BUKU SOP BEM KEMAFAR KABINET CINTA RASA KARYA 2015
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN JATINANGOR-SUMEDANG 2015
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
PENDAHULUAN
Salah satu aspek penting dalam mewujudkan birokrasi yang profesional, efektif dan efisien adalah dengan menerapkan Standar Operasional Prosedur (SOP) pada seluruh proses penyelenggaraan administrasi organisasi. Hal ini dinilai penting karena Standar Operasional Prosedur adalah pedoman atau acuan untuk melaksanakan tugas pekerjaan sesuai dengan fungsi dan SOP juga merupakan alat penilaian kinerja organisasi berdasarkan indikator-indikator teknis, administrasif dan prosedural sesuai dengan tata kerja, prosedur dan sistem kerja pada unit kerja yang bersangkutan.
Dengan adanya Standar Operasional Prosedur, penyelenggaraan administrasi organisasi dapat berjalan dengan pasti. Berbagai bentuk penyimpangan dapat dihindari atau sekalipun terjadi penyimpangan di lingkungan organisasi, hal tersebut dapat ditemukan penyebabnya dan bisa diselesaikan dengan cara yang tepat. Apabila semua kegiatan sudah sesuai dengan yang ditetapkan dalam Standar Operasional Prosedur, maka secara bertahap kualitas penyelenggaraan program kerja akan lebih profesional, cepat dan mudah.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
DAFTAR ISI
SOP BIRO ART BEM KEMAFAR UNPAD 2015 SOP BIRO KEUANGAN BEM KEMAFAR UNPAD 2015 SOP BIRO KOMINFO BEM KEMAFAR UNPAD 2015 SOP BIRO HUBUNGAN MASYARAKAT BEM KEMAFAR 2015 SOP DEPARTEMEN PSDM BEM KEMAFAR UNPAD 2015 SOP DEPARTEMEN P-DIPRO BEM KEMAFAR UNPAD 2015 SOP DEPARTEMEN FARPEDUL BEM KEMAFAR UNPAD 2015 SOP DEPARTEMEN WIRAUSAHA BEM KEMAFAR UNPAD 2015 SOP DEPARTEMEN KAJIAN STRATEGIS DAN ADVOKASI BEM KEMAFAR UNPAD 2015
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standard Operational Procedure) BIRO ADMINISTRASI RUMAH TANGGA BEM KEMAFAR 2015 A. Ketentuan Ruang dan Fasilitas Ruang Kemafar (Rukem) 1. Ruang Kemafar merupakan pusat kegiatan mahasiswa yang dirancang baik sebagai tempat pelaksanaan kegiatan serta penyedia fasilitas bagi Kemafar 2. Ruang Kemafar berada dalam pengawasan Biro ART, Sekretaris Kabinet dan Ketua BEM 3. Terkait dengan fungsinya, BEM Kemafar tidak memperkenankan Ruang Kemafar dijadikan tempat penyimpanan barang pribadi yang mengganggu kerapihan ruangan dan berjalannya kegiatan kecuali barang-barang keperluan wirausaha BEM Kemafar 4. Ketentuan Ruang dan Fasilitas Ruang Kemafar yang belum tercantum namun diperlukan, akan dirumuskan kemudian
B. Ketentuan Pemakaian Auditorium 1. Biro ART sebagai pusat informasi pemakaian auditorium terhadap kegiatan di bawah BEM 2. Setiap pihak di bawah BEM yang akan memakai auditorium diharuskan memberikan konfirmasi pada Biro ART melalui SMS paling lambat H-2 sebelum pemakaian auditorium serta mengisi Papan Peminjaman di depan Auditorium
C. SOP Penggunaan Ruang Kemafar (Rukem) 1. Pemeliharaan kebersihan dan kerapihan Ruang Kemafar menjadi tanggung jawab seluruh pengurus BEM, BPM dan Kemafar
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
2. Terkait program kerja, program kerja dengan waktu pelaksanaan jangka panjang diizinkan menitipkan barang-barang keperluan kegiatannya dengan melakukan konfirmasi pada Biro ART melalui SMS dan diwajibkan mengisi Buku Penitipan Barang dengan batas penitipan barang maksimal 1 minggu 3. Penitipan barang harus disertai PJ dari program kerja yang bersangkutan 4. Apabila program kerja yang bersangkutan telah selesai, batas penitipan barang titipan di Ruang Kemafar maksimal 3 hari kerja setelah kegiatan berlangsung, namun tetap harus dijaga kerapihan dan kebersihannya 5. Jika penitipan barang melebihi batas waktu yang ditentukan, barang titipan akan dikembalikan kepada pihak yang bersangkutan 6. Barang-barang program kerja jangka panjang diletakkan dengan rapi di Ruang Kemafar sehingga tidak mengganggu pelaksanaan kegiatan yang lain 7. Jika aturan di atas dilanggar maka akan dikenakan sanksi, berupa pengembalian barang secara paksa pada pihak yang bersangkutan 8. Ruang Kemafar diperbolehkan untuk digunakan sebagai tempat rapat dan kegiatan lain yang besangkutan dengan Kemafar maksimal sampai pukul 18.00 WIB 9. Pihak yang ingin menggunakan Ruang Kemafar diharuskan melakukan konfirmasi kepada Biro ART BEM (kegiatan yang menyangkut BEM) dan Biro ART BPM (kegiatan yang menyangkut BPM)
maksimal H-1 sebelum penggunaan dan mengisi papan
peminjaman Ruang Kemafar 10. Biro ART BEM dan BPM berhak menentukan kegiatan mana yang diprioritaskan menggunakan Ruang Kemafar apabila terdapat jadwal peminjaman yang berbenturan. Diprioritaskan bagi pihak yang melakukan konfirmasi lebih awal 11. Apabila pihak yang bersangkutan telah selesai menggunakan Ruang Kemafar, diharuskan merapikan kembali Ruang Kemafar dan tidak meninggalkan sampah, dengan mekanisme minimal “1 orang membuang 1 sampah”
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
12. Jika aturan di atas dilanggar maka akan dikenakan sanksi berupa tidak diperbolehkannya pihak yang bersangkutan untuk menggunakan kembali Ruang Kemafar selama rentang waktu 1 bulan
D. SOP Pemeliharaan Ruang Kemafar ( Rukem) 1. Seluruh pengurus BEM dan BPM Kemafar wajib menjaga dan memelihara kebersihan dan kerapihan Ruang Kemafar dan isinya 2. Pemeliharaan Ruang Kemafar dilakukan dengan mekanisme piket sesuai jadwal yang wajib bagi setiap Biro, Departemen dan Dirjen BEM serta BPM Kemafar. Jadwal piket ditetapkan oleh Biro ART BEM dan BPM Kemafar
E. SOP Piket BEM dan BPM 1. Piket terdiri dari piket BEM dan piket BPM, dilaksanakan setiap hari kerja dengan terdapat satu PJ yang ditunjuk oleh Biro ART pada setiap shift-nya 2. PJ Shift Piket bertanggung jawab atas kinerja petugas piket yang terdapat dalam satu shift kerjanya 3. Pengurus BEM dan BPM wajib mengisi Buku Piket ketika melaksanakan tugasnya 4. Adapun tugas dan tanggungjawab petugas piket adalah :
Bertanggungjawab terhadap kebersihan dan kerapihan Ruang Kemafar
Bertanggungjawab terhadap surat masuk
Dapat melayani pembelian di Wira Usaha BEM
Dapat melayani Kemafar yang ingin menggunakan fasilitas BEM (mengisi Buku Peminjaman ATK dan Pemakaian Fasilitas terlebih dahulu)
Mengisi Buku Piket mengenai hal-hal yang dilakukan selama piket berlangsung
Menerima tamu yang datang
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Memantau pihak yang melanggar aturan piket sebelumnya
5. Apabila tidak dapat melaksanakan tugas piket dan tidak ada konfirmasi kepada Biro ART, maka pihak tersebut akan dikenakan sanksi, yaitu tidak diperbolehkannya menggunakan inventaris dan fasilitas Ruang Kemafar selama 1 minggu (untuk pengurus BPM, sanksi diserahkan kepada Biro ART BPM) F. SOP Pemakaian Printer 1. Penggunaan printer untuk keperluan internal semua bidang dan kepanitiaan di bawah BEM, BPM Kemafar serta BSO (BSO/KKM) tidak dikenakan biaya 2. Penggunaan selain poin di atas dikenakan biaya Rp. 300,-/lembar berwarna dan Rp. 150,/lembar hitam putih
G. SOP Pemakaian Komputer 1. Komputer BEM diperuntukkan bagi kelancaran operasional Lembaga Kelengkapan Kemafar dan kepanitiaan di bawah BEM Kemafar 2. Kemafar diperbolehkan menginstall aplikasi tertentu dengan menghubungi Biro ART atau pengurus BEM dan BPM yang sedang menjalankan piket 3. Penggunaan internet diperuntukkan untuk kelancaran terlaksananya kegiatan Kemafar 4. Pembuatan folder pribadi pengurus BEM dan BPM diperbolehkan selama berada di dalam folder masing-masing bidang 5. Pengurus BEM dan BPM diperkenankan menyimpan data di dalam folder masing-masing bidang 6. Tidak diperkenankan menyimpan data yang tidak berkaitan dengan program kerja BEM Kemafar
H. SOP Penggunaan Logistik BEM 1. Logistik BEM adalah seluruh fasilitas yang telah diinventaris oleh Biro ART
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
2. Peminjaman logistik dilakukan melalui konfirmasi kepada Biro ART melalui SMS H-1 peminjaman, serta mengisi Buku Peminjaman ATK dan Pemakaian Fasilitas yang telah disediakan di Ruang Kemafar 3. Peminjam bertanggungjawab sepenuhnya atas barang yang dipinjamnya, serta diwajibkan merapikan dan mengembalikan kembali barang yang dipinjam pada tempatnya apabila telah selesai, lalu melakukan konfirmasi melalui SMS kepada Biro ART. Batas maksimal pengembalian barang adalah 3 hari kerja setelah kegiatan berlangsung 4. Peminjam wajib mengembalikan logistik BEM dengan tepat waktu sesuai dengan kesepakatan bersama Biro ART dan menyimpannya kembali ke tempat semula 5. Jika terdapat kerusakan atau kehilangan maka peminjam wajib memperbaiki atau mengganti barang yang dipinjam dengan yang baru atau sesuai kesepakatan mengganti dengan uang tunai senilai barang tersebut
I. SOP Surat Menyurat. 1. Penanggung jawab surat menyurat adalah Kepala Biro ART, yang bertanggung jawab langsung kepada Sekretaris Kabinet 2. Surat yang dibuat oleh Biro ART BEM :
Pendelegasian yang mewakili BEM Kemafar secara langsung
Permohonan dana delegasi yang mewakili BEM Kemafar secara langsung
Surat rekomendasi, surat keputusan, dan surat – surat lainnya yang dianggap perlu
Surat yang menyangkut kegiatan PBSO
(segala sesuatu yang menyangkut keperluan BEM kemafar secara umum) 3. Apabila pada kondisi tertentu, surat yang menyangkut kegiatan PBSO, pendelegasian dan rekomendasi kegiatan harus dibuat oleh pihak bersangkutan, maka pihak tersebut diwajibkan meminta nomor surat pada Biro ART serta menyerahkan file softcopynya
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
melalui email
[email protected] untuk di cek terlebih dahulu, kemudian menyerahkan fotocopy-nya kepada Biro ART 4. Surat kegiatan di bawah BSO dibuat oleh kesekretariatan BSO dengan format draft surat yang sama namun memiliki nomor surat tersendiri, kemudian menyerahkan file softcopynya melalui email
[email protected] untuk di cek terlebih dahulu dan menyerahkan fotocopy-nya kepada Biro ART 5. Surat kegiatan di bawah KKM dibuat oleh kesekretariatan KKM dengan format draft surat yang sama namun memiliki nomor surat tersendiri, kemudian menyerahkan file softcopynya melalui email
[email protected] untuk di cek terlebih dahulu dan menyerahkan fotocopy-nya kepada Biro ART 6. Setiap surat yang dikeluarkan oleh BEM Kemafar atau kepanitian dibawah BEM Kemafar memiliki margin normal (left; right; top; bottom = 25,44 mm) 7. Setiap surat yang dikeluarkan oleh BEM Kemafar atau kepanitiaan dibawah BEM Kemafar wajib memakai kop surat BEM Kemafar
Logo Unpad dengan ukuran 26 mm x 26,5 mm
Logo BEM Kemafar Unpad dengan ukuran 26 mm x 26,5 mm
Logo BEM dapat didapatkan dengan menghubungi Biro ART
Identitas BEM pada kop surat font Berlin Sans FB Demi, ukuran 14 dengan spasi 1,0
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Dilengkapi oleh alamat kesekretariatan BEM Kemafar Unpad yaitu Gdg. D6Fakultas Farmasi Unpad. Jl. Raya Jatinangor Km. 21, Jatinangor-Bandung dan email BEM Kemafar yaitu
[email protected]
8. Nomor Surat Baku
Nomor Surat adalah penomoran surat yang dikeluarkan Surat yang dibuat oleh Biro ART BEM Kemafar Unpad Nomor surat terkait PBSO, surat pendelegasian, surat rekomendasi, surat keputusan masing-masing memiliki nomor surat yang tersendiri Nomor surat izin kegiatan, permohonan dana, peminjaman dana, peminjaman alat yang terkait keperluan BEM secara umum memiliki nomor surat yang berkelanjutan pada kegiatan tersebut Surat yang dibuat oleh Kesekretariatan Biro/Departemen/Dirjen/Panitia Nomor surat diawali kembali dari 01 untuk setiap proker atau kegiatan yang berbeda Nomor surat untuk perihal yang sama, dalam waktu dan tempat yang sama cukup memiliki satu nomor surat Contoh: surat undangan, surat pengantar sponsorship Nomor surat menyangkut kegiatan BSO dan KKM, memiliki format nomor surat tersendiri Keterangan: * A: untuk surat yang ditujukan masih di dalam Unpad B: untuk surat yang ditujukan keluar Unpad
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Nomor surat untuk surat dengan jenis yang sama tetapi tujuan berbeda memiliki nomor surat tersendiri
Bulan ditulis dalam angka romawi Contoh: No. : 01/A/PCT-PCE/BEM-KEMAFAR/I/2014 Artinya: surat pertama yang dikeluarkan oleh panitia PCT-PCE pada bulan Januari 2014
Untuk BSO contoh format seperti berikut: Untuk kegiatan rutin BSO: No.: urutan nomor/*A/B /NAMA BSO-BEM-KEMAFAR/Bulan/Tahun Nomor surat berkelanjutan. Untuk kegiatan event BSO: No.: urutan nomor/*A/B /NAMA KEGIATAN/NAMA BSO-BEMKEMAFAR/Bulan/Tahun Nomor surat diawali kembali dari 01 untuk setiap proker atau kegiatan yang berbeda Untuk kegiatan rutin KKM : No.: urutan nomor/*A/B /NAMAKKM/BEM-KEMAFAR/Bulan/Tahun
Untuk HIMAPA (Himpunan Mahasiswa Apoteker) format seperti berikut : No. : urutan nomor/*A/B /NAMA KEGIATAN/BEM-KEMAFAR/HIMAPA/Bulan/ Tahun Keterangan: * A: untuk surat yang ditujukan masih didalam Unpad B: untuk surat yang ditujukan keluar Unpad
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Nomor surat untuk surat dengan jenis yang sama tetapi tujuan berbeda memiliki nomor surat tersendiri 9. Yang dapat mengeluarkan surat :
Sekretaris Kabinet, Biro ART
Kesekretariatan dari setiap Biro/Departemen/Dirjen/BSO /KKM/Panitia
10. Format SMS permintaan surat :
Surat Rekomendasi : Nama; NPM; Ditujukan untuk dalam Unpad atau luar Unpad; Perihal surat
Surat Keterangan : Nama; NPM; Ditujukan untuk dalam Unpad atau luar Unpad; Perihal Surat
Surat Pendelegasian : Nama; NPM; Ditujukan untuk dalam Unpad atau luar Unpad; Perihal Surat; Hari, tanggal dan tempat kegiatan
Surat Permohonan Izin Tempat dan Peminjaman Alat untuk KKM : Nama ketua KKM; NPM ketua KKM; Ditujukan untuk dalam Unpad atau luar Unpad; Hari, tanggal, waktu, dan tempat yang dipinjam
11. Surat yang ditujukan kepada Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Fakultas Farmasi dan Wakil Rektor Bidang Administrasi dan Kemahasiswaan adalah surat perihal izin kegiatan yang cakupan sasarannya eksternal Kemafar 12. Surat yang ditujukan kepada Kepala Pusat Pengembangan Kegiatan dan Kreativitas Mahasiswa Fakultas Farmasi dan Wakil Rektor Bidang Administrasi dan Kemahasiswaan adalah surat perihal izin kegiatan yang cakupan sasarannya internal Kemafar 13. Surat yang ditujukan pada Wakil Dekan Bidang Administrasi Keuangan Fakultas Farmasi Unpad (diketahui oleh Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Fakultas Farmasi Unpad) adalah perihal Permohonan Dana untuk kegiatan yang cakupan sasarannya internal dan eksternal Kemafar.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
14. Surat yang ditujukan pada Kepala Tata Usaha Fakultas Farmasi Unpad adalah surat perihal peminjaman alat / peminjaman tempat (diketahui oleh Kepala Sub. Bagian Pembelajarn, Kemahasiswaan dan Data Fakultas Farmasi Unpad) 15. Lembar pengesahan tanda tangan pihak yang berkepentingan memiliki jarak 4 enter 16. Pengecekan softcopy surat kegiatan dilakukan selambat-lambatnya 20 hari kerja (untuk program kerja yang menggunakan dana BEM) dan 25 hari kerja (untuk program kerja yang menggunakan dana dari fakultas) sebelum kegiatan berlangsung, bersamaan dengan proposal kegiatan yang dikirim melalui email
[email protected] 17. Semua surat dalam bentuk fotocopy (yang sudah ditanda tangani) dilampirkan dalam LKLPJ 18. Apabila terdapat perubahan konsep kegiatan dadakan, permintaan pengecekan surat kepada Biro ART paling lambat 5 hari kerja sebelum penyebaran surat tersebut 19. Jika Ketua BEM Kemafar tidak ada di tempat maka tanda tangan dilakukan atas nama BEM Kemafar oleh Kepala Rumah Tangga melalui konfirmasi ketua BEM Kemafar Dikeluarkan tanggal 1 Januari 2014 a.n. Ketua BEM KEMAFAR Kepala Rumah Tangga,
(4x enter)
Devi Suryani 260110120128
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
J. SOP Cover Proposal, LK dan LPJ (terlampir)
Keterangan point 1 menerangakan bidang penalaran kegiatan yang terdiri dari : a. Keorganisasian Program dan kegiatan kemahasiswaan yang bertujuan memenuhi kebutuhan organisasi internal BEM Kemafar Unpad. Kegiatan ini dapat berbentuk : Upgrading BEM; Pengadaan Buku Komunikasi BEM; Pengadaan Atribut BEM; dan kegiatan lain yang sejenis
b. Pendidikan dan Profesi Program dan kegiatan kemahasiswaan yang bertujuan menanamkan sikap ilmiah, merangsang daya kreasi dan inovasi, meningkatkan kemampuan meneliti dan menulis karya ilmiah, pemahaman profesi, dan kerjasama mahasiswa dalam tim, baik pada perguruan tingginya maupun antar perguruan tinggi di dalam dan di luar negeri.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Kegiatan ini dapat berbentuk : Pelatihan terkait PKM (Program Kreatifitas Maasiswa); Patient Counseling Training- Patient Counseling Event (PCT-PCE); Pelatihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres); dan kegiatan lain yang sejenis c. Pengembangan Potensi Mahasiswa Program dan kegiatan mahasiswa yang bertujuan untuk mengembangkan potensi mahasiswa dalam manajemen praktis, berorganisasi, menumbuhkan apresiasi terhadap olahraga dan seni. Kegiatan
ini
dapat
berbentuk
Latihan
Keterampilan
Manajemen
Mahasiswa (LKMM); Pelatihan Dasar Mahasiswa (PDM); Pekan Olahraga; Pagelaran Seni dan Budaya; dan kegiatan lain yang sejenis d. Kesejahteraan Mahasiswa Program yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan fisik dan mental mahasiswa. Kegiatan ini dapat berbentuk : Seminar Beasiswa Mahasiswa (SBM); Pelatihan Kewirausahaan; Hari Keakraban; dan kegiatan lain yang sejenis. e. Relasi dan Sosial Politik Program
yang
bertujuan
untuk
meningkatkan
pengabdian
pada
masyarakat, menanamkan rasa persatuan dan kesatuan bangsa, menumbuhkan kecintaan kepada tanah air dan lingkungan, kesadaran kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara yang bermartabat. Kegiatan ini dapat berbentuk; Hari Lingkungan; Temu Alumni; Diskusi Publik; dan kegiatan lain yang sejenis f. Kegiatan Penunjang Program yang bertujuan untuk meningkatkan sikap dan kemampuan dosen dalam keterlibatannya membimbing kegiatan mahasiswa. Kegiatan ini dapat berbentuk ;
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Pelatihan Pelatih Orientasi Pengembangan Pembimbing Kemahasiswaan (PPOPPEK); PP-LKMM Program yang bertujuan untuk meningkatkan sarana dan prasarana kegiatan mahasiswa. Kegiatan ini dapat berbentuk; Pengembangan sistem informasi kemahasiswaan, pengadaan dan pemeliharaan sarana dan prasarana kegiatan mahasiswa serta kegiatan lain yang sejenis
Keterangan Point 2 menerangkan bentuk kegiatan yang dapat berbentuk : a. Pelatihan b. Seminar c. Lokakarya d. Workshop e. Studi Banding f. Diklat g. Diskusi Panel h. Talkshow
Pada proposal izin kegiatan judul yang tertera ada cover adalah “PROPOSAL KEGIATAN” dan pada proposal permohnan dana judul yang tertera pada cover adalah “PROPOSAL PERMOHONAN DANA”
Pada LK/LPJ judul yang tertera pada cover adalah “LK/LPJ KEGIATAN ”
Logo BEM Kemafar berukuran 70 mm x 70 mm berwarna
Margin cover normal (left; right; top; bottom = 25,44 mm)
Cover dijilid dengan mika bening
Untuk design cover proposal eksternal (sponsorship/marketing/dll.) diserahkan kepada masing-masing pihak yang membuat proposal. Namun konten dari cover harus terdapat unsur–unsur seperti di contoh sebelumnya
Untuk design cover proposal internal harus mengikuti SOP yang sudah dibuat
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
K. SOP Proposal
Program kerja yang menerima dana hanya dari BEM : o Proposal dibuat sebanyak 2 buah, yaitu Proposal Kegiatan dan Proposal Permohonan Dana o Isi Proposal Kegiatan mencakup point
I - X, kecuali point IX (Estimasi Biaya)
dikosongkan. Pada lembar pengesahan, proposal ditandatangani oleh Ketua Pelaksana dan Ketua BEM Kemafar o Isi Proposal Permohonan Dana mencakup point
I - X. Pada lembar pengesahan,
proposal ditandatangani oleh Ketua Pelaksana dan Ketua BEM Kemafar
Program kerja yang menerima dana hanya dari Fakultas : o Proposal dibuat sebanyak 2 buah, yaitu Proposal Kegiatan dan Proposal Permohonan Dana o Isi Proposal Kegiatan mencakup point I – X. Pada lembar pengesahan, proposal ditandatangani oleh Ketua Pelaksana, Ketua Bem Kemafar, dan Kepala Pusat Pengembangan Kegiatan dan Kreativitas Mahasiswa (untuk kegiatan internal Kemafar) atau Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan (untuk kegiatan eksernal Kemafar) o Isi Proposal Pengajuan Dana mencakup point I - X. Pada lemba pengesahan, proposal ditandatangani oleh Ketua Pelaksana, Ketua BEM Kemafar, dan Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Fakultas Farmasi (baik kegiatan internal maupun eksternal Kemafar)
Untuk proposal eksternal (sponsorship/marketing/dll.) format mengikuti proposal internal. Pada lembar pengesahan, proposal eksternal ditandatangani oleh Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan
Proposal menggunakan kertas ukuran A4, margin normal, font Times New Roman
Ukuran font untuk judul berukuran 14, untuk isi berukuran 12
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Bagian Pokok yang harus ada pada sebuah proposal : Halaman cover I.
Pendahuluan Berisi latar belakang diadakan suatu kegiatan
II.
Tujuan Menjelaskan tujuan diadakannya kegiatan
III.
Output Berisi harapan/hasil yang ingin diwujudkan dari tujuan acara
IV.
Nama kegiatan dan bentuk kegiatan Mencakup nama, tema dan bentuk kegiatan
V.
Pelaksanaan kegiatan Mencakup hari, tanggal, waktu dan tempat kegiatan
VI. VII.
Sasaran kegiatan Susunan Acara Rundown acara dipaparkan secara jelas dalam bentuk tabel. Bila kegiatan berlangsung lebih dari satu hari, maka dicantumkan seluruh kegiatan apa saja yang dilakukan (rundown acara) dari hari pertama sampai hari terakhir dan dicantumkan beserta jamnya. Contoh: Waktu
Kegiatan
08.00-08.05
Pembukaan
08.05-08.10
Tilawah dan seterusnya…
VIII.
Susunan Kepanitiaan (berisi daftar susunan panitia inti) Contoh :
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Pelindung
: Dekan Fakultas Farmasi Unpad Dr. Keri Lestari Dandan, M.Si.,Apt NIP 196904271994122001
Penasehat
: Wakil Dekan Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Kerjasama Fakultas Farmasi Unpad Prof. Dr. Ajeng Diantini, M.Si., Apt NIP 196403121990012001
Penanggung Jawab : Ketua BEM Kemafar Unpad Syah Akbarul Adha
260110120078
Project Supervisor : Nama Lengkap
NPM
Ketua
: Nama Lengkap
NPM
Wakil Ketua
: Nama Lengkap
NPM
Sekretaris
: Nama Lengkap
NPM
Bendahara
: Nama Lengkap
NPM
Sie Acara
: Nama Lengkap
NPM
Sie. Humas
: Nama lengkap
NPM
(dan seterusnya...) IX.
Estimasi biaya Rencana Pemasukan: (dijabarkan sumber dana dan jumlahnya dengan jelas) Contoh:
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
BEM Kemafar Unpad
= Rp
500.000
Penjualan Kelebihan Makanan
= Rp
5.000
Donator
= Rp
326.175
= Rp
831.175
Total pemasukan Rencana Pengeluaran :
Belanja Pegawai adalah anggaran dana yang dikeluarkan untuk orang-orang yang terkait secara langsung ataupun tidak langsung dalam kegiatan, antara lain Honor pembicara, Honor satpam, dll.
Belanja ATK adalah anggaran-anggaran yang dikeluarkan guna membeli keperluan-keperluan Alat Tulis Kerja
Belanja Lain-lain adalah belanja untuk keperluan selain diatas
Contoh: NO
URAIAN
RINCIAN
JUMLAH
BELANJA PEGAWAI 1.
Honor pembicara 1
1 orang x Rp 100.000
Rp 100.000
BELANJA BARANG / ATK 1
Parcel
1 buah x Rp 62.175
Rp 62.175
2
Battery Energizer
1 buah x Rp 10.500
Rp 10.500
BELANJA LAINNYA 1
Ta’jil
76 bungkus x Rp 2.500
Rp 190.000
2
Dus Aqua gelas
1 dus x Rp 12.500
Rp 12.500
3
Makanan berat
76 buah x Rp 6.000
Rp 456.000
Total
Rp 831.175
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SALDO
X.
PEMASUKAN
Rp.
PENGELUARAN
Rp.
-
Penutup (Lembar tersendiri dan digabungkan dengan lembar pengesahan) Merupakan bagian akhir proposal, biasanya berupa harapan agar acara dapat berlangsung dengan baik
XI.
Lembar Pengesahan
Program kerja yang menerima dana hanya dari BEM Proposal Kegiatan Tempat, Tanggal Bulan Tahun Ketua BEM Kemafar Universitas Padjadjaran
Ketua Pelaksana
(4x enter)
(4x enter)
Syah Akbarul Adha NPM 260110120078
(Nama Jelas) NPM
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Proposal Permohonan Dana Tempat, Tanggal Bulan Tahun Ketua Pelaksana
Ketua BEM Kemafar Universitas Padjadjaran
(4x enter)
(4x enter)
(Nama Jelas) NPM
Syah Akbarul Adha NPM 260110120078
Program kerja yang menerima dana hanya dari Fakultas Proposal Kegiatan (cakupannya internal Kemafar) Tempat, Tanggal Bulan Tahun Ketua BEM Kemafar Universitas Padjadjaran
Ketua Pelaksana
(4x enter)
(4x enter)
Syah Akbarul Adha NPM 260110120078
(Nama Jelas) NPM
Mengetahui, Kepala Pusat Pengembangan Kegiatan dan Kreativitas Mahasiswa Fakultas Farmasi – Universitas Padjadjaran (4x enter)
Arif Budiman, M.Si., Apt NIP 19820912 201012 1 004
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Proposal Kegiatan (cakupannya eksternal Kemafar) Tempat, Tanggal Bulan Tahun Ketua BEM Kemafar Universitas Padjadjaran
Ketua Pelaksana
(4x enter)
(4x enter)
Syah Akbarul Adha NPM 260110120078
(Nama Jelas) NPM
Mengetahui, Wakil Dekan Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Kerjasama Fakultas Farmasi – Universitas Padjadjaran
(4x enter) Prof. Dr. Ajeng Diantini, M.Si., Apt. NIP 196403121990012001
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Proposal Permohonan Dana (baik kegiatan internal maupun eksternal Kemafar) Tempat, Tanggal Bulan Tahun Ketua BEM Kemafar Universitas Padjadjaran
Ketua Pelaksana
(4x enter)
(4x enter)
Syah Akbarul Adha NPM 260110120078
(Nama Jelas) NPM
Mengetahui, Wakil Dekan Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Kerjasama Fakultas Farmasi – Universitas Padjadjaran
(4x enter) Prof. Dr. Ajeng Diantini, M.Si., Apt. NIP 196403121990012001
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Lembar Pengesahan untuk Proposal Eksternal (Sponsorship, Marketing, dll) Tempat, Tanggal Bulan Tahun Ketua BEM Kemafar Universitas Padjadjaran
Ketua Pelaksana
(4x enter)
(4x enter)
Syah Akbarul Adha NPM 260110120078
(Nama Jelas) NPM
Mengetahui, Wakil Dekan Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Kerjasama Fakultas Farmasi – Universitas Padjadjaran
(4x enter) Prof. Dr. Ajeng Diantini, M.Si., Apt. NIP 196403121990012001
L. SOP ALUR PROPOSAL
Program Kerja yang menerima dana hanya dari BEM o Selambat-lambatnya 20 hari kerja sebelum kegiatan berlangsung proposal harus dicek terlebih dahulu oleh Biro ART dalam bentuk softcopy dikirim ke email
[email protected]. Biro ART akan memeriksa dan mengevaluasi format proposal serta mengecek kesesuaian antara tujuan-gambaran program kerja dengan apa yang digambarkan dalam proposal. Apabila masih terdapat kekurangan,
maka
Biro
ART
akan
meminta
kesekretariatan
Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia untuk merevisi proposal tersebut.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Biro ART melakukan pemeriksaan maksimal 3 hari kerja setelah softcopy proposal masuk ke email ART o Setelah selesai melakukan pemeriksaan, softcopy proposal dikembalikan kepada kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia untuk direvisi jika masih terdapat kekurangan. Batas revisi proposal oleh kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia maksimal 2 hari kerja setelah softcopy proposal dikembalikan oleh Biro ART o Proposal
yang
telah
direvisi
ulang
oleh
kesekretariatan
Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia, di print out (tanpa dijilid terlebih dahulu) dan diberikan ke Biro ART selambat lambatnya 15 hari kerja sebelum kegiatan berlangsung untuk mendapatkan ACC Biro ART sebelum ditandatangani oleh Ketua BEM Kemafar. Jika tidak mendapatkan ACC Biro ART, maka proposal tersebut tidak dapat ditandatangani oleh Ketua BEM Kemafar. Jika Ketua BEM Kemafar tidak ada di tempat maka tanda tangan dilakukan atas nama BEM Kemafar oleh Kepala Rumah Tangga
melalui konfirmasi ketua BEM
Kemafar o Proposal harus sudah rampung (tandatangan sudah lengkap) selambat lambatnya 12 hari kerja sebelum kegiatan berlangsung o Proposal Kegiatan diberikan kepada Sub Bagian Kemahasiswaan, namun harus diketahui oleh Kepala Pusat Pengembangan Kegiatan dan Kreativitas Mahasiswa. Sedangkan Proposal Permohonan Dana diberikan kepada Biro Keuangan BEM Kemafar (Asli) dan BPM Kemafar (Fotokopi) o Proposal Kegiatan dan Proposal Permohonan Dana yang telah fix (dalam bentuk softcopy PDF) dikirimkan ke email
[email protected] dan email
[email protected] selambat-lambatnya 12 hari kerja sebelum kegiatan berlangsung dengan format PROPOSAL(spasi)NAMA KEGIATAN
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
o Jika proposal belum masuk, maka uang tidak akan diberikan oleh Biro Keuangan
Program kerja yang menerima dana hanya dari Fakultas o Selambat-lambatnya 25 hari kerja sebelum kegiatan berlangsung proposal harus dicek terlebih dahulu oleh Biro ART dalam bentuk softcopy dikirim ke email
[email protected]. Biro ART akan memeriksa dan mengevaluasi format proposal serta mengecek kesesuaian antara tujuan-gambaran program kerja dengan apa yang digambarkan dalam proposal. Apabila masih terdapat kekurangan,
maka
Biro
ART
akan
meminta
kesekretariatan
Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia untuk merevisi proposal tersebut. Biro ART melakukan pemeriksaan maksimal 3 hari kerja setelah softcopy proposal masuk ke email ART o Setelah selesai melakukan pemeriksaan, softcopy proposal dikembalikan kepada kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia untuk direvisi jika masih terdapat kekurangan. Batas revisi proposal oleh kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia maksimal 2 hari kerja setelah softcopy proposal dikembalikan oleh Biro ART o Proposal
yang
telah
direvisi
ulang
oleh
kesekretariatan
Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia, di print out (tanpa dijilid terlebih dahulu) dan diberikan kepada Bio ART selambat lambatnya 20 hari kerja sebelum kegiatan berlangsung untuk mendapatkan ACC Biro ART sebelum ditandatangani oleh Ketua BEM Kemafar. Jika tidak mendapatkan ACC Biro ART, maka proposal tersebut tidak dapat ditandatangani oleh Ketua BEM Kemafar. Jika Ketua BEM Kemafar tidak ada di tempat maka tanda tangan dilakukan atas nama BEM Kemafar oleh Kepala Rumah Tangga konfirmasi ketua BEM Kemafar
melalui
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
o Proposal harus sudah rampung (tandatangan sudah lengkap) selambat lambatnya 12 hari kerja sebelum kegiatan berlangsung o Proposal Kegiatan diberikan kepada Sub Bagian Kemahasiswaan (Asli), BEM Kemfar (Fotokopi) dan BPM Kemafar (Fotokopi). Sedangkan Proposal Permohonan Dana akan diberikan kepada Biro Keuangan o Proposal Kegiatan dan Proposal Permohonan Dana yang telah fix (dalam bentuk softcopy PDF) dikirimkan ke email
[email protected] dan email
[email protected] selambat-lambatnya 12 hari kerja sebelum kegiatan berlangsung dengan format PROPOSAL(spasi)NAMA KEGIATAN o Jika proposal belum masuk, maka uang tidak akan diberikan oleh pihak fakultas
M. SOP Laporan Kegiatan dan Laporan Pertanggungjawaban ( LK / LPJ)
Untuk program kerja event mengumpulkan LK dan LPJ, untuk Program Kerja Non Event mengumpulkan LK
Program kerja yang menerima dana hanya dari BEM : o LK/LPJ dibuat sebanyak 2 buah. Satu LK/LPJ tanpa bab Laporan Keuangan (untuk Sub Bagian Kemahasiswaan)
dan satu LK/LPJ dengan bab Laporan
Keuangan (Untuk BEM Kemafar) o Pada lembar pengesahan LK/LPJ, tanpa bab Laporan Keuangan maupun dengan bab Laporan Keuangan, ditandatangani oleh Ketua Pelaksana dan Ketua BEM Kemafar
Program kerja yang menerima dana hanya dari Fakultas : o LK/LPJ dibuat sebanyak 2 buah dan kedua LK/LPJ terdapat bab Laporan Keuangan. Satu LK/LPJ untuk Sub Bagian Akademik dan satu LK/LPJ untuk Bagian Keuangan Fakultas
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
o Pada lembar pengesahan LK/LPJ, ditandatangani oleh Ketua Pelaksana, Ketua BEM Kemafar, dan Wakil Dekan Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Kerjasama (untuk kegiatan eksternal Kemafar)
LK/LPJ menggunakan kertas ukuran A4, margin normal, font Times New Roman
Ukuran font untuk judul berukuran 14, untuk isi berukuran 12
Format Laporan Kegiatan : Halaman cover I.
Pendahuluan Berisi latar belakang diadakan suatu kegiatan
II.
Tujuan Menjelaskan tujuan yang akan diadakan
III.
Output Berisi harapan/hasil yang ingin diwujudkan dari tujuan acara
IV.
Nama dan Bentuk Kegiatan Isinya disamakan dengan yang ada di dalam proposal
V.
Sasaran Kegiatan
VI.
Susunan Kepanitiaan
Catatan : Isinya disamakan dengan yang ada di dalam proposal VII.
Laporan Kegiatan
Realisasi kegiatan
Evaluasi dan Kendala
Saran (Laporan kegiatan ini dijelaskan secara umum bukan per seksi)
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
VIII.
Laporan Keuangan PEMASUKAN: (dijabarkan sumber dana dan jumlahnya dengan jelas) Contoh:
Dana A
= Rp
500.000
Dana B
= Rp
5.000
Dana C
= Rp
326.175
= Rp
831.175
Total pemasukan PENGELUARAN: Contoh: NO
URAIAN
RINCIAN
JUMLAH
BELANJA PEGAWAI 1.
Honor pembicara 1
1 orang
x Rp 100.000
Rp 100.000
BELANJA BARANG / ATK 1
Parcel
1 buah
x Rp 62.175
Rp 62.175
2
Battery Energizer
1 buah
x Rp 10.500
Rp 10.500
BELANJA LAINNYA 1
Ta’jil
76 bungkus x Rp 2.500
Rp 190.000
2
Dus Aqua gelas
1 dus
x Rp 12.500
Rp 12.500
3
Makanan berat
76 buah
x Rp 6.000
Rp 456.000
Total
Rp 831.175
SALDO PEMASUKAN
Rp.
PENGELUARAN
Rp. Rp.
-
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
IX.
Penutup (lembar tersendiri dan digabungkan dengan lembar pengesahan) Merupakan bagian akhir proposal, biasanya berupa harapan agar acara dapat berlangsung dengan baik.
X.
Lembar Pengesahan
Program kerja yang menerima dana hanya dari BEM Tempat, Tanggal Bulan Tahun
Ketua BEM Kemafar Universitas Padjadjaran
Ketua Pelaksana
(4x enter)
(4x enter)
Syah Akbarul Adha NPM 260110120078
(Nama Jelas) NPM
Program kerja yang menerima dana hanya dari Fakultas Tempat, Tanggal Bulan Tahun Ketua BEM Kemafar Universitas Padjadjaran
Ketua Pelaksana
(4x enter)
(4x enter)
Syah Akbarul Adha NPM 260110120078
(Nama Jelas) NPM
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Mengetahui, Wakil Dekan Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Kerjasama Fakultas Farmasi – Universitas Padjadjaran
(4x enter) Prof. Dr. Ajeng Diantini, M.Si., Apt. NIP 196403121990012001
Format Laporan Pertanggungjawaban : Halaman Cover
I.
Prakata yang dibuat oleh Ketua Pelaksana Kegiatan. Disertai lembar pengesahan yang mencakup tempat, tanggal bulan tahun pembuatan prakata, tanda tangan, nama lengkap dan NPM
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
II. NO.
1
Laporan pertanggungjawaban panitia acara BIDANG/
DESKRIPSI
REALISASI
EVALUASI
DAN
SEKSI
KERJA
KERJA
KENDALA
Sekretaris
………………………
……………………
………………………
SARAN …………………..
(Nama)
Dilanjutkan ke seksi berikutnya dengan format sama seperti diatas.
Untuk bendahara, di dalamnya disertakan laporan keuangan, dengan format dibawah ini : (dibuat hanya jika pada LK terdapat bab Laporan Keuangan)
PEMASUKAN (sumber dana dipaparkan secara detail dan jelas) Dana A
= Rp ...........
Dana B
= Rp ............
Total pemasukan
= Rp ...........
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
PENGELUARAN (dana pengeluaran di rinci secara detail dan lengkap
NO
URAIAN
RINCIAN
JUMLAH
1 orang x Rp 100.000
Rp 100.000
BELANJA PEGAWAI 1.
Honor pembicara 1
BELANJA BARANG / ATK 1
Parcel
1 buah x Rp 62.175
Rp 62.175
2
Battery Energizer
1 buah x Rp 10.500
Rp 10.500
BELANJA LAINNYA 1
Ta’jil
76 bungkus x Rp 2.500
Rp 190.000
2
Dus Aqua gelas
1 dus x Rp 12.500
Rp 12.500
3
Makanan berat
76 buah x Rp 6.000
Rp 456.000
Total
Rp 831.175
SALDO
PEMASUKAN
Rp.…………,-
PENGELUARAN
Rp. ………….,Rp.………….,-
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
LAMPIRAN 1. Foto kegiatan yang menggambarkan jalannya acara (minimal 5), perangkat publikasi acara misalnya dalam bentuk poster / spanduk, sertifikat 2. Daftar hadir dan nota- nota/ kwitansi: 3. Daftar hadir dan Nota asli dilampirkan pada akhir halaman LK & LPJ yang dibuat, ditujukan kepada :
Wakil Dekan Bidang Administrasi Keuangan (softcopy melalui Biro ART BEM) dan Bagian Keuangan Fakultas (hardcopy), jika di dalam proposal meminta dana hanya sampai ke tingkat fakultas
Pembantu Rektor Bagian Kemahasiswaan Tingkat Universitas, jika di dalam proposal meminta dana hingga tingkat universitas
4. Daftar hadir dan Nota fotokopian dilampirkan pada akhir halaman LK & LPJ yang dibuat, ditujukan kepada :
Fakultas : (Jika yang asli diberikan kepada universitas)
BEM Kemafar
BPM Kemafar
5. Seluruh surat yang dikeluarkan pada saat kegiatan berlangsung (dalam bentuk fotocopy
N. SOP ALUR LK/LPJ
Program kerja yang menerima dana hanya dari BEM o Selambat-lambatnya 7 hari kerja setelah kegiatan berlangsung LK/LPJ harus dicek terlebih dahulu oleh Biro ART dalam bentuk softcopy dikirim ke email
[email protected] dan hardcopy nota-nota pun diberikan kepada Biro ART. Biro ART akan memeriksa dan mengevaluasi format LK/LPJ serta mengecek kesesuaian laporan dengan apa yang
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
digambarkan dalam proposal. Apabila masih terdapat kekurangan, maka Biro ART akan meminta kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia untuk merevisi LK/LPJ tersebut. Biro ART melakukan pemeriksaan maksimal 3 hari kerja setelah softcopy LK/LPJ masuk ke email ART o Setelah selesai melakukan pemeriksaan, softcopy LK/LPJ dikembalikan kepada kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia untuk direvisi jika masih terdapat kekurangan. Batas revisi LK/LPJ oleh kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia maksimal 2 hari kerja setelah softcopy LK/LPJ dikembalikan oleh Biro ART o LK/LPJ
yang
telah
direvisi
ulang
oleh
kesekretariatan
Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia, di print out (tanpa dijilid terlebih dahulu) dan diberikan ke Biro ART selambat lambatnya 12 hari kerja setelah kegiatan berlangsung untuk mendapatkan ACC Biro ART sebelum ditandatangani oleh Ketua BEM Kemafar. Jika tidak mendapatkan ACC Biro ART, LK/LPJ tersebut tidak dapat ditandatangani oleh Ketua BEM Kemafar. Jika Ketua BEM Kemafar tidak ada di tempat maka tanda tangan dilakukan atas nama BEM Kemafar oleh Kepala Rumah Tangga melalui konfirmasi ketua BEM Kemafar o LK/LPJ harus sudah rampung (tandatangan sudah lengkap) selambat lambatnya 14 hari kerja setelah kegiatan berlangsung o LK/LPJ (tanpa bab Laporan Pengeluaran) diberikan kepada Sub Bagian Kemahasiswaan, namun harus diketahui oleh Kepala Pusat Pengembangan Kegiatan dan Kreativitas Mahasiswa o LK/LPJ (dengan bab Laporan Pengeluaran) diberikan kepada Biro ART BEM Kemafar (Asli) dan BPM Kemafar (Fotokopi)
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
o LK/LPJ yang telah fix (dalam bentuk softcopy) dikirimkan ke email
[email protected] dan email
[email protected] selambat-lambatnya 14 hari kerja setalah kegiatan berlangsung dengan format LK/LPJ(spasi)KEGIATAN o Jika LK/LPJ belum masuk, maka proposal untuk program kerja selanjutnya tidak dapat masuk ke Biro ART
Program kerja yang menerima dana hanya dari Fakultas o Selambat-lambatnya 7 hari kerja setelah kegiatan berlangsung LK/LPJ harus dicek terlebih dahulu oleh Biro ART dalam bentuk softcopy dikirim ke email
[email protected] dan hardcopy nota-nota pun diberikan kepada Biro ART. Biro ART akan memeriksa dan mengevaluasi format LK/LPJ serta mengecek kesesuaian laporan dengan apa yang digambarkan dalam proposal. Apabila masih terdapat kekurangan, maka Biro ART akan meminta kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia untuk merevisi LK/LPJ tersebut. Biro ART melakukan pemeriksaan maksimal 3 hari kerja setelah softcop LK/LPJ masuk ke email ART o Setelah selesai melakukan pemeriksaan, softcopy LK/LPJ dikembalikan kepada kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia untuk direvisi jika masih terdapat kekurangan. Batas revisi LK/LPJ oleh kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia maksimal 2 hari kerja setelah softcopy LK/LPJ dikembalikan oleh Biro ARLK/LPJ yang telah direvisi ulang oleh kesekretariatan Departemen/Biro/Dijen/BSO (KKM)/Panitia, di print out (tanpa dijilid terlebih dahulu. LK/LPJ diberikan kepada Bio ART selambat lambatnya 12 hari kerja setelah kegiatan berlangsung untuk mendapatkan ACC Biro ART sebelum ditandatangani
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
oleh Ketua BEM Kemafar. Jika tidak mendapatkan ACC Biro ART, maka LK/LPJ tersebut tidak dapat ditandatangani oleh Ketua BEM Kemafar. Jika Ketua BEM Kemafar tidak ada di tempat maka tanda tangan dilakukan atas nama BEM Kemafar oleh Kepala Rumah Tangga melalui konfirmasi ketua BEM Kemafar o LK/LPJ harus sudah rampung (tandatangan sudah lengkap) selambat lambatnya 14 hari kerja setelah kegiatan berlangsung o LK/LPJ asli dengan daftar hadir dan nota asli diberikan kepada Biro Keuangan o LK/LPJ asli dengan daftar hadir dan nota fotokopi diberikan kepada Sub Bagian Kemahasiswaan o LK/LPJ fotokopi dengan daftar hadir dan nota fotokopi diberikan kepada BEM dan BPM Kemafar o LK/LPJ yang telah fix (lengkap dengan tandatangan dalam bentuk softcopy PDF) dikirimkan ke email
[email protected] dan email
[email protected] selambat-lambatnya 14 hari kerja setelah kegiatan berlangsung dengan format LK/LPJ(spasi)NAMA KEGIATAN o Jika LK/LPJ belum masuk, maka proposal untuk program kerja selanjutnya tidak dapat masuk ke Biro ART
O. SOP Penulisan Rilis Untuk Website Unpad Syarat Penulisan Rilis untuk Website Unpad 1. Panjang tulisan sekira 3.000 karakter 2. Setiap tulisan mengandung unsur 5W + 1H (Who, What, Where, When, Why, How) 3. Penulisan dibuat dengan metode piramida terbalik, maksudnya, menulis rilis
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
dari mulai yang sangat penting (lead) sampai kepada semakin tidak penting. Sedangkan judul diambil dari lead (berita yang sangat penting tadi) 4. Tulisan tersebut juga berisi gambaran umum tentang berita tersebut 5. Bila ada singkatan, tuliskan dengan jelas kepanjangan singkatan tersebut 6. Bila ada istilah khusus, berikan penjelasan secara singkat 7. Sertakan kutipan dari nara sumber terkait 8. Sertakan nama, nomor telepon, e-mail atau alamat kontak yang bisa dihubungi untuk kebutuhan informasi lebih lanjut 9. Apabila isi rilis tersebut menjelaskan kegiatan atau peristiwa yang sudah terjadi,sertakan foto kegiatan atau peristiwa tersebut. Foto harap dikirim dalam bentuk JPEG dengan kualitas foto yang baik dan dikirim lebih dari satu foto. Sertakan pula keterangan fotonya (caption). File foto dikirim terpisah (tidak dimasukkan ke dalam Ms Word/rilis) o Rilis kegiatan yang sudah terlaksana harap dikirimkan selambatlambatnya dua hari setelah pelaksanaan untuk menjaga berita tetap aktual o Kirimkan
rilis
tersebut
ke:
[email protected]
[email protected] dan
[email protected]
cc
:
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standard Operational Procedure) BIRO KEUANGAN BEM KEMAFAR 2015 Standard Operational Procedure (SOP) Keuangan ini dibuat dengan tujuan untuk mewujudkan ketaatan dan keteraturan terhadap segala perihal keuangan, yang mencakup transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan, serta keteraturan dalam pencatatan dan pembuatan laporan keuangSetiap pendapatan dan pengeluaran BEM direncanakan di awal kepengurusan dalam anggaran pendapatan dan pengeluaran oleh Biro Keuangan kabinet, disetujui oleh Kepala Rumah Tangga , dan disahkan oleh Ketua BEM. 1.
Penganggaran Program Kerja BEM Kemafar 2015 a. Anggaran Program kerja setiap biro dan departemen baik event maupun non-event selama satu periode kepengurusan, diajukan kepada Dewan Pengurus Harian (DPH) di awal periode kepengurusan. b. Format pengajuan anggaran meliputi deskripsi program kerja secara lengkap, rancangan anggaran pendapatan, dan rancangan anggaran pengeluaran kegiatan. Contoh format pengajuan anggaran dana : PENGAJUAN DANA DEPARTEMEN/BIRO * ............................... 2015
No.
Program Waktu Total Sasaran Kerja Pelaksanaan Anggaran
Pengajuan Pengajuan Project Dana Ke Dana Ke Supervisor Fakultas BEM (PS)
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
c. Pengajuan anggaran akan dianalisis lebih lanjut oleh dewan pengurus harian BEM agar memenuhi persyaratan, yakni realistis, wajar, jelas, dan dapat dipertanggungjawabkan. d. Anggaran yang telah dianalisis akan dipaparkan di rapat koordinasi dengan BPM Kemafar.
2. Pendapatan BEM Kemafar Unpad a. Pendapatan BEM Kemafar Unpad berasal dari : Saldo kas BEM kepengurusan periode sebelumnya. Dana kemahasiswaan bersumber dari Fakultas Farmasi Unpad Kegiatan usaha yang menghasilkan profit dari Departemen Wirausaha. b. Pendapatan program kerja akan dibukukan oleh Biro Keuangan yang memegang departemen yang bersangkutan, diketahui oleh Kepala Biro Keuangan beserta Sekretaris Kabinet. c. Pendapatan lainnya langsung dibukukan oleh Kepala Biro Keuangan. 3. Prosedur Pengajuan Dana Awal Kegiatan a. Prosedur Pengajuan Dana Kegiatan Sesuai dengan pembagian sumber dana untuk kegiatan, maka : a. Kegiatan dengan sumber dana dari BEM Kemafar Untuk pengajuan dana awal, setiap kegiatan baik event ataupun non-event, panitia wajib menyerahkan : 1. Surat Permohonan Dana yang ditujukan kepada Biro Keuangan BEM
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Kemafar Unpad selambat-lambatnya 12 hari sebelum kegiatan berlangsung. 2. Proposal Permohonan Dana dengan real budget anggaran yang sudah di-Acc oleh Ketua BEM selambat-lambatnya 12 hari sebelum kegiatan berlangsung. Dalam waktu maksimal 4 hari, biro keuangan akan memberikan uang sebagai dana awal kegiatan. b. Kegiatan dengan sumber dana dari Fakultas. Untuk pengajuan dana awal, setiap kegiatan baik event ataupun non-event, panitia wajib menyerahkan : 1. Surat Permohonan Dana yang ditujukan kepadaWakil Dekan I Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Kerja Sama kepada Biro Keuangan BEM Kemafar Unpad selambat-lambatnya 12 hari sebelum kegiatan berlangsung. 2. Proposal Izin Kegiatan yang sudah ditandatangani oleh P2K2M atau Wakil Dekan I Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Kerja Sama (tergantung sasaran kegiatannya) kepada Biro Keuangan. Proposal asli kemudian diserahkan ke SBK, difotocopy untuk arsip BEM dan BPM. 2. Softcopy Proposal Permohonan Dana kepada email Biro ART Kedua syarat ini diberikan untuk mencairkan dana kegiatan. Dalam waktu maksimal 4 hari, biro keuangan akan memberikan uang sebagai dana awal kegiatan. Prosedur Pengajuan Dana diluar Anggaran Dana Jika dana bersumber dari BEM :
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Departemen/biro/kepanitiaan harus mengajukan Surat Permohonan Dana yang diketahui Ketua BEM Kemafar Unpad dan ditujukan kepada Sekretaris Kabinet. Surat tersebut dilampiri dengan deskripsi kegiatan dan anggaran dana yang dibutuhkan. Bila permohonan dilakukan setelah penggunaan dana, penggantian dana tersebut dilakukan dengan persetujuan Sekretaris Kabinet yang diketahui oleh Ketua BEM dengan menyesuaikan kondisi keuangan yang ada. Penggunaan dana permohonan tetap harus dilaporkan oleh penerima dana permohonan dalam format pengajuan dana disertai dengan tanda bukti transaksi. Jika dana bersumber dari fakultas : Departemen/biro/kepanitiaan harus mengajukan Surat Permohonan Dana dan Proposal yang diserahkan kepada Kepala Pusat Pengembangan Kegiatan dan Kreativitas Mahasiswa. Besarnya dana yang diberikan akan disesuaikan dengan persetujuan pihak fakultas yang berwenang. 4. Peminjaman Dana a. Peminjaman dana dapat diajukan oleh departemen/biro/kepanitiaan kepada BEM. Besarnya dana yang dipinjamkan disesuaikan dengan kondisi keuangan yang ada. b. Peminjaman dana oleh departemen/biro/kepanitiaan dilakukan dengan mengajukan Surat Permohonan Peminjaman Dana kepada Biro Keuangan dengan format pengajuan dana. c. Dana pinjaman diberikan dengan penandatanganan surat yang sudah disetujui oleh Ketua BEM, sedangkan pengembalian dana-nya dilakukan sesuai dengan isi surat perjanjian tersebut. 5. Kepanitiaan dan Koordinasinya Dengan Biro Keuangan a. Dalam menyalurkan dananya kepada departemen/biro/kepanitiaan, Biro Keuangan berhak untuk melakukan pengawasan dan intervensi pengunaan dana kepanitiaan tersebut. Dana yang disalurkan tidak diperkenankan digunakan untuk keperluan yang tidak berhubungan langsung dengan kegiatan, misalkan untuk kaos panitia, syukuran setelah kegiatan, dsb.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
b. Untuk kepanitiaan yang mengalami kekurangan dana menjelang hari H, Biro Keuangan akan memberikan pinjaman dana dengan persetujuan dari Sekretaris Kabinet yang sebelumnya telah dikoordinasikan dengan departemen yang bersangkutan dengan mengajukan Surat Permohonan Peminjaman Dana dan melampirkan persyaratan sebagai berikut : Rincian dana yang telah masuk ke kas panitia. Besarnya dana yang belum tertutupi atau rincian jenis pengeluaran yang masih harus dikeluarkan. 6. Pelaporan Keuangan Kegiatan 1. Panitia harus menyerahkan laporan realisasi anggaran keuangan kegiatan dalam bentuk softcopy dan nota/kwitansi berupa hardcopy paling lambat 7 hari kerja setelah kegiatan berakhir kepada Biro Keuangan melalui Biro ART. 2. Jika laporan yang diserahkan tidak sesuai dengan format, maka laporan realisasi anggaran keuangan akan dikembalikan oleh Biro ART untuk kemudian di revisi oleh panitia sesuai dengan hasil audit apabila di anggap perlu. Masa tenggang untuk waktu revisi adalah 3 hari sejak di kembalikannya laporan kepada panitia.
3. Untuk meningkatkan reliability (keandalan) laporan pertanggungjawaban setiap kegiatan, maka setiap transaksi yang melibatkan arus kas masuk maupun arus kas keluar harus disertai dengan tanda bukti transaksinya. 4. Apabila terdapat satu jenis pengeluaran yang tanpa disertai tanda buktinya, maka panitia diwajibkan untuk mencari tanda bukti pengeluaran tersebut dalam waktu maksimal 3 hari 5. Tanda bukti transaksi untuk laporan keuangan kegiatan yang menggunakan dana fakultas haruslah asli, sedangkan jika ditujukan untuk arsip BEM atau BPM boleh menggunakan fotocopy-nya.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
6. Laporan keuangan dilampirkan dengan nota ditulis dikertas, bukan di kardus. Penulisan nota di Laporan haruslah ditulis serinci mungkin, jika perlu disertai dengan tanggal transaksi. 7. Laporan keuangan yang bersangkutan dengan pelaporan kepada Universitas Padjadjaran, sisa dana harus Rp 0. 7. Profit & Loss Sharing a. Apabila kegiatan yang bersifat Event mengalami surplus, surplus awal akan dipotong untuk zakat sebesar 2,5%, surplus bersih yang sudah di zakatkan kemudian akan di alokasikan dengan kebijakan-kebijakan sebagai berikut : Pendapatan yang berasal dari Internal (BEM, Fakultas, Donasi Dosen, dll) misal Rp A, dan pendapatan Eksternal (Sponsorship, dll) misal Rp B. Maka pembagian profit sharingnya: Internal
: (A/A+B) x 100% = C% x Surplus
Eksternal
: (B/A+B) x 100% = D% x Surplus
Surplus dari pendapatan Internal :
Interval (Rp)
BEM
Panitia
0-1.000.000
80 %
20 %
> 1.001.000
75 %
25 %
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Surplus dari pendapatan Eksternal :
Interval (Rp)
BEM
Panitia
0-1.000.000
80%
20%
1.001.000-2.000.000
70%
30%
2.001.000- 3.000.000
60%
40%
> 3.001.000
50%
50%
Contoh : Pendapatan Internal : - BEM Kemafar Unpad
Rp
300.000,00
- PD II
Rp 1.000.000,00
- Donasi dosen
Rp
TOTAL
Rp 1.500.000,00
Pendapatan eksternal : - Sponsorship TOTAL
200.000,00 +
Rp 3.500.000,00+ Rp 5.000.000,00
Jadi total dana panitia ada Rp.5.000.000,00, dan surplus yang dimiliki sebesar Rp.2.000.000,00 (setelah dipotong untuk zakat sebesar 2,5%) maka perhitungan profit sharingnya : Internal
: 1,5jt/5jt x 100% = 30% x 2jt = 600rb
Eksternal
: 3,5jt/5jt x 100% = 70% x 2jt = 1,4jt
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Jadi dana surplus yang wajib diserahkan ke BEM Kemafar Unpad sebesar Internal
: 600rb x 80% = Rp 480.000,00
Eksternal
: 1,4jt x 70% = Rp 980.000,00 + Rp1.460.000,00
Keterangan : Dana Surplus yang dialokasikan untuk zakat akan di simpan oleh biro keuangan kabinet, dan akan di zakatkan di akhir kepengurusan.
b. Apabila kegiatan yang bersifat Event mengalami kerugian atau defisit, maka dilakukan loss sharing, dengan ketentuan- ketentuan sbb :
Untuk kerugian atau defisit yang di akibatkan karena kesalahan-kesalahan panitia seperti menghilangakan uang kepanitiaan, ada fasilitas yang rusak, tidak mengadakan dana usaha, dll. Maka BEM Kemafar Unpad tidak akan mengganti sepeserpun.
Untuk kerugian atau defisit yang bukan karena kesalahan panitia dalam arti sudah ada usaha dari panitia untuk tidak defisit dan melakukan dana usaha maka BEM Kemafar Unpad akan menanggung 20% dari defisit dengan nilai tanggungan maksimal sebesar Rp. 200.000,00.
Namun jika terdapat ketidakjelasan dalam pembagiannya, dapat ditinjau kembali antara Sekretaris Kabinet, Kepala Biro Keuangan, dan departemen yang bersangkutan. 8. Pelaporan Keuangan BEM Kemafar Unpad
Setiap 3 minggu sekali Kepala Biro Keuangan dan Tim Keuangan melakukan rekapitulasi keuangan dari seluruh pembukuan yang ada.
Kepala Biro Keuangan akan melaporkan kondisi keuangan kepada Sekretaris Kabinet untuk selanjutnya dilaporkan kepada Ketua BEM Kemafar Unpad dan menginformasikannya secara berkala di dalam Rapim Kabinet.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Laporan realisasi anggaran keuangan BEM Kemafar Unpad akan direkap setiap tiga bulan sekali. FORMAT RANCANGAN/LAPORAN KEUANGAN
1. Format Rancangan keuangan pada PROPOSAL IX. Estimasi Biaya
Rencana Pemasukan (dijabarin sumber dana dari mana aja, dan jumlahnya dengan jelas) Contoh:
BEM Kemafar Unpad
= Rp
300.000
Danus
= Rp
5.000
Donator
= RP
36.175
Total pemasukan
= Rp 831.175
Rencana Pengeluaran Contoh:
NO
URAIAN
RINCIAN
JUMLAH
BELANJA PEGAWAI 1.
Honor pembicara 1
1 orang x Rp. 100.000
Rp. 100.000
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
BELANJA BARANG / ATK 1
Parcel
1 buah x Rp. 62.175
Rp. 62.175
2
Battery Energizer
1 buah x Rp. 10.500
Rp. 10.500
BELANJA LAINNYA 1
Ta’jil
76 bungkus x Rp. 2.500
Rp. 190.000
2
Dus Aqua gelas
1 dus x Rp.12.500
Rp. 12.500
3
Makanan berat
76 buah x Rp. 6.000
Rp. 456.000 RP. 831.175
Total
SALDO
PEMASUKAN
Rp. 831.175
PENGELUARAN
Rp. 831.175 Rp. 0
2.
Format Laporan Keuangan pada LK dan LPJ
VII.
Laporan Keuangan
-
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
NO
PEMASUKAN (sumber dana dipaparkan secara detail dan jelas)
Dana A
= Rp ...........
Dana B
= Rp ............
PENGELUARAN (dana pengeluaran di rinci secara detail dan lengkap) URAIAN
RINCIAN
JUMLAH
BELANJA PEGAWAI 1.
INSENTIF
1 orang x Rp. 100.000
Rp. 100.000
2
Trainer
5 orang x Rp. 50.000
Rp. 250.000
1 rim x Rp. 40.000
Rp.
20 orang x Rp. 15.000
Rp. 300.000
BELANJA BARANG / ATK 1
KERTAS A4
40.000
BELANJA LAINNYA 1
Konsumsi
TOTAL
Rp. 690.000
SALDO
PEMASUKAN
Rp. …………
PENGELUARAN
Rp. ………….,Rp. ………….
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standard Operational Procedure) BIRO PENGEMBANGAN DAN STABILISATOR ORGANISASI (PSO) BEM KEMAFAR UNPAD 2015
Undangan Rapat Departemen / BIRO / DPH / CP a. Undangan diberikan maksimal H-12 jam b. Undangan diberikan melalui SMS c. PSO dapat menolak undangan rapat jika rapat diadakan bertepatan dengan rapat rutin PSO pada hari Jumat setiap minggunya ataupun bila terdapat amanah dan urusan lain yang tidak bisa ditinggalkan d. Pesan yang dikirimkan mengandung format undangan adalah sebagai berikut : Nama Dept/Biro
:
Waktu
:
Tempat
:
Agenda
:
Sanksi Pelanggaran SOP Undangan Rapat SP 1 2 3 SP 1 (2 kali pelanggaran )
: teguran
SP 2 (4 kali pelanggaran)
: sanksi yang akan ditentukan kemudian
SP 3 (6 kali )
: pengurangan nilai PSO terhadap departemen terkait
SOP Penilaian 1. Personal sebagai PS & anggota BEM PS
Ketepatan waktu proposal dan LPJ
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Penguasaan konsep acara
Keberhasilan acara
Kehadiran waktu rapat kepanitiaan
Anggota BEM
Kehadiran dalam pertemuan/rapat departemen, bidang ataupun biro
Kehadiran dalam proker BEM dengan ketentuan sebagai berikut : 1.
Minimal 8 proker event
2.
Proker yang diadakan oleh departemen lain
3.
Mendatangi event sebagai selain panitia
4.
Wajib datang acara PSO
Keaktifan waktu rapat Kedisiplinan
2. Departemen/Biro/DPH/Cp
Keberhasilan departemen (tercapainya tujuan diadakannya proker)
Kedisiplinan
Kekompakan dan solidaritas
Kerjasama dengan pihak lain diluar departemen/biro/dph/cp
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standar Operational Procedure) BIRO MEDIA DAN INFORMASI BEM KEMAFAR UNPAD 2015 Semua kegiatan yang dibawahi oleh BEM Kemafar UNPAD 2015 diharuskan mengikuti standar publikasi dan dokumentasi sebagai berikut: MEDIA PUBLIKASI 1. Poster, khusus kegiatan intern maksimal berukuran A4 dan berorientasi potrait dan dicetak maksimal sebanyak dua buah, sedangkan poster kegiatan ekstern ukuran dibebaskan, tetapi poster yang ditempel di lingkungan FFUP harus sesuai dengan ketentuan poster intern yang berlaku. Sebelum poster dicetak, harap konfirmasikan kepada Biro Medfo. Jika Poster tidak sesuai SOP yang berlaku maka poster tidak dapat dipublikasikan. 2. Spanduk (jika dibutuhkan) maksimal berukuran 2x5 m dicetak minimal sebanyak satu buah diletakkan di depan gedung Fakultas Farmasi Unpad atau di lokasi acara. 3. Baligho (jika dibutuhkan) maksimal berukuran 4x6 m dicetak minimal sebanyak satu buah diletakkan di depan gedung Fakultas Farmasi Unpad dan di lokasi yang dianggap diperlukan. Catatan : Bagi departemen/biro yang ingin meminta bantuan dalam pembuatan poster, dapat menghubungi staff Biro Medfo H-7 kegiatan dengan memberikan keterangan sebagai berikut: 1. Judul poster 2. Isi poster 3. Contact person
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
KONTEN DESAIN 1. Di sudut kiri atas pada media publikasi terdapat logo: a. Untuk kegiatan internal: Kemafar dan BEM Kemafar Unpad, serta logo acara (jika ada) b. Untuk kegiatan eksternal: Unpad, , Kemafar dan BEM Kemafar Unpad, serta logo acara (jika ada) Catatan: urutan logo harus dimulai dari logo lembaga/instansi yang lebih tinggi. Contoh: logo UNPAD – logo KEMAFAR – logo BPM (jika ada) – logo BEM – logo acara (jika ada) 2. Mencantumkan Departemen/Dirjen/Biro yang membuat acara 3. Di bagian bawah media publikasi terdapat space ± 2 cm dengan gambar sebagai terlampir disertakan dengan alamat: Web
: http://kemafarunpad.org
Fb
: Bem Kemafar Unpad
Twitter
: @kemafarunpad
Youtube
: kemafar-tv.tk
Dan khusus acara internal, ditambahkan pula Grup Fb: Keluarga Farmasi Unpad 4. Konten lain yang berkaitan dengan informasi kegiatan yang dianggap perlu 5. Softcopy poster yang akan dipublikasikan melalui segala bentuk media sosial harus diformat nama [INTERN/EKSTERN]_[Jenis Dokumen]_[Nama Event]. Contoh: INTERN_Poster_Pensi2014.jpg Media Publikasi “COMING SOON” juga memiliki konten desain yang sama, kecuali informasi detail tidak perlu dicantumkan.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Berikut Contoh Desain Kegiatan Eksternal:
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Berikut Contoh Desain Kegiatan Internal:
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Semua logo dan contoh warna biru-hijau terlampir di file .rar yang telah didownload bersama SOP PUBLIKASI VIA MEDIA SOSIAL Semua kegiatan yang bersangkutan dengan BEM Kemafar UNPAD dapat mempublikasikan kegiatannya melalui media sosial milik BEM Kemafar UNPAD dengan cara: 1. Facebook, Desain poster dan keterangan lainnya dikirim via message atau diupload pada Wall akun Facebook: Bem Kemafar Unpad, yang kemudian akan dipublikasikan oleh admin akun Facebook BEM Kemafar UNPAD ke grup Keluarga Farmasi Unpad Catatan: Segala bentuk publikasi berformat .JPEG/.JPG/.GIF/.PNG/.TIFF dll harus disesuaikan dengan SOP Poster yang tertera di atas 2. Twitter, informasi yang akan disampaikan dikirim melalui Direct Message atau Mention pada akun Twitter @kemafarunpad
3.
SMS Centre, berisi penyelenggara, judul acara, tempat, tanggal, dan waktu kegiatan, serta
contact person dikirim melalui SMS maksimal 140 karakter ke salah satu staff Biro MEDFO maksimal pukul 18.00 sehari sebelum acara berlangsung, SMS yang lebih dari 140 karakter akan dikenakan denda Rp. 3000,- untuk biaya operasional SMS Centre . Pengiriman sms center tidak akan dilakukan apabila sms yang diterima lebih dari pukul 18.00 *Catatan : Untuk setiap proker kegiatan event diberikan jatah 3 kali sms center. 4. Website, mengirimkan desain poster atau media publikasi untuk promosi kegiatan lainnya maksimal H-5 hari kegiatan melalui email
[email protected] hal yang dipublikasikan di Website akan disebarkan juga melalui Twitter dan Facebook
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
5. e-Magz, e-Magazine HANYA di-publish setiap empat bulan satu kali pada akhir bulan April, Agustus, dan Desember. Bagi Kemafar yang ingin mempromosikan acara kegiatan yang berhubungan dengan Farmasi dan wirausaha yang dimiliki, dapat mengirimkan email dengan konten yang dipublikasikan maksimal H-2 minggu sebelum penerbitan.
MEDFO akan mempublikasikan semua yang telah dikirimkan via Facebook/Twitter/Email. Waktu pemublikasian tidak lebih dari jam 21.00 WIB. Lewat dari jam tersebut, informasi akan dipublikasikan keesokan harinya.
Semua media sosial di atas hanya dapat diperbaharui oleh pengurus MEDFO, kecuali kepada Kepala Departemen tertentu yang sudah bersepakat sebelumnya dengan MEDFO dapat memperbaharui media sosial Twitter sesuai jadwal yang telah disepakati dengan sepengetahuan MEDFO dan DPH.
Khusus untuk Badan Semi Otonom (BSO) diperbolehkan mempublikasikan dengan akun yang berbeda hanya ketika sasarannya diperuntukkan kepada internal BSO tersebut. Dengan catatan tetap membawa nama BEM Kemafar Unpad 2015, baik berupa tag atau mention. Proker event eksternal diperbolehkan untuk membuat akun Twitter/Facebook sendiri, yang kemudian akan bekerja sama dengan akun Bem Kemafar dan Bem Kema UNPAD dalam penyebaran informasinya. Sedangkan proker event untuk acara internal dihimbau untuk menyebarkan segala bentuk informasi HANYA melalui akun media sosial milik Bem Kemafar UNPAD. Diharapkan untuk membantu penyebaran publikasi melalui retweet, share video Youtube, tag dan share gambar FB, dan share link agenda BEM di website kepada sasaran kegiatan.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Informasi yang disampaikan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, jelas, singkat dan tepat sasaran. Setelah mengirimkan segala bentuk informasi ke Facebook, Twitter, Web, dan atau Email, harap segera menghubungi salah satu pengurus BIRO MEDFO.
DOKUMENTASI KEGIATAN 1. Setiap divisi publikasi dan dokumentasi dari kegiatan, menyerahkan seluruh dokumentasi kegiatan baik berupa foto maupun video. a. Foto kegiatan harus memenuhi syarat sebagai berikut: i. Berjumlah minimal 10 buah ii. Objek yang harus ada pada foto tersebut adalah; panitia, peserta, suasana kegiatan secara keseluruhan, dan background pada saat acara berlangsung (spanduk, backdrop, atau slide) iii. Ukuran 1 foto tidak lebih dari 2 MB
b. Video kegiatan harus memenuhi syarat berikut i. Berukuran maksimal 640x480 pixels dengan ekstensi .mp4 ii. Berbentuk landscape tidak portrait iii. Durasi waktu minimal 5 menit iv. Pada awal video, ditambahkan opening yang telah dibuat oleh Biro Medfo v. Berisi tentang suasana kegiatan secara keseluruhan, deskripsi singkat kegiatan yang dijelaskan oleh PO/PS, disarankan ada kesan pesan dari peserta.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Baik foto maupun video kegiatan diserahkan kepada Biro MEDFO dalam bentuk CD
dengan
Judul
[NAMA
KEGIATAN]_[WAKTU
KEGIATAN]
contoh:
PENSI_11MEI2015 2. Divisi Publikasi dan Dokumentasi dari setiap kegiatan juga membuat press release kegiatan yang diserahkan kepada BIRO MEDFO dengan ketentuan sebagai berikut:
Press Release kegiatan ditulis sesuai dengan SOP yang telah dibuat oleh Biro ART BEM Kemafar Unpad 2015. Namun, ditambahkan logo acara (jika ada) dan dikirimkan ke email
[email protected]
Hasil dokumentasi dan press release kegiatan (kecuali press release yang juga akan dirilis di website Unpad) diserahkan kepada BIRO MEDFO paling lambat satu minggu setelah kegiatan dilaksanakan untuk menjadi arsip.
Setelah mengirimkan hasil dokumentasi dan press release, divisi Publikasi dan Dokumentasi dari setiap kegiatan wajib menghubungi salah satu staff BIRO MEDFO. SERTIFIKAT KEGIATAN Sertifikat merupakan suatu bentuk apresiasi dari penyelenggara (BEM Kemafar Unpad 2015) kepada Pembicara/Pemateri pada saat kegiatan, Peserta Kegiatan, maupun Panitia Kegiatan. Sertifikat untuk Pembicara/Pemateri maksimal diberikan kepada yang bersangkutan maksimal 1 (satu) minggu setelah kegiatan. Sedangkan sertifikat Panitia dan Peserta Kegiatan maksimal telah dicetak oleh divisi Publikasi dan Dokumentasi kegiatan dan telah ditandatangani oleh Ketua Pelaksana dan Ketua BEM maksimal 3 (tiga) minggu setelah kegiatan.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Sertifikat tersebut harus memenuhi ketentuan sebagai berikut: -
Sertifikat tidak diprint pada kertas HVS biasa. Dianjurkan memakai kertas concord.
-
Sertifikat berukuran A4 dengan orientasi landscape
-
Mengandung konten desain seperti contoh berikut:
Logo Unpad dan logo BEM Kemafar dengan letak sesuai dengan contoh di atas dan tidak boleh diubah.
Desain dan warna sertifikat dibebaskan sesuai dengan kreatifitas masing-masing
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Jika terdapat logo acara, logo sponsor kegiatan dapat disimpan di bagian bawah sertifikat
Catatan khusus: Untuk Ketua Pelaksana, sertifikat hanya dicantumkan tanda tangan Ketua BEM Kemafar Unpad 2015 di sebelah kanan dan Wakil Dekan I Bid. Akademik dan Kemahasiswaan saja di sebelah kiri. Dan dituliskan “sebagai: KETUA PELAKSANA”
Peraturan Papan Komunikasi BEM KEMAFAR UNPAD 2015 1. Poster yang ditempel di papan komunikasi harus ada tanda pengesahan dari Biro MEDFO baik berupa cap dan atau tanda tangan beserta tanggal kadaluarsa. 2. Poster ditempel menggunakan paku payung yang sudah disediakan 3. Tidak boleh merusak, merobek, mencoret poster yang dapat menyebabkan berkurangnya keutuhan poster 4. Poster yang ditempelkan di papan komunikasi tidak boleh menghalangi poster yang lain. 5. Poster yang sudah ditempelkan pada Papan Komunikasi tidak boleh dipindahkan atau dicabut tanpa sepengetahuan dan seizin Biro MEDFO. 6. Poster yang dipublikasikan tidak mengandung unsur pornografi dan tidak menjelekjelekkan suku/ras/etnis/agama tertentu. 7. Poster ditempel paling cepat satu bulan sebelum acara diselenggarakan dan poster dicabut paling lambat (tanggal kadaluarsa) sehari setelah acara diselenggarakan. 8. Khusus untuk Poster “Coming Soon” berlaku maksimal satu bulan mulai dari tanggal pemasangan.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
9. Jika ingin menempelkan poster, poster dapat disimpan di kotak poster yang tersedia di Ruang Kemafar maksimal sebanyak dua buah poster (berlaku mulai 1 Maret 2015)
Standard operational procedure diatas berlaku untuk semua pihak yang dibawahi oleh BEM, termasuk KKM. Hal-hal yang belum disebutkan akan diatur dan ditentukan kemudian.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standar Operasional Procedure) BIRO HUBUNGAN MASYARAKAT BEM KEMAFAR UNPAD 2015
SOP (Standar Operasional Prosedur) Kunjungan Humas: 1. Menghubungi CP Humas Bem Kemafar Unpad maksimal H-2 minggu dari waktu kunjungan 2. Memberitahu CP Humas Bem Kemafar Unpad waktu (jam kedatangan) dan jumlah peserta yang akan berkunjung, serta keperluan untuk dijemput/tidak 3. Menyiapkan slide / kelengkapan lainnya untuk kunjungan 4. Mengikuti rundown acara yang telah dibuat oleh Humas BEM Kemafar Unpad 5. Berkoordinasi dengan Humas BEM Kemafar Unpad tentang konten dari acara kunjungan
CP Humas BEM Kemafar Unpad Marisa: 081312612809 / 085722294892
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (StandarOperational Procedure) DEPARTEMEN PENGEMBANGA SUMBER DAYA MAHASISWA BEM KEMAFAR UNPAD 2015
SOP Data Mahasiswa Farmasi Unpad (Dasi Unpad) 1. Data Mahasiswa Farmasi Universitas Padjadjaran (Dasi Unpad) adalah sumber informasi riwayat diri dan potensi berupa informasi akademis dan non akademismahasiswa S-1 Fakultas Farmasi Unpad. 2. Dasi Unpad merupakan informasi terpusat yang dikelola oleh departemen pengembangan sumber daya mahasiswa badan eksekutif mahasiswa keluargamahasiswa farmasi universitas padjadjaran (PSDM BEM Kemafar Unpad) 3. Tujuan dibuatnya SOP Dasi Unpad adalah untuk mengatur regulasi Dasi Unpad. 4. Pengawas dan pengevaluasi pengumpulan dan pengolahan Dasi Unpad adalah BPM Kemafar Unpad 5. Sumber pengumpulan dan pengolahan Dasi Unpad adalah mahasiswa S-1 Fakultas Farmasi Unpad 6. Mekanisme pengumpulan Dasi Unpad dilakukan setiap penerimaan mahasiswa baru dan selanjutnya di update setiap awal semester atau ketika terdapat pembaharuan data 7. Dasi Unpad didistribusikan hanya kepada departemen, biro, badan internal/eksternal dan individu yang membutuhkan dengan mengikuti prosedur dari Departemen PSDM Kemafar Unpad. 8. Mekanisme permohonan Data Base dan Data Potensi Kemafar Unpad: Mengajukan surat permohonan kepada Kepala Departemen PSDM BEM Kemafar Unpad dan selanjutnya diketahui oleh Ketua BEM Kemafar Unpad
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Menunjukan kembali surat permohonan yang telah disetujui kepada Kepada Departemen PSDM Kemafar Unpad Mengisi buku regulasi Dasi Unpad sebagai bukti permohonan Mekanisme pengambilan selanjutnya ditentukan oleh pihak yang terkait 9. Isi dari Dasi Unpad terlampir. 10. Setiap anggota departemen PSDM Kemafar Unpad harus menjaga kerahasian dan tidak menyalahgunakan Dasi Unpad. 11. Dasi Unpad yang telah diterima setiap departemen, biro, badan internal/eksternal dan individu harus dapat dipertanggungjawabkan dan tidak disalahgunakan
Lampiran Data Pribadi Nama Lengkap : NPM: Alamat Rumah: No.Tlp Rumah: Email: Alamat Kosan: No. HP:
Besar UKT
Data Riwayat Pendidikan dan Organisasi Riwayat Pendidikan: Riwayat Organisasi: Riwayat Kepanitiaan:
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Data Riwayat Prestasi dan Minat Bakat Prestasi Non Akademik: Prestasi Akademik: Minat Bakat dlm Seni & Olahraga: Pendelegasian: Data Keluarga Alamat Ayah: Nomor HP Ayah: Pekerjaan Ayah: Penghasilan Ayah: Alamat Ibu: Nomor HP Ibu: Pekerjaan Ibu: Penghasilan Ibu: Pembiayaan Hidup Oleh: Status Rumah yang Didiami : Daya Listrik Rumah: Alat Transportasi yg Dimiliki Keluarga: Alat Transportasi yg Digunakan Ke Kampus: Aset Keluarga Lainnya: Uang Saku Bulanan: Besar Uang Saku Bulanan: Pekerjaan Sampingan : Penghasilan Pribadi Riwayat Medik
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Penyakit Yang Pernah Diderita: Data Penyakit Yang Diderita: Operasi Yang Pernah Dilakukan: Olahraga Yang Tidak Boleh Dilakukan:
SOP Kepanitiaan 1.
Tujuan dibuatnya SOP Kepanitiaan adalah untuk mengatur regulasi kepanitiaan program kerja (proker) yang diadakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa Farmasi Universitas Padjadjaran (BEM Kemafar Unpad).
2.
Kepanitiaan proker BEM Kemafar dibentuk sebagai wadah anggota Kemafar yang ingin mengembangkan potensinya untuk mencapai tujuan tertentu dalam bentuk suatu proker.
3.
Hanya anggota Kemafar Unpad saja yang dapat mengikuti kepanitiaan dalam proker yang diadakan oleh BEM Kemafar Unpad.
4.
Project Supervisor (PS) adalah orang yang dipilih dari Departemen BEM yang mengajukan proker dan bertanggung jawab atas terlaksananya proker tersebut.
5.
PS wajib mengikuti rapat yang dihadiri oleh Project Officer (PO) dan mengundang BPM untuk ikut serta dalam rapat tersebut.
6.
PS bertanggung jawab atas proposal dan laporan pertanggung jawaban yang dibuat oleh panitia.
7.
Steering Comittee (SC) adalah individu atau tim yang dibentuk oleh departemen yang mengajukan proker bersama dengan departemen PSDM untuk memantau dan mengarahkan suatu kepanitiaan agar sesuai dengan tujuan proker.
8.
SC bertugas untuk memberikan arahan pada saat persiapan acara, pengawasan pada saat acara berlangsung dan evaluasi setelah acara selesai.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
9.
Acara yang ditenderkan pada Kemafar Unpad dari pihak luar harus dengan persetujuan Ketua BEM Kemafar Unpad.
10. Khusus untuk acara yang ditenderkan oleh pihak luar kepada Kemafar Unpad, SC dapat ditambahkan satu orang dari pihak yang bersangkutan. 11. Komisi Disiplin (Komdis) adalah tim yang dibentuk dan diangkat oleh Departemen yang mengajukan proker bersama dengan departemen PSDM untuk mengawasi kedisiplinan dari panitia. 12. Komdis bertugas untuk membuat aturan yang harus dipatuhi oleh panitia atas persetujuan panitia yang bersangkutan dan memantau kinerja mereka selama menjabat menjadi panitia. 13. SC dan Komdis terdiri dari anggota Kemafar yang memenuhi kriteria yang ditentukan oleh departemen yang bersangkutan. 14. Peraturan SC dan Komdis dibuat oleh Departemen PSDM dengan sepengetahuan ketua BEM Kemafar. 15. Open Recruitment keseluruhan kepanitiaan diadakan diawal masa kepengurusan BEM Kemafar Unpad kecuali Pelatihan dasar mahasiswa, pelatihan kaderisasi, proker yang ditenderkan kepada angkatan atau BEM Kemafar Unpad. 16. Project Officer (PO) adalah ketua pelaksana dari kepanitiaan. 17. PO dipilih oleh Departemen yang mengajukan proker atas rekomendasi Departemen PSDM. 18. Dewan Pengurus Harian (DPH) terdiri dari PO, Wakil Ketua atau Sekretaris Umum, Sekretaris, Bendahara dan Kepala Bidang, kecuali dalam kepanitiaan Mabim, DPH terdiri dari Ketua, Sekretaris Umum, Sekretaris, Bendahara, Humas, Kepala Bidang. 19. DPH kepanitiaan (kecuali Ketua Pelaksana) dipilih oleh Ketua Pelaksana atas sepengetahuan Departemen BEM yang mengajukan proker dan Departemen PSDM. 20. Anggota Kepanitiaan selanjutnya dipilih oleh PO dengan sepengetahuan Departemen yang mengajukan proker dan Departemen PSDM.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
21. Pada beberapa proker tertentu, anggota kepanitiaan selanjutnya dipilih oleh DPH dengan sepengetahuan Departemen BEM yang mengajukan proker dan Departemen PSDM. 22. Departemen PSDM berhak untuk merekomendasikan beberapa orang yang telah mengikuti open recruitment untuk ditempatkan dalam suatu kepanitiaan. 23. Pimpinan merupakan ketua pelaksana, dewan pengurus harian serta kepala divisi kepanitiaan. 24. Jika terjadi kekurangan panitia dalam suatu kepanitiaan, Departemen PSDM berhak merekomendasikan anggota Kemafar yang tidak terpilih dari kepanitiaan lain sebagai prioritas pertama. 25. Jika masih terjadi kekurangan panitia dalam suatu kepanitiaan, Departemen PSDM berhak untuk merekomendasikan anggota Kemafar yang tidak mengikuti Open Recruitment sebagai prioritas kedua. 26. Anggota Kemafar yang telah direkomendasikan oleh Departemen PSDM selanjutnya dapat menjadi panitia setelah disetujui oleh PO dengan sepengetahuan PS atas persetujuaan pihak yang bersangkutan. 27. Anggota Kemafar Khusus (KPBI) berhak mengikuti suatu kepanitiaan tertentu tetapi tidak mengisi posisi strategis dalam kepanitiaan tersebut. 28. Posisi strategis merupakan pimpinan dan divisi acara dalam suatu kepanitiaan. 29. Pengarahan kepanitiaan diadakan satu kali dalam awal kepengurusan. 30. SC, komdis dan panitia diangkat dan diberhentikan oleh surat keputusan (SK) ketua BEM Kemafar Unpad 31. Serifikat diberikan kepada panitia yang telah menjalankan tugasnya dengan baik dan telah memenuhi parameter kriteria kepanitiaan. Kriteria terlampir. 32. Sertifikat diberikan oleh PO atas rekomendasi masing-masing kepala divisi (kadiv) dan sepengetahuan PS.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
33. PO berhak memberhentikan anggota kepanitiaan yang tidak menjalankan tugasnya dengan baik secara tidak hormat atas rekomendasi kadiv dengan sepengetahuan PS dan departemen PSDM.Kriteria terlampir. 34. Peserta dari acara internal Kemafar Unpad adalah anggota Kemafar Unpad dan undangan. 35. Sertifikat dan Pemublikasian acara sesuai dengan SOP Publikasi dan Dokumentasi dari Biro Media dan Informasi. 36. Proposal dan Laporan Pertanggungjawaban kegiatan sesuai dengan SOP Kesekretariatan dari Biro Administrasi Rumah Tangga. 37. Rancangan dana, pengambilan dana dan Laporan Pertanggungjawaban sesuai dengan SOP Keuangan dari Biro Keuangan. 38. Hal – hal yang belum disebutkan akan diatur dan ditentuka
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standard Operational Procedure) DEPARTEMEN PENGEMBANGAN, PENDIDIKAN DAN PROFESI BEM KEMAFAR 2015 Ksatrya (Kemafar Siap Antarkan Karya) dan Sayembara Ksatrya 1. Ksatrya terdiri dari kelompok pelatihan lomba karya tulis ilmiah, debat, olimpiade farmasi, patient counseling, dan lomba lain yang tidak termasuk ke dalam empat lomba yang telah disebutkan. 2. Kemafar berhak mengikuti lebih dari satu kelompok pelatihan. 3. Pendaftaran Ksatrya dilakukan setelah dilaksanakan open house (perkenalan Ksatrya). 4. Setiap kelompok pelatihan memiliki jumlah pertemuan sesuai dengan kebutuhan masingmasing. 5. Setiap kelompok pelatihan memiliki satu koordinator yang berperan untuk berkoordinasi dengan penanggungjawab kelompok pelatihan dari Departemen Pengembangan Pendidikan dan Profesi. 6. Setiap kelompok pelatihan diharapkan dapat berbagi ilmu kepada kemafar melalui berbagai media( mading, media sosial, dll). 7. Peserta kelompok pelatihan dapat mendaftarkan diri menjadi calon delegasi perlombaan. Delegasi perlombaan merupakan orang yang telah lolos seleksi (Sayembara Ksatrya) yang dilakukan selambat-lambatnya satu bulan sebelum perlombaan dan selanjutnya akan mengikuti pemantapan. 8. Pemantapan dilakukan minimal sebanyak tiga kali pertemuan.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Program Kreativitas Mahasiswa 1. Kemafar yang akan mengajukan proposal PKM dianjurkan mengikuti Technical Meeting, minimal mengirimkan 1 orang dari anggota timnya (jika sudah memiliki tim). 2. Kemafar yang telah membuat proposal PKM diharuskan mengikuti Workshop, minimal mengirimkan 1 orang dari anggota timnya. 3. Setiap tim wajib melaporkan setiap perkembangan proposal PKM yang akan diajukan kepada Departemen Pengembangan Pendidikan dan Profesi BEM Kemafar Unpad. 4. Tim PKM yang belum memiliki username wajib lapor kepada Departemen Pengembangan Pendidikan dan Profesi BEM Kemafar Unpad selambat-lambatnya 5 hari kerja sebelum deadline upload PKM ke Dikti. 5. Lembar pengesahan proposal PKM wajib dikumpulkan kepada Departemen Pengembangan Pendidikan dan Profesi BEM Kemafar Unpad selambat-lambatnya 10 hari kerja sebelum deadline upload PKM ke Dikti. 6. Tim PKM wajib mengumpulkan softcopy final ke email
[email protected] dan hardcopy final keruang Kemafar selambat-lambatnya 3 hari kerja setelah deadline upload PKM ke Dikti.
Standard Operating Procedure (SOP) School of Mawapres Prosedur pemilihan Mawapres pada tingkat Kemafar diatur sebagai berikut: 1. Pemilihan Mawapres tingkat Kemafar dilaksanakan oleh panitia yang dibentuk dan disahkan oleh BEM Kemafar Unpad baik secara internal maupun eksternal BEM Kemafar Unpad. 2. Kemafar yang mendaftarkan diri sebagai Mawapres disaring melalui seleksi tahap awal menjadi 30 orang yang kemudian masuk ke School of Mawapres 1. 3. BEM Kemafar Unpad mengirimkan10 (sepuluh) calon Mawapres ketingkat fakultas.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
4. Kemafar yang telah lolos seleksi tingkat fakultas
(3 orang) akan mengikuti School of
Mawapres 2 berupa pendampingan. 5. Hasil dari pemilihan Mawapres terbaik di tingkat fakultas (1 orang) dikirim ketingkat universitas. 6. Hasil pemilihan dituangkan dalam Berita Acara Pemilihan.
Seleksi BEM Kemafar Unpad A. Seleksi tahap awal (desk evaluation) dilakukan melalui system penilaian berdasarkan kelengkapan berkas yang disyaratkan, yaitu: 1. Form data diri; 2. Data prestasi; 3. Scan kartu tanda mahasiswa; dan 4. Transkrip nilai indeks prestasi kumulatif (IPK). Penilaian dilakukan berdasarkan kesepakatan yang telah ditentukan oleh BEM Kemafar Unpad
B. Seleksi tahap akhir dilakukan terhadap Mawapres yang lolos seleksi tahap awal dan telah menjalani School of Mawapres 1. Penilaian tahap akhir dilakukan berdasarkan: 1. Kelengkapan administrasi/persyaratan; 2. Hasil penilaian karya tulis ilmiah; 3. Ringkasan karya tulis ilmiah berbahasa Inggris/asing (bukan abstrak); 4. Data
prestasi/kemampuan
yang
diunggulkan
beserta
bukti
pengakuan/rekam jejak yang relevan; dan 5. Hasil penilaian presentasi serta diskusi dalam bahasa Inggris/asing.
karya/penghargaan/
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
Ketentuan peserta School of Mawapres: A. Persyaratan Umum: 1. Warga Negara Republik Indonesia yang terdaftar dan aktif sebagai mahasiswa program Sarjana maksimal semester VIII dan pada saat pemilihan Mawapres di tingkat nasional belum dinyatakan lulus, serta berusia tidak lebih dari 23 tahun pada tanggal 1 Januari (tahun dilaksanakan pemilihan Mawapres) yang dibuktikan dengan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) yang masih berlaku. 2. Peserta diutamakan 20% untuk mahasiswa tingkat 4; 40% untuk mahasiswa tingkat 3; dan 40% untuk mahasiswa tingkat 2. 3. Indeks Prestasi Kumulatif (IP seluruh mata kuliah yang lulus) rata-rata minimal 3,30 atau sekurang-kurangnya 3,00. 4. Terdaftar di Pangkalan Data PendidikanTinggi (PDPT). 5. Belum pernah menjadi finalis pemilihan Mawapres tingkat nasional pada tahun-tahun sebelumnya. Persyaratan Khusus: 1. Rekapitulasi Indeks Prestasi. 2. Karya Tulis Ilmiah yang ditulis dalam bahasa Indonesia baku. 3. Ringkasan
(bukan
abstrak)
yang ditulis
dalam
bahasa
Inggris/asing lainnya
(Perancis/Spanyol/Arab/China/Rusia). 4. Daftar Riwayat Hidup, dilengkapi dengan Daftar 10 (sepuluh) Prestasi/Kemampuan yang diunggulkan yang dilengkapi dengan dokumen pendukung sebagai bukti. 5. Kemampuan berbahasa Inggris/asing.
Ketentuan alur School of Mawapres: A. School of Mawapres 1 Materi yang akan diberikan, mencakup:
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
1. Motivasi dan sharing Motivasi dan sharing bersama Mawapres – Mawapres yang terpilih sebelumnya. Pemaparan mengenai pengalaman dalam seleksi Mawapres serta tips dan trik menghadapi seleksi. 2. Karya tulis ilmiah Pelatihan penulisan karya tulis ilmiah berdasarkan tema yang telah ditentukan oleh Dikti. Pemaparan mengenai cara penulisan, pengolahan materi yang diangkat, pembuatan ringkasan dalam bahasa Inggris/asing, kesalahan yang biasa terjadi dalam penulisan, serta kesesuaian materi penulisan dengan tema. 3. Presentasi Pelatihan mengenai cara presentasi yang baik berdasarkan karya tulis ilmiah yang telah dibuat. Pemaparan mengenai pembuatan materi presentasi, cara berpenampilan/manner, dan cara presentasi.
B. School of Mawapres 2 1. Pembuatan Tim Sukses BEM Kemafar Unpad membantu dan mendata pembuatan tim sukses dari setiap calon Mawapres. Fungsi dari tim sukses adalah membantu urusan administrasi calon Mawapres. 2. Pemilihan Dosen Pembimbing BEM Kemafar Unpad membantu dan mendata pemilihan dosen pembimbing setiap calon Mawapres untuk menyempurnakan karya tulis ilmiah dan presentasi. 3. Pendampingan BEM Kemafar UNPAD mem-follow up kesiapan calon Mawapres dan mendampingi sampai ketingkat universitas.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standar Operational Procedure) Departemen Kewirausahaan BEM KEMAFAR UNPAD 2015 1. Pihak utama yang berhak melayani proses jual beli adalah Departemen Wirausaha. 2. Pihak yang berhak melayani
proses jual beli selain Departemen Wirausaha adalah
pengurus BEM KEMAFAR 2015 Kabinet Cinta Rasa Karya. 3. Barang-barang yang dapat diperjualbelikan oleh selain pihak utama adalah :
No.
Nama Barang
1.
Batang pengaduk (20, 25)
2.
Headcap biasa
3.
Headcap kain
4.
Masker kain
5.
Masker sensi
6.
Penjepit Kayu
7.
Pipet (Pasteur, biasa)
8.
Sabun
9.
Sarung tangan
10.
Sendok tanduk
11.
Sikat pipet
12.
Sikat tabung (sedang, besar)
13.
Spatel
Harga Kemafar
Harga NonKemafar
Keterangan
Harga harus sesuai dengan yang telah ditetapkan
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
14.
Sticker
15.
Tissue
16.
Nitril
4. Barang-barang yang tidak dapat diperjualbelikan oleh selain pihak utama adalah :
Barang pesanan
Buku
Jakem
Jas Lab
Kancing alma
Lab kit
K-merch
5. Segala bentuk proses jual beli harap DICATAT pada form yang disediakan. Formulir : nama, npm, nomor telepon penjual, barang yang dijual, keterangan (Kurang / lebih uang, kemafar / non kemafar). 6. Jika pihak utama tidak ada di tempat dan ada KEMAFAR yang hendak mengambil barang pesanan harap menghubungi pihak utama yang sedang piket pada hari itu ( No. Telp tertera di jadwal piket Departemen Wirausaha ). 7. Hal-hal yang belum tercantum akan diatur kemudian.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP WARKEM UNTUK DANUS 1. Bagi yang berminat untuk menggunakan warkem sebagai media pemasaran produk danusan dapat menghubungi Departemen Wirausaha BEM KEMAFAR Unpad (Eli : 089668159062 atau Asri : 089686427688) 2. Setelah mendaftar maka akan di data untuk jadwal mengisi barang danusan (untuk barang danus berbentuk makanan) 3. Untuk pengambilan uang hasil danusan dapat diambil setiap minggu atau sesuai dengan kesepakatan 4. Barang danusan yang dapat dilayani, makanan (1 hari), barang (selama kepanitian) 5. Jika ada barang (non makanan) danusan yang tidak diambil H+10 setelah kepanitian maka pemasukkan dari barang tersebut menjadi hak dari Departemen Wirausaha.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standar Operational procedure) Departemen Farmasi Peduli BEM KEMAFAR UNPAD 2015 1. Peduli Sesama a. Teman Asuh Mahasiswa yang bersedia menjadi teman asuh akan dimintai (ditagih) uang yang nominalnya telah disepakati dengan penanggung jawab farmasi peduli pada tiap kelas di setiap bulannya. Waktu penagihan diantara tanggal 1 – 20 dan penyerahan dana ke teman asuh antara tanggal 25 – 31. Mahasiswa yang menjadi teman asuh memiliki nominal minimal yang akan diberikan pada farmasi peduli di tiap bulannya, nominal minimal tersebut tidak dibatasi oleh pihak farmasi peduli, nominal minimal ini merupakan nominal yang ditentukan sendiri oleh pihak mahasiswa yang menjadi teman asuh. b. Dosen Asuh Dosen Fakultas Farmasi UNPAD yang bersedia menjadi dosen asuh akan dimintai (ditagih) uang yang nominalnya telah disepakati dengan penanggung jawab farmasi peduli pada tiap dosen di setiap bulannya. Waktu penagihan diantara tanggal 1 – 20 dan penyerahan daana ke teman asuh antara tanggal 25 – 31. Dosen yang menjadi dosen asuh memiliki nominal minimal yang akan diberikan pada farmasi peduli di tiap bulannya, nominal minimal tersebut tidak dibatasi oleh pihak farmasi peduli, nominal minimal ini merupakan nominal yang ditentukan sendiri oleh pihak dosen yang menjadi dosen asuh. c. Orang Tua Asuh Orang tua mahasiswa Fakultas Farmasi UNPAD yang bersedia menjadi orang tua asuh akan dimintai (ditagih) uang yang nominalnya telah disepakati dengan penanggung
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
jawab farmasi peduli di setiap bulannya. Waktu penagihan diantara tanggal 1 – 20 dan penyerahan dana ke teman asuh antara tanggal 25 – 31. Orang tua yang menjadi orang tua asuh memiliki nominal minimal yang akan diberikan pada farmasi peduli di tiap bulannya, nominal minimal tersebut tidak dibatasi oleh pihak farmasi peduli, nominal minimal ini merupakan nominal yang ditentukan sendiri oleh pihak orang tua mahasiswa yang menjadi orang tua asuh. Untuk mengingatkan waktu pemberian dana orang tua asuh pihak farmasi peduli akan menghubungi melalui telpon seluler dan pengiriman dana dapat dilakukan via transfer ke bank BNI. d. Alumni Asuh Alumni fakultas farmasi UNPAD yang bersedia menjadi alumni asuh akan dimintai (ditagih) uang yang nominalnya telah disepakati dengan penanggung jawab farmasi peduli di setiap bulannya. Waktu penagihan diantara tanggal 1 – 20 dan penyerahan dana ke teman asuh antara tanggal 25 – 31. Alumni yang menjadi alumni asuh memiliki nominal minimal yang akan diberikan pada farmasi peduli di tiap bulannya, nominal minimal tersebut tidak dibatasi oleh pihak farmasi peduli, nominal minimal ini merupakan nominal yang ditentukan sendiri oleh pihak alumni yang menjadi alumni asuh. Pengiriman dana alumni asuh dapat dilakukan via transfer ke bank BNI. e. Dosen Asuh, Orang Tua asuh dan Alumni Asuh dapat memberikan dana insidental untuk mahasiswa yang diasuh, dana dapat ditransfer ke bank BNI dan konfirmasi transfer dana pada cp farmasi peduli setelah transaksi dilakukan.
2. Pihak yang hanya berhak mengetahui teman yang diasuh adalah Kepala dan Staff Departemen Farmasi Peduli BEM Kemafar Unpad 2015.
3. Alur Pengajuan Beasiswa a. Departemen Farmasi Peduli menyampaikan informasi beasiswa kepada mahasiswa.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
b. Mahasiswa pengaju beasiswa mendaftarkan diri secara online melalui account PauS Unpad. c. Mahasiswa pengaju beasiswa melengkapi berkas-berkas persyaratan beasiswa dan menyerahkannya kepada Sub Bagian Kemahasiswaan (SBK). d. Departemen Farmasi Peduli dapat mengetahui daftar nama pengaju beasiswa serta meng-cross check kelengkapan persyaratan beasiswa yang telah diajukan atas kerjasama dengan SBK.
4. Amplop Amal a. Amplop Amal Rutin Amplop amal ini diedarkan setiap dua minggu sekali pada tiap kelas di 3 angkatan termuda (2012, 2013, dan 2014), dana yang diperoleh digunakan untuk menutupi kekurangan dana yang akan diberikan pada mahasiswa yang diasuh dan juga digunakan untuk keperluan lainnya yang berhubungan dengan departemen farmasi peduli. b. Amplop Amal Insidental 1. Amplop amal ini akan diedarkan di tiap kelas sehari setelah mendapatkan kabar musibah (sakit, kecelakaan,ataupun meninggal yang terjadi pada salah satu kemafar atau kerabatnya). Seluruh dana yang diperoleh akan diberikan pada keluarga yang terkena musibah paling lambat lima hari setelahnya dan atau bergantung kehadiran dari pihak yang bersangkutan di wilayah kampus Fakultas Farmasi Universitas Padjadjaran.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
2. Farmasi Peduli bekerja sama dengan pihak-pihak terkait dalam pengumpulan dana bantuan untuk korban bencana alam.
5. Alur Pengajuan Penangguhan Herregistrasi Mahasiswa pengaju menghubungi Departemen Farmasi Peduli. Departemen Farmasi Peduli melakukan tahap administrasi dan wawancara untuk menyaring mahasiswa yang menerima bantuan peminjaman dana dari Departemen Farmasi Peduli. Namun apabila dana tidak tersedia, maka langkah selanjutnya mahasiswa pengaju bersama dengan Departeman Farmasi Peduli menghadap ke fakultas (advokasi) beserta BPM agar fakultas dapat memberikan pinjaman dana untuk herregistrasi mahasiswa pengaju. Pengembalian dana herregistrasi yang diperoleh oleh mahasiswa pengaju baik dari fakultas maupun Departemen Farmasi Peduli sesuai dengan tanggal yang tercantum dalam surat perjanjian peminjaman yang telah disepakati oleh kedua belah pihak.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standard Operational Procedure) Departemen Kajian Strategis dan Advokasi BEM KEMAFAR 2015
1. Kajian Rutin Panelis Tujuan
: Mewadahi mahasiswa dalam mengetahui dan menanggapi informasi khususnya isu-isu terkini dan mewujudkan mahasiswa kritis melalui
media kajian Sasaran
: Kemafar Unpad
Banyak Kajian : Satu Kajian panelis setiap tiga bulan Target Peserta : 100 Peserta Hasil Kajian : Kajian dalam bentuk tulisan yang selanjutnya akan dipublikasikan baik melaui media sosial maupun media cetak
2. Kajian Rutin Online Tujuan
: Mewadahi mahasiswa dalam mengetahui dan menanggapi informasi khususnya isu-isu terkini dan mewujudkan mahasiswa kritis melalui
media kajian Sasaran
: Kemafar Unpad
Banyak Kajian : Satu Kajian panelis setiap tiga bulan Target Peserta : 150 Peserta Hasil Kajian : Kajian dalam bentuk tulisan yang selanjutnya akan dipublikasikan baik melaui media sosial maupun media cetak
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
3. Mekanisme Kajian -
Panitia hadir 15 menit sebelum kajian dimulai
-
Sebelum memulai kajian diawali dengan bacaan basmallah dan tilawah
-
Peserta yang melakukan kajian rutin panelis melakukan registrasi terlebih dahulu
-
Selesai kajian Kajian rutin panelis : maksimal pukul 17.45 WIB Kajian online panelis : maksimal pukul 23.00 WIB
-
Panitian melakukan evaluasi setelah kajian selesai
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PADJADJARAN Sekretariat : Gdg. D6-Fakultas Farmasi Unpad, Jl. Raya Jatinangor Km. 21 , Jatinangor - Bandung Email :
[email protected]
SOP (Standar Operational Procedur) CP IOMS ISMAFARSI BEM KEMAFAR 2015 Surat rekomendasi calon delegasi yang akan berangkat atau calon pengurus wilayah dan nasional hanya boleh dikeluarkan oleh sekretaris BEM Kemafar jika diminta oleh CP atau staff departemen Ismafarsi.