Lampiran 1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1 ( KELAS BERBANTUAN KOMPUTER)
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester
: V/1
Alokasi Waktu
: 2 Jam Pelajaran (1xpertemuan )
A. Tujuan Pembelajaran Dengan melihat tayangan CD pembelajaran “ Organ Pecernaan Manusia” pada layar LCD, peserta didik dapat: 1. Mencocokkan setiap organ pada saluran pecer-
naan dengan namanya. 2. Menjelaskan fungsi organ pada saluran pencernaan manusia. 3. Menunjukkan setiap nama organ pada saluran pencernaan manusia dan fungsinya. 4. Menjelaskan nama, ciri, dan penyebab penyakit yang menyerang organ pencernaan manusia 5. Memberi contoh cara merawat kesehatan organ pada saluran pencernaan manusia.
75
B. Materi Ajar Alat Pencernaan pada Manusia
Penyakit pada Alat Pencernaan
Nama Alat
• • • • • • •
Mulut Kerongkongan Lambung Usus Halus Usus besar Anus
• Mag • Disentri • Apendisitis
Cara Merawat Alat Pencernaan
• Makan makanan bergizi • Makan teratur • Menjaga kebersihan makanan dan alat makan • Mengunyah Makanan hingga lumat
C. Metode dan Model Pembelajaran Tugas, Diskusi dan CAI Tutorial D. Langkah-Langkah Pembelajaran Kegiatan Awal
76
1.
Siswa menyimak materi awal tentang bahan yang akan dipelajari
2.
Siswa menyimak tentang kegiatan yang akan dilaksanakan
Waktu 15’
Kegiatan Inti
Waktu 45’
Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi Siswa : 1. Duduk secara berpasangan 2. Mengikuti instruksi guru membuka komputer untuk menayangkan CD Pembelajaran “Organ Tubuh Manusia” melalui komputer di depannya. 3. Memilih menu sesuai materi yang akan dipelajari 4. Menyimak tayangan materi tentang pencernaan manusia 5. Memilih menu kuis, menyelesaikannya dan hasilnya langsung dievaluasi oleh komputer 6. Mengulang tahapan sebelumnya sebagai penguatan
Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi guru : 1.Memfasilitasi siswa dengan LKPD 2.Siswa menyelesaikan LKPD secara kelompok 3.Memberi kesempatan pada siswa untuk aktif dan berpikir kritis dalam kerja kelompok 4.Siswa melaporkan hasil kerja kelompok 5.Membahas hasil kerja kelompok
Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi: 1.
Bersama-sama merangkum materi pelajaran
2.
Siswa diberi kesempatan untuk bertanya
Kegiatan Penutup
Waktu
1.Pengumuman peringkat kelompok dan memberikan penghargaan serta memotivasi agar siswa lebih giat lagi memberikan sumbangan kepada kelompoknya.
10’
2. Memberi tugas rumah
77
E. Sumber Bahan dan Media Pembelajaran 1. Kuriklum kelas 5 2. Sains untuk Sekolah Dasar Kelas 5, Haryanto, Penerbit Erlangga 3. Buku Panduan Pendidik IPA untuk SD dan MI Kelas 5, Penerbit Intan Pariwara 4. IPA 5 untuk kelas V SD, Choiril dkk. BSE 5. Laptop, LCD + layar, CD pembelajaran, LKPD F. Penilaian Teknik
: Tugas individu
Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda
78
Lampiran 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1 (KELAS EKSPOSITORI) Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester
: V/1
Alokasi Waktu
: 2 Jam Pelajaran (1xpertemuan )
A. Tujuan Pembelajaran Dengan melihat tayangan CD pembelajaran “ Organ Pecernaan Manusia” pada layar LCD, peserta didik dapat: 1. Mencocokkan setiap organ pada saluran pecernaan dengan namanya. 2. Menjelaskan fungsi organ pada saluran pencernaan manusia. 3. Menunjukkan setiap nama organ pada saluran pencernaan manusia dan fungsinya. 4. Menjelaskan nama, ciri, dan penyebab penyakit yang menyerang organ pencernaan manusia. 5. Memberi contoh cara merawat kesehatan organ pada saluran pencernaan manusia.
79
B. Materi Ajar Alat Pencernaan pada Manusia
Nama Alat
Mulut • Kerongkongan • Lambung • Usus halus • Usus besar • Anus
Penyakit pada
Alat Pencernaan
• Mag • Disentri • Apendisitis • Sembelit
Cara Merawat Alat Pencernaan
• Makan makanan bergizi • Makan teratur • Menjaga kebersihan makanan dan alat makan • Mengunyah Makanan hingga lumat
C. Metode dan Model Pembelajaran Tugas dan Ekspositori
D. Langkah-Langkah Pembelajaran Kegiatan Awal Siswa menyimak materi awal tentang bahan yang akan dipelajari
80
Waktu 15’
Kegiatan Inti
Waktu 45’
Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi : 1. Siswa membaca referensi tentang organ pencernaan manusia 2. Siswa mengamati gambar proses pencernaan pada manusia 3. Siswa menyimak penjelasan tentang proses pencernaan pada manusia 4. Secara kelompok siswa berdiskusi tentang jenis penyakit pada organ pencernaan dan pencegahannya 5. Presentasi hasil kerja kelompok
Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi guru : 1. Membagikan LKPD berisi soal-soal latihan yang harus diselesaikan siswa 2. Siswa menyelesaikan soal-soal pada LKPD 3. Membahas soal-soal yang sudah diselesaikan siswa
Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi : 1. Bersama-sama merangkum materi pelajaran 2. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya
Kegiatan Penutup 1.Memberi tugas rumah
Waktu 10
2.Memajangkan karya siswa
81
E. Sumber Bahan dan Media Pembelajaran 1. Kuriklum kelas 5 2. Sains untuk Sekolah Dasar Kelas 5, Haryanto, Penerbit Erlangga 3. Buku Panduan Pendidik IPA untuk SD dan MI Kelas 5, Penerbit Intan Pariwara 4. IPA 5 untuk kelas V SD, Choiril dkk. BSE 5. LKPD 6. Penilaian Teknik
: Tugas individu
Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda
82
Lampiran 3
Uji Reliabilitas Instrumen Pretest Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items .875
20
Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted VAR00001 VAR00002 VAR00003 VAR00004 VAR00005 VAR00006 VAR00007 VAR00008 VAR00010 VAR00012 VAR00013 VAR00014 VAR00015 VAR00017 VAR00018 VAR00019 VAR00021 VAR00022 VAR00023 VAR00024
12.7647 12.7255 12.7843 12.8235 12.4902 12.6078 12.5294 12.5098 12.5490 12.5294 12.5490 12.3725 12.7255 12.8235 12.4902 12.7843 12.5098 12.3725 12.5098 12.7647
Cronbach's Scale Variance if Corrected Item- Alpha if Item Item Deleted Total Correlation Deleted 22.184 21.683 21.973 21.268 22.735 22.243 22.054 22.575 22.653 22.054 22.653 22.838 21.683 21.268 22.735 21.973 22.255 22.838 22.255 22.184
.422 .536 .468 .630 .388 .439 .531 .414 .370 .531 .370 .528 .536 .630 .388 .468 .496 .528 .496 .422
.871 .867 .870 .863 .872 .870 .867 .871 .873 .867 .873 .869 .867 .863 .872 .870 .869 .869 .869 .871
83
Lampiran 4 Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Posttest 1 Reliability Statistics Cronbach's Alpha
N of Items
.875
20
Item-Total Statistics Scale Mean if Scale Variance Item Deleted if Item Deleted VAR00001 VAR00002 VAR00003 VAR00004 VAR00006 VAR00007 VAR00008 VAR00009 VAR00011 VAR00012 VAR00013 VAR00014 VAR00015 VAR00016 VAR00017 VAR00019 VAR00020 VAR00022 VAR00023 VAR00024
84
12.9804 12.6667 12.8824 12.8235 12.6667 12.5098 12.5882 12.7059 12.6863 12.7255 12.7647 12.9020 12.8824 12.9804 12.5294 12.7059 12.7255 12.5882 12.6863 12.8235
21.620 22.067 22.306 21.428 22.067 23.335 22.647 22.332 22.140 22.603 22.504 22.170 22.306 21.620 23.334 22.332 22.603 22.647 22.140 21.428
Corrected Item-Total Correlation .571 .548 .413 .620 .548 .380 .473 .456 .515 .382 .391 .442 .413 .571 .346 .456 .382 .473 .515 .620
Cronbach's Alpha if Item Deleted .866 .867 .872 .864 .867 .872 .870 .870 .868 .872 .872 .871 .872 .866 .873 .870 .872 .870 .868 .864
Lampiran 5 Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Posttest 2 Reliability Statistics Cronbach's Alpha
N of Items
.879
20
Item-Total Statistics Scale Mean if Scale Variance Item Deleted if Item Deleted VAR00001 VAR00002 VAR00004 VAR00005 VAR00006 VAR00008 VAR00009 VAR00010 VAR00011 VAR00012 VAR00013 VAR00014 VAR00015 VAR00016 VAR00017 VAR00018 VAR00019 VAR00020 VAR00022 VAR00024
12.0980 12.0980 11.8627 12.0196 12.0196 11.8627 11.9608 12.1961 12.0980 12.1373 12.0980 12.2353 12.1961 12.2745 11.8039 11.8627 12.0196 11.9608 12.1373 12.0980
24.010 23.250 24.721 24.020 24.900 24.721 24.118 23.641 24.050 23.921 23.250 23.464 23.641 23.803 25.321 25.201 24.020 24.118 23.921 24.010
Corrected Item-Total Correlation .469 .635 .436 .491 .297 .436 .501 .539 .460 .481 .635 .580 .539 .513 .340 .308 .491 .501 .481 .469
Cronbach's Alpha if Item Deleted .874 .868 .875 .873 .879 .875 .872 .871 .874 .873 .868 .870 .871 .872 .877 .878 .873 .872 .873 .874
85
Lampiran 6
Soal Pretest Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar! 1. Cabang-cabang bronkus disebut . . . a. Bronkiolus b. Faring c. Trachea d. paru-paru 2.
Rambut hidung dan selaput lendir berguna untuk … a. menyaring udara yang masuk b. mengikat oksigen c. membasahi pangkal tenggorok X d. mengeluarkan kotoran
3. Proses pernapasan yang terjadi pada bagian organ pernapasan yang ditunjuk anak panahyaitu … . A. B. C. D.
keluar masuk karbondioksida dan oksigen pertukaran gas oksigen dan karbondikosida menyesuaikan kelembaban udara penyaringan udara dari kotoran dan debu
4. Pertukaran udara pernapasan padamanusia berlangsung di dalam . . . a. bronkiolus b. alveolus c. bronkus d. trakhea 5. Kita bernapas menghirup . . . a. oksigen b. karbon dioksida c. hemoglobin d. uap air
86
6. Hidung merupakan salah satu alat pernapasan yang berfungsi . . . a. sebagai tempat penyaringan udara b. sebagai tempat keluar masuknya udara c. untuk saluran udara pernapasan d. untuk menyerap oksigen 7. Penyakit yang berhubungan dengan alat pernapasan pada manusia diantaranya adalah sebagai berikut, kecuali ... a. influenza b. asma c. diare d. kolera 8. Bagian tubuh manusia yang berfungsi mengangkut dan mengedarkan oksigen serta sari-sari makanan ke seluruh tubuh adalah ... a. jantung b. paru-paru c. usus d. darah 9. Ujung bronkiolus yang merupakan kantung berdinding tipis disebut . . . a. bronkus b. trakhea c. alveolus d. batang tenggorok 10. Gelembung-gelembung halus di dalam paru-paru yang merupakan tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida disebut . . . a. bronkus b. bronkiolus c. alveolus d. diafragma
87
Perhatikan gambar berikut untuk menjawab soal nomor 11 dan 12 1
2 3
4
11. Alat yang berfungsi untuk menghirup oksigen ditunjukkan oleh nomor ... a. 1 b. 2 c. 3 d. 4 12. Alat pernapasan yang merupakan tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida ialah ... a. 5 b. 4 c. 3 d. 2 13. Saat menarik napas, udara masuk rongga hidung dan selanjutnya menuju . . . a. kerongkongan - bronkus - bronkiolus - alveolus b. tenggorokan - cabang batang tenggorok - alveolus c. cabang batang tenggorok - kerongkongan – alveolus d. kerongkongan - cabang kerongkongan – alveolus 14. Proses pernapasan diatur oleh . . . a. b. c. d.
88
diafragma dan perut otot di antara tulang rusuk dan otot perut tulang dada dan tulang rusuk otot diafragma dan otot di antara tulang rusuk
15. Gangguan pernapasan yang dapat disebabkan oleh udara yang tercemar yaitu . . . a. bronkitis b. TBC c. asma d. influenza 16. Alat pernapasan pada manusia terdiri dari rongga hidung, pangkal tenggorok, tenggorok, dan ... a. b. c. d. 17.
18.
jantung paru-paru lambung usus
Perhatikan gambar alat pernapasan Manusia di samping, nomor 1 berfungsi untuk …. a. tempat penyerapan oksigen dari udara b. menyesuaikan suhu udara dengan suhu tubuh c. menyaring debu dan kotoran dari udara d. tempat pertukaran oksigen dan karbondioksida Pernyataan yang benar mengenai gambar di samping adalah . . . a. Udara keluar sehingga rongga dada mengembang. b. Udara masuk sehingga rongga dada mengempis. c. Diafragma mengendur sehingga udara masuk. d. Otot antartulang rusuk mengendur sehingga udara keluar
89
19. Gangguan pernapasan yang disebab-kan oleh virus, yaitu . . . a. asma b. polip c. influenza d. sesak napas 20. Salah satu cara menjaga kesehatan alat pernapasan yaitu . . . a. b. c. d.
90
tinggal di lingkungan ber-AC berolahraga teratur tinggal di daerah dingin menutup mulut dengan tangan
Lampiran 7
Soal Postest 1 Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar ! 1.
1
Perhatikan gambar disamping! 2 3
4
Lambung manusia ditunjukkan oleh nomor .... a. 1 b.2
c. 3 d. 4
2. Bagian tubuh manusia yang berfungsi mengangkut dan mengedarkan oksigen serta sari-sari makanan ke seluruh tubuh adalah ... a. jantung b. paru-paru c. usus d. darah 3. Proses yang terjadi pada usus besar ialah ... a. penyerapan sari makanan b. makanan diolah kembali c. penyerapan air d. makanan dicampur asam klorida 4. Makanan berikut yang tidak termasuk karbohidrat ialah ... a. nasi c. telur b. kentang d. Jagung
91
5. Kekurangan protein akan menyebabkan penyakit ... a. busung lapar b. cacingan c. gondok d. kwashiorkor 6. Alat pencernaan makanan yang menghasilkan enzim untuk membantu dalam proses pencernaan makanan secara kimiawi disebut ... a. kelenjar pencernaan b. saluran pencernaan c. lambung d. usus halus 7. Gerakan meremas-remas yang dilakukan oleh dinding kerongkongan disebut gerak ... a. parabolik b. lurus c. memutar d. peristaltik 8. Berikut ini yang tidak termasuk pola hidup sehat adalah ... a. merokok b. makan makanan bergizi c. olahraga teratur d. menjaga kebersihan 9. Karbohidrat diperlukan oleh tubuh sebagai ... a. zat tenaga b. cadangan makanan c. zat pembangun d. zat pengatur 10. Penyakit gondok disebabkan karena di dalam tubuh kekurangan zat ... a. mineral b. yodium c. fosfor d. besi
92
11. Jenis gigi yang diberi tanda x pada gambar berfungsi untuk . . . X
a. memotong makanan b. mengoyak makanan c. mengunyah makanan d. membalik makanan
12. Makanan setelah dicerna akan diserap dan disalurkan ke seluruh bagian tubuh. Penyerapan sari-sari makanan terjadi pada . . . a. lambung b. usus halus c. usus besar d. kerongkongan 13. Pencernaan makanan secara kimiawi terjadi di a. mulut dan kerongkongan b. kerongkongan dan lambung c. lambung dan usus halus d. lambung dan usus besar 14. Lambung menghasilkan beberapa cairan yang membantu pencernaan makanan. Salah satunya yaitu asam klorida yang berfungsi untuk . . . a. menyerap sari makanan b. membunuh kuman yang masuk bersama makanan c. melarutkan makanan yang keras d. menghaluskan makanan
93
15. Enzim ptialin berfungsi untuk mencerna karbohidrat menjadi zat-zat yang lebih sederhana. Enzim ptialin ini terdapat di dalam a. usus halus b. rongga mulut c. lambung d. kerongkongan 16. Penyakit dengan gejala bibir pecah-pecah mudah menyerang jika kita . . . a. kekurangan vitamin C b. makan tidak teratur c. kekurangan kalsium d. kekurangan air 17. Saat terjadi pergantian musim, banyak orang mudah terserang penyakit. Bahan makanan yang dapat menjaga kondisi badan agar tidak mudah terserang penyakit yaitu . . . a. roti dan nasi b. jagung dan singkong c. keju dan sagu d. jeruk dan mangga 18. Menu makanan yang mengandung gizi seimbang yaitu . . . a. sepiring nasi, sepotong dendeng, sepotong tempe goreng, dan sebuah apel b. sepiring nasi, semangkuk kecil sayur bayam, dan sepotong semangka c. sepiring nasi, semangkuk kecil sayur kacang panjang, sebutir telur asin, dan sebuah pisang d. sepiring nasi, sepotong singkong goreng, sepotong rendang daging, dan sebuah jeruk
94
19. Ketika mencuci beras sebelum dimasak, sebaiknya jangan diremasremas terlalu keras. Tindakan ini bertujuan agar . . . a. vitamin B1 tidak rusak b. vitamin B1 tidak larut dalam air c. karbohidrat tidak rusak d. karbohidrat tidak larut dalam air 20. Kecambah kacang hijau mempunyai nilai gizi yang lebih baik jika dimakan . . . a. mentah, karena kandungan mineralnya tinggi b. masak, karena vitaminnya bertambah c. mentah, karena vitaminnya tidak rusak d. masak, karena mineralnya tidak rusak
95
Lampiran 8
Soal Postest 2 Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar ! 1. Berikut ini yang tidak termasuk jenis-jenis sel darah ialah a. sel darah merah b. sel darah putih c. sel darah biru d. keping darah 2. Seseorang yang bergolongan darah A bisa menerima darah dari orang lain yang bergolongan darah . . . a. A saja c. A dan O b. B saja d. AB 3. Jantung manusia terdiri dari . . . a. 1 ruang b. 2 ruang
c. 3 ruang d. 4 ruang
4. Alat peredaran darah yang berfungsi sebagai tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida ialah . . . a. pembuluh nadi b. pembuluh balik c. jantung d. pembuluh halus 5. Seseorang yang darahnya kekurangan Hb (hemoglobin) akan mengalami pusing- pusing. Penyakit tersebut disebut . . . a. anemia c. hemofilia b. hipotensi d. leukemia 6. Orang yang menderita hemofilia jika terkena luka maka . a. lukanya lama sembuh b. darahnya sulit membeku c. darahnya cepat kering d. lukanya cepat sembuh
96
7. Bagian tubuh manusia yang berfungsi mengangkut dan mengedarkan oksigen serta sari-sari makanan ke seluruh tubuh adalah . . . a. jantung b. paru-paru c. usus d. darah 8. Pembuluh nadi merupakan pembuluh darah yang menyalurkan darah dari . . . a. jantung b. paru-paru c. seluruh tubuh d. otak 9. Perhatikan gambar jantung disamping! Ketika bagian ruangan jantung 1 dan 2 berkontraksi, yang terjadi adalah . . . a. darah masuk ke serambi b. darah masuk ke bilik 2 c. darah keluar dari jantung d. darah keluar dari paru-paru 1 10. Pembuluh nadi yang paling besar disebut . . . a. vena c. aorta b. arteri d. kapiler 11. Darah yang dipompa ke paru-paru mengandung banyak a. oksigen b. karbon dioksida c. air d. sari-sari makanan 12. Denyut nadi orang setelah berlari lebih banyak daripada setelah berjalan karena . . . a. paru-paru bekerja keras b. paru-paru beristirahat c. jantung bekerja keras d. jantung tidak bekerja
97
13. Kegiatan yang menghasilkan denyut nadi paling rendah adalah . . . a. makan c. berlari b. berjalan d. tidur 14. Pembuluh darah yang mengalirkan darah dari jantung menuju seluruh tubuh disebut ... a. kapiler darah b. pembuluh darah c. pembuluh arteri d. pembuluh vena 15. Otot-otot penyusun jantung disebut . . . a. miokardia c. perikarditis b. perikardium d. arteri 16. Cara yang benar untuk menjaga peredaran darah adalah . . . a. makan yang banyak b. olahraga terus-menerus c. mengurangi makanan berlemak d. tidur dalam waktu lama
kesehatan
alat
17. Pembuluh darah pada betis kaki kanan Pak Herlambang tampak menonjol. Keadaan ini sangat berbeda dengan pembuluh darah pada kaki kirinya. Kemungkinan Pak Herlambang mengalami . . . a. varises c. wasir b. ambeien d. Perikarditis 18. Penyakit pada sistem peredaran darah yang ditandai dengan tingginya tekanan darah disebut . . . a. varises c. wasir b. ambeien d. Hipertensi 19. Penyakit yang disebabkan karena adanya penumpukan kolesterol pada dinding pembuluh arteri koroner sehingga menyumbatnya adalah . . . a. anemia c. stroke b. jantung koroner d. wasir
98
20. Ujung cabang pembuluh darah yang terkecil disebut . . . a. pembuluh vena b. pembuluh balik c. pembuluh kapiler d. pembuluh arteri
99
Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1 ( KELAS BERBANTUAN KOMPUTER)
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester
: V/1
Alokasi Waktu
: 2 Jam Pelajaran (1xpertemuan )
A. Tujuan Pembelajaran Dengan melihat tayangan CD pembelajaran “ Organ Pecernaan Manusia” pada layar LCD, peserta didik dapat : 1. Mencocokkan setiap organ pada saluran pecernaan dengan namanya.
2. Menjelaskan fungsi organ pada saluran pencernaan manusia. 3. Menunjukkan setiap nama organ pada saluran pencernaan manusia dan fungsinya. 4. Menjelaskan nama, ciri, dan penyebab penyakit yang menyerang organ pencernaan manusia 5. Memberi contoh cara merawat kesehatan organ pada saluran pencernaan manusia.
B. Materi Ajar Alat Pencernaan pada Manusia
Nama Alat
Penyakit pada
Cara Merawat
Al t P
• Mulut • Kerongkongan • Lambung • Usus halus
• Mag • Disentri
• Makan makanan bergizi • Makan teratur • Menjaga kebersihan
C.
Metode dan Model Pembelajaran Tugas, Diskusi dan CAI Tutorial
D.
Langkah-Langkah Pembelajaran Kegiatan Awal
Waktu
1. Siswa menyimak materi awal tentang bahan yang akan dipelajari 2. Siswa menyimak tentang kegiatan yang akan dilaksanakan Kegiatan Inti
Waktu
Eksplorasi
45’
Dalam kegiatan eksplorasi Siswa : 1.Duduk secara berpasangan 2.Mengikuti instruksi guru membuka komputer untuk menayangkan CD Pembelajaran “Organ Tubuh Manusia” melalui komputer di depannya. 3.Memilih menu sesuai materi yang akan dipelajari 4.Menyimak manusia
tayangan
materi
tentang
pencernaan
5.Memilih menu kuis, menyelesaikannya dan hasilnya langsung dievaluasi oleh komputer 6.Mengulang tahapan sebelumnya sebagai penguatan Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi guru : 1.Memfasilitasi siswa dengan LKPD 2.Siswa menyelesaikan LKPD secara kelompok 3.Memberi kesempatan pada siswa untuk aktif dan berpikir kritis dalam kerja kelompok 4.Siswa melaporkan hasil kerja kelompok 5.Membahas hasil kerja kelompok Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi: 1. 2.
15’
Bersama-sama merangkum materi pelajaran Siswa diberi kesempatan untuk bertanya
E.
Kegiatan Penutup
Waktu
1.Pengumuman peringkat kelompok dan memberikan penghargaan serta memotivasi agar siswa lebih giat lagi memberikan sumbangan kepada kelompoknya. 2. Memberi tugas rumah
10’
Sumber Bahan dan Media Pembelajaran 1. Kuriklum kelas 5 2. Sains untuk Sekolah Dasar Kelas 5, Haryanto, Penerbit Erlangga 3. Buku Panduan Pendidik IPA untuk SD dan MI Kelas 5, Penerbit Intan Pariwara 4. IPA 5 untuk kelas V SD, Choiril dkk. BSE 5. Laptop, LCD + layar, CD pembelajaran, LKPD
F.
Penilaian Teknik
: Tugas individu
Bentuk Instrumen
: Pilihan Ganda
Lampiran 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1 ( KELAS TANPA BANTUAN KOMPUTER)
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester
: V/1
Alokasi Waktu
: 2 Jam Pelajaran (1xpertemuan )
A.
Tujuan Pembelajaran Dengan melihat tayangan CD pembelajaran “ Organ Pecernaan Manusia” pada layar LCD, peserta didik dapat : 1.Mencocokkan setiap organ pada saluran pecernaan dengan namanya. 2.Menjelaskan fungsi organ pada saluran pencernaan manusia.
3.Menunjukkan setiap nama organ pada saluran pencernaan manusia dan fungsinya. 4.Menjelaskan nama, ciri, dan penyebab penyakit yang menyerang organ pencernaan manusia 5.Memberi contoh cara merawat kesehatan organ pada saluran pencernaan manusia.
B.
Materi Ajar Alat Pencernaan pada Manusia
Nama Alat
Penyakit pada
Cara Merawat
Al t P
• Mulut • Kerongkongan
• Mag • Disentri
• Makan makanan bergizi
• Lambung
• Makan teratur
• Usus halus
• Menjaga kebersihan
C.
Metode dan Model Pembelajaran Tugas dan Ekspositori
D.
Langkah-Langkah Pembelajaran Kegiatan Awal Siswa menyimak materi awal tentang bahan yang akan dipelajari
Waktu 15’
Kegiatan Inti
Waktu
Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi : 1.Siswa membaca referensi tentang organ pencernaan manusia 2.Siswa mengamati gambar proses pencernaan pada manusia 3.Siswa menyimak penjelasan tentang proses pencernaan pada manusia 4.Secara kelompok siswa berdiskusi tentang jenis penyakit pada organ pencernaan dan pencegahannya 5.Presentasi hasil kerja kelompok
45’
Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi guru : 1. Membagikan LKPD berisi soal-soal latihan yang harus diselesaikan siswa 2. Siswa menyelesaikan soal-soal pada LKPD 3. Membahas soal-soal yang sudah diselesaikan siswa Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi : 1. Bersama-sama merangkum materi pelajaran 2. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya
Kegiatan Penutup 1.Memberi tugas rumah 2.Memajangkan karya siswa
Waktu 10
E.
Sumber Bahan dan Media Pembelajaran 1. Kuriklum kelas 5 2. Sains untuk Sekolah Dasar Kelas 5, Haryanto, Penerbit Erlangga 3. Buku Panduan Pendidik IPA untuk SD dan MI Kelas 5, Penerbit Intan Pariwara 4. IPA 5 untuk kelas V SD, Choiril dkk. BSE 5. LKPD
F.
Penilaian Teknik Bentuk Instrumen
: Tugas individu : Pilihan Ganda
Lampiran 3 Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Pretest
Reliability Statistics Cronbach's Alpha
N of Items .875
20
Item-Total Statistics Cronbach's Scale Mean if Item Deleted
Scale Variance if Corrected ItemItem Deleted
Total Correlation
Alpha if Item Deleted
VAR00001
12.7647
22.184
.422
.871
VAR00002
12.7255
21.683
.536
.867
VAR00003
12.7843
21.973
.468
.870
VAR00004
12.8235
21.268
.630
.863
VAR00005
12.4902
22.735
.388
.872
VAR00006
12.6078
22.243
.439
.870
VAR00007
12.5294
22.054
.531
.867
VAR00008
12.5098
22.575
.414
.871
VAR00010
12.5490
22.653
.370
.873
VAR00012
12.5294
22.054
.531
.867
VAR00013
12.5490
22.653
.370
.873
VAR00014
12.3725
22.838
.528
.869
VAR00015
12.7255
21.683
.536
.867
VAR00017
12.8235
21.268
.630
.863
VAR00018
12.4902
22.735
.388
.872
VAR00019
12.7843
21.973
.468
.870
VAR00021
12.5098
22.255
.496
.869
VAR00022
12.3725
22.838
.528
.869
VAR00023
12.5098
22.255
.496
.869
VAR00024
12.7647
22.184
.422
.871
Lampiran 4 Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Posttest 1
Reliability Statistics Cronbach's Alpha
N of Items .875
20
Item-Total Statistics Cronbach's Scale Mean if Item Deleted
Scale Variance if Corrected ItemItem Deleted
Total Correlation
Alpha if Item Deleted
VAR00001
12.9804
21.620
.571
.866
VAR00002
12.6667
22.067
.548
.867
VAR00003
12.8824
22.306
.413
.872
VAR00004
12.8235
21.428
.620
.864
VAR00006
12.6667
22.067
.548
.867
VAR00007
12.5098
23.335
.380
.872
VAR00008
12.5882
22.647
.473
.870
VAR00009
12.7059
22.332
.456
.870
VAR00011
12.6863
22.140
.515
.868
VAR00012
12.7255
22.603
.382
.872
VAR00013
12.7647
22.504
.391
.872
VAR00014
12.9020
22.170
.442
.871
VAR00015
12.8824
22.306
.413
.872
VAR00016
12.9804
21.620
.571
.866
VAR00017
12.5294
23.334
.346
.873
VAR00019
12.7059
22.332
.456
.870
VAR00020
12.7255
22.603
.382
.872
VAR00022
12.5882
22.647
.473
.870
VAR00023
12.6863
22.140
.515
.868
VAR00024
12.8235
21.428
.620
.864
Lampiran 5 Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Posttest 2
Reliability Statistics Cronbach's Alpha
N of Items .879
20
Item-Total Statistics Cronbach's Scale Mean if Item Deleted
Scale Variance if Corrected ItemItem Deleted
Total Correlation
Alpha if Item Deleted
VAR00001
12.0980
24.010
.469
.874
VAR00002
12.0980
23.250
.635
.868
VAR00004
11.8627
24.721
.436
.875
VAR00005
12.0196
24.020
.491
.873
VAR00006
12.0196
24.900
.297
.879
VAR00008
11.8627
24.721
.436
.875
VAR00009
11.9608
24.118
.501
.872
VAR00010
12.1961
23.641
.539
.871
VAR00011
12.0980
24.050
.460
.874
VAR00012
12.1373
23.921
.481
.873
VAR00013
12.0980
23.250
.635
.868
VAR00014
12.2353
23.464
.580
.870
VAR00015
12.1961
23.641
.539
.871
VAR00016
12.2745
23.803
.513
.872
VAR00017
11.8039
25.321
.340
.877
VAR00018
11.8627
25.201
.308
.878
VAR00019
12.0196
24.020
.491
.873
VAR00020
11.9608
24.118
.501
.872
VAR00022
12.1373
23.921
.481
.873
VAR00024
12.0980
24.010
.469
.874
Lampiran 6
Soal Pretest Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar !
1.Cabang-cabang a. bronkiolus
bronkus
disebut
.
.
b. faring c. trachea d. paru-paru
2.
Rambut hidung dan selaput lendir berguna untuk . . . a. menyaring udara yang masuk b. mengikat oksigen c. membasahi pangkal tenggorok d. mengeluarkan kotoran
3. Proses pernapasan yang terjadi pada bagian organ pernapasan yang ditunjuk anak panahyaitu … .
X
A. keluar masuk karbondioksida dan oksigen B. pertukaran gas oksigen dan karbondikosida C. menyesuaikan kelembaban udara D. penyaringan udara dari kotoran dan debu
4. Pertukaran udara pernapasan padamanusia berlangsung di dalam . . . a. bronkiolus b. alveolus c. bronkus d. trakhea
.
5. Kita bernapas menghirup . . . a. oksigen b. karbon dioksida c. hemoglobin d. uap air
6.
Hidung merupakan salah satu alat pernapasan yang berfungsi . . . a. sebagai tempat penyaringan udara b. sebagai tempat keluar masuknya udara c. untuk saluran udara pernapasan d. untuk menyerap oksigen
7.
Penyakit yang berhubungan dengan alat pernapasan pada manusia diantaranya adalah sebagai berikut, kecuali ... a. influenza b. asma c. diare d. kolera
8.
Bagian tubuh manusia yang berfungsi mengangkut dan mengedarkan oksigen serta sari-sari makanan ke seluruh tubuh adalah ... a. jantung b. paru-paru c. usus d. darah
9. Ujung bronkiolus yang merupakan kantung berdinding tipis disebut . . . a. bronkus b. trakhea c. alveolus d. batang tenggorok
10. Gelembung-gelembung halus di dalam paru-paru yang merupakan tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida disebut . . . a. bronkus b. bronkiolus c. alveolus d. diafragma
Perhatikan gambar berikut untuk menjawab soal nomor 11 dan 12
1 2 3
4
11.
12.
Alat yang berfungsi untuk menghirup oksigen ditunjukkan oleh nomor ... a. 1 b.
2
c.
3
d.
4
Alat pernapasan yang merupakan tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida ialah ... a.
5
b.
4
c.
3
d.
2
13. Saat menarik napas, udara masuk rongga hidung dan selanjutnya menuju . . . a.
kerongkongan -
bronkus - bronkiolus - alveolus
b.
tenggorokan - cabang batang tenggorok - alveolus
c.
cabang batang tenggorok - kerongkongan - alveolus
d. kerongkongan - cabang kerongkongan – alveolus 14.
Proses pernapasan diatur oleh . . . a. diafragma dan perut b. otot di antara tulang rusuk dan otot perut c. tulang dada dan tulang rusuk d. otot diafragma dan otot di antara tulang rusuk
15. Gangguan pernapasan yang dapat disebabkan oleh udara yang tercemar yaitu . .. a. bronkitis b. TBC c. asma d. influenza
16.
Alat pernapasan pada manusia terdiri dari rongga hidung, pangkal tenggorok, tenggorok, dan ... a. jantung b. paru-paru c. lambung d. usus
17. Perhatikan gambar alat pernapasan manusia disamping, nomor 1 berfungsi untuk …. a. tempat penyerapan oksigen dari udara b. menyesuaikan suhu udara dengan suhu tubuh c. menyaring debu dan kotoran dari udara d. tempat pertukaran oksigen dan karbondioksida
18.
Pernyataan yang benar mengenai gambar di samping adalah . . .
a.
Udara keluar sehingga rongga dada mengembang.
b.
Udara masuk sehingga rongga dada mengempis.
c. Diafragma mengendur sehingga udara masuk. d.
Otot antartulang rusuk mengendur sehingga udara keluar
19.Gangguan pernapasan yang disebab-kan oleh virus, yaitu . . . a. asma b. polip c. influenza d. sesak napas
20.Salah satu cara menjaga kesehatan alat pernapasan yaitu . . . a. tinggal di lingkungan ber-AC b. berolahraga teratur c. tinggal di daerah dingin d. menutup mulut dengan tangan
Lampiran 7 Soal Postest 1 Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar !
1.
1
Perhatikan gambar disamping! Lambung manusia ditunjukkan oleh nomor .... 2 3
a. 1
c. 3
b. 2
d. 4
4
2. Bagian tubuh manusia yang berfungsi mengangkut dan mengedarkan oksigen serta sari-sari makanan ke seluruh tubuh adalah ... a. jantung b. paru-paru c. usus d. darah 3. Proses yang terjadi pada usus besar ialah ... a. penyerapan sari makanan b. makanan diolah kembali c. penyerapan air d. makanan dicampur asam klorida 4. Makanan berikut yang tidak termasuk karbohidrat ialah ... a. nasi
c. telur
b. kentang
d. Jagung
5. Kekurangan protein akan menyebabkan penyakit ... a. busung lapar b. cacingan c. gondok d. kwashiorkor
6. Alat pencernaan makanan yang menghasilkan enzim untuk membantu dalam proses pencernaan makanan secara kimiawi disebut ... a. kelenjar pencernaan b. saluran pencernaan c. lambung d. usus halus
7. Gerakan meremas-remas yang dilakukan oleh dinding kerongkongan disebut gerak ... a. parabolik b. lurus c. memutar d. peristaltik 8. Berikut ini yang tidak termasuk pola hidup sehat adalah ... a. merokok b. makan makanan bergizi c. olahraga teratur d. menjaga kebersihan 9. Karbohidrat diperlukan oleh tubuh sebagai ... a. zat tenaga b. cadangan makanan c. zat pembangun d. zat pengatur 10. Penyakit gondok disebabkan karena di dalam tubuh kekurangan zat ... a. mineral b. yodium c. fosfor d. besi 11. Jenis gigi yang diberi tanda x pada X
gambar berfungsi untuk . . . a. memotong makanan b. mengoyak makanan c. mengunyah makanan d. membalik makanan
12. Makanan setelah dicerna akan diserap dan disalurkan ke seluruh bagian tubuh. Penyerapan sari-sari makanan terjadi pada . . . a. lambung b. usus halus c. usus besar d. kerongkongan
13. Pencernaan makanan secara kimiawi terjadi di . . . a. mulut dan kerongkongan b. kerongkongan dan lambung c. lambung dan usus halus d. lambung dan usus besar 14. Lambung menghasilkan beberapa cairan yang membantu pencernaan makanan. Salah satunya yaitu asam klorida yang berfungsi untuk . . . a. menyerap sari makanan b. membunuh kuman yang masuk bersama makanan c. melarutkan makanan yang keras d. menghaluskan makanan 15. Enzim ptialin berfungsi untuk mencerna karbohidrat menjadi zat-zat yang lebih sederhana. Enzim ptialin ini terdapat di dalam . . . a. usus halus b. rongga mulut c. lambung d. kerongkongan 16. Penyakit dengan gejala bibir pecah-pecah mudah menyerang jika kita . . . a. kekurangan vitamin C b. makan tidak teratur c. kekurangan kalsium d. kekurangan air 17. Saat terjadi pergantian musim, banyak orang mudah terserang penyakit. Bahan makanan yang dapat menjaga kondisi badan agar tidak mudah terserang penyakit yaitu . . . a. roti dan nasi b. jagung dan singkong c. keju dan sagu d. jeruk dan mangga
18. Menu makanan yang mengandung gizi seimbang yaitu . . . a. sepiring nasi, sepotong dendeng, sepotong tempe goreng, dan sebuah apel b. sepiring nasi, semangkuk kecil sayur bayam, dan sepotong semangka c. sepiring nasi, semangkuk kecil sayur kacang panjang, sebutir telur asin, dan sebuah pisang d. sepiring nasi, sepotong singkong goreng, sepotong rendang daging, dan sebuah jeruk 19. Ketika mencuci beras sebelum dimasak, sebaiknya jangan diremasremas terlalu keras. Tindakan ini bertujuan agar . . . a. vitamin B1 tidak rusak b. vitamin B1 tidak larut dalam air c. karbohidrat tidak rusak d. karbohidrat tidak larut dalam air 20. Kecambah kacang hijau mempunyai nilai gizi yang lebih baik jika dimakan . . . a. mentah, karena kandungan mineralnya tinggi b. masak, karena vitaminnya bertambah c. mentah, karena vitaminnya tidak rusak d. masak, karena mineralnya tidak rusak
Lampiran 8 Soal Postest 2 Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar ! 1. Berikut ini yang tidak termasuk jenis-jenis sel darah ialah . . . a. sel darah merah b. sel darah putih c. sel darah biru d. keping darah 2. Seseorang yang bergolongan darah A bisa menerima darah dari orang lain yang bergolongan darah . . . a. A saja c. A dan O b. B saja d. AB 3. Jantung manusia terdiri dari . . . a. 1 ruang c. 3 ruang b. 2 ruang d. 4 ruang 4. Alat peredaran darah yang berfungsi sebagai tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida ialah . . . a. pembuluh nadi b. pembuluh balik c. jantung d. pembuluh halus 5. Seseorang yang darahnya kekurangan Hb (hemoglobin) akan mengalami pusingpusing. Penyakit tersebut disebut . . . a. anemia c. hemofilia b. hipotensi d. leukemia 6. Orang yang menderita hemofilia jika terkena luka maka . . . a. lukanya lama sembuh b. darahnya sulit membeku c. darahnya cepat kering d. lukanya cepat sembuh 7. Bagian tubuh manusia yang berfungsi mengangkut dan mengedarkan oksigen serta sari-sari makanan ke seluruh tubuh adalah . . . a. jantung b. paru-paru c. usus d. darah 8. Pembuluh nadi merupakan pembuluh darah yang menyalurkan darah dari . . . a. jantung b. paru-paru c. seluruh tubuh d. otak
9.
Perhatikan gambar jantung disamping! Ketika bagian ruangan jantung 1 dan 2 berkontraksi, yang terjadi adalah . . . a. darah masuk ke serambi b. darah masuk ke bilik 2 c. darah keluar dari jantung 1 d. darah keluar dari paru-paru
10. Pembuluh nadi yang paling besar disebut . . . a. vena c. aorta b. arteri d. kapiler
11. Darah yang dipompa ke paru-paru mengandung banyak . . . a. oksigen b. karbon dioksida c. air d. sari-sari makanan 12. Denyut nadi orang setelah berlari lebih banyak daripada setelah berjalan karena . . . a. paru-paru bekerja keras b. paru-paru beristirahat c. jantung bekerja keras d. jantung tidak bekerja 13. Kegiatan yang menghasilkan denyut nadi paling rendah adalah . . . a. makan c. berlari b. berjalan d. tidur 14. Pembuluh darah yang mengalirkan darah dari jantung menuju seluruh tubuh disebut ... a. kapiler darah b. pembuluh darah c. pembuluh arteri d. pembuluh vena 15. Otot-otot penyusun jantung disebut . . . a. miokardia c. perikarditis b. perikardium d. arteri 16. Cara yang benar untuk menjaga kesehatan alat peredaran darah adalah . . . a. makan yang banyak b. olahraga terus-menerus c. mengurangi makanan berlemak d. tidur dalam waktu lama 17. Pembuluh darah pada betis kaki kanan Pak Herlambang tampak menonjol. Keadaan ini sangat berbeda dengan pembuluh darah pada kaki kirinya. Kemungkinan Pak Herlambang mengalami . . . a. varises c. wasir b. ambeien d. perikarditis 18. Penyakit pada sistem peredaran darah yang ditandai dengan tingginya tekanan darah disebut . . . a. varises c. wasir b. ambeien d. hipertensi
19. Penyakit yang disebabkan karena adanya penumpukan kolesterol pada dinding pembuluh arteri koroner sehingga menyumbatnya adalah . . . a. anemia c. stroke b. jantung koroner d. wasir 20. Ujung cabang pembuluh darah yang terkecil disebut . . . a. pembuluh vena b. pembuluh balik c. pembuluh kapiler d. pembuluh arteri