ANALISIS PELAKSANAAN SISTEM PEMUNGUTAN PAJAK DAN POTENSI PAJAK HOTEL KOTA SALATIGA Oleh : DEDDY NUGROHO NIM : 232007085
KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-persyaratan Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi
FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS PROGRAM STUDI : AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2011
i
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA Jalan Diponegoro 52 -60 :(0298) 321212, 311881 Telex 322364 ukswsa ia Salatiga 50711 - Indonesia Fax. (0298) -3 21433
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS SKRIPSI Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : Deddy Nugroho NIM : 232007085 Program Studi : Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi, Judul
Pembimbing
: ANALISIS PELAKSANAAN SISTEM PEMUNGUTAN PAJAK DAN POTENSI PAJAK HOTEL KOTA SALATIGA : 1. THERESIA WORO DAMAYANTI, S.E., M. SI.
Tanggal di uji : 16 DESEMBER 2011 adalah benar-benar hasil karya saya. Didalam skripsi ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangakaian kalimat atau simbol yang saya aku seolah-olah sebagai tulisan saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya. Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya sendiri, saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar kesarjanaan yang telah saya peroleh. Salatiga, 16 NOVEMBER 2011 Yang memberi pernyataan
DEDDY NUGROHO
ii
ANALISIS PELAKSANAAN SISTEM PEMUNGUTAN PAJAK DAN POTENSI PAJAK HOTEL KOTA SALATIGA Oleh : DEDDY NUGROHO NIM : 232007085
KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-persyaratan Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi
FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS PROGRAM STUDI : AKUNTANSI Disetujui oleh:
Theresia Woro Damayanti S.E., M.Si., Akt Pembimbing
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2011
iii
ABSTRACT With the implementation of regional autonomy since a few years ago, the Government seeks to increase the maximum original reception area to finance local spending and local development. One effort is made by digging the types of local taxes to increase revenue results in accordance with the existing potential. this is because the local tax component is one of the biggest budget contributor of funds that will be used to finance local spending and local development. one of the local taxes that contribute to local revenue is the hotel tax. The new hotel tax implemented in 2003 so that this tax is relatively new compared to other types of local taxes. in recent years the hotel tax revenues always exceed the target set by the previous governments. however not known how big the actual potential of the hotel tax, so still need a means to explore the true potential of the hotel tax. The purpose of this study was to determine the implementation of the system of tax collection as well as hotels in the city salatiga calculate and interpret the magnitude of the potential tax salatiga city-owned hotel which might be expected to be used as reference to set a target of hotel tax revenue. The results of this study indicate that the implementation of tax collection system salatiga different hotels in the city with what is written on the regulation of Salatiga nomor3 2003 on the hotel tax. and the results of potential calculations show that there is untapped potential to the maximum or still under its true potential. Keywords : Hotel Tax Potential, Original Local Tax Component (Income)
iv
SARI PATI Dengan diberlakukannya otonomi daerah sejak beberapa tahun lalu, Pemerintah Daerah berupaya maksimal untuk meningkatkan Penerimaan Asli Daerah ( PAD ) guna pambiayaan belanja daerah dan pembangunan daerah. Salah satu upaya tersebut dilakukan dengan menggali jenis-jenis pajak daerah guna meningkatkan hasil penerimaan daerah sesuai dengan potensi yang ada. Hal ini dikarenakan komponen pajak daerah merupakan salah satu penyumbang dana APBD terbesar yang nantinya akan digunakan untuk pembiayaan belanja daerah dan pembangunan daerah. Salah satu pajak daerah yang memberikan kontribusi bagi penerimaan daerah adalah pajak hotel. Pajak hotel sendiri baru dilaksanaan pada tahun 2003 sehingga pajak ini tergolong baru dibandingkan jenis pajak daerah lain. Dalam beberapa tahun ini penerimaan pajak hotel selalu melebihi target yang ditetapkan Pemerintah Daerah sebelumnya. Namun demikian tidak diketahui seberapa besar potensi sebenarnya dari pajak hotel sehingga masih perlu suatu upaya-upaya guna menggali potensi sebenarnya dari pajak hotel. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan sistem pemungutan pajak hotel di Kota Salatiga serta menghitung dan menginterpretasikan besarnya potensi pajak hotel yang dimiliki Kota Salatiga yang nantinya diharapkan dapat dijadikan sebagai acuan untuk menetapkan target penerimaan pajak hotel. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan sistem pemungutan pajak hotel di Kota Salatiga berbeda dengan apa yang tertulis pada Perda Kota Salatiga Nomor 3 Tahun 2003 tentang pajak hotel. Dan dari hasil perhitungan potensi menunjukkan bahwa potensi yang ada belum tergali secara maksimal atau masih berada di bawah potensi yang sebenarnya.
Kunci: Potensi pajak hotel, Pendapatan Asli Daerah (PAD)
v
KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “ Analisis Pelaksanaan Sistem Pemungutan Pajak dan Potensi Pajak Hotel Kota Salatiga “, sebagai persyaratan dalam mencapai gelar Sarjana Ekonomi di Universitas Kristen Satya Wacana. Skripsi ini membahas mengenai pelaksanaan sistem pemungutan pajak hotel dan potensi pajak hotel di Kota Salatiga dengan mengambil sampel semua hotel-hotel kelas melati yang ada di Kota Salatiga. Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dan keterbatasan dalam penelitian ini. Oleh karena itu, penulis mengharapkan bagi pembaca untuk dapat melengkapi penelitian ini dengan melakukan pengembangan dan penelitian lebih lanjut. Semoga skripsi ini berguna bagi pembaca, terutama untuk Pemerintah Daerah Kota Salatiga sendiri.
Salatiga, 16 November 2011
Penulis
vi
UCAPAN TERIMA KASIH Penulis sangat menyadari bahwa banyak sekali pihak yang membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini dari awal hingga akhir. Untuk itu penulis mengucapan terima kasih kepada: 1. Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. 2. Papa dan mama tercinta dan tersayang yang dengan sabar selalu memberikan dukungan dan doa sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. 3. Ibu Theresia Woro Damayanti, S.E., M.Si. selaku pembimbing utama dan juga wali studi yang telah sabar dalam membimbing penulis dalam menyelesaikan sripsi ini dari awal penyusunan hingga akhir serta memberikan pengarahan dan tuntunan dari awal hingga akhir perkuliahan. 4. Seluruh staf TU dan laboratorium, Ibu Wahyu Budihastuti, Ibu Hermin Widianti, Bapak Wardoyo, Bapak Sukamto, Bapak Suharyo, Ibu Tri Ikat, Bapak Anton Hermawan, Bapak Benedictus Labre Dwi Naryatmo, Bapak Prins Agust, Bapak Elias Mudiyono, Bapak Suwandi, yang telah membantu penulis dalam administrasi akademik maupun non-akademin. 5. Seluruh pihak dari DPPKAD Kota Salatiga yang telah membantu penulis dalam perolehan data serta informasi yang berguna bagi penulisan skripsi ini.
vii
6. Seluruh wajib pajak yang bersedia untuk memberikan data dan informasi yang penulis butuhkan bagi penulisan skripsi ini serta memberikan ijin untuk melakukan observasi. 7. Virman Adi Setiawan, S.E. yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan pengarahan kepada penulis dalam menyusun skripsi ini hingga selesai. 8. Teman-temanku seperjuangan Tri Budi, duo Prasetyo, Adi Kurniawan, Feri Pamujianto, Angga Mariesna, Wahyu Bagus, Rendy Okta, Gullit Okto, Yoanthan Adi, Riky Ory, Yoso Sudiro dan masih banyak lagi yang tidak bisa disebutkan satu persatu terima kasih atas semuanya frend, suka dukanya semasa kuliah. Akhir kata, penulis berdoa semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan rahmat dan karuia-Nya kepada mereka semua. Dengan segala kerendahan hati semoga skripsi ini berguna bagi semua pihak.
Salatiga, 16 November 2011
Penulis
viii
DAFTAR ISI Halaman Judul ……………………………………………………..
i
Surat Pernyataan Keaslian Skripsi …………………………………
ii
Halaman Persetujuan ………………………………………………
iii
Abstract ……………………………………………………………
iv
Sari Pati ……………………………………………………………
v
Kata Pengantar …………………………………………………….. ……
vi
Ucapan Terima Kasih ……………………………………………………
vii
Daftar Isi …………………………………………………………………
ix
Daftar Tabel ………………………………………………………...........
xi
Lampiran …………………………………………………………………
xii
1. PENDAHULUAN ………………………………………………
1
2. TELAAH TEORITIS ……………………………………………
6
Pajak hotel ……………………………………………………….
6
Pelaksanaan Pemungutan Pajak Hotel …………………………..
9
Potensi …………………………………………………………...
10
3. METODE PENELITIAN ……………………………………….
11
Sumber Data …………………………………………………….
11
Teknik Pengumpulan Data ………………………………………
11
Teknik Estimasi Potensi …………………………………… ….
13
Langkah Analisis Data …………………………………….. ….
14
4. ANALISIS DATA ………………………………………… ….
15
Gambaran Umum Kota Salatiga ……………………………….
15
ix
Pelaksanaan Sistem Pemungutan Pajak Hotel Kota Salatiga ….
16
Analisis Estimasi Potensi Pajak Hotel …………………………
22
Perbandingan Estimasi Potensi dengan Realisasi ……………...
24
5. PENUTUP ……………………………………………………...
25
Kesimpulan ……………………………………………………..
25
Saran …………………………………………………………….
26
Daftar Pustaka …………………………………………………………..
27
Lampiran-lampiran
x
DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Target dan Realisasi Pajak Hotel Kota Salatiga Tahun 2007-2009 ..3 Tabel 1.2 Tabel Penerimaan Pajak Daerah Tahun 2007-2009 ……………… 3 Table 3.3 Daftar Sampel Wajib Pajak Hotel ………………………………. 13 Table 3.4 Tabel Perhitungan Estimasi Potensi Pajak Hotel ………………... 14 Tabel 4.5 Perbandingan Perda No. 3 Tahun 2003 dengan Pelaksanaan …… 21 Table 4.6 Estimasi Potensi Pajak Hotel Kelas Melati 3 ……………………. 22 Table 4.7 Estimasi potensi Pajak Hotel Kelas Melati 2 ……………………. 23 Tabel 4.8 Perbandingan Estimasi Potensi dengan Realisasi ……………….. 24
xi
LAMPIRAN Lampiran 1 Perda Pajak Hotel Lampiran 2 Perhitungan Estimasi Potensi Pajak Hotel Kelas Melati Kota Salatiga Lampiran 3 Target dan Realisasi Pajak Hotel Tahun 2007-2009 Lampiran 4 Daftar Wawancara
xii