BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM
3.1
GAMBARAN UMUM PT UOB Gambaran umum perusahaan merupakan profile singkat dari perusahaan yang
menjadi tujuan penelitian dari berdirinya perusahaan sampai dengan saat ini. 3.1.1 Sejarah Perusahaan UOB Indonesia didirikan pada tanggal 31 Agustus 1956 dengan nama PT Bank Buana Indonesia. Pada bulan Mei 2011, berganti nama menjadi PT UOB Indonesia. Jaringan layanan UOB Indonesia mencakup 41 kantor cabang, 168 kantor cabang pembantu dan 191 ATM yang tersebar di 54 kota di 18 provinsi. Layanan UOB Indonesia juga dapat dinikmati melalui jaringan ATM regional UOB, ATM Prima, ATM bersama serta VISA. UOB Indonesia memperoleh tingkat kelayakan investasi AAA (idn) dari lembaga pemeringkat independen, Fitch Ratings dan berhasil memenangkan penghargaan Platinum Award dari majalah infobank atas kinerja keuangan “Sangat Bagus” selama 10 tahun berturut-turut. UOB Indonesia dikenal sebagai Bank dengan focus pada layanan Usaha Kecil Menengah (UKM), layanan kepada nasabah retail, serta mengembangkan bisnis consumer dan corporate banking melalui layanan tresuri dan cash management. Dengan jaringan yang luas, system teknologi informasi, struktur permodalan yang sehat dan sumber daya manusia yang berkualitas, UOB Indonesia bertujuan menciptakan manfaat jangka panjang yang berkesinambungan bagi para pemangku kepentingan dengan focus mengarah pada pembaharuan untuk menjadi Bank Premier melalui pertumbuhan yang disiplin dan stabilitas bisnis. Visi UOB Indonesia adalah berkomitmen untuk menyediakan produk yang berkualitas dan memberikan layanan yang terbaik. Melalui program Corporate Social Responsibility UOB Indonesia turut berpartisipasi aktif membangun komunitas pendidikan anak-anak, mengadakan kegiatan kompetisi seni secara regular di Indonesia serta mendorong karyawannya ikut serta dikegiatan sukarela seperti Heartbeat, kegiatan Donor Dara dan Donasi buku.
26 http://digilib.mercubuana.ac.id/
27
Struktur Kepemilikan UOB Indonesia
Gambar 3.1 Struktur Pemegang Saham OUB
3.1.2
Struktur Organisasi Perusahaan Struktur organisasi merupakan kerangka dasar dari pelaksanaan setiap bentuk
organisasi, oleh karena itu struktur organisasi disusun dan dibentuk sesederhana mungkin, jelas dan tegas. Sehingga dengan demikian akan terbuat jelas hubungan antara posisi yang satu dengan yang lain. Fungsi dari struktur organisasi itu sendiri adalah mempertegas hirarki, tugas, wewenang dan tanggung jawab dalam melaksanakan kegiatan perusahaan. Director
Sales Manager
Approval Manager
SPV Marketing
Supervisor Analys
Staff Marketing
CreditAnalys
Staff Verifikasi Admin Analys
Admin Marketing
3.2 Gambar 3. 2 Struktur Orgnasasi
http://digilib.mercubuana.ac.id/
28
3.1.3
Tugas dan Tanggung Jawab Posisi terkait Dari struktur organisasi diatas menggambarkan organisasi pada unit marketing
dan persetujuan kredit dalam perusahaan, yaitu terdiri dari : 1. Director : a. Mengelola
Bank
sesuai
kewenangan
dan
tanggung
jawabnya
sebagaimana dinyatakan dalam Anggaran Dasar dan perundangundangan yang berlaku. b. Menerapkan strategi usaha yang direkomendasikan Dewan Komisaris. c. Melakukan pengawasan internal secara efektif dan efisien. d. Melaksanakan prinsip-prinsip perbankan yang baik dalam setiap kegiatan usaha Bank pada seluruh tingkatan atau jenjang organisasi. 2. Sales Manager a. Membuat rencana strategis untuk meningkatkan penjualan produk dan jasa. b. Membuat kebijakan-kebijakan untuk meningkatkan penjualan seperti skema incentive, dll. c. Bertanggung jawab meningkatkan kompetensi tim, dengan tujuan peningkatan penjualan tercapai. d. Membuat perencanaan biaya promosi dalam meningkatkan penjualan. 3. Supervisor Marketing a. Mengarahkan dan memberikan dukungan kepada tim marketing dalam melakukan aktivitas penjualannya seperti prasarana promosi, dll. b. Mengatur biaya promosi yang telah ditetapkan oleh Sales Manager. c. Melakukan evaluasi terhadap kinerja tim marketing dibawahnya. 4. Marketing a. Melakukan aktivitas promosi produk dan jasa Bank. b. Mencari calon nasabah. 5. Approval Manager a. Membuat rencana strategi terhadap proses kerja tim dalam meningkatkan kompetensi analytical b. Membuat prosedur atau aturan-aturan dalam melakukan analisa pengajuan. c. Melakukan approval pengajuan kredit
http://digilib.mercubuana.ac.id/
29
6. Supervisor Analys a. Mengarahkan dan memberikan dukungan kepada tim analys dalam melakukan aktivitas analisanya. b. Melakukan penilaian terhadap berkas hasil analisa tim analys. c. Melakukan verifikasi ulang terhadap berkas yang dicurigai. d. Melakukan evaluasi terhadap para analys di tim-nya. 7. Credit Analys a. Melakukan analisa berkas atau formulir pengajuan kartu kredit. b. Melakukan verifikasi data terhadap isi berkas dengan cara telpon, survey. c. Melakukan pengecekan data kedalam system Bank Indonesia. d. Melakukan pengecekan kelengkapan data. 8. Admin Marketing a. Melakukan pencatatan terhadap formulir pengajuan dari marketing. b. Memberikan berkas formulir pengajuan kepada analys 9. Staff Verifikasi a. Melakukan verifikasi data pengajuan nasabah melalui telpon, cek data Bank Indonesia dan survey. b. Melakukan update status verifikasi kedalam system 10. Admin Analis a. Melakukan pencatatan terhadap formulir pengajuan yang telah di analisa, disetujui atau tidak disetujui. b. Menindaklanjuti formulir pengajuan yang telah disetujui. c. Memberikan informasi kepada nasabah yang telah disetujui..
3.2 Analisa Sistem Berjalan Pada tahap analisis system yang sedang berjalan dilakukan untuk menemukan, mempelajari sistem dan prosedur yang sedang dijalankan saat ini diperusahaan, untuk mengetahui actor siapa saja yang terlibat dalam system tersebut serta menentukan prosedur yang akan dirancang sebagai langkah perbaikan sistem atau pengembangan sistem.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
30
3.2.1
Use Case Diagram Sistem berjalan Use Case diagram sistem berjalan ini menggambarkan siapa saja actor yang
terlibat dalam sistem dan menggambarkan proses dalam sistem..
Gambar 3.3 Use Case Diagram Sistem Berjalan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
31
Tabel 3.1 Deskripsi Use Case berjalan Pengajuan Kartu Kredit Nama Use Case
Mengisi Formulir Pengajuan Kartu Kredit
Deskripsi
Nasabah mengajukan permohonan untuk pembuatan kartu kredit
singkat Aktor
Nasabah, Staff Admin, Marketing
Pra Kondisi
-
Tindakan utama
- Nasabah meminta formulir pengajuan pembuatan kartu kredit kepada marketing - Nasabah mengisi formulir pengajuan pembuatan kartu kredit dengan lengkap - Nasabah menandatangani formulir pengajuan pembuatan kartu kredit. - Nasabah melampirkan photocopy KTP, Slip Gaji - Nasabah memberikan formulir dan lampirannya kepada marketing - Marketing menyerahkan formulir pengajuan beserta berkas kepada Staff Admin - Staff Admin menerima formulir pengajuan dan berkas - Staff Admin melakukan pencatatan atau input data pengajuan kartu kredit kedalam system - Memberikan berkas kepada staff verifikasi
Tindakan
-
alternatif Pasca kondisi
Admin melakukan pencatatan kedalam sistem
Tabel 3.2 Deskripsi Use Case berjalan Verifikasi Data Nama Use Case
Verifikasi data
Deskripsi
Staff melakukan verifikasi terhadap data formulir dan berkas
singkat
pengajuan kartu kredit
Aktor
Staff Verifikasi
Pra Kondisi
Sudah ada formulir pengajuan yang telah diisi lengkap dan data pendukung seperti KTP, dll.
Tindakan utama
- Staff Verifikasi menerima berkas pengajuan kartu kredit - Memeriksa kelengkapan berkas - Melakukan verifikasi melalui telpon
http://digilib.mercubuana.ac.id/
32
- Melakukan verifikasi melalui survey - Mencatat hasil verifikasi Tindakan alternatif Pasca kondisi
Staff melakukan Analisa terhadap data formulir dan berkas pengajuan kartu kredit serta hasil verifikasi
Tabel 3.3 Deskripsi Use Case berjalan Analisa Awal Nama Use Case
Analisa Awal
Deskripsi
Credit analis melakukan analisa awal terhadap hasil verifikasi
singkat Aktor
Credit Analis
Pra Kondisi
Berkas telah dilakukan verifikasi
Tindakan utama
- Credit analis menerima berkas pengajuan dan hasil verifikasi - Melakukan analisa awal terhadap berkas yang telah diverifikasi - Membuat rekomendasi hasil analisa - Memberikan rekomendasi hasil analisa
Tindakan alternatif Pasca kondisi
Hasil rekomendasi
Tabel 3.4 Deskripsi Use Case berjalan Penilaian Nama Use Case
Penilaian
Deskripsi
Spv Analis melakukan penilaian dari hasil analisa awal
singkat Aktor
SPV Analis
Pra Kondisi
Telah dilakukan analisa awal
Tindakan utama
- SPV analis melakukan pemeriksaan rekomendasi hasil analisa - SPV analis melakukan penilaian terhadap hasil analisa - SPV analis hasil penilaian analisa
Tindakan
-
alternatif Pasca kondisi
Mengirimkan kepada manager untuk persetujuan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
33
Tabel 3.5 Deskripsi Use Case berjalan Persetujuan Nama Use Case
Persetujuan
Deskripsi
Manager melakukan persetujuan formulir pengajuan kartu kredit
singkat
nasabah
Aktor
Manager
Pra Kondisi
Telah dilakukan penilaian oleh SPV Analis
Tindakan utama
- Manager memeriksa hasil penilaian - Manager melakukan persetujuan berkas dengan menandatangani
Tindakan
Apabila tidak disetujui perlu dilakukan berkas diberikan kepada
alternatif
staff admin
Pasca kondisi
Staff Admin memberikan informasi kepada nasabah
3.3 Analisa Sistem Usulan Berdasarkan analisa sistem berjalan, maka dilakukan analisa sistem yang memberikan rekomendasi terhadap perbaikan atau pembuatan sistem yang dapat diimplementasikan dimasa yang akan dating, berikut analisa masalah dan usulan perbaikan menggunakan metode analisa PIECES. Tabel 3.6 Analisa kebutuhan sistem metode PIECES Parameter Performance
Kendala - Pengajuan kartu kredit
Solusi - Disediakan formulir
dengan menggunakan
pengajuan online
formulir kertas tidak
sehingga data dari
dapat langsung diproses
nasabah dapat langsung
dikarenakan jenjang
diproses oleh staff
distribusi dokumen yang
verifikasi, sehingga
memakan waktu minimal
waktu tanggap dapat
2 hari yaitu formulir
terbantu lebih baik.
yang telah ditandatangani oleh nasabah diberikan kepada marketing, dan marketing akan memberikan kepada admin pada sore hari
http://digilib.mercubuana.ac.id/
34
atau keeseokan harinya lalu admin baru dapat sesuai dengan antrian formulir yang datang dari marketing, dan memberikannya kepada staff verifikasi - Proses
Information
- Data formulir kertas
- Nasabah nantinya akan
yang diterima sering
bertanggung jawab atas
tertukar lampiran
apa yang telah diinput
sehingga sering terjadi
kedalam formulir online
kesalahan input data
yang akan disediakan
nasabah.
sehingga data yang
- Apabila ingin menanyakan proses pengajuan kartu
diproses tidak tertukar dan lebih valid. - Nasabah akan dapat
kreditnya, nasabah harus
melakukan pengecekan
melakukan telpon ke call
proses pengajuan kartu
center
kreditnya melalui aplikasi online yang akan disediakan
Economy
- Biaya cetak formulir
- Dibuat formulir online
kertas pengajuan kartu
untuk menghilangkan
kredit dibutuhkan sangat
cost cetak formulir kertas
banyak
Sehingga dapat diproses
- Banyaknya formulir
secara langsung oleh
yang salah isi atau
staff verifikasi dan dapat
terbuang sehingga
meningkatkan
membutuhkan lebih
produktivitas pengajuan
banyak formulir kertas
yang diproses.
yang dicetak Control
- Data nasabah yang diisi
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Dibuatkan database Bank,
35
melalui formulir kertas
sehingga hanya staff Bank
pengajuan kartu kredit
yang memiliki kepentingan
sangat rawan
atas proses pengajuan kartu
disalahgunakan dan
kredit nasabah yang dapat
disebarkan kepada yang
mengaksesnya.
tidak berhak menerimanya, Efficiency
- Waktu yang lama dalam
- Dibuat link data antara
proses distribusi
bagian marketing,admin
dokumen formulir
dan bagian verifikasi
pengajuan kartu kredit
sehingga membantu
dari nasabah ke
peningkatan
marketing, ke admin dan
produktivitas
ke staff verifikasi
3.3.1
Use Case Diagram Usulan
Gambar 3.4 Use Case Diagram Usulan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
36
Tabel 3.7 Deskripsi Use Case Usulan Pengajuan Kartu Kredit Nama Use Case
Pengajuan Kartu Kredit
Deskripsi
Nasabah mengajukan permohonan untuk pembuatan kartu kredit
singkat
melalui aplikasi
Aktor
Nasabah
Pra Kondisi
Membuka website menu pengajuan kartu kredit
Tindakan utama
- Nasabah memilih menu pengajuan kartu kredit - Nasabah mengisi formulir pengajuan secara lengkap dari form step 1, step 2, step 3, step 4 dan step 5 - Nasabah mengupload berkas pendukung - Melakukan submit pengajuan
Tindakan
Apabila tidak terisi lengkap sistem menampilkan validasi notifikasi
alternatif Pasca kondisi
Sistem mendaftarkan akses nasabah Mendapatkan notifikasi user login Tampil halaman feedback
Tabel 3.8 Deskripsi Use Case Login Nama Use Case
Login
Deskripsi
Staff verifikasi, staff penilaian, dan manager melakukan login
singkat Aktor
Staff Verifikasi, staff penilaian dan manager
Pra Kondisi
-
Tindakan utama
- Staff verifikasi melakukan login untuk melakukan aktifitas verifikasi pengajuan nasabah dan cek laporan. - Staff penilaian melakukan login untuk melakukan aktifitas penilaian pengajuan nasabah dan cek laporan. - Manager melakukan login untuk melakukan aktifitas memberikan persetujuan atau tidak dan cek laporan.
Tindakan
Apabila tidak terdaftar maka tidak dapat masuk melakukan aktifitas
alternatif
verifikasi atau penilaian atau persetujuan.
Pasca kondisi
Masuk kehalaman sesuai akses masing-masing
http://digilib.mercubuana.ac.id/
37
Tabel 3.9 Deskripsi Use Case UsulanVerifikasi data Nama Use Case
Verifikasi data
Deskripsi
Staff verifikasi melakukan verifikasi melalui telpon lalu, cek data
singkat
Bank Indonesia dan verifikasi survey lalu melakukan update status verifikasi.
Aktor
Staff Verifikasi
Pra Kondisi
-
Tindakan utama
- Staff Verifikasi melakukan pencarian nama calon nasabah - Staff Verifikasi melakukan verifikasi melalui telpon terhadap data pengajuan kartu kredit yang telah masuk. - Staff Verifikasi melakukan update status verifikasi dari hasil konfirmasi
Tindakan alternatif Pasca kondisi
Status verifikasi terupdate
Tabel 3.10 Deskripsi Use Case penilaian Nama Use Case
Penilaian
Deskripsi
Credit analis melakukan analisa dan penilaian terhadap data yang
singkat
telah diverifikasi membuat rekomendasi penilaian pengajuan.
Aktor
Credit Analis
Pra Kondisi
Telah dilakukan verifikasi oleh staff verifikasi
Tindakan utama
- Credit analis melakukan penilaian hasil verifikasi data dengan mengupdate status pengajuan, - Credit analis membuat rekomendasi penilaian pengajuan
Tindakan alternatif Pasca kondisi
Status penilaian terupdate
Tabel 3.11 Deskripsi Use Case Usulan Persetujuan Nama Use Case
Persetujuan
Deskripsi
Manager melakukan persetujuan pengajuan kartu kredit
singkat
http://digilib.mercubuana.ac.id/
38
Aktor
Manager
Pra Kondisi
Sudah dilakukan penilaian pengajuan
Tindakan utama
- Manager memeriksa hasil penilaian - Memberikan persetujuan dengan tekan tombol approve atau tidak menyetujui dengan tekan tombol reject
Tindakan alternatif Pasca kondisi
Status persetujuan terupdate
Tabel 3.12 Deskripsi Use Case Usulan cek data Nama Use Case
Cek data
Deskripsi
Nasabah melihat proses pengajuan Kartu Kredit yang telah disubmit
singkat Aktor
Nasabah
Pra Kondisi
Data pengajuan telah disubmit oleh nasabah
Tindakan utama
- Nasabah Klik tombol cek proses pengajuan Kartu Kredit - Sistem menampilkan form pencarian cek data - Nasabah mengisi data email dan tanggal lahir atau nomer registrasi lalu klik cari - Sistem menampilkan informasi proses pengajuan kartu kredit nasabah
Pasca kondisi
-
Tabel 3.13 Deskripsi Use Case Usulan cek laporan Nama Use Case
Cek laporan
Deskripsi
Staff verifikasi, staff penilaian dan manager melihat data laporan
singkat
dan mencetak data laporan sesuai pencarian
Aktor
Staff verifikasi, staff penilaian, dan manager
Pra Kondisi
Login
Tindakan utama
- Staff verifikasi/ staff penilaian / manager melakukan klik menu laporan - Mengisi form pencarian laporan - Klik cari maka sistem menampilkan data laporan - Klik cetak maka sistem menampilkan data laporan dalam format pdf
http://digilib.mercubuana.ac.id/
39
Pasca kondisi
Activity Diagram Sistem Usulan
Phase
3.3.2
-
Gambar 3.5 Activity Diagram Usulan Pengajuan Kartu Kredit Aktivitas diagram di atas menggambarkan bagaimana calon nasabah melakukan pengajuan kartu kredit melalui online. Cara pengisian melalui beberapa tahap agar formulir yang tampil utuh dalam satu layar. Tahap pertama atau step 1 nasabah mengisi data personal sesuai dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP), tahap kedua atau step 2 nasabah mengisi data tempat tinggal sesuai KTP, tahap ketiga atau step 3 nasabah mengisi data referensi yang memiliki hubungan dengan nasabah, tahap keempat atau step
http://digilib.mercubuana.ac.id/
40
4 nasabah mengisi data pekerjaan nasabah, lalu tahap kelima atau step 5 nasabah mengisi data pinjaman nasabah.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
41
Gambar 3.6 Activity Diagram Usulan Verifikasi Aktivitas diagram di atas menggambarkan bagaimana staf verifikasi melakukan tugasnya memverifikasi data nasabah berdasarkan data yang telah disubmit. Verifikasi dilakukan dengan cara menelpon nasabah, refrensi nasabah atau keluaraga, dan kantor tempat nasabah bekerja, dari hasil tersebut dilakukan penilaian hasil verifikasi.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
42
Activity penilaian Staff penilaian
Klik menu process penilaian
Lihat detail data
Klik link penilaian
sistem
Tampil link calon nasabah
Tampil form penilaian
Isi form penilaian
Update status
Phase
Klik tombol submit
Gambar 3.7 Activity Diagram Usulan Penilaian Aktivitas diagram di atas menggambarkan bagaimana staff penilaian melakukan tugasnya penilaian data nasabah setelah mendapatkan hasil verifikasi. Penilaian nasabah berdasarkan survey yaitu memastikan hasil verifikasi dengan kondisi sebenarnya nasabah, cek history pinjaman atau data bank melalui aplikasi Bank Indonesia (BI). Apabila data ditemukan penilaian meliputi lancer atau tidak lancarnya nasabah membayar kewajiban hutangnya ke bank yang dipinjami.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
43
Gambar 3.8 Activity Diagram Usulan persetujuan Aktivitas diagram di atas menggambarkan bagaimana manager menyetujui atau tidak menyutujui pengajuan kartu kredit nasabah berdasarkan hasil verifikasi dan penilaian.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
44
Gambar 3.9 Activity Diagram Usulan cek data Aktivitas diagram di atas menggambarkan bagaimana nasabah bila ingin melakukan cek data proses pengajuan kartu kredit yang telah mereka submit
http://digilib.mercubuana.ac.id/
45
Gambar 3.10 Activity Diagram Usulan cek laporan Aktivitas diagram di atas menggambarkan bagaimana staff verifikasi, staff penilaian dan manager melihat laporan status pengajuan kartu kredit berdasarkan pencarian laporan. Cetak laporan dalam format pdf.
3.3.3
Sequence Diagram Sistem Usulan
Sequence
diagram digunakan
untuk
mengambarkan
perilaku
pada sebuah
skenario. Diagram ini menunjukan sejumlah contoh objek dan message (pesan) yang diletakan diantara obyek-obyek ini di dalam use case. Sequence
diagram
menggambarkan interaksi antar objek di dalam dan disekitar sistem (termasuk pengguna, display, dan sebagainya) berupa pesan yang digambarkan terhadap waktu. Berikut detailnya:
http://digilib.mercubuana.ac.id/
46
All user
Halaman login
1.Masukkan user name & password
Halaman menu
Tb_user
2.verifikasi user n pass Login gagal
. 3.login success 4.masuk menu
Gambar 3.11 Sequence diagram usulan login
Actor1 Nasabah
H. Step 1
H. Step 2
H. Step 3
H. Step 4
H. Step 5
1.Klik apply kk 1.1 simpan() 2. Klik next step 2 2.1 simpan() 3. Klik next step 3 3.1 simpan() 4. Klik next step 4 4.1 simpan() 5. Klik next step 5 5.1 simpan() 6. Tampil informasi telah disubmit beserta nomer registrasi
Gambar 3.12 Sequence diagram usulan pengajuan kartu kredit
http://digilib.mercubuana.ac.id/
47
Gambar 3.13 Sequence diagram usulan verifikasi data
Gambar 3.14 Sequence diagram usulan penilaian
http://digilib.mercubuana.ac.id/
48
Halaman persetujuan
manager
Form persetujuan
Kontrol data
Data persetujuan
1.Masuk halaman persetujuan
2.cari data nasabah
3.update persetujuan 4.data persetujuan terupdate
Gambar 3.15 Sequence diagram usulan persetujuan
Actor1 Nasabah
H. utama
H. Form cek nasabah
1.Klik cek proses pengajuan
2. isi form pencarian 2.1 cari() 3. Tampil hasil pencarian
Gambar 3.16 Sequence diagram usulan cek data
http://digilib.mercubuana.ac.id/
49
Gambar 3.17 Sequence diagram usulan cek laporan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
50
Class Diagram Sistem Usulan
3.3.4
1..*
1 tb_registrasi
1 1 1
1
+noreg : char -idnasabah : char +dateapplyed : Date -userid : char -statusreg : char +simpan() +update() +getKota()
1
1
tb_penilaian
1
+id : int -noreg : char +pen_survey : char -cat_survey : char -cek_bi : char -draf_limit : int -nilai_limit : int -pen_status : char -log_penilaian : Date +simpan() +getNasabah()
1
+id : int -noreg : char +ver_telpon : char -ver_kantor : char -ver_keluarga : char -ver_status : char -log_verified : Date +simpan() +getNasabah()
tb_user
tb_step1
tb_step5
+Idnasabah : int -namadepan : char +namabelakang : char -jkelamin : char -cek_bi : char -agama : char -warganegara : char -provinsilahir : char -kotalahir : char -tanggallahir : Date -pddkterakhir : char -statuspernikahan : char -jmltanggungan : int -ibukandung : char -nokk : char -emailpribadi : char -nohp : char -notelp : char +simpan() +update()
+id : int -idnasabah : char +jumlahpinjaman : int +simpan() +update()
tb_provinsi * 1..*
+kdprovinsi : char +namaprovinsi : char -bobotprov : int +simpan() +update()
tb_kota
1..*
-id : int -idnasabah : char +noktp : char +tanggalberlaku : Date -ktpprovinsi : char -ktpkota : char -ktpkecamatan : char -alamatrumah : char -ktpkelurahan : char -ktprt : char -ktpnorumah : char -kepemilikanrumah : char -tinggalsejak : Date -biayarumah : int -scanktp : char -tipegambar : char -emailpribadi : char -nohp : char -notelp : char +simpan() +update()
-kdkota : char +kdprovinsi : char +namakota : string -bobotkot : int +simpan() +update() +getProvinsi()
tb_approval
1
+id : int -noreg : char +final_limit : char -app_status : char -log_approval : Date +setujui() +tdksetujui() +getNasabah()
1
1
1..*
1
tb_kecamatan
1..* 1..* 1..*
+kdkecamatan : char -kdkota : char +namakecamatan : char -bobotkec : int +simpan() +update() +getKota()
*
tb_step4 +id : int -idnasabah : char +nonpwp : char -jenispekerjaan : char -namaperusahaan : char -lmbekerja : int -bdgpekerjaan : char -statuspekerjaan : char -jabatan : char -noidkaryawan : char -kotaprshan : Char -alamatprshan : char -penghasilan : int -penghasilantamb : int +simpan() +update()
1
*
tb_step3 +id : int -idnasabah : char +namarefrensi : char -hubkeluarga : char -refprovinsi : char -refkota : char -refkecamatan : char -refalamatrumah : char -refkelurahan : char -refrt : char -refnorumah : char -reftelpon : char -refhp : int +simpan() +update()
+username : Char -password : char +level : char -akses_status : char +simpan() +update()
*
tb_step2
tb_verifikasi
1
1
1
*
Gambar 3.18 Class Diagram usulan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
1..*
51
3.3.5
Rancangan Basisdata Spesifikasi basis data merupakan uraian tentang tiap-tiap relasi tabel dan file.
Berikut adalah spesifikasi basis data dari sistem yang diusulkan : Tabel 3.14 Tabel tb_user No
Nama Field
Tipe
Panjang
Keterangan
Data 1
username
Varchar
15
2
password
Varchar
150
3
level
Enum
‘admin’,’verifikasi’,’penilai’,’manager’
4
akses_status
Enum
‘active’,’non’
Struktur tabel di atas merupakan tabel user yaitu data pengguna aplikasi yang diberikan akses berdasarkan level yang ditentukan. Tabel 3.15 Tabel tb_provinsi No
Nama Field
Tipe Data
Panjang
Keterangan PK
1
kdprovinsi
Varchar
2
2
namaprovinsi
Varchar
50
3
bobotprov
Int
2
Struktur tabel di atas merupakan tabel provinsi yaitu data nama-nama provinsi yang ada di Indonesia. Tabel 3.16 Tabel tb_kota No
Nama Field
Tipe Data
Panjang
Keterangan
1
Kdkota
Varchar
2
PK
2
Kdprovinsi
Varchar
2
FK
2
Kamakota
Varchar
50
3
Bobotkota
Int
2
Struktur tabel di atas merupakan tabel kota yaitu data nama-nama kota yang ada di masing-masing provinsi di Indonesia. Tabel 3.17 Tabel tb_kecamatan No
Nama Field
Tipe Data
Panjang
Keterangan
1
kdkecamatan
Varchar
3
PK
1
kdkota
Varchar
2
FK
2
namakecamatan
Varchar
50
http://digilib.mercubuana.ac.id/
52
3
bobotkec
Int
2
Struktur tabel di atas merupakan tabel kecamatan yaitu data nama-nama kecamatan yang ada di masing-masing kota di Indonesia. Tabel 3.18 Tabel tb_verifikasi No
Nama Field
Tipe Data
Panjang
Keterangan
Int
10
Auto_increment
Varchar
10
1
Id
2
noreg
3
ver_telpon
Enum
‘buruk’,’normal’,’bagus’
4
ver_kantor
Enum
‘buruk’,’normal’,’bagus’
5
ver_keluarga
Enum
‘buruk’,’normal’,’bagus’
6
ver_status
Enum
‘0’,’1’
7
log_verified
Datetime
Struktur tabel di atas merupakan tabel verifikasi yaitu data hasil verifikasi yang telah dilakukan oleh staff verifikasi. Tabel 3.19 Tabel tb_penilaian No
Nama Field
Tipe Data
Panjang
Keterangan
Int
10
Auto_increment
Varchar
10
1
Id
2
noreg
3
pen_survey
Enum
‘layak’,’tidak’
4
cat_survey
Varchar
200
5
cek_bi
Enum
‘lancar’,’tidak’
6
draft_limit
Enum
‘0’,’1’,’2’
7
nilai_limit
Int
10
8
pen_status
Enum
‘1’,’0’
9
log_penilaian
Datetime
Struktur tabel di atas merupakan tabel penilaian yaitu data hasil penilaian yang telah dilakukan oleh staff penilaian. Tabel 3.20 Tabel tb_approval No
Nama Field
Tipe Data
Panjang
Keterangan
Int
10
Auto_increment
Varchar
10
1
Id
2
noreg
3
final_limit
Int
11
4
app_status
Enum
‘Approved’,’Rejected’
http://digilib.mercubuana.ac.id/
53
5
log_approval
Datetime
Struktur tabel di atas merupakan tabel persetujuan yaitu data hasil verifikasi yang telah dilakukan oleh manager. Tabel 3.21 Tabel tb_step1 Nama Field
No
Tipe
Panjang
Keterangan
Data 1
Idnasabah
Int
10
2
namadepan
Varchar
35
3
namabelakang
Varchar
50
4
jkelamin
Enum
‘Laki-laki’,’Perempuan’
5
agama
Enum
‘0’,’1’,’2’
6
warganegara
Enum
‘WNI’,’WNA’
7
provinsilahir
Varchar
40
8
kotalahir
Varchar
40
9
tanggallahir
Date
10
pddkterakhir
Enum
‘SLTA’,’DIPLOMA’,’S1’,’S2’,’S3’
11
statuspernikahan
ENUM
‘menikah’,’belum’,’widower’
12
jmltanggungan
Int
2
13
ibukandung
Varchar
35
14
nokk
Varchar
40
15
emailpribadi
Varchar
100
16
nohp
Varchar
15
17
notelp
Varchar
15
Struktur tabel di atas merupakan tabel step1 yaitu data hasil input pengajuan kartu kredit nasabah pada tahap pertama yaitu data personal. Tabel 3.22 Tabel tb_step2 No
Nama Field
Tipe Data
Panjang
Keterangan
Int
10
PK
1
Id
2
Idnasabah
Varchar
10
3
Noktp
Varchar
16
4
Tanggalberlaku
5
Ktpprovinsi
Varchar
50
6
Ktpkota
Varchar
50
Date
http://digilib.mercubuana.ac.id/
54
7
Ktpkecamatan
Varchar
50
8
Alamatrumah
Varchar
100
9
Ktpkelurahan
Varchar
50
10
Ktprt
Varchar
10
10
Ktpnorumah
Varchar
4
11
Kepemilikanrumah
Enum
‘sendiri’,orang tua’,’sewa’
12
Tinggalsejak
Date
13
Biayarumah
Int
10
14
Scanktp
Varchar
50
15
Tipegambar
Varchar
10
Struktur tabel di atas merupakan tabel step2 yaitu data hasil input pengajuan kartu kredit nasabah pada tahap kedua yaitu data tempat tinggal nasabah. Tabel 3.23 Tabel tb_step3 No
Nama Field
Tipe Data
Panjang
Keterangan
Int
10
PK
1
Id
2
Idnasabah
Varchar
10
3
Namarefrensi
Varchar
50
4
Hubkeluarga
Enum
‘Orang tua’,’Adik’,’Kakak’, ’Anak’,’Lainnya’
5
Refprovinsi
Varchar
50
6
Refkota
Varchar
50
7
Refkecamatan
Varchar
50
8
Refalamatrumah
Varchar
100
9
Refkelurahan
Varchar
50
10
Refrt
Varchar
10
10
Refnorumah
Varchar
4
11
Reftelpon
Varchar
15
12
Refhp
Varchar
15
Struktur tabel di atas merupakan tabel step3 yaitu data hasil input pengajuan kartu kredit nasabah pada tahap ketiga yaitu data tentang referensi nasabah atau keluarga nasabah.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
55
Tabel 3.24 Tabel tb_step4 No
Nama Field
Tipe Data
Panjang
Keterangan
Int
10
PK
1
Id
2
Idnasabah
Varchar
10
3
Nonpwp
Varchar
16
4
Jenispekerjaan
Varchar
25
5
Namaperusahaan
Varchar
50
6
Lmbekerja
Int
3
7
Bdgpekerjaan
Varchar
35
8
Statuspekerjaan
Enum
‘permanen’,’kontrak’,’harian’
9
Jabatan
Varchar
50
10
Noidkaryawan
Varchar
15
10
Kotaprshan
Varchar
50
11
Alamatprshan
Varchar
100
12
Penghasilan
Int
10
13
Penghasilantamb
Int
10
Struktur tabel di atas merupakan tabel step4 yaitu data hasil input pengajuan kartu kredit nasabah pada tahap keempat yaitu data tentang pekerjaan nasabah. Tabel 3.25 Tabel tb_step5 No
Nama Field
1
Id
2
Idnasabah
3
Jumlahpinjaman
Tipe Data
Panjang
Keterangan
Int
10
PK
Varchar
10
Int
10
Struktur tabel di atas merupakan tabel step5 yaitu data hasil input pengajuan kartu kredit nasabah pada tahap kelima yaitu data tentang riwayat pinjaman nasabah yang belum lunas baik dalam bentuk pinjaman uang cash, kredit perumahan, kartu kredit dan lain sebagainya.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
56
3.3.6 Rancangan Layar
www.kredit-murah.com http://www.domain.com
Search .......
Gambar
Apply Kartu Kredit
Cek proses pengajuan Anda
Gambar 3.19 Rancangan Layar Halaman Utama Rancangan layar diatas merupakan layar halaman utama, calon nasabah yang akan mengajukan permohonan kartu kredit dapat menekan tombol Apply kartu kredit, dan untuk pengecekan proses pengajuannya dapat menekan tombol Cek proses pengajuan tanpa harus melakukan login.
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Search .......
Informasi Proses Pengajuan Kartu Kredit Email
Tanggal Lahir
No Registrasi Cari
Gambar 3.20 Rancangan Layar Pengecekan Data Nasabah Rancangan layar di atas merupakan layar halaman pencarian proses pengajuan kartu kredit nasabah setelah pada halaman depan menekan tombol cek proses pengajuan.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
57
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Search .......
Login Internal Akses
Sigin in
Gambar 3.21 Rancangan Layar Login Rancangan layar di atas merupakan layar halaman login, apabila staff verifikasi, staff peniaian dan manager akan memproses pengajuan kartu kredit nasabah diwajibkan login.
www.kredit-murah.com http://www.domain.com
Step 1
Nama Belakang
Nama Depan
Jenis Kelamin
Search .......
Kewarganegaraan
Agama
Step 2 Tempat lahir(provinsi)
Tempat lahir
Tanggal Lahir
Step 3 Pendidikan Terakhir
Step 4
Step 5
Status Pernikahan
Nama Gadis Ibu Kandung
No Kartu Keluarga
Email Pribadi
No Handphone
Tanggungan
No Telpon Rumah
Next step 2
Gambar 3.22 Rancangan Layar Isi Formulir Pengajuan Kartu Kredit Step 1 Rancangan layar di atas merupakan layar halaman pengajuan kartu kredit tahap pertama, yaitu nasabah mengisi data personalnya sesuai KTP.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
58
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Step 1
No KTP
Search .......
Tanggal berlaku
Provinsi
Kota
Kecamatan
Step 2 Kelurahan
Alamat Rumah
Step 3 RT/RW
Step 4
Step 5
No Rumah
Status Kepemilikan
Tinggal Sejak
Biaya Rumah
Scan KTP
Next step 3
Gambar 3.23 Rancangan Layar Isi Formulir Pengajuan Kartu kredit Tahap 2 Rancangan layar di atas merupakan layar halaman pengajuan kartu kredit tahap kedua, yaitu nasabah mengisi data tempat tinggal sesuai KTP.
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Step 1
Hubungan Keluarga
Nama Lengkap refrensi
Provinsi
Search .......
Kota
Kecamatan
Step 2 Kelurahan
Alamat Rumah
Step 3 RT/RW
No Rumah
Step 4 No Telpon
No HP
Step 5 Next step 4
Gambar 3.24 Rancangan Layar Isi Formulir Pengajuan Kartu Kredit Step 3
http://digilib.mercubuana.ac.id/
59
Rancangan layar di atas merupakan layar halaman pengajuan kartu kredit tahap ketiga, yaitu nasabah mengisi data tentang referensi nasabah atau keluarga yang dijadikan referensi oleh nasabah.
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Step 1
No NPWP
Search .......
Jenis Pekerjaan
Nama Perusahaan
Lama bekerja
Bidang pekerjaan
Status pekerjaan
Step 2
Step 3 No ID Karyawan
Jabatan pekerjaan
Step 4
Alamat pekerjaan
Penghasilan perbulan
Penghasilan tambahan
Step 5 Next step 5
Gambar 3.25 Rancangan Layar Isi Formulir Pengajuan Kartu Kredit Step 4 Rancangan layar di atas merupakan layar halaman pengajuan kartu kredit tahap keempat, yaitu nasabah mengisi data tentang pekerjaan nasabah. www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Step 1
Search .......
Biaya Cicilan KPR
Biaya Cicilan Kendaraaan
Biaya Cicilan Kartu Kredit
Biaya Cicilan Kredit Tanpa Agunan
Step 2 Step 3 Step 4 Step 5
Total Pinjaman
Submit
Gambar 3.26 Rancangan Layar Isi Formulir Pengajuan Kartu Kredit Step 5
http://digilib.mercubuana.ac.id/
60
Rancangan layar di atas merupakan layar halaman pengajuan kartu kredit tahap kelima, yaitu nasabah mengisi data tentang riwayat pinjaman nasabah.
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Search .......
Terima kasih telah memberikan kepercayaan kepada kami. Pengajuan Anda akan kami proses dalam 10 hari kerja. Persentase keberhasilan % sesuai dengan data yang anda submit Untuk melihat proses pengajuan anda gunakan nomer registrasi berikut : 123456 Ok
Gambar 3.27 Rancangan Layar Informasi hasil submit pengajuan kartu kredit Rancangan layar di atas merupakan layar halaman hasil submit pengajuan kartu kredit tahap kelima, yaitu nasabah diberikan informasi awal tentang pengajuan kartu kreditnya.
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Id Nasabah
Nama Nasabah
Search .......
Status Pengajuan Cari
No Nama Lengkap
Jenis
Tanggal
Kelamin
Lahir
No KTP Status
Action
Data
Gambar 3.28 Rancangan Layar Overview Pencarian Nasabah Rancangan layar di atas merupakan layar halaman pencarian nasabah
,
yaitu
data nasabah yang telah mengajukan permohonan akan tampil dalam tabel. Pada kolom action akan tampil link sesuai proses yang akan dilakukan (verifikasi, penilaian dan persetujuan) dan sesuai akses level masing-masing pengguna. Pada kolom nama lengkap akan terlink dengan detail data nasabah.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
61
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Status
Nama Nasabah
ID Nasabah
Buruk
Verifikasi
Search .......
Normal
Bagus
Telpon Data Diri Telpon Kantor Telpon Keluarga
Submit
Gambar 3.29 Rancangan Layar verifikasi Rancangan layar di atas merupakan layar halaman verifikasi yaitu staff verifikasi melakukan penilaian terhadap hasil verifikasi yang telah dilakukannya berdasarkan data detail nasabah. Verifikasi yang dilakukan adalah Telpon data diri : staff verifikasi menelpon nasabah sesusai data nasabah dan melakukan konfirmasi kebenaran data yang telah diisi; Telpon kantor : staff verifikasi menelpon kantor tempat nasabah bekerja dan melakukan konfirmasi berkenaan pekerjaannya;Telpon keluarga : staff verifikasi menelpon keluarga yang menjadi referensi nasabah dan melakukan konfirmasi hubungan referensi terhadap nasabah. Terdapat tiga pilihan penilaian verifikasi yaitu buruk, normal dan bagus yang artinya apabila pada saat staff verifikasi menelpon kepada nasabah atau referensi atau kantor nasabah tidak diangkat atau susah untuk dihubungi maka penilaiannya adalah buruk, sementara apabila perlu dua kali menghubungi baru dijawab dan jawabannya sesuai data maka penilaiannya adalah normal, serta apabila staff verifikasi telpon langsung dijawab dan jawabannya adalah sesuai dengan data maka penilaiannya adalah bagus.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
62
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Search .......
Status
Nama Nasabah
ID Nasabah
Penilaian Layak
Tidak Layak
Chek Data BI
Lancar
Tidak Lancar
Persetujuan Limit
0X
Survey Catatan Survey
Draft Nilai Limit
1 X
2X
Submit
Gambar 3.30 Rancangan Layar Penilaian Nasabah Rancangan layar di atas merupakan layar halaman penilaian yaitu staff penilaian melakukan penilaian terhadap data dan tindak lanjut hasil verifikasi yang telah dilakukan staff verifikasi. Penilaian meliputi survey apabila tempat yang disurvey sesuai dengan apa yang telah diverifikasi maka nilainya adalah layak, untuk penilaian cek Bank Indonesia (BI) apabila tidak ada riwayat pinjaman atau tidak ada keterkaitan nasabah dengan bank maka atau apabila ada riwayat serta dalam catatan BI baik dan tidak bermasalah maka nilainya adalah lancar sementara apabila terdapat riwayat sementara bermasalah maka nilainya adalah tidak lancar. Draf limit yang diberikan berdasarkan pada hasil penilaian diatas dengan maksimal pemberian limit adalah 2 x apabila semua penilaian bagus dan baik.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
63
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Search .......
Nama Nasabah
ID Nasabah
Hasil Verifikasi
Status
Hasil Penilaian
Telpon Data Diri
Survey
Telpon Kantor
Cek Data BI
Telpon Keluarga
Persetujuan Limit
Approve
Reject
Gambar 3.31 Rancangan Layar Persetujuan Nasabah Rancangan layar di atas merupakan layar halaman persetujuan yaitu manager menyetujui atau tidak menyutujui terhadap data, hasil dari staff verifikasi dan staff penilaian. Tombol approve berarti pengajuan disetujui sementara tombol reject berarti pengajuan tidak disetujui.
www. Kredit-murah.com http://www.domain.com
Tahun
Bulan
Search .......
Status Cari
Cetak
Gambar 3.32 Rancangan Layar Laporan Rancangan layar di atas merupakan layar halaman laporan. Tombol cari hanya akan menampilkan baris data dalam tabel sesuai dengan pencarian, apabil tobol cetak maka data pencarian akan tampil dalam bentuk file pdf.
http://digilib.mercubuana.ac.id/