-biduk, Kecamatan Biduk-biduk, Kabupaten Berau
•
Capaian Kegiatan
No
Mitra
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Ruang Lingkup Kegiatan
Capaian Kegiatan
Derawan, Kabupaten Berau.
•
Pembentukan kelompok masyarakat pengelola hutan mangrove;
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2017
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pemetaan partisipatif dan studi banding ke wilayah mangrove dan habitat bekantan di Tarakan;
•
Pembentukan kelompok masyarakat pengelola hutan mangrove yang terdiri dari 45 anggota;
•
Adanya kesepakatan penataan fungsi ruang kawasan mangrove Kampung Batu-Batu menjadi 4 fungsi; (1) ekowisata (2) kawasan perlindungan sumberdaya air dan perikanan kampung (3) kawasan perlindungan mangrove dan (4) kawasan rehabilitasi.
B. Program Karbon Hutan Berau Hibah Reguler
6
Mitra Perkumpulan Payo-payo
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan Judul: Membangun dan memperkuat aksi inspiratif (PERISAI) warga dalam pengelolaan hutan lestari untuk kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Berau. Lokasi: Kampung Long Lancim, Long Lanjam (Kecamatan Kelay), Long Ayap (Kecamatan Segah), Kabupaten Berau
No
7
Mitra
Kelompok Studi Karst – Universitas Gadjah Mada
Ruang Lingkup Kegiatan •
Fasilitasi PHBM dengan pendekatan SIGAP REDD+ termasuk pemetaan partisipatif, fasilitasi penyusunan RPJM yang berlandaskan pengelolaan SDA yang berkelanjutan, dan peningkatan ekonomi masyarakat dalam bentuk block grants (Rp. 150.000.000);
•
Rehabilitasi lahan di 3 desa;
•
Peningkatan taraf hidup masyarakat di 3 desa dengan mekanisme block grants;
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Capaian Kegiatan • •
•
Ruang Lingkup Kegiatan
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2019
•
Pelatihan dan peningkatan kapasitas kepada lembaga lokal yang menerima hibah di kampung dampingan SIGAP REDD+.
Judul: Karakterisasi dan revitalisasi nilai penting kawasan Karst Sangkulirang-Mangkalihat
•
Survei & identiikasi ekosistem Karst Sangkulirang-Mangkalihat;
•
Sosialisasi, promosi dan advokasi nilai penting dari Karst Sangkulirang-Mangkalihat.
Capaian Kegiatan
Teridentiikasinya kondisi geograis, lingkungan isik seperti lokasi mata air, mulut goa, sungai dan situs-situs penting Karst Sangkulirang-Mangkalihat;
•
Pemasangan stasiun pengamatan hidrologi di 8 lokasi (Sungai Nyadeng di Kampung Merabu, Sungai Petiwar Kampung Suaran, Hulu Binatang, Sungai Lumpur, Gua Peringgi, Hulu Batu Lepoq, Sungai Mensa, Sungai Marang);
•
Pemasangan 4 stasiun pengamatan cuaca (Stasiun Merapun di Kampung Merapun, Stasiun Biduk-Biduk di Kampung Labuan Kelambu, Stasiun Pengadan di Desa Pengadan, Stasiun Hamburbatu di Desa Tepian Langsat;
•
Adanya dokumen panduan dan survei kegiatan pemetaan nilai penting Karst Sangkulirang-Mangkalihat.
8
Menapak
• Judul: Upaya pengurangan deforestasi di Hutan Lindung Hulu Sungai • Domaring berbasis masyarakat melalui skema hutan desa PHBM di 3 (tiga) kampung sekitarnya. •
Survei keanekaragaman hayati dan identiikasi sosial ekonomi masyarakat;
•
Kajian survei sosial ekonomi masyarakat di HLSD dan identiikasi potensi dan aset Kampung Dumaring;
Fasilitasi PHBM di 3 desa termasuk advokasi melalui mekanisme hutan desa;
•
Fasilitasi usulan hutan desa di Kampung Dumaring dan Kampung Biatan Ilir seluas 8.988,369 Ha;
•
Terbentuk LPHK Tebih Daludun dimaksudkan untuk pengelolaan calon hutan desa pada kawasan Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring dengan areal kerja seluas 3.877,319 Ha;
Rehabilitasi hutan (minimun 150 Ha);
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│95
•
Lokasi: Area Karst Sangkulirang Mangkalihat (Kabupaten Berau & Kutai Timur) . Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2018
Pemetaan pada wilayah terdegradasi dan rencana rehabilitasi hutan di 3 kampung; Adanya kajian livelihood assessment yang mencakup analisis sumberdaya manusia, sumberdaya alam, infrastruktur, dan ekonomi; Pembuatan demonstration plot budidaya sayur mayur di Kampung Long Lamcin dan budidaya ikan tawar di Kampung Long Ayap dan Long Lamjan.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│94
No
No
Mitra
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan Lokasi: Kampung Dumaring dan Sumber Mulia Kecamatan Talisayan, dan Kampung Biatan Ilir Kecamatan Biatan, Kabupaten Berau.
Ruang Lingkup Kegiatan •
Fasilitasi pengembangan energi terbarukan di 1 desa;
•
Peningkatan taraf hidup masyarakat di 3 desa dengan mekanisme block grants.
Capaian Kegiatan Adanya kesepakatan bersama dengan masyarakat sekitar kawasan Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring terkait pengelolaan hutan kampung, dengan usulan pengembangan jenis tanaman yang diusahakan oleh masyarakat berupa tanaman obat, tanaman hias, budidaya jamur, budidaya lebah, penangkaran satwa liar, budidaya hijauan makanan ternak, serta budidaya tanaman lain yang tidak merusak fungsi kawasan hutan semindal;
•
Survei sosial ekonomi masyarakat dan identiikasi pemanfaatan ruang serta konlik ruang di sekitar Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring;
•
Adanya kesepakatan bersama dengan masyarakat sekitar kawasan Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring terkait tata batas kampung dan perlindungan HLHSD dengan menggunakan skema perhutanan sosial (hutan desa);
•
Kajian pemanfaatan ruang di kawasan Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring;
•
Dokumen perencanaan tata guna ruang Hutan Lindung Hulu Sungai Dumaring.
•
Disepakatinya visi bersama dalam perlindungan hutan mangrove di Kampung Teluk Semanting dan Pegat Batumbuk, Kecamatan Kepulauan Derawan, Kabupaten Berau;
•
Disepakatinya dokumen rencana kampung;
•
Pembuatan demonstration plot tentang kebun bibit di Kampung Teluk Semanting;
Rentang waktu: Juni 2015 - Mei 2018
9
No
Forum Lingkunagn Mulawarman (FLIM)
Mitra
Judul: Membangun model pengelolaan mangrove terpadu untuk keberlanjutan kehidupan di Kabupaten Berau
•
Lokasi: Kampung Pegat Batumbuk
•
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan dan Teluk Semanting, • Kecamatan Kepualauan Derawan, Kabupaten Berau • Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2018 •
Fasilitasi PHBM dengan pendekatan SIGAP REDD+ termasuk pemetaan partisipatif, fasilitasi penyusunan RPJM yang berlandaskan pengelolaan SDA yang berkelanjutan; Peningkatan taraf hidup masyarakat di 2 desa dengan
Ruang Lingkup Kegiatan
Capaian Kegiatan •
Teridentiikasinya para pemangku kepentingan masyarakat Kamung;
Rehabilitasi lahan pada kawasan terbuka;
•
Kampanye pengelolaan dan pemanfaatan mangrove;
•
Disepakatinya dokumen RPJM-K di Kampung Pegat Batumbuk terkait pengelolaan mangrove;
•
Teridentiikasi 27 jenis tumbuhan, 55 jenis avifauna, dan 27 jenis mamalia (dari 27 jenis mamalia tersebut terdapat 15 termasuk IUCN Redlist dimana 7 species berstatus endangred/terancam di kawasan hutan mangrove Teluk Semanting, dan teridentiikasi 11 jenis mangrove dimana indek nilai penting tertinggi dalam tingkatan pohon adalah jenis Sonneratia alba dan INP terkecil adalah Rhizopora mucronata. Dan teridentiikasi 3 jenis mangrove sejati yaitu Sonneratia alba, Heritoria Littolaris, dan Nypa Friticans dan 5 Jenis tumbuhan asosiasi, serta terdapat 21 jenis tumbuhan dan 6 jenis mamalia, dan 53 jenis burung di Kampung Pegat Batumbuk;
•
Kajian pedesaan partisipatif (participatory rural appraissal) menghasilkan informasi isik lingkungan dan sosial ekonomi masyarakat;
•
Pembuatan kebun bibit percontohan, tambak ramah lingkungan, dan produk olahan hasil laut seperti udang dan pembuatan terasi yang dikirimkan ke Lombok;
•
Disepakatinya visi bersama dalam perlindungan hutan mangrove seluas 32.196,03 Ha di Kampung Teluk Semanting dan Pegat Batumbuk, Kecamatan Kepulauan Derawan, Kabupaten Berau.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│97
mekanisme block grants sebesar Rp. 540.000.000,00,-;
Pengembangan pusat informasi mangrove dan berkoordinasi dengan multipihak di tingkat kabupaten.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│96
•
C. Program Heart of Borneo (HoB) Regular No 10
Mitra Yayasan Dian Tama
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Ruang Lingkup Kegiatan
Judul: Pelestarian kawasan melalui agroforestri dan pengelolaan Hasil Hutan Bukan Kayu sebagai alternatif pendapatan masyarakat di Koridor LabianLeboyan
•
Rehabilitasi (sekitar 120 Ha) di 3 desa dampingan;
•
Peningkatan taraf hidup masyarakat melalui sistem agroforestri (karet, damar dan buah-buaHan) di 3 desa target;
Lokasi: Desa Labian Ira’ang, Desa Labian, Desa Sungai Ajung, Kecamatan Batang Lupar, Kabupaten Kapuas Hulu
•
Pendampingan untuk peningkatan kapasitas organisasi lokal dalam pengelolaan SDA yang lestari.
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2018
11
Mitra
Asosiasi Pendamping Perempuan Usaha Kecil (ASPPUK)
Lokasi: Desa Lanjak Deras, Desa Mansiau, Kecamatan Batang Lupar dan Desa Manua Sadap, Kecamatan Embaloh Hulu Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2018
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan pembibitan, pembuatan kompos, dan studi banding pengembangan arang terpadu, studi banding pengelolaan tanaman karet, dan studi banding pengelolaan pertanian lahan kering;
•
Pembuatan pupuk kompos sebanyak 3.905 kg di 3 desa dampingan (Desa Sungai Ajung, Desa Labian, Desa Labian Ira’ang);
•
Pembibitan sebanyak 14.793 bibit yang terdiri dari 9.058 bibit tanaman buah dan 5.735 tanaman kehutanan dari 32 jenis tanaman;
•
Identiikasi dan pembentukan 34 pengrajin (manikmanik dan penganyam);
•
Promosi produk HHBK di Pameran Pekan Gawai Dayak dan Pameran Produk Kreatif Dinas Perindustrian dan Perdagangan di Pontianak;
•
Pelatihan dan penerapan konsep pengembangan model kawasan terpadu (sistem agroforestri: pelatihan dan pembuatan kompos arang untuk aplikasi dalam penanaman sayuran, bibit tanaman hutan dan buahan, perikanan serta perternakan di 3 desa (Desa Labian, Desa Labian Ira’ang, dan Desa Sungai Ajung);
•
Pembuatan tungku hemat bahan bakar (terbuat dari tanah pasir/tasir) sebagai hemat, lebih bersih, dan sebagai percontohan;
Ruang Lingkup Kegiatan
•
Konservasi eksitu melalui pengembangan tumbuhan pewarna alami (marek, tarum, mengkudu, jernang dan engkerbai) di lahan masyarakat.
•
survei keanekaragaman hayati dan sosial ekonomi.
•
Fasilitasi PHBM untuk tumbuhan pewarna alami di 3 desa dampingan;
•
Fasilitasi pembentukan organisasi lokal (koperasi) dalam pengelolaan HHBK terutama tumbuhan pewarna alami termasuk pemberian block grants sebesar Rp. 300.000.000,00 untuk pengembangan kerajinan tangan;
•
Peningkatan pendapatan masyarakat dengan tumbuhan pewarna alami melalui peningkatan kapasitas melalui pelatihan
Capaian Kegiatan •
Pembentukan 3 kelompok pengerajin perempuan di 3 desa (produk pengelolaan HHBK, termasuk rotan, prupuk, bemban, biji, manik-manik, tenun) yang tergabung kedalam jaringan perempuan usaha kecil di Kabupaten Kapuas Hulu;
•
Kawasan hutan seluas 2 Ha milik masyarakat ditanami 116 bibit pohon jenis Sahang dan Tengkawang.
•
Penanaman 1.191 bibit dari 7 tanaman jenis meliputi rengat akar, rengat pagi, beting, mengkudu, engkerbai, engkerbai laut, jangau, dengan luas lahan tanaman mancapai 2 Ha.
•
Penanaman jenis tanaman pewarna (17 jenis, diantaranya rengat, engkerbai, jangau, ruan, beting, empait, jernang/rotak, serta mengkudu) seluas 6 Ha yang tersebar di 5 desa dampingan.
•
Salah satu desa dampingan (Desa Mansiau) memasukkan tanaman pewarna alami sebagai program unggulan dan telah masuk dalam RPJMDes tahun 2017-2022;
•
Identiikasi 9 jenis tanaman yang berpotensi sebagai bahan baku pewarna alam dan pewarna tenun, identiikasi 6 lokasi pembibitan tanaman pewarna;
•
Pembentukan 5 kelompok perempuan usaha kecil (Kelompok Usaha Bersama/KUB), dimasingmasing desa dampingan dengan jumlah anggota keseluruhan mencapai 120-130 orang;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│99
Judul: Pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu melalui pelestarian tumbuhan pewarna yang berperspektif gender dan berkelanjutan di Kabupaten Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat
•
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│98
No
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Capaian Kegiatan
No
Mitra
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Ruang Lingkup Kegiatan fermentasi dan ekstraksi dari pewarna alami; •
12
Mitra Sampan Kalimantan
Judul: Peningkatan ekonomi masyarakat desa hutan berbasis konservasi dan kearifan lokal dengan optimalisasi tembawang. Lokasi: Desa Selaup, Nanga Semangut, Nanga Raon, Bahenap, Kab. Kapuas Hulu. Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2018
•
Pembutan pasta gel pewarna dan bubuk/powder untuk pewarna alami masing masing 1 kg pada 5 kelompok dampingan;
•
Terbentuk kelompok usaha tenun perempuan Ribai;
•
Penyebaran informasi pengembangan bahan baku pewarna alam melalui pembuatan media sosial, blog dan website;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dengan pelatihan dan pendampingan masyarakat terkait pengenalan jenis tanaman pewarna alami, teknik dasar pewarnaan alam untuk tenun, teknik pembuatan ekstraksi pewarnaan, teknik membuat pasta indigo, mengetahui cara membuat serbuk bahan pewarna, memahami praktek tenun ramah lingkungan, membuat katalog warna, dan manfaat budidaya pewarna;
•
Teknik dasar pewarnaan alam untuk tenun, teknik pembuatan ekstraksi pewarnaan, teknis membuat pasta indigo, cara membuat serbuk bahan pewarna, praktek tenun ramah lingkungan;
•
Dokumen katalog warna dan pembelajaran manfaat budidaya pewarna.
Ruang Lingkup Kegiatan Fasilitasi PHBM untuk konservasi tembawang (sistem agroforestri tradisional) di 4 desa dampingan;
•
Pemetaan dan identiikasi keanekaragaman hayati;
•
Fasilitasi rencana konservasi tembawang dan peraturan desa;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat lokal dengan intensiikasi pertanian (termasuk pembangunan saung sebagai pusat informasi & pelatihan pertanian melalui sistem tembawang);
•
Rehabilitasi hutan/pengayaan tanaman seluas 600 Ha di 4 desa dampingan;
•
Menciptakan ekonomi alternatif untuk peningkatan taraf hidup masyarakat di 4 desa target termasuk pemberian modal kepada masyarakat sekitar Rp. 300 juta;
Capaian Kegiatan •
Teridentiikasinya 179 varietas tumbuhan di agroforestri Tembawang, dan telah didokumentasikan;
•
Dihasilkanya 6 dokumen terkait HHBK tembawang (dokumen perencanaan, aturan, sistem unit usaha dan lainnya)
•
Masuknya tembawang kedalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJM Des) di Desa Nanga Raun, Desa Nanga Semangut, Desa Kalis, dan Desa Bahenap;
•
Terbentuknya 4 Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) di Desa Nanga Raun, Desa Nanga Semangut, Desa Kalis, dan Desa Bahenap.
•
Pembangunan 5 unit saung sebagai pusat belajar kampung di empat desa meliputi Desa Nanga Raun, Desa Nanga Semangut, Desa Kalis, dan Desa Bahenap, sebagi pusat belajar kampung (saung) dan ada demonstration plot pertanian dan peternakan intensif tanpa bakar dan tekhnologi organik bagi masyarakat desa dampingan;
•
Dibangunya 5 demonstration plot seluas 0,5 Ha/ demplot pertanian organik tanpa bakar untuk mendukung pembelajaran masyarakat desa;
•
Luas PAK yang diajukan sebagai calon hutan desa yang menjadi dampingan SAMPAN Kalimantan adalah 120.365 Ha;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│101
•
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│100
No
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Promosi dan pameran di tingkat kabupaten, propinsi dan nasional.
Capaian Kegiatan
No
Mitra
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Ruang Lingkup Kegiatan •
Mitra
•
Terbentuknya 7 kelompok tani diempat desa dampingan, (Desa Nanga Raun, dengan kelompok Cahai Tebirung, Desa Bahenap dengan kelompok Telaga Biru, Baki Bersatu, Gurung Muncang, Ulak Mulang, Desa Selaup dengan kelompok Selaup Perkasa, Desa Nanga Semangut dengan kelompok Sopan Jaya);
•
Telah menanam kopi dan kakau di areal tembawang yang tidak produktif di dua desa (Bahenap dan Nanga Raun) sebanyak 15.500 bibit;
•
Terbentuknya 6 kelompok usaha HHBK (121 orang) di 4 desa dampingan (Desa Nanga Raun dengan kelompok Bawek Tilung Bersatu, Bawak Sungoi Londong, Desa Bahenap dengan kelompok Seuntai Bulang, Desa Selaup dengan kelomok Pancur Indah, Jakok Jaya, Desa Semangut dengan kelompok Tebaung Jaya);
•
Dukungan terhadap peralatan produksi dan pelatihan untuk pengembangan produk kopi dan peralatan pramuka;
•
Memproduksi kopi 200 Kg/3 bulan terakhir dari bulan September-November 2016, dengan total nilai kopi yang terjual Rp 8.000.000,-;
•
Memproduksi beram jahe sebanyak 100 liter/3 bulan terakhir dari bulan September-November 2016, dengan total penjual Rp 2.500.000,-;
Ruang Lingkup Kegiatan
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│102
No
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Promosi produk tembawang serta pengembangan toko online dan oline (berdasarkana hasil studi kelayakan dan rencana bisnis).
Capaian Kegiatan
Capaian Kegiatan Memproduksi anyaman (topi dan wadah kopi) 100 unit 3 bulan terakhir dari bulan September-November 2016 dengan total penjualan Rp 3.000.000,-;
•
Mengembangkan pertanian intensif di areal sekitar perkarangan masyarakat di Desa Nanga Raun dengan total pendapatan sekitar Rp 6.000.000/2 bulan terakhir (Oktober, November 2016). Dan di Desa Bahenap dengan total pendapatan sebesar lebih dari Rp 24.000.000/2 bulan terakhir (Oktober, November 2016);
•
Diakuinya tata ruang agroforestri tembawang mencapai 2.5 Ha yang tersebar di 4 desa dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa;
•
Adanya kebun bibit seluas 100 m2 dengan kapasitas daya tampung 28.880 bibit di empat desa dampingan dengan jenis: gaharu, belian, kopi, kakau, kayu sinduk, dan kayu puji-puji;
•
Kawasan hutan seluas 2 Ha milik masyarakat ditanami 116 bibit pohon jenis Sahang dan Tengkawang;
•
Pembibitan sebanyak 14.793 bibit yang terdiri dari 9.058 bibit tanaman buah dan 5.735 tanaman kehutanan dari 32 jenis tanaman telah disiapkan untuk pengkayaan tanaman seluas 6 Ha;
•
Adanya modul identiikasi jenis dan pemanfaatan keanekaragaman hayati lora dan fauna tembawang di desa dampingan;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│103
•
No
13
Mitra
KBCF- WARSI
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan
Lokasi: Kabupaten Kutai Barat yaitu, Kampung Sembuan (Kecamatan Nyuatan), Kampung Bermai, Kampung Besiq (Kecamatan Damai). Kabupaten Mahakam Ulu, Batoq Kelo , Long Merah, Long Hurai (Kecamatan Long Bagun), Laham (Kecamatan Laham), Lutan (Kecamatan Long Hubung)
•
•
•
Fasilitasi PHBM melalui mekanisme hutan desa di 8 desa target dimana 3 desa telah mendapat PAK (Penetapan Areal Kerja) dan 5 desa akan difasilitasi untuk mendapat PAK (Penetapan Areal Kerja); Menciptakan ekonomi alternatif untuk peningkatan taraf hidup masyarakat di 3 desa;
Capaian Kegiatan •
Membuat video dukumenter terkait perlindungan tembawang di 4 desa dampingan;
•
Mengikuti 8 kali pameran terkait perhutanan sosial, hasil hutan bukan kayu, dan pameran terkait lainnya ditingkat lokal, provinsi dan nasional;
•
Telah melakukan publikasi melalui media sosial Sampan (facebook, twitter, youtube dan Website) yang menjangkau lebih dari 1.000 viewer untuk informasi pengelolaan tembawang, hutan desa, dan pemanfaatan hasil hutan bukan kayu.
•
Kampung Besiq dan Kampung Sembuan di Kabupaten Kutai Barat telah mendapatkan HPHD seluas 8.275 Ha dan Kampung Bermai, Kabupaten Kutai Barat sedang mengajukan HPHD seluas 155 Ha;
•
27.650 Ha kawasan hutan sedang diajukan Penetapan Areal Kerja (PAK) di Kab. MaHakam Ulu;
•
Berdasarkan survei Village Conservation Aggrement (VCA) telah teridentiikasinya jenis hasil hutan unggulan (karet alam, gaharu, cokelat, rotan, madu, cempedak, langsat dan durian);
•
Telah memfasilitasi 8 LPHD melakukan kunjungan belajar pengelolaan hutan oleh masyarakat di Sumatera Barat;
•
Penguatan LPHD melalui pendampingan yang dilakukan oleh fasilitator lapangan.
Rehabilitasi 150 Ha di 3 desa.
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2018
No 14
Mitra Lanting Borneo
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan Judul: Penguatan masyarakat dalam pengelolaan kawasan Koridor DAS Labian-Leboyan melalui pemetaan dan inventarisasi kearifan lokal. Lokasi: Desa Malemba, Kecamatan Batang Lupar, Kabupaten Kapuas Hulu
Ruang Lingkup Kegiatan •
Pemetaan dan Inventarisasi kearifan lokal masyarakat;
•
Rehabilitasi hutan minimal 20 Ha;
•
Fasilitasi PHBM di Desa Malemba sebagai bentuk penguatan kearifan lokal yang terintegrasi dengan RPJM desa.
Capaian Kegiatan Adanya dokumen rencana kelola kawasan lindung masyarakat seluas 23 Ha untuk perlindungan hutan, pemanfaatan ekonomi masyarakat, dan sosial budaya masyarakat;
•
Adanya kesepakatan pengelolaan kawasan lindung desa antara, Lanting Borneo dengan Pemerintahan Desa Melemba, dan Lanting Borneo (pihak ketiga/ pendamping), pemilik lahan (5 orang) dengan kelompok pengelola lahan (warga Dusun Sungai Pelaik);
•
Lanting Borneo telah melakukan fasilitasi pemetaan rencana kelola lindung Dusun Sungai Pelaik seluas 23 Ha dan peta administratif Desa Melemba;
•
Adanya kesepakatan warga untuk mengelola 23 Ha kawasan kelola lindung masyarakat Desa Melemba yang berada di kawasan dengan status Areal Pengunaan Lain (APL) di untuk agroforestri dengan penanaman kopi robusta dan tanaman keras lainnya.
D. Inisiatif Heart of Borneo (HoB) Khusus
15
Mitra
Komunitas Pariwisata Kapuas Hulu (KOMPAKH)
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan Judul: Pengembangan destinasi dan media pemasaran ekowisata berbasis masyarakat di Kawasan Penyangga TNBK dan
Ruang Lingkup Kegiatan
•
Fasilitasi pengembangan ekowisata;
•
Peningkatan kapasitas masyarakat dalam pengelolaan ekowisata;
Capaian Kegiatan
•
Identiikasi informasi dasar untuk pengembangan ekowisata (sosial, ekonomi, minat, lingkungan isik, infrastruktur, potensi atraksi, dan lainnya);
•
Kesepakatan para pihak terkait tata cara pelaksanaan ekowisata;
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│105
•
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2017
No
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│104
Judul: Mendukung perlindungan di Lanskap Ekosistem Heart of Borneo (HoB) melalui hutan desa di Kabupaten Mahakam Ulu dan Kabupaten Kutai Barat.
Ruang Lingkup Kegiatan
No
Mitra
Judul Kegiatan, Rentang Waktu dan Lokasi Kegiatan TNDS sebagai upaya pengembangan alternatif ekonomi di Kabupaten Kapuas Hulu.
Ruang Lingkup Kegiatan
Capaian Kegiatan
•
Peningkatan kapasitas masyarakat;
•
Membangun strategi pemasaran • untuk pengembangan ekowisata di Menua Sadap.
Lokasi: Desa Menua Sadap, Kecamatan Embaloh Hulu, Kapuas Hulu
•
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2017 16
Farum DAS Labian Leboyan
Lokasi: DAS Sungai LabianLeboyan, Desa Labian, Desa Sungai Ajung, Kecamatan Batang Lumpar
•
Sosialisasi, pemetaan dan perencanaan;
•
Restorasi mangrove 100 Ha di sepanjang DAS Labian Leboyan;
•
Fasilitasi pertemuan tahunan Forum DAS;
•
Pelatihan dan pengembangan HHBK untuk peningkatan taraf hidup masyarakat.
Peningkatan kapasitas pengelolaan ekowisata dengan pelatihan manajemen organisasi, administrasi dan pembukuan, pelatihan kepemanduan, pelatihan penyusunan paket wisata, pengelolaan rumah singgah (homestay), pelatihan Bahasa Inggris;
•
Tersusunnya konsep ekowisata untuk RPJMDes;
•
Promosi ekowisata Desa Meliau dan Desa Sadap melalui website dan Lealet.
•
Persiapan restorasi DAS dengan identiikasi dan pemetaan lahan potensial milik masyarakat yang ada dipinggiran sungai Labian Leboyan, untuk direstorasi;
•
Penyusunan rencana kerja penanaman untuk restorasi meliputi penentuan jenis tanaman, jumlah tanaman, pembibitan pemeliharaan dan pembagian kelompok kerja;
•
101,6 Ha lahan pinggiran sungai Labian Leboyan ditanami tanaman kehutanan sebanyak 29.362 batang, antara lain tanaman hutan kayu tengkawang, durian, binuang, pohon buah-buahan seperti jengkol dan petai, serta ditanami dengan tanaman HHBK sebanyak 20.165 batang diantaranya bambu, purik serta enau, dengan total keseluruhan tanaman mencapai 49.527 batang;
•
Pengkayaan tanaman di 101 Ha area sempadan sungai Labian Leboyan yang termasuk dalam DAS Labian Leboyan;
•
Pembangunan kebun bibit dengan luas 0.03 Ha dengan kapasitas stok bibit untuk lahan 100 Ha yang tersebar di 2 Dusun, Desa Labian.
Rentang waktu: Juni 2015 – Mei 2017
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│106
Judul: Restorasi pinggiran DAS Labian Leboyan di sepanjang Desa Sungai Ajung dan Desa Labian berbasis masyarakat.
Terbentuknya kelembagaan pengelola ekowisata (struktur kepengurusan ekowisata);
Lampiran IV. Matrik Daftar Calon Mitra Siklus 3 No
Mitra dan Judul Proyek
Dana Hibah dan Rentang waktu Proyek
Lokasi Proyek
Deskripsi Singkat Proyek
BFCP-Reguler 1
Yayasan Penabuluberkonsorsium dengan Yayasan Pengembangan Sumberdaya Sumberdaya Hutan Indonesia (NTFP-EP) dan Yayasan Lembaga Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya dan Lingkungan Hidup (LPPSLH)
Rp. 11.061.174.000 1 Maret 2017 - 29 Februari 2019
Kab. Berau, Kec. Kelay, Segah, Biduk-biduk, Dumaring, Gunung Tabur, Kepulauan Derawan, Sambaliung, Teluk Bayur
2
Yayasan JKPP (Jaringan Kerja Pemetaan Partisipatif). “Penyusunan Grand Design Resolusi Konlik Kawasan Hutan dengan Tujuan Khusus (KHDTK) Labanan, Kabupaten Berau”.
Rp. 813.450.000 1 Maret 2017 - 31 Desember 2017
Kab. Berau, Kec Kelay (Desa Merasa, Sambaliung (Desa Long Lanuk, Tumbit dayak), Teluk Bayur (Desa Labana Makmur dan Labana Makrti)
Proyek ini diharapkan mampu untuk: •
Menambah jenis mata pencaharian rumah tangga bagi masyarakat yang tinggal di dalam dan sekitar kawasan hutan melalui pemanfaatan HHBK. Minimal akan dikembangkan 2 jenis HHBK unggulan pada skala Sentra HHBK di tingkat kabupaten dan beberapa jenis HHBK lain pada skala yang lebih kecil.
•
Meningkatnya pendapatan masyarakat yang tinggal di dalam dan di sekitar kawasan hutan berbasis pemanfaatan HHBK sebesar 30%.
•
Menambah kelompok-kelompok usaha produksi HHBK berbasis masyarakat yang memiliki ijin pemungutan hasil hutan bukan kayu (IPHHBK), sedikitnya diperoleh 3-4 ijin pemungutan HHBK.
•
Membangun pusat informasi dan pengetahuan pemanfaatan dan pengelolaan HHBK berbasis masyarakat.
Proyek ini akan mengupayakan penurunan konlik pemanfaatan ruang di Kawasan Hutan dengan Tujuan Khusus (KHDTK) Labanan dan sekitarnya melalui penyusunan grand design resolusi konlik. Proyek ini akan berkontribusi dengan: •
Assessment atau kajian konlik tenurial di kawasan KHDTK.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│107
“Membangun Usaha Masyarakat dan Perluasan Jaringan Pasar berbasis Pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) Berkelanjutan di Kab. Berau, Prov. Kalimantan Timur”
Proyek akan membangun dan mengembangkan kelembagaan ekonomi masyarakat dari Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) secara keberlanjutan khususnya di kampung yang mereplikasi pendekatan REDD+.
No
Mitra dan Judul Proyek
Dana Hibah dan Rentang waktu Proyek
Lokasi Proyek
Deskripsi Singkat Proyek •
Merumuskan masukan dari berbagai pihak terhadap hasil kajian dan design resolusi konlik.
•
Design resolusi konlik diharapkan dapat membangun kesepakatan para pihak yang diharapkan bisa mendorong dan meningkatkan komitmen berbagai pihak untuk menyelesaikan konlik.
BFCP-SGF 3
KSM Kakabe (Kelola Kawasan Bersama)
1 Maret 2017 - 29 Februari 2019
Kab. Berau, Kec. Biduk-biduk (Desa/ kampung Teluk Sulaiman)
Proyek akan membangun sistem agroforestri plus ternak kepada masyarakat yang mengerjakan praktek ladang berpindah dan pada ladang yang berada di sekitar mata air dan sempadan sungai dengan pembuatan percontohan seluas 30 Ha; menemukan model sistem agroforestry dan rehabilitasi Mangrove yang sesuai; merehabilitasi hutan mangrove yang masih tersisa dikampung seluas lebih kurang 11 Ha; membuat kebijakan tingkat kampung tentang perlindungan DTA (Daerah Tangkapan Air) termasuk mangrove; membuka peluang usaha ekonomi kelompok masyarakat dalam bidang Pembibitan tanaman. Proyek ini akan berkontribusi dalam hal:
No
Mitra dan Judul Proyek
Dana Hibah dan Rentang waktu Proyek
4
Yayasan Penyu Berau
Rp. 925.800.000
“Model Pengelolaan Kekayaan SDA Milik Kampung yang Lestari Yang Memberikan Manfaat Kesejahteraan, Taraf Hidup dan Pendapatan di Kampung Tembudan, Batu Putih”
1 Maret 2017 - 29 Februari 2019
YAKOBI (Yayasan Komunitas Belajar Indonesia) “Perlindungan Kawasan Hutan melalui Pengembangan Agrowisata Kampung Birang”
Mewujudkan model / sistem agroforestry plus ternak untuk pengurangan tekanan hutan di Daerah Tangkapan Air (DTA) dan pemulihan hutan mangrove.
•
Meningkatkan pendapatan masyarakat melalui kegiatan Agroforestry dan adanya peluang usaha dalam bidang pembibitan pohon.
Lokasi Proyek Kab. Barau, Kec Batu Putih, Desa/Kampung Tambudan
Deskripsi Singkat Proyek Proyek ini dilaksanakan sebagai wujud dari implementasi kolaborasi bersama antara pemerintah, pihak swasta, LSM dan masyarakat Kampung Tembudan, tujuan utamanya adalah terwujudnya pengelolaan hutan mangrove di Kampung Tembudan. Hasil yang akan dicapai oleh proyek adalah:
Rp. 895.142.600 1 Maret 2017 - 29 Februari 2019
Kab. Berau, Kec. Gunug Tabur, Desa/ kampung Birang
•
Adanya Peraturan Kampung.
•
Tersedianya RPJM di Kampung Tembudan.
•
Komitmen Pemerintah terhadap Pengelolaan Hutan Mangrove di Kampung Tembudan.
•
Terbentuknya satu kelompok masyarakat pengelola hutan mangrove Kampung Tembudan.
•
Terkelolanya 20% dari luasan hutan mangrove oleh masyarakat Kampung Tembudan.
•
Luasan hutan mangrove yang akan dikelola tercantum dalam RPJM Kampung Tembudan.
Fokus usulan program dalam proyek ini adalah memberikan dukungan terhadap jaminan perlindungan aset SDA Kampung Birang melalui inisiatif penguatan ekonomi masyarakat melalui agrowisata dengan pendekatan SIGAP REDD. Hasil akhir proyek adalah: •
Peningkatan net value dari kegiatan agroforestry.
•
Transfer teknologi, training, peningkatan input, informasi/ hubungan kepada pasar yang lebih baik dari sisi kuantitas hasil di Kabupaten Berau, kualitas hasil serta eisiensi biaya produksi melalui asupan teknologi tepat guna.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│109
5
•
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│108
“Merawat Sumber Air di Daerah Tangkapan Air (DTA) melalui Pembangunan Sistem Agroforestry dan Pemulihan Mangrove di Kampung Teluk Sumbang”
Rp. 804.869.000
No
Mitra dan Judul Proyek
Dana Hibah dan Rentang waktu Proyek
Lokasi Proyek
Deskripsi Singkat Proyek
HOB-Reguler 6
ALERT berkonsorsium dengan Yayasan Bumi dan PPSHB IPB
Rp. 8.415.226.000 1 Maret 2017 - 29 Februari 2019
“Survei dan Monitoring Kantong Habitat 2 (dua) dan Dukungan Manajemen Kesehatan dan Reproduksi Badak Sumatera di Kutai Barat, Kalimantan Timur”.
Kab. Kutai Barat, Kec Proyek ini akan melakukan pengembangan survei okupansi (tingkat Damai dan Nyuatan hunian) dan sebaran populasi badak, dengan menggunakan teknologi terkini yaitu wahan tanpa awak (UAV atau drone) untuk mendeteksi keberadaan badak. Proyek bertujuan mendapatkan data dan informasi akurat tentang ukuran dan dinamika populasi, sebaran demograi, kekerabatan dan status reproduksi badak Sumatera di Kantong Habitat 2 Kalimantan Timur. Hasil yang diharapkan dari proyek ini adalah: •
Data dan informasi tentang situasi populasi, habitat, dan ancaman terhadap keberlangsungan hidup badak Sumatera di Kalimantan Timur.
7
Pokdarwis Linggang Melapeh “Pengelolaan Ekowisata Berbasis Masyarakat di Kampung Linggang Melapeh - Kabupaten Kutai Barat”
Rp. 935.550.000 1 Maret 2017 - 29 Februari 2019
No
Mitra dan Judul Proyek
8
LPHD Bumi Lestari
Rp.733.340.000
“Perlindungan dan Pelestarian Keanekaragaman Hayati di kawasan Hak Pengelolaan Hutan Lindung Danau Tang untuk Keberlanjutan Mata Pencaharian Masyarakat Desa Penepian Raya”
1 Maret 2017 -29 Februari 2019
“Perlindungan dan Pelestarian Kawasan Gunung Menaliq, Desa Penarung, Kecamatan Bentian Besar Kabupaten Kutai Barat”
Proyek akan melakukan:
Rp. 423.105.000 1 Maret 2017 - 28 Februari 2018
Lokasi Proyek Kab. Kapuas Hulu, Kec. Jongkong Desa/Kampung Penepian Raya
Kab. Kutai Barat, Kec. Bentian Besar, Desa/kampung Penarung
Pengembangkan kawasan lindung hutan gunung Eno, wisata alam Danau Aco serta dan Wisata air terjun menjadi site ekowisata di Kampung Linggang Melapeh.
Deskripsi Singkat Proyek Proyek ini berupaya meningkatkan kapasitas pengelolaan Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) dalam pengelolaan Hutan Desa termasuk HHBK. Dengan Proyek ini diharapkan: •
Terjadi pematangan lembaga LPHD dalam kapasitas manajemen organisasi.
•
Kemampuan pengelolaan hutan desa secara lestari.
•
Penjagaan hasil hutan bukan kayu masyarakat di hutan desa
•
pengembangan usaha kecil masyarakat desa
Proyek ini mengusulkan upaya perlindungan kawasan dan pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu seperti tanamana obat pada Kawasan Gunung Menaliq berbasis masyarakat. Proyek ini akan memberikan kontribusi pada pembangunan kampung, diantaranya: •
Pemahaman dan pengetahuan terhadap nilai penting kawasan terhadap kehidupan keseharian.
•
Memberikan pendapatan kepada masyarakat dari beberapa hasil kreasi dan inovasi pemanfaatan tanaman obat dari kawasan yang dikelola.
•
Semakin dikenalnya kampung Penarung oleh pihak luar dalam pengelolaan tanaman obat dan HHBK.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│111
Pengelola Kawasan Konservasi Gunung Menaliq
Proyek ini diharapkan meningkatkan kesadaran masyarakat dalam melindungi dan melestarikan keanekaragaman hayati di hutan lindung Kampung Gunung Eno dan Danau Aco melalui pengembangan ekowisata bebasis masyarakat. •
Dana Hibah dan Rentang waktu Proyek
9
Kab. Kutai Barat. Kec. Linggang Bigung, Desa/ kampung Linggang Melapeh
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│110
HOB-SGF
No
Mitra dan Judul Proyek
10
KOMPAD (Komunitas Pecinta Alam Damai) “Penguatan Partisipasi Masyarakat dalam Penyelamatan Badak”
Dana Hibah dan Rentang waktu Proyek Rp. 423.490.000 1 Maret 2017 - 28 Februari 2018
Lokasi Proyek Kab. Kutai Barat. Kec. Damai. Desa/ kampung Besiq, Muara Ngilik dan Sekolah Dasar (Cagar alam Kersik Luai)
Deskripsi Singkat Proyek Badak Sumatera merupakan spesies Kunci di Kabupaten Kutai Barat. Penemuan dari Kamera Jebak oleh WWF Indonesia Kutai Barat yang dirilis pada Tahun 2013 merupakan hal yang baru, langka dan membanggakan masyarakat Kutai Barat. Untuk melindungi satwa badak Komunitas Pecinta Alam Damai (KOMPAD) ingin berperan dalam membantu pelestarian dan konservasi Badak dengan melakukan penyuluhan kepada siswa sekolah, perguruan tinggi dan kelompok masyarakat di Kecamatan Damai, untuk meningkatkan Pengetahuan dan kesadaran Masyarakat di Sekitar wilayah habitat Badak tentang pentingnya Konservasi dan Perlindungan Badak Sumatera di Kutai Barat. Proyek ini diharapkan akan mampu: Memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang pentingnya perlindungan dan pelestarian badak dengan memberikan materi/ media publikasi tentang konservasi badak.
•
Memberikan peningkatan kapasitas Anggota Kelompok Komunitas Pecinta Alam Damai (KOMPAD) dalam penyuluhan peningkatan kesadaran konservasi badak di Kubar.
Investasi Strategis 11
No
12
YAYORIN
Rp.3.056.995.000
“Konservasi Banteng Kalimantan (Bos javanicus lowi) di Ekosistem Belantikan Hulu-Lanskap Pegunungan Schwaner, Perbatasan Kalimantan Tengah dan Kalimantan Barat”
1 Maret 2017 - 29 Februari 2019
Mitra dan Judul Proyek
Kab. Lamandau, Kec. Belantikan Raya, Kawasan ekosistem Belantikan Hulu
Proyek konservasi ini akan mengatasi kebutuhan penting terkait konservasi banteng Kalimantan diantaranya pengumpulan database biekologi (populasi, sebaran, peta sebaran, karakteristik habitat, pakan, karakteristik genetik) dan etnozoologi berupa (hubungan kekerabatan sosial ekonomi masyarakat belantikan hulu dengan banteng, potensi ancaman banteng dan bentuk dukungan masyarakat untuk konservasi banteng) Proyek akan berkontribusi:
Dana Hibah dan Rentang waktu Proyek
JARI Indonesia
Rp.1.449.315.000
“Perlindungan mangrove dalam upaya pelestarian habiat pesut secara partisipatif dan berkelanjutan Kab. Kubu Raya”
1 Maret 2017 - 29 Februari 2019
Lokasi Proyek
Kab. Kubu Raya, Kec. Batu Ampar, Desa Batu Ampar
Deskripsi Singkat Proyek •
Memberikan masukan data untuk pembaharuan rencana aksi Strategi Konservasi Banteng Nasional.
•
Mendorong kerjasama perusahaan HPH dan KPHP dalam pemantauan survei bioekologi populasi dan mendorong konservasi banteng di wilayah kerjanya.
Peroyek ini akan melakukan perlindungan mangrove secara parsitipatif sebagai upaya pelestarian habiai pesut. Proyek akan mendorong masyarakat untuk terlibat aktif dalam perlindungan dan pelestarian kawasan mangrove, dan mendorong adanya kebijakan lokal untuk pengelolaan kawasan mangrove. Proyek ini diharapkan mampu: •
TITIAN Lestari
Rp. 5.640.312.500
“Mendorong Aksi Untuk Mengurangi Praktek-Praktek Kejahatan Satwa Liar (Wildlife Crime) di Provinsi Kalimantan Barat”
1 Maret 2017 - 29 Februari 2020
14 wilayah meliputi; Kapuas Hulu, Kayong Utara, Ketapang, Sintang, Melawai, Kota Pontianak, Kubu Raya, Sambas, Singkawang, Bengkayang, Sanggau, Mempawah, Sekadau, Landak
Menambah tutupan hutan mangrove, serta meningkatkan kualitas air pada kawasan perairan sekitar mangrove.
Proyek ini berupaya melindungi populasi satwa liar dari praktekpraktek tindak kejahatan (wildlife crimes) dari pemeliharaan, perdagangan, perburuan, dan perambahan kawasan yang menjadi habitat satwa liar di Provinsi Kalimantan Barat. Diakhir kegiatan proyek diharapkan terjadi penurunan angka jumlah angka kejahatan satwa liar sebanyak 5%. Proyek akan melaksanakan kegiatan: •
Investigasi untuk pemetaan praktik kejahatan terhadap satwa liar.
•
Membangun sistem informasi untuk masyarakat dalam melaporkan praktik kejahatan satwa liar.
•
Mendorong peran aktif aparat penegak hukum dalam pengambil tindakan hukum terhadap aksi kejahatan satwa liar.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│113
13
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│112
•
No
Mitra dan Judul Proyek
Dana Hibah dan Rentang waktu Proyek
14
YIARI
Rp. 7.166.650.000
“Reintroduksi Orangutan Kalimantan (Pongo pygmaeus) Untuk Mendukung Upaya Konservasi Keanekaragaman Hayati di Resort Mentatai Taman Nasional Bukit Baka Bukit Raya, Kecamatan Menukung Kabupaten Melawi Provinsi Kalimantan Barat”.
1 Maret 2017 - 29 Februari 2020
Lokasi Proyek
Deskripsi Singkat Proyek
Kab. Malawi, Kec manukung Desa/ kampung Mawang Menetatai dan Nusa Poring
Proyek ini merupkan upaya untuk menstabilkan populasi orangutan di TNBBBR (Taman Nasional Bukit Baka Bukit Raya) dengan mereintroduksi orangutan dari Pusat Rehabilitasi Orangutan di Kabupaten Ketapang yang dikelola oleh YIARI bersama BKSDA Kalimantan Barat. Proyek juga akan melakukan aktiitas untuk memperbaiki kualitas tutupan lahan di dalam dan sekitar TNBBBR untuk meningkatkan kualitas ekosistem. Proyek diharpapkan mampu untuk: •
Menstabilisasi populasi orangutan.
•
Mendapatkan dukungan masyarakat dalam melaksanakan konservasi orangutan.
Laporan Tahunan 2016 TFCA Kalimantan│114