2/20/2015
BANJIR JAKARTA 9-10 FEBRUARI 2015
WILAYAH YANG TERDAMPAK BANJIR PROVINSI DKI JAKARTA 9-11 FEB 2015 WILAYAH
KEC
KEL
RW
KK
JIWA TERDAMPAK
PENGUNGSI
JAKARTA BARAT
8
23
114
4722
16397
2256
JAKARTA PUSAT
6
12
47
5792
17376
110
JAKARTA SELATAN
7
21
43
2671
9596
85
JAKARTA TIMUR
8
35
101
7560
28231
2563
JAKARTA UTARA
6
21
113
66
3685
3725
TOTAL
35
112
418
20811
75285
8739
1
2/20/2015
PETA SEBARAN HUJAN 1.
2
2/20/2015
Rata-rata Curah Hujan tanggal 1 -15 Feb 2015
PETA CURAH HUJAN BULAN FEBRUARI 2015
3
2/20/2015
Prediksi Curah Hujan Dasarian di Wilayah JABOTABEK Dasarian 2, Februari 2015
mm
Lab. Meteorologi Terapan, ITB, 2014
4
2/20/2015
Prediksi Curah Hujan Dasarian di Wilayah JABOTABEK Dasarian 3, Februari 2015
mm
Lab. Meteorologi Terapan, ITB, 2014
5
2/20/2015
TINGGI MUKA AIR (9-11 feb 2015)
2/20/2015
10 Februari 2015 Jam 18.00
2/20/2015
6
2/20/2015
PETA JALAN TERGENANG (9 feb 2015)
2/20/2015
TANAH LONGSOR • Senin, 9 Feb 2015 pukul 16.30 WIB di Jalan Damai, RT/RW 004/02, Kelurahan Ciganjur, Kecamatan Jagakarsa, Jakarta Selatan. • Penyebab diduga : a. b.
Curah hujan yang tinggi pada saat dan sebelum kejadian. Adanya bidang lemah yang berupa kontak antara tanah pelapukan dengan batuan dasar yang dapat bertindak sebagai bidang gelincir.
• Tidak ada korban jiwa, kerugian 1 rumah rusak. • Tanah tersebut menutupi aliran air di kali Setu sehingga meluap dan merendam 200 rumah warga di RT 04 dengan ketinggian genangan 40-100 cm. 2/20/2015
7
2/20/2015
TANGGUL RETAK • Lokasi : RT 07, 08, 09 RW 07 Kel. Ulujami, Kec. Pesanggrahan, Jakarta Selatan. • mengakibatkan bocornya air dari Kali Pesanggrahan setinggi 40 cm ke pemukiman di RT 07-09 RW 07, Kelurahan Ulujami, Jakarta Selatan. • Pompa kurang optimal. • Tanggul tsb dibawah tanggung jawab Kemen PU. 2/20/2015
TABEL PENGUNGSI
2/20/2015
8
2/20/2015
2/20/2015
POS PERKUATAN PENGUNGSIAN
2/20/2015
9
2/20/2015
LOKASI PENGUNGSI 9-11 FEB 2015
2/20/2015
PENGADUAN MASYARAKAT TERKAIT BANJIR via Call Center 164 BPBD DKI JAKARTA 9-10 FEB 2015 NO 1
KETERANGAN EVAKUASI
JUMLAH
JUMLAH 110 18%
2
LOGISTIK
16%
44 6%
3
INFORMASI
407
4
FRANK CALL
120
1 EVAKUASI 2 LOGISTIK
3 INFORMASI 4 FRANK CALL 60%
TOTAL
681
2/20/2015
10
2/20/2015
DATA KORBAN MENINGGAL 9-11 FEB 2015 NO
NAMA KORBAN MENINGGAL
UMUR
PENYEBAB
ALAMAT
1
MUKHTAR
38 Tahun
Hanyut di kali
2
JUMINAH
26 Tahun
Tersengat Listrik
Jl. Bisma Timur 1 Blok C 15 No. 33 RT 010/009 Kel Papanggo Jakarta Utara
3
SUWITO
82 Tahun
Tersengat Listrik
Jl. Bisma Timur 1 Blok C 15 No. 33 RT 010/009 Kel Papanggo Jakarta Utara
4
TUKIYEM
41 Tahun
Tersengat Listrik
Jl. Bisma Timur 1 Blok C 15 No. 33 RT 010/009 Kel Papanggo Jakarta Utara
5
MOH. RIZKI
11 Tahun
Terbawa Arus Kali Cipinang
Johar Baru Sentiong Jakpus
RT 006/03 Kel. Kebon Pala Kec. Makasar, Jakarta Timur
2/20/2015
KOORDINASI/BANTUAN YANG SUDAH DI LAKUKAN 1. Melakukan evakuasi korban banjir. 2. Mendistribusikan logistik ke kelurahan. 3. Penyemprotan lumpur dan saluran air di pemukiman. 4. Kerja bakti. 5. Pelayanan Kesehatan.
2/20/2015
11
2/20/2015
12
2/20/2015
PERSIAPAN KAJI CEPAT • Prediksi BMKG curah hujan di Jakarta masih tinggi. • Persiapan kaji cepat bersama sangat diperlukan untuk mengantisipasi risiko banjir selanjutnya. •
Kebutuhan akan informasi (terkait pengungsian) untuk efektifitas dan efisiensi respon darurat.
• pelaporan dari kelurahan yang masih banyak terhambat sehingga kaji cepat bersama akan mempercepat pengumpulan data dari kelurahan. • BPBD dan UNOCHA menginisiasi pemanfaatan aplikasi KOBO COLLECT sebagai alat koordinasi kaji cepat terkoordinasi. Untuk menghindari duplikasi, maka dilakukan pengaturan tim. • Pelaku kaji cepat berasal dari berbagai lembaga dengan dukungan operasional secara mandiri. • Pertemua awal 48 orang siap jadi Tim Kaji Cepat. • Tanggal 12&13 Feb 2015 pembekalan aplikasi KOBO Collect di Pusdalops BPBD. •
Kaji cepat dilakukan di lapangan untuk melakukan observasi (dengan mengambil foto) dan interview dengan informan kunci (Lurah atau pejabat di kelurahan) dan koordinator pengungsian.
• Satu entry dilakukan untuk setiap pos pengungsian, data diambil dari setiap pos pengungsian. • Relawan kaji cepat menyerahkan lembar konfirmasi dan rekomendasi dari lembaga / instansi /perusahaan yang menaunginya kepada BPBD. • BPBD Jakarta akan memanggil melalui telepon, sms, email, whats app group setiap peserta kaji cepat untuk berkumpul di Pusdalops dan memberikan briefing persiapan kaji cepat. • Dalam briefing kaji cepat, Koordinator Kaji Cepat BPBD akan membagikan surat tugas, kartu identitas kaji cepat BPBD, lembar form tertulis dan menugaskan wilayah sasaran kaji cepat kepada asing-masing relawan kaji cepat. • Relawan kaji cepat melakukan kaji cepat sesuai dengan wilayah sasaran yang telah ditugaskan oleh Koordinator Kaji Cepat. 2/20/2015
13
2/20/2015
PERMASALAHAN 1.
Belum ada EWS Banjir yang diakibatkan oleh hujan lokal yang ekstrem
2.
Daya tampung Drainase kurang mampu menampung debit run off yang besar
3.
Belum ada standar prosedur baku tentang manajemen Listrik pada saat bencana
4.
Belum aktifnya sarana komunikasi Radio yang dapat menyatukan seluruh komponen penanggulangan bencana di lapangan
5.
Pelaporan dari kelurahan masih banyak terhambat
2/20/2015
REKOMENDASI • • • • • • • • •
Pemasangan sensor cuaca lebih rapat. pemasangan sensor genangan dan/atau CCTV di pemukiman rawan Banjir Mempercepat implementasi dan operasional radio trunking Sinkronisasi Teknis standar manajemen listrik bersama PLN pada saat banjir Integrasi dan Operasionalisasi aplikasi Smartcity untuk penanggulangan bencana Perbaikan Manajemen Pompa Air Pengecekan tanggul-tanggul. Pembersihan saluran-saluran mampet segera dengan melibatkan warga. Pemanfaatan KOBO Collect, aplikasi kaji cepat utk mempercepat pelaporan.
2/20/2015
14
2/20/2015
Thank you for your attention
15