CITRAAN DALAM KUMPULAN PUISI KALUNG DARI TEMAN KARYA AFRIZAL MALNA Oleh Revista Febriadi 1, Iswadi Bahardur 2, Zulfitriyani 3 1) Mahasiswa STKIP PGRI Sumatera Barat 2) 3) Dosen Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia STKIP PGRI Sumatera Barat ABSTRACT This study aims to describe the images in a collection of poems from Friends Necklace Afrizal Malna work. This study focused on imagery that is divided into six images are visual imagery, auditory imagery, olfactory imagery, imagery feelings, tactile imagery and motion imagery. This research is a qualitative study using descriptive comparative method. Stages of the research done by: (1) reading poetry collection Necklace from Friends (2) marks and record the images contained in each poem. (3) inventory data associated with the images. (4) classify the data. Results of this study showed that in a collection of poems from Friends Necklace are six images. Results of this study revealed that visual imagery is more widely used in the collection of poems poets of Friends Necklace Afrizal Malna work. Diction used Afrizal Malna evoke an image of human life represented objects and human activity, so the visual images that are often used Afrizal Malna to see the events in the poem. Keywords: Citraaan, visual imagery, auditory imagery, olfactory imagery, imagery feelings, tactile imagery, motion imagery, poetry collection, Necklace from Friends.
CITRAAN DALAM KUMPULAN PUISI KALUNG DARI TEMAN KARYA AFRIZAL MALNA Oleh Revista Febriadi 1, Iswadi Bahardur 2, Zulfitriyani 3 1) Mahasiswa STKIP PGRI Sumatera Barat 2) 3) Dosen Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia STKIP PGRI Sumatera Barat ABSTRAK Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan citraan dalam kumpulan puisi Kalung dari Teman karya Afrizal Malna. Penelitian ini difokuskan pada citraan yang terbagi atas enam citraan yaitu citraan penglihatan, citraan pendengaran, citraan penciuman, citraan rasaan, citraan rabaan, dan citraan gerak. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode deskriptif komparatif. Tahapan penelitian dilakukan dengan: (1) membaca kumpulan puisi Kalung dari Teman (2) menandai dan mencatat citraan yang terdapat pada masing-masing puisi. (3) menginventarisasi data yang berhubungan dengan citraan. (4) mengklasifikasikan data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam kumpulan puisi Kalung dari Teman terdapat enam citraan. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa citraan penglihatan lebih banyak digunakan penyair dalam kumpulan puisi Kalung dari Teman karya Afrizal Malna. Diksi yang digunakan Afrizal Malna memunculkan gambaran kehidupan manusia yang diwakili benda-benda dan aktifitas manusia, sehingga citraan penglihatan yang sering di gunakan Afrizal Malna untuk melihat kejadian-kejadian dalam puisi. Kata kunci: Citraaan, citraan penglihatan, citraan pendengaran, citraan penciuman, citraan rasaan, citraan rabaan, citraan gerak, kumpulan puisi, Kalung dari Teman.
oleh
PENDAHULUAN Seorang
penyair
melalui
Gramedia
Indonesia
pada
Widiasarana tahun
1999
di
karyanya mengonsentrasikan segala
Jakarta. Puisi yang terdapat dalam
kekuatan bahasa dan gagasan dalam
kumpulan ini 85 puisi.
melahirkan puisi agar bermakna,
Data
penelitian
dianalisis
dapat menggugah perasaan, pikiran
dengan langkah-langkah berikut ini,
dan imajinasi pembaca sehingga
(1) mendeskripsikan data citraan
puisi dapat dikatakan puitis.
yang terdapat dalam teks kumpulan
Penyair menggunakan citraan
puisi Kalung dari Teman karya
untuk memunculkan adanya daya
Afrizal Malna, (2) mengelompokkan
tarik terhadap puisi. Citraan dalam
data unsur citraan yang terdapat
puisi dapat mengungkapkan apa yang
dalam kumpulan puisi Kalung dari
sedang
Teman
dilihat,
didengar,
dan
karya
Afrizal
Malna,(3)
dirasakan penulis.
menganalisis unsur citraan dalam
METODE
kumpulan puisi Kalung dari Teman
Jenis
penelitian
ini
adalah
karya
Afrizal
Malna,
(4)
penelitian kualitatif. Penelitian ini
menginterpretasikan unsur citraan
menggunakan
deskriptif
dalam kumpulan puisi Kalung dari
komparatif. Data penelitian ini yaitu
Teman karya Afrizal Malna, (5)
dalam bentuk kata dan kalimat dalam
melakukan
baris-baris puisi yang terdapat dalam
analisis dan interpretasi, (6) menulis
kumpulan puisi Kalung dari Teman
hasil laporan.
metode
karya Afrizal Malna yang diterbitkan
penyimpulan
hasil
Teknik pengabsahan data yang
Sihir Gergaji terdapat dua citraan
digunakan adalah teknik triangulasi.
yaitu citraan penglihatan dan citraan
Sumber lain di luar data ini adalah
pendengaran.
Ibu Rahmadani, S.Pd. guru bahasa
Festival terdapat empat citraan yaitu
Indonesia di SMA Negeri 12 Padang.
citraan
HASIL PENELITIAN
pendengaran, citraan rabaan dan
Penelitian
Citraan
(4)
puisi
penglihatan,
Winter
citraan
dalam
citraan gerak. (5) puisi Anak dari
Kumpulan Puisi Kalung dari Teman
Kobaran Api terdapat dua citraan
karya Afrizal Malna terdapat enam
yaitu citraan penglihatan dan citraan
citraan yaitu citraan penglihatan,
pendengaran.
citraan
Enggatzi terdapat tiga citraan yaitu
pendengaran,
citraan
(6)
puisi
penciuman, citraan rasaan, citraan
citraan
rabaan, dan citraan gerak.
pendengaran, citraan rabaan. (7)
Puisi-puisi
yang
penglihatan,
Tarian
citraan
terdapat
puisi Telinga Waktu terdapat tiga
dalam kumpulan puisi Kalung dari
citraan yaitu citraan penglihatan,
Teman yaitu Pada puisi (1) puisi
citraan pendengaran, citraan rabaan.
terdapat tiga
(8) puisi Tangan di Pagi Hari
citraan yaitu citraan penglihatan,
terdapat tiga citraan yaitu citraan
citraan pendengaran, citraan gerak.
penglihatan,
(2) puisi
Mikropon yang Pecah
citraan rabaan. (9) puisi Konser Api
terdapat tiga citraan yaitu citraan
Rangitunoa Black terdapat empat
penglihatan,
citraan yaitu citraan penglihatan,
Kardus Pandora
citraan
pendengaran,
citraan gerak. (3) puisi
Di bawah
citraan
citraan
pendengaran,
pendengaran,
citraan
penciuman, citraan gerak. (10) puisi
citraan yaitu citraan penglihatan,
Kuil Api dari Nhat Chi Mai terdapat
citraan pendengaran, citraan gerak.
tiga citraan yaitu citraan penglihatan,
(17) puisi Benda-benda Pos di Siang
citraan pendengaran, citraan gerak.
Hari terdapat tiga citraan yaitu
(11) puisi Penyair Anwar terdapat
citraan
tiga citraan yaitu citraan penglihatan,
pendengaran, citraan gerak. (18)
citraan pendengaran, citraan gerak.
puisi Masyarakat Rosa terdapat dua
(12) puisi Usaha Menjadi Ibu Rumah
citraan yaitu citraan penglihatan,
Tangga terdapat dua citraan yaitu
citraan pendengaran. (19) puisi 100
citraan
citraan
Tahun dsari Ibu Kathi terdapat dua
pendengaran. (13) puisi Rumah dari
citraan yaitu citraan penglihatan,
Tulang-tulang Ikan terdapat tiga
citraan rabaan. (20) puisi Dalam
citraan yaitu citraan penglihatan,
Gereja Munster terdapat tiga citraan
citraan
citraan
yaitu citraan penglihatan, citraan
puisi
Kucing
pendengaran, citraan rabaan. (21)
terdapat
empat
puisi Malaikat dan Musim Dingin di
citraan yaitu citraan penglihatan,
Atas Truk terdapat tiga citraan yaitu
citraan
citraan
penciuman. Berwarna
penglihatan,
pendengaran, (14) Biru
pendengaran,
citraan
penglihatan,
penglihatan,
citraan
citraan
penciuman, citraan gerak. (15) puisi
pendengaran, citraan rabaan.
Kalung dari Teman terdapat dua
(22) puisi Restoran dari Bahasa
citraan yaitu citraan penglihatan,
Asing terdapat tiga citraan yaitu
citraan pendengaran. (16) puisi Jalan
citraan
ke Bukit telah Berubah terdapat tiga
pendengaran, citraan gerak. (23)
penglihatan,
citraan
puisi
Indonesia
(31) puisi Arsitektur Hotel terdapat
terdapat tiga citraan yaitu citraan
tiga citraan yaitu citraan penglihatan,
penglihatan,
pendengaran,
citraan pendengaran, citraan gerak.
citraan rasaan. (24) puisi Dada
(32) puisi Warisan Kita terdapat satu
terdapat dua citraan yaitu citraan
citraan yaitu citraan pendengaran.
penglihatan,
pendengaran.
(33) puisi Lembu yang Berjalan
(25) puisi Channel Oo terdapat dua
terdapat dua citraan yaitu citraan
citraan yaitu citraan penglihatan,
penglihatan, citraan gerak. (34) puisi
citraan
puisi
Dia Hanya Dada terdapat tiga
Gadis Kita terdapat dua citraan yaitu
citraan yaitu citraan penglihatan,
citraan penglihatan, citraan rasaan.
citraan pendengaran, citraan rabaan.
(27)
Menit
(35) puisi Tanaman Tahun terdapat
terdapat satu citraan yaitu citraan
satu citraan yaitu citraan penglihatan.
penglihatan. (28) puisi Jalan-jalan
(36) puisi Bis Membawa Mereka
Berteriak terdapat dua citraan yaitu
Pergi terdapat satu citraan yaitu
citraan
citraan penglihatan. (37) puisi Mitos-
Rumah
Orang
citraan
citraan
pendengaran.
puisi
(26)
Karikatur
15
penglihatan,
citraan
pendengaran. (29) puisi Kisah Cinta
mitos
tak Bersalah terdapat dua citraan
citraan yaitu citraan penglihatan,
yaitu citraan penglihatan, citraan
citraan pendengaran, citraan gerak.
pendengaran. (30) puisi Pelajaran
(38) puisi Memo-memo Rumah sakit
Bahasa Inggris tentang Berat Badan
terdapat satu citraan yaitu citraan
terdapat dua citraan yaitu citraan
penglihatan. (39) puisi Nomor-nomor
penglihatan,
di Wastafel terdapat tiga citraan yaitu
citraan
pendengaran.
Kecemasan
terdapat
tiga
citraan
penglihatan,
citraan
citraan yaitu citraan penglihatan,
penciuman.
citraan pendengaran, citraan gerak.
(40) puisi Hujan di Pagi Hari
(47) puisi Panorama Kematian Ayah
terdapat tiga citraan yaitu citraan
1 terdapat satu citraan yaitu citraan
penglihatan,
pendengaran,
penglihatan. (48) puisi Panorama
citraan penciuman. (41) puisi Esei-
Kematian Ayah 2 terdapat dua
esei yang Hilang terdapat satu
citraan yaitu citraan penglihatan,
citraan yaitu citraan penglihatan. (42)
citraan
puisi Pohon Pisang di Pinggir Kali
Biografi
terdapat satu citraan yaitu citraan
terdapat dua citraan yaitu citraan
penglihatan. (43) puisi 100 Tahun
penglihatan,
pendengaran,
citraan
citraan
pendengaran. di
Atas
citraan
(49)
Meja
puisi Makan
pendengaran.
Manusia
(50) puisi Saya Menyetrika Pakaian
terdapat tiga citraan yaitu citraan
terdapat dua citraan yaitu citraan
penglihatan,
penglihatan,
Adam
citraan
Meyakini
Diri
citraan
pendengaran,
penciuman.
(44)
puisi
citraan
pendengaran.
(51) puisi Antropologi dari Kalengdua
kaleng
Batu terdapat dua citraan yaitu
citraan yaitu citraan penglihatan,
citraan
citraan
citraan penciuman. (52) puisi 24 Jam
pendengaran. (45) puisi Spiker di
Siaran dalam Mobil terdapat tiga
Jendela Kereta terdapat dua citraan
citraan yaitu citraan penglihatan,
yaitu citraan penglihatan, citraan
citraan
pendengaran. (46) puisi Pulogadung
penciuman.
dari Peta 15 Menit terdapat tiga
Keluarga dan Pipa-pipa Air terdapat
penglihatan,
Coca-cola
terdapat
Tanaman Umum dan Patung-patung
pendengaran, (53)
puisi
citraan Liburan
dua citraan yaitu citraan penglihatan,
citraan penciuman. (61) puisi Buku
citraan
puisi
Harian Gurindam Duabelas terdapat
Keluarga Indonesia dalam Ambulans
dua citraan yaitu citraan penglihatan,
terdapat tiga citraan yaitu citraan
citraan
pendengaran.
(62)
penglihatan,
Ember
Tumpah
Batanghari
citraan
pendengaran.
citraan
(54)
pendengaran,
penciuman.
Kesibukan
(55)
Membakar
puisi Sampah
di
puisi
terdapat satu citraan yaitu citraan penglihatan.
(63)
puisi
Makan
terdapat satu citraan yaitu citraan
Malam bersama Ama dan Ami
penglihatan. (56) puisi Orang-orang
terdapat dua citraan yaitu citraan
Jam 7 Pagi terdapat tiga citraan yaitu
penglihatan,
citraan
citraan
(64) puisi Kembang Api di Jembatan
penciuman.
Merah terdapat dua citraan yaitu
penglihatan,
pendengaran,
citraan
citraan
pendengaran.
(57) puisi Cucian Kotor suatu Pagi
citraan
terdapat satu citraan yaitu citraan
pendengaran. (65) puisi Seorang
penglihatan. (58) puisi Kafe dan
Lelaki di Benteng Forrt Rotterdam
Malam 2000 Dolar terdapat dua
terdapat dua citraan yaitu citraan
citraan yaitu citraan penglihatan,
penglihatan,
citraan pendengaran. (59) puisi Saya
(66) puisi Seorang Lelaki ingin jadi
Pulang Sekolah terdapat satu citraan
Burung terdapat dua citraan yaitu
yaitu citraan penglihatan. (60) puisi
citraan
Sebuah Koran dari Fikrata Hadzovic
pendengaran. (67) puisi Jam Kerja
terdapat tiga citraan yaitu citraan
Telepon terdapat satu citraan yaitu
penglihatan,
citraan pendengaran. (68) puisi Kisah
citraan
pendengaran,
penglihatan,
citraan
citraan
pendengaran.
penglihatan,
citraan
tentang Zooo terdapat satu citraan
satu citraan yaitu citraan penglihatan.
yaitu citraan penglihatan. (69) puisi
(77) puisi Popok-popok Bayi dan
Sebuah Kantor dan Warna-warni
Botol Infus terdapat tiga citraan yaitu
terdapat tiga citraan yaitu citraan
citraan
penglihatan,
pendengaran,
citraan
citraan
penciuman.
pendengaran,
citraan
citraan penciuman.
puisi
(78) puisi Kesibukan Melarikan Diri
Fotokopi Orang Ramai terdapat dua
terdapat tiga citraan yaitu citraan
citraan yaitu citraan penglihatan,
penglihatan,
citraan
citraan
pendengaran.
(70)
penglihatan,
(71)
puisi
citraan
pendengaran,
penciuman.
(79)
puisi
Perempuan dalam Novel terdapat
Catatan Menghadapi Udara Panas
satu citraan yaitu citraan penglihatan.
terdapat tiga citraan yaitu citraan
(72) puisi Beri Aku Kekuasaan
penglihatan,
terdapat dua citraan yaitu citraan
citraan penciuman. (80) puisi Dinner
penglihatan,
pendengaran.
Para Penyair terdapat tiga citraan
(73) puisi Personifikasi dari 70 KM
yaitu citraan penglihatan, citraan
terdapat satu citraan yaitu citraan
pendengaran,
penglihatan. (74) puisi Migrasi dari
(81) puisi Seorang Tua disebelahku
Kamar Mandi terdapat satu citraan
terdapat dua citraan yaitu citraan
yaitu citraan penglihatan. (75) puisi
penglihatan,
Kebiasaan
Coklat
(82) puisi Evolusi Bangunan dan
terdapat dua citraan yaitu citraan
Lampu terdapat tiga citraan yaitu
penglihatan,
citraan
citraan
Kecil
Makan
citraan
pendengaran.
(76) puisi Jamal Menari terdapat
citraan
pendengaran,
citraan
citraan
penciuman.
pendengaran.
penglihatan,
pendengaran,
citraan
citraan penciuman.
(83) puisi Asia Membaca terdapat
tetapi
dua citraan yaitu citraan penglihatan,
penglihatan.
citraan penciuman. (84) puisi 2 X 2
tidak
sebanyak
Citraan
penglihatan
citraan
lebih
Meter terdapat dua citraan yaitu
banyak digunakan penyair dalam
citraan
puisinya dikarenakan penyair ingin
penglihatan,
citraan
penciuman. (85) puisi Saya Menari
kepada pembaca
tiga
bagaimana suasana, keadaan, dan
citraan yaitu citraan penglihatan,
kehidupan serta peristiwa-peristiwa
citraan
yang dialami oleh orang banyak di
Bersama
terdapat
menggambarkan
Ibrahim
pendengaran,
citraan
penciuman.
sekitar penyair yaitu kehidupan dunia
PEMBAHASAN
bebas dan dunia malam. Citraan
Setelah
dilakukan
analisis
digunakan
penyair
dari segi citraan pada kumpulan puisi
membangkitkan
Kalung dari Teman Karya Afrizal
pembaca, sehingga pembaca dapat
Malna, ditemukan bahwa citraan
melihat, mendengar, mencium dan
yang
merasakan apa yang disampaikan
Afrizal
paling
banyak
Malna
penglihatan.
digunakan
adalah
Citraan
citraan
daya
untuk baying
penyair melalui puisinya.
penglihatan
Dalam
kumpulan
puisi
selalu muncul pada kumpulan puisi
Kalung dari Teman karya Afrizal
Kalung dari Teman karya Afrizal
Malna
Malna.
pembaca
Citraan
yang
lain
juga
digunakan penyair dalam puisinya
memperlihatkan bagaimana
kepada bentuk
kehidupan dunia bebas dan dunia malam pada saat sekarang. Hal ini
terlihat dari kata-kata yang terdapat
adalah
dalam puisi pada kumpulan puisi
Kumpulan puisi Kalung dari Teman
Kalung dari Teman karya Afrizal
banyak
Malna.
disimpulkan
penglihatan karena penyair ingin
bahwa citraan dominan yang terdapat
melihatkan kepada pembaca agar
dalam kumpulan puisi Kalung dari
pembaca
Teman karya Afrizal Malna adalah
kejadian-kejadian yang ada dalam
citraan penglihatan.
puisi serta mengetahui bagaimana
KESIMPULAN
bentuk kehidupan pada saat sekarang
Jadi,
dapat
Berdasarkan analisis Citraan
citraan
menggunakan
jugas
Karya
SARAN
memang
banyak
ternyata
menggunakan
melihat
yang bebas yang dapat dilihat dengan indera penglihatan.
Malna
citraan
dapat
Kumpulan Puisi Kalung dari Teman Afrizal
penglihatan.
Hasil
penelitian
ini
citraan. Penggunaan citraan dalam
hendaknya
kumpulan puisi Kalung dari Teman
wawasan
dapat disimpulkan sebagai berikut:
khususnya Citraan dalam puisi, yaitu
citraan
bagaimana
penglihatan,
pendengaran,
citraan
citraan penciuman,
dapat
menambah
mengenai
karya sastra
cara
mengumpulkan
citraan rasaan, citraan rabaan, dan
dipahami
citraan
gagasan
sehingga
pembaca
dengan
menggunakan
bahasa
sebagai
kumpulan puisi Kalung dari Teman
mediumnya,
seperti
citraan.
karya Afrizal Malna. Citraan yang
Kemudian hasil dari penelitian ini
sering muncul dalam setiap puisi
diharapkan dapat dijadikan bahan
gerak
terdapat
dalam
oleh
pengarang
perbandingan
untuk
melakukan
Sedangkan
indikator
yang
penelitian yang sejenis dengan objek
perlu dicapai yaitu (a) siswa dapat
yang berbeda sehingga mendapat
mendiskusikan isi puisi (gambaran
hasil yang maksimal bagi peneliti
penginderaan, perasaan, pikiran, dan
lain.
Selain
diciptakan
itu,
karya
sastra
imajinasi),
(b)
siswa
bukan
hanya
untuk
mendiskusikan maksud atau makna
pengarang melainkan juga untuk
puisi.
pembaca dan penikmatnya.
Kompetensi (SK), Kompetensi Dasar
IMPLIKASI
(KD), dan Indikator tersebut dapat
Implikasi pembelajaran Indonesia
dalam
dilihat
dan
sastra
“Citraan
terlepas
dari
bahasa tidak
Berdasarkan
dapat
Standar
bahwa penelitian dalam
tentang
kumpulan
puisi
Kalung dari Teman karya Afrizal
pembahasan mengenai puisi. Dalam
Malna”
Kurikulum
materi pembelajaran apresiasi sastra
Tingkat
Satuan
dapat
Pendidikan (KTSP) di SMA kelas X
di
semester
memberikan
Kompetensi
dua
pada
Standar
(SK)
14.
sekolah,
dijadikan
sebagai
terutama gambaran
untuk kejadian-
kejadian dalam puisi sehingga siswa
Mengungkapkan pendapat terhadap
dapat
puisi melalui diskusi. Kompetensi
merasakan kejadian-kejadian dalam
Dasar (KD) 14.1 Membahas isi puisi
puisi.
berkenaan
dengan
gambaran
penginderaan, pikiran, perasaan, dan imajinasi melalui diskusi.
melihat,
mendengar
dan
KEPUSTAKAAN Atmazaki. 2008. Analisis Sajak Teori, Metodologi, Aplikasi. Padang:UNP Press. Hasanuddin. 2002. Membaca dan Menilai Sajak. Bandung: Angkasa Bandung. Malna, Afrizal. 1999. Kalung Dari Teman. Jakarta: Gramedia Widiasarana Indonesia. Moleong, Lexy J. 2010. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosda karya. Pradopo, Rachmat Djoko. 1999. Pengkajian Puisi.Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Semi, M. Atar. 2008. Stilistika Sastra. Padang: UNP Press. Teew, A. 1988. Sastra dan Ilmu Sastra. Jakarta: Pustaka Jaya. Waluyo, Herman J. 1991. Teori dan Apresiasi Puisi. Jakarta: Erlangga.