BAB IV PERANCANGAN SISTEM
Perancangan sistem adalah suatu gambaran sketsa sistem atau pengaturan dari beberapa elemen yang terpisah ke dalam kesatuan yang utuh dan berfungsi. Perancangan ini dibuat untuk ditujukan kepada pemakai, perancang sistem atau ahli analisa atau ahli yang berhubungan dengan perancangan ini, perancangan sistem dibuat berdasarkan masukan dari hasil analisa untuk menyelesaikan permasalahan yang ada pada tahap analisa.
Untuk membuat suatu sistem informasi yang memiliki kemampuan handal. Maka perlu sebuah perancangan sistem dengan tujuan untuk memperbaiki masalah yang terjadi. Perancangan sistem secara umum bertujuan untuk memberikan gambaran secara umum kepada pemakai sistem yang baru dan juga merupakan persiapan dari rancangan terperinci dengan mengidentifikasi komponen-komponen sistem informasi.
Rancangan ini meliputi Flowchart, Diagram Konteks, Data Flow Diagram, Entity Relationship Diagram, Struktur Program, Rancangan Input, Rancangan Proses dan Rancangan Output.
52
4.1
Flowchart Flowchart adalah penyajian yang sistematis tentang proses dan logika dari
penggambaran secara grafik dari langkah-langkah dan urutan-urutan prosedur dari suatu program.
Gambar 4.1 Flowchart pada Sistem Perancangan Game
53
4.2
Diagram Konteks
Diagram konteks adalah diagram yang menggambarkan hubungan antara entitas eksternal dengan sistem. Dimana data yang diinputkan oleh bagian entitas eksternal akan diproses di dalam sistem dan akan menghasilkan laporan yang diinginkan oleh entitas eksternal tersebut.
Gambar 4.2 Diagram Konteks pada Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
4.3
Data Flow Diagram ( DFD )
Data Flow Diagram (DFD) adalah diagram yang digunakan untuk menggambarkan suatu sistem yang sudah jadi atau sistem yang baru dirancang yang akan dikembangkan secara logika, tanpa mempertimbangkan lingkungan fisik kemana data tersebut disimpan. Disamping itu Data Flow Diagram ( DFD ) juga dapat menggambarkan arus data yang terstruktur dan jelas dari mulai pengisian data sampai dengan keluarannya.
54
Arus data pada Data Flow Diagram ( DFD ) ini dapat berupa masukan untuk sistem atau keluaran dari sistem, sehingga akan menghasilkan sebuah keluaran yang akan disampaikan pada pengguna atau penerima sistem.
Gambar 4.3 DFD Level 0 pada Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
Dari DFD Level 0 diatas terdapat tiga proses yang dapat dijabarkan sebagai berikut :
55
1.
Proses 1.0 adalah proses Data User yang langsung berhubungan dengan Pemain dan akan menyimpan data di Database.
2.
Proses 2.0 adalah proses Permainan yang langsung berhubungan dengan Pemain dan akan menyimpan data di Database.
3.
Proses 3.0 adalah proses Score yang menampilkan hasil yang dimainkan oleh Pemain dari Database.
1.
Data Flow Diagram Level 1
Data Flow Diagram , level 1 merupakan penurunan dari proses yang terjadi pada level 0 lebih secara terperinci, pada Sistem Perancangan Game uraian proses yang terjadi seperti berikut ini :
Gambar 4.4 DFD Level 1 Proses 1.0 pada Data User.
56
DFD Level 1 proses 1.0 terdiri dari beberapa proses diantaranya adalah sebagai berikut : 1.
Proses 1.1 Input Data yaitu proses penginputan data pemain ke dalam Database.
2.
Proses 2.1 Load Data yaitu proses data yang sudah tersimpan dapat di Load datanya dari Database.
3.
Proses 3.1 Hapus Data yaitu proses data yang sudah tersimpan dapat dihapus datanya dari Database.
Gambar 4.5 DFD Level 1 Proses 2.0 pada Permainan. DFD Level 1 proses 2.0 terdiri dari beberapa proses diantaranya adalah sebagai berikut :
57
1.
Proses 2.1 Input Data yaitu proses penginputan data bahan-bahan yang dibutuhkan ke dalam Database.
2.
Proses 2.2 Tampil Data yaitu proses
untuk menampilkan data yang
diinginkan melalui Database.
4.4
Entity Relationship Diagram ( ERD )
Entity Relationship Diagram (ERD) atau Diagram antar Entitas adalah suatu diagram yang menggambarkan hubungan objek data yang disimpan yang ada dalam suatu sistem secara konseptual. Objek Data adalah objek yang dapat dicatat atau direkam atau segala sesuatu yang ada dan dapat dibedakan entitas dapat berupa orang, benda, tempat, peristiwa atau konsep yang bisa diolah untuk menghasilkan informasi, rancangan, diagram entitas ini dibuat menurut data yang ada sehingga dapat menjelaskan hubungan datadata. Atribut yang berhubungan dengan perangkat lunak Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash dapat digambarkan sebagai berikut :
58
Gambar 4.6 Entity Relationship Diagram pada Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
4.5
Perancangan Struktur Program
Struktur program adalah suatu konsep pembuatan yang mempunyai fungsi utuk mengelompokkan instruksi kedalam sub program fungsional dimana setiap sub program tersebut memiliki tugas dan fungsi tertentu yang digunakan untuk mendukung dari keseluruhan program yang dibuat. Struktur program yang dibuat adalah sebagai berikut :
59
Gambar 4.7 Struktur Program pada Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash
4.6
Perancangan Struktur Menu
Struktur menu merupakan bentuk umum dalam suatu perancangan aplikasi yang dapat memudahkan pengguna dalam menggunakan sistem yang dibangun. Dengan adanya struktur menu ini, maka proses pengolahan data diharapkan lebih 60
cepat dilakukan, sehingga keterlambatan dalam penyajian data dapat ditekan seminimal mungkin. Struktur menu yang dibuatkan dalam sistem ini terdiri dari menu – menu dan sub menunya. Dapat dilihat dari gambar berikut :
Gambar 4.8 Struktur Menu pada Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash
61
1.
Rancangan Input Rancangan Input merupakan awal dimulainya proses pengolahan data dari bahan mentah yaitu berupa data-data yang ada di menjadi sebuah informasi yang mempunyai kwalitas yang akurat yang digunakan oleh sistem. Dibawah ini adalah rancangan antar muka masukan (input) yang terlibat dalam Sistem Perancangan Game yang dirancang sebagai berikut :
Gambar 4.9 Format Input Data Pemain Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
62
Gambar 4.10 Format Profile Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
63
Gambar 4.11 Format Market Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
64
Gambar 4.12 Format Pengaturan Minuman Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
65
Gambar 4.13 Format Harga Pokok Penjualan Tetap Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
66
Gambar 4.14 Format Input Harga Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
2.
Rancangan Proses Rancangan Proses adalah perencanaan dan pemilihan input, aktifitas, alur kerja dan metode yang digunakan dalam mentransformasi input menjadi output. Dibawah ini adalah rancangan proses yang terlibat dalam perancangan sebuah game yang dirancang sebagai berikut :
67
Gambar 4.15 Format Menu Utama Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
Gambar 4.16 Format Menu New and Load Profil Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
68
Gambar 4.17 Format Menu Option Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
Gambar 4.18 Format Menu Help and Next Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
69
Gambar 4.19 Format Menu Help and Ok Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
Gambar 4.20 Format Sub-Menu Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
70
Gambar 4.21 Format Proses Jual Beli Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
Gambar 4.22 Format Pause Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
71
Gambar 4.23 Format Delete Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
Gambar 4.24 Format Quit Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
72
3.
Rancangan Output Rancangan output adalah rancangan dalam bentuk laporan dari hasil pemrosesan input yang diterima dari sistem pengolahan data tersebut. Untuk menentukan rancangan keluaran diperlukan kecermatan, ketelitian dan kesabaran dengan harapan keluaran yang dihasilkan merupakan laporan-laporan yang akurat dan relevan serta dapat dimengertikan oleh pemakainya. Dibawah ini adalah rancangan antar muka keluaran (Output) yang terlibat dalam perancangan sebuah game sebagai berikut :
Gambar 4.25 Format Highscore Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
73
Gambar 4.26 Format Report Harian Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash.
74
Gambar 4.27 Format Laporan L/R Penjualan Sistem Perancangan Game dengan Menggunakan Adobe Flash. 75
76