BAB IV IMPLEMENTASI 4.1. IMPLEMENTASI Implementasi merupakan penerapan desain (perancangan) aplikasi yang dapat dimengerti oleh mesin dengan spesifikasi perangkat lunak dan perangkat keras yang digunakan. Dari hasil melakukan anlisa dan perancangan, langkah selanjutnya adalah pengimplementasian dan pengujian sesuai model perancangan model Waterfall yang digunakan oleh penulis dalam penelitian ini. 4.1.1.
Lingkungan implementasi Lingkungan implementasi yang digunakan oleh penulis adalah : 1. Processor Intel Pentium 3 500Mhz 2. Memory 256 MB RAM 3. Operating system Windows XP SP2 4. Hard disk 1,5 Gigabyte (GB) 5.
Display 1024x768
Tool atau Perangkat Lunak yang digunakan adalah : 1. Microsoft Office Excel 2007 2. Visual Basic for Aplication
77
http://digilib.mercubuana.ac.id/
78
4.1.2.
Implementasi Algoritma atau Kode Program Berikut adalah pembahasan kode program yang di gunakan dalam aplikasi yang
dibuat : 1. Kode pemrograman menampilkan kotak soal Kode pemrograman yang berfungsi menampilakan form soal ketikka user selesai mengedit soal atau menambahkan soal kedalam lembar kerja di excel. Sub button_1() UserForm1.Show End Sub 2. Kode pemrograman menyimpan data ke dalam array Kode pemrograman ini di gunakan untuk menyimpan data nama dan nilai satuan yang telah di masukkan kedalam table nilai satuan dalam lembar kerja excel dan flowchart berada pada gambar 3.10. Public Sub isiArraySatuan() Dim row As Integer row = 2 Do ReDim Preserve satuan(row - 1) ReDim Preserve nama(row - 1) satuan(row - 1) = Cells(row, 9).Value nama(row - 1) = Cells(row, 8).Value row = row + 1 Loop Until (Cells(row, 8).Value = "") End Sub
http://digilib.mercubuana.ac.id/
79
3. Kode pemrograman menampilakan nilai dan nama satuan Kode pemrograman ini digunakan untuk menampilakn nilai dan nama satuan yang di ambil dari array isiArraySatuan() berdasarkan nomor array yang muncul dalam kolom lembar kerja excel. Public Function AmbilNilai(angka As Long) AmbilNilai = satuan(angka) End Function Public Function AmbilNama(angka As Long) AmbilNama = nama(angka) End Function 4. Kode Pemrograman Menyimpan No. Soal Kode Pemrograman ini digunakan untuk menyimpan nomor soal yang telah ditentukan, missal nomor 1 s/d 12 adalah soal untuk konversi berat. Public Sub isiArraySlide() Worksheets(1).Activate row = 14 Do ReDim Preserve slideAwal(row - 13) ReDim Preserve slideAkhir(row - 13) slideAwal(row - 14) = Cells(row, 1).Value slideAkhir(row - 14) = Cells(row, 2).Value UserForm1.ListBox1.AddItem (Cells(row, 3).Value)
http://digilib.mercubuana.ac.id/
80
row = row + 1 Loop Until (Cells(row, 1).Value = "") End Sub 5. Kode pemrograman menyimpan nilai dalam array Kode pemrograman ini digunakan untuk menyimpan soal, jawaban, variable, nilai variable, response, dan response gambar yang telah di masukkan kedalam lembar kerja excel dan flowchart ada pada gambar 3.11 dan gambar 3.12. Public Function AmbilSoalJawaban() Cells(1000, 1000).Value = Val(Cells(1000, 1000).Value) + 1 isiArraySatuan Dim row As Long row = 2 Do ReDim Preserve soal(row - 1) ReDim Preserve jawaban(row - 1) soal(row - 1) = Cells(row, 1).Value jawaban(row - 1) = Cells(row, 2).Value row = row + 1 Loop Until (Cells(row, 1).Value = "") row = 2 Do ReDim Preserve variable(row - 1) ReDim Preserve nivar(row - 1) variable(row - 1) = Cells(row, 5).Value nivar(row - 1) = Cells(row, 6).Value row = row + 1 Loop Until (Cells(row, 5).Value = "")
http://digilib.mercubuana.ac.id/
81
row = 3 Do ReDim Preserve response(row - 1) ReDim Preserve responsegambar(row - 1) response(row - 1) = Cells(row, 3).Value responsegambar(row - 1) = Cells(row, 4).Value row = row + 1 Loop Until (Cells(row, 3).Value = "") End Function
6. Kode pemrograman menampilkan soal Kode pemrograman ini digunakan untuk menampilkan soal yang telah di simpan di dalam array dan flowchart ada pada gambar 3.13. Public Sub buatsoal() soaldijawabbenar = 0 ' mereplace soal Do AmbilSoalJawaban ' memanggil fungsi Worksheets(level + 2).Activate ' active sheet Dim a As String a = "" For i = 1 To UBound(soal) For j = 1 To UBound(variable) soal(i) = Replace(soal(i), variable(j), nivar(j), , , vbTextCompare) jawaban(i)
=
Replace(jawaban(i),
variable(j),
nivar(j),
,
,
Replace(response(i),
variable(j),
nivar(j),
,
,
vbTextCompare) response(i)
=
vbTextCompare) Next
http://digilib.mercubuana.ac.id/
82
Next ' menampilkan soal a = a & soal(1) '& " " & jawaban(i) & vbCrLf MsgBox a
' melanjutkan ke soal selanjutnya Dim jalanterus As Boolean, totalsalah As Integer jalanterus = True ' menyimpan nilai jawaban benar Dim sempurna As Boolean sempurna = True
' menampilkan step step menjawab For i = 2 To UBound(soal) totalsalah = 0 Do If totalsalah < 3 Then a = InputBox("Soal Utama :" & vbCrLf & soal(1) & vbCrLf & _ vbCrLf & "Penyelesaian Langkah " & i & " :" & vbCrLf & soal(i)) 7. Kode pemrograman menilai jawaban Kode pemrograman ini untuk menilai jawaban yang di masukkan oleh user benar atau salah. If a = jawaban(i) Then MsgBox ("benar") End If
http://digilib.mercubuana.ac.id/
83
Loop While a <> jawaban(i) And jalanterus <> False And totalsalah < 3 If jalanterus = False Then Exit For End If 8. Kode pemrograman pindah lembar kerja Kode pemrograman ini di gunakan untuk berpindah lembar kerja dari satu ke lainnya jika memenuhi syarat yang di tentukan dalam nilai di kolom tertentu. Dalam kode pemrograman ini kolom yang di tuju adalah kolom “K3”. Next If sempurna = True Then soaldijawabbenar = soaldijawabbenar + 1 End If If soaldijawabbenar > Range("k3").Value Then
'minimal soal ynag
harus dijawab benar pada level ini disimpan dalam sheet level = level + 1 soaldijawabbenar = 0 Worksheets(level + 2).Activate End If Loop While jalanterus = True End Sub 9. Kode pemrograman untuk memunculkan soal di form Kode ini digunakan untuk memanggil soal yang telah diproses di dalam public sub buatsoal Private Sub CommandButton1_Click() Soal_1.Activate
http://digilib.mercubuana.ac.id/
84
Call buatsoal End Sub
10. Kode pemrograman untuk menampilkan response salah Kode pemrograman ini digunakan untuk menampilkan response salah yang di ambil dari array response dan response gambar. ElseIf a <> "" Then totalsalah = totalsalah + 1 If totalsalah = 1 Then MsgBox "salah, kerjakan dengan lebih teliti" ElseIf totalsalah = 2 Then UserForm2.Label1.Caption = response(i) UserForm2.Image1.Picture = LoadPicture(responsegambar(i)) UserForm2.Image1.AutoSize = True If UserForm2.Image1.Width + UserForm2.Image1.Left < 500 Then UserForm2.Width = 500 Else UserForm2.Width = UserForm2.Image1.Width + 200 UserForm2.Label1.Width = UserForm2.Label1.Width + 20 End If If UserForm2.Image1.Height + UserForm2.Image1.Top < 400 Then UserForm2.Height = 400 Else UserForm2.Height = UserForm2.Image1.Height + 200
http://digilib.mercubuana.ac.id/
85
UserForm2.Label1.Height = UserForm2.Label1.Height + 20 End If UserForm2.Show vbModal sempurna = False ElseIf totalsalah = 3 Then MsgBox "jawaban yang benar adalah " & jawaban(i) End If Else jalanterus = False End If End If
http://digilib.mercubuana.ac.id/
86
4.1.3.
Implementasi antar muka
Gambar 4.1 Home Gambar ini adalah gambar tampilan awal ketika ingin mengedit soal atau membuat soal baru di dalah aplikasi ini. Di dalam home ini berisikan keterangan mengenai lembar kerja berapa sampai berapa membahas tentang mata pelajaran tertentu, keterangan membuat soal atau mengedit soal, dan keterangan fungsi yang digunakan untuk melengkapi soal.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
87
Gambar 4.2 lembar kerja soal
Gambar ini adalah gambar tempat user menaruh soal, jawaban, response dan lain-lain yang akan digunakan aplikasi untuk membuat soal dan menyimpan jawaban, dan response kesalahan .
http://digilib.mercubuana.ac.id/
88
Gambar 4.3 Form Soal
Gambar ini adalah gambar mengenai form yang memunculkan soal yang ada di dalam lembar kerja tertentu dan menampilkan pilihan tipe soal yang tersedia yang diambil dari cell yang berada di worksheet home.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
89
Gambar 4.4 Form Salah Gambar ini adalah gambar yang akan muncul ketika user salah menjawab berkali-kali dan akan mengganti soal ketika sudah salah sebanyak tiga kali.
4.2. SKENARIO PENGUJIAN APLIKASI Tahapan pengujian oleh penulis dalam laporan ini dilakukan untuk dapat mengetahui kesesuaian hasil akhir aplikasi dengan apa yang telah ditetapkan pada tahapan perancangan sebelumnya. Penulis melakukan pengujian dengan menggunakan metode black box yang terdiri dari lingkungan pengujian, skenario pengujian, hasil pengujian, dan analisis hasil pengujian.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
90
4.2.1.
Metode Black Box Testing Metode black box digunakan penulis untuk menentukan langkah-langkah dalam
pengujian dan memeriksa apakah ada bagian dari spesifikasi sebelumnya yang belum atau tidak diimplementasikan. Berikut ini adalah beberapa pengujian yang dilakukan dengan menggunakan metode black box : Tabel 4.1 Skenario pengujian Aplikasi Scenario
Bagian yang
Tindakan
Hasil yang
diuji
Pengujian
diharapkan
Memunculkan
Button soal di
Memunculkan
Form soal dapat
Form soal
lembar kerja
form soal
berjalan
Mengedit soal
Lembar kerja
Menyimpan
Dapat
soal
menyimpan soal yang dimasukkan ke dalam array
Menampilakan
Button mulai
Menampilkan
Dapat
soal
dan listbox di
soal di form
memunculkan
form
soal yang ada di lembar kerja
Menampilakn
List Box
Tipe Soal
Menampilkan
Dapat
Tipe Soal
memunculkan tipe soal
Penilaian
Penilaian
Menilai
Dapat menilai
jawaban
jawaban
jawaban yang
jawaban dengan
di masukkan
tepat
benar atau salah Response
Response
Menampilkan
Memberikan
kesalahan
kesalahan
response
response
kesalahan
kesalahan sesuai data yang
http://digilib.mercubuana.ac.id/
91
ada Pergantian soal
Lembar kerja
Menampilakan
Menampilkan
dan form
soal sesuai
soal yang sesuai
lembar kerja
dengan lembar
aktif
kerja yang sedang aktif
Pergantian Tipe Lembar kerja
Menampilkan
Menampilkan
Soal
soal sesuai tipe
soal sesuai tipe
soal aktif
soal aktif
Bagian yang di
Tindakan
Hasil pengujian
uji
pengujian
Lembar kerja
Menyimpan
dan form soal
Tabel 4.2 table hasil pengujian Scenario Memunculkan form soal Mengedit soal
Sesuai
soal Lembar kerja
Menyimpan
Sesuai
soal Menampilkan
Button soal di
Menampilkan
soal
form
soal di form
Menampilakn
List Box
Menampilkan
Tipe Soal
Sesuai Sesuai
Tipe Soal
Penilaian
Penilaian
Menilai
jawaban
jawaban
jawaban yang
Sesuai
di masukkan benar atau salah Response
Response
Menampilkan
kesalahan
kesalahan
response
Sesuai
kesalahan Pergantian soal
Lembar kerja
Menampilkan
dan form
soal sesuai
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Sesuai
92
lembar kerja aktif Pergantian Tipe
Lembar kerja
Menampilkan
Soal
dan form soal
soal sesuai tipe soal aktif
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Sesuai