PEDOMAN ANALISIS DATA DENGAN SPSS Oleh
: Stanislaus S. Uyanto, Ph.D.
Edisi Pertama, 2006
Edisi Kedua, 2006 Edisi Ketiga Cetakan Pertama, 2009 Hak Cipta © 2006, 2009 pada penulis, Hak Cipta dilindungi undang-undang. Dilarang memperbanyak atau memindahkan sebagian atau seluruh isi buku ini dalam bentuk apa pun, secara elektronis maupun mekanis, termasuk memfotokopi, merekam, atau dengan teknik perekaman lainnya, tanpa izin tertulis dari penerbit.
Candi Gebang Permai Blok R/6 Yogyakarta 55511 Telp. : 0274-4462135; 0274-882262 Fax. : 0274-4462136 E-mail :
[email protected]
Uyanto, Stanislaus S, Ph.D. PEDOMAN ANALISIS DATA DENGAN SPSS/Stanislaus S. Uyanto, Ph.D - Edisi Ketiga – Yogyakarta; Graha Ilmu, 2009 x + 366 hlm, 1 Jil. : 23 cm. ISBN:
978-979-756-430-8
1. Statistika
2. Komputer
I. Judul
Kata Pengantar
E
disi ketiga buku Pedoman Analisis Data dengan SPSS ini bertujuan menambahkan beberapa prosedur statistika yang dianggap perlu dan sekaligus merevisi bagian-bagian dari buku ini mengikuti perkembangan versi SPSS.
SPSS merupakan software statistika yang canggih untuk analisis data terutama analisis data dalam bidang ilmu sosial. Buku Pedoman Analisis Data dengan SPSS ini ditulis dengan tujuan praktis sebagai pengantar penggunaan SPSS dan juga sebagai pedoman dasar bagi para pemakai SPSS dalam analisis data. Agar mudah dipahami, buku ini disusun dalam bentuk bab-bab di mana setiap bab memuat penjelasan prosedur statistika tertentu disertai contoh singkat menggunakan sampel sederhana dan dilengkapi dengan banyak gambar. Langkah-langkah mengolah data dengan prosedur statistika tertentu dan interpretasi hasil perhitungan disajikan secara terperinci. Buku ini juga memberi penjelasan bagaimana memasukkan data dari keusioner ke dalam SPSS. Pada setiap akhir bab juga disajikan rumus-rumus dari prosedur statistika yang digunakan. Para mahasiswa dan dosen dapat menggunakan buku ini sebagai bahan rujukan dan pelengkap kuliah statistika atau praktikum statistika di Per-
guruan Tinggi. Selain itu para peneliti, para manajer, dan pengguna awam yang terlibat dalam analisis data dalam kegiatan mereka sehari-hari juga dapat memanfaatkan buku ini. Buku Pedoman Analisis Data dengan SPSS ini juga dilengkapi dengan CD ROM yang berisi contoh data yang digunakan dalam buku agar mempermudah pembaca mengikuti prosedur-prosedur statistik yang ada. Saran dari pengguna buku edisi lalu yang disampaikan kepada penulis juga mendorong untuk melakukan revisi terhadap buku ini. Akhir kata, saran, tanggapan dan bahkan kritik yang konstruktif dari para pengguna buku ini tetap kami harapkan sebagai bahan pertimbangan untuk menyempurnakan buku ini pada masa yang akan datang.
Jakarta, Indonesia
Stanislaus S. Uyanto, Ph.D
vi
Pedoman Analisis Data dengan SPSS
Daftar Isi KATA PENGANTAR DAFTAR ISI BAB 1
BAB 2
BAB 3
PENGANTAR SPSS
v vii 1
Pendahuluan Beberapa Tambahan Fitur dalam Versi Program SPSS Memulai SPSS SPSS Data Editor Variabel dan Kuesioner Mendefinisikan Variabel dari Kuesioner Memasukkan Data Kuesioner Melihat Value Labels Data
1 2 3 6 8 11 25 27
DATA SCREENING
29
Prosedur SPSS untuk Data Screening
30
UJI NORMALITAS DATA
39
Prosedur SPSS Uji Normalitas Data Berdasarkan Group Menguji Normalitas sebuah variabel Rumus Uji Normalitas
42 49 54
BAB 4
BAB 5
BAB 6
BAB 7
BAB 8
viii
STATISTIKA DESKRIPTIF
57
Membuka file data SPSS Prosedur SPSS Frequencies Prosedur SPSS Frequencies dan Statistika Deskriptif Prosedur SPSS Descriptives Prosedur SPSS Crosstabs Prosedur SPSS Explore Prosedur SPSS Ratio Rumus Statistika Deskriptif
60 62 66 71 74 76 79 83
PENCUPLIKAN ACAK SEDERHANA
87
Pendahuluan Sampel Acak Sederhana Prosedur SPSS untuk Pencuplikan Acak Sederhana Rumus Pembangkit Bilangan Acak dalam SPSS
87 88 89 97
UJI t SATU SAMPEL
101
Uji-t Satu Sampel Dua Sisi Uji-t Satu Sampel Satu Sisi Untuk Sisi Atas Uji-t Satu Sampel Satu Sisi Untuk Sisi Bawah Rumus Uji-t Satu Sampel
102 106 110 114
UJI t BERPASANGAN
117
Uji-t Berpasangan Satu Sisi Untuk Sisi Bawah Uji-t Berpasangan Satu Sisi Untuk Sisi Atas Uji-t Berpasangan Dua Sisi Rumus Uji-t Berpasangan
118 124 130 134
UJI t DUA SAMPEL INDEPENDEN
137
Uji-t Dua Sampel Independen Satu Sisi Untuk Sisi Atas Uji-t Dua Sampel Independen Satu Sisi Untuk Sisi Bawah Uji-t Dua Sampel Independen Dua Sisi Rumus Uji-t Dua Sampel Independen Rumus Uji Levene Untuk Kesamaan Ragam
138 146 153 160 161
Pedoman Analisis Data dengan SPSS
BAB 9
ANALISIS DATA KATEGORIK
163
Uji Kebaikan Suai Khi Kuadrat (χ2) Uji Kebaikan Suai dengan frekuensi harapan sama Uji Kebaikan Suai dengan frekuensi harapan tak sama Uji Khi Kuadrat (χ2) untuk Kebebasan Rumus Chi-Square Test
164 164 172 180 189
BAB 10 ANALISIS RAGAM SATU ARAH
191
Prosedur SPSS One-Way ANOVA Rumus Analisis Ragam Satu Arah
193 200
BAB 11
ANALISIS RAGAM DUA ARAH Prosedur SPSS Two-Way ANOVA Rumus Analisis Ragam Dua Arah
203 206 217
BAB 12
KORELASI DAN ASOSIASI
221
Menghitung Korelasi Pearson Product Moment Menghitung Korelasi Peringkat Spearman Rumus Korelasi
222 227 231
ANALISIS REGRESI SEDERHANA
233
Prosedur SPSS Regresi Linier Sederhana Rumus Regresi Linier Sederhana
235 240
ANALISIS REGRESI LINIER BERGANDA
243
Prosedur SPSS Regresi Linear Berganda Rumus Regresi Linier berganda
244 253
ANALISIS REGRESI LOGISTIK
257
Regresi Logistik Biner Prosedur SPSS Binary Logistic Regression Rumus Regresi Logistik Biner
258 261 270
ANALISIS RELIABILITAS
273
Prosedur SPSS Reliability
276
BAB 13
BAB 14
BAB 15
BAB 16
Daftar Isi
ix
Pengkodean Butir Pertanyaan Berlawanan Prosedur SPSS Reliability Rumus Korelasi Alpha Cronbach
294 295 301
BAB 17
UJI TANDA
303
BAB 18
Prosedur SPSS Sign Test Rumus Uji Tanda UJI PERINGKAT BERTANDA WILCOXON Prosedur SPSS Wilcoxon Signed-Rank Test Rumus Uji Peringkat Bertanda Wilxoxon
306 310 311 314 319
BAB 19
UJI MANN-WHITNEY
321
Prosedur SPSS Uji Mann-Whitney Rumus Uji Mann-Whitney
324 328
UJI KRUSKAL-WALLIS
331
Prosedur SPSS Uji Kruskal-Wallis Rumus Uji Kruskal-Wallis
333 337
UJI FRIEDMAN
339
Prosedur SPSS Uji Friedman Rumus Uji Friedman
340 344
PENGGUNAAN SYNTAX SPSS
345
Central Limit Theorem Selang Kepercayaan
347 354
BAB 20
BAB 21
BAB 22
GLOSARIUM
361
DAFTAR PUSTAKA
365 -oo0oo-
x
Pedoman Analisis Data dengan SPSS