BAB V KONSEP PERANCANGAN
5.1 Tujuan dan Strategi Komunikasi a. Tujuan komunikasi Model hierarki tanggapan yang terkenal adalah AIDDCA (Awareness, Interest, Desire, Decision Making Process, Action). Sesuai dengan model hierarki tanggapan ini, maka tujuan komunikasi Kitty Kitz adalah sebagai berikut : 1. Menarik kesadaran, mengingatkan kembali sekaligus mempromosikan Kitty Kitz sebagai sebuah butik yang berkualitas baik. 2. Mengharapkan ketertarikan penggemar mode serta tindakan target audience untuk memilih Kitty Kitz sebagai pilihan utama. 3. Meningkatkan kuantitas serta kualitas Kitty Kitz melalui rangkaian promosi yang terpadu sehingga dapat merangsang masyarakat mode di indonesia untuk memilih Kitty Kitz sebagai butik pilihan utama.
b. Positioning Statement Menurut Dr. Phil Astrid Susanto (1987 : 25) dalam bukunya “Komunikasi dalam Teori dan Praktek I” menjelaskan tentang positioning sebuah produk (dihubungkan dengan situasi pasar dan kondisi pesaing) yang bisa dibedakan dalam 3 tingkat, yaitu : 1. Pionerring Stage (Tahap Perintisan) Berlaku mulai dari produk diperkenalkan di pasaran sampai produk itu dikenali oleh konsumennya. 2. Competitive Stage (Tahap Persaingan) Produk itu harus mampu bersaing dengan produk sejenisnya di pasaran.
41
42
3. Retentive Stage (Tahap Peningkatan) Adalah
tahap
mempertahankan
keadaan
produk
yang
sudah
memenangkan persaingan dalam perebutan pasar, juga untuk menghindari kemungkinan konsumen beralih ke produk pesaing. Dari hasil data-data yang telah dikumpulkan maka positioning statement dari Kitty Kitz adalah Competitive Stage atau tahap persaingan.
c. Strategi Komunikasi 1. Menentukan Key Issues Memakai sebuah tagline bahwa Kitty Kitz adalah sebuah dunia dimana anda dapat menemukan harapan dari impian anda, sebagai daya tarik utama dari Kitty kitz 2. Pesan Pokok Kitty Kitz adalah sebuah butik yang memiliki produk dan jasa yang berkualitas. Selain itu Kitty Kitz juga menawarkan jasa konsultasi dalam pengembangan desain fashion dari sebuah perusahaan. 3. Tema Kampanye Promosi “Kitz World” tema ini diambil berdasarkan data-data yang telah didapat yang bila ditarik secara garis besar Kitty kitz ingin menampilkan berbagai produk dan jasanya kepada konsumen dan menjadikan Kitty Kitz sebagai sebuah dunia yang berisikan fashion. 4. Target Audience a. Demografi -
Perempuan : a. Anak-anak : 5 – 10 tahun b. Remaja : 15 – 20 tahun c. Wanita : 25 – 35 tahun ke atas
-
SES : Menengah ke atas
43
-
Berpendidikan (SMP, SMU, Universitas)
b. Geografi -
Masyarakat yang tinggal di perkotaan. Khususnya Jakarta dan Bali.
-
Audience yang sedang berlibur ke Jakarta dan Bali
c. Psikografi -
Mengikuti Jaman / Trend
-
Berwawasan baik
-
Fashionable
-
Girly’s, teenage’s
d. Behavior -
Menyukai dunia mde dan suka mencari informasi seputar perkembagan dunia mode
-
Sering melakukan aktifitas yang berhubungan dengan dunia mode
5.2 Strategi Media a. Media Media-media yang dipakai untuk mempromosikan Kitty Kitz akan dibagi menjadi dua bentuk media promosi, yaitu media lini atas (above the line) dan media lini bawah (below the line). Media-media yang dipilih adalah sebagai berikut : 1. Above the Line a. Website b. Company Profile - Online - Cd’s c. Billboard d. Signage
44
e. Majalah 2. Below The Line a. Stationery kit - Kop surat - Name Card - Amplop - Memo - Folder - Cd Cover - Cd Label b. Brosure c. Flyers d. Catalog produk e. Banner f. Poster g. Shoping bag h. Pin i. Kaos j. Sticker k. Mobile adv l. Kalender m. Gantungan Pintu n. Mug o. Topi p. Label produk q. Packaging produk
45
b. Perencanaan Media 1. Media Lini Atas a. Website dan Company Profile Kelebihan : -
Dapat diakses oleh seluruh elemen masyarakat.
-
Keterangan dan informasi yang dibutuhkan dapat tersedia secara lengkap
-
Dapat menjangkau target audience yang membutuhkan informasi seputar perkembangan dunia mode.
Alasan pemilihan media : -
Website sangat efektif untuk mencapai tujuan utama promosi yaitu informatif. Dengan adanya website yang menarik dan atraktif, maka Kitty Kitz bisa menjadi salah satu tempat informasi mengnenai dunia fashion.
b. Billboard Kelebihan : -
Dapat diperhatikan oleh masyarakat secara umum
-
Keterangan
yang ditampilkan terlihat jelas karena elemennya hanya
sedikit -
Biaya yang relatif murah dibandingkan dengan media lini atas lainnya seperti televisi dan radio.
Alasan pemilihan media : -
Billboard sangat efektif untuk mencapai tujuan utama promosi yaitu reminding, dengan adanya billboard yang menarik, target audience akan selalu ingat Kitty Kitz pada saat melakukan perjalanan. Lokasi yang dipilih untuk memasang billboard adalah bundaran senayan
yang mengarah ke jalan M.H Thamrin. Jalan M.H Thamrin adalah daerah bisnis di Jakarta. Alasan pemilihan jalan tersebut adalah karena jalan tersebut merupakan jalan yang paling banyak dilalui oleh masyarakat Jakarta dari berbagai daerah.
46
c. Signage Kelebihan : -
Dapat diperhatikan oleh masyarakat secara umum
-
Keterangan
yang ditampilkan terlihat jelas karena elemennya hanya
sedikit -
Tempat dan nama butik dapat diketahui oleh masyarakat
Alasan pemilihan media : -
Signage sangat penting untuk memberitahukan keberadaan dan nama dari butik tersebut yaitu kitty kitz dengan adanya signage yang menarik, target audience akan mengetahui keberadaan Kitty Kitz pada saat melakukan perjalanan.
d. Majalah Kelebihan : -
Majalah merupakan salah satu media yang diterima secara luas.
-
Majalah merupakan salah satu media yang mengulas gaya hidup atau life style masyarakat secara umum
Alasan pemilihan media : -
Majalah adalah salah satumedia promosi yang cukup efektif untuk menjangkau masyarakat. Apalagi majalah adalah media yang dianggap cukup berkelas, sehingga dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat pada Kitty Kitz bahwa produk-produk Kitty Kitz adalah produk yang berkelas. Media majalah yang dipilih adalah Majalah Female dan Bazzar. Alasan
pemiihan majalah Female dan Bazzar merupakan salah satu High Class Magazine (Quality). 2. Media Lini Bawah a. Stationery Kit Stationery kit merupakan salah satu komponen penting dalam suatu persahaan ataupun jasa. Stationery dipakai untuk keperluan surat menyurat atau publisatas. Stationery meliputi kop surat, amplop, dan kartu nama sebagai pengingat keberadaan Kitty kitz.
47
b. Brosur Brosur berguna untuk menginformasikan adanya program-program serta maksud dan tujuan Kitty Kitz. Dengan adanya brosur konsumen dapat memperoleh informasi yang cukup dan jelas. c. Catalog Catalog berguna untuk menginformasikan produk-produk yang dimiliki oeh kitty kitz, dengan adanya catalog maka konsumen akan mengetahui berbagai macam kriteria dan koleksi produk-roduk kitty kitz. d. Banner Banner merupakan salah satu indoor media yang berguna untuk mempromosikan kitty kitz dari dalam, biasanya banner diletakkan di dalam butik sehingga konsumen dapat melihat sebuah promosi yang dilakukan di dalam butik tersebut. e. Poster Poster akan ditempatkan pada tempat-tempat yang strategis dan berprospek. Poster akan ditempatkan dilokasi-lokasi peragaan busana berlangsung. f. Shopping Bag Shopping bag akan diberikan kepada konsumen sebagai alat pembawa barang yang telah dibeli di kitty kitz dan dapat berguna sebagai media promosi maupun sebagai identitas diri bahwa konsumen telah berbelanja di butik kitty kitz. g. Dll.
48
3. Schedulling Media Bulan No.
Media 1
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30.
Website Company Profile I Company Profile II Billboard Signage Majalah Kop Surat Name Card Amplop Memo Stempel Folder Cd Cover Cd Label Brosure Flyers Catalog Produk Banner Poster Shoping Bag Pin Kaos Sticker Mobile Adv. Kalender Gantungan Pintu Mug Topi Label Produk Packaging Produk
Jul 2 3
4
1
Agt 2 3
4
1
Sept 2 3
4
1
Okt 2 3
4
1
Nov 2 3
4
1
Des 2 3
4
49
5.3 Konsep Media a. Tema Desain Tema yang diangkat secara verbal adalah “Kitz World”, sedangkan visualisasinya atau penggambarannya adalah dengan menggabungkan unsur ilustrasi sketsa mode, fotografi dan head line yag menunjang komunikasi ilustrasi. b. Bentuk pesan Pesan verbal dan pesan visual yang akan dirangkai dan dikomposisikan dengan harmonis sehingga menjadi sebuah karya yang menarik dan kreatif, yang nantinya akan digunakan untuk membuat perancangan kitty kitz. c. Isi Pesan Pesan yang ingin disampaikan berupa sebuah tagline yaitu “Kitty Kitz World Is a Passion of your Dream”. Dimana Kitty Kitz menawarkan berbagai konsep dari yang Classic sampai dengan yang modern. d. Model Layout Model layout yang digunakan adalah Informal Balance yang mengutamakan simplicity dan pemanfaatan white space (ruang kosong). Dengan tata layout seperti ini, visualisasi yang disampaikan akan berkesan rapi, eksklusif dan mempunyai kelas tersendiri. e. Strategi Visual Teknik yang digunakan untuk memvisualisaikan karya perancangan visual ini adalah pengolahan materi berupa sebuah simbol dari sebuah dunia yang berlatar belakang beberapa tempat dari dunia fashion sebagai acuan seperti Paris, Vina, dan negara eropa lainnya. Sesuai dengan image chart dan product positioning dari kitty kitz maka design yang digunakan lebih ke arah anak muda yang modern seperti design-design pop art.
50
f. Pendukung Tema 1. Warna Warna yang digunakan adalah dominan pink, putih, dan abu-abu. Warna pink merupakan ciri khas dari Kitty Kitz. Dimana warna tersebut adalah warna yang terkesan elegan, feminin, dan seksi. Berikut ini adalah color system dari Kitty Kitz.
2. Tipografi Tipografi yang dipakai menggunakan font-font sederhana yang modern, tegas sekaligus elegan dan mudah dibaca. Font-font yang dipakai adalah Century Gothic untuk head line, dan Trebuchet MS untuk body copy.
51
Alternatif Font :
Arial
abcdefghijklmnopqrstuvwxyz ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ
Century Gothic
abcdefghijklmnopqrstuvwxyz ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ Times New Roman
abcdefghijklmnopqrstuvwxyz ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ Trebuchet MS
abcdefghijklmnopqrstuvwxyz ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ
52
3. Ilustrasi Ilustrasi yang dipakai adalah goresan gambar dengan fotografi sebagai penunjang dari ilustrasi yang akan digunakan Alternatif ilustrasi :
4. Icon / simbol Icon / simbol yang digunakan, memakai icon / simbol yang sudah ada sebab merupakan pencitraan dari kitty kitz.
53
Icon /
symbol tersebut menggunakan design-design pop art hal ini
disebabkan karena melihat dari product positioning dan image chart dari kitty kitz yang lebih kearah wanita muda dan kelas dari kitty kitz yang modern, maka design dari icon / symbol yang digunakan memakai design pop art yang lebih disukai oleh anak muda Selain icon-icon tersebut terdapat icon baru yang mewakili dari tema konsep perancangan ini yaitu Kitz World dimana icon tersebut seperti dibawah ini :
54
Sketsa ini disesuaikan dengan konsep dari “Kitz World” dimana menggambarkan sebuah dunia fashion yang berlatar belakang dari fashionfashion di beberapa tempat.
5. Konsep Audio Untuk konsep audio dari company profile dan website kitty kitz menggunakan audio berupa sebuah instrumen musik sebagai back sound dan beberapa instrumen untuk audio pada button yang apabila di klik akan berbunyi. Audio yang digunakan untuk backsound tidak menggunakan durasi yang panjang sebab audio yang akan digunakan akan dibuat looping sehingga audio terebut akan berulang, hal ini dilakkukan agar besar fie tidak terlalu besar.
6. Sitemap Website
55
5.4 Konsep Visual dan Alternatif Sketsa a. Website dan Company Profile 1. First Page website Untuk konsep website secara global mengikuti konsep pada strategi kampanye dimana pada website kitty kitz terdapat dua content / isi yaitu company profile dan website e-commerce kitty kitz.
Untuk tampilan pertama (first page) dari website Kitty Kitz dibuat dua akses pada tampilan pertama, akses pertama yaitu kitty kitz yang bila di klik akan masuk ke dalam company profile kitty kitz, sedangkan akses kedua yaitu kitz world yang bila di klik akan masuk ke dalam website e-commerce kitty kitz.
56
2. Website layout
Terdapat dua alternatif sketsa untuk layout website, keduanya berisikan menu button yang bisa link ke page selanjutnya, login pasword untuk pelanggan atau member kitty kitz, content yanng berisikan penjelasan dari produk dan beberapa kategori produk, dan koleksi lainnya.
57
3. Company Profile layout
Untuk layout ini menu button berada di posisi bawah, sedangakan untuk button project portfolio menggunakan scroll system yang bergerak ke kiri dan kanan mengikuti arah mouse dan apabila di klik akan muncul keterangan info di bagian atas
Untuk alternatif sketsa yang kedua navigasi menu button berada diatas dan pada bagian bawah terdapat button yang apabila di click maka content area akan bergerak melebar sesuai ukuran page area.
58
b. Billboard
Pada layout billboard terdapat dua laternatif sketsa dimana keduanya menggunakan image dan icon yang dibuat sesuai dengan tema konsep yaitu Kitz world.
59
c. Signage
Untuk layout signage yang akan ditempatkan diatas butik kitty kitz terdapat beberapa alternatif sketsayang ketiganya tidak juah berbeda dengan konsep media sebelumnya hanya bermain pada posisi logo dan alamat situs dan image pendukung.
60
d. Iklan Majalah
Pada iklan majalah yang akan diterbitkan dibeberapa majalah fashion setiap bulan pada minggu pertama, untuk konsep media ini tetap bermain pada image dan icon yang telah dibuat berupa bola dunia yang merepresentasikan dari kitz world.
e. Stationery Kit 1. Kop surat
61
2. Name card
3. Amplop
Untuk pembuatan stationery hanya tiga item yang dibuat yakni kop surat, kartu nama, dan amplop, untuk konsep media ini mengikuti konsep print media yang lainnya, namun pada amplop terdapat sedikit perbedaan pada bagian tutup belakang dibuat diagonal agar terkesan lebih eksklusif dan elegan.
62
f. Brosur
Pada layout brosur terdapat dua sisi yaitu bagian depa dan bagian belakang, dimana bagian depan hanya berupa image, logo dan alamat butik, sedangkan pada bagian belakang berisi content dari kitty kitz dan beberapa image pendukung.
63
g. Poster
Pada layout poster tidak jauh berbeda dengan konsep print media yang bermain pada image dan icon yang telah dibuat dan juga terdapat tagline kitty kitz yaitu Passion of Your Dream.
h. Shopping bag
Shopping bag ini dibuat dua alternatif sketsa, shopping bag pertama dibuat untuk di tenteng di tangan sehingga untuk pegangan tali dibuat tidak terlalu panjang. Sedangkan untuk shopping bag yang kedua dibuat untuk dipakai pada gendong pada bahu sehinga terasa sedang mengenakan tas.
64
i. Pedoman Bentuk Kreatif 1. Website dan Company Profile Ukuran
: 800 x 600
Format
: Horizontal / Landscape
Deskripsi : Untuk website dan company profile akan menjadi satu page tetapi dengan dua tampilan yang berbeda, jadi pada first page (tampilan awal) akan terdapat dua icon yang mempunyai dua link. Link pertama akan masuk kepada company profile yang berisi tentang sejarah perusahaan dan portfolio perusahaan, dan link kedua yaitu website perusahaan yang berisi produk-produk dan jasa yang ditawarkan oleh perusahaan. 2. Iklan Billboard Ukuran
: 4 x 6 meter
Format
: Horizontal
Deskripsi : Untuk billboard akan dipasang selama 3 bulan untuk memperkuat terbentuknya brand image dari kitty kitz 3. Signage Ukuran
: 1,5 x 6 meter
Format
: Horizontal
Deskripsi : Signage akan dipasang di butik kitty kitz sebagai tanda dari lokasi kitty kitz. 4. Majalah Ukuran
: 21 x 29,7 (A4)
Format
: Vertical / Potrait
Deskripsi : Untuk iklan majalah akan di terbitkan pada majalah yang berhubungan dengan fashion seperti Female, Bazzar, dll pada awal buan di minggu pertama.
65
5. Stationery Kit Letterhead Ukuran
: 21 x 29,7 cm
Format
: vertikal
Kartu nama Ukuran
: 5 x 9 cm
Format
: horizontal
Amplop Ukuran
: 11 x 22 cm
Format
: horizontal
Deskripsi : stationery kit akan dibuat sepanjang tahun. 6. Brosure Ukuran
: 21 x 29,7 cm
Format
: horizontal
Deskripsi : brosur akan di cetak di art paper dan akan di bagikan pada target audience yang membutuhkan dan juga kan di tempatkan pada display kitty kitz, sehingga konsumen dapat mengambilnya 7. Catalog Ukuran
: 21 x 29,7 cm
Format
: horizontal
Deskripsi : catalog akan berisi tentang produk-produk yang ditawarkan kitty kitz dan juga trend-trend terbaru. 8. Banner Ukuran
: 60 x 160 cm
Format
: vertikal
Deskripsi : banner di buat sebagai indoor media, yang akan diletakkan di dalam butik kitty kitz.
66
9. Poster Ukuran
: 42 x 30 cm
Format
: vertikal
Deskripsi : poster merupakan media penunjang yang akan diletakkan di tempat-tempat strategis agar dapat menjangkau beraneka ragam kalangan dan berfungsi sebagai reminder atau pengingat 10. Shopping bag Ukuran
: standard A3
Format
: vertikal
Deskripsi : shopping bag digunakan untuk membawa barang belanjaan konsumen sehingga barang tersebut tidak akan rusak dan juga sebagai reminder bahwa kosumen tersebut telah berbelanja di kitty kitz.
67
Pedoman Media Items Website Compro Cd interactive Flyers Brosur Memo Calendar Catalogue Shopping bag Packaging Poster Folder Envelope Envelope A4 Letterhead Name card Sticker Label produk Cd Cover Cd Label Gantungan pintu Iklan majalah Kaos Topi Pin Mug Banner Billboard Signage Mobile adv.
Dimensi 800 x 600 pixel 800 x 600 pixel 800 x 600 pixel 20 x 10 cm 10 x 19 cm 11 x 21 cm 15 x 16 cm 27 x 19 cm 20 x 27 cm 28 x 25 cm 42 x 60 cm 33.5 24 cm 11 x 23 cm 35 x 25 cm 21 x 29.7 cm 9 x 4 cm 9 x 3 cm 9 x 3 cm 13 x 13 cm 12 x 12 cm 28 x 12.5 cm 22 x 30 cm All Size All Size 5.8 cm & 4.4 cm 20 x 8 cm 160 x 60 cm 4x6m 1.5 x 6 m -
Material Digital Digital Digital Art carton 260 gsm Art carton 260 gsm Art carton 260 gsm Art carton 260 gsm Coated Paper Coated Paper Coated Paper Coated Paper Coated Paper HVS 80 gsm HVS 80 gsm HVS 80 gsm Art carton 260 gsm Chromo Sticker Art carton 260 gsm Art carton 260 gsm Art carton 260 gsm Art carton 260 gsm Art Paper 120 gsm Cotton Cotton Flexi China Sticker MMT Sticker MMT Cutting Sticker
Teknik Produksi Online Online Online Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Printing Sablon Bordir Printing Printing Printing Printing Printing -
Keterangan Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff Laminasi Doff -