Anda tahu apa yang akan diuji. Kemudian? Konferensi Substansi Terbatas dan Keselamatan Produk Internasional 2013 Rabu, 09 Oktober, 2013
TÜV SÜDproduk Product Services Layanan TÜV SÜD
Presentasi oleh Ben DeVito 978-427-0901
[email protected]
Pilihlah kepastian. Dapatkan nilai tambah.
Today, TÜV SÜD stays true to its founding principle of protecting people, environment and property against the adverse effects of technology. Saat ini, TÜV SÜD setia pada prinsipnya untuk melindungi masyarakat, lingkungan, dan properti dari dampak negatif teknologi.
TÜV SÜD Product Services
Slide 2
Warisan kami: 146 tahun kesuksesan bisnis 1866
1910 1926 1958
Pengembangan jaringan Bavaria dari pusat pemeriksaan kendaraan pada akhir 1950an
1990s
PrnggabunganTÜV bagian selatan Jerman untuk membentuk TÜV SÜD dan perluasan operasi bisnis ke Asia
2006
Perluasan layanan di ASEAN dengan mengakuisisi PSB Group di Singapura Peluncuran pemeriksaan kendaraan se-Turki oleh TÜVTURK TÜV SÜD berusaha untuk mencapai strategi internasionalisasi dan pertumbuhan.
2009 Today TÜV SÜD Product Services
Pendirian Asosiasi inspeksi mesin penghasil uap berbasis Mannheim dengan 21 operator dan pemilik mesin penghasil uap, yang bertujuan untuk melindungi manusia, lingkungan dan properti akan resiko yang muncul dari teknologi baru yang tidak diketahui. Inspeksi teknis periodik kendaraan yang pertama (PTI) Pengenalan“tanda/cap TÜV” di Jerman
Slide 3
TÜV SÜD dalam angka: Tumbuh dari kekuatan menjadi kekuatan lainnya
1
Penyedia solusi teknis dalam satu tempat
150
Tahun pengalaman
800
Lokasi di seluruh dunia
1,700
Juta Euro keuntungan penjualan tahun 2011
17,200
Karyawan di seluruh dunia
TÜV SÜD Product Services
Slide 4
Anda tahu apa yang akan diuji. Kemudian? Saat ini anda dihadapkan dengan sejumlah besar uji internasional dan syarat-syarat keselamatan produk, dan hal tersebut nampak tidak mungkin untuk dijalankan. Sebelum anda pusing, Kami akan mendiskusikan pendekatan praktis akan cara anda bekerja sama dengan rekan penyalur anda untuk membangun program kerja yang efisien dan efektif.
Tujuan Bersama Kami: Produk Berkualitas Prima sampai tepat waktu
TÜV SÜD Product Services
Slide 5
Apakah prioritas rekan penyalur anda?
1. REACH - Europe
2. RSL and Chemical – Amerika Serikat (Tingkat Negara Bagian dan Nasional) 3. Care/Content/Physical/Chemical/Performance – USA (Perawatan/Kandungan/Kondisi fisik/Kondisi Kimia/Pelaksanaan – Amerika Serikat
4. Uji “GB” di Cina 5. Standar Internasional Lainnya.
TÜV SÜD Product Services
Slide 6
Dimanakah Posisi Anda dalam Rantai Suply ini? Pemerintah Pusat dan Negara Bagian Laboratorium pihak ketiga
LSM
ANDA
Hukum
Asosiasi Dagang
Konsumen/Um um
Pedagang Eceran Penjual/Penyal ur
TÜV SÜD Product Services
Slide 7
Pendekatan Praktis 1. Prinsip Apakah filosofi perusahaan anda dalam hal keselamatan dan pemenuhan standar produk? Mengapa anda melakukan hal tersebut? 2. Keputusan Apakah prioritas anda berdasarkan status saat ini, resiko, dan tujuan masa depan? Apa yang anda lakukan saat itu? 3. Dokumen Pastikan anda memiliki prosedur dan peraturan yang dibutuhkan. Anda harus menentukan hubungan seperti apa yang anda miliki dengan setiap pemangku kepentingan. Bagaimana anda melakukannya? 4. Sosialisasi Dokumen peraturan tersebut harus didistribusikan kepada pemangku kepentingan utama, mereka berhak untuk memahami dan mengetahuinya. Beritahukan apa yang akan anda lakukan. 5. Dialog Sisihkan waktu untuk terus memperbarui informasi ketika mengelola rekanan internal dan rekanan eksternal perusahaan. Ketahui apa langkah selanjutnya TÜV SÜD Product Services
Slide 8
TÜV SÜD Product Services
1
Prinsip
2
Keputusan
3
Dokumen
4
Sosialisasi
5
Dialog
Slide 9
Prinsip Apakah filosofi perusahaan anda dalam hal keselamatan dan pemenuhan standar produk? 1. Manajemen senior anda harus menetapkan langkah-langkah dan tujuannya 2. Prinsip acuan tersebut harus bersifat strategis dan menjawab kebutuhan rekan penyalur anda 3. Dapat dijadikan kerangka kerja untuk seluruh peraturan dan prosedur tingkat dua.
4. Semua harus disusun sesuai sistem dan dipahami seluruh pelaku rantai penyalur Mengapa anda melakukannya? Apakah anda mengetahui filosofi perusahaan anda terhadap pengujian dan keselamatan produk? TÜV SÜD Product Services Slide 10
TÜV SÜD Product Services
1
Prinsip
2
Keputusan
3
Dokumen
2
Sosialisasi
3
Dialog
Slide 11
Keputusan Apakah prioritas anda berdasarkan status dan penilaian resiko saat ini? 1. Bagaimana pengaturan keselamatan produk dan departemennya? 2. Bagaimanakah struktur tingkatan dan pelaporannya? 3. Apakah peran fungsi pelaksanaan di dalam organisasi? 4. Bagaimana cara perusahaan memanfaatkan badan-badan internal dan eksternal? 5. Apakah yang akan ditangani terlebih dahulu? Mengapa? Apa yang anda lakukan ketika. Apabila anda telah mematuhi CPSIA, apakah anda siap untuk tahap selanjutnya? Apakah perusahaan anda mengikuti tes RSL?
TÜV SÜD Product Services
Slide 12
Keputusan Dibuat berdasarkan prioritas atas rekan kerja anda dan berbagai peraturan yang berlaku, serta secara umum berdasarkan pada yang diatur dan belum diatur. A. Yang diatur 1. CPSIA
2. Pelabelan Perawatan dan Kandungan 3. Kimiawi/RSL pada tingkat negara bagian (lokal) di Amerika Serikat (California Proposition 65)
4. Klaim Pemasaran B. Belum diatur
1. Kebanyakan uji fisik, kimiawi, dan kinerja. 2. di tahap Pemerintah Nasional Amerika Serikat. TÜV SÜD Product Services
Slide 13
TÜV SÜD Product Services
1
Prinsip
2
Keputusan
3
Dokumen
4
Sosialisasi
5
Dialog
Slide 14
Dokumen Program Pengujian yang Wajar “Pastikan anda telah memiliki prosedur dan peraturan yang dibutuhkan” Peraturan Pengujian dan Sertifikasi –”Aturan 1107”
(Berlaku sejak tanggal 8 Februari, 2013) • Sertifikasi CPC (Sertifikat Produk Anak atau GCC) • Rencana Uji Produksi/Periodik – proses pemilihan sampel dan interval uji. • Respon atas kegagalan – fan rencana perbaikan • Perubahan Material (spesifikasi produk dan BOM) – Sertifikasi ulang • Menghilangkan Pengaruh –membutuhkan pelatihan dan peraturan perusahaan. • Memiliki catatan per 5 tahun, termasuk laporan uji/laporan yang tersedia kepada CPSC dalam jangka waktu 48 jam. • Acuan – “Tingkat Kepastian yang Tinggi” – harus dipastikan bahwa setiap unit yang diproduksi sesuai dengan persyaratan yang berlaku Dokumen – Bagaimana anda melakukan sebuah aktivitas bisinis TÜV SÜD Product Services
Slide 15
Dokumen Peraturan Uji Komponen (Sukarela), “Aturan 1109” tidak membutuhkan penggunaan laboratorium yang disetujui CPSC:: • • • • • • •
Identifikasi komponen - Nomor Kelompok/Lot –Sejauh mana komponen dapat dideteksi dalam hasil produk Peraturan uji CPSP yang sesuai Identifikasi metode uji dan protokol sampel Tanggal uji bagian komponen Laporan uji dan sertifikat hasil pengujian bagian komponen Pendeteksian Sumpah o Penyalur dan IOR harus bersumpah bahwa mereka tidak melakukakn apapun untuk mengkompromikan pelaksanaan sesuai standar (Penggabungan) o Laboratorium harus bersumpah untuk mengikuti prosedur uji CPSC wajib, dan disertakan dalam laporan.
Acuan – “Penentuan Kewajiban secara Legal” Bagaimana anda melakukan kegiatan tersebut. TÜV SÜD Product Services
Slide 16
Uji Bagian Komponen – Contoh Jumlah sertifikat yang perlu anda kendalikan bertambah secara geometris dengan jumlah meningkatnya komponen yang diselidiki. Sertifikat harus sudah tersedia sebelum mengimpor dan mendistribusikan dalam bentuk transaksi, dalam bentuk cetak ataupun IOR elektronik. atau Sertifikat 4
Produsen Domestik
Dengan anggapan bahwa Perusahaan menyuplai sebuah rantai identik dari 2 penyuplai.
Komponen Perusahaan X
TÜV SÜD Product Services
Perusahaan Penghasil Produk Akhir
Sertifikat 3
Komponen Perusahaan Y
Sertifikat1 & 2
Slide 17
Dokumen Uji Kimiawi dan Daftar Substansi Terbatas (RSL)
Di Amerika Serikat, lead dan pthalates diatur dalam tingkat nasional sementara di tingkat negara bagian memiliki jangkauan yang lebih luas.
AAFA RSL – Diluncurkan 12, 29 Maret, 2013 RSL masing-masing Perusahaan REACH • • •
Dokumentasi mungkin bersifat kompleks – sulit untuk dimengerti Uji yang disyaratkan mungkin bersifat tidak jelas Jumlah uji yang harus dilakukan dapat terasa berat. https://www.wewear.org/industry-resources/restricted-substances-list
TÜV SÜD Product Services
Slide 18
Managing Lab Expectations Mari berhenti sejenak untuk menghargai peran laboratorium anda. Umumnya: -Laboratorium tidak dapat dan menyaran kan interpretasi hukum (baru dan cara menaati hukum) -Laboratorium menyarankan praktik dan uji terbaik, beberapa memiliki jasa nilai tambah untuk membantu anda. Disarankan untuk membina hubungan dengan partner laboratorium. -Praktik terbaik -Efektivitas biaya -Saran yang tepat
TÜV SÜD Product Services
Slide 19
TÜV SÜD Product Services
1
Prinsip
2
Keputusan
3
Dokumen
4
Sosialisasi
5
Dialog
Slide 20
Sosialisasi Dokumen peraturan tersebut harus didistribusikan kepada pemangku kepentingan utama, mereka berhak untuk memahami dan mengetahuinya. 1. Ada beberapa persyaratan baru untuk dokumentasi CPSIA per tanggal 8 Februari
2013 2. Ada pembaruan yang sering dilakukan untuk persyaratan uji Ca. Prop 65. 3. Persyaratan uji RSL dan Kimiawi tidak distandarisasi, oleh karena itu prosedur uji
perusahaan terus berkembang. 4. Ajak rekan penyuplai anda untuk memprioritaskan dan mengembangkan program terbaik untuk perusahaan anda.
Kita berada dalam era evolusi dan perubahan TÜV SÜD Product Services
Slide 21
TÜV SÜD Product Services
1
Prinsip
2
Keputusan
3
Dokumen
4
Sosialisasi
5
Dialog
Slide 22
Dialog Sisihkan waktu untuk terus memperbarui informasi ketika mengelola rekanan internal dan
rekanan eksternal perusahaan. 1. CPSC 2. Trade Organizations Organisasi Dagang – rapat dan seminar
3. Lembaga hukum 4. Laboratorium pihak ketiga 5. Media Sosial dan Berita
Komunikasi dan Keterlibatan adalah kuncinya
TÜV SÜD Product Services
Slide 23
Situs-situs Pendukung Produk Anak-anak secara Umum
www.cpsc.gov/childrensproduct
Jumlah Lead– 100ppm Lead dalam Pengecatan– 90ppm Keamanan Mainan(ASTM F963-11) Phthalates
www.cpsc.gov/lead www.cpsc.gov/eadinpaint www.cpsc.gov/smallparts www.cpsc.gov/phthalates
Uji Pihak Ketiga - Perubahan Material - Uji Bagian Komponen - Uji Periodik
www.cpsc.gov/testing
Laboratorium yang menerima CPSC
www.cpsc.gov/labsearch
Sertifikat - CPC - GCC
www.cpsc.gov/cpc www.cpsc.gov/gcc
Tracking Label
www.cpsc.gov/trackinglabel
TÜV SÜD Product Services
Slide 24
Lakukan dan Jangan Lakukan Lakukan
1. Lakukan dengan rekan penyalur anda untuk memastikan bahwa anda memahami prioritas dan persyaratan uji, barulah uji dilakukan. 2. Bicarakan dengan laboratorium anda mengenai prosedur uji dan dokumentasi. 3. Bicarakan dengan laboratorium anda bagaimana cara mengurangi biaya dan menciptakan program yang efisien. Jangan Lakukan 1. Mencoba menyelesaikan seluruh program/persyaratan uji anda secara sekaligus. 2. Menguji tanpa mengetahui apa dan mengapa anda melakukannya – yang apabila dilakukan akan menyebabkan over-test. 3. Tidak melakukan apapun, “dunia” uji tengah berkembang dan perusahaan terbaik menggunakan uji dan keselamatan produk sebagai kelebihan tambahan.
TÜV SÜD Product Services
Slide 25
Website global: www.tuv-sud.com/consumerproducts
Terima kasih atas waktu yang anda berikan.
www.tuv-sud.com TÜV SÜD Product Services
Slide 26