BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
4.1 Desain Awal Produk 4.1.1 Kata Pengantar
Aplikasi berbasis komputer saat ini sudah mulai digunakan di lembaga pendidikan seperti di sekolah-sekolah. Teknologi ini digunakan untuk melakukan beberapa pekerjaan seperti mengolah data dan menampilkan informasi. Keuntungan melakukan pekerjaan dengan memanfaatkan teknologi komputer adalah mudah dalam penggunaan dan efektif serta efisien dalam pengolahan. Seiring dengan perkembangannya aplikasi berbasis komputer telah banyak digunakan dalam sistem pengolahan data siswa. Perkembangan ini memungkinkan guru BK mengelola data dengan mudah, sehingga informasi yang diinginkan pun dapat diperoleh dengan cepat. 4.1.2 Rasional Kartu Pribadi Siswa merupakan gudang data tentang diri siswa yang menghasilkan informasi maksimal tentang diri siswa. Di dalam penyimpanan dan pemeliharaan data perlu diperhatikan asas-asas kesederhanaan, kemudahan, dan berkesinambungan. Kegunaan Kartu Pribadi Siswa secara umum adalah untuk membantu mencapai tujuan bimbingan, yaitu mengenali diri, memahami diri dan lingkungan serta dapat mengembangkan potensinya secara optimal. Melihat banyaknya data siswa yang harus dihimpun oleh
36
guru BK di sekolah, Kartu Pribadi Siswa perlu dikembangkan melalui aplikasi karena diharapkan dapat mempermudah pekerjaan guru BK dalam kegiatan himpunan data. Kebutuhan akan informasi saat ini bergantung pada teknologi informasi dan sistem yang digunakan dalam penyajiannya. Begitu juga halnya dalam pengolahan data siswa yang terkomputerisasi diharapkan mampu
menunjang
kegiatan
operasional
yang
ada
supaya
dapat
melaksanakan pekerjaan dengan lebih cepat dan penyajian informasi tepat waktu. Pelaksanaan himpunan data secara manual membutuhkan banyak tempat, biaya, tenaga dan waktu, sehingga pengelolaan data yang membutuhkan waktu yang lama, berakibat pada pemberian layanan kepada siswa menjadi berkurang 4.1.3 Tujuan Tujuan pengembangan Aplikasi Kartu Pribadi Siswa ini adalah untuk merapikan database administrasi BK yang selama ini banyak menggunakan cara manual, yaitu dengan menggunakan kertas atau buku-buku kemudian meletakkannya di lemari. Hal ini sangat rawan hilang dan rusak. Dengan aplikasi ini, penyimpanan data administrasi sekolah akan sangat mudah, aman dan praktis.
Aplikasi ini terdiri dari beberapa format laporan kegiatan
himpunan data, yaitu; identitas siswa, data keluarga, riwayat sekolah, ikhtisar konseling, mutasi, alih tangan kasus, kunjungan rumah, studi kasus dan konfrensi kasus.
37
4.1.4 Manfaat Manfaat dari pengembangan Aplikasi Kartu Pribadi Siswa ini adalah : a.
Mempermudah guru BK dalam memasukkan data pribadi siswa.
b.
Mempermudah guru BK dalam pencarian data pribadi siswa sesuai dengan informasi yang dibutuhkan secara cepat.
c.
Mempermudah guru BK dalam pengolahan data pribadi siswa.
d.
Mempermudah guru BK dalam mengubah data pribadi siswa.
4.1.5 DFD Data Flow Diagram (DFD) adalah suatu dokumentasi aliran data. DFD mencakup
asal
dan
tujuan
data,
proses
yang
dilakukan,
beserta
penyimpanannya. Selain untuk keperluan pengendalian, DFD juga sering digunakan untuk membantu proses desain dan pengembangan sistem informasi. (Bonnie Soeherman & Marion Pinontoan, 2008) Beberapa simbol yang digunakan dalam DFD adalah: Tabel 4.1 Simbol-simbol dalam DFD Simbol
Keterangan Disebut
Entity
yaitu
suatu
objek
yang
didefinisikan dalam lingkungan pemakai. Disebut Atribut yaitu elemen dari entity yang menjelaskan tentang karakter atau sifat dari entity.
38
Disebut hubungan, yang berfungsi untuk menjalin hubungan antar dari entity. Disebut Penghubung yaitu yang menghubungkan antar entity.
start
tidak
tambah
delete
cari
proteksi login
proteksi login
proteksi login
ya
tidak
ya
halaman utama t admin
menambah user & data user
selesai
melihat data siswa
selesai
selesai
Gambar 4.1 DFD Aplikasi Kartu pribadi siswa
39
4.1.6 Perangkat Lunak yang Digunakan Dalam pengerjaan proyek ini spesifikasi perangkat lunak dan perangkat keras komputer yang digunakan adalah : 1. Sistem operasi : Windows 7 Ultimate 2. Web server program : XAMPP server 3. Database : MySQL 4. Web browser : Mozilla Firefox, Google Chrome 5. Text editor : Macromedia Dreamweaver 8 6. Graphic desain program : Adobe Photoshop CS3 4.1.7 Rancangan Antarmuka (interface) / Prototype Tampilan pertama sebelum login ke home user :
user name: password : OK
Gambar 4.2 Desain Home Admin Tampilan setelah masuk ke home user (primary key NIS) :
40
tambah :
OK
cari
:
OK
hapus :
OK
Gambar 4.3 Desain Home User Tampilan menu untuk memasukkan (input) data :
Identitas siswa Data keluarga Riwayat sekolah
bagian isi
Ikhtisar konseling
(masukkan data)
Mutasi Alih tangan kasus Kunjungan rumah Studi Kasus Konfrensi Kasus
submit
Hasil Akademik Logout
Gambar 4.4 Desain Link Memasukkan Data Siswa Algoritma untuk gambar 4.4 (Link Memasukkan Data) : 1.
Klik identitas siswa, maka bagian isi akan menampilkan perintah untuk
memasukkan nama siswa, nama panggilan, jenis kelamin, tempat lahir,
41
agama, bahasa ibu, alamat asal, alamat sekarang, kode pos, anak ke, sekarang tinggal bersama, kegemaran, ciri khusus. 2.
Klik data keluarga, maka bagian isi akan menampilkan perintah untuk
memasukkan nama lengkap, alamat, no.telepon, pekerjaan, penghasilan (ayah, ibu, wali). 3.
Klik riwayat sekolah, maka bagian isi akan menampilkan perintah untuk
memasukkan masuk sekolah tahun, tamat sekolah tahun, sekolah asal (TK, SD, SLTP). 4.
Klik ihtisar konseling, maka bagian isi akan menampilkan perintah untuk
memasukkan tanggal, masalah, proses konseling, hasil, tindak lanjut. 5.
Klik mutasi, maka bagian isi akan menampilkan perintah unuk
memasukkan tanggal, asal sekolah, pindah ke sekolah, alasan pindah, catatan. 6.
Klik kegiatan referal, maka bagian isi akan menampilkan perintah untuk
menampilkan tanggal, masalah, direferal ke, catatan. 7.
Klik kunjungan rumah, maka bagian isi akan menampilkan perintah
untuk menampilkan hari/tanggal, tujuan, hasil, kesimpulan. 8.
Klik studi kasus, bagian isi akan menampilkan perintah untuk
menampilkan tanggal, ungkapan masalah, analisis data kasus, sintesis masalah, diagnosis, prognosis, teknik konseling, hasil wawancara.
42
9.
Klik konfrensi kasus, maka bagian isi akan menampilkan perintah untuk
memasukkan hari/tanggal, dihadiri oleh, rincian masalah, proses diskusi, rencana bantuan. 10. Klik hasil akademik, bagian isi tidak menampilkan tampilan. Link ini disediakan bila diperlukan oleh guru BK (bagi sekolah yang sudah memiliki aplikasi raport), karena setiap sekolah memiliki format nilai yang berbeda. 11. Klik logout untuk keluar dari aplikasi. Tampilan menu untuk informasi data (output) :
Identitas siswa Data keluarga Riwayat sekolah Ikhtisar konseling Mutasi
bagian isi (informasi data)
Alih tangan kasus Kunjungan rumah Studi kasus Konfrensi Kasus
edit
Hasil Akademik Logout
Gambar 4.5 Desain Link Informasi Data Siswa
43
4.1.8 Spesifikasi Tabel Nama Tabel
: siswa
Primary Key
: nis Tabel 4.2 Spesifikasi Tabel Identitas Siswa
Nama Field
Type
Field Size
Keterangan
Nis
Int
20
Nis
Namasiswa
Varchar
100
Nama siswa
nama panggilan
Varchar
50
Nama panggilan
Jeniskelamin
Varchar
15
Jenis kelamin
Tempatlahir
Varchar
20
Tempat lahir
Tanggallahir
Varchar
10
Tanggal lahir
Agama
Varchar
10
Agama
Bahasaibu
Varchar
25
Bahasa ibu
Alamatasal
Varchar
100
Alamat asal
Alamatsekarang
Varchar
100
Alamat sekarang
Kodepos
Int
6
Kode pos
Anakke
Int
2
Anak ke
Jumlahsaudara
Int
2
Jumlah saudara
Sekarangtinggalden Varchar gan
15
Sekarang tinggal dengan
Kegemaran
Varchar
50
Kegemaran
Cirikhusus
Varchar
50
Cirikhusus
Nama Tabel
: datapribadisiswa
Primary Key
: nis
44
Tabel 4.3 Spesifikasi Tabel Data Keluarga Nama Field
Type
Field Size
Keterangan
Nis
Int
10
Nis
Namaayah
Varchar
100
Nama ayah
Alamatayah
Varchar
100
Alamat ayah
Teleponayah
Int
15
Telepon ayah
Pekerjaanayah
Varchar
25
Pekerjaan ayah
Penghasilanayah
Int
10
Penghasilan ayah
Namaibu
Varchar
30
Nama ibu
Alamatibu
Varchar
100
Alamat ibu
Teleponibu
Int
15
Telepon ibu
Pekerjaanibu
Varchar
25
Pekerjaan ibu
Penghasilanibu
Int
10
Penghasilan ibu
Namawali
Varchar
100
Nama wali
Alamatwali
Varchar
100
Alamat wali
Teleponwali
Int
15
Telepon wali
Pekerjaanwali
Varchar
25
Pekerjaan wali
Penghasilanwali
Int
10
Penghasilan wali
Nama Tabel
: riwayatsekolah
Primary Key
: nis Tabel 4.4 Spesifikasi Tabel Riwayat Sekolah
Nama Field
Type
Field Size
Keterangan
Nis
Int
10
Nis
Masuktk
Int
10
Masuk TK
45
Tamattk
Int
10
Tamat TK
Asaltk
Varchar
500
Asal TK
Masuksd
Int
10
Masuk SD
Tamatsd
Int
10
Tamat SD
Asalsd
Varchar
500
Asal SD
Masuksmp
Int
10
Masuk SMP
Tamatsmp
Int
10
Tamat SMP
Asalsmp
Varchar
500
Asal SMP
Nama Tabel
: ikhtisarkonseling
Primary Key
: nis Tabel 4.5 Spesifikasi Tabel Ihtisar Konseling
Nama Field
Type
Field Size
Keterangan
Nis
Int
10
Nis
Tanggalkonseling
Varchar
10
Tanggal konseling
Masalah
Varchar
500
Masalah
Poseskonseling
Varchar
2000
Proses konseling
Hasil
Varchar
500
Hasil
Tindaklanjut
Varchar
500
Tindak lanjut
Nama Tabel
: mutasi
Primary Key
: nis Tabel 4.6 Spesifikasi Tabel Mutasi
Nama Field
Type
Field Size
Keterangan
Nis
Int
10
Nis
Tanggalmutasi
Varchar
10
Tanggal pindah
46
Asalsekolah
Varchar
50
Asal sekolah
Pindahke
Varchar
50
Pindah ke
Alasanpindah
Varchar
500
Alasan pindah
Catatan
Varchar
500
Catatan
Nama Tabel
: kegiatanreferal
Primary Key
: nis Tabel 4.7 Spesifikasi Tabel Kegiatan Referal
Nama Field
Type
Field Size
Keterangan
Nis
Int
10
Nis
Tanggalreveral
Varchar
10
Tanggal referral
Masalah
Varchar
1000
Masalah
Referalke
Varchar
500
Referal ke
Catatan
Varchar
500
Catatan
Nama Tabel
: kunjunganrumah
Primary Key
: nis Tabel 4.8 Spesifikasi Tabel Kunjungan Rumah
Nama Field
Type
Field Size
Keterangan
Nis
Int
10
Nis
Tanggalkunjungan
Varchar
10
Tanggal kunjungan
Tujuan
Varchar
500
Tujuan
Hasil
Varchar
1000
Hasil
Kesimpulan
Varchar
500
Kesimpulan
47
Nama Tabel
: studikasus
Primary Key
: nis Tabel 4.9 Spesifikasi Tabel Konferensi Kasus
Nama Field
Type
Field Size
Keterangan
Nis
Int
10
Nis
Tanggalstudikasus
Varchar
10
Tanggal studi kasus
Ungkapanmasalah
Varchar
1000
Ungkapan masalah
Analisisdatakasus
Varchar
1000
Analisis data kasus
Sintesismasalah
Varchar
1000
Sintesis masalah
Diagnosis
Varchar
1000
Diagnosis
Prognosis
Varchar
1000
Prognosis
Teknikkonseling
Varchar
1000
Teknik konseling
Wawancara
Varchar
1000
Wawancara
Nama Tabel
: konferensikasus
Primary Key
: nis Tabel 4.10 Spesifikasi Tabel Konferensi Kasus
Nama Field
Type
Field Size
Keterangan
Nis
Int
10
Nis
Tanggalkonferensi
Varchar
10
Tanggal konferensi
Dihadiri
Varchar
500
Dihadiri
Masalah
Varchar
500
Masalah
proses diskusi
Varchar
2000
Proses diskusi
Rencanabantuan
Varchar
500
Rencana bantuan
48
4.1.9 Langkah- Langkah Pengunaan Manual penggunaan Aplikasi Kartu Pribadi Siswa : 1. Instalasi XAMPP dengan cara buka master software XAMPP – instal – tunggu proses instalasi.
Gambar 4.6 Langkah Pertama Proses Instalasi XAMPP
Gambar 4.7 Langkah Kedua Proses Instalasi XAMPP 2. Copy folder “irine” ke
3. Aktifkan XAMPP dengan cara klik
, kemudian aktifkan apache,
mysql, filezilla
49
Gambar 4.8 Aktifasi XAMPP 4. Jalankan Web Browser (Mozilla Firefox, Operamini, Internet Explorer) dan masukkan alamat berikut: localhost/xampp, kemudian pilih bahasa
Gambar 4.9 Langkah Pertama Import Database
50
5. Klik PHPMyAdmin
Gambar 4.10 Langkah Kedua Import Database 6. Klik Import – Cari lokasi file.sql pada folder ‘ irine’
Gambar 4.11 Langkah Ketiga Import Database
51
Gambar 4.12 Lokasi localhost.sql 7. Klik GO. 8. Jalankan Web Browser (Mozilla Firefox, Operamini, Internet Explorer) dan masukkan alamat berikut: localhost/irine 9. Halaman login – masukkan username (9876) – masukan password (irine).
Gambar 4.13 Halaman Login 10. Siapkan berkas data siswa yang akan diinput 11. Pilih link yang sudah disediakan, sesuaikan dengan data yang akan diinputkan pada halaman home
52
Gambar 4.14 Format Link 12. Pilih menu dimasukkan, data, dan
untuk menyimpan data siswa yang sudah untuk menambah data,
untuk menghapus
untuk mencari informasi tentang data siswa.
4.1.10 Aplikasi Kartu Perkembangan Siswa Aplikasi Kartu Perkembangan Siswa adalah program Kartu Pribadi Siswa yang siap pakai, direka untuk melaksanakan suatu fungsi bagi guru BK. Aplikasi ini memenuhi format untuk menyimpan informasi identitas siswa, data keluarga, riwayat sekolah, ikhtisar konseling, mutasi, alih tangan kasus, studi kasus dan konferensi kasus.
4.2 Revisi Produk Hasil Pengujian Untuk memastikan bahwa program yang dibuat telah memenuhi syarat kelayakan, maka program tersebut harus diuji validasi terlebih dahulu. Hal ini dimaksudkan juga untuk menghindari kesalahan – kasalahan program secara menyeluruh serta melakukan verifikasi dan validasi. Verifikasi yaitu sebuah
53
pengujian software untuk menyesuaikan dan menetapkan dengan berbagai syarat yang telah ditentukan. Sedangkan validasi adalah sebuah proses pengujian untuk mengetahui kebutuhan dan keinginan yang dibutuhkan guru BK di dalam format aplikasi Kartu Pribadi Siswa. Validasi ini dilaksanakan pada Hari Senin, tanggal 13 Mei 2013 oleh Puspaning Utami, M.Si., Dra. M.A Asri Widiarsih, Drs. Tritjahjo Danny S., M.Si, Y. Windrawanto, S.Pd, M.Pd. Dalam pengujian ini menggunakan teknik FGD (Focus Group Discution) dan dilakukan dengan metode black box yaitu pengujian yang hanya dilakukan dengan menjalankan atau mengeksekusi program, kemudian mengamati apakah hasil program tersebut sesuai dengan proses yang diinginkan. Tabel 4.11 Hasil Validasi Model Awal
Saran Uji Ahli
Revisi
Banner : Aplikasi Kartu Pribadi siswa
Buku terbaru menggunakan istilah Kartu pribadi siswa
Mengganti Banner Kartu Pribadi siswa menjadi Kartu pribadi siswa
Terdapat link catatan anekdot
Link catatan anekdot tidak perlu
Menghapus link catatan anekdot
Terdapat link ikhtisar konseling individu dan konseling kelompok.
Link ikhtisar konseling satu saja
Menghapus salah satu link konseling
Pada link Identitas Diberi format alamat Siswa belum terdapat asal kode pos, anak ke...dari format alamat asal, kode pos, anak ke...dari, Format tanggal lahir dan tempat lahir jadi
Menambahkan format alamat asal, kode pos, anak ke...dari
Format tanggal lahir dan Memisah format tempat lahir dipisah tanggal lahir dan tempat
54
satu
lahir
Tampilan pertama perintah tambah dan cari
Memasukkan password ketika login supaya keamanan data terjaga
Menambahkan perintah login memasukkan password pada home admin dan home user
Menggunakan checkbox pada beberapa format
Checkbok terlalu boros tempat
Mengubah checkbox menjadi listbox
File Size format laporan File Size diperbesar menggunakan 500 karakter
Mengubah file size format laporan menjadi 2000
Belum terdapat link Hasil Akademik Siswa
Ditambahkan link Hasil Akademik Siswa bila sewaktu-waktu dibutuhkan
Menambahkan link Hasil Akademik Siswa
Tampilan masih sederhana
Menyempurnakan tampilan (Banner, isi, kaki)
Memperbaiki tampilan baik tata letak, format, dan warna
Perintah delete terdapat di setiap link
Perintah delete dibuat otomatis mewakili semua link
Perintah delete diletakkan di home user dan secara otomatis dibuat mewakili semua link
Pada perintah hapus belum ada keterangan / catatan
Diberi keterangan bahwa data telah terhapus
Memberi catatan / keterangan bahwa data sudah terhapus
Belum ada Format untuk data perkembangan siswa
Diberi fotmat data perkembangan siswa pada satu link atau bisa ditambahkan pada identitas siswa
Meambahkan perintah input pada format identitas siswa
Belum ada link untuk studi kasus
Diberi format studi kasus
Menambahkan link untuk studi kasus
55
Hasil uji ahli tentang kegunaan Aplikasi Kartu Pribadi Siswa dengan metode diskusi dalam grup disimpulkan bahwa Aplikasi Kartu Pribadi Siswa berguna dan bermanfaat untuk guru BK. Pengujian telah menunjukkan hasil keluaran sesuai dengan desain awal produk. Hasil pengujian ini dapat dikatakan bahwa program dapat berfungsi dengan baik karena telah dibuktikan dengan skenario pengujian. Aplikasi Kartu pribadi siswa kini sudah dapat digunakan oleh guru BK di Sekolah. 4.3 Penyempurnaan Produk ( Implementasi Tampilan Aplikasi ) Berikut adalah hasil implementasi dari aplikasi ini :
Gambar 4.15 Home Admin
Gambar 4.16 Home User
56
Gambar 4.17 Link Memasukkan (input) Data Siswa
Gambar 4.18 Link Informasi (output) Data Siswa
Gambar 4.19 Proteksi Login Delete
57
4.4 Pembahasan Produk Tujuan akhir penelitian ini adalah untuk menghasilkan model Aplikasi Kartu Pribadi Siswa yang dibangun manggunakan program PHP dan MySQL. Aplikasi ini terdiri dari beberapa format laporan kegiatan himpunan data, yaitu; identitas siswa, data keluarga, riwayat sekolah, ikhtisar konseling, mutasi, alih tangan kasus, kunjungan rumah, studi kasus dan konfrensi kasus. Aplikasi Kartu Pribadi Siswa ini untuk merapikan database administrasi BK tentang data siswa yang selama ini banyak menggunakan cara manual, yaitu dengan menggunakan kertas atau buku-buku kemudian meletakkannya di lemari. Dengan demikian guru BK dimudahkan dalam memasukkan, mencari dan mengubah data pribadi siswa. Untuk membangun aplikasi ini, dilakukan langkah-langkah berikut: (1) Identifikasi dan penetapan masalah, dalam pengumpulan data yang pertama menggunakan wawancara dan observasi untuk mengetahui kegiatan himpunan data yang dilaksanakan oleh guru BK. (2) Menyusun desain produk sesuai kebutuhan Guru BK. (3) melakukan validasi ahli dengan guru Bimbingan Konseling dan Dosen Bimbingan Konseling. (4) Melakukan perbaikan berdasarkan hasil validasi ahli. Setelah melakukan pengujian terhadap semua menu sistem pada aplikasi ini maka dapat disimpulkan bahwa pengujian telah menunjukkan hasil keluaran sesuai dengan desain awal produk. hasil pengujian ini dapat dikatakan bahwa program dapat berfungsi dengan baik karena telah dibuktikan dengan skenario pengujian. Aplikasi Kartu pribadi siswa kini sudah dapat digunakan oleh guru BK di Sekolah.
58