PENGARUH NON PERFORMING LOAN (NPL), CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), DAN DANA PIHAK KETIGA (DPK) TERHADAP PENYALURAN KREDIT PADA PT. BANK CENTRAL ASIA, Tbk Nama NPM Kelas Dosen Pembimbing
: Maria Ancela : 24210204 : 3EB01 : Desi Pujiati, SE,. MM
LATAR BELAKANG •
Sektor perbankan memiliki peranan yang cukup penting untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat dan pertumbuhan perekonomian suatu bangsa. Sektor perbankan dituntut untuk mengelolah faktor produksinya seoptimal mungkin untuk mendukung keberlangsungan usahanya.
•
Kredit merupakan alokasi dana terbesar bagi bank yang bisa memberi peluang keuntungan terbesar pula bagi bank..
•
Potensi risiko kredit yang tinggi tidak dapat dipisahkan dari risiko kredit yang disebut dengan Non Performing Loan (NPL). Kredit bermasalah yang tinggi dapat menimbulkan keengganan bank untuk menyalurkan kredit karena harus membentuk cadangan penghapusan yang besar, sehingga mengurangi jumlah kredit yang diberikan oleh suatu bank.
LATAR BELAKANG •
Modal merupakan suatu faktor penting agar suatu perusahaan dapat beroperasi termasuk juga bagi bank. Modal bank dapat juga digunakan untuk menjaga kemungkinan timbulnya risiko, diantaranya risiko kredit macet yang timbul. Semakin tinggi nilai CAR mengindikasikan bahwa bank telah mempunyai modal yang cukup baik dalam menunjang kebutuhannya serta menanggung risiko-risiko yang ditimbulkan termasuk di dalamnya risiko kredit.
•
Dana pihak ketiga merupakan sumber dana terbesar bagi bank untuk membiayai aktivitas atau kegiatan bank sehari-hari serta usaha bank untuk melakukan aktivitas penyaluran kredit. Pertumbuhan dana pihak ketiga akan mengakibatkan pertumbuhan kredit pada perbankan. Bunga dari kredit yang disalurkan kepada masyarakat akan menjadi pendapatan bagi bank. Jadi semkin tinggi jumlah dana pihak ketiga maka akan semakin besar peluang bank untuk menyalurkan kreditnya.
RUMUSAN MASALAH •
Bagaimana pengaruh Non Performing Loan (NPL) terhadap penyaluran kredit secara parsial pada PT. Bank Central Asia, Tbk?
•
Bagaimana pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR) terhadap penyaluran kredit secara parsial pada PT. Bank Central Asia, Tbk?
•
Bagaimana pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK) terhadap penyaluran kredit secara parsial pada PT. Bank Central Asia, Tbk?
•
Bagaimana pengaruh Non Performing Loan (NPL), Capital Adequacy Ratio (CAR), dan Dana Pihak Ketiga (DPK) terhadap penyaluran kredit secara simultan pada PT. Bank Central Asia, Tbk?
TUJUAN PENELITIAN •
Mengetahui pengaruh Non Performing Loan (NPL) terhadap penyaluran kredit secara parsial pada PT. Bank Central Asia, Tbk.
•
Mengetahui pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR) terhadap penyaluran kredit secara parsial pada PT. Bank Central Asia, Tbk.
•
Mengetahui pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK) terhadap penyaluran kredit secara parsial pada PT. Bank Central Asia, Tbk.
•
Mengetahui pengaruh Non Performing Loan (NPL), Capital Adequacy Ratio (CAR), dan Dana Pihak Ketiga (DPK) terhadap penyaluran kredit secara simultan pada PT. Bank Central Asia, Tbk
•
Non Performing Loan (NPL) NPL = Jumlah Kredit Bermasalah X 100% Jumlah Kredit yang Diberikan
•
Capital Adequacy Ratio (CAR) CAR =
•
Modal Bank Aktiva Tertimbang Menurut Resiko
Dana Pihak Ketiga (DPK) DPK = Ln (Tabungan + Giro + Deposito)
X 100%
Hasil Analisis Deskriptif Sumber : olahan data penulis dengan software SPSS 17
Descriptive Statistics
N KREDIT
Minimum Maximum 32 31.3569 33.3278
Mean Std. Deviation 32.293478 .5964711
NPL
32
.0038
.0185
.010241
.0047264
CAR
32
.1275
.2664
.182659
.0425941
DPK
32
32.4786
33.5453
32.969331
.3454446
Valid N (listwise)
32
Hasil Uji Normalitas
Hasil Uji Multikolinearitas
Hasil Uji Heteroskedastisitas
Hasil Uji Autokorelasi
Hasil Uji Linear Berganda
Hasil Uji Koefisien Determinasi
Hasil Uji Secara Parsial (Uji T)
Hasil Uji ANOVA (Uji F)
Tabel Rangkuman Pengujian
KESIMPULAN •
Non Performing Loan (NPL) secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap penyaluran kredit pada PT. Bank Central Asia, Tbk.
•
Capital Adequacy Ratio (CAR) secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap penyaluran kredit pada PT. Bank Central Asia, Tbk.
•
Dana Pihak Ketiga (DPK) secara parsial berpengaruh positif signifikan terhadap penyaluran kredit pada PT. Bank Central Asia, Tbk.
•
Non Performing Loan (NPL), Capital Adequacy Ratio (CAR), dan Dana Pihak Ketiga (DPK) secara simultan berpengaruh signifikan terhadap penyaluran kredit pada PT. Bank Central Asia, Tbk.